RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

dokumen-dokumen yang mirip
Siklus Akuntansi. Transaksi Bukti. Pencatatan dalam Buku Harian (Jurnal) Pencatatan ke Buku Besar. Neraca Lajur & Jurnal Penyesuaian.

Sumber pencatatan kertas kerja adalah dari neraca saldo dan jurnal penyesuaian. Kedua sumber ini sekaligus akan terlihat pada bagian kertas kerja.

TAHAP PENGIKHTISARAN AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA

BAB 8 NERACA LAJUR. A. Pengertian dan Kegunaan Neraca Lajur

BAB I AKUNTANSI SEBAGAI SISTEM INFORMASI

PENCATATAN LAPORAN KEUANGAN

Siklus Akuntansi Jasa-Gitosmangi

SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA

Nama Akun: Kas No. Akun: 111

LAPORAN KEUANGAN. Diisi sesuai periode aktif (awal periode) Print Date To

ekonomi Sesi LAPORAN KEUANGAN A. PENGERTIAN DAN TUJUAN LAPORAN KEUANGAN B. LAPORAN LABA/RUGI a. Unsur Laporan Laba/Rugi

PERUSAHAAN MAJU MAKMUR NERACA SALDO PER 31 MEI 2013

Berikut transaksi yang terjadi pada perusahaan jasa : "Penelitian Linda Sukamto" Tahun 2015 Tgl Transaksi Jumlah

IV. PENYESUAIAN. Universitas Gadjah Mada

LATIHAN SOAL AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA

V. PENUTUPAN BUKU BESAR

PERUSAHAAN MAJU MAKMUR NERACA SALDO PER 31 MEI 2013

Penyesuaian & Penyelesaian Siklus Akuntansi

Langkah-langkah pembuatan jurnal penutup adalah sebagai berikut :

contoh soal akuntansi perusahaan dagang

BAB 7 PENYESUAIAN DAN KOREKSI AKUN

BAB 11 MATEMATIKA LAPORAN KEUANGAN

PENERAPAN SIKLUS AKUNTANSI PADA USAHA MIKRO, KECIL, DAN MENENGAH LIPZTICK MOTOR

5 BAB PENCATATAN AYAT JURNAL PENYESUAIAN PERUSAHAAN DAGANG

BAB I PENDAHULUAN. A. DEFINISI AKUNTANSI Definisi akuntansi dapat dilihat dari 2 (dua) sudut pandang yaitu:

7 BAB LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAGANG

PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI

NAMA : MOCHAMAD RAVI ZULKIFLI NIM : UPBJJ UT : JAYAPURA JURUSAN : S1 AKUNTANSI

Atau kertas berkolom yang digunakan sebagai kertas kerja dalam penyusunan laporan keuangan.

KERTAS KERJA DAN JURNAL PENYESUAIAN PERUSAHAAN DAGANG

DASAR-DASAR PROSEDUR PEMBUKUAN. Chapter 2 DASAR-DASAR AKUNTANSI Eka Dewi Nurjayanti, S.P.,M.Si

Kompetensi Dasar 5.7 Menyusun laporan keuangan perusahaan jasa

KATA PENGANTAR. Malang, November Penyusun. Modul Membuat Laporan Keuangan Untuk SMK/MAK Kelas XI Semester Genap

Laporan Keuangan Neraca, Rugi Laba dan Perubahan Modal Perusahaan Dagang

PADA AKHIR TOPIK INI MAHASISWA DIHARAPKAN DAPAT:

MODUL 3 DASAR DASAR PROSEDUR PEMBUKUAN

Kunci Jawaban Siklus Akuntansi_LKS Akuntansi Kota Tangerang Tahun 2014

Pertemuan II 9/18/2012. Persamaan Dasar Akuntansi. Persamaan Dasar Akuntansi. Persamaan Dasar Akuntansi. Status awal: A = U + M

Kompetensi Dasar 5.2 Menafsirkan persamaan akuntansi

Laporan Keuangan. Laporan Laba/ Rugi. Laporan Perubahan Modal. Neraca. Laporan Arus Kas

2. Akuntan yang bekerja di perushaan perusahaan swasta, seperti di bank, perusahaan industri, perdagangan dan lain-lain disebut.

Armini Ningsih Politeknik Negeri Samarinda 2017

PERTEMUAN III: LAPORAN KEUANGAN DAN SIKLUS AKUNTANSI. Tujuan Pembelajaran:

Perancangan Format Laporan Keuangan Perusahaan Studi Kasus PT Prakasa Wyra Surya

Ill. SIKLUS AKUNTANSI

LATIHAN AKHIR SEMESTER 1

PENCATATAN TRANSAKSI DENGAN PERKIRAAN

AKUNTANSI & LINGKUNGANNYA. Dasar Akuntansi 1

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 24 TAHUN 1998 TENTANG INFORMASI KEUANGAN TAHUNAN PERUSAHAAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BAB 5 LAPORAN KEUANGAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PENUTUPAN BUKU dan JURNAL PEMBALIK

BAB 9 LAPORAN KEUANGAN

Pencatatan Akuntansi. Bawah ke atas

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) 2015

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Standar Kompetensi : 1. Memahami kondisi ketenagakerjaan dan dampaknya terhadap pembangunan ekonomi.

BAB 3 AKUN (REKENING) DAN PENGGUNAANNYA

CONSULTAN SANDHYA & FREND S NERACA SALDO PER 01 DESEMBER 2008

PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI

1. KONSEP DAN PRISIP AKUNTANSI

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) : 5. Memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan jasa

BAB 12 PENGHITUNGAN LABA/RUGI & PEMBUATAN LAPORAN LABA/RUGI. Asgard Chapter

DAFTAR GAMBAR Halaman

BAB 3 NERACA SALDO. A. Pengertian dan Kegunaan Neraca Saldo Perusahaan Dagang

BAB 10 PENCATATAN JURNAL PENYESUAIAN. Asgard Chapter

JAWABAN AKUNTANSI BISNIS PENGANTAR 1

Membuat Bagan Akun (Chart Of Account)

Akuntansi Perusahaan Dagang

PENYESUAIAN dan KOREKSI AKUN

AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN DAGANG. OLEH Ruly Wiliandri

BAB 4 ANALISIS DAN BAHASAN. Perbandingan Perlakuan Akuntansi PT Aman Investama dengan

Silabus Kelas X Alokasi Waktu: 3 jam pelajaran/minggu

RINGKASAN AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG

Contoh Laporan Keuangan Perusahaan Jasa

PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI & TRANSAKSI PERUSAHAAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Ke 3. : 5. Memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan jasa. : 5.1. Menafsirkan persamaan akuntansi

BANK SOAL DASAR KOMPETENSI KEJURUAN (DKK) KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI

2. Pinjaman (kredit) dari bank dan investasi oleh pemilik adalah: a. Kewajiban c. Hak (klaim atas) kekayaan b. Modal d. Aktiva

L/R Buku Jurnal. Neraca

6 BAB PEMBUATAN KERTAS KERJA PERUSAHAAN DAGANG

MODUL 5 JURNAL PENYESUAIAN PENCATATAN TRANSAKSI - PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN. Jurnal Buku Besar Neraca Laporan Saldo Keuangan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah : Kelas / Semester : XI/ 2

DAFTAR ISI RINGKAS SALING BERBAGI & SITUS DOWNLOAD SILABUS SPEKTRUM 2008 KATA PENGANTAR DAFTAR ISI RINCI BAB 1 PENDAHULUAN 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Rp xxxx - - Rp xxxx. - Rp yyyy. Rp yyyy -

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

LAPORAN KEUANGAN. Diisi sesuai periode aktif (awal periode) Print Date To

SOAL DASAR-DASAR AKUNTANSI

TUGAS LABORATORIUM PENGANTAR AKUNTANSI

AKUNTANSI DAN LINGKUNGANNYA. DASAR-DASAR AKUNTANSI Eka Dewi Nurjayanti, S.P.,M.Si

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN COMMON SIZE DAN RASIO- RASIO KEUANGAN PADA PT SAPTA PRIMA ADIKARYA PALEMBANG

BAB IV HASIL PENELITIAN

BAB I. 1. Ruang Lingkup Akuntansi

BAB XV AKUNTANSI UTANG

Biro Jasa SATRIA selama bulan Januari melakukan transaksi sebagai berikut: 2 Jan Dibayar sewa ruko untuk usaha sebesar Rp ,00 selama 2 bulan

Manajemen Keuangan Agribisnis: JURNAL PENYESUAIAN

METODE HARGA POKOK PESANAN (FULL COSTING) A K U N T A N S I B I A Y A T I P F T P UB

PEMAKAI DAN KEBUTUHAN INFORMASI

PELATIHAN PENCATATAN KEUANGAN UNTUK USAHA KECIL

Transkripsi:

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Ekonomi (Akuntansi) Kelas/Semester : XI/1 Pertemuan Ke- : 1 Alokasi Waktu : 4 x 45 menit (1 x pertemuan) Standar Kompetensi : 5. Memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan jasa Kompetensi Dasar : 5.1. Mendeskripsikan akuntansi sebagai sistem informasi Indikator : - Mendefenisikan pengertian dasar akuntansi - Mendefenisikan pengertian sistem akuntansi - Mendefenisikan pengertian sistem informasi - Mendeskripsikan akuntansi sebagai sistem informasi - Menjelaskan proses akuntansi dan kualitas informasi akuntansi - Mengidentifikasi kegunaan informasi akuntansi bagi masing-masing pemakainya - Mengklasifikasi macam-macam bidang spesialisasi akuntansi A. Tujuan Pembelajaran Setelah mempelajari materi ini siswa dapat: - menjelaskan proses akuntansi sebagai sistem informasi - memanfaatkan akuntansi sebagai sistem informasi B. Materi Ajar/Pokok Akuntansi dan Sistem Informasi C. Metode Pembelajaran Ceramah Diskusi Tanya jawab D. Langkah-Langkah Pembelajaran Guru menjelaskan perbedaan antara data dan informasi Guru menjelaskan akuntansi sebagai suatu sistem informasi Guru menjelaskan proses akuntansi dan kualitas informasi akuntansi Siswa mendiskusikan proses akuntansi Siswa membaca informasi akuntansi Siswa menginterpretasikan informasi akuntansi sesuai dengan kebutuhan E. Alat dan Sumber Belajar Buku teks Perpustakaan Literatur Media Massa F. Penilaian Penilaian tertulis: Pilihan Ganda Uraian 1

CONTOH SOAL A. PILIHAN GANDA 1. Berikut ini adalah kegiatan yang ada dalam akuntansi, kecuali... a. pencatatan c. pengevaluasian b. penggolongan d. pelaporan 2. Informasi akuntansi yang disajikan bebas dari pengertian yang menyesatkan, kesalahan material adalah informasi yang... a. relevan c. dapat dipahami b. andal d. dapat diperbandingkan 3. Yang memerlukan informasi sebagai dasar pengenaan pajak ialah: a. pemerintah c. masyarakat b. investor d. karyawan 4. Akuntansi bertujuan menghasilkan informasi keuangan untuk kepentingan pihak intern organisasi/perusahaan untuk mencapai tujuan organisasi/perusahaan disebut... a. akuntansi biaya c. akuntansi manajemen b. akuntansi keuangan d. akuntansi perpajakan 5. Yang dimaksud akuntansi keuangan ialah: a. mencatat, menghitung, menganalisis, mengevaluasi, dan melaporkan hal yang berkaitan dengan biaya b. merencanakan dalam keuangan untuk mengadakan pengawasan dan pengendalian terhadap operasi perusahaan c. akuntansi yang menghasilkan informasi keuangan untuk manajeman d. bidang akuntansi yang menghasilkan informasi keuangan sesuai dengan prinsip-prinsip akuntansi yang berlaku dan diakui secara umum 6. Suatu sistem yang dirancang untuk mengolah data-data keuangan menjadi suatu informasi akuntansi disebut: a. sistem akuntansi c. sistem informasi b. sistem informasi akuntansi d. sistem pengawasan 7. Apakah perbedaan antara data dan informasi: a. data adalah informasi tunggal, sedangkan informasi merupakan sekumpulan data-data b. data lebih mudah dimengerti daripada informasi c. informasi lebih mudah dimengerti daripada data d. data ialah input untuk menghasilkan informasi, dan informasi merupakan hasil dari pengolahan data 8. Pihak bank memerlukan informasi akuntansi untuk: a. menentukan besarnya pajak yang akan dikenakan b. sistem pengawasan yang cocok dilakukan oleh debitur c. menentukan memberikan atau menolak pemberian kredit d. menilai kemajuan perusahaan 2

9. Berikut ini adalalh kegunaan informasi akuntasi bagi investor, kecuali: a. menghitung besarnya bonus yang akan diterima manajemen b. mengetahui kemajuan yang dicapai perusahaan c. besarnya laba yang akan diterimanya d. menentukan tetap menanamkan atau menarik modalnya dari suatu perusahaan 10. Informasi akuntasni harus netral, artinya: a. mudah dipahami oleh pemakainya b. harus diarahkan kepada kebutuhan umum pemakai, dan tidak tergantung pada kebutuhan dan keinginan pihak tertentu c. informasi harus relevan untuk memenuhi kebutuhan pemakai dalam proses pengambilan keputusan d. informasi harus lengkap dalam batasan materialitas dan biaya B. URAIAN 1. Jelaskan pengertian akuntansi! 2. Sebutkan pengguna informasi akuntansi dan bagaimana mereka menggunakan informasi tersebut! 3. Apakah perbedaan antara sistem informasi dengan sistem akuntansi? 4. Sebutkan kualitas informasi akuntansi! 5. Sebutkan macam-macam bidang spesialisasi akuntansi yang Anda ketahui! 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Ekonomi (Akuntansi) Kelas/Semester : XI/2 Pertemuan Ke- : 1-2 Alokasi Waktu : 8 X 45 menit (1,5 pertemuan) Standar Kompetensi : 5. Memahami penyusunan siklus akuntansi perusahaan jasa Kompetensi Dasar : 5.7. Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Jasa Indikator : - Menyusun Laporan Laba Rugi - Menyusun Laporan Perubahan Modal - Menyusun Neraca - Menyusun Laporan Arus Kas A. Tujuan Pembelajaran Setelah mempelajari materi ini siswa dapat: - menyusun laporan keuangan dan - menggunakannya sebagai pengambilan keputusan B. Materi Ajar/Pokok Laporan Keuangan C. Metode Pembelajaran Ceramah Tanya jawab Diskusi Praktek D. Langkah-Langkah Pembelajaran Guru menjelaskan jenis-jenis Laporan Keuangan Guru menjelaskan cara-cara penyusunan Laporan Keuangan Guru menjelaskan format Laporan Keuangan yang umum digunakan Siswa mendiskusikan manfaat laporan keuangan Siswa mengetahui jenis-jenis Laporan Keuangan Siswa mengumpulkan Laporan Keuangan perusahaan jasa yang diterbitkan di surat kabar/media massa Siswa menganalisis data neraca dan rugi/laba Siswa menyusun Laporan Keuangan Siswa menjelaskan maksud dan arti Laporan Keuangan E. Alat/Bahan/Sumber Belajar Buku teks Perpustakaan Literatur Laporan keuangan perusahaan jasa Kalkulator Kertas kerja 4

F. Penilaian Penilaian tertulis: Uraian Penilaian Produk: Membuat Laporan Keuangan berdasarkan transaksi-transaksi akuntansi yang telah dicatatnya. Hal-hal yang dinilai adalah: - kesesuaian - kelengkapan - ketepatan waktu Penilaian Sikap: Menyusun Laporan Keuangan Hal-hal yang dinilai adalah: - Ketelitian - kecermatan TES TERTULIS: Bentuk Uraian 1. Apakah yang dimaksud laporan keuangan? 2. Sebutkan jenis-jenis laporan keuangan! 3. Sebutkan komponen-kompenen utama yang ada dalam neraca! 4. Apakah laba menggambarkan kenaikan kas? Jelaskan! 5. Mengapa rekening prive tidak termasuk dalam kelompok biaya? SOAL LATIHAN Fotocopy ABC NERACA Per 31 Desember 2005 Debit Kredit Kas 1.750.000 - Piutang dagang 300.000 - Perlengkapan kantor 125.000 - Perlengkapan fotocopy 500.000 - Asuransi dibayar dimuka 400.000 - Peralatan fotocopy 20.000.000 - Akumulasi depresiasi peralatan fotocopy - 2.000.000 Utang dagang - 1.000.000 Utang bank - 15.000.000 Pendapatan diterima dimuka - 400.000 Modal Tn ABC - 3.000.000 Prive Tn ABC 200.000 - Pendapatan jasa - 13.435.000 Beban sewa 2.500.000 - Beban gaji pegawai 6.450.000 - Beban listrik, telepon, dan air 1.850.000 - Beban bunga 725.000 - Kerugian piutang 35.000 - Jumlah 34.835.000 34.835.000 5

Dari neraca saldo di atas, buatlah : 1. Laporan Laba/Rugi 2. Laporan Perubahan Modal 3. Neraca 4. Laporan Arus Kas 6