PEMODELAN INDEKS PRESTASI DOSEN (IPD) DI JURUSAN STATISTIKA ITS DENGAN MODERATING SEM SCORE FACTOR

dokumen-dokumen yang mirip
Hasil penilaian Kinerja Dosen Lelyana oleh Atasan dapat dilihat dalam tabel berikut

Pengembangan Structural Equation Modeling pada Moderasi Kepribadian Terhadap Indeks Prestasi Dosen Menggunakan Metode Split (Score Factor)

LAPORAN HASIL AUDIT MUTU INTERNAL TAHUN AKADEMIK PROGRAM STUDI

LAPORAN HASIL AUDIT MUTU INTERNAL TAHUN AKADEMIK PROGRAM STUDI

MODERASI SEM(STRUCTURAL EQUATION MODELLING) PADA INDEKS PRESTASI DOSEN (IPD) MENGGUNAKAN METODE PING

LAPORAN HASIL AUIDT MUTU INTERNAL TAHUN AKADEMIK

LAPORAN HASIL AUDIT MUTU INTERNAL TAHUN AKADEMIK

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. metode pengambilan sampel yang digunakan adalah non-probability sampling dan

BAB VI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENENTU KEPUTUSAN HUTANG

BAB 5 ANALISIS HASIL STUDI. responden yang berada di Sumatera Utara. Karakteristik responden merupakan

BAB IV ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN

BAB IV PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN

Petunjuk pengisian :

JENIS DOKUMEN Standar Operasional Prosedur (SOP)

TUGAS AKHIR ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BELI VALUE PLUS HYPERMART DI SURABAYA

LAPORAN HASIL AUDIT MUTU INTERNAL SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK IKIP SILIWANGI

BAB III METODE PENELITIAN. Bab ini bertujuan untuk memberikan suatu dasar yang valid dan reliabel untuk

Bab 3. Metode Penelitian

DAFTAR SIMBOL γ Besarnya pengaruh variabel eksogen terhadap variabel endogen β Besarnya pengaruh variabel endogen terhadap variabel endogen...

TUGAS AKHIR. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Borneo Delight di Samarinda

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV KORELASI KEDISIPLINAN DOSEN DENGAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PAI STAIN PEKALONGAN

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna mempeorleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik Guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

PENERAPAN METODE STRUCTURAL EQUATION MODELING UNTUK ANALISIS KEPUASAN PENGGUNA SISTEM INFORMASI AKADEMIK TERHADAP KUALITAS WEBSITE

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna memperoleh gelar Sarjana Strata Satu

Analisa Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Dalam Meningkatkan Produktivitas Kerja (Studi Kasus: Pabrik Teh Wonosari PTPN XII)

BAB III METODE PENELITIAN

Bab 4. Hasil Penelitian dan Analisis Data

ANALISIS KEPUASAN MAHASISWA TERHADAP KINERJA DOSEN (STUDI KASUS PADA UNISMA BEKASI) Tuti Sulastri

BAB III METODE PENELITIAN. dalam menghasilkan data yang dapat diyakini kebenarannya, sehingga informasi

ANALISIS PENERIMAAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK ATMA JAYA PADA UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA MENGGUNAKAN MODEL TAM

LIMA Dinamika Fakta Empirik

BAB III METODE PENELITIAN. Subyek dalam penelitian ini adalah perawat pelaksana di Ruang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Nusantara Tour di Semarang. Populasi dalam penelitian ini adalah semua pelanggan

24 melalui aplikasi OLX.co.id. Sugiyono (2013) menyarankan bahwa ukuran sampel minimum adalah sebanyak 5-10 kali jumlah indikator yang diestimasi. Jum

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui tingkat penerimaan SUOT-

T E S I S Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Gelar Magister

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN MAHASISWA DALAM PEMILIHAN JURUSAN MENGGUNAKAN STRUCTURAL EQUATION MODELING

KOMPETENSI PROFESIONAL GURU TK

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. pengaruh self brand congruity,peer influence, dan privacy concern terhadap

BAB III MODEL KONSEPTUAL DAN HIPOTESIS

BAB IV PEMBAHASAN 1.1. Gambaran Umum Objek Penelitian 1.2. Karakteristik responden

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN. Surabaya pada Januari 2014, sebagai repository. Website ini dibuat untuk

KAJIAN PENERIMAAN SISTEM PENDATAAN ULANG PESERTA PROGRAM PENSIUN : STUDI KASUS PADA DANA PENSIUN PLN

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... PERNYATAAN ORISINALITAS TESIS... ABSTRACT... ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI...

TESIS. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Magister Manajemen Minat Utama : Manajemen Sumber Daya Manusia

ANALISIS BAURAN PEMASARAN DAN KUALITAS PELAYANAN UNTUK MENINGKATKAN LOYALITAS PELANGGAN DI HOTEL POLONIA

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

BAB III METODE PENELITIAN

ANALISIS PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP SEMANGAT KERJA KARYAWAN PADA PT. RICKY JAYA SAKTI SURABAYA SKRIPSI

Ketakbiasan Dalam Model Analisis Faktor Konfirmatori Pada Metode Pendugaan Kuadrat Terkecil Tak Terboboti (Unweighted Least Square) Untuk Data Ordinal

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. digunakan untuk menggambarkan kondisi jawaban responden untuk masing-masing

BAB III METODE PENELITIAN. menjelaskan bahwa populasi adalah keseluruhan subjek penelitian. Populasi

BAB V PEMBAHASAN. estimasi loading factor, bobot loading factor (factor score wight), dan error variance

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KECENDERUNGAN JIWA WIRAUSAHA MAHASISWA ITS DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PERSAMAAN STRUKTURAL

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Analisa Faktor Keselamatan dan Kesehatan Kerja dalam Meningkatkan Produktivitas Kerja (Studi Kasus: di Pabrik teh Wonosari PTPN XII)

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna memperoleh gelar Strata Dua

Structural Equation Modelling untuk Mengetahui Keterkaitan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kemiskinan di Kabupaten Jombang

BAB V RINGKASAN, KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN PENELITIAN YANG AKAN DATANG

Laporan Umpan Balik PBM AKADEMI KESEHATAN JOHN PAUL II PEKANBARU

ISSN: JURNAL GAUSSIAN, Volume 5, Nomor 3, Tahun 2016, Halaman Online di:

J U D U L PEMODELAN KUALITAS LAYANAN

BAB III METODE PENELITIAN

PROGRAM STUDI DOKTOR PENDIDIKAN IPS PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS SYIAH KUALA

BAB III METODE PENELITIAN. Tahap Awal. 1. Studi Literatur 2. Pengumpulan Data Awal (Observasi dan Wawancara) 3. Identifikasi dan Analisis Masalah

BAB III METODE PENELITIAN. permasalahan yang akan diteliti. Penelitian yang akan dilakukan yaitu jenis

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan tujuan untuk memperoleh

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna mempeorleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

BAB III METODE PENELITIAN. dapat diyakini kebenarannya secara ilmiah. Studi penelitian ini menggunakan

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna mempeorleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. D.I.Yogyakarta. Sedangkan subjek penelitian adalah Wajib Pajak orang

LAMPIRAN II KEPUTUSAN DIRJEN DIKTI NOMOR /DIKTI/Kep/2008 TANGGAL BUKU II PENYUSUNAN PORTOFOLIO

BAB III METODE PENELITIAN. B. Populasi, Sampel, dan Teknik Sampling

BAB 3 METODE PENELITIAN

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna mempeorleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

TUGAS AKHIR. Ditulis untuk memenuhi sebagai persyaratan akademik Guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Strata Satu

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... PERNYATAAN KEASLIAN DISERTASI... KATA PENGANTAR... ABSTRACT... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL...

Jurnal String Vol.1 No.2 Tahun 2016 ISSN :

PENGARUH PENGGUNAAN WAKTU BELAJAR DAN MOTIVASI TERHADAP PENGUASAAN KOMPETENSI GURU DI KALANGAN MAHASISWA FKIP-UKSW SALATIGA PENGANTAR

PENGARUH THE BIG FIVE PERSONALITY

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan untuk menunjang kebutuhan-kebutuhan perusahaan agar dapat

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Prosiding Seminar Nasional Manajemen Teknologi XVIII Program Studi MMT-ITS, Surabaya 27 Juli 2013

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pemerintah Daerah Kabupaten Lombok Tengah yang terletak di

TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH VARIABEL ENVIRONMENT CONSTRUCTS TERHADAP STORE LOYALTY

ANALISIS PENGAWASAN DAN KOMPETENSI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN MELALUI KINERJA PADA PT. EAST WEST SEED INDONESIA. Oleh :

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian adalah rencana dan struktur yang dibuat untuk

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Transkripsi:

PEMODELAN INDEKS PRESTASI DOSEN (IPD) DI JURUSAN STATISTIKA ITS DENGAN MODERATING SEM SCORE FACTOR Oleh: Gangga Anuraga (1308100506) Dosen Pembimbing: Dr. Bambang Widjanarko Otok, M.Si 1

PENDAHULUAN Latar Belakang Profesional adalah pekerjaan atau kegiatan yang dilakukan oleh seseorang dan menjadi sumber penghasilan kehidupan yang memerlukan keahlian, kemahiran, atau kecakapan yang memenuhi standar mutu atau norma tertentu serta memerlukan pendidikan profesi. (pasal 1 ayat 4) Kualifikasi Akademik Profesionalisme Dosen Kompetensi Sertifikasi 2

Kompetensi Guru/Dosen Menurut UU No 14 Tahun 2005 Pedagogik Sosial Kompetensi Kepribadian Profesional IPD memiliki tujuan untuk mengetahui seberapa besar dosen dapat memberikan metode mengajar yang baik menurut mahasiswa, dimana seorang dosen diharapkan dapat menjadi seorang profesional dalam bidangnya KOMPETENSI BAGUS KINERJA BAGUS KBM BAGUS PENDIDIKAN BERMUTU 3

PERMASALAHAN Apakah kompetensi profesional dosen dan kompetensi sosial berpengaruh terhadap kompetensi mengajar (pedagogik)? Apakah kompetensi kepribadian (personaliti) dapat menjadi variabel moderasi hubungan antara kompetensi profesional dengan kompetensi mengajar (pedagogik)? Apakah kompetensi kepribadian (personaliti) dapat menjadi variabel moderasi hubungan antara kompetensi sosial dengan kompetensi mengajar (pedagogik)? Tujuan Mengetahui pengaruh kompetensi profesional dosen dan kompetensi sosial terhadap kompetensi mengajar (pedagogik). Mengetahui pengaruh kompetensi kepribadian yang menjadi variabel moderasi hubungan antara kompetensi profesional dengan kompetensi mengajar (pedagogik). Mengetahui pengaruh kompetensi kepribadian yang menjadi variabel moderasi hubungan antara kompetensi sosial dengan kompetensi mengajar (pedagogik). 4

KONSEP DAN TEORI Evaluasi yang komprehensif terhadap kinerja dosen akan terdiri dari, evaluasi diri sendiri, observasi kelas oleh penilai, wawancara terstruktur dengan sejawat dan mahasiswa, survai pendapat para mahasiswa, analisis materi perkuliahan, pengkajian atas hasil belajar mahasiswa, laporan perkuliahan, dan penilaian oleh ketua jurusan.(miarso,2004) Tujuh karakteristik yang perlu diperhatikan dalam mengevaluasi dosen yaitu : 1) pengorganisasian kuliah dengan baik; 2) komunikasi yang efektif; 3) penguasaan dan kegairahan dalam mata kuliah; 4) sikap positif terhadap mahasiswa; 5) pemberian ujian dan nilai yang adil; 6) keluwesan dalam pendekatan kedosenan; dan 7) hasil belajar mahasiswa yang memuaskan.(miarso,2004) UU RI No. 14 tahun 2005 ten-tang Guru dan Dosen yang menyatakan bahwa seorang pendidik perlu memiliki kompetensi. Rambu-rambu tentang makna kompetensi, sebagai pemilikan pengetahuan (konsep dasar keilmuan), ketrampilan yang dibutuhkan dalam menyelesaikan suatu pekerjaan di lapangan, dan nilai-nilai serta sikap.(suderadjat,2004) 5

Mengajar merupakan suatu sistem yang komplek dan integrative dari sejumlah keterampilan untuk menyampaikan pesan terhadap seseorang, karena itu dalam mengajar dosen tidak hanya sekedar memberi informasi secara lisan kepada mahasiswa, akan tetapi dalam mengajar dosen harus dapat menciptakan situasi lingkungan belajar yang memungkinkan anak aktif dalam belajar.(fahruddin,2007) Kompetensi sosial berpengaruh terhadap kompetensi kepribadian dan kompetensi profesional berpengaruh terhadap kompetensi pedagogik.(suhendar,2009) Variabel dan paradigma hubungan menyatakan bahwa kepribadian merupakan salah satu variabel moderasi karena sifatnya yang tidak mudah berubah disamping variabel usia, masa kerja dan budaya.(sugiyono,2007) Mengenai hubungan antara stres dan kepribadian terhadap kinerja, kepribadian sebagai suatu moderasi. Dalam penelitiannya disimpulkan bahwa kepribadian berpengaruh terhadap hubungan antara tingkat masalah yang dihadapi (stress) terhadap kinerja. (Kreitner dan Kinicki,2005) 6

TINJAUAN PUSTAKA Strctural Equation Modeling (SEM) Menurut Lee (2007), Model pengukuran (CFA) dengan x1(r x 1) dan x2(s x 1) merupakan random vektor variabel manifes/indikator dapat dituliskan sebagai berikut: Lee (2007), model persamaan struktural Lee (2007) Non Linear Sturctural Equation Modeling Analisis Faktor -> Score Factor ^ ^ f L' S 1 ( X j X) 7

METODOLOGI PENELITIAN Data yang digunakan adalah data primer, dengan teknik pengumpulan menggunakan kuisioner dan observasi. Metode pengambilan sampel adalah menggunakan probability sampling dengan pendekatan proporsif. N.Z 2 P 1 P 571 2 0,9 1 0,9 n 115 N.d 2 Z 2.P 1 P 571 0,05 2 2 2 0,9 1 0,9 2 2 2 Dan jumlah sampel untuk masing-masing sub populasi adalah sebagai berikut: N1 387 115 77,94 78 mahasiswa S1 n1 n N 571 D3 n2 N2 184 n 115 37,05 37 mahasiswa N 571 8

Alokasi sampel S1 Angkatan(2006) ns1 = (58/387) x 78 = 11,68 12 Angkatan(2007) ns2 = (94/387) x 78 = 18,9 19 Angkatan(2008) ns3 = (124/387) x 78 = 24,9 25 Angkatan(2009) ns4 = (109/387) x 78 = 21,9 22 Alokasi sampel D3 Angkatan(2007) nd1 = (65/184) x 37 = 13,07 13 Angkatan(2008) nd2 = (50/184) x 37 = 10,05 10 Angkatan(2009) nd3 = (70/184) x 37 = 14,07 14 9

Identifikasi Variabel Penelitian a. Variabel Karakteristik Responden Jenis Kelamin Program Pendidikan Tahun Angkatan b. Variabel endogen (Kompetensi pedagogik), variabel yang tidak dapat diukur secara langsung atau dipengaruhi oleh variabel sebelumnya. Pada awal perkuliahan, dosen menjelaskan tujuan umum dan pokok bahasan yang akan diajarkan seperti yang ada dalam rencana pembelajaran atau silabus Kesiapan memberikan kuliah dan/atau praktek/praktikum Keteraturan dan ketertiban penyelenggaraan perkuliahan Kemampuan menghidupkan suasana kelas Kejelasan penyampaian materi dan jawaban terhadap pertanyaan di kelas 10

Variabel endogen (kompetensi pedagogik) Pemanfaatan media dan teknologi pembelajaran Keanekaragaman cara pengukuran hasil belajar/menjelaskan cara penilaian mata kuliah ini Pemberian umpan balik terhadap tugas Kesesuaian materi ujian dan/atau tugas dengan tujuan mata kuliah Kesesuaian nilai yang diberikan dengan hasil belajar Variabel eksogen (kompetensi profesional), Variabel yang dapat diukur secara langsung dan tidak dipengaruhi oleh variabel sebelumnya. Mata kuliah yang diajarkan sesuai dengan bidang keahlian dosen Kemampuan menjelaskan pokok bahasan/topik secara tepat Kemampuan memberi contoh relevan dari konsep yang diajarkan Kemampuan menjelaskan keterkaitan bidang atau topik yang diajarkan dengan bidang/topik lain Kemampuan menjelaskan keterkaitan bidang atau topik yang diajarkan dengan konteks kehidupan/riil/lapangan 11

Variabel eksogen (kompetensi profesional), Variabel yang dapat diukur secara langsung dan tidak dipengaruhi oleh variabel sebelumnya. Penguasaan akan isu-isu mutakhir dalam bidang yang diajarkan Penggunaan hasil-hasil penelitian untuk mening-katkan kualitas perkuliahan Pelibatan mahasiswa dalam penelitian/kajian dan atau pengembangan/rekayasa/desain yang dilaku-kan dosen Kemampuan menggunakan beragam teknologi komunikasi,internet, jurnal-jurnal ilmiah Variabel moderating (Kompetensi Kepribadian), Menurut Sekaran (2006), variabel moderating adalah variabel yang mempunyai ketergantungan (contingent effect) yang kuat dengan hubungan variabel terikat (endogen) dan variabel bebas (eksogen). Tujuan adanya variabel moderating yaitu mempengaruhi atau mengubah hubungan awal antara variabel bebas (eksogen) dan variabel terikat (endogen) 12

Kewibawaan sebagai pribadi dosen Kearifan dalam mengambil keputusan Menjadi contoh dalam bersikap dan berperilaku Dosen selalu konsisten dalam kata dan tindakan Kemampuan mengendalikan diri dalam berbagai situasi dan kondisi Adil dalam memperlakukan mahasiswa Variabel eksogen (Kompetensi Sosial) Kemampuan menyampaikan pendapat Kemampuan menerima kritik, saran, dan pendapat orang lain Mengenal dengan baik mahasiswa yang mengikuti kuliahnya Mudah bergaul di kalangan sejawat, karyawan, dan mahasiswa Toleransi terhadap keberagaman mahasiswa Diskusi/tanya jawab/presentasi/seminar, atau asistensi, yang belangsung dalam perkuliahan 13

Diagram Alur Penelitian 14

HASIL DAN PEMBAHASAN DESKRIPTIF Jenis Kelamin Pendidikan Total S1 D3 Laki-laki 22 (19,1%) 17 (14,8%) 39 (33,9%) Perempuan 56 (48,7%) 20 (17,4%) 76 (66,1%) Total 78 (67.8%) 37 (32,2%) 115 (100%) 15

Confirmatory Factor Analysis (CFA) * Uji Unidimensionalitas Variabel Laten Kompetensi Pedagogik PDG10 PDG9 PDG8 PDG7 PDG6 PDG5 PDG4 PDG3 PDG2 PDG1 Hubungan <--Pedagogik <--Pedagogik <--Pedagogik <--Pedagogik <--Pedagogik <--Pedagogik <--Pedagogik <--Pedagogik <--Pedagogik <--Pedagogik Estimate 0.799 0.762 0.819 0.826 0.772 0.811 0.763 0.691 0.801 0.782 t 9.078 9.993 10.111 9.225 9.867 9.09 7.998 9.695 9.391 16

* Uji Unidimensionalitas Variabel Laten Kompetensi Profesional Hubungan Estimasi t t Tabel Keterangan PROF9 <--- Profesional 0.794 PROF8 <--- Profesional 0.807 9.865 PROF7 <--- Profesional 0.797 9.657 PROF6 <--- Profesional 0.886 11.208 PROF5 <--- Profesional 0.885 10.97 PROF4 <--- Profesional 0.868 10.646 PROF3 <--- Profesional 0.837 10.1 PROF2 <--- Profesional 0.739 8.571 PROF1 <--- Profesional 0.46 4.951 1.96 17

* Uji Unidimensionalitas Variabel Laten Kompetensi Sosial Hubungan Estimasi t t Tabel Keterangan SOS6 <--- Sosial 0.836 SOS5 <--- Sosial 0.793 9.975 SOS4 <--- Sosial 0.838 11.028 SOS3 <--- Sosial 0.802 10.079 SOS2 <--- Sosial 0.766 9.288 SOS1 <--- Sosial 0.851 11.026 1.96 18

Uji Unidimensionalitas Variabel Laten Kompetensi Kepribadian Hubungan KPR6 <--KPR5 <--KPR4 <--KPR3 <--KPR2 <--KPR1 <--- Kepribadian Kepribadian Kepribadian Kepribadian Kepribadian Kepribadian Estimasi t 0.805 0.776 0.784 0.891 0.904 0.863 9.444 9.561 11.329 11.522 10.85 t Tabel 1.96 Keteranga n 19

Structural Equation Modeling (SEM) Hipotesis yang diangkat dalam penelitian ini adalah H1 : Kompetensi profesional mempengaruhi kompetensi pedagogik dosen H2 : Kompetensi sosial mempengaruhi kompetensi pedagogik dosen H3 : Kompetensi kepribadian mempengaruhi kompetensi pedagogik dosen 20

Standardized estimate persamaan model struktural Hubungan Pedagogik <--- Profesional Pedagogik <--- Sosial Pedagogik <--- Kepribadian t hitung > Estimasi t tabel Keterangan (1,96) 0.495 4,174 Tidak 0.35 1,243 Tidak 0.161 0,639 21

Pengujian Asumsi Model Struktural Uji Multinormalitas Dengan hipotesis pengujian sebagai berikut : H0 : Data mengikuti sebaran distribusi multinormal H1 : Data tidak mengikuti sebaran distribusi multinormal plot uji multivariate normal 70 60 50 dj 40 30 20 10 10 20 30 40 50 60 q Dari hasil perhitungan didapatkan kurva multivariate sebesar 52,17% yang lebih besar dari 50 %, sehingga dapat disimpulkan bahwa data mengikuti sebaran distribusi multinormal. 22

Uji Multikolinieritas Hasil output Amos memberikan nilai Determinant of sample covariance matrik = 0,000. Sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat masalah multikolinieritas dan singularitas pada data yang dianalisis. Evaluasi Outlier Dalam analisis multivariat, outliers dapat diuji dengan membandingkan nilai mahalanobis distance squared (d2) dengan nilai dengan derajat bebas sebesar variabel yang digunakan dan tingkat p < 0,001. Berdasarkan hasil output amos 18 dapat diketahui bahwa p 0,001 sehingga dapat disimpulkan bahwa data tidak mengandung outlier. 23

Moderated Structural Equation Modeling (MSEM) dengan Metode Sub-grup Model moderating SEM dapat dianalisis dengan pendekatan analisis sub group. Variabel moderating dipisah (split) menjadi dua kelompok berdasarkan nilai diatas rata-rata (tinggi) dan nilai dibawah rata-rata (rendah). Metode split (pemisahan kelompok) yang digunakan yaitu dengan menggunakan metode score factor pada analisis faktor. Hipotesis yang diangkat dalam penelitian ini addalah sebagai berikut : H1: kepribadian grup rendah mempengaruhi hubungan antara kompetensi profesional terhadap kompetensi pedagogik H2: kepribadian grup tinggi mempengaruhi hubungan antara kompetensi profesional terhadap kompetensi pedagogik 24

Moderating SEM Sub grup kepribadian rendah dan tinggi Kepribadian Rendah Kepribadian Tinggi 25

Loading Factor dan Nilai t Sub-Grup Kepribadian Rendah dan tinggi Kepribadian Rendah Hubungan Estimasi t Ket Pedagogik <--- Profesional 0,420 2,921 Pedagogik <--- Sosial 0,559 3,604 Kepribadian Tinggi Hubungan Pedagogik Pedagogik <--- Profesional <--- Sosial Estimasi t Ket 0,776 3,598 0,175 Tidak 1,147 26

Modifikasi Moderating SEM Sub grup kepribadian rendah dan tinggi 27

Loading Factor dan Nilai t Sub-Grup Kepribadian Rendah dan tinggi modifikasi Hubungan Estimasi t Ket Pedagogik <--- Profesional 0,408 2,836 Pedagogik <--- Sosial 0,565 3,573 Hubungan Estimasi t Ket Pedagogik <--- Profesional 0,937 3,487 Pedagogik <--- Sosial 0,012 0,07 Tidak 28

KESIMPULAN DAN SARAN Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan didapatkan beberapa kesimpulan sebagai berikut : Dalam model struktural didapatkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan. Yaitu adanya pengaruh kompetensi profesional dosen terhadap kompetensi mengajar atau pedagogik. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi sosial dan kompetensi kepribadian terhadap komptensi mengajar/pedagogik. Kompetensi kepribadian sebagai pengaruh moderasi berpengaruh signifikan terhadap hubungan antara kompetensi profesional dengan kompetensi mengajar atau pedagogik. Dan kompetensi kepribadian sebagai pengaruh moderasi berpengaruh signifikan terhadap hubungan antara kompetensi sosial dengan kompetensi mengajar atau pedagogik. 29

Beberapa saran yang dapat direkomendasikan dalal penelitian ini diantaranya sebagai berikut: Sebaiknya dilakukan penelitian serupa dengan jumlah sampel yang lebih besar untuk mendapatkan deskripsi hasil karakteristik mahasiswa terhadap kompetensi dosen. Dalam perkembangannya seharusnya penilaian terhadap kinerja dosen dalam proses pembelajaran dilakukan dengan melibatkan keempat (4) kompetensi sesuai yang tercantum dalam UU RI No 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Hal ini dapat dapat diketahui dari kajian empirik penelitian ini yang menyatakan bahwa kom-petensi dosen saling berpengaruh dalam menentukan kinerja mengajar/pedagogik dosen. 30

TERIMA KASIH 31