PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI Manajemen Operasional Kerja Industri Kecil Menengah (IKM) KODE PROGRAM PELATIHAN :..

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI Manajemen Operasional Kerja Industri Kecil Menengah (IKM) KODE PROGRAM PELATIHAN :.."

Transkripsi

1 PELATIHAN BERBASIS Manajemen Operasional Kerja Industri Kecil Menengah (IKM) KODE PROGRAM PELATIHAN :.. KEMENTERIAN TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI R.I. DIREKTORAT JENDERAL PEMBINAAN PELATIHAN DAN PRODUKTIVITAS Jl. Jend. Gatot Subroto Kav 51 Lt 6A Jakarta Selatan 2011

2 KATA PENGANTAR Sesuai Peraturan Pemerintah Nomor 31 tentang Sistem Pelatihan Kerja Nasional, bahwa setiap penyusunan program pelatihan kerja berbasis kompetensi mengacu pada Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI), Standar Internasional dan/atau Standar Khusus. Untuk mengimplementasikan pelatihan berbasis kompetensi diperlukan adanya program pelatihan kerja. Program pelatihan kerja ini dijadikan acuan dalam pelaksanaan pelatihan kerja yang diselenggarakan oleh Lembaga Pelatihan Kerja. Program pelatihan kerja dapat disusun secara berjenjang atau tidak berjenjang. Program pelatihan kerja yang disusun berjenjang mengacu pada jenjang Kerangka Kulaifikasi Nasional Indonesia (KKNI), sedangkan program pelatihan kerja tidak berjenjang disusun berdasarkan unit kompetensi atau kelompok unit kompetensi. Untuk memenuhi berbagai kebutuhan pelatihan di masyarakat, maka disusun kemasan program pelatihan berbasis kompetensi dengan nama pelatihan Manajemen Operasional Kerja Industri Kecil Menengah (IKM) dengan mengacu pada Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI) yang telah ditetapkan dengan Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi R.I. KEP.117/MEN/III/2007. Demikian program pelatihan berbasis kompetensi ini kami susun, semoga bermanfaat untuk menunjang proses pelaksanaan pelatihan di lembaga pelatihan kerja. Jakarta, Oktober 2011 Direktur Standardisasi Kompetensi dan Program Pelatihan Ir. Suhadi, M.Si NIP

3 PROGRAM PELATIHAN BERBASIS 1. Nama Pelatihan : Manajemen Operasional Kerja IKM 2. Kode Program Pelatihan : - 3. Jenjang Program Pelatihan : - (tidak ada) 4. Tujuan Pelatihan : Setelah mengikuti pelatihan ini peserta: mampu menyusun alur produksi dan layout berdasarkan pada analisis proses, kinerja, prosedur kerja dan transportasi; membuat layout ; dan menyusun perbaikan lingkungan di. 5. Unit Kompetensi yang ditempuh: 5.1 IKM.KD Menyusun Alur Produksi Dan Layout Tempat Kerja Berdasarkan Pada Analisis Proses, Kinerja, Prosedur Kerja Dan Transportasi 5.2 IKM.KD Membuat Layout Tempat Kerja 5.3 IKM.KD Menyusun Perbaikan Lingkungan Di Tempat Kerja 6. Perkiraan Waktu Pelatihan : 78 Jam Pelatihan 7. Persyaratan Peserta Pelatihan : 7.1. Pendidikan : Minimal Diploma (D3) di bidang Teknik, Ekonomi, Pertanian, dan MIPA 7.2. Pelatihan : tidak ada 7.3. Pengalaman Kerja : Minimal 2 tahun kerja 7.4. Umur : minimal 22 tahun 7.5. Jenis Kelamin : Lelaki/Perempuan 7.6. Kesehatan : berbadan sehat 7.7. Test Kemampuan : Lulus ujian atau sudah mengikuti Diklat Manajemen Proses IKM 2

4 KURIKULUM PELATIHAN BERBASIS NO II. KELOMPOK UNIT INTI 1.1 Menyusun Alur Produksi Dan Layout Tempat Kerja Berdasarkan Pada Analisis Proses, Kinerja, Prosedur Kerja Dan Transportasi KODE UNIT IKM.KD PENGE- KETERAM JUMLAH TAHUAN PILAN Membuat Layout Tempat Kerja IKM.KD Menyusun Perbaikan Lingkungan Di Tempat Kerja IKM.KD Jumlah II II. PELATIHAN DI TEMPAT KERJA (OJT) 2.1 Pelatihan di Tempat Kerja Jumlah VI 24 Jumlah I s/d II 78 3

5 SILABUS PELATIHAN BERBASIS I. KELOMPOK UNIT INTI 1.1. Unit Kompetensi :Menyusun Alur Produksi Dan Layout Tempat Kerja Berdasarkan Pada Analisis Proses, Kinerja, Prosedur Kerja Dan Transportasi Kode Unit : IKM.KD Prakiraan Waktu Pelatihan : 45 menit ELEMEN 1. Melakukan pengamatan lapangan Pengetahuan tentang Operation Process Chart (OPC), Flow Process Chart (FPC), Area Allocation Diagram (AAD) dan Activity Relationship Diagram (ARD) dipelajari sesuai dengan kebutuhan. - Dapat menjelaskan Operation Process Chart (OPC), Flow Process Chart (FPC), Area Allocation Diagram (AAD) dan Activity Relationship Diagram (ARD) dipelajari sesuai dengan kebutuhan - Operation Process Chart (OPC), Flow Process Chart (FPC), Area Allocation Diagram (AAD) dan Activity Relationship Diagram (ARD) dipelajari sesuai dengan kebutuhan Pengetahuarampilan Kete Peralatan kerja yang dibutuhkan untuk pengamatan di lapangan dipersiapkan sesuai dengan kebutuhan. - Dapat menjelaskan jenis - Jenis Peralatan kerja yang peralatan kerja yang diperlukan diperlukan - Mampu menyiapkan peralatan dan bahan sesuai kebutuhan menyiapkan peralatan kerja - Menyiapkan peralatan kerja sesuai kebutuhan 4

6 ELEMEN 1.3. Perlengkapan perlindungan personil dipersiapkan sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3). - Dapat menjelaskan perlengkapan perlindungan personil yang diperlukan sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) - Mampu menyiapkan perlengkapan perlindungan personil yang diperlukan sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) menyiapkan perlengkapan perlindungan personil yang diperlukan sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) - Perlengkapan perlindungan personil yang diperlukan sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) - Menyiapkan perlengkapan perlindungan personil yang diperlukan sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Pengetahuan Keterampilan 1.4. Data alur produksi serta laporan gangguan / hambatan dihimpun sesuai dengan kondisi sebenarnya. - Dapat menjelaskandata alur produksi serta laporan gangguan / hambatan. - Mampu menyiapkan data alur produksi serta laporan gangguan / hambatan. mengumpulkan data alur produksi serta laporan gangguan / hambatan. - Data alur produksi serta laporan gangguan / hambatan. - Menyiapkan data alur produksi serta laporan gangguan / hambatan. 5

7 ELEMEN 1.5. Data aktual tentang studi waktu dan gerak dihimpun sesuai prosedur yang ditetapkan. - Dapat menjelaskan data aktual tentang studi waktu dan gerak - Mampu mengumpulkan data aktual tentang studi waktu dan gerak menghimpun data aktual tentang studi waktu dan gerak - Data aktual tentang studi waktu dan gerak - Mengumpulkan data aktual tentang studi waktu dan gerak Pengetahuan Keterampilan 2. Menganalisis alur produksi dan layout 2.1 Data alur produksi dan layout serta laporan gangguan/hambatan dan data aktual tentang studi waktu dan gerakan diolah sesuai dengan prosedur dan tahapan yang ditetapkan. - Dapat menjelaskandata alur produksi dan layout serta laporan gangguan/hambatan - Dapat menjelaskan data aktual tentang studi waktu dan gerakan - Mampu mengolahdata alur produksi dan layout serta laporan gangguan/hambatan - Mampu mengolahdata aktual tentang studi waktu dan gerakan mengolahdata. - Data alur produksi dan layout serta laporan gangguan/hambatan - Data aktual tentang studi waktu dan gerakan - Mengolahdata alur produksi dan layout serta laporan gangguan/hambatan - Mengolahdata aktual tentang studi waktu dan gerakan Data olahan dianalisis dengan standar yang ditetapkan. - Dapat menjelaskanstandar pengolahan data - Mampu menganalisisdata olahan sesuai standar yang ditetapkan menganalisisdata - Standar pengolahan data - Menganalisisdata data olahan sesuai standar yang ditetapkan 6

8 ELEMEN 2.3 Usulan perbaikan alur produksi dibuat sesuai dengan hasil pengolahan dan analisis. - Dapat menjelaskanusulan perbaikan untuk alur produksi yang dibuat - Mampu menyusun solusi untuk usulan perbaikan alur produksi menyusun solusi untuk usulan perbaikan alur produksi - Usulan perbaikan untuk alur produksi yang dibuat - Menyusun solusi untuk usulan perbaikan alur produksi Pengetahuan Keterampilan 2.4 Usulan perbaikan layout dibuat sesuai AAD dan ARD. - Dapat menjelaskanusulan perbaikan layout sesuai AAD dan ARD - Mampu menyusun usulan perbaikan layout sesuai AAD dan ARD - Harus cermat dan dan menyusun usulan perbaikan layout sesuai AAD dan ARD - Usulan perbaikan layout sesuai AAD dan ARD - Menyusun usulan perbaikan layout sesuai AAD dan ARD 3. Membuat laporan usulan perbaikan 3.1 Usulan perbaikan alur - Dapat menjelaskan usulan produksi dan layout perbaikan alur produksi dan beserta data layout beserta data pendukung lainnya pendukung termasuk kondisi awal - Dapat menjelaskan perbaikan dikompilasi dalam kinerja layout usulan dokumen laporan perbaikan dibandingkan layout awal - Mampu menyusunusulan perbaikan alur produksi dan layout beserta data pendukung - - Usulan perbaikan alur produksi dan layout beserta data pendukung - Perbaikan kinerja layout usulan perbaikan dibandingkan layout awal - Menyusun usulan perbaikan alur produksi dan layout beserta data pendukung - Membuat perbandingan usulan perbaikan kinerja layout terhadap layout awal rapi rapi 4 4 7

9 ELEMEN - Mampu membuat perbandingan usulan perbaikan kinerja layout terhadap layout awal - Harus cermat dan rapi dalam membuat laporan - - Pengetahuan Keterampilan 3.2 Laporan dikonsultasikan kepada Klien untuk memperoleh masukan. 3.3 Dokumen laporan disampaikan kepada klien dengan tembusan kepada pihak lain yang berwenang - Dapat menjelaskan cara untuk berkonsultasi dengan klien - Mampu melakukan konsultasi dengan klien untuk memperoleh masukan - Harus komunikatif dan terbuka dalam melakukan konsultasi dengan klien untuk memperoleh masukan - Dapat menjelaskan Prosedur menyampaikan laporan pada klien - Mampu menyampaikan dokumen laporan kepada klien - Harus sopan dan komunikatif dalam menyampaikan dokumen laporan - Cara untuk berkonsultasi dengan klien - Prosedur menyampaikan laporan pada klien - Melakukan konsultasi dengan klien untuk memperoleh masukan - Mampu menyampaikan dokumen laporan kepada klien - - Komunikatif dan terbuka - Sopan dan komunikatif Asessmen Asessmen Asessmen 8

10 1.2. Unit Kompetensi :Membuat Layout Tempat Kerja Kode Unit : IKM.KD Prakiraan Waktu Pelatihan : 45 menit ELEMEN 1. Mengumpulkan hasil analisis alur produksi dan layou tempat kerja 1.1. Data usulan perbaikan alur produksi dan layou yang diperoleh dari hasil perhitungan studi waktu dan gerakan, dikumpulkan berdasarkan urutan pengolahan layout. - Dapat menjelaskan data usulan perbaikan alur produksi dan layout yang diperoleh dari hasil perhitungan studi waktu dan gerakan - Mampu menngumpulkandata usulan perbaikan alur produksi dan layout yang diperoleh dari hasil perhitungan studi waktu dan gerakan menngumpulkandata usulan perbaikan alur produksi dan layout - Data usulan perbaikan alur produksi dan layout yang diperoleh dari hasil perhitungan studi waktu dan gerakan - Menngumpulkandata usulan perbaikan alur produksi dan layout yang diperoleh dari hasil perhitungan studi waktu dan gerakan Pengetahuarampilan Kete Peralatan kerja yang dibutuhkan untuk pengamatan di lapangan dipersiapkan sesuai dengan kebutuhan. - Dapat menjelaskan jenis peralatan kerja yang dibutuhkan untuk pengamatan di lapangan - Mampumenyiapkan peralatan kerja yang dipergunakan menyiapkan - Jenis peralatan kerja yang dipergunakan - Menyiapkan peralatan kerja yang dipergunakan 9

11 ELEMEN 1.3. Perlengkapan perlindungan personil dipersiapkan sesuai dengan persyaratan Keselamatan Kesehatan Kerja. dan - Dapat menjelaskan perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan kesehatan Kerja - Mampumenyiapkan perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan kesehatan Kerja menyiapkan perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan kesehatan Kerja - Dokumen pendukung lain yang dibutuhkan dalam analisis - Menyiapkan dokumen pendukung lain yang dibutuhkan dalam analisis Pengetahuan Keterampilan 1.4. Data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) dihimpun dan dikompilasi untuk membuat lay out kerja. - Dapat menjelaskan data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) - Mampu menghimpun data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) - Mampu mengkompilasi data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) menghimpun dan mengkompilasi data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) - Data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) - Menghimpun data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) - Mengkompilasi data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) - Harus cermat dan - Harus cermat dan 10

12 ELEMEN 2. Membuat susunan alur produksi dan layout tempat kerja ke dalam bentuk gambar (blue print) 2.1. Data hasil analisis alur - Dapat menjelaskan data hasil analisis produksi dan layout alur produksi dan layout disusun - Mampu menyusunalur produksi dan sesuai dengan layout sesuai dengan tahapan proses dalam Data hasil analisis alur produksi dan membuat susunan layout alur produksi dan layout. menyusun alur produksi dan layout sesuai dengan Data hasil analisis alur produksi dan layout 2.2. Usulan perbaikan alur produksi dan layout dibuat dan disusun berdasarkan analisis ARD dan AAD Usulan perbaikan berdasarkan perhitungan effisiensi dari alokasi alur produksi dan layout dibuat dan disusun ke dalam bentuk alur produksi dan layou tempat kerja. - Dapat menjelaskanalur produksi dan layout berdasarkan analisis ARD dan AAD. - Mampu menyusun alur produksi dan layout dibuat dan disusun berdasarkan analisis ARD dan AAD. - Harus cermat dan rapi dalam menyusun alur produksi dan layout dibuat dan disusun berdasarkan analisis ARD dan AAD. - Dapat menjelaskan usulan perbaikan berdasarkan perhitungan effisiensi dari alokasi alur produksi dan layout - Mampu menyusunusulan perbaikan berdasarkan perhitungan effisiensi dari alokasi alur produksi dan layout. - Harus cermat dan rapi dalam menyusun usulan perbaikan berdasarkan perhitungan effisiensi dari alokasi alur produksi dan layout. - Data hasil analisis alur - Menyusun alur produksi dan layout produksi dan layout sesuai dengan Data hasil analisis alur produksi dan layout tempat kerja - Alur produksi dan layout berdasarkan analisis ARD dan AAD. - Usulan perbaikan berdasarkan perhitungan effisiensi dari alokasi alur produksi dan layout - Menyusun alur produksi dan layout rapi dibuat dan disusun berdasarkan analisis ARD dan AAD. - Menyusun usulan perbaikan rapi berdasarkan perhitungan effisiensi dari alokasi alur produksi dan layout. Pengetahuarampilan Kete

13 ELEMEN 3. Membuat laporan usulan perbaikan 3.1. Usulan perbaikan alur produksi dan layout dikompilasikan ke dalam bentuk gambar (blue print). - Dapat menjelaskan usulan perbaikan alur produksi dan layout tempat kerjadalam bentuk gambar - Mampu mengkompilasiusulan perbaikan alur produksi dan layout ke dalam bentuk gambar mengkompilasi usulan perbaikan alur produksi dan layout ke dalam bentuk gambar - Usulan perbaikan alur produksi dan layout - Mengkompilasi usulan perbaikan alur produksi dan layout ke dalam bentuk gambar Pengetahuarampilan Kete Gambar (blue print) hasil perbaikan dikonsultasi kan kepada Klien. - Dapat menjelaskan teknik berkonsultasi dengan klien - Mampu melakukan konsultasi dengan klien - Harus komunikatif dan terbuka dalam melakukan konsultasi dengan klien untuk memperoleh masukan - Teknik konsultasi dengan klien - Melakukan konsultasi dengan klien - Komunikatif dan terbuka 3.3. Gambar (blue print) disampaikan kepada Klien dan tembusan kepada pihak lain yang berwenang. - Dapat menjelaskan gambarbhasil perbaikan pada klien - Mampu menyampaikan gambar kepada klien - Harus sopan dan komunikatif dalam menyampaikan gambar - Gambar hasil perbaikan - Menyampaikan - Sopan dan gambar kepada klien komunikatif Asessmen Asessmen Asessmen 12

14 1.3. Unit Kompetensi :Menyusun Perbaikan Lingkungan Di Tempat Kerja Kode Unit : IKM.KD Prakiraan Waktu Pelatihan : 45 menit ELEMEN 1. Melakukan pengamatan lapangan Pengetahuan tentang 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Suketsu dan Shitsuke) dipahami berdasarkan pada kebijakan perusahaan. - Dapat menjelaskan 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Suketsu dan Shitsuke) berdasarkan kebijakan perusahaan - Mampu memahami5s (Seiri, Seiton, Seiso, Suketsu dan Shitsuke) berdasarkan kebijakan perusahaan memahami 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Suketsu dan Shitsuke) berdasarkan kebijakan perusahaan 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Suketsu dan Shitsuke) berdasarkan kebijakan perusahaan Memahami 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Suketsu dan Shitsuke) berdasarkan kebijakan perusahaan Cermat dan Pengetahuarampilan Kete Pengetahuan tentang Kaizen (Continuous improvement) yang diterapkan oleh perusahaan dipelajari, sebagai bahan pertimbangan perbaikan lingkungan. - Dapat menjelaskan Kaizen (Continuous improvement) yang diterapkan oleh perusahaan - Mampu memahami Kaizen (Continuous improvement) yang diterapkan oleh perusahaan memahami Kaizen (Continuous improvement) yang diterapkan oleh perusahaan Kaizen (Continuous improvement) yang diterapkan oleh perusahaan Memahami Kaizen (Continuous improvement) yang diterapkan oleh perusahaan Cermat dan 13

15 ELEMEN 1.3. Peralatan kerja yang dibutuhkan untuk pengamatan di lapangan dipersiapkan sesuai dengan kebutuhan Perlengkapan perlindungan personil dipersiapkan sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja. - Dapat menjelaskan peralatan kerja yang dibutuhkan - Mampu menyiapkan peralatan dan bahan sesuai kebutuhan menyiapkan peralatan kerja - Dapat menjelaskanperlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja - Mampu menyiapkan perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja menyiapkan perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja - Peralatan kerja yang dibutuhkan - Perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja - Menyiapkan peralatan kerja sesuai kebutuhan - Menyiapkan perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Pengetahuan Keterampilan 1.5. Data aktual tentang lingkungan dan dicatat dan dilaporkan - Dapat menjelaskandata aktual tentang lingkungan dan tempat kerja - Mampu menyusun data aktual tentang lingkungan dan tempat kerja menyusun data aktual tentang lingkungan dan - Data aktual tentang lingkungan dan tempat kerja - Menyusundata aktual tentang lingkungan dan 14

16 ELEMEN 2. Membuat analisis lingkungan dan Data penempatan bahan baku, bahan penolong, dan peralatan kerja dihimpun untuk digunakan dalam membuat analisis lingkungan dan. - Dapat menjelaskan data penempatan bahan baku, bahan penolong, dan peralatan kerja - Mampu menghimpundata penempatan bahan baku, bahan penolong, dan peralatan kerja - Mampumenganalisis lingkungan dan menghimpun data penempatan bahan baku, bahan penolong, dan peralatan kerja menganalisis lingkungan dan - Data penempatan bahan baku, bahan penolong, dan peralatan kerja - Mampu menghimpun data penempatan bahan baku, bahan penolong, dan peralatan kerja - Mampu menganalisis lingkungan dan tempat kerja Cermat dan Cermat dan Pengetahuarampilan Kete Usulan perbaikan - Dapat menjelaskan usulan lingkungan tempat perbaikan lingkungan tempat kerja dibuat kerja dibuat berdasarkan analisis berdasarkan 5S dan Kaizen analisis 5S dan - Mampu menganalisis lingkungan Kaizen dibuat. dibuat berdasarkan 5S dan Kaizen - Harus cermat dan rapi dalam menganalisis lingkungan tempat kerja dibuat berdasarkan 5S dan Kaizen - Perbaikan lingkungan dibuat berdasarkan analisis 5S dan Kaizen. - Menganalisis lingkungan dibuat berdasarkan 5S dan Kaizen rapi 15

17 ELEMEN 2.3. Usulan perbaikan dibuat berdasarkan perhitungan effisiensi dari penerapan 5S dan Kaizen dibuat berdasarkan di lingkungan tempat kerja. - Dapat menjelaskan perhitungan effisiensi dari penerapan 5S dan Kaizen berdasarkan di lingkungan - Mampu menghitung effisiensi dari penerapan 5S dan Kaizen berdasarkan di lingkungan menghitung effisiensi dari penerapan 5S dan Kaizen berdasarkan di lingkungan - Effisiensi dari penerapan 5S dan Kaizen berdasarkan di lingkungan tempat kerja - Menghitung effisiensi dari penerapan 5S dan Kaizen berdasarkan di lingkungan Pengetahuan Keterampilan 3. Membuat laporan usulan perbaikan Usulan perbaikan - Dapat menjelaskan usulan lingkungan tempat perbaikan lingkungan tempat kerja dibuat dalam kerja dibuat dalam bentuk bentuk gambar gambar dan informasi. dan informasi. - Mampu membuatusulan perbaikan lingkungan tempat kerja ke dalam bentuk gambar membuatusulan perbaikan lingkungan ke dalam bentuk gambar - Usulan perbaikan lingkungan tempat kerja dibuat dalam bentuk gambar dan informasi - Membuatusulan perbaikan lingkungan ke dalam bentuk gambar Gambar dan informasi hasil perbaikan dikonsultasikan kepada Klien. - Dapat menjelaskan cara untuk berkonsultasi dengan klien - Mampu melakukan konsultasi dengan klien - Harus komunikatif dan terbuka dalam melakukan konsultasi dengan klien untuk memperoleh masukan - Cara berkonsultasi dengan klien - Melakukan konsultasi dengan klien - Komunikatif dan terbuka 16

18 ELEMEN 3.3. Gambar dan informasi disampaikan kepada Klien dan tembusan kepada pihak lain yang berwenang. - Dapat menjelaskan gambarhasil perbaikan pada klien - Mampu menyampaikan gambar kepada klien - Harus sopan dan komunikatif dalam menyampaikan gambar - Gambarhasil perbaikan - Menyampaikan gambar kepada klien - Sopan dan komunikatif Asessmen Asessmen Asessmen Pengetahuan Keterampilan 17

19 II. PELATIHAN DI TEMPAT KERJA (OJT) 2.1. Unit Kompetensi : Menyusun Alur Produksi Dan Layout Tempat Kerja Berdasarkan Pada Analisis Proses, Kinerja, Prosedur Kerja Dan Transportasi Kode Unit : IKM.KD ELEMEN 1. Melakukan pengamatan lapangan. 2. Menganalisis alur produksi dan layout. 3. Membuat laporan usulan perbaikan 2.2. Unit Kompetensi : Membuat Layout Tempat Kerja Kode Unit : IKM.KD ELEMEN 1. Mengumpulkan hasil analisis alur produksi dan layout 2. Membuat susunan alur produksi dan layout tempat kerja ke dalam bentuk gambar (blue print) 3. Membuat laporan usulan perbaikan PELAKSANAAN PELATIHAN DITEMPAT KERJA 1.1 Mampu menyiapkan peralatan dan bahan sesuai kebutuhan 1.2 Mampu menyiapkan perlengkapan perlindungan personil yang diperlukan sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) 1.3 Mampu menyiapkan data alur produksi serta laporan gangguan / hambatan. 1.4 Mampu mengumpulkan data aktual tentang studi waktu dan gerak 2.1 Mampu mengolahdata alur produksi dan layout serta laporan gangguan/hambatan 2.2 Mampu mengolahdata aktual tentang studi waktu dan gerakan 2.3 Mampu menganalisisdata olahan sesuai standar yang ditetapkan 2.4 Mampu menyusun solusi untuk usulan perbaikan alur produksi 2.5 Mampu menyusun usulan perbaikan layout sesuai AAD dan ARD 3.1 Mampu menyusun usulan perbaikan alur produksi dan layout beserta data pendukung 3.2 Mampu membuat perbandingan usulan perbaikan kinerja layout terhadap layout awal 3.3 Mampu melakukan konsultasi dengan klien untuk memperoleh masukan 3.4 Mampu menyampaikan dokumen laporan kepada klien Semua kegiatan dilakukan sesuai dengan Standar operasional di PELAKSANAAN PELATIHAN DITEMPAT KERJA 1.1 Mampu menngumpulkandata usulan perbaikan alur produksi dan layou yang diperoleh dari hasil perhitungan studi waktu dan gerakan 1.2 Mampumenyiapkan peralatan kerja yang dipergunakan 1.3 Mampumenyiapkan perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan kesehatan Kerja 1.4 Mampu menghimpun data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) 1.5 Mampu mengkompilasi data hasil penggambaran ARD (Activity Relationship Diagram) dan AAD (Area Allocation Diagram) 2.1 Mampu menyusun alur produksi dan layout sesuai dengan Data hasil analisis alur produksi dan layou tempat kerja 2.2 Mampu menyusun alur produksi dan layou dibuat dan disusun berdasarkan analisis ARD dan AAD. 2.3 Mampu menyusun usulan perbaikan berdasarkan perhitungan effisiensi dari alokasi alur produksi dan layou. 3.1 Mampu mengkompilasi usulan perbaikan alur produksi dan layou ke dalam bentuk gambar 3.2 Mampu melakukan konsultasi dengan klien 3.3 Mampu menyampaikan gambar kepada klien Semua kegiatan dilakukan sesuai dengan Standar operasional di 18

20 2.3. Unit Kompetensi : Menyusun Perbaikan Lingkungan Di Tempat Kerja Kode Unit : IKM.KD ELEMEN 1. Melakukan pengamatan lapangan. 2. Membuat analisis lingkungan dan. 3. Membuat laporan usulan perbaikan. PELAKSANAAN PELATIHAN DITEMPAT KERJA 1.1 Mampu memahami 5S (Seiri, Seiton, Seiso, Suketsu dan Shitsuke) berdasarkan kebijakan perusahaan 1.2 Mampu memahami Kaizen (Continuous improvement) yang diterapkan oleh perusahaan 1.3 Mampu menyiapkan peralatan dan bahan sesuai kebutuhan 1.4 Mampu menyiapkan perlengkapan perlindungan personil sesuai dengan persyaratan Keselamatan dan Kesehatan Kerja 1.5 Mampu menyusun data aktual tentang lingkungan dan tempat kerja 2.1 Mampu menghimpun data penempatan bahan baku, bahan penolong, dan peralatan kerja 2.2 Mampu menganalisis lingkungan dibuat berdasarkan 5S dan Kaizen 2.3 Mampu menghitung effisiensi dari penerapan 5S dan Kaizen berdasarkan di lingkungan 3.1 Mampu membuatusulan perbaikan lingkungan ke dalam bentuk gambar 3.2 Mampu melakukan konsultasi dengan klien 3.3 Mampu menyampaikan gambar kepada klien Semua kegiatan dilakukan sesuai dengan Standar operasional di 19

21 DAFTAR PERALATAN DAN BAHAN YANG DIGUNAKAN 1. Nama Pelatihan : Manajemen Operasional IKM 2. Kode Program Pelatihan : - NO UNIT KODE UNIT DAFTAR PERALATAN DAFTAR BAHAN KETER ANGAN 1. Menyusun Alur Produksi Dan Layout Tempat Kerja Berdasarkan Pada Analisis Proses, Kinerja, Prosedur Kerja Dan Transportasi 2. Membuat Layout Tempat Kerja 3. Menyusun Perbaikan Lingkungan Di Tempat Kerja IKM.KD IKM.KD IKM.KD Komputer/Note book - Alat komunikasi (telepon, fax, dan internet) - Kendaraan operasional - Stowatch - Meteran - Komputer/Note book - Alat komunikasi (telepon, fax, dan internet) - Kendaraan operasional - Materan - Stopwatch - Komputer/Note book - Prangkat lunak untuk pengolahan Layout - Alat komunikasi (telepon, fax, dan internet) - Kendaraan operasional - Kertas dan ATK - Dokumen kebijakan perusahaan tentang rencana produksi meliputi jenis produk dan urutan proses - Layout dan lingkungan kerja saat ini - Data kapasitas produksi saat ini - Data aktual mengenai jenis produk yang diproduksi saat ini - Form yang akan digunakan untuk mencatat. - Kertas dan ATK - Layout dan lingkungan kerja saat ini - Kertas dan ATK - Layout dan lingkungan kerja saat ini 20

22 RANCANGAN PELATIHAN DI TEMPAT KERJA Nama Pelatihan : Manajemen Operasional IKM Nama Peserta Pelatihan :... Nama Lembaga/Perusahaan :... Kegiatan di Tempat Kerja :... NO HARI/ TANGGAL AREA KERJA UNIT/ ELEMEN KEGIATAN JAM HASIL PEMBIMBING ,..... Pimpinan

23 EVALUASI PROGRAM PELATIHAN Judul/Nama Pelatihan : Manajemen Operasional IKM NO. UNSUR YANG DINILAI Penilaian (Assessment) A (91-100) B (71-90) Nilai C (61-70) D (<50) 1. MASUKAN : 1.1 Peserta Pelatihan 1.2 Pelatih 1.3 Assessor Pelatihan 1.4 Tenaga Pendukung 1.5 Fasilitas Peralatan 1.6 Bahan Pelatihan 1.7 Modul PBK/Job Sheet/ Diktat 1.8 Biaya/Dana Pelatihan (0-100) 2. PROSES : 2.1 Kurikulum dan Silabus 2.2 Unit Kompetensi yang ditempuh 2.3 Metode Pelatihan 2.4 Jadwal Pelatihan 2.5 Pelatihan di Tempat Kerja (0-100) 3. KELUARAN : 3.1 Penguasaan Pengetahuan 3.2 Penguasaan Keterampilan 3.3 Sikap Kerja 3.4 Kedisiplinan 3.5 Motivasi Kerja 3.6 Jumlah Lulusan (0-100), tgl. Penanggung Jawab Program (menerima hasil evaluasi) Evaluator Program Pelatihan

Daftar Pertanyaan (Asesmen Mandiri/Self Assessment)

Daftar Pertanyaan (Asesmen Mandiri/Self Assessment) LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI POLITEKNIK ATI PADANG FORMULIR No. Formulir FOR-APL 02 ASESMEN MANDIRI Edisi 1 Revisi 2 Berlaku Efektif Februari 2016 Nama Peserta : Tanggal/Waktu :, Nama Asesor : TUK : Sewaktu/Tempat
