KAJIAN SIFAT KIMIA TANAH INCEPTISOL DAN ENTISOL PADA TANAH SAWAH DENGAN TEKNIK BUDIDAYA KONVENSIONAL DAN ORGANIK DI KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
PEMBERIAN PUPUK KANDANG SAPI AEROB DAN ANAEROB DENGAN SISTEM PERTANIAN ORGANIK TERHADAP SIFAT KIMIA ENTISOL DAN PRODUKSI TANAMAN SAWI

KARAKTERISTIK KIMIA TANAH DI BAWAH BEBERAPA JENIS TEGAKAN DI SUB DAS PETANI KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI

MORFOLOGI DAN KARAKTERISTIK KIMIA TANAH ANDISOL PADA PENGGUNAAN LAHAN YANG BERBEDA DI DESA KUTA RAKYAT KECAMATAN NAMANTERAN KABUPATEN KARO

IDENTIFIKASI STATUS HARA TANAH, TEKSTUR TANAH DAN PRODUKSI LAHAN SAWAH TERASERING PADA 3 ORDO TANAH SKRIPSI. Oleh : NIKSON SITINJAK

PENGARUH PEMBERIAN PUPUK ORGANIK DAN PUPUK ANORGANIK TERHADAP KADAR N, P, DAN K TANAH, SERAPAN N, P, DAN K SERTA PERTUMBUHAN PADI DENGAN SISTEM SRI

KAJIAN SELEKTIVITAS EROSI PADA LAHAN BUDIDAYA PADI GOGO DIDESA LAU DAMAK KECAMATAN BAHOROK KABUPATEN LANGKAT SKRIPSI OLEH :

DEPARTEMEN ILMU TANAH F A K U L T A S P E R T A N I A N UNIVERSITAS SUMATERA UTARA M E D A N 2009

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN TANAMAN PALAWIJA DAN HORTIKULTURA DI DESA SEI TUAN KECAMATAN PANTAI LABU KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN KOMPOS KULIT DURIAN DAN KOMPOS KULIT KAKAO PADA ULTISOL TERHADAP BEBERAPA ASPEK KIMIA KESUBURAN TANAH SKRIPSI OLEH:

ARDIAN HALOMOAN SIPAHUTAR PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

EKO ANDREAS SIHITE AGROEKOTEKNOLOGI

KANDUNGAN BAHAN ORGANIK DAN BEBERAPA SIFAT FISIK TANAH SAWAH PADA POLA TANAM PADI- PADI DAN PADI- SEMANGKA SKRIPSI. Oleh: ERWITA PARDOSI

PEMETAAN STATUS UNSUR HARA C-ORGANIK DAN NITROGEN DI PERKEBUN NANAS

S K R I P S I OLEH: INGRID OVIE YOSEPHINE ILMU TANAH

SKRIPSI OLEH : EMALIA SINARTA BR. TARIGAN

SKRIPSI OLEH : MELATI ANGRIANI AGROEKOTEKNOLOGI - ILMU TANAH

PENGARUH PEMBERIAN SERUM DARAH SAPI DAN AYAM TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L.) PADA TANAH ULTISOL SKRIPSI.

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

DAMPAK DEBU VULKANIK LETUSAN GUNUNG SINABUNG TERHADAP UNSUR HARA MAKRO TANAH DI KABUPATEN KARO SKRIPSI OLEH : EDY SURANTA. B. S ILMU TANAH

KANDUNGAN KADMIUM (Cd) TANAH DAN TANAMAN SAWI PADA BERBAGAI PERBANDINGAN KOMPOS SAMPAH KOTA DENGAN TANAH INCEPTISOL SKRIPSI OLEH :

KLASIFIKASI TANAH DI KECAMATAN LUMBANJULU KABUPATEN TOBA SAMOSIR BERDASARKAN KEYS TO SOIL TAXONOMY 2014 SKRIPSI OLEH :

ANALISIS SIFAT FISIKA, KIMIA, DAN BIOLOGI TANAH PADA DAERAH BUFFER ZONE DAN RESORT SEI BETUNG DI TAMAN NASIONAL GUNUNG LEUSER KECAMATAN BESITANG

KAJIAN PEMBERIAN ZEOLIT DAN ARANG SEKAM PADA TANAH SAWAH TERCEMAR LIMBAH PABRIK TERHADAP Pb TANAH DAN TANAMAN PADI SKRIPSI OLEH :

PENDUGAAN TINGKAT BAHAYA EROSI PADA LAHAN TANAMAN KOPI (Coffea Sp.) DI BEBERAPA KECAMATAN DI KABUPATEN DAIRI SKRIPSI. Oleh:

BEBERAPA KETINGGIAN, KEMIRINGAN LERENG DAN JENIS TANAH DI KECAMATAN SILIMA PUNGGA-PUNGGA KABUPATEN DAIRI

TINGKAT INFILTRASI PADA BEBERAPA TIPE PENGGUNAAN LAHAN DI DAS SEI WAMPU BAGIAN HILIR SKRIPSI YUSNIWATI SARAGIH ILMU TANAH

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN TANAMAN PADI SAWAH, PADI GOGO

SKRIPSI OLEH: JUL BAHORI PANGGABEAN AET - ILMU TANAH

EVAN SANJAYA SIPAYUNG ILMU TANAH

DAMPAK PEMUPUKAN P DAN PEMBERIAN MEDIA TANAM KOMERSIAL TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

SKRIPSI OLEH JAYAGUST HARIANSYAH K.A JUNIOR SINAGA ILMU TANAH

SKRIPSI OLEH : ADE CHRISTIAN MANIK

PENGARUH PEMBERIAN AIR LAUT DAN BEBERAPA BAHAN ORGANIK TERHADAP SIFAT KIMIA TANAH ULTISOL DAN PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG (Zea mayz. L) SKRIPSI.

PENGARUH PEMBERIAN PUPUK KANDANG SAPI DENGAN BEBERAPA CARA PENGENDALIAN GULMA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI (Oryza sativa L.

IDENTIFIKASI DAN INVENTARISASI JENIS TANAMAN UMBI-UMBIAN YANG BERPOTENSI SEBAGAI SUMBER KARBOHIDRAT ALTERNATIF DI KABUPATEN SERDANG BEDAGAI SKRIPSI

SURVEI PENGARUH ERUPSI GUNUNG SINABUNG TERHADAP PENYAKIT HAWAR DAUN

SURVEY PEMETAAN TOTAL FOSFOR DAN LOGAM BERAT KADMIUM PADA SATU HAMPARAN LAHAN PERTANIAN DI DESA GURU SINGA KECAMATAN BERASTAGI SKRIPSI

SKRIPSI OLEH: M. ZAHRIN SARAGIH HPT

KAJIAN TINGKAT BAHAYA EROSI (TBE) PADA PENGGUNAAN LAHAN TANAMAN AGROFORESTRY DI SUB DAS LAU BIANG (KAWASAN HULU DAS WAMPU)

PEMETAAN STATUS C-ORGANIK, NITROGEN DAN TEKSTUR DI KEBUN KOPI ARABIKA (Coffea arabica) KECAMATAN RAYA KABUPATEN SIMALUNGUN SKRIPSI OLEH :

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN UNTUK TANAMAN BAWANG MERAH

EVALUASI STATUS HARA TANAH BERDASARKAN POSISI LAHAN DI KEBUN INTI TANAMAN GAMBIR (Uncaria gambir Roxb.) KABUPATEN PAKPAK BHARAT SKRIPSI OLEH :

IDENTIFIKASI HORISON ARGILIK DENGAN METODE IRISAN TIPIS PADA ULTISOL DI ARBORETUM USU KWALA BEKALA

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN KECAMATAN LINTONG NIHUTA KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN UNTUK TANAMAN KOPI ARABIKA (Coffea arabica) SKRIPSI OLEH :

KARAKTERISTIK DAN KLASIFIKASI TANAH PADA SATUAN LAHAN VOLKAN TUA DI SUMATERA UTARA SKRIPSI OLEH : DEA WALUCKY SARAGIH ILMU TANAH

KARAKTERISTIK SIFAT KIMIA DAN FISIK SUB GRUP TANAH ULTISOL DI WILAYAH SUMATERA UTARA

RESPON KETAHANAN BEBERAPA VARIETAS PADI (Oryza sativa L.) TERHADAP KONSENTRASI GARAM NaCl SECARA IN VITRO

PERBEDAAN LAJU INFILTRASI PADA TANAH HUTAN DAN BUKAN HUTAN

SKRIPSI OLEH : DESI SIMANJUNTAK

PEMETAANC-ORGANIK DAN TEKSTUR TANAH PADA LAHAN SAWAH DI KECAMATAN HINAI KABUPATEN LANGKAT SKRIPSI. Oleh :

PENGARUH KETINGGIAN TEMPAT DAN KEMIRINGAN LERENG TERHADAP PRODUKSI KARET (Hevea brassiliensis Muell. Arg.) DI KEBUN HAPESONG PTPN III TAPANULI SELATAN

PENGARUH TEKNIK BUDIDAYA TANAMAN CABAI (Capsicum annuum) PADA TUMPANGSARI TERHADAP INTENSITAS SERANGAN HAMA SKRIPSI OLEH:

SKRIPSI. Oleh : TSABITA BENAZIR MUNAWWARAH SYA BI AGROEKOTEKNOLOGI-ILMU TANAH

SKRIPSI OLEH : SAMUEL T Z PURBA AGROEKOTEKNOLOGI ILMU TANAH

ANALISIS PENGEMBANGAN KOMODITAS UNGGULAN HORTIKULTURA DI KABUPATEN KARO (TINJAUAN KETEKNIKAN PERTANIAN)

KEANEKARAGAMAN BURUNG PANTAI DAN POTENSI MAKANAN DI PANTAI MUARA INDAH KECAMATAN PANTAI LABU KABUPATEN DELI SERDANG PROPINSI SUMATERA UTARA SKRIPSI

PERUBAHAN BEBERAPA SIFAT KIMIA TANAH DAN PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG (Zea mays L.) PADA ULTISOL AKIBAT PEMBERIAN LIMBAH PKS DAN CACING TANAH SKRIPSI

EVALUASI SIFAT FISIK, PH, DAN C-ORGANIK TANAH AKIBAT APLIKASI LIMBAH CAIR PABRIK KELAPA SAWIT DI PT. SMART PADANG HALABAN KABUPATEN LABUHAN BATU UTARA

ANALISIS PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI BEBERAPA VARIETAS BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.) TERHADAP PEMBERIAN PUPUK ORGANIK DAN ANORGANIK

UJI KETAHANAN BEBERAPA GENOTIPE TANAMAN KARET TERHADAP PENYAKIT Corynespora cassiicola DAN Colletotrichum gloeosporioides DI KEBUN ENTRES SEI PUTIH

UJI DAYA TUMBUH BIBIT TEBU YANG TERSERANG HAMA PENGGEREK BATANG BERGARIS (Chilo sacchariphagus Bojer.)

PEMBERIAN PUPUK P DAN Zn UNTUK MENINGKATKAN KETERSEDIAAN P DAN Zn DI TANAH SAWAH SKRIPSI OLEH : KIKI DAMAYANTI

PENGARUH BENTUK DAN KETINGGIAN PERANGKAP STICKY TRAP KUNING TERHADAP LALAT BUAH

LAJU EMISI GAS METAN (CH 4 ) DAN SUHU UDARA PADA LAHAN PADI SAWAH AKIBAT TEKNIK BUDIDAYA PEMBERIAN JERAMI SKRIPSI OLEH

RAPAEL BANJARNAHOR /ILMU TANAH

RESPONS PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI BEBERAPA VARIETAS TOMAT (Lycopersicum esculentum L.) DATARAN RENDAH TERHADAP PEMBERIAN PUPUK ORGANIK SKRIPSI.

UJI PERBEDAAN SISTEM JAJAR LEGOWO TERHADAP BEBERAPA VARIETAS TANAMAN PADI (Oryza sativa L.) PADA SAWAH TADAH HUJAN SKRIPSI SARLYONES KAFISA

PENGARUH PEMBERIAN GIBERELIN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADA BEBERAPA VARIETAS KENTANG (Solanum tuberosum L.) SKRIPSI

PENGARUH JUMLAH BIBIT DAN SISTEM TANAM JAJAR LEGOWO YANG DIMODIFIKASI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI SAWAH

Oleh TIMBUL SIMBOLON ILMU TANAH DEPARTEMEN ILMU TANAH FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN. Universitas Sumatera Utara

EVALlJASI KESESUAIAN LAHAN TANAMAN CABAl (Capsicum annum L.) DUSIJN PAMAH SEMILIR KECAMATAN SEI BINGEl KABUPATEN LANGKAT SKRIPSI.

SKRIPSI. Oleh: JOGI HENDRO SIAHAAN/ AGROEKOTEKNOLOGI-BPP

ANALISIS POLA PENGOLAHAN LAHAN BASAH DENGAN MENGGUNAKAN TRAKTOR TANGAN DI SEI BERASKATA KABUPATEN DELI SERDANG

APLIKASI BAHAN ORGANIK DAN BIOCHAR UNTUK MENINGKATKAN C-ORGANIK, P DAN Zn TERSEDIA PADA TANAH SAWAH BERKADAR P TINGGI SKRIPSI.

PERKEMBANGAN POPULASI SIPUT SETENGAH CANGKANG (Parmarion sp.) DAN UMUR TANAMAN TERHADAP KERUSAKAN DAN PRODUKSI KUBIS BUNGA

KAJIAN POTENSI PRODUKSI PADI PADA LAHAN SAWAH IRIGASI DI KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN BEBERAPA SUMBER BAHAN ORGANIK DAN MASA INKUBASI TERHADAP BEBERAPA ASPEK KIMIA KESUBURAN TANAH ULTISOL SKRIPSI OLEH :

DEPARTEMEN HAMA DAN PENYAKIT TUMBUHAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

HUBUNGAN INTENSITAS SERANGAN DENGAN ESTIMASI KEHILANGAN HASIL AKIBAT SERANGAN HAMA PENGGEREK BUAH KOPI

KARAKTERISTIK DAN KLASIFIKASI TANAH BERBAHAN INDlJK ALIIVllJM DAN VIJLKAN 01 KECAMATAN TAN.IlING MORA'VA IlERDASARKAN SOIL TAXONOIVIY 2003 SKRIPSI

KESESUAIAN LAHAN TANAH MINERAL DAN TANAH HISTOSOL UNTUK TANAMAN PADI SAWAH DI KECAMATAN POLLUNG KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN SKRIPSI OLEH :

PENETAPAN MASA INKUBASI DAN PENENTUAN DOSIS PEMBERIAN TEPUNG CANGKANG KEPITING TERHADAP PENJERAPAN ALUMINIUM PADA TANAH ULTISOL SKRIPSI OLEH :

DEPARTEMEN ILMU HAMA DAN PENYAKIT TUMBUHAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

PERTUMBUHAN Mucuna bracteata DAN KADAR HARA N, P, K KELAPA SAWIT BELUM MENGHASILKAN PADA PEMBERIAN BERBAGAI PUPUK HAYATI

KAJIAN DISTRIBUSI AIR PADA TANAH INCEPTISOL BERTANAMAN KEDELAI DENGAN JUMLAH PEMBERIAN AIR YANG BERBEDA SKRIPSI

TANGGAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI SAWI (Brassica juncea L.) TERHADAP PEMBERIAN PUPUK CAIR SKRIPSI MUHAMMAD RIZKY ANDRY AGROEKOTEKNOLOGI - BPP

PARTISIPASI PETANI DALAM PENERAPAN PERTANIAN PADI ORGANIK (Studi Kasus: Desa Lubuk Bayas, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai )

PREDIKSI TINGKAT BAHAYA EROSI DENGAN METODE USLE DI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT DI DESA BALIAN KECAMATAN MESUJI RAYA KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR SKRIPSI

DENGAN MENGGUNAKAN DAUN SIRSAK

KARAKTERISTIK KUALITAS TANAH PADA BEBERAPA PENGGUNAAN LAHAN DI KAWASAN HULU DAS PADANG KABUPATEN SIMALUNGUN SKRIPSI. Oleh:

CANDRA SETIADI AGROEKOTEKNOLOGI-ILMU TANAH

PEMANFAATAN LIMBAH RUMPUT LAUT (Sargassum polycystum) SEBAGAI BAHAN PUPUK CAIR UNTUK SAWI ( Brassica juncea L. ) ORGANIK PADA TANAH ULTISOL

EVALUASI SIFAT FISIKA TANAH TANAMAN KOPI (Coffea sp.) BEBERAPA KECAMATAN DI KABUPATEN MANDAILING NATAL SKRIPSI OLEH :

EVALUASI SIFAT BIOLOGI TANAH TANAMAN KOPI ARABIKA (Coffea arabica L.) DI BEBERAPA KECAMATAN DI KABUPATEN MANDAILING NATAL SKRIPSI OLEH :

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN DESA SIHIONG KECAMATAN BONATUA LUNASI KABUPATEN TOBA SAMOSIR UNTUK TANAMAN ANGGUR, STROBERI, APEL DAN JAMBU BIJI SKRIPSI

PENDUGAAN EROSI TANAH DIEMPAT KECAMATAN KABUPATEN SIMALUNGUN BERDASARKAN METODE ULSE

ANALISIS SIFAT KIMIA TANAH GAMBUT YANG DIKONVERSI MENJADI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT DI KABUPATAN KAMPAR

PENGARUH PEMBERIAN BAHAN ORGANIK KIRINYUH

PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI KAILAN (Brassica oleraceae Var. acephala) PADA BERBAGAI MEDIA TANAM DAN PEMBERIAN PUPUK SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN ZPT 2,4 D TERHADAP PERTUMBUHAN DAN METABOLIT KALUS KEDELAI PADA PROSES HYPOXYDA SKRIPSI OLEH:

Transkripsi:

KAJIAN SIFAT KIMIA TANAH INCEPTISOL DAN ENTISOL PADA TANAH SAWAH DENGAN TEKNIK BUDIDAYA KONVENSIONAL DAN ORGANIK DI KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI OLEH: TOMI EKA PUTRA G 050303011 ILMU TANAH DEPARTEMEN ILMU TANAH FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

KAJIAN SIFAT KIMIA TANAH INCEPTISOL DAN ENTISOL PADA TANAH SAWAH DENGAN TEKNIK BUDIDAYA KONVENSIONAL DAN ORGANIK DI KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI OLEH: TOMI EKA PUTRA G 050303011 ILMU TANAH Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana di Departemen Ilmu Tanah Fakultas Pertanian, Medan DEPARTEMEN ILMU TANAH FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

Judul Penelitian : KAJIAN SIFAT KIMIA TANAH INCEPTISOL DAN ENTISOL PADA TANAH SAWAH DENGAN TEKNIK BUDIDAYA KONVENSIONAL DAN ORGANIK DI KABUPATEN DELI SERDANG Nama : Tomi Eka Putra G Nim : 050303011 Jurusan : Ilmu Tanah Minat Studi : Konservasi Tanah dan Air Disetujui Oleh : Komisi Pembimbing (Ir. Posma Marbun, MP) Ketua (Ir. Razali, MP) Anggota (Ir. Bintang Sitorus, MP) Penguji (Ir. MMB Damanik, MSc) Penyaksi

ABSTRAK Kecamatan Pantai Labu dan Kecamatan Beringin, Kabupaten Deli Serdang merupakan Kecamatan yang terkenal akan hasil produksi pertanian organiknya meskipun belum seluruh petani di dua kecamatan ini beralih ke teknik pertanian organik. tujuan dari penelitian ini adalah untuk melakukan kajian sifat kimia tanah Inceptisol dan Entisol pada tanah sawah dengan teknik budidaya konvensional dan organik di Kabupaten Deli Serdang, agar masyarakat dapat mengetahui dampak dari teknik budidaya yang mereka gunakan terhadap tanah dan produksi padi sawah. Adapun metode yang digunakan adalah metode Survey. Pengambilan sampel tanah dilakukan pada dua kedalaman tanah yaitu pada kedalaman 0-20 cm, dan lapisan bawah pada kedalaman 20-40 cm. yang diambil dengan metode sistematik (sistem zigzag). Setiap satu sampel tanah merupakan perwakilan dari 10 titik sampel tanah yang telah dikompositkan terlebih dahulu kemudian diambil sebanyak 1 kg. Dari hasil analisis Laboratorium nilai C-organik tertinggi terdapat pada kedalaman 20-40 cm, great group Fluvaquents dengan teknik budidaya organik (3.87 %) dan nilai C-oraganik terendah terdapat pada great group Tropaquepts dengan teknik budidaya organik (0.21 %). Nilai N-total tertinggi terdapat pada great group Hydraquents dengan kedalaman 20-40 cm pada teknik budidaya konvensional dan pada great group Fluvaquents pada kedalaman 0-20 cm dengan teknik budidaya pertanian organik yaitu 0.15 %. Nilai N-total terendah terdapat pada great group Fluvaquents dan Tropaquents pada kedalaman 0-20 cm dengan teknik budidaya konvensional yaitu 0.1 %. Nilai P-tersedia tertinggi terdapat pada great group Tropaquepts pada kedalaman 20-40 cm dengan teknik budidaya pertanian organik yaitu 10.81 ppm. Nilai P-tersedia terendah terdapat pada great group tropaquents pada kedalaman 0-20 cm dengan teknik budidaya pertanian organik yaitu 1.2 ppm. Nilai K- dd tertinggi terdapat pada great group Fluvaquents pada kedalaman 20-40 cm dengan teknik budidaya pertanian organik yaitu 1.28 me/100 g. Nilai K-dd terendah terdapat pada great group Tropaquepts pada kedalaman 0-20 cm dengan teknik budidaya pertanian organik yaitu 0.43 me/100 g. Nilai KTK tertinggi terdapat pada great group Fluvaquents pada kedalaman 20-40 cm dengan teknik budidaya pertanian organik, yaitu 32.28 me/100 g. Nilai KTK terendah terdapat pada great group Tropaquents pada kedalaman 20-40 cm dengan teknik budidaya pertanian organik, yaitu 15.22 me/100 g. Kata Kunci : pertanian organik, great group, sifat kimia tanah

ABSTRACT District Sub Pantai Labu and District Sub Beringin, Deli Serdang regency is famous for District organic agricultural production although not all farmers in the two districts are switching to an organic farming techniques. purpose of this study was to investigate the chemical properties of soil Entisol and Inceptisol in paddy soils with conventional and organic farming techniques in Deli Serdang district, so that people can know the impact of cultivation techniques they use to land and lowland rice production. The method used is survey method. Soil sampling conducted at two soil depths namely at a depth of 0-20 cm, and the bottom layer at a depth of 20-40 cm, taken with a systematic method (system zig-zag). Every single soil sample is representative of the 10 soil sample points that have been composit first and then taken as many as 1 kg. From the results of laboratory analysis of organic C-highest value found at a depth of 20-40 cm, great group Fluvaquents with organic farming techniques (3,87%), and the lowest value of C-oraganik Tropaquepts contained in the great group with organic farming techniques (0,21%). N-highest total value contained in the great group with a depth of 20-40 cm Hydraquents on conventional farming techniques and the great group Fluvaquents at a depth of 00-20 cm, with the techniques of organic agriculture is 0,15%. Lowest total-n values found in the great group and Tropaquents Fluvaquents at a depth of 0-20 cm with conventional cultivation techniques is 0,1%. The highest available P-value contained in the great group at a depth of 20-40 cm Tropaquepts with organic agriculture techniques is 10,81 ppm. P-values are the lowest available at the great group tropaquents at a depth of 0-20 cm, with the techniques of organic agriculture is 1,2 ppm. K-dd values are highest on the great group at a depth of 20-40 cm Fluvaquents with organic agriculture techniques are 1,28 me/100 g. K-dd lowest value contained in the great group Tropaquepts at a depth of 0-20 cm, with the techniques of organic agriculture is 0,43 me/100 g. The highest CEC values contained in the great group Fluvaquents at a depth of 20-40 cm with organic agriculture techniques, is 32,28 g. me/100 The lowest CEC values contained in the great group at a depth of 20-40 cm Tropaquents with organic agriculture techniques, namely 15,22 me/100 g. Keywords: organic agriculture, great group, soil chemical properties

RIWAYAT HIDUP Tomi Eka Putra G, lahir di Desa Kuta Buluh Kec. Kuta Buluh Kab. Karo Sumatera Utara pada tanggal 16 Mei 1986 sebagai anak ke tiga dari keluarga F. Ginting dan N. Karina br. Kaban Riwayat Pendidikan: 1. Tahun 1992 Sekolah Dasar di SD N. Gedung Johor Kec. Namorambe Kab. Deli Serdang Sumatera Utara dan lulus tahun 1998. 2. Tahun 1998 Sekolah Lanjutan Tingkat Pertaman di SLTP N 1 Namorambe dan lulus tahun 2001. 3. Tahun 2001 Sekolah Menengah Umum di SMU N. 2 Medan dan lulus tahun 2004. 4. Tahun 2005 memasuki Fakultas Pertanian dan memilih jurusan Ilmu Tanah dan minat studi Konservasi Tanah dan Air USU Medan. Aktivitas Selama Pendidikan: 1. Tahun 2008 menjadi asisten Pengelolaan air FP UMI, Medan. 2. Tahun 2008 menjadi asisten Dasar Ilmu Tanah FP UMI, Medan 3. Tahun 2009 melaksanakan PKL (Praktek Kerja Lapangan) di PTPN III Kebun Dusun Hulu Lima Puluh 4. Tahun 2009 menjadi asisten Ilmu Ukur Tanah dan Kartografi FP USU, Medan. 5. Tahun 2009 menjadi asisten Kesuburan Tanah FP UMI, Medan

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha E sa. Karena atas berkat dan anugerah-nya penulis dapat menyelesaikan Skripsi ini dengan baik dan tepat pada waktunya. Adapun judul dari Skripsi ini yaitu Kajian Sifat Kimia Tanah Inceptisol dan Entisol Dengan Teknik Budidaya Konvensional dan Organik Di Kabupaten Deli Serdang Yang merupakan salah satu syarat untuk dapat memperoleh gelar sarjana di Departemen Ilmu Tanah Fakultas Pertanian, Medan. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada Ir. Posma Marbun, MP., selaku Ketua Komisi Pembimbing dan Ir. Razali, MP., selaku Anggota Komisi Pembimbing. Dan kepada semua pihak yang telah banyak memberikan masukan. Penulis menyadari bahwa Skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan, maka penulis mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun untuk perbaikan Skripsi ini. Akhir kata penulis ucapkan terima kasih. Medan, Mei 2010 Penulis

DAFTAR ISI ABSTRAK... i ABSTRACT... ii RIWAYAT HIDUP... iii KATA PENGANTAR... iv DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... vii DAFTAR GAMBAR... viii DAFTAR LAMPIRAN... ix PENDAHULUAN Latar Belakang... 1 Tujuan Penelitian... 2 Kegunaan Penelitian... 3 TINJAUAN PUSTAKA Jenis Tanah... 4 Entisol... 4 Inceptisol... 6 Tanah Sawah... 7 Teknik Budidaya... 9 Pertanian Organik... 9 Pertanian Konvensional...14 Teknik Budidaya Padi Sawah di Kabupaten Deli Serdang...16 Teknik Budidaya Organik...16 Teknik budidaya konvensional...19 Pengolahan tanah...20 BAHAN DAN METODE Tempat dan Waktu Penelitian...22 Bahan dan alat...22 Metode Penelitian...23

Pelaksaan Penelitian...23 Persiapan...23 Pelaksanaan...23 Peubah Amatan...24 HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil...25 Analisis Laboratorium...25 Pembahasan...31 C-organik...31 N-total...32 P-tersedia...33 K-dd...34 KTK...35 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan...37 Saran...38 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman 2.1. Sumbangan Bahan Organik Tahunan Dalam Tanah Dari Berbagai Macam Bahan Organik......11 2.2. Kriteria Penilaian Sifat Kimia Tanah... 13 2.3. Laju pertumbuhan luas areal, produksi dan produktivitas tanaman Padi di indonesia 1969-2003.........16 2.4. Data Produksi Padi Sawah Pada Kecamatan Pantai Labu dan Kecamatan Beringin... 19 4.1. Hasil analisis beberapa sifat kimia lahan sawah kedalaman 0-20 cm dan 20-40 cm...... 25

DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman 2.1. Perubahan Sifat Tanah Yang Disebabkan Pengelolaan Bahan Organik... 13 4.1. Histogram c-organik pada Kedalaman 0-20 cm... 26 4.2. Histogram c-organik pada Kedalaman 20-40 cm... 26 4.3. Histogram N-total pada Kedalaman 0-20 cm... 27 4.4. Histogram N-total pada Kedalaman 20-40 cm... 27 4.5. Histogram P-tersedia pada Kedalaman 0-20 cm... 28 4.6. Histogram P-tersedia pada Kedalaman 20-40 cm... 28 4.7. Histogram K-dd pada Kedalaman 0-20 cm... 29 4.8. Histogram K-dd pada Kedalaman 20-40 cm... 29 4.9. Histogram KTK pada Kedalaman 0-20 cm... 30 4.10. Histogram KTK pada Kedalaman 20-40 cm... 30

DAFTAR LAMPIRAN Nomor Judul Halaman 1. Peta Tanah Sebagian Deli Serdang dan Serdang Bedagai Provinsi Sumatera Utara... 41 2. Peta Lokasi Pengambilan Sampel Tanah Kecamatan Pantai Labu dan Beringin Kabupaten Deli Serdang... 42 3. Foto-foto Pengambilan Sampel Tanah di Lokasi Penelitian... 43