FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN"

Transkripsi

1 TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN ANGKATAN 2010 TENTANG PERANAN KONDOM TERHADAP PENCEGAHAN PENULARAN HIV/AIDS Oleh: VINCENT FAKULTAS KEDOKTERAN MEDAN 2013

2 ii TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN ANGKATAN 2010 TENTANG PERANAN KONDOM TERHADAP PENCEGAHAN PENULARAN HIV/AIDS KARYA TULIS ILMIAH Karya Tulis Ilmiah ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh kelulusan Sarjana Kedokteran Oleh: VINCENT NIM : FAKULTAS KEDOKTERAN MEDAN 2013

3 iii LEMBAR PENGESAHAN Tingkat Pengetahuan dan Sikap Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2010 Tentang Peranan Kondom Terhadap Pencegahan Penularan HIV/AIDS Nama : Vincent NIM : Pembimbing Penguji I dr. Kristina Nadeak, Sp.KKdr. Riri Andri Muzasti, M.Ked (PD), Sp.PD NIP NIP Penguji II dr. Evita Mayasari, M.Kes NIP Medan, 3 Januari 2014 Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Prof. dr. Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH NIP

4 iv ABSTRAK Latar belakang : HIV adalah suatu virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh manusia, yaitu sistem yang melindungi tubuh terhadap infeksi. HIV/AIDS termasuk salah satu penyakit yang sedang mendapat perhatian masyarakat dunia. Salah satu cara penularan HIV/AIDS adalah dengan adanya hubungan seks dengan penderita HIV/AIDS. Mengurangi resiko terjadinya penularan HIV/AIDS salah satunya adalah penggunaan kondom ketika melakukan hubungan seksual. Tujuan :Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan dan sikap mahasiswa kedokteran USU angkatan 2010 tentang peranan kondom terhadap pencegahan penularan HIV/AIDS. Metode : Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan desain studi cross sectionalyang dilaksanakan pada Maret hingga Desember 2013 dengan sampelnya yaitu mahasiswa fakultas kedokteran USU angkatan Pengambilan sampel menggunakan metode probability sampling yaitu metode simple random sampling. Data yang diambil dari sampel berupa kuesioner tentang pengetahuan dan sikap mahasiswa fakultas kedokteran USU angkatan Hasil dan Kesimpulan : Dari 78 sampel hasil yang didapatkan yaitu mahasiswa dengan tingkat pengetahuan baik (89,7%), tingkat pengetahuan cukup (9,0%), tingkat pengetahuan kurang (1,3%), tingkat pengetahuan buruk (0%). Dari hasil penelitian didapatkan 78,2% mahasiswa memiliki sikap positif dan 21,8% mahasiswa memiliki sikap negatif. Kata kunci : tingkat pengetahuan, sikap, kondom, HIV/AIDS

5 v ABSTRACT Background :HIV is a virus that attacks the human immune system, a system which protects the body against infection. HIV / AIDS is one disease that currently gets the attention of the world community. One of the modes of transmission of HIV / AIDS is the presence of sexual intercourse with HIV / AIDS. Reduce the risk of transmission of HIV / AIDS one of which is the use of condoms during sexual intercourse. Objective :This study aims to determine the level of knowledge and attitudes of medical students USU class of 2010 about the role of condoms to prevent the transmission of HIV / AIDS. Methods : This study is a descriptive cross-sectional study design conducted in March and December 2013 with samples from USU medical school student class of This sampling is using probability sampling method which is simple random sampling method. Data taken from questionnaire on knowledge and attitudes medical USU class of Results and Conclusions :Of the 78 samples obtained results that students with good knowledge (89.7%), the level of knowledge sufficient (9.0%), lack of knowledge level (1.3%), poor knowledge level (0%). From the results, 78.2% of students have a positive attitude and 21.8% of students have a negative attitude Keywords :level of knowledge, attitude, condoms, HIV/AIDS

6 vi KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-nya yang begitu besar sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini tepat pada waktunya. Karya tulis ilmiah ini disusun sebagai rangkaian tugas akhir dalam menyelesaikan pendidikan di program studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara. Penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan sebesarbesarnyakepada pembimbing penulisan karya tulis ilmiah ini, dr. Kristina Nadeak,Sp.KK karena tanpa adanya arahan, bimbingan, dan dukungan dari pembimbing, karya tulis ilmiah ini tidak akan menjadi suatu karya tulis ilmiah yang utuh. Ucapan terima kasih juga penulis sampaikan kepada orang tua, saudara, dan teman-teman yang selalu mendukung dalam pembuatan karya tulis ilmiah ini. Semoga Tuhan Yang Maha Esa dapat memberikan pahala sebesar-besarnya kepada seluruh orang yang telah menjadi bagian dari proses dalam penulisan karya tulis ilmiah ini Penulis menyadari bahwa penulisan karya tulis ilmiah ini masih belum sempurna, baik dari segi materi maupun tata cara penulisannya. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan saran dan tanggapan dari berbagai pihak guna memperbaiki kesalahan dan kekurangan tersebut pada masa yang akan datang. Akhir kata, semoga karya tulis ilmiah ini memiliki manfaat dan nilai bagi kita semua dan di masa yang akan datang sekiranya dapat menjadi rujukan untuk penulisan yang lebih baik lagi. Medan, Desember 2013 Penulis

7 vii DAFTAR ISI Halaman HALAMAN PERSETUJUAN... iii ABSTRAK... iv ABSTRACT... v KATA PENGANTAR... vi DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR SINGKATAN... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii BAB1 PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian... 4 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA HIV-AIDS Definisi Etiologi Patogenesis Tanda dan Gejala Penularan Infeksi HIV... 7

8 viii Pencegahan Penularan HIV/AIDS Kondom Pengertian Sejarah Cara Kerja dan Manfaat Jenis Kondom Pengetahuan Sikap BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL Kerangka Konsep Penelitian Definisi Operasional Definisi Cara Ukur Alat Ukur Hasil Pengukuran Skala Pengukuran BAB 4 METODE PENELITIAN Jenis Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel Penelitian Populasi Penelitian Sampel Penelitian Metode Pengumpulan Data Data Primer Data Sekunder Uji Validitas dan Reliabilitas Metode Analisis Data... 21

9 ix BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN DeskripsiLokasi Penelitian Deskripsi Karakteristik Responden Hasil Analisis Data dan Pembahasan Hasil Analisis Data Pembahasan BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

10 x DAFTAR TABEL Nomor Judul Tabel Halaman 5.1 Distribusi frekuensi karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin Distribusi frekuensi hasil uji tingkat pengetahuan responden Distribusi frekuensi hasil uji tingkat pengetahuan berdasarkan karakteristik jenis kelamin Distribusi frekuensi hasil uji sikap responden Distribusi frekuensi hasil uji sikap berdasarkan karakteristik jenis kelamin 24

11 xi DAFTAR GAMBAR Nomor Judul Halaman Gambar 3.1. Kerangka Konsep Penelitian 15

12 xii DAFTAR SINGKATAN HIV Human Immunodeficiency Virus AIDS Acquired Immuno Deficiency Syndrome UNAIDS Joint United Nations Programme on HIV and AIDS Ditjen PP & PL Direktorat Jenderal Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan DepKes Departemen Kesehatan NAPZA Narkotika, Alkohol, Psikotropika, dan Zat Adiktif IMS Infeksi Menular Seksual FK Fakultas Kedokteran USU Universitas Sumatera Utara LAV Lymphadenopathy Associated Virus DNA Deoxyribonucleic Acid RNA Ribonucleic Acid ARV Anti Retro Viral HBV Hepatitis B Virus SPSS Statistical Product and Service Solutions.

13 xiii DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN 1 Daftar Riwayat Hidup LAMPIRAN 2 Izin Penelitian LAMPIRAN 3 Lampiran LAMPIRAN 4 Lembar Penjelasan LAMPIRAN 5 Lembar Persetujuan (Informed Consent) LAMPIRAN 6 Kuesioner Penelitian LAMPIRAN 7 Ethical Clearance LAMPIRAN 8 Output SPSS

14 xiv

PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MENGENAI HIV / AIDS

PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MENGENAI HIV / AIDS PENGETAHUAN DAN SIKAP MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MENGENAI HIV / AIDS Oleh : ABDUL RAHIM B ABDUL RAUF 100100283 FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013 PENGETAHUAN
