Bab I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
Bab I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

LAPORAN PENILAIAN IKM BPTU-HPT DENPASAR TAHUN 2014

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

LAPORAN HASIL MONITORING DAN EVALUASI INDIKATOR KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) DI LINGKUNGAN BPTP BENGKULU

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT

BAB I PENDAHULUAN. 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik;

BAB I PENDAHULUAN. 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik;

LAPORAN PEMANTAUAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) BBKP BELAWAN SEMESTER I TAHUN 2017

LAPORAN HASIL PENGUKURAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) SEMESTER 1 TAHUN 2017

KATA PENGANTAR. Plt. Kepala Pusat PVTPP. Dr.Ir.Agung Hendriadi, M.Eng. NIP

PENGUKURAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) SEMESTER II TAHUN 2017

dilaksanakan pada suatu lembaga layanan publik.

[ SURVEI INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT ] Periode Tahun 2014

BATAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL,

[ IKM UIN MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG ] Tahun 2015

LAPORAN HASIL SURVEI PENGUKURAN INDEK KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) PUSAT PERLINDUNGAN VARIETAS TANAMAN DAN PERIZINAN PERTANIAN TAHUN 2015

LAPORAN IKM (INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT) SEMESTER I & II. 1. Januari s.d. Juni Juli s.d. November 2017

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP LAPAN TAHUN 2014

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PUBLIK PADA BALAI EMBRIO TERNAK CIPELANG

LAPORAN HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) BALAI BESAR KARANTINA PERTANIAN SOEKARNO-HATTA SEMESTER II TAHUN ANGGARAN 2016 BAB I PENDAHULUAN

(INDEK KEPUASAN MASYARAKAT)

BERITA DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL

LAPORAN SURVEY IKM BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PERIKANAN (BPPP) BANYUWANGI 2015

PERATURAN MENTERI PERTANIAN NOMOR 78/Permentan/OT.140/8/2013 TENTANG PEDOMAN PENGUKURAN INDEK KEPUASAN MASYARAKAT DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN PERTANIAN

BERITA DAERAH KOTA DEPOK NOMOR 32 TAHUN 2013 PERATURAN WALIKOTA DEPOK NOMOR 32 TAHUN 2013 TENTANG

LAPORAN HASIL PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT SEMESTER I TAHUN 2017

LAPORAN HASIL PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT SEMESTER II TAHUN 2017

LAPORAN HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) BALAI BESAR KARANTINA PERTANIAN SOEKARNO-HATTA SEMESTER I TAHUN ANGGARAN 2016 BAB I PENDAHULUAN

KEPUTUSAN KEPALA BADAN PELAKSANA PENYULUHAN PERTANIAN DAN KETAHANAN PANGAN KABUPATEN SOPPENG NOMOR : 05.1/SK-BP3KP/II/2016

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) SEMESTER I TAHUN 2015 LINGKUP BALAI KARANTINA PERTANIAN KELAS II TARAKAN

Survei Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM)

LAPORAN HASIL SURVEI INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) LAYANAN KEMAHASISWAAN DI POLTEKKES KEMENKES SURAKARTA TAHUN 2015

Laporan Hasil Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) BBPP Batangkaluku Tahun 2017

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT SEMESTER II TAHUN 2016

DESKRIPSI HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PENDIDIKAN DI STKS BANDUNG

LAPORAN IKM (INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT) SEMESTER I & II. 1. Januari s.d. Juni Juli s.d. November 2016

KEPUTUSAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA NOMOR : KEP/25/M.PAN/2/2004

PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 90 TAHUN 2011 TENTANG

LAPORAN HASIL IKM INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT SATPAS POLRES MATARAM

LAPORAN HASIL IKM INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT SATPAS POLRES MATARAM BULAN JULI 2017

LAPORAN BALAI BESAR PELATIHAN PERTANIAN LEMBANG SEMESTER I TAHUN 2017

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT

PELAKSANAAN KEGIATAN

IKATAN PEKERJA SOSIAL PROPESIONAL INDONESIA L A P O R A N SURVEI KEPUASAN PUBLIK TERHADAP PELAYANAN PENDIDIKAN DI STKS BANDUNG TAHUN 2016

PELAKSANAAN KEGIATAN

BAB III METODE PENELITIAN. di mana analisis diuraikan secara kualitatif ditambah sedikit perhitungan

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PUBLIK PADA BALAI EMBRIO TERNAK CIPELANG

HASIL PENGUKURAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) BALAI BESAR LITBANG PASCAPANEN PERTANIAN. Periode Januari Juni 2017

HASIL PENGUKURAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) BB PASCAPANEN. Periode Januari Juni 2016

#Indeks Kepuasan Masyarakat. #Pelayanan Teknis LAPORAN IKM 2016 LOKA PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN BUDIDAYA RUMPUT LAUT.

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT BALAI BESAR KERAJINAN DAN BATIK TAHUN 2015

SMK PERTANIAN PEMBANGUNAN NEGERI SEMBAWA

PENDAHULUAN. IKM - I 2016 Page 1

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) PERIODE JANUARI S/D DESEMBER 2016

LAPORAN HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) BADAN PERIZINAN TERPADU DAN PENANAMAN MODAL KOTA MAKASSAR TAHUN 2015 BPTPM KOTA MAKASSAR

HASIL PENGUKURAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) BB PASCAPANEN. Periode Januari Juni 2015

Sosialisasi dan Workshop Pelaksanaan Reformasi Birokrsi Daerah

LAPORAN HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT PERIODE KEDUA TAHUN 2013

PEDOMAN UMUM PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT UNIT PELAYANAN INSTANSI PEMERINTAH

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) SEMESTER I

Survei Kepuasan Masyarakat (SKM) Permenpan No. 14 Tahun Makassar, 20 Februari 2018

HASIL PENGUKURAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) BB PASCAPANEN. Periode Juli Desember 2015

KEPUTUSAN KEPALA BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL NOMOR: /KA/VI/2012 TENTANG

PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

LAPORAN TAHUNAN LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKT BALAI PELATIHAN PERTANIAN (BPP) JAMBI TAHUN 2016 BALAI PELATIHAN PERTANIAN (BPP) JAMBI

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PUBLIK PADA BALAI EMBRIO TERNAK CIPELANG

LAPORAN HASIL PELAKSANAAN SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN SLEMAN PERIODE DESEMBER TAHUN 2015

PENDAHULUAN. kelola pemerintahan yang bersih, efektif, demokratis, dan terpercaya Pemerintah

LAPORAN HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT PERIODE KESATU TAHUN 2015

LAPORAN HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT PERIODE KE DUATAHUN 2016

BAB III METODE PENELITIAN. Sipil Kota Medan, sebagai suatu organisasi yang berorientasi pada pelayanan

KEMENTERIAN PERTANIAN BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANGAN SDM PERTANIAN PELATIHAN KESEHATAN HEWAN (BBPKH) CINAGARA BOGOR 2015

LAPORAN HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT PERIODE KESATU TAHUN 2016

PELAKSANAAN KEGIATAN

LAPORAN HASIL SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT PERIODE KEDUA TAHUN 2017

LAPORAN. Jl. SNAKMA Cisalopa Kecamatan Caringin Kabupaten Bogor Telp. (0251) , , Fax , PO Box 05/Cgb Bogor 16740

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT Januari Juni 2015

PEMERINTAH KOTA SAMARINDA

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN PUBLIK PADA BALAI EMBRIO TERNAK CIPELANG

KATA PENGANTAR. Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terima kasih.

LAPORAN TINDAK LANJUT ATAS HASIL INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) TAHUN 2015 PADA KANTOR PELAYANAN PERIZINAN TERPADU SATU PINTU KOTA BANDA

LAPORAN BALAI BESAR PELATIHAN PERTANIAN LEMBANG SEMESTER I TAHUN 2016

SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT Juli Desember 2014

Menimbang : a. bahwa pelayanan kepada masyarakat oleh aparatur pemerintah perlu terus ditingkatkan, sehingga mencapai kualitas yang diharapkan;

LAPORAN HASIL PENYUSUNAN SURVEI INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT ( IKM ) KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2012

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Maksud, Tujuan dan Sasaran

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) SEMESTER I TAHUN 2014 PERIODE BULAN JANUARI JUNI 2014

BAB IV METODE PENELITIAN. Metode yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian

BALAI BESAR PELATIHAN PERTANIAN LEMBANG 2015

LAPORAN HASIL SURVEI INDEKS KEPUASAN MAHASISWA (IKM) UNIVERSITAS HALU OLEO (UHO) TAHUN AKADEMIK 2013/2014

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM)

LAPORAN SURVEY INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TAHUN 2015

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM) PROGRAM STUDI FARMASI

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM)

BAB 1 PENDAHULUAN. Dengan semakin meningkatnya pendapatan, teknologi, dan pendidikan,

LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT (IKM)

Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat. Periode Desember 2014

LAPORAN INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT Juli Desember 2015

Transkripsi:

Bab I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Salah satu faktor utama dalam mewujudkan pemerintahan bersih (clean government) dan kepemerintahan yang baik (good governance) adalah melaksanakan reformasi birokrasi. Prinsip-prinsip Good Governance seperti : partisipasi, transparansi, akuntabilitas, kepastian hukum dan kesetaraan menjadi hal penting dalam penciptaan iklim birokrasi yang sehat. Dalam konteks pembangunan sistem administrasi negara, reformasi birokrasi sangat menentukan efisiensi dan kualitas pelayanan kepada masyarakat. Salah satu upaya sebagai tindaklanjut dari reformasi birokrasi adalah melaksanakan perbaikan layanan publik di satuan kerja Balai Besar PPMB-TPH. Balai Besar PPMB-TPH dalam melakukan perbaikan layanan diawali dengan melakukan evaluasi terhadap kepuasan masyarakat dalam memperoleh layanan di kantor ini. Evaluasi yang berwujud pengukuran kepuasan pelanggan merupakan elemen penting dalam menyediakan pelayanan yang lebih baik, lebih efisien, dan lebih efektif. Apabila pelanggan merasa tidak puas terhadap suatu pelayanan yang disediakan, maka pelayanan tersebut dapat dipastikan tidak efektif dan tidak efisien. Selain itu tingkat kepuasan pelanggan (masyarakat) dalam memperoleh layanan publik menjadi acuan penting untuk menilai kesungguhan Balai dalam melakukan reformasi birokrasi. Dalam konteks ini, prinsip pelayanan yang mencakup: mudah, transparan dan tepat waktu bukan sekedar slogan, melainkan benar-benar menjadi kenyataan yang ditemui masyarakat ketika mereka ingin mendapatkan layanan yang baik. Selama ini upaya perbaikan layanan dilakukan belum melibatkan assessment kebutuhan perbaikan terlebih dahulu. Sehingga perbaikan layanan terkesan dalam bentuk tindakan-tindakan sporadik yang tidak sesuai kebutuhan. Untuk itu pelaksanaan survey kepuasan pelanggan sebagai bagian dari assessment atas kebutuhan perbaikan menjadi hal yang tidak hanya perlu dilakukan, melainkan penting, karena dinamika selera dan preferensi pelanggan dalam hal ini Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 1

masyarakat selalu berkembang. Upaya-upaya perbaikan perlu terus dilaksanakan untuk melakukan penyesuaian berdasarkan karakteristik selera pasar yang berkembang. Dalam rangka penyesuaian itu harus ada indentifikasi kritis dalam bentuk feed back dari pelanggan langsung. Penting, karena pelayanan publik harus ditingkatkan, baik kualitas maupun kuantitasnya. Kualitas yang dimaksud adalah ketercapaian indikator-indikator mutu, sedangkan kuantitas yang dimaksud adalah daya jangkau layanan. Kesemuanya ini membutuhkan keterlibatan semua pihak dalam melakukan perbaikan layanan publik termasuk masyarakat yang berfungsi sebagai pelanggan layanan publik. Oleh sebab itu, survey ini juga merupakan opini publik terhadap layanan yang diberikan selama ini. Opini publik dimaksud disusun sampai dengan mendapatkan indeks kepuasan masyarakat sebagai tolok ukur untuk menilai tingkat kualitas pelayanan. B. Dasar Pelaksanaan Dasar hukum pelaksanaan Survey Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) adalah : 1. UU No. 25 Tahun 2000 Tentang Pembangunan Nasional. 2. Keputusan Menteri Pendayagunaan aparatur Negara Nomor : Kep/25/M.Pan/2 /2004 Tanggal : 24 Februari 2004 tentang Pedoman Umum Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat Unit Pelayanan Instansi Pemerintah. 3. Peraturan Menteri Pertanian No. 78/Permentan/OT.140/8/2013 Tentang Pengukuran Indeks Kepuasan Masyarakat di Lingkungan Kementerian Pertanian. C. Tujuan, Masalah dan Manfaat 1. Tujuan Survey ini bertujuan untuk memperoleh informasi terukur indeks kepuasaan masyarakat dalam memperoleh layanan dan informasi pada Balai Besar PPMB-TPH. Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat dimaksudkan sebagai acuan bagi unit pelayanan instansi pemerintah untuk mengetahui tingkat kepuasan masyarakat secara berkala dan juga sebagai bahan untuk menetapkan kebijakan dalam peningkatan kualitas Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 2

pelayanan publik dimasa mendatang. Tujuan yang ingin dicapai dalam pengukuran Indeks Kepuasan Masyarakat ini adalah: a. Diketahui tingkat Indeks Kepuasan Masyarakat dari unit kerja yang melakukan pelayanan; b. Tersusunnya data Indeks Kepuasan Masyarakat yang dibutuhkan untuk perbaikan mutu layanan kepada masyarakat; c. Mengetahui kelemahan dan kekurangan dari unsur-unsur pelayanan dalam melakukan pelayanan kepada masyarakat; d. Penataan sistem, mekanisme dan prosedur pelayanan, sehingga pelayanan dapat dilaksanakan secara lebih berkualitas, berdaya guna dan berhasil guna; e. Tumbuhnya kreativitas, prakarsa dan peran serta masyarakat dalam upaya peningkatan kualitas pelayanan publik f. Diketahui tingkat kinerja unit pelayanan secara berkala sebagai bahan dalam menetapkan kebijakan peningkatan kualitas pelayanan publik selanjutnya; g. Tersusunnya rekomendasi kepada pimpinan penyelenggaraaan pelayanan publik untuk melakukan pembinaan lebih lanjut terhadap penyelenggaraan pelayanan publik. 2. Masalah Survey Permasalahan yang dihadapi pada setiap penyelenggara pelayanan publik, umumnya adalah belum diketahui secara pasti tentang unsur layanan apa saja yang dirasakan oleh masyarakat yang masih kurang. Melalui Indeks Kepuasan Masyarakat ini mudah-mudahan data yang bersumber dari masyarakat ini dapat dijadikan umpan balik untuk perbaikan dan peningkatan mutu. 3. Manfaat Survey Dengan tersedianya data Indeks Kepuasan Masyarakat secara periodik, dapat diperoleh manfaat sebagai berikut : a) Menemukan kelemahan atau kekurangan dari masing-masing unsur dalam penyelenggaraan pelayanan publik untuk kemudian ditindaklanjuti dengan upaya-upaya perbaikan. Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 3

b) Mendapatkan informasi kinerja penyelenggaraan pelayanan yang telah dilaksanakan oleh unit pelayanan publik secara periodik c) Sebagai referensi perumusan kebijakan yang terkait dengan optimalisasi layanan publik di Balai Besar PPMB-TPH d) Mendapatkan indeks kepuasaan masyarakat secara menyeluruh terhadap hasil pelaksanaan pelayanan publik pada lingkup Pemerintah Pusat e) Memacu persaingan positif, antar unit penyelenggara pelayanan pada lingkup Pemerintah Pusat dalam upaya peningkatan kinerja pelayanan f) Bagi masyarakat dapat diketahui gambaran tentang kinerja unit pelayanan publik BAB II PELAKSANAAN A. Waktu dan Tempat Penelitian Survey kepuasan masyarakat ini dilaksanakan mulai tanggal 1 Januari s.d 30 Juni 2018 di Lokasi Kantor Balai Besar PPMB-TPH B. Metode Penarikan Sampel Survey ini dilaksanakan dengan mengumpulkan data primer melalui penyebaran kuesioner kepada pelanggan Balai Besar PPMB-TPH. Agar penelitian ini dapat memberikan gambaran yang cukup representatif, maka cakupan (populasi) survey hanya pada instansi pemerintah (BPSB-TPH), usaha swasta perbenihan, peserta magang yang melakukan pengujian benih di Balai Besar PPMB-TPH C. Metode Pengukuran Pengukuran Indek Kepuasan Masyarakat berpedoman kepada keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor : KEP/25/M.PAN/2/2004 tentang Pedoman Umum Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat Unit Pelayanan Instansi Pemerintah. Berdasarkan pedoman tersebut metode yang digunakan adalah survei dengan menggunakan kuesioner sebagai alat bantu pengumpulan data. Responden dipilih secara acak untuk memenuhi akurasi hasil penyusunan Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 4

indeks. Didalam kuesioner tersebut terdapat 14 unsur penting yang mencakup unsur minimal yang harus ada untuk dasar pengukuran Indeks Kepuasan Masyarakat, yaitu : 1. Prosedur pelayanan, yaitu kemudahan tahapan pelayanan yang diberikan kepada masyarakat dilihat dari sisi kesederhanaan alur pelayanan; 2. Persyaratan pelayanan, yaitu persyaratan teknis dan administrasi yang diperlukan untuk mendapatkan pelayanan sesuai dengan jenis pelayanannya; 3. Kejelasan petugas pelayanan, yaitu keberadaan dan kepastian petugas yang memberikan pelayanan (nama, jabatan serta kewenangan dan tanggungjawabnya); 4. Kedisiplinan petugas pelayanan, yaitu kesungguhan petugas dalam memberikan pelayanan terutama terhadap konsistensi waktu kerja sesuai ketentuan yang berlaku; 5. Tanggungjawab petugas pelayanan, yaitu kejelasan wewenang dan tanggungjawab dalam penyelenggaraan dan penyelesaian pelayanan; 6. Kemampuan petugas pelayanan, yaitu tingkat keahlian dan keterampilan yang dimiliki petugas dalam memberikan/menyelesaikan pelayanan kepada masyarakat; 7. Kecepatan pelayanan, yaitu target waktu pelayanan dapat diselesaikan dalam waktu yang telah ditentukan oleh unit penyelenggara pelayanan; 8. Keadilan mendapatkan pelayanan, yaitu pelaksanaan pelayanan dengan tidak membedakan golongan/status masyarakat yang dilayani; 9. Kesopanan dan keramahan petugas, yaitu sikap perilaku petugas dalam memberikan pelayanan kepada mayarakat secara sopan dan ramah serta saling menghargai dan menghormati; 10. Kewajaran biaya pelayanan, yaitu keterjangkauan masyarakat terhadap besarnya biaya yang ditetapkan oleh unit pelayanan; 11. Kepastian biaya pelayanan, yaitu kesesuaian antara biaya yang dibayarkan dengan biaya yang telah ditetapkan oleh unit pelayanan; Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 5

12. Kepastian jadwal pelayanan, yaitu pelaksanaan waktu pelayanan, sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan; 13. Kenyamanan lingkungan, yaitu kondisi sarana dan prasarana pelayanan yang bersih, rapi dan teratur sehingga dapat memberikan rasa nyaman kepada penerima pelayanan; 14. Keamanan pelayanan, yaitu terjaminnya tingkat keamanan lingkungan unit penyelenggara pelayanan ataupun sarana yang digunakan, sehingga masyarakat merasa tenang. Prosedur pelayanan menempati urutan pertama dalam Indeks Kepuasaan Masyarakat. Prosedur pelayanan akan dilihat dari kemudahan tahapan pelayanan yang akan diberikan kepada masyarakat. Petugas pelayanan juga dituntut untuk bisa dan siap melayani, yang dikaitkan dengan keberadaan petugas dan kepastian memberikan pelayanan, kewenangan serta tanggung jawabnya. Indeks Kepuasaan Masyarakat menuntut kemampuan petugas untuk lebih mahir dan terampil dalam proses pelayanan termasuk penyelesaian pekerjaan dengan cepat sesuai waktu yang ditentukan. Faktor keadilan, kesopanan, dan keramahan petugas juga menjadi bagian yang ikut dinilai. Kemudian, yang tidak kalah penting adalah kewajaran dan kepastian biaya yang menjadi bagian yang tidak dapat dipisahkan dari unit pelayanan. Sebab, keterjangkauan masyarakat terhadap besaran biaya menjadi penting dan perlu diinformasikan kepada masyarakat secara jelas, sehingga masyarakat memiliki kepastian untuk membayar yang menjadi kewajiban dalam memperoleh pelayanan tersebut. Kepastian jadwal, kenyamanan lingkungan, dan keamanan juga menjadi bagian yang ikut menjadi penilaian dalam mengukur indeks kepuasaan masyarakat. Untuk memudahkan interprestasi terhadap hasil pengolahan data IKM, maka nilai IKM dihitung dengan menggunakan Nilai Rata-Rata Tertimbang dari masingmasing unsur pelayanan. Adapun kriteria hasil penilaian terhadap 14 unsur pelayanan yang dikaji, sebagaimana Tabel 1. Tabel 1 : Interprestasi Hasil Pengukuran IKM Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 6

Nilai Persepsi Nilai Interval IKM Nilai Interval Konversi IKM Mutu Palayanan Kinerja Unit Pelayanan 1 1.00-1,75 25,00-43,75 D Tidak Baik 2 1,76-2,50 43,75-62,50 C Kurang baik 3 2,50-3,25 62,51-81,25 B Baik 4 3,26-4,00 81,26 100,00 A Sangat Baik D. Pengolahan Data Berdasarkan hasil penghitungan indeks kepuasan masyarakat, jumlah nilai dari setiap unit pelayanan diperoleh dari jumlah nilai rata-rata setiap unsur pelayanan. Sedangkan nilai indeks komposit (gabungan) untuk setiap unit pelayanan, merupakan jumlah nilai rata-rata dari setiap unsur pelayanan dikalikan dengan penimbang yang sama, yaitu 0,071. Berikut ini adalah tabel Pengolahan Pelayanan Per Unsur Pelayanan dan Pengolahan Indeks Kepuasan Masyarakat terhadap 33 Responden selama periode Januari s.d Juni 2018. Tabel 2 : Nilai rata-rata per Unsur Pelayanan pada Balai Besar PPMB-TPH No. UNSUR PELAYANAN NILAI RATA2 U1 Prosedur pelayanan 3.33 U2 Persyaratan pelayanan 3.27 U3 Kejelasan petugas pelayanan 3.39 U4 Kedisiplinan petugas pelayanan 3.27 U5 Tanggung jawab petugas pelayanan 3.45 U6 Kemampuan petugas pelayanan 3.45 U7 Kecepatan pelayanan 3.24 U8 Keadilan mendapatkan pelayanan 3.24 Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 7

U9 Kesopanan dan keramahan petugas 3.64 U10 Kewajaran biaya pelayanan 3.21 U11 Kepastian biaya pelayanan 3.12 U12 Kepastian jadwal pelayanan 3.33 U13 Kenyamanan lingkungan 3.52 U14 Keamanan pelayanan 3.52 Berdasarkan pengisian kuesioner dan hasil pengolahannya diperoleh nilai IKM Balai Besar PPMB-TPH sebesar 83,43 kategori sangat baik. Dari 14 unsur yang dinilai menunjukan bahwa nilai yang terendah adalah 3,12 yaitu unsur Kewajaran biaya pelayanan, (unsur No. 10) serta yang tertinggi 3,64 yaitu Kesopanan dan keramahan petugas (unsur No. 09). Dengan demikian nilai indeks kepuasan masyarakat disimpulkan sebagai berikut : pada unit pelayanan Balai Besar PPMB-TPH hasilnya dapat a. Nilai IKM setelah dikonversi = Nilai Indeks x Nilai Dasar = 3,337x 25 = 83,43 b. Mutu pelayanan A. c. Kinerja Balai Besar PPMB-TPH dengan kategori Sangat Baik. Hasil Pengolahan IKM per responden sebagaimana ditunjukan pada tabel 3 berikut ini : Tabel 3 : Pengolahan Indeks Kepuasan Masyarakat Per Responden pada Balai Besar PPMB-TPH. NO. RESP NILAI UNSUR PELAYANAN U1 U2 U3 U4 U5 U6 U7 U8 U9 U10 U11 U12 U13 U14 1 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 4 4 4 2 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 3 3 4 3 4 3 4 4 3 3 3 4 3 4 4 3 4 3 3 4 3 3 3 3 3 3 3 4 5 3 3 3 3 4 4 3 3 4 4 3 3 3 4 Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 8

6 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 7 3 3 3 3 4 4 3 3 4 4 3 4 4 4 8 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 3 3 4 4 9 4 4 4 3 4 4 4 3 3 2 2 3 4 4 10 4 4 4 3 4 4 4 3 4 4 3 4 4 4 11 3 4 4 3 4 4 3 3 4 4 3 4 4 4 12 3 3 3 4 4 3 3 3 4 4 3 4 4 4 13 4 3 4 4 4 4 3 4 4 4 4 3 4 4 14 3 4 4 3 4 4 4 4 4 3 3 4 4 4 15 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 16 4 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 3 3 17 3 4 4 3 4 4 4 3 4 3 3 4 4 3 18 4 4 4 4 4 4 4 3 4 3 4 3 4 4 19 3 3 3 3 3 4 3 3 4 3 3 4 4 3 20 4 4 4 4 4 4 3 4 4 3 3 4 3 3 21 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 22 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 23 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 24 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 4 3 4 4 25 3 4 4 3 3 3 3 4 4 3 3 3 3 4 26 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 27 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 28 4 4 3 4 4 3 3 3 4 3 3 3 3 4 29 3 3 3 3 3 3 3 3 4 3 3 3 4 3 30 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 31 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 32 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 33 3 3 3 3 3 3 3 3 4 2 2 3 3 3 NRR Per 3.33 3.27 3.39 3.27 3.45 3.45 3.24 3.24 3.64 3.21 3.12 3.33 3.52 3.52 Unsur NRR tertimb ang per unsur 0.24 0.23 0.24 0.23 0.25 0.25 0.23 0.23 0.26 0.23 0.22 0.24 0.25 0.25 Jumlah Nilai NRR Tertimbang 3,337 Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) Unit Pelayanan 83,43 Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 9

BAB III KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan 1. Nilai Indeks Kepuasan Masyarakat pada Kantor Balai Besar PPMB-TPH adalah 83,43 ini menunjukkan bahwa tingkat kepuasan masyarakat terhadap pelayanan publik di Kantor Balai Besar PPMB-TPH berada pada tingkatan/kategori SANGAT BAIK. 2. Untuk unsur-unsur pelayanan yang dinilai masih rendah dari unsurunsur pelayanan yang lainnya akan menjadi perhatian dan akan dilakukan perbaikan pada semester berikutnya. 3. Unsur-unsur pelayanan yang dinilai Baik (B) akan dipertahankan dan akan ditingkatkan ke level yang Sangat Baik (A) B. Saran 1. Dalam rangka mewujudkan komitmen reformasi pelayanan publik kearah yang lebih baik, maka survey tentang opini publik tentang kepuasan masyarakat atas pelayanan di Kantor Balai Besar PPMB- TPH harus dilakukan secara berkesinambungan. 2. Perlu adanya peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) di Balai Besar PPMB-TPH. 3. Perlu adanya peningkatan kualitas dan kuantitas sarana dan prasarana penunjang pelayanan di Balai Besar PPMB-TPH. Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 10

BAB IV PENUTUP Keberhasilan Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) yang dilaksanakan di Balai Besar Pengembangan Pengujian Mutu Benih Tanaman Pangan dan Hortikultura, sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas Unit Pelayanan Instansi Pemerintah Pusat di bidang pengujian mutu benih. Dari hasil pengukuran Indeks Kepuasaan Masyarakat diharapkan instansi yang memberikan pelayanan mampu untuk mengukur keberhasilan unit kerja yang bersangkutan dan memperbaiki kinerjanya dimasa mendatang. Laporan Indeks Kepuasan Masyarakat 2018 Semester I 11