PENDAHULUAN. bagi masyarakat peternak di Kabupaten Pandeglang. Usaha peternakan kerbau di

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENDAHULUAN. bagi masyarakat peternak di Kabupaten Pandeglang. Usaha peternakan kerbau di"

Transkripsi

1 1 I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Kabupaten Pandeglang merupakan sentra populasi kerbau di Provinsi Banten dengan jumlah populasi kerbau sebesar ekor pada tahun 2012 (Arfiani, 2016). Beternak kerbau merupakan kegiatan yang sudah tidak asing lagi bagi masyarakat peternak di Kabupaten Pandeglang. Usaha peternakan kerbau di Kabupaten Pandeglang sudah dilakukan secara turun-temurun, namun masih sebagai usaha sampingan yang dikelola secara tradisional dan bersifat ekstensif. Potensi pengembangan ternak kerbau di daerah ini masih cukup besar, topografi yang mendukung, juga lahan kosong masih tersedia cukup luas atau dapat pula memanfaatkan areal perkebunan yang banyak dikelola warga sebagai tempat penggembalaan dan sumber pakan ternak kerbau. Salah satu sentra peternakan kerbau di Kabupaten Pandeglang adalah di Desa Sukanegara Kecamatan Carita, dimana terdapat banyak peternak yang memelihara kerbau. Mereka tergabung dalam kelompok peternak. Kelompok peternak kerbau di Desa Sukanegara ini merupakan kelompok yang memiliki populasi cukup banyak. Setiap peternak memiliki jumlah kepemilikan ternak yang beragam yaitu skala kecil 1-5 ekor, skala sedang 6-10 ekor, dan skala besar lebih dari 10 ekor. Usaha peternakan kerbau yang mereka kelola masih bersifat tradisional. Dalam menjalankan usaha peternakan kerbau, para peternak membutuhkan beragam informasi seputar usahanya baik bersifat teknis maupun non teknis terutama dalam aspek breeding (pemuliaan), feeding (pakan), dan management (pengelolaan). Mereka berusaha mendapatkan informasi melalui berbagai sumber, baik media cetak, media elektronik, maupun sumber informasi personal. Peternak

2 2 kerbau akan memiliki karakter dan perilaku yang berbeda berdasarkan dengan kepemilikan ternaknya. Budaya komunikasi masyarakat desa pada umumnya masih didominasi budaya komunikasi sosial- tradisional yang lebih mengutamakan komunikasi tatap muka atau interpersonal communication (Rogers, 1993). Artinya, informasi yang diperoleh masyarakat lebih banyak berasal dari tetangga, saudara, tokoh masyarakat atau petugas-petugas pemerintah yang sering berhubungan dengan masyarakat desa. Dalam melakukan pencarian informasi, setiap peternak mempunyai perilaku komunikasi yang berbeda-beda tergantung dari karakteristik masing-masing peternak. Diantara karakteristik peternak yang mempengaruhi perilaku komunikasi yaitu usia, tingkat pendidikan, serta pengalaman Peternak yang lebih muda cenderung lebih giat dalam mencari informasi dan lebih mudah mendapatkan informasi seputar usaha ternak kerbau dibandingkan peternak yang berusia tua. Peternak yang berpendidikan tinggi juga cenderung lebih terbuka pemikirannya terhadap berbagai informasi dari luar serta lebih mampu dalam mengakses terhadap informasi dibandingkan peternak berpendidikan rendah. Demikian juga halnya dengan pengalaman. Semakin lama pengalaman peternak dalam menjalankan usahanya maka mereka lebih bersikap positif serta memiliki kesetaraan yang baik dalam perannya pada proses komunikasi (Saidah, 2008). Kurangnya komunikasi dan penyebaran informasi merupakan hal-hal yang menghambat tercapainya kemajuan pertanian di banyak negara berkembang. Komunikasi akan membantu petani memperoleh inovasi dan solusi guna memperbaiki sistem usaha tani sehingga dapat meningkatkan pendapatan guna menunjang kebutuhan keluarganya. Keterbatasan pengetahuan peternak akan manajemen pemeliharaan ternak menyebabkan produksi kerbau yang belum maksimal. Masing-masing peternak memiliki perilaku komunikasi yang berbeda pada berbagai karakteristiknya. Berdasarkan uraian tersebut peneliti tertarik untuk

3 3 melakukan kajian bagaimana hubungan antara karakteristik peternak dengan perilaku komunikasi para peternak kerbau di Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang Identifikasi Masalah Berdasarkan uraian diatas maka dapat diidentifikasikan beberapa masalah sebagai berikut : 1. Bagaimana karakteristik peternak kerbau di Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang. 2. Bagaimana perilaku komunikasi peternak kerbau di Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang. 3. Bagaimana hubungan antara karakteristik peternak dengan perilaku komunikasi peternak kerbau di Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang Maksud dan Tujuan Penelitian Maksud dan tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Mengetahui karakteristik peternak kerbau di Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang. 2. Mengetahui perilaku komunikasi peternak kerbau di Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang. 3. Mengetahui hubungan antara karakteristik peternak dengan perilaku komunikasi peternak kerbau di Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang.

4 Kegunaan Penelitian Hasil penelitian ini diharapkan memiliki kegunaan sebagai: 1. Bagi peneliti, penelitian ini merupakan proses belajar yang harus ditempuh sebagai salah satu syarat untuk meraih gelar sarjana di Fakultas Peternakan Universitas Padjadjaran. 2. Bagi peternak kerbau, dapat dijadikan bahan pertimbangan dan evaluasi oleh para peternak yang ditinjau dari dimensi perilaku komunikasi demi keberlanjutan usaha ternak kerbau. 3. Bagi peneliti lain, dapat dijadikan sebagai sumbangan pemikiran dan informasi terutama dalam mengembangkan bidang kajian sejenis Kerangka Pemikiran Kerbau mempunyai peran dan fungsi strategis dalam kehidupan masyarakat di Indonesia, terutama sebagai penghasil daging. Ternak kerbau di provinsi Banten menjadi komoditas penggemukan yang merupakan bagian usaha tani untuk memanfaatkan limbah pertanian, penghasil kompos, tenaga kerja dan menjadi komponen penting dalam kehidupan masyarakat. Dari segi ketahanan, ternak kerbau lebih disukai karena lebih tahan akan cuaca dibandingkan ternak sapi. Kondisi alam yang mendukung juga membuat peternak memelihara kerbau. Namun, di satu sisi potensi kerbau sebagai sumber kehidupan masih belum termanfaatkan sehingga pengembangan kerbau perlu mendapat perhatian agar kerbau dapat berkontribusi lebih besar terhadap program kecukupan daging nasional. Karakteristik adalah ciri-ciri atau sifat-sifat yang dimiliki oleh seseorang yang ditampilkan melalui pola pikir, pola sikap dan pola tindakan terhadap lingkungannya (Mislini, 2006). Setiap orang mempunyai pandangan, tujuan, kebutuhan dan kemampuan yang berbeda satu sama lain. perbedaan ini akan

5 5 terbawa dalam dunia kerja, yang akan menyebabkan kepuasan satu orang dengan yang lain berbeda pula, meskipun bekerja ditempat yang sama. Ciri-ciri atau sifatsifat yang dimiliki meliputi beberapa faktor atau unsur-unsur yang melekat pada diri seseorang dapat dikatakan sebagai karakteristik. Faktor karakteristik individu merupakan ciri yang dimiliki peternak tersebut. Karakteristik peternak meliputi umur, pendidikan, pengalaman beternak, dan jumlah kepemilikan ternak. Umur merupakan suatu indikator umum tentang kapan suatu perubahan harus terjadi (Murtiyeni, 2002). Umur dapat menggambarkan pengalaman diri seseorang sehingga terdapat keragaman perilakunya berdasarkan usia yang dimilikinya. Pendidikan merupakan proses belajar sebagai suatu cara yang dapat membawa kearah perubahan. Pendidikan berlangsung sepanjang umur manusia (Ma mir, 2001). Tingkat pendidikan baik formal maupun non formal berhubungan nyata dengan tingkat pemanfaatan sumber informasi. Seseorang yang mempunyai tingkat pendidikan lebih tinggi umumnya lebih menyadari kebutuhan akan informasi sehingga lebih banyak jenis sumber informasi dan lebih terbuka terhadap media massa (Wardhani, 1994). Pengalaman merupakan salah satu jalan kepemilikkan pengetahuan yang dialami sesorang dalam kurun waktu yang tidak ditentukan (Murtiyeni, 2002). Pengalaman adalah akumulasi dari proses belajar mengajar yang dialami seseorang (Purnaningsih, 1999). Pengalaman yang dimiliki peternak menimbulkan minat dan kebutuhan untuk melakukan sesuatu. Kebutuhan itu dapat dipenuhi melalui sumber-sumber informasi yang digunakan (Wardhani, 1994). Jumlah kepemilikan ternak yang dimiliki oleh peternak sangatlah membantu dalam meningkatkan pendapatan dan pemenuhan kebutuhan. Peternak kerbau yang memiliki ternak dalam jumlah skala yang besar sering diartikan dengan peternak yang memiliki status sosial yang lebih tinggi sehingga peternak tersebut mampu mengakses dan mendapatkan informasi baik secara langsung maupun tidak

6 6 langsung. Berbeda dengan peternak yang memiliki skala yang kecil, mereka sulit mengakses dan mendapatkan informasi dikarenakan terbatasnya sumber informasi secara tidak langsung. Sehingga peternak dengan jumlah skala kecil hanya mampu mengandalkan komunikasi antar peternak atau penyuluh. Perilaku komunikasi berorientasi pada tujuan dalam arti perilaku seseorang yang dimotivasi dengan keinginan untuk memperoleh tujuan tertentu. Motivasi peternak dalam memperoleh informasi tentang budidaya peternakan yang berkelanjutan pada dasarnya adalah untuk memperoleh pendapatan yang lebih layak. Informasi-informasi yang diperoleh peternak tentunya tidaklah langsung diaplikasikan di lapangan. Peternak melakukan pertimbangan dan perbandingan dengan pengalaman usaha ternak yang selama ini dilakukan. Adapun perilaku komunikasi yang dimaksudkan adalah aktivitas yang bertujuan untuk mencari dan memperoleh informasi dari berbagai sumber dalam pemenuhan kebutuhan informasi. Ada tiga peubah perilaku komunikasi yang sudah teruji secara empiris signifikan yaitu pencarian informasi, kontak personal atau komunikasi interpersonal dengan sesama anggota sistem sosial, dan keterdedahan pada media massa (Rogers, 1993). Peubah pertama yaitu pencarian informasi masih perlu didampingi dengan penyampaian informasi, sesuai dengan model transaksional yang bersifat saling menerima dan memberi informasi secara bergantian. Peubah kedua yaitu komunikasi interpersonal, seseorang akan lebih cepat mengadopsi inovasi, apabila ia lebih banyak melakukan kontak komunikasi interpersonal dengan agen pembaharu dan tokoh masyarakat (Rogers, 1993). Meningkatnya pengaruh pada seseorang untuk mengadopsi atau menolak inovasi merupakan hasil interaksinya dalam jaringan komunikasi dengan individu lain yang dianggap dekat serta memiliki pengaruh terhadap dirinya. Peubah ketiga yaitu keterdedahan media massa yaitu tingkat kualitas dan kuantitas akses petani

7 7 terhadap media massa yang meliputi kekerapan responden melihat/menonton televisi, mendengarkan radio, membaca surat kabar, dan media lainnya. Media yang umumnya dapat diakses oleh peternak sebagian besar adalah media massa cetak dan elektronik seperti surat kabar, radio dan televisi (Fuady, 2012). Berdasarkan kerangka pemikiran diatas maka dapat ditarik hipotesis bahwa terdapat hubungan yang positif antara bagian-bagian dari karakteristik peternak yaitu Usia, Tingkat Pendidikan, Pengalaman dan Jumlah kepemilikan ternak dengan perilaku komunikasi peternak kerbau. Berikut ilustrasi dari uraian kerangka pemikiran :

8 8 Usaha Peternakan Kerbau Karakteristik Peternak 1. Umur 2. Pendidikan 3. Pengalaman Beternak 4. Jumlah kepemilikan Ternak Perilaku Komunikasi Terdapat 3 peubah yang digunakan, yaitu : 1. Pencarian Informasi 2. Kontak personal atau komunikasi interpersonal dengan sesama anggota sistem sosial 3. Keterdedahan pada media massa Ilustrasi 1 : Kerangka Pemikiran Hubungan Karakteristik Peternak dengan Perilaku Komunikasi Peternak Kerbau 1.6. Waktu dan Lokasi Penelitian Penelitian dilaksanakan pada bulan Mei 2017 bertempat di Kelompok Peternak Kerbau Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten.

HASIL DAN PEMBAHASAN. profil Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang tahun 2016.

HASIL DAN PEMBAHASAN. profil Desa Sukanegara, Kecamatan Carita, Kabupaten Pandeglang tahun 2016. 26 IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1. Keadaan Umum Daerah Penelitian Keadaan umum daerah penelitian meliputi, keadaan administratif daerah, tata guna lahan, dan mata pencaharian penduduk. Keadaan umum didapat
