Halaman ini merupakan halaman awal saat pengguna membuka web. Pada halaman

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Halaman ini merupakan halaman awal saat pengguna membuka web. Pada halaman"

Transkripsi

1 1. Halaman Front-End Halaman ini merupakan halaman awal saat pengguna membuka web. Pada halaman ini terdapat beberapa gambar yang disajikan didalam frame, yang pada masing masing gambar tersebut terdapat artikel yang apabila di-klik akan menuju pada sebuah halaman berisi artikel tersebut. Apabila pengguna ingin kembali ke halaman Front-End, disediakan link dibagian bawah web. Selain itu, disediakan link dengan tulisan Sign in untuk menuju halaman Login. 2. Halaman Login

2 Untuk menggunakan aplikasi ini, pengguna harus memasukkan username dan password pada kolom yang telah disediakan. Jika pengguna tidak memasukkan username dan password, maka akan tampil kotak dialog yang berisi peringatan untuk mengisi kolom tersebut. Berikut adalah tampilannya: 3. Halaman Home Setelah pengguna berhasil login, maka pengguna akan masuk ke dalam halaman menu utama (Home). Untuk default halaman ini, akan berisi data-data pasien yang telah terdaftar didalam sistem. Untuk menjaga web ini terlihat rapi, terdapat fungsi yang membatasi data maksimal pasien menjadi 10 saja, untuk data selanjutnya bisa dilihat dihalaman berikutnya. Fungsi pencarian dan sorting juga telah disediakan untuk memudahkan pencarian data pasien. Selain itu, terdapat berbagai menu yang digunakan untuk menginput dan menyelesaikan berbagai transaksi. Berikut adalah tampilan halaman Home:

3 4. Halaman Master Pasien Isi pada halaman ini tidak jauh berbeda dengan halaman menu utama (Home), karena memang dimaksudkan untuk memiliki fungsi dan fitur yang sama. Berikut adalah tampilannya: Pada halaman ini, terdapat beberapa icon yang memiliki fungsi masing-masing, yaitu: Icon Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat mengubah data pasien yang dituju.

4 Icon Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat melihat rekam medis pasien yang dituju. Icon Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat menghapus data pasien yang dituju. Namun untuk menghindari kesalahan pengguna, maka akan muncul kotak dialog untuk meyakinkan kembali pengguna bahwa pengguna akan menghapus data tersebut. Berikut adalah tampilannya:

5 Apabila pengguna menekan tombol OK, maka data pasien akan dihapus dari basis data dan akan muncul kotak dialog sebagai berikut: 5. Halaman Master Dokter Halaman ini merupakan halaman yang berisi data-data dokter yang terdapat dalam sistem. Berikut ini adalah tampilan halaman menu dokter: Pada halaman ini, terdapat 3 (tiga) fitur utama, yaitu: Icon Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat menambah data dokter baru. Berikut adalah tampilannya:

6 Jika pengguna tidak memasukkan data dokter secara lengkap, maka akan muncul pesan peringatan sebagai berikut: Icon Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat mengubah data dokter yang dituju. Icon Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat menghapus data dokter yang dituju. Namun untuk menghindari kesalahan pengguna, maka akan muncul kotak dialog untuk meyakinkan kembali pengguna bahwa pengguna akan menghapus data tersebut. Berikut adalah tampilannya:

7 Apabila pengguna menekan tombol OK, maka data dokter akan dihapus dari basis data dan akan muncul kotak dialog sebagai berikut: 6. Halaman Master Layanan Halaman layanan merupakan halaman yang berisi data layanan beserta atributnya. Pada halaman ini terdapat fungsi pencarian dan sorting seperti yang ada pada halaman pasien. Berikut adalah tampilannya: Pada halaman ini terdapat 3 (tiga) fitur utama, yaitu: Icon yang digunakan untuk menambah data layanan baru.

8 Icon digunakan untuk mengubah data layanan yang dituju. Icon digunakan untuk menghapus data layanan yang dituju. Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat menghapus data layanan yang dituju. Namun untuk menghindari kesalahan pengguna, maka akan muncul kotak dialog untuk meyakinkan kembali pengguna bahwa pengguna akan menghapus data tersebut. Berikut adalah tampilannya: Apabila pengguna menekan tombol OK, maka data layanan akan dihapus dari basis data dan akan muncul kotak dialog sebagai berikut:

9 7. Halaman Master Penyakit Halaman penyakit merupakan halaman yang berisi data penyakit beserta atribut-atributnya. Pada halaman ini terdapat fungsi pencarian dan sorting seperti yang ada pada menu-menu lainnya, serta fungsi untuk menampilkan jumlah maksimal data pada halaman web. Berikut adalah tampilannya: Sama seperti pada halaman sebelumnya, halaman ini juga terdapat 3 (tiga) fitur utama, yaitu: Icon yang digunakan untuk menambah data penyakit baru. Icon digunakan untuk mengubah data penyakit yang dituju.

10 Icon digunakan untuk menghapus data penyakit yang dituju. Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat menghapus data penyakit yang dituju. Namun untuk menghindari kesalahan pengguna, maka akan muncul kotak dialog untuk meyakinkan kembali pengguna bahwa pengguna akan menghapus data tersebut. Berikut adalah tampilannya: Apabila pengguna menekan tombol OK, maka data penyakit akan dihapus dari basis data dan akan muncul kotak dialog sebagai berikut: 8. Halaman Master Tindakan Halaman tindakan merupakan halaman yang berisi data tindakan beserta atribut-atributnya. Pada halaman ini terdapat fungsi pencarian dan sorting seperti yang ada pada menu-menu lainnya, serta fungsi untuk menampilkan jumlah maksimal data pada halaman web. Berikut adalah tampilannya:

11 Sama seperti pada halaman sebelumnya, halaman ini juga terdapat 3 (tiga) fitur utama, yaitu: Icon yang digunakan untuk menambah data tindakan baru. Icon digunakan untuk mengubah data tindakan yang dituju. Icon digunakan untuk menghapus data tindakan yang dituju. Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat menghapus data tindakan yang dituju. Namun untuk menghindari kesalahan pengguna, maka akan

12 muncul kotak dialog untuk meyakinkan kembali pengguna bahwa pengguna akan menghapus data tersebut. Berikut adalah tampilannya: Apabila pengguna menekan tombol OK, maka data tindakan akan dihapus dari basis data dan akan muncul kotak dialog sebagai berikut: 9. Halaman Master Obat Halaman obat merupakan halaman yang berisi data obat beserta atributatributnya. Pada halaman ini terdapat fungsi pencarian dan sorting seperti yang ada pada menu-menu lainnya, serta fungsi untuk menampilkan jumlah maksimal data pada halaman web. Berikut adalah tampilannya:

13 Sama seperti pada halaman sebelumnya, halaman ini juga terdapat 3 (tiga) fitur utama, yaitu: Icon yang digunakan untuk menambah data obat baru. Icon digunakan untuk mengubah data obat yang dituju. Icon digunakan untuk menghapus data obat yang dituju. Pada saat icon ini di-klik, maka pengguna dapat menghapus data obat yang dituju. Namun untuk menghindari kesalahan pengguna, maka akan muncul kotak dialog untuk meyakinkan kembali pengguna bahwa pengguna akan menghapus data tersebut. Berikut adalah tampilannya:

14 Apabila pengguna menekan tombol OK, maka data obat akan dihapus dari basis data dan akan muncul kotak dialog sebagai berikut: Selain itu, terdapat juga pesan peringatan yang akan muncul apabila stok obat telah mencapai batas minimum yang ditunjukkan seperti gambar dibawah ini: 10. Halaman Daftar Pasien Halaman ini merupakan halaman untuk melakukan pendaftaran pasien, khususnya ditujukan untuk pasien yang belum terdaftar dalam sistem sebelumnya (atau pasien baru). Pada halaman ini juga terdapat tabel yang berisi record pasien yang telah terdaftar. Untuk memudahkan pencarian pasien pada saat jumlah pasien sudah cukup banyak, maka disediakan fungsi pencarian dan sorting pasien berdasarkan semua atributnya. Dan untuk menjaga kerapian tampilan web ini, disediakan pula fungsi untuk menampilkan jumlah pasien yang diinginkan oleh pengguna. Berikut adalah tampilannya:

15 Untuk menunjang pendaftaran ini, maka apabila pengguna tidak memasukkan seluruh field yang wajib diisi, akan muncul kotak dialog untuk validasi seperti gambar berikut ini: Apabila seluruh field telah diisi dan di-klik tombol Kirim, maka data yang telah di-input tersebut langsung secara otomatis masuk ke dalam tabel yang berisi data pasien dibawahnya.

16 11. Halaman Daftar Poli (Antrian) Halaman ini merupakan halaman untuk melakukan pendaftaran pada poli (daftar antrian poli). Halaman ini juga berisi semua daftar antrian pada masingmasing poli berdasarkan hari yang berjalan, sehingga pada hari berikutnya daftar antrian ini akan berubah. Sama seperti halaman yang lain, halaman ini juga dilengkapi dengan fitur dan fungsi yang sama untuk memudahkan pengguna dalam melakukan pencarian. Berikut adalah tampilannya: Untuk memudahkan pengguna mencari kode pasien, maka disediakan icon untuk melakukan pencarian pasien sehingga akan muncul tampilan berikut ini:

17 Setelah pengguna selesai meng-input data dan menekan tombol Kirim, maka secara otomatis akan langsung muncul data antrian pada tabel dibawahnya. 12. Halaman Pemeriksaan Halaman ini merupakan halaman transaksi pemeriksaan yang terdapat di masing-masing poli. Pengguna wajib untuk memasukkan seluruh data pemeriksaan pasien, kecuali tindakan (jika tidak ada). Berikut adalah tampilannya: Pada halaman ini terdapat icon sebagai tombol untuk pencarian antrian. Pada halaman pencarian tersebut telah di validasi agar data antrian pasien yang telah diperiksa akan hilang sehingga tidak akan terjadi redudansi. Berikut adalah tampilan pencarian antrian:

18 13. Halaman DPO (Daftar Permintaan Obat) Halaman ini merupakan halaman untuk mengisi daftar obat yang diberikan dokter kepada pasien pada saat pemeriksaan. Halaman ini akan muncul setelah pengguna memasukkan dan menyimpan data pemeriksaan sebelumnya. Terdapat 2 (dua) icon pada halaman ini, yaitu: 1) tombol yang digunakan untuk menambah kolom untuk memasukkan tambahan obat, dan 2) tombol yang digunakan untuk menghapus obat yang telah dimasukkan. Berikut adalah tampilannya: 14. Halaman view DPO Halaman ini hanya terdapat di apotek dan berisi list atau daftar obat pasien yang berobat di Puskesmas. Pada halaman ini terdapat kolom Status yang menunjukkan bahwa pasien tersebut belum mengambil obat yang telah disiapkan dokter sebelumnya sehingga apabila tanda centang pada kolom tersebut diklik maka akan menunjukkan bahwa pasien telah mengambil obat dan data pada DPO ini akan hilang dan tersimpan dalam basis data. Selain itu,

19 juga telah divalidasi set waktu pada DPO ini adalah per-harian sehingga akan berbeda pada hari selanjutnya. Berikut adalah tampilannya: 15. Halaman Pembayaran Berikut ini adalah halaman pembayaran yang dimana pasien melakukan tindakan pada saat pemeriksaan: Pada halaman ini akan muncul semua tindakan yang dilakukan pasien beserta dengan jumlah nominal yang harus dibayarkan oleh pasien tersebut. Disediakan juga tombol Print untuk mencetak struk pembayaran pasien.

20 16. Halaman Laporan Pasien Halaman ini merupakan halaman yang dapat digunakan oleh pengguna untuk menghasilkan laporan pasien. Pada halaman ini pengguna dapat menentukan sendiri periode laporannya, bisa dalam harian, mingguan, bulanan, maupun tahunan. Berikut adalah tampilannya: Setelah pengguna menekan tombol Tampilkan, maka akan keluar hasil laporan berupa grafik pie yang dapat langsung terlihat oleh pengguna. Selain tampil pada halaman web, hasil laporan berupa gambar langsung tersimpan di komputer pengguna. Berikut adalah hasil tampilan laporannya: 17. Halaman Laporan Top 10 Penyakit Halaman ini merupakan halaman yang dapat digunakan oleh pengguna untuk menghasilkan laporan 10 penyakit terbanyak dalam periode tertentu. Pada

21 halaman ini pengguna dapat menentukan sendiri periode laporannya, bisa dalam harian, mingguan, bulanan, maupun tahunan. Berikut adalah tampilannya: Setelah pengguna menekan tombol Tampilkan, maka akan keluar hasil laporan berupa grafik pie yang dapat langsung terlihat oleh pengguna. Selain tampil pada halaman web, hasil laporan berupa gambar langsung tersimpan di komputer pengguna. Berikut adalah hasil tampilan laporannya: 18. Halaman Laporan Top 5 Obat Halaman ini merupakan halaman yang dapat digunakan oleh pengguna untuk menghasilkan laporan 5 obat terbanyak dalam periode tertentu. Pada halaman

22 ini pengguna dapat menentukan sendiri periode laporannya, bisa dalam harian, mingguan, bulanan, maupun tahunan. Berikut adalah tampilannya: Setelah pengguna menekan tombol Tampilkan, maka akan keluar hasil laporan berupa grafik pie yang dapat langsung terlihat oleh pengguna. Selain tampil pada halaman web, hasil laporan berupa gambar langsung tersimpan di komputer pengguna. Berikut adalah hasil tampilan laporannya:

Prosedur Penggunaan Sistem

Prosedur Penggunaan Sistem Prosedur Penggunaan Sistem Gambar 4.1Layar Login Pada halaman Login ini pegawai diminta menginput ID Login pada kolom ID Login, dan Password pada kolom password. Dataakan diterimaolehsistem jikadatasesuaidenganbasisdatapegawaiyangtelah
