No KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "No KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN"

Transkripsi

1 Langkah-langkah pelaksanaan pada dasarnya terdiri dari serangkaian kegiatan di berbagai tataran; pusat, daerah dan masyarakat, yang dapat bersifat urutan (sekuensial), bersamaan (paralel) atau menerus, seperti antara lain pemantauan dan pendampingan. Substansi pelaksanaan kegiatan di lokasi kelurahan baru secara umum mengacu pada Pedoman Umum P2KP-3. Untuk menghindarkan terjadinya anggapan yang salah mengenai adanya urutan langkah baku dari awal sampai akhir, maka dalam Buku Pedoman ini berbagai jenis kegiatan dikelompokkan ke dalam tahap persiapan (tidak terkait langsung dengan pelaksanaan kegiatan), pelaksanaan (actual implementation) serta menerus dan berkala. Khusus di tahap pelaksanaan, kumpulan kegiatan dikelompokkan dengan berorientasi pada Bantuan Program Pendampingan Masyarakat dan Bantuan Dana BLM, Bantuan Teknik/Pendampingan Pemerintah Kota/Kabupaten dan pemangku kepentingan setempat. Perlu diperhatikan bahwa daftar kegiatan yang tertulis dalam Buku Pedoman Operasional Umum ini adalah jenis kegiatan utama saja sedangkan untuk kegiatan pendukung, seperti antara lain: pelatihan dan sosialisasi, dapat dilihat lebih rinci dalam buku pedoman lainnya TAHAP PERSIAPAN Tahap persiapan ini pada dasarnya adalah menyiapkan para pelaku terkait, baik di tingkat pusat maupun daerah, agar lebih memahami dan mendorong integrasi serta sinkronisasi kegiatan-kegiatan terkait di pusat maupun di daerah. No KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN 1. Serangkaian pertemuan (lobby, koordinasi, silaturahmi sosial), seminar, lokakarya dan sosialisasi awal tingkat nasional kpd perangkat pemerintah & kelompok strategis. 2. Orientasi PNPM Mandiri untuk internal Ditjen Cipta Karya Departemen Pekerjaan Umum - Penyelenggara : PMU - Peserta : pemerintah, perguruan tinggi, LSM, DPR, pers, dan kelompok strategis lainnya. - Fasilitator : Tim Persiapan PNPM Penyelenggara : Ditjen CK - Peserta: Eselon 3 dan 4 serta fungsional Ditjen Cipta Karya, Dept. PU - Fasilitator : Tim Persiapan PNPM 2008 Penerimaan perangkat pemerintah, DPR dan kelompok strategis tingkat nasional thdp keberadaan. Kesepakatan tingkat nasional untuk fasilitasi proses kegiatan PNPM Mandiri. Seluruh staf eselon 3 & 4 serta tenaga fungsional di Ditjen Cipta Karya memiliki pemahaman yang sama tentang Lihat kerangka acuan sosialisasi tingkat nasional Lihat kerangka acuan lokakarya III- 1

2 3. Pelatihan dasar dan siklus kegiatan bagi Konsultan Manajemen Pusat (KMP) dan manajemen perusahaan 4. Pelatihan dasar dan siklus kegiatan bagi staf proyek. 5. Serangkaian kegiatan sosialisasi melalui media tingkat nasional (TV, radio, media cetakan, pertemuan, dll) 6. Pelatihan dasar dan siklus proyek PNPM Mandiri Konsultan Manajemen Wilayah (KMW) dan manajemen perusahaan. 7. Pelatihan dasar, pelatihan lanjutan, serta TOT PNPM Mandiri bagi Tim Pelatih 8. Serangkaian lobbylobby, silaturahmi sosial dan sosialisasi awal kpd perangkat pemerintah & kelompok strategis di tingkat provinsi. 9. Lokakarya orientasi - Penyelenggara : PMU - Peserta : Seluruh staf KMP (Team Leader, Co- Team Leader, Tenaga Ahli dan lainnya) dan manajemen perusahaan. - Fasilitator : Tim Persiapan PNPM Penyelenggara : PMU. - Peserta : Seluruh staf proyek, termasuk satker propinsi. - Fasilitator : Tim Persiapan PNPM Konsultan pelaksana paham dan terjadi persamaan pemahaman mengenai Rencana tindak pelaksanaan PNPM Mandiri di lapangan disetujui PMU Staf proyek paham dan terjadi persamaan pemahaman mengenai. Rencana tindak pelaksanaan di lapangan disetujui PMU PNPM Mandiri. - Penyelenggara : KMP Masyarakat luas mengetahui Munculnya kepedulian tingkat nasional terhadap - Penyelenggara : KMP - Peserta : Seluruh Staf KMW (Tim Leader, Korkot/Askorkot, Tenaga Ahli dan lainnya), dan manajemen perusahaan. - Fasilitator : Tim Persiapan PNPM Penyelenggara : KMP - Peserta : Tenaga Pelatih - Fasilitator : Tim Persiapan PNPM Penyelenggara: KMW - Peserta: Bupati/Walikota, ketua DPRD, pejabat pemerintah kota/kab, tokoh masyarakat / kelompok strategis tingkat provinsi. Konsultan pelaksana paham dan penyamaan persepsi tentang PNPM Mandiri. Rencana tindak pelaksanaan PNPM Mandiri di lapangan disetujui KMP. Tersedianya Tim Pelatih khusus. Penerimaan perangkat pemkot/kab, DPRD dan kelompok strategis thdp keberadaan KMW untuk memfasilitasi proses kegiatan di provinsi bersangkutan. Kesepakatan Rencana pelaksanaan Lokakarya orientasi dan kegiatan lainnya di provinsi bersangkutan. - Penyelenggara: Bappeda. Pemerintah provinsi, tokoh Masyarakat & Kelompok Lihat TOR, GBPP dan modul pelatihan. Lihat TOR, GBPP dan modul pelatihan. Lihat TOR sosialisasi tingkat nasional. Lihat TOR, GBPP dan modul pelatihan. Lihat GBPP Training Of Trainer (TOT) Dilakukan di bulan ke-1 setelah KMW mobilisasi - Pembicara adl TKPK-D & III- 2

3 tingkat provinsi 10. Serangkaian proses rekruitmen koordinator kota, asisten korkot, dan fasilitator kelurahan. 11. Serangkaian pelatihan dasar, siklus proyek dan pelatihan lanjutan untuk koordinator kota, asisten korkot, dan fasilitator kelurahan. 12. Serangkaian lobbylobby, silaturahmi sosial dan sosialisasi awal kepada perangkat pemkot/kabupaten & kelompok strategis di tingkat kota/ kabupaten. 13. Serangkaian kegiatan sosialisasi melalui media tingkat provinsi (TV, radio, media cetakan, pertemuan, dll) 14. Pelatihan dasar bagi Pemerintah Daerah Tingkat Kota/Kab. (Tim Koordinasi PK- D, PJOK-PJOK & dinas/instansi terkait) - Peserta : Walikota/bupati, bappekot/kab, DPRD provinsi, dinas/instansi terkait & Tokoh-tokoh masyarakat/ kelompok strategis. - Fasilitator: TKPK-D dan kelompok peduli setempat. - Nara sumber: KMW, satker provinsi & Pem provinsi. - Penyelenggara: KMW. - Peserta : calon koordinator kota, asisten korkot, dan fasilitator kelurahan. - Fasilitator & narasumber: tim pelatih PNPM Mandiri. - Penyelenggara: KMW. - Peserta : calon koordinator kota, asisten korkot, dan fasilitator kelurahan. Fasilitator & narasumber: tim pelatih. - Penyelenggara: Korkot - Peserta: Bupati/Walikota, ketua DPRD, pejabat pemkot/kab, tokoh formal dan tokoh informal yang berpengaruh di kota/kab. setempat. - Fasilitator: KMW Penyelenggara : KMW - Penyelenggara: Bappekot/ kab - Peserta: Anggota TKPK- D, PJOK, perangkat dinas/instansi terkait dan kelompok peduli setempat. - Fasilitator: KMW & Tim Pelatih Strategis paham dan terjadi persamaan persepsi, integrasi & sinkronisasi di daerah dengan program lain. Tersaring calon terbaik untuk koordinator kota, asisten korkot, dan fasilitator kelurahan untuk mengikuti pelatihan dasar sebagai proses akhir rekruitmen. Korkot, askot dan faskel memiliki pengetahuan, pemahaman dan kemampuan melaksanakan di lapangan. Penerimaan perangkat pemkot/kab, DPRD dan kelompok strategis terhadap keberadaan KMW untuk memfasilitasi proses kegiatan di kota/ kab bersangkutan. Kesepakatan Rencana pelaksanaan Pelatihan Dasar, Lokakarya orientasi dan kegiatan lainnya di kota/kab sasaran. Masyarakat provinsi mengetahui. Munculnya kepedulian masyarakat provinsi terhadap. Peserta paham substansi dan terjadi persamaan persepsi mengenai serta rencana pelaksanaan disepakati satker provinsi yang ikut pelatihan dasar, KMW sebagai nara sumber. - Bulan ke-2 setelah KMW mobilisasi Lihat TOR rekruitmen koordinator kota, asisten korkot, dan fasilitator kelurahan Lihat GBPP Dilakukan di bulan ke-1 setelah KMW mobilisasi dan dilanjuntukan dengan kegiatan siklus kota. Lihat TOR sosialisasi. - Sebelumnya perlu dilakukan dengar pendapat dengan DPRD oleh TKPK-D difasilitasi KMW. - Bulan ke-1 setelah III- 3

4 mobilisasi KMW. 15. Lokakarya orientasi tingkat Kota/Kabupaten 16. Lokakarya Orientasi tingkat kecamatan - Penyelenggara: Bappekot/ Kab. - Peserta : Camat, lurah/ kades, dinas/instansi terkait & tokoh-tokoh masyarakat/ kelompok strategis - Fasilitator: TKPK-D, PJOK dan kelompok peduli setempat - Nara sumber: KMW & Pemkot/kab - Penyelenggara: PJOK - Peserta: Wakil-wakil kelurahan/desa: DK atau BPD, Ka.Dusun, RW, RT, wakil organisasi masyarakat, dan tokoh-tokoh masyarakat dari seluruh calon lokasi kelurahan sasaran di kecamatan bersangkutan. - Fasilitator : PJOK, TKPK-D dan kelompok peduli - Nara Sumber: Pejabat pemda setempat dan KMW Camat, dinas/instansi terkait, tokoh masyarakat & kelompok strategis paham dan terjadi persamaan persepsi, integrasi dan sinkronisasi PNPM Mandiri di daerah dengan program lain Lurah/Kades. RW,RT, Kadusun, BPD/DK, tokoh masyarakat setempat paham substansi, nilai, prinsip, dan mekanisme pelaksanaan. Kesepakatan Rencana Tindak Lanjut untuk meneruskan informasi kepada masyarakat dan mengadakan rembug warga untuk menerima atau menolak pelaksa-naan dan memilih Relawan Masyarakat - Pembicara adl TKPK-D & PJOK yang ikut pelatihan dasar, KMW sebagai nara sumber. - Bulan ke-2 setelah KMW mobilisasi - Kerangka acuan lokakarya orientasi tingkat Kecamatan. - Dilaksanakan pd bulan ke-2 setelah KMW mobilisasi 3.2. TAHAP PELAKSANAAN DI MASYARAKAT Inti kegiatan di masyarakat kelurahan/desa adalah proses menumbuhkembangkan kemandirian dan keberlanjutan upaya-upaya penanggulangan kemiskinan dari, oleh dan untuk masyarakt, melalui proses pembelajaran dan pelembagaan nilai-nilai universal kemanusiaan (value based development), prinsip-prinsip universal kemasyarakatan (good governance), serta prinsip-prinsip pembangunan berkelanjutan (sustainable development). Tahapan pelaksanaan kegiatan ini mencakup serangkaian kegiatan yang berorientasi pada siklus rembug kesiapan masyarakat dan kerelawanan, refleksi kemiskinan, pemetaan swadaya berorientasi IPM-MDGs, pembentukan BKM, perencanaan partisipatif menyusun PJM Pronangkis berorientasi kinerja peningkatan IPM-MDGs dan pelaksanaan program penanggulangan kemiskinan oleh masyarakat dengan stimulan BLM oleh KSM. Gambaran umum mengenai tahapan pelaksanaan kegiatan di tingkat masyarakat pada lokasi baru dapat dilihat pada siklus kegiatan pada gambar 3.1 di bawah ini : III- 4

5 Gambar 3. Siklus Kegiatan di Masyarakat Channeling Program PJM ke Musbang Kel/Desa PJM ke Musbang kecamatan Kordinasi dan Integrasi Prog PS PJM ke Musbang Kota/Kab RK LKM/ BKM Re- Orientasi PS dan PJM-P RKM KSM/ Pokmas PJM-P Review Prog Sosmap & Sosialisasi Pelaks Kegiatan Untuk mewujudkan hal itu, tahap pelaksanaan kegiatan di kelurahan/desa dikelompokkan sesuai bantuan program yang disediakan, terdiri dari kegiatan-kegiatan sebagai berikut Pendampingan Pengorganisasian dan Pengembangan Masyarakat No KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN 17. Serangkaian lobbylobby, silaturahmi sosial dan sosialisasi awal kepada perangkat kelurahan/desa & - Penyelenggara: Tim Fasilitator. - Peserta: Perangkat kelurahan/desa & kelompok strategis (tokoh formal & informal). Pemahaman mengenai gambaran umum PNPM Mandiri dan segala konsekwensinya. Kesepakatan rencana kerja pelaksanaan Tim Fasilitator (TF) menunjukkan surat tugas dari KMW dan Pemda III- 5

6 kelompok strategis di kelurahan/desa. 18. Rembug Kesiapan Masyarakat (Rembug warga desa/ kelurahan untuk menyatakan kesiapan warga untuk menerima atau menolak melaksanakan sesuai proses dan ketentuan PNPM Mandiri ). 19. Sosialisasi awal secara intensif mengenai substansi & pendaftaran relawan. - Fasilitator: Korkot di kelurahan/desa. Menempatkan lurah/kades sebagai fasilitator kegiatan di wilayahnya. - Penyelenggara: lurah/kades. - Peserta: Ketua RW, RT, dusun, tokoh masyarakat, perwakilan organisasi masyarakat setempat, dan warga miskin setempat. - Fasilitator: Tim Fasilitator - Penyelenggara: Lurah/ kades & ketua RW/RT - Peserta: Representasi segenap masyarakat kelurahan sasaran, terutama warga miskin setempat. - Fasilitator: Tim Fasilitator Warga masyarakat, perangkat kelurahan, ketua RW, RT& tokoh masyarakat paham gambaran umum konsep dan proses kegiatan. Kesepakatan bersama untuk menyatakan kesiapan atau menolak melaksanakan PNPM Mandiri. Kesepakatan jadwal kerja di kelurahan/desa ybs. Lurah/kades atas nama warga kelurahan/desa mengajukan Surat Permintaan Bantuan Teknik ke KMW & Bappekot/kab. Tumbuhnya pemahaman dan kesadaran kritis warga tentang prinsip dan nilai sebagai pondasi yang kokoh dalam upaya menanggulangi kemiskinan secara mandiri, efektif dan berkelanjutan Warga paham arti penting kerelawanan dalam mendorong tumbuh berkembangnya kesatuan & solidaritas sosial, kepedulian bersama serta kemandirian dan keswadayaan untuk menanggulangi persoalan kemiskinan di wilayahnya. Warga memahami hakekat peran Relawan Masyarakat sebagai orang yang dianggap paling dapat dipercaya, memiliki sifatsifat kerelawanan serta komitmen yang tinggi sebagai penggerak dalam pelaksanaan. Terdaftarnya relawanrelawan setempat sebagai penggerak dalam pelaksanaan tahapan kegiatan PNPM yang setempat. Dilakukan di bulan ke-1 pada minggu ke-1 setelah mobilisasi fasilitator kelurahan Tim Fasilitator memfasilitasi perangkat kelurahan/desa dalam proses rembug warga tingkat kelurahan/desa. Dilakukan di bulan ke-1 pada minggu ke-1 hingga ke-2 setelah mobilisasi TF. Dilakukan melalui pertemuan warga, baik dari tingkat RW/dusun hingga kelurahan/desa. Mulai dilakukan di Minggu ke-2 bulan ke-1 s/d minggu ke-2 bulan ke-2 setelah fasilitator dimobilisasi. Secara prinsip, sosialisasi intensif PNPM Mandiri sebagai proses pembelajaran dan pelembagaan nilai-nilai universal sebagai landasan keberlanjutan program penangulangan kemiskinan dari, oleh dan III- 6

7 dimulai dengan Refleksi untuk Kemiskinan. masyarakat. 20. Sosialisasi intensif substansi PNPM Mandiri & pendaftaran relawan khusus dengan kelompok perempuan dan kelompok rentan - Penyelenggara: Lurah/ Kades & RW/RT - Peserta: Kelompok perempuan & kelompok rentan. - Fasilitator: Tim Fasilitator 21. Refleksi Kemiskinan - Pelaksana: Tim Relawan (Tim Refleksi Kemiskinan) - Peserta: sebanyak mungkin warga & perangkat kelurahan Tumbuhnya pemahaman dan kesadaran kritis warga tentang prinsip dan nilai sebagai pondasi yang kokoh dalam upaya menanggulangi kemiskinan secara mandiri, efektif dan berkelanjutan. Warga perempuan/rentan paham arti penting kerelawanan dalam mendorong kesatuan & solidaritas sosial dalam penanggulangan kemiskinan. Warga memahami hakekat peran Relawan Masyarakat sebagai penggerak dalam pelaksanaan sebagai konsekuensi pembangunan berbasis masyarakat. Terdaftarnya relawanrelawan setempat sebagai penggerak dalam pelaksanaan tahapan kegiatan PNPM yang dimulai dengan Refleksi Kemiskinan. Tumbuhnya kesadaran kritis masyarakat bahwa : - akar persoalan kemiskinan adalah lunturnya nilai-nilai luhur kemanusiaan untuk berbuat kebajikan & peduli dengan sesama. - penangulangan kemiskinan kemiskinan merupakan tanggung jawab bersama, bukan hanya tanggungjawab kaum miskin. - upaya penanggulangan kemiskinan harus dimulai dari diri sendiri melalui perubahan mental & perilaku individu yang pada giliran menjadi perilaku kolektif. Tergalinya aspirasi & harapan warga miskin serta kelompok marjinal mengenai persoalan kemiskinan (penyebab kemiskinan, kriteria kemiskinan, profil keluarga Hal ini perlu dilakukan secara khusus dalam rangka menggalang keterlibatan perempuan dan warga rentan dalam kegiatan penanggulangan kemiskinan. Sebelum RK, perlu dilakukan coaching oleh Tim Fasilitator kepada Tim Refleksi Kemiskinan & perangkat kelurahan. Mulai dilaksanakan minggu ke-2 bulan ke-2 s/d minggu ke-2 bulan ke-3 setelah Tim Fasilitator dimobilisasi di lapangan RK dilakukan mulai dari tingkat akar rumput (RT atau RW). Hasil RK menjadi bahan pembahasan rembug warga di tingkat III- 7

8 miskin, dll) dan upaya penanggulangannya. Kesepakatan langkahlangkah penanggulangan kemiskinan secara kolektif melalui proses penumbuhkembangan nilai & prinsip yang diusung oleh Tumbuhnya kepedulian dan kesatuan warga sebagai hasil kesadaran kritis segenap lapisan masyarakat, baik warga miskin dan kaya, dsb untuk bersama-sama membahas persoalan kemiskinan yang ada di wilayahnya kelurahan/ desa. 22. Pemetaan Swadaya - Pelaksana: Relawan masyarakat (Tim Pemetaan Swadaya) dan perangkat kelurahan/desa setempat - Peserta: Warga masyarakat & Lurah/Kades 23. Pembentukan LKM Penyusunan panitia pembentukan LKM Musyawarah mereview kriteria kepemimpinan moral dan profil lembaga masyarakat yang sesuai untuk menangani - Pelaksana: Tim Relawan sebagai Panitia Pembentukan LKM dan perangkat kelurahan setempat - Peserta: Seluruh Warga Dewasa & Lurah/Kades Tumbuhnya kesadaran masyarakat tentang kondisi realita yang ada saat ini dan membangun kesepakatan kondisi ideal yang ingin dicapai. Terkumpul data sbb: - Daftar, profil keluarga miskin. - Peta profil persoalan & potensi setempat (ekonomi, sosial, lingkungan, SDM, prasarana permukiman, dll). - Peta profil lembaga yang ada (potensi dan kendala) untuk menangani PNPM Mandiri. - Profil/Kriteria kepemimpinan moral. - Peta profil kebutuhan nyata masyarakat. Tumbuh kesadaran kritis dan kesepakatan bersama tentang bentuk serta kriteria lembaga masyarakat yang benarbenar mencerminkan kedaulatan rakyat dan kepemimpinan moral (kerelawanan, inklusif, kepemimpinan kolektif, partisipatif, akuntabel, aspiratif & mengakar (acceptable) Kesepakatan masyarakat untuk memanfaatkan Tim Fasilitator melakukan coaching substansi, teknik, dan proses pemetaan swadaya kepada Tim Pemetaan Swadaya. Tim PS harus membahas dahulu hasil refleksi kemiskinan sebelum pelaksanaan Pemetaan Swadaya Mulai dilakukan minggu ke-2 bulan ke-3 s/d minggu ke-2 bulan ke-4 setelah Tim Fasilitator dimobilisasi di lapangan. TF melakukan coaching substansi, teknik, dan proses pembangunan LKM kepada Panitia Pembentukan LKM Pedoman pembentukan LKM (Pedoman AD dan contoh AD LKM, serta III- 8

9 Pedoman Penyusunan pemilihan anggaran dasar anggota LKM (AD) LKM dll) Penyusunan tata tertib pemilihan anggota LKM Pemilihan anggota LKM Pencatatan ke notaris 24. Bila disuatu kelurahan/desa akan/sedang melaksanakan kegiatan pinjaman bergulir maka disamping LKM membentuk UPK juga hrs dibentuk Dewan Pengawas Pinjaman Bergulir yang terdiri dari 3 orang sesuai aturan yg dituangkan di POT 25. Pengorganisasian Forum LKM tingkat kecamatan 26. Penyusunan Perencanaan Jangka Menengah (PJM) dan Rencana Tahunan Penanggulangan Kemiskinan oleh masyarakat setempat (PJM Pronangkis dan Rencana Tahunan) - Pelaksana : LKM - Peserta : Relawan & Lurah/Kades - Pelaksana : Tim Fasilitator Peserta : perwakilan LKM tiap kelurahan - Fasilitator : Korkot dan Camat - Pelaksana : Tim Inti Perencana (LKM, Tim Pemetaan Swadaya, relawan masyarakat, perangkat kelurahan, bila sudah terbentuk juga KSM) - Peserta : Warga masyarakat desa/ kelurahan, warga miskin, perangkat kelurahan, lembaga yang ada atau membentuk lembaga baru sebagai LKM yang akan diberi mandat untuk mengendalikan penanganan PNPM Mandiri serta upaya penanggulangan kemiskinan setempat. Rumusan kriteria anggota LKM berdasarkan kualitas sifat kemanusiaan (moral) dan sistem pemilihan tanpa calon, tanpa kampanye, tertulis dan rahasia dapat disepakati warga. Terpilih 9 sampai 13 anggota LKM sebagai lembaga kepemimpinan kolektif masyarakat dengan proses dan ketentuan sesuai pedoman. AD LKM telah dibahas dan disepakati terlebih dahulu oleh masyarakat melalui pertemuan warga sebelum Musyawarah Pembentukan LKM di tingkat kelurahan/desa. Terbentuk kelembagaan keuangan yang solid Terbentuknya Forum LKM tingkat kecamatan. Tata kerja, tupoksi Forum terumuskan dan disepakati. Rumusan visi kelurahan 3 s/d 5 tahun kedepan. PJM Pronangkis (3 thn/repetita). Rencana Tahunan (1 tahun): Rencana kegiatan dan pemanfaatan BLM dalam 1 tahun Peserta pertemuan melibatkan masyarakat miskin dan perempuan serta kelompok marjinal lainnya. Mulai dilaksanakan pada minggu ke-2 bulan ke-4 s/d akhir bulan ke-5 setelah Tim Fasilitator mobilisasi di lokasi sasaran. Pedoman operasional teknik pengelolaan pinjaman bergulir Pedoman operasional teknik Lihat Pedoman operacional teknis tentang penyusunan PJM Pronangkis. Tim Fasilitator melakukan coaching perencanaan partisipatif bagi III- 9

10 kelompok/orang-orang Daftar rencana kegiatan Tim Inti peduli setempat & KSM dengan sumber dananya Perencana yang sudah terbentuk dalam 1 thn: sebelum pelaksanaan. - Swadaya murni warga & Lurah/Kades 27. Pembahasan PJM dan Renta dengan kelompok perempuan dan kelompok rentan 28. Sosialisasi pengorganisasian KSM (apa, mengapa, bagaimana) Hal yang sama dilakukan juga untuk kelompok perempuan dan kelompok rentan 29. Pengorganisasian dan pembinaan KSM/Panitia dan/atau pemanfaatan kelompok masyarakat yang ada sebagai KSM/Panitia untuk pelaksanaan kegiatan PNPM Mandiri atau pemanfaatan dana BLM. - Pelaksana : Tim Inti Perencana (LKM, Tim Pemetaan Swadaya, relawan masyarakat, perangkat kelurahan, bila sudah terbentuk juga KSM). - Peserta : Kelompok perempuan dan kelompok rentan.. & Lurah/Kades. - Pelaksana: Tim Relawan & LKM (setelah LKM terbentuk). - Peserta: Warga masyarakat utamanya yang termasuk KK miskin dan kelompok/orang-orang peduli setempat. - Fasilitator: Tim Fasilitator - Pelaksana: Tim Relawan, LKM & UP-UP - Peserta: Warga masyarakat utamanya yang miskin dan kelompok/orang-orang peduli setempat - Fasilitator: Tim Fasilitator - BLM - APBD (Pemkot/kab) - Kemitraan program lainnya PJM dan Renta Pronangkin sesuai dengan aspirasi kelompok perempuan dan kelompok rentan. Kelompok perempuan dan kelompok rentan paham dan ikut bertanggung jawab terhadap kegiatan penanggulangan kemiskinan di wilayahnya. KK miskin dan warga yang rentan memahami semua peluang yang tersedia KK miskin dan warga yang rentan memahami peran yang harus dilakukannya agar mendapatkan manfaat dari program ini. Tumbuh kesadaran kritis masyarakat tentang apa, mengapa, manfaat dan bagaimana berorganisasi dalam kelompok KSM dibangun atas dasar komitmen, kepentingan dan kebutuhan bersama Terbentuk KSM yang bercirikan visi, misi, prinsip dan nilai PNPM Mandiri Aturan main dan kepengurusan KSM terumuskan dan disepakati seluruh anggotanya Uraian tugas panitia terumuskan Dilakukan pada bulan ke-6 setelah Tim Fasilitator dimobilisasi. Bila dianggap perlu sebaiknya pertemuan untuk kedua kelompok ini dipisahkan Sosialisasi ini juga harus dilakukan secara khusus dengan kelompok perempuan dan kelompok rentan disamping untuk masyarakat umum. Pengorganisasian KSM dapat dimulai setelah pemetaan swadaya dengan sosialisasi ke KK miskin dan difasilitasi intensif oleh Tim Relawan dan Tim Fasilitator sesuai dinamika masyarakat setempat, di mana pada saat LKM sudah terbentuk dapat juga mulai terlibat dalam pengorganisasian KSM tersebut Untuk lokasi khusus wilayah DKI (diluar kabupaten kepulauan seribu), dengan pertimbangan kondisi BKM dan jumlah penduduk kelurahan yang sangat besar dengan rata-rata jumlah penduduk kelurahan sasaran sebesar jiwa, maka perlu adanya perlakuan khusus dengan menggeser fokus kegiatan dari kelurahan ke tingkat RW dengan tetap memulai kegiatannya di tingkat komunitas basis RT. Pelaksanaan kegiatan untuk lokasi ini menggunakan buku Petunjuk Teknis P2KP untuk Propinsi DKI Jakarta III- 10

11 Pendampingan Pencairan Dana BLM Penyediaan stimulan dana BLM ini, dimaksudkan agar masyarakat secara nyata dapat belajar melaksanakan dan mengelola apa yang sudah direncanakan. Pembelajaran dalam hal ini lebih dititikberatkan pada upaya memberi kesempatan masyarakat belajar menangani berbagai persoalan yang ada secara utuh dari pengembangan gagasan, identifikasi persoalan, perencanaan pemecahan persoalan s/d pelaksanaan dengan tetap berorientasi ke tujuan jangka panjang dan menumbuhkan kesadaran kritis bahwa kebutuhan untuk penanggulangan kemiskinan tidak hanya kebutuhan modal dana semata, melainkan juga kebutuhan yang berkaitan dengan pengembangan modal sosial, lingkungan fisik (hidup) serta ekonomi. memang tidak menentukan proporsi prosentase masing-masing aspek sesuai dengan asas Open Menu, tetapi masyarakat perlu menyadari bahwa tidak mungkin kebutuhan orang miskin hanya satu aspek semata dan mengabaikan aspek lainnya. Proses pembelajaran lainnya dalam pemanfaatan dana BLM adalah menumbuhkembangkan dan melembagakan modal sosial sehingga terwujud solidaritas sosial dan kesatuan sosial. Hal ini diatur dengan dengan cara bahwa dana BLM tidak dapat diakses oleh individu, melainkan melalui kelompok, baik panitia yang bersifat ad-hoc maupun KSM yang lebih bersifat permanen. Ketentuan pemanfaatan oleh kelompok ini berlaku pada seluruh jenis kegiatan yang akan dilaksanakan, baik kegiatan prasarana lingkungan, dana pengembangan sosial maupun pengembangan usaha ekonomi masyarakat dan peningkatan kapasitas institusi masyarakat. Pada akhirnya, masyarakat dalam pengelolaan dana BLM ini juga diharapkan mampu mengimplementasikan secara nyata nilai-nilai universal kemanusiaan seperti kejujuran, tanpa pamrih, kerelawanan, dsb, serta prinsip-prinsip universal kemasyarakatan dan pembangunan berkelanjutan. Ketiga nilai-nilai yang melandasi pelaksanaan di tiap tahapan kegiatan, diyakini akan mampu mendorong proses transformasi sosial masyarakat kelurahan sasaran ke arah yang lebih baik, lebih jujur, lebih berpihak pada masyarakat miskin, lebih transparan dan akuntabel, lebih adil, lebih partisipatif dan lebih memiliki peluang untuk konribusi nyata dalam memperbaiki kesejahteraan masyarakat miskin di wilayahnya, Adapun kegiatan-kegiatan pokok pelaksanaan penanggulangan kemiskinan dengan memanfaatkan BLM di tingkat masyarakat adalah sebagai berikut: No. KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN 29. Rangkaian Coaching Administrasi Pencairan dana BLM - Pelaksana: KMW - Peserta : Satker Kota/Kab, KPPN, PJOK, LKM & Relawan Masyarakat - Fasilitator: Satker, KMW Seluruh pihak yang terkait dalam proses administrasi pencairan dana BLM ke masyarakat memiliki persepsi serta pemahaman yang sama. Seluruh pihak yang terkait dalam proses administrasi - Maksimal bulan ke-6 setelah fasilitator mobilisasi, atau segera mungkin setelah terbit Perdirjen BLM oleh III- 11

12 No. KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN pencairan dana BLM dapat memfasilitasi proses pencairan dana BLM ke masyarakat secara tepat waktu, transparan, dan akuntabel. Seluruh pihak yang terkait dalam proses administrasi pencairan dana BLM dapat memfasilitasi KLM menata pelaporan keuangan dengan baik dan benar. Direktorat Jenderal Perbendaharaa n, Dept.Keu. - Sangat diharapkan adanya forum koordinasi intensif KMW, PJOK, dan KPPN setempat untuk penyamaan persepsi Perdirjen tentang pencairan dana BLM. 30. Penyusunan usulan kegiatan oleh KSM/Panitia berdasarkan PJM Pronangkis dan Rencana Tahunan untuk pengajuan pencairan dana BLM tahap 1 - Pelaksana: LKM dan Tim Relawan - Peserta : KSM-KSM & Panitia Usulan KSM sudah diajukan ke UP LKM, baik untuk kegiatan usaha (kredit/ perguliran), pembangunan/ pemeliharaan saranaprasarana lingkungan, maupun kegiatan sosial. Panitia sudah menyusun Usulan Detail Kegiatan Pembangunan dan diajukan ke UP LKM. Gunakan format Usulan kegiatan oleh KSM dan format usulan detail kegiatan pembangunan oleh Panitia. 31. Analisis kelayakan dan penyempurnaan usulan kegiatan - Pelaksana: LKM & UP. dan Relawan Masyarakat. Daftar usulan KSM/Panitia yang layak secara sosial diajukan ke KMW. Lihat Pedoman UP tentang analisis kelayakan usulan sederhana KSM/Panitia 32. Verifikasi usulan kegiatan - Pelaksana: KMW - Fasilitator : Tenaga Ahli dan Tim Fasilitator Usulan kegiatan yang diajukan oleh LKM untuk diverifikasi KMW dinyatakan layak. LKM telah memenuhi persyaratan untuk menerima dana BLM sesuai Pedoman PNPM Mandiri. KMP menyusun Pedoman penilaian kinerja LKM terkait dengan penerimaan dana BLM 33. Pengajuan pencairan BLM tahap 1 ke PJOK - Pelaksana : LKM dan UP LKM sudah menyerahkan PJM dan Rencana Tahunan Pronangkis yang sudah dinilai layak oleh KMW ke PJOK. LKM sudah menandatangani SPPB bersama PJOK. Permintaan pencairan dana BLM tahap 1 oleh LKM sudah diajukan dilampiri proposal KSM/Panitia yang sudah dinilai layak oleh KMW. - Lihat Perdirjen & format format pencairan dana (SPPB dan lampirannya). - Diharapkan bulan ke-7 setelah mobilisasi tim fasilitator. 34. Pencairan dana BLM tahap 1 ke rekening LKM - Pelaksana: KPPN - Fasilitator: KMW & PJOK Dana BLM tahap 1 tersedia di rekening LKM. Tahap 1,yakni 40% dari pagu BLM cair pada III- 12

13 No. KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN awal bulan-7 setelah mobilisasi fasilitator & pemanfaatannya diutamakan untuk kegiatan yang bersifat kolektif. 35. Penyusunan usulan kegiatan oleh KSM/Panitia berdasarkan PJM Pronangkis dan Program Tahunan untuk pengajuan pencairan dana BLM tahap 2 atau tahap 3 - Pelaksana: LKM dan Tim Relawan - Peserta : KSM-KSM & Panitia Usulan KSM sudah diajukan ke UP LKM, baik untuk kegiatan usaha (kredit/ perguliran), pembangunan/ pemeliharaan saranaprasarana lingkungan, maupun kegiatan sosial. Panitia sudah menyusun Usulan Detail Kegiatan Pembangunan. Gunakan format Usulan kegiatan oleh KSM dan format Usulan detail kegiatan pembangunan oleh Panitia. 36. Analisis kelayakan dan penyempurnaan usulan kegiatan - Pelaksana: LKM & UP dan Relawan Masyarakat Daftar usulan KSM/Panitia yang layak secara sosial diajukan ke KMW. Lihat Pedoman UP tentang analisis kelayakan usulan sederhana KSM/Panitia. 37. Verifikasi usulan kegiatan - Pelaksana: KMW - Fasilitator : Tenaga Ahli dan Tim Fasilitator Usulan kegiatan yang diajukan oleh LKM untuk diverifikasi KMW dinyatakan layak. LKM telah memenuhi persyaratan untuk menerima dana BLM sesuai Pedoman PNPM Mandiri. KMP menyusun Pedoman penilaian kinerja LKM dan keberlanjutan kegiatan, kelembagaan dan keuangan sebagai manifestasi prinsip dan nilai PNPM Mandiri. 38. Pengajuan pencairan BLM tahap 2 atau tahap 3 ke PJOK - Pelaksana : LKM & UP - Fasilitator : KMW/Tim Fasilitator Permintaan pencairan dana oleh LKM ke PJOK dilampiri: - verifikasi KMW mengenai kinerja LKM tahap sebelumnya - potensi keberlanjutan dari lembaga LKM, kegiatan dan dana. - proposal KSM/Panitia yang sudah dinilai layak oleh KMW Lihat format format pencairan dana BLM sesuai Perdirjen Depkeu dan Buku Pedoman Teknis. 39. Pencairan dana BLM tahap 2 atau tahap 3 ke rekening LKM - Pelaksana: KPPN - Peserta : LKM & UP - Fasilitator: KMW & PJOK Dana BLM tahap 2 tersedia di rekening LKM Tahap 2 atau tahap 3, yakni 50% Jadwal & mekanisme pencairan dana sesuai dengan Perdirjen Depkeu. Gunakan Format Surat Perjanjian antara LKM dengan KSM. 40. Pencairan dana ke KSM / Panitia - Pelaksana : Sekretariat LKM & UP - Peserta: KSM-KSM/Panitia dan Relawan Dana diterima oleh KSM/ Panitia III- 13

14 No. KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN 41. Pemanfaatan dana oleh KSM/Panitia sesuai usulan - Pelaksana : KSM-KSM/ Panitia - Peserta : Anggota KSM - Fasilitator: Tim Fasilitator dan UP LKM Dana dimanfaatkan untuk penanggulangan kemiskinan dan dikelola secara transparan, partisipatif dan akuntabel oleh masingmasing KSM/Panitia. Lihat format supervisi kegiatan oleh LKM/UP di Buku Pedoman Teknis TAHAP-TAHAP YANG MENERUS ATAU BERKALA Di samping tahap persiapan dan tahap pelaksanaan ada beberapa tahap yang berlaku menerus dan atau berkala yang bersifat menunjang kegiatan utama dalam kedua tahap terdahulu (persiapan dan pelaksanaan), seperti diuraikan di bawah ini. Secara khusus sosialisasi dan pengorganisasian KSM/Panitia harus dilakukan terus menurus sesuai kebutuhan yang selalu berkembang sehingga seluruh kemiskinan terentaskan. No KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN 42. Sosialisasi pengorganisasian KSM (apa, mengapa, bagaimana) Hal yang sama dilakukan juga untuk kelompok perempuan dan kelompok rentan. 43. Pengorganisasian dan pembinaan KSM/Panitia dan/atau pemanfaatan kelompok masyarakat yang ada sebagai KSM/Panitia untuk pelaksanaan kegiatan PNPM Mandiri atau pemanfaatan dana BLM. 44. Monitoring (pemantauan) - Pelaksana: Tim Relawan, Peserta: Warga masyarakat utamanya yang termasuk KK miskin dan kelompok/orang-orang peduli setempat. - Fasilitator: Tim Fasilitator - Pelaksana: Tim Relawan, LKM & UP-UP - Peserta: Warga masyarakat utamanya yang miskin dan kelompok/ orang-orang peduli setempat. - Fasilitator: Tim Fasilitator - Pelaksana: KMP dan KMW, Tim Fasilitator dan Kader Masyarakat - KK miskin dan warga yang rentan memahami semua peluang yang tersedia - KK miskin dan warga yang rentan memahami peran yang harus dilakukannya agar mendapatkan manfaat dari program ini. - Tumbuh kesadaran kritis masyarakat tentang apa, mengapa, manfaat dan bagaimana berorganisasi dalam kelompok. - KSM dibangun atas dasar komitmen, kepentingan dan kebutuhan bersama. - Terbentuk KSM yang bercirikan visi,misi, prinsip dan nilai. - Aturan main dan kepengurusan KSM terumuskan dan disepakati seluruh anggotanya. - Uraian tugas panitia terumuskan. Perbaikan kualitas kinerja proyek Sosialisasi ini juga harus dilakukan secara khusus dengan kelompok perempuan dan kelompok rentan disamping untuk masyarakat umum. Pengorganisasian KSM dapat dimulai setelah pemetaan swadaya dengan sosialisasi ke KK miskin dan difasilitasi intensif oleh Tim Relawan dan Tim Fasilitator sesuai dinamika masyarakat setempat, dimana pada saat LKM sdh terbentuk dapat juga mulai terlibat dalam pengorganisasian KSM tersebut - Dilakukan sebagai bagian dari fungsi manajemen proyek. - Lihat indikator kinerja PNPM Mandiri. 45. Evaluasi - Pelaksana: Konsultan - Data status pencapaian Survai awal III- 14

15 Evaluasi (KE) tujuan proyek. (Baseline survey) - Saran perbaikan dan diikuti serangkaian masukan kebijakan bagi studi dampak. pemerintah. 46. Penanganan pengaduan dan manajemen konflik 47. Inventarisasi dan penyebarluasan contoh kasus sukses (Best Practice) pelaksanaan PNPM Mandiri 48. Penyiapan tahap terminasi (penghentian hubungan kerja proyek) 49. Sosialisasi PNPM Mandiri secara terus menerus selama masa proyek ke berbagai kelompok sasaran di berbagai tataran. - Pelaksana : PMU, KMP, KMW & LKM sesuai dengan tingkatannya. - Pelaksana : KMP - Peserta : LKM, KSM dan semua pihak terlibat & terkait - Fasilitator: KMW - Pelaksana : KMW - Peserta : LKM, UPK, KSM, Kader Masyarakat, Forum LKM, Komite PAKET dan stakeholder - Fasilitator: PMU & KMP - Pelaksana: KMP, KMW dan Tim Fasilitator sesuai dengan wilayah kerjanya, dan seluruh pelaku lainnya. - Fasilitator: PMU 50. Pelatihan - Pelaksana: KMP, KMW dan Tim Fasilitator sesuai dengan wilayah kerjanya. - Fasilitator: PMU, Tim Pelatih 51. Penguatan Forum dan Lembaga Masyarakat dalam (Relawan Masyarakat, Tim Pemetaan Swadaya, LKM, UP-UP, Forum LKM dll) & pengembangan jaringan diantara mereka dan - Pelaksana: KMP, KMW dan Tim Fasilitator sesuai dengan wilayah kerjanya. - Peserta : Relawan masyarakat, Tim Pemetaan Swadaya, LKM,UPK, Forum LKM, kelompok pemeduli, kelompok usaha, pemda, dll. - Pengaduan masyarakat teridentifikasi dan tertangani - Permasalahan terselesaikan Proses inventarisasi dilakukan secara partisipatif, tranparan dan akuntabel Keberlanjutan dari: - kelembagaan masyarakat; - dana bergulir (BLM); - budaya kerjasama antara pemerintah dan masyarakat. - Meningkatnya kesadaran dan fungsi kontrol sosial masyarakat terhadap program penanggulangan kemiskinan pada umumnya dan khususnya terhadap LKM, UP, KSM Meningkatnya pemahaman, kemampuan dan kapasitas para pelaku pembangunan dalam menanggulangi kemiskinan pada umumnya dan menerapkan PNPM Mandiri pada khususnya. - LKM berfungsi dan dikelola sesuai prinsip dan nilai. - UPK berfungsi dan dipersiapkan dikelola sebagai Lembaga Keuangan Mikro non-bank. - Terbangun jaringan kerjasama antar organisasi masyarakat dan antara lembaga masyarakat dengan pihak terkait/lain. Panduan penanganan pengaduan dan penyelesaian konflik Panduan inventarisasi kasus-kasus sukses - Panduan Tahap Terminasi - Pengenaan sanksi kepada LKM yang tidak mampu mengelola dana bergulir dengan melikuidasi seluruh dana bergulir untuk digunakan pembangunan saranaprasarana Panduan Sosialisasi Panduan Pelatihan Panduan teknik Penguatan Kelembagaan Masyarakat III- 15

16 berbagai - Relawan masyarakat & Tim lembaga/kelompok Pemetaan Swadaya menjadi lainnya kelompok pengawal prinsip dan nilai-nilai (safeguard) TAHAP PELAKSANAAN DI KOTA/KABUPATEN Untuk dapat mencapai tingkat efektifitas yang tinggi dari kegiatan penanggulangan kemiskinan di kelurahan perlu juga dilakukan intervensi di tingkat kota/kabupaten sehingga tercapai sinergi program pembangunan dari berbagai sektor dengan program penanggulangan kemiskinan di tingkat kelurahan/desa. No. KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN 52. Serangkaian lobbylobby, silaturahmi sosial dan sosialisasi awal kepada perangkat pemerintah kota/kab dan kelompok strategis di kota/kab 53. Membangun dan mengembangkan Komunitas Belajar (KBP) 54. Serangkaian FGD untuk membangun relawan penangulangan kemiskinan tingkat kota sebagai motor penggerak KBP. - Penyelenggara: Korkot - Peserta: Walikota/bupati, perangkat pemerintah & kelompok strategis (tokoh formal & informal). - Fasilitator: KMW - Pelaksana: Pemkot/ kab bersama KMW. - Peserta: Perangkat pemkot/kab, DPRD, Dinas/ Instansi, camat, Kelompok strategis (LSM, swasta, Pers, Perguruan tinggi, dll. - Fasilitator : TKPK-D dan Korkot. - Pelaksana: Pemkot/ kabupaten. - Peserta: Para pemangku kepentingan kota/kab (stakeholders kota/kab) - Fasilitator : TKPK-D, Korkot Keberadaan KMW beserta jajarannya diterima oleh pemerintah kota/ kabupaten dan DPRD. Daerah paham mengenai gambaran umum PNPM Mandiri dan segala konsekwensinya. Kesepakatan rencana kerja pelaksanaan PNPM Mandiri. Dukungan dan komitmen dari dinas & instansi untuk terlibat dalam. Para pemangku kepentingan tingkat kota/kab paham konsep & mekanisme PNPM Mandiri sebagai upaya penanggulangan kemiskinan kota melalui penerapan nilai-nilai kemanusiaan, prinsipprinsip kemasyarakatan, dan pembangunan berkelanjutan. Dukungan penuh serta komitment berpartisipasi aktif dalam pelaksanaan KBP di masing-masing kota/kab. Perangka pemkot/kab dan para pemeduli kemiskinan sebagai pemangku kepentingan setempat sadar perlunya penangulangan kemiskinan secara kolektif & menjadi tanggung jwb bersama, aktif berjuang Dilakukan di bulan ke-1 setelah KMW mobilisasi Dilakukan mulai pada bulan ke-2 setelah KMW dimobiisasi dan seterusnya secara berkesinambungan sehingga terbangun budaya belajar dari para elit kota/kab. Dilakukan mulai bulan ke-2 setelah KMW dimobiisasi dan KBP terbangun III- 16

17 No. KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN untuk membebaskan masyarakat dari kemiskinan. 55. Serangkaian kegiatan tematik; akar kemiskinan, pendataan kemiskinan, organisasi penanggulangan kemiskinan, perencanaan partisipatif & hub dengan musrenbang yang dilakukan melalui; kunjungan lapangan, wawancara dengan pemanfaat, diskusi/fgd, seminar/lokakarya pengkayaan pemahaman. 56. Membangun/ Mengokohkan TKPK-Kota/ Kab. melalui serangkaian diskusi tematik dan FGD khususnya mengenai good governance. - Pelaksana: TKPK-D - Peserta : Relawan-relawan yang tergabung dalam KBP. - Fasilitator : Korkot, KMW, Pemkot/kab Tumbuhnya kesadaran & kesepakatan semua pihak di tingkat. kota/kab bahwa akar persoalan kemiskinan struktural adalah lunturnya nilai-nilai universal kemanusiaan sehingga mendorong banyak pihak cenderung menjadi penyebab kemiskinan dan bukan solusi kemiskinan. Kesepakatan rencana tindak reformasi tatalaksana pembangunan, anggaran dan peraturanperaturan pendukung Dilakukan pada mulai ke 5 setelah KMW dimobiisasi atau bersamaan dengan Refleksi Kemiskinan di tingkat kelurahan dan seterusnya - Pelaksana: Pemkot/ kab. Peserta: Anggota TKPK-D - Fasilitator : Korkot, KMW dan KBP. Pemda dan para pemangku kepentingan di tingkat. kota/kab menyepakati kriteria & profil keanggotaan TKPK-D yang mencerminkan keragaman unsur kota, tugas serta fungsi TKPK-D yang diharapkan. Penerbitan SK Walikota/ Bupati tentang pembentukan/revitalisasi/ restrukturisasi TKPK-D di wilayahnya. Meningkatnya kesadaran kritis anggota TKPK-D & relawan kota ttg tugas & fungsi masing-masing dalam menciptakan tata kepemerintahan yang baik. 57. Penyusunan/peninja uan kembali strategi penangulangan kemiskinan kota/kab. - Pelaksana: TKPK-D dan relawan-relawan kota. - Peserta: Pemkot/kab, DPRD, dinas-dinas/instansi, camat, lurah/kades, kelompok peduli (LSM, swasta, pers, perguruan tinggi, dll), relawan-relawan masyarakat kelurahan, LKM (bila telah terbentuk) dan para pihak lainnya. - Fasilitator : Korkot, KMW dan walikota/bupati Tersusun dan disepakatinya dokumen Strategi Penanggulangan Kemiskinan (SPK) kota/kab sebagai manifestasi dari good governnance. Kesepakatan integrasi PJM Pronangkis masyarakat dengan program pembangunan kota/kabupaten sebagai penjabaran SPK-D. Dilakukan mulai bulan ke-8 setelah KMW dimobiisasi atau setelah dimulai pelaksanaan perencanaan partisipatif penyusunan PJM & renta Pronangkis di tingkat kelurahan TKPK-D & relawan kota memantau & terlibat dalam proses penyusunan PJM & Renta Pronangkis masyarakat III- 17

18 No. KEGIATAN PELAKU HASIL KETERANGAN 58. Penyusunan Program Penanggulangan Kemiskinan (Pronangkis) tingkat Kota/Kab - Pelaksana: Bappeko/kab - Peserta: TKPK-D, DPRD, dinas-dinas/instansi terkait. - Fasilitator : Korkot, KMW & Walikota/Bupati Alokasi APBD untuk penanggulangan kemiskinan berbasis nilai memadai. Tersusun dan disepakatinya program daerah yang merangkup PJM Pronangkis dari masy kelurahan. Dilakukan mulai bulan ke 10 atau 11 setelah KMW dimobiisasi TKPK-D & relawan kota mengawal integrasi PJM Pronangkis ke program daerah III- 18

PEDOMAN WAWANCARA Bappeda Kabupaten Banjarnegara

PEDOMAN WAWANCARA Bappeda Kabupaten Banjarnegara LAMPIRAN 111 PEDOMAN WAWANCARA Bappeda Kabupaten Banjarnegara Nama Responden : Jabatan : Tanggal : Pertanyaan Mengenai Peranan Bappeda 1. Bagaimana kemiskinan di kabupaten Banjarnegara? 2. Bagaimana pemerintah
