Pengembangan Game Turn Based Strategi Guardian Legend Berbasis Android

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Pengembangan Game Turn Based Strategi Guardian Legend Berbasis Android"

Transkripsi

1 Pengembangan Game Turn Based Strategi Guardian Legend Berbasis Android Yuandrew Bernando Teknologi Informatika, DKI Jakarta, Indonesia and Redo Christian Ramirez Teknologi Informatika, DKI Jakarta, Indonesia Abstrak Tujuan penulisan skripsi ini adalah untuk merancang dan membuat sebuah game berbasis Android yang dapat dimainkan di smartphone Android dengan Operating System diatas 2.3, manfaat yang didapat adalah memberi hiburan bagi para player, sebagai pengisi waktu luang, serta melatih player untuk kecepatan dalam mengambil keputusan. Metodologi yang digunakan adalah metode analisa dan perancangan. Analisis dilakukan dengan melakukan survey dengan menyebarkan kuesioner secara online terhadap komunitas Android di forum-forum. Tahap perancangan dimulai dengan perancangan game, storyboard, sistem, basis data. Tahap implementasi dilakukan dengan cara penyebaran kuisioner evaluasi game, evaluasi IMK, dan evaluasi elemen mutimedia. Hasil yang dicapai adalah sebuah game berjudul Guardian Legend yang bergenre turn based strategy dengan grafik 2 dimensi. Game ini dimainkan oleh satu player (single player). Sesuai dengan hasil dari kuesioner evaluasi, Simpulan yang dapat dibuat adalah game ini cukup menarik banyak pengguna Android karena gameplay yang cukup menarik, mode permainan yang cukup beragam. Kata kunci : Game, android, turn based strategy

2 1. Pendahuluan Di tengah era globalisasi ini, perkembangan teknologi sudah bukan suatu hal yang tidak biasa lagi. Perkembangan teknologi sudah menjadi hal yang biasa, khususnya dalam bidang TI (Teknologi Informasi). Perkembangan tersebut banyak dimanfaatkan diberbagai macam bidang, seperti dalam dunia industri, periklanan, pendidikan, kesehatan, dan hiburan. Salah satu contoh perkembangan TI yang paling menonjol adalah hiburan khususnya adalah game. Saat ini, game telah mengalami perkembangan pesat. Salah satu perkembangannya dapat dilihat dari game 2 dimensi. Game merupakan sarana permainan yang memerlukan interaksi antara user dan antarmuka didalam suatu permainan. Game dapat dimainkan oleh siapa saja, mungkin pada jaman dahulu, game diciptakan hanya untuk hiburan atau kesenangan semata. Namun pada jaman sekarang ini, game memiliki peranan unik, apalagi ditengah berkembangnya dunia teknologi sekarang ini. Salah satunya adalah munculnya "smartphone". Sekarang ini, hampir semua orang di Indonesia memiliki smartphone. Smartphone memiliki banyak kegunaan seperti membuka jejaring sosial, membuka internet dan sebagainya, serta untuk memainkan game. Salah satunya android, smartphone yang digunakan oleh banyak orang untuk sarana bermain game. Game Flash pun sekarang sudah dapat ditemui pada Jejaring social media yang biasa digunakan sehari-hari, mungkin didalam facebook, banyak game-game di facebook menggunakan animasi flash sebagai pembuatan game tersebut. Game Flash menjadi populer karena format.swf yang dapat mengompres file image dan suara, termasuk format-format vektor, dan scaleable grafik dengan ukuran file yang cukup kecil

3 2. Metodologi Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 2.1 Analisis dan Definisi Kebutuhan Analisis dan Definisi Kebutuhan dilakukan dengan studi literatur, pengisian kuesioner kebutuhan user dan analisis game sejenis a. Studi Pustaka Game adalah suatu aksi pemecahan masalah yang berlandaskan kesenangan ( Schell, 2008, p. 37) dari pengertian ini dapat disimpulkan bahwa sebuah game mengandung unsur adanya suatu masalah yang harus dipecahkan. Jika masalah tersebut telah diselesaikan maka berakhirlah suatu game Menurut Avedon & Sutton (Schell, 2008, p. 31) game adalah latihan pada sebuah sistem dimana didalam nya terdapat pertentangan antara kekuatan, dan dibatasi produksi dengan hasil yang tidak seimbang Jadi, game adalah suatu latihan pada sebuah sistem, yang mengandung suatu masalah yang harus dipecahkan dimana didalam game tersebut terdapat komponenkomponen yang dapat membantu dalam memecahkan suatu masalah. Menurut Schell (2008, p. 41) terdapat elemen dasar yang membentuk pengembangan design suatu game, yaitu: 1. Mekanisme a. Ruang b. Objek dan Atribut c. Tindakan d. Peraturan e. Kemampuan f. Kesempatan dan Peluang 2. Cerita 3. Estetika 4. Teknologi Menurut Sloper (2009), Perancangan game pada umumnya memiliki format atau yang biasa kita kenal GDD (Game Design Documents). Dan format nya seperti di bawah ini : a. Judul Game b. Platform Game c. Copyright d. Informasi Umum

4 e. Detail Deskripsi Game Turn Based Strategy merupakan game jenis strategi yang membutuhkan waktu yang cukup lama, memberikan pemain waktu untuk berpikir dalam melangkah dalam menjatuhkan lawan, menyediakan lebih banyak kesempatan untuk pemain menjalankan strateginya. Android Merupakan suatu Operating System modern untuk mendukung suatu aplikasi yang dimana bertujuan menaikan performa Hardware mobile. Android menawarkan suatu kemungkinan baru untuk aplikasi mobile dengan sebuah lingkungan pengembangan yang terbuka karena di bangun pada suatu open source kernel linux. Akses Hardware tersedia di android apabila terdapat seri API libraries, dan application interaction Flash Merupakan suatu alat yang memberikan dampak yang besar, dinamik, perancang 2D yang kuat dan authoring yang sering digunakan oleh para pendesain dan pembuat game / presentasi, dan konten lain dari seluruh dunia yang memungkinkan menggunakan interaksi. Flash projects atau aplikasi seperti animasi yang simpel, konten dalam video, presentasi yang kompleks, aplikasi, dan lainnya. Flash memungkinkan pengguna untuk membuat aplikasi yang bermacammacam dengan mengintegrasikan dan authoring berbagai macam elemen media seperti gambar, suara, video, dan juga efek special. Flash banyak digunakan untuk membuat konten-konten untuk mengirimkan informasi melalui internet dikarenakan ukuran dokumen yang relatif kecil, dikarenakan flash menggunakan vector graphics. Vector graphics menggunakan memori yang sedikit dibandingkan grafik bitmap karena vector graphics direpresentasikan melalui formula matematika dibandingkan satu kelompok data yang cukup besar. Bitmap graphics lebih besar karena setiap pixel dalam gambar membutuhkan bagian-bagian datanya sendiri untuk merepresentasikan gambar tersebut. b. Kuesioner Kebutuhan User dan Analisis Game Sejenis Hasil dari analisis kebutuhan user dan analisis game sejenis dapat dilihat bahwa : Mayoritas dari responden sering bermain game dan memainkan game kurang dari satu jam setiap waktu, dan mayoritas responden bermain untuk mengisi waktu luang dan sebagai hiburan Mayoritas dari responden bermain tanpa melihat tutorial dari game tersebut.

5 Tema yang paling banyak dipilih responden adalah tema buatan (custom). Gameplay yang terlalu monoton adalah penyebab utama responden berpindah ke game lain. Game yang dibuat pada platform Android yang bergenre Turn Based Strategy Game. Dari kebutuhan-kebutuhan yang sudah dibahas tersebut, maka diberikan usulan-usulan untuk menjawab kebutuhan sebagai berikut: Disediakan fitur help yang berisi cara bermain dari game tersebut untuk mengantisipasi novice user. Stage yang akan dibuat tidak terlalu sulit. Disediakan mode permainan lain kepada player. 2.2 Metode Perancangan Perancangan game dilakukan dengan perancangan game dan komponennya yang berupa karakter, status karakter dan kemampuan karakter. Perancangan sistem yang dipakai adalah perancangan UML, yang meliputi Use Case Diagram, Class Diagram dan Activity Diagram. Kemudian dilakukan perancangan layar dan Database Sistem Game Guardian Legend melakukan log out melakukan login Admin mengubah konten memilih new game <<include>> memilih character memilih survival memilih free battle memilih help Player memilih setting memainkan game

6 2.3 Metode Implementasi dan Unit Testing Metode implementasi dan unit testing dilakukan dengan cara merealisasikan perancangan spesifikasi piranti lunak untuk dapat dijalankan pada Android versi 2.3 keatas. Hal ini dilakukan dengan melakukan unit testing langsung ke smartphone Android yaitu dengan cara meng-install file aplikasi (.apk) dan melakukan percobaan game tersebut. 2.4 Metode Penggabungan dan Pengujian Sistem Metode penggabungan dan pengujian sistem dilakukan dengan memberdayakan hubungan antara database game dengan aplikasi admin yang ditujukan untuk manipulasi data yang berada di database tersebut. Pengujian sistem dilakukan dengan penyebaran kuesioner evaluasi kepada 33 orang responden yang memainkan aplikasi game yang telah dibuat terlebih dahulu Kesimpulan dari hasil kuesioner evaluasi, antara lain: 1. Mayoritas responden merasa bahwa game ini mudah untuk dimainkan. 2. Mayoritas responden merasa bahwa tampilan game menarik dan cukup tertarik untuk memainkan game ini. 3. Jika ada versi selanjutnya, mayoritas responden memilih fitur sound yang perlu ditingkatkan

7 3. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis dan evaluasi dari penelitian yang telah dilakukan, maka dapat diambil beberapa kesimpulan, antara lain: 1. Aplikasi game ini mudah dan menarik untuk dimainkan. 2. Banyak user berpindah ke game lain dikarenakan bosan dengan gameplay yang monoton. Oleh karena itu, game ini menyediakan mode permainan selain new game.

8 Daftar Pustaka Connolly, T. M., & Begg, C. E. (2005). Database Systems: A Practical Approach To Design, Implementation, and Management (4th ed.). Harlow: Pearson Education. Meier, R. (2012). Professional Android 4 Application Development. John Wiley & Sons, Inc. Poole, D. L. (2010). Artificial Intelligence: Foundation Of Computational Agents. New York: Cambridge University Press. Pressman, R. S. (2010). Software Engineering: A Practitioners Approach (7th ed.). Singapore: McGraw- Hill. Rogers, S. (2010). Level Up!: The Guide to Great Video Design. John WIley & Sons, Ltd. Schell, J. (2008). The Art of Game Design. Amsterdam: Elsevier. Schneiderman, B., & Plaisant, C. (2010). Designing The User Interface (5th ed.). Massachusetts: Addison- Wesley. Sloper, T. (2009). The Game Production Handbook (2nd ed.). Infinity Science Press. Suri, H., & Prayaga, L. (2007). Beginning Game Programming With Flash. Thomson Course Technology. Vaughan, T. (2011). Multimedia. Making It Work. New York: McGraw-Hill. Whitten, J. L., Bentley, L. D., & Dittman, K. C. (2007). Systems Analysis and Design Methods (7th ed.). New York: McGraw-Hill.

9 Development of Turn Based Strategy Game Guardian Legend Based on Android Yuandrew Bernando Teknologi Informatika, DKI Jakarta, Indonesia and Redo Christian Ramirez Teknologi Informatika, DKI Jakarta, Indonesia Abstrak The purpose of writing this paper is to design and create an Android-based games that can be played on smartphones with Android Operating System above 2.3, the benefits is to provide entertainment for the player, as a pastime, and train players for speed in decision making. The methodology used is the method of analysis and design. The analysis was done by conducting a survey by distributing questionnaires online to the Android community forums. Design phase started with game design, storyboard, system, database. Implementation phase is done by distributing questionnaires game evaluation, evaluation of IMK, and evaluation of multimedia elements. The result achieved is a game called Guardian Legend, a turn based strategy genre with a 2-dimensional graph. The game is a single player game. In accordance with the results of the questionnaire evaluation, inference can be made that this game is quite interesting for Android users because of the gameplay which is quite interesting, and game modes are quite diverse. Keywords : Game, android, turn based strategy

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada masa sekarang ini, perkembangan dunia teknologi sudah sangat pesat.

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada masa sekarang ini, perkembangan dunia teknologi sudah sangat pesat. BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada masa sekarang ini, perkembangan dunia teknologi sudah sangat pesat. Komputer dan berbagai macam gadget / smartphone sudah dengan mudah didapatkan. Dengan teknologi
