TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT TERHADAP PENYAKIT MALARIA DI KECAMATAN BATANG SERANGAN KABUPATEN LANGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA

dokumen-dokumen yang mirip
GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MASYARAKAT AWAM TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI KELURAHAN PETISAH TENGAH TAHUN 2009 KARYA TULIS ILMIAH.

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA-SISWI SMA TENTANG PENYAKIT MENULAR SEKSUAL DI SMA HARAPAN 1 MEDAN. Oleh: DONNY G PICAULY

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : LORA INVESTISIA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

Prevalensi dan Gambaran Faktor-Faktor Resiko Terjadinya Skabies di Panti Asuhan Yayasan Amal Sosial Al-Washliyah Medan Tahun 2015

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP MENGENAI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI KALANGAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS PADANG BULAN TAHUN 2012

PENGETAHUAN IBU RUMAH TANGGA TERHADAP KANKER LEHER RAHIM (CERVICAL CANCER) DI KELURAHAN BAGAN DELI KECAMATAN MEDAN BELAWAN KOTA MEDAN

HUBUNGAN RINITIS ALERGI DENGAN KEJADIAN ASMA BRONKIAL PADA SISWA/I SMPN 1 MEDAN. Oleh: JUNIUS F.A. SIMARMATA

GAMBARAN PENGETAHUAN SISWA BERKACAMATA TENTANG KELAINAN REFRAKSI DI SMA NEGERI 3 MEDAN TAHUN Oleh : RAHILA

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP WANITA UMUR TAHUN YANG BERADA DI KELURAHAN SEI RENGAS I MEDAN MENGENAI SADARI KELVIN YUWANDA

Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Merokok di SMA Negeri 1 Medan

KUALITAS HIDUP PENDERITA MELASMA PADA IBU-IBU PENGUNJUNG POS PELAYANAN TERPADU (POSYANDU) DI KELURAHAN TANJUNG REJO KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN TINGKAT SADAR GIZI KELUARGA DAN STATUS GIZI BALITA DI PUSKESMAS PADANG BULAN MEDAN. Oleh : DEA FADLIANA

PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MENGENAI HIV / AIDS

GAMBARAN PERILAKU MASYARAKAT TERHADAP FLU BURUNG DI KELURAHAN BATANG TERAP PERBAUNGAN SUMATERA UTARA TAHUN 2010

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG HIV/AIDS DI SMA NEGERI 1 MEDAN

Oleh : ROCKY J. SIMATUPANG

PERILAKU SISWA SMP DHARMA PANCASILA, MEDAN TENTANG MEROKOK. Oleh : AHMAD SYAFIQ BIN THANTHAWI JAUHARI

TINGKAT PENGETAHUAN IBU-IBU TENTANG PAP SMEAR SEBAGAI SALAH SATU LANGKAH DETEKSI AWAL KANKER SERVIKS DI KELURAHAN PADANG BULAN.

HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN GIGI DAN MULUT DENGAN TINDAKAN MENJAGA KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT PADA MURID SD SHAFIYYATUL AMALIYYAH PADA TAHUN

LAPORAN HASIL PENELITIAN

HALAMAN PERSETUJUAN. Proposal Penelitian dengan Judul: Tingkat Pengetahuan Tentang Penyebab dan Pencegahan Keputihan

PROFIL PENDERITA DIARE PADA ANAK BALITA DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN PADA TAHUN Oleh : AHMAD SYAFIQ AKMAL BIN ISHAK

PERILAKU PENGGUNA INSULIN PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI POLIKLINIK ENDOKRINOLOGI RSUP HAJI ADAM MALIK MEDAN KARYA TULIS ILMIAH

TINGKAT KEPUASAN LANSIA TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN DI PANTI ABDI DHARMA ASIH BINJAI TAHUN 2010 OLEH: MOHD ZAWAWI BIN MD HAMZAH

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh: APRILIA PRAFITA SARI ROITONA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA. Universitas Sumatera Utara

TINGKAT PENGETAHUAN PENGAWAS KOLAM RENANG TENTANG BANTUAN HIDUP DASAR PADA KORBAN HAMPIR TENGGELAM DI KOLAM RENANG DI KOTA MEDAN OLEH :

HUBUNGAN RASIO PANJANG JARI TANGAN KEDUA DAN KEEMPAT (2D:4D) DENGAN TINGKAT KEMAMPUAN VERBAL DAN NUMERIK PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 SUNGAYANG

PREVALENSI GEJALA RINITIS ALERGI DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN TINDAKAN IBU MENGENAI KEJANG DEMAM PADA ANAK DI KELURAHAN TEMBUNG TAHUN Oleh: INDAH TRIANA SARI POHAN

SEBAGAI PEROKOK. Oleh: ARSWINI PERIYASAMY

TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT UMUM DAN MAHASISWA TERHADAP BAHAYA MEROKOK DAN KANKER PARU DI KOTA MEDAN OLEH: PRISHA JAGADISH UDANI

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

HUBUNGAN ANTARA POLA TIDUR DENGAN PRESTASI BELAJAR PADA SISWA SMA DHARMA PANCASILA MEDAN TAHUN Oleh: NUR AINI BINTI JUSOH NIM:

PERILAKU SISWA/SISWI SMA NEGERI 2 MEDAN KELAS XI DAN XII TERHADAP PENYAKIT HIV/AIDS TAHUN Oleh : LASTRI DIYANI S

PENGARUH GAME ONLINE TERHADAP PRESTASI AKADEMIK PADA SISWA SMA DI KOTA MEDAN. Oleh : GOPINATH NAIKEN SUVERANIAM

GAMBARAN PENGETAHUAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TENTANG STERILISASI PERALATAN BEDAH MINOR. Oleh : RAFIKA RAHMAN

BONA F. P. BANJARNAHOR

KARAKTERISTIK PENDERITA PENYAKIT JANTUNG REMATIK PADA ANAK DI RSUP HAJI ADAM MALIK, MEDAN TAHUN

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA STAMBUK 2007 TERHADAP POSISI DUDUK YANG BENAR

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG TATALAKSANA DIARE PADA BALITADI KECAMATAN MEDAN SUNGGAL. Oleh: SILVANA NOVERICA

TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP DAN PENERIMAAN KELUARGA PENDERITA HIV/AIDS TERHADAP PENDERITA HIV/AIDS DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN.

FAKTOR RISIKO AKNE VULGARIS DI KALANGAN MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN 2009, 2010, DAN 2011 KARYA TULIS ILMIAH

Oleh : AZMEILIA SYAFITRI LUBIS. Universitas Sumatera Utara

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENGARUH PENGETAHUAN DAN TINDAKAN HIGIENE PRIBADI TERHADAP KEJADIAN PENYAKIT SKABIES DI PESANTREN AR-RAUDHATUL HASANAH MEDAN

PENGARUH DUKUNGAN SOSIAL TERHADAP DEPRESI PADA LANSIA. Oleh : NELDA NILAM SARI

PREVALENSI NEFROPATI PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II YANG DIRAWAT INAP DAN RAWAT JALAN DI SUB BAGIAN ENDOKRINOLOGI PENYAKIT DALAM, RSUP H

PENGETAHUAN, SIKAP, DAN TINDAKAN MAHASISWI USU TERHADAP PEMENUHAN KECUKUPAN KALSIUM HARIAN. Oleh: ESTER SIBUEA

PREVALENSI DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) PADA PASIEN ANAK DI RSUP H ADAM MALIK MEDAN DARI JANUARI HINGGA DESEMBER 2009 KARYA TULIS ILMIAH.

GAMBARAN KLINIS PASIEN GASTROENTERITIS DEWASA YANG DIRAWAT INAP DI RSUD DR. PIRNGADI MEDAN PERIODE JUNI DESEMBER 2013 OLEH :

KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TRIMESTER KETIGA DI RSUP H. ADAM MALIK TAHUN Oleh : SUJITHA MUNAIDY

PERBANDINGAN TINGKAT PENGETAHUAN MENGENAI KANKER ANTARA PASIEN KANKER DI RSUP HAJI ADAM MALIK DENGAN ORANG AWAM DI KECAMATAN MEDAN SELAYANG II

TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT DI DAERAH PASAR V LINGKUNGAN X KELURAHAN TANJUNG SARI SETIABUDI MEDAN TENTANG TANDA TANDA MATI. Oleh: ELISYAH GUNAWAN

Pengetahuan dan Sikap Siswa SMA Negeri dan Swasta Tentang. Pengunaaan MSG (Monosodium Glutamat) pada Makanan

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

Gambaran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Siswa SMP Kelas IX Husni Thamrin Medan tentang Bahaya Rokok terhadap Timbulnya Penyakit Paru.

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA FK USU STAMBUK 2007 TENTANG REKAM MEDIS OLEH : JONATHAN ANGKASA

HUBUNGAN PEDIKULOSIS KAPITIS TERHADAP KONSENTRASI BELAJAR SISWI SEKOLAH DASAR DESA BOGAK KECAMATAN TANJUNG TIRAM KABUPATEN BATUBARA

GAMBARAN KANKER PAYUDARA BERDASARKAN STADIUM DAN KLASIFIKASI HISTOPATOLOGI DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN

TINGKAT PENGETAHUAN PELAJAR SEKOLAH MENENGAH ATAS ( SMA ) TERHADAP KESEHATAN MATA DI KOTA MEDAN. Oleh KUHAPRIYA SELVARAJAH NIM :

TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG HEPATITIS B DAN IMUNISASI HEPATITIS B SERTA JADWAL PEMBERIAN VAKSINASINYA PADA BAYI DI PUSKESMAS PADANG BULAN, MEDAN

PERAN PENGAWAS MENELAN OBAT (PMO) TERHADAP KEBERHASILAN PENGOBATAN TB PARU DI KECAMATAN MEDAN MAIMUN. Oleh: FILZA RIFQI AUFA ASLAM

PROFIL INTERVENSI KORONER PERKUTAN (IKP) PADA UNIT KATETERISASI RSUP HAJI ADAM MALIK PERIODE OLEH : ARTA EKA MEILANY SIMARMATA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

: FELICIA GAYLE ASIDAZ

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2011

AZIMA AMINA BINTI AYOB

Frekuensi Transfusi pada Neonatus Berat Badan Lahir Rendah di Unit Perawatan Neonatal RSUP Haji Adam Malik periode Tahun

Oleh : Shamesh Baskaran

HUBUNGAN INFEKSI CACING ASCARIS LUMBRICOIDES DENGAN INDEKS MASSA TUBUH PADA SISWA PEREMPUAN SD SALSABILA KECAMATAN MEDAN MARELAN KOTA MEDAN TAHUN 2014

ASIAH M. NIM :

GAMBARAN TINGKAT STRES PADA MAHASISWA PENDIDIKAN SARJANA KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA. Oleh: CAROLIN

Efek Asap Bakaran Sate terhadap Kesehatan Pernapasan Penjual Sate yang Diukur dengan Peak Flow Meter di Kota Medan tahun 2012

HUBUNGAN CRP (C-REACTIVE PROTEIN) DENGAN KULTUR URIN PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH PADA ANAK DI RSUP. HAJI ADAM MALIK TAHUN 2014.

Pengaruh Hiperglikemia Terhadap Mortalitas Pasien Gagal Jantung. Kongestif Periode Juli sampai Desember di Rumah Sakit Umum

HUBUNGAN PAPARAN ASAP ROKOK ORANG TUA DAN LINGKUNGAN RUMAH TERHADAP KEJADIAN LEUKEMIA PADA ANAK DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN KARYA TULIS ILMIAH.

HUBUNGAN USIA MENARCHE, LAMA MENSTRUASI, DAN RIWAYAT KELUARGA DENGAN KEJADIAN DISMENORE PADA SISWI SMK NEGERI 8 MEDAN TAHUN 2015.

Karakteristik Pengetahuan Sikap dan Tindakan Ibu terhadap Penyajian Makanan yang Aman di Kompleks Johor Indah Permai pada Tahun 2011.

HUBUNGAN FREKUENSI OLAHRAGA DENGAN TINGKAT STRES PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA ANGKATAN 2011, 2012, DAN 2013.

PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG BAHAYA MEROKOK TERHADAP KEBIASAAN MEROKOK DIKALANGAN MAHASISWA LAKI-LAKI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

HUBUNGAN PERBEDAAN USIA DAN JENIS KELAMIN DENGAN KESEMBUHAN PASIEN DI ICU DI RUMAH SAKIT HAJI ADAM MALIK, MEDAN PERIODE BULAN JULI 2014 HINGGA OKTOBER

KARYA TULIS ILMIAH KARAKTERISTIK KEHAMILAN REMAJA DI PUSKESMAS PADANG BULAN SELAYANG II PADA TAHUN Oleh: R JEYASANGKARI RAJENDRAN

HUBUNGAN POLA KONSUMSI MAKANAN DENGAN STATUS GIZI SISWA SMA SANTO THOMAS 1 MEDAN. Oleh : SERGIO PRATAMA

HUBUNGAN KARAKTERISTIK DENGAN TINDAKAN IBU DALAM PENCEGAHAN PENYAKIT MALARIA DI DESA SORIK KECAMATAN BATANG ANGKOLA KABUPATEN TAPANULI SELATAN TAHUN

HUBUNGAN KEJADIAN FOTOFOBIA DENGAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG MATA PADA PEKERJA LAS DI KELURAHAN TANJUNG SELAMAT. Oleh : DEDI IMANUEL DEPARI

HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRESTASI AKADEMIK SISWA-SISWI SD. NEGERI NO SUKA MAKMUR KECAMATAN SIBOLANGIT KABUPATEN DELI SERDANG TAHUN 2011

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : Nuruljannah Nazurah Gomes FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN. Universitas Sumatera Utara

KARAKTERISTIK PASIEN RADIODERMATITIS DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN JANUARI AGUSTUS Oleh : MUHAMMAD FACHRUL ROZI LUBIS

HUBU GA A TARA KEJADIA OBESITAS DE GA PE I GKATA KADAR KOLESTEROL DARAH GURU-GURU SMP EGERI 3 MEDA Oleh: IK JASMI E IK ABDULLAH IM:

Oleh : Alviera Yuliandra A

HUBUNGAN LAMA PENGGUNAAN KOMPUTER DENGAN KEJADIAN MIOPIA DI FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI DEPARTEMEN TEKNOLOGI

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU DALAM PENATALAKSANAAN DEMAM PADA ANAK BERDASARKAN TINGKAT PENDIDIKAN DI KELURAHAN PASAR MERAH TIMUR MEDAN TAHUN 2010

: NOR AFIFAH BINTI MOHD FADZIL

TINGKAT STRES KERJA PADA PERAWAT DI UNIT RAWAT INAP RUMAH SAKIT JIWA DAERAH PROPINSI SUMATERA UTARA TAHUN Novita Ulfah

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

PROPORSI INDEKS MASSA TUBUH (IMT) PENDERITA PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) DI RSUP HAJI ADAM MALIK, MEDAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN ASUPAN ENERGI SISWA SEKOLAH SEPAK BOLA (SSB) SEJATI PRATAMA MEDAN TAHUN Oleh : PUTRI FORTUNA MARBUN

: KANAGAVALLI VIJAYAKUMAR

PREVALENSI KELAINAN REFRAKSI DI POLIKLINIK MATA RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh: ZAMILAH ASRUL

NURIANA NIM :

Transkripsi:

TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT TERHADAP PENYAKIT MALARIA DI KECAMATAN BATANG SERANGAN KABUPATEN LANGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH : ADE IRMA SURYANI HASIBUAN 070100228 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

TINGKAT PENGETAHUAN MASYARAKAT TERHADAP PENYAKIT MALARIA DI KECAMATAN BATANG SERANGAN KABUPATEN LANGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA KARYA TULIS ILMIAH OLEH : ADE IRMA SURYANI HASIBUAN 070100228 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2010

LEMBAR PENGESAHAN Tingkat Pengetahuan Masyarakat Terhadap Penyakit Malaria di Kecamatan Batang Serangan Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara Nama : ADE IRMA SURYANI HASIBUAN NIM : 070100228 Pembimbing Penguji I ( dr. Dewi Masyithah Darlan,DAP&E,MPH) (dr. Muhammad Ali, Sp.A(K)) NIP: 19740730 2001122 003 NIP : 19690524 1999031 001 Penguji II (dr.arlinda Sari Wahyuni, M.Kes) NIP: 19690609 1999032 001 Medan, 29 November 2010 Dekan Fakultas Kedokteran (Prof. dr. Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH) NIP: 19540220 198011 1 001

ABSTRAK Penyakit malaria merupakan penyakit yang masih menjadi ancaman bagi negaranegara maju dan berkembang. Tercatat bahwa angka kejadian timbulnya kasus malaria pada tahun 2009 mencapai 243 juta kasus diikuti dengan estimasi kematian mencapai 863 ribu jiwa (WHO, 2009). Pada kasus di Indonesia sendiri, tercatat bahwa 850 orang dari 100.000 penduduk menderita malaria dengan 11 dari 100.000 penduduk berakhir dengan meninggal dunia. Hingga saat ini penyakit ini masih merupakan masalah kesehatan masyarakat karena berdampak luas pada kualitas hidup dan ekonomi. Hal tersebut menjadi dasar peneliti untuk melanjutkannya ke jenjang penelitian. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan masyarakat terhadap penyakit malaria di Kecamatan Batang Serangan Kabupaten Langkat tahun 2010. Metode penelitian ini bersifat deskriptif dengan desain cross sectional. Populasi penelitian adalah masyarakat yang berdomisili di Kecamatan Batang Serangan. Berdasarkan perhitungan, didapatkan subjek sebanyak 96 orang yang memenuhi syarat dan bersedia mengikuti penelitian. Data penelitian didapatkan dengan menggunakan kuisioner dan data diolah dengan menggunakan program SPSS 17,0. Hasil penelitian diperoleh sebanyak 1 orang (1,0 %) dikategorikan tingkat pengetahuan kurang, 53 orang (55,2 %) tingkat pengetahuan sedang dan 42 orang (43,8 %) tingkat pengetahuan baik. Hasil tersebut menunjukkan bahwa pengetahuan baik tidak berarti dapat memprediksi hasil angka kejadian malaria, begitu juga sebaliknya. Dari hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi pihak masyarakat, peneliti, pihak Puskesmas dan Dinkes sehingga dapat meningkatkan dan memberikan penyuluhan mengenai penyakit malaria. Kata kunci : malaria, pengetahuan

ABSTRACT Malaria is a disease that remains a threat to the developed and developing countries. It is recorded that the incidence of malaria cases at 2009 were 243 million cases and 863 thousand death estimated (WHO,2009). In Indonesia, 850 of 100.000 people suffered from Malaria with 11 people ended with death. Until recentlyy, this disease remains a public health problem because it has a great impact on quality of life and economic. Based on these facts, researcher thoughts that further research need to be done. This study aims to determine the level of community knowledge about malaria in Langkat, Batang Serangan in 2010. The method of this study was a descriptive study with cross sectional research design. Based on the result, the population of this research were 96 people that meet the criterias and willing to participate in the research. The data were collected using questionnaires and the subsequented data were processed using SPSS 17.0. The results of this study found that 1 person (1.0%) who categorized the level of less knowledge, 53 people (55.2%) level of moderate knowledge and 42 people (43.8%) level of good knowledge of. The results showed that a good level of knowledge doesn t mean that the incidence of Malaria can be predicted, and vice versa. From the results of this research are expected to benefit the community, researchers, health centers and health offices in order to promote and provide education about malaria. Keywords ; mmalaria, knowledge

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT atas rahmat dan berkah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan KTI (Karya Tulis Ilmiah) ini yang berjudul Tingkat Pengetahuan Masyarakat Terhadap Penyakit Malaria di Kecamatan Batang Serangan Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara. Karya tulis ilmiah ini merupakan salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan untuk memperoleh gelar Sarjana Kedoteran. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada: 1. Prof. dr. Gontar A Siregar, Sp.PD-KGEH selaku Dekan Fakultas Kedokteran. 2. dr. Dewi Masyithah Darlan, DAP&E,MPH selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberikan pengarahan dan bimbingan dalam penulisan KTI ini. 3. dr. Muhammad Ali, Sp.A(K) selaku dosen penguji I serta dr. Arlinda Sari Wahyuni, M.Kes selaku dosen penguji II yang telah bersedia meguji, memberikan masukan dan saran kepada penulis. 4. Drs. H. Rahmad Pardamean Hasibuan dan Hj. Maslan Lubis selaku orang tua penulis, yang telah banyak memberikan semangat dan motivasi dalam menyelesaikan KTI. 5. Seluruh dosen-dosen Departemen Ilmu Kedokteran Komunitas Fakultas Kedokteran USU. 6. Seluruh dosen dan staff serta seluruh civitas akademika Fakultas Kedokteran USU yang telah membantu selama perkuliahan. 7. Bapak camat Kecamatan Batang Serangan yang telah memberikan izin untuk melakukan penelitian di daerah tesebut. 8. Saudara-saudari penulis; Eka Rahmalita Hsb., Sutan Wahyu Mulia Hsb. dan Hady Cipta Mulia Hsb. yang memberikan banyak dukungan. 9. M. Syahrial yang telah banyak membantu dan meluangkan waktu untuk menyelesaikan KTI. 10. Sahabat-sahabat saya Nia, Cerah, Carolin, dan Zanurul yang telah memberikan banyak motivasi dan meluangkan waktu untuk berdiskusi tentang KTI. Demikian ucapan terima kasih ini disampaikan. Semoga Karya Tulis Ilmiah ini bermanfaat bagi pembaca, dan penulis mengharapkan saran dan kritik dari pembaca.

Medan, 29 November 2010 Penulis Ade Irma Suryani Hsb

DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN.... i ABSTRAK...ii ABSTRACT...iii KATA PENGANTAR...iv DAFTAR ISI...vi DAFTAR TABEL...viii DAFTAR LAMPIRAN... ix Halaman BAB 1 PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang... 1 1.2. Rumusan Masalah... 2 1.3. Tujuan Penelitian... 2 1.3.1. Tujuan Umum... 2 1.3.2. Tujuan Khusus... 2 1.4. Manfaat Penelitian... 2 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA... 4 2.1. Malaria... 4 2.1.1. Definisi Malaria... 4 2.1.2. Epidemiologi Malaria... 4 2.1.3. Etiologi dan Penularan Malaria... 5 2.1.4. Faktor Resiko Malaria... 6 2.1.5. Patogenesis Malaria... 7 2.1.6. Manifestasi Klinis Malaria... 8 2.1.7. Diagnosis Malaria... 9 2.1.8. Komplikasi Dan Prognosis Malaria... 9 2.1.9. Penatalaksanaan dan Pencegahan Malaria... 9 2.2. Pengetahuan (Knowledge)... 11 2.2.1. Konsep Pengetahuan... 11 2.2.2. Aspek Pengetahuan... 11 2.2.3. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pengetahuan... 13 BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL... 14 3.1. Kerangka Konsep Penelitian... 14 3.2. Definisi Operasional... 14

BAB 4 METODE PENELITIAN... 15 4.1. Rancangan Penelitian... 15 4.2. Waktu dan Tempat Penelitian... 15 4.3. Populasi dan Sampel Penelitian... 15 4.3.1. Populasi Penelitian... 15 4.3.2. Sampel Penelitian... 15 4.4. Kriteria Inklusi dan Eksklusi... 16 4.4.1. Kriteria Inklusi... 16 4.4.2. Kriteria Eksklusi... 16 4.5. Metode Pengumpulan Data... 16 4.6. Pengolahan dan Analisis Data... 18 BAB 5 HASIL PENELITIAN.. 19 5.1. Hasil Penelitian.19 5.1.1. Deskripsi Lokasi Penelitian..19 5.1.2. Deskripsi Karakteristik Responden..19 5.2. Pembahasan...24 BAB 6 SARAN DAN KESIMPULAN. 27 6.1. Saran.27 6.2. Kesimpulan 27 DAFTAR PUSTAKA 28 LAMPIRAN

DAFTAR TABEL Nomor Judul Halaman Tabel 4.1. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Kuisioner Penelitian 17 Tabel 5.1 Distribusi Karakteristik Responden 20 Tabel 5.2. Distribusi Frekuensi Pertanyaan 21 Tabel 5.3. Distribusi Hasil Tingkat Pengetahuan Responden 22 Tabel 5.4. Distribusi Frekuensi Hasil Tingkat Pengetahuan Terhadap Penyakit Malaria Berdasarkan Umur, Jenis kelamin dan Pekerjaan. 23

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Lampiran 6 Riwayat Hidup Lembar Penjelasan Informed Consent Kuisioner Penelitian Surat Ethical Clearence Data Induk