PROGRAM KERJA DIREKTORAT PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT TIDAK MENULAR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROGRAM KERJA DIREKTORAT PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT TIDAK MENULAR"

Transkripsi

1 PROGRAM KERJA DIREKTORAT PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT TIDAK MENULAR Rapat Koordinasi Teknis Ditjen P2P tahun 2018 Jakarta, Maret 2018

2 OUTLINE 1. Indikator RPJMN, RENSTRA, SPM DAN PIS - PK 2. Evaluasi Percepatan Perencanaan 2019 dalam upaya strategi dan terobosan pada : a. Prioritas Nasional : Hipertensi, Merokok ( 18 thn) dan Obesitas b. Pro PN : Kanker, DM, Penyakit Jantung dan Pembuluh Darah, PPOK serta Deteksi Dini dan Pengendalian Faktor Risiko c. Prioritas Bidang : GIF d. Pencapaian Indikator SPM dan PIS-PK e. Dukungan Yankes dan Kesmas, Dinkes dan UPT (Penganggaran Pusat, Dekon, UPT dan DAK)

3 1 INDIKATOR RPJMN, RENSTRA, SPM DAN PIS - PK

4 TARGET DAN CAPAIAN INDIKATOR RPJMN PROGRAM P2PTM Tahun NO INDIKATOR BASELINE TARGET Realisasi Prevalensi tekanan darah tinggi 25,8% 25,28% 24,77% 24,28% 25,8% 23,79% 23,38% 2 Mempertahankan prevalensi obesitas 15,4% 15,4% 15,4% 15,4% 20,7% 15,4% 15,4% 3 Prevalensi merokok pada penduduk usia 18 tahun 7,2 % 6,9 % 6,4% 5,9% 8.8% 5,6% 5,4%

5 TARGET DAN CAPAIAN INDIKATOR RENSTRA PROGRAM P2PTM Tahun No INDIKATOR Realisasi Persentase Puskesmas yang melaksanakan pengendalian PTM terpadu 10% 20% 30% 49,7% 40% 50% 2 Persentase desa / kelurahan yang melaksanakan kegiatan Posbindu PTM 10% 20% 30 % 24,3% 40% 50 % 3 Persentase Puskesmas yang melaksanakan kegiatan deteksi dini kanker payudara dan kanker leher rahim pada perempuan usia tahun 10% 15% 25% 27% 35% 50% 4 Persentase Kab/Kota yang melaksanakan Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok (KTR), minimal 50% sekolah 10% 20% 30% 30% 40% 50% 5 Persentase Puskesmas yang melaksanakan deteksi dini dan rujukan kasus katarak 5% 10% 10,1% 20% 30%

6 DIT. P2PTM MENJAWAB INDIKATOR 1. Prevalensi tekanan darah tinggi 2. Mempertahankan prevalensi obesitas 3. Prevalensi merokok pada penduduk usia 18 tahun 1. Penyandang hipertensi melakukan pengobatan secara teratur 2. Anggota keluarga tidak ada yang merokok INDIKATOR RPJMN INDIKATOR PIS-PK INDIKATOR P2PTM 1. Pelayanan kesehatan pada usia produktif 2. Pelayanan kesehatan penyandang hipertensi 3. Pelayanan kesehatan penyandang diabetes melitus INDIKATOR RENSTRA INDIKATOR SPM 1.Persentase Puskesmas yang melaksanakan pengendalian PTM terpadu 2.Persentase desa / kelurahan yang melaksanakan kegiatan Posbindu PTM 3.Persentase Puskesmas yang melaksanakan kegiatan deteksi dini kanker payudara dan kanker leher rahim pada perempuan usia tahun 4.Persentase Kab/Kota yang melaksanakan Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok (KTR), minimal 50% sekolah 5.Persentase Puskesmas yang melaksanakan deteksi dini dan rujukan kasus katarak

7 Keterangan : Hijau > 30% Kuning 10 30% Merah < 10% PERSENTASE DESA/KELURAHAN YANG MELAKSANAKAN KEGIATAN POSBINDU PTM

8 2 EVALUASI 2017

9 EVALUASI Advokasi Germas sampai terbitnya Inpres Nomor. 1 tahun 2017 tentang Gerakan Masyarakat Hidup Sehat sebagai payung RAN PTM Multisektor (Permenkes No. 5 tahun 2017). 2. Advokasi SPM Kab/Kota bidang kesehatan sampai terbitnya Permenkes 43 tahun 2017, Permendagri PP No. 2 Tahun 2018 tentang SPM. 3. Dukungan Sarana dan Prasarana : No Alat Jumlah Distribusi 1 Posbindu Kit 1958 Paket 11 Prov, 53 Kab/Kota 2 Co Analyzer 105 Buah 20 Provinsi, 50 Kab/kota buffer 20 3 Lipid pane 252 Paket Buffer stock

10 Evaluasi Evaluasi Dukungan TOT /Peningkatan Kapasitas SDM No Kegiatan 1 TOT Posbindu PTM bagi Petugas Pelaksana Posbindu PTM 2 Pelatihan Posbindu PTM bagi Petugas Pelaksana Posbindu PTM 3 Pelatihan Penyelenggaraan Cerdik bagi Petugas Pelaksana Posbindu PTM di Sekolah 4 TOT Surveilans PTM bagi Petugas Pelaksana Posbindu PTM Jumlah Jumlah Peserta Batch 1 9 Provinsi, LSM & Lembaga Keagamaan Pelaksanaan 4-10 Mei PKM Bekasi Mei Provinsi 2 1) 17 Provinsi dan 3 Universitas Jakarta 6-12 Februari 2017 dan Bekasi ) 17 Provinsi, 6 Kab/Kota dan April BTKL 5 TOT Pelayanan Terpadu PTM di FKTP 2 28 Provinsi Bogor, 2-10 Mei TOT Kanker Payudara dan Kanker Leher Rahim 1 10 Provinsi Jakarta, Juli 2017

11 No Evaluasi Evaluasi Dukungan TOT /Peningkatan Kapasitas SDM Kegiatan 7 TOT Penemuan Dini Kanker Pada Anak Jumlah Batch Jumlah Peserta Pelaksanaan 1 10 Provinsi Jakarta Maret TOT Paliatif Kanker 1 5 Provinsi Jakarta Maret TOT Pencegahan dan Pengendalian Gangguan Indera untuk Tenaga Kesehatan di FKTP Pelatihan Pencegahan dan Pengendalian Gangguan Fungsional untuk Dokter Umum di FKTP TOT Bagi Guru dan Tenaga Kesehatan dalam Implementasi KTR dan UBM disekolah 12 Workshop HIpertensi 13 Lokakarya Reduksi Gula Garam Lemak 5 Provinsi, 3 x 5 Prov= 15 Provinsi Jakarta, Maret dan 2-9 April Provinsi Jakarta, bulan November Prov, 12 Kab/Kota, 24 PKM, 24 guru SMP dan 24 guru SMA 1 1 Makasar Feb 2017 Surakarta Feb org = 68 orang Bogor, Mei org, Akademisi, Bekasi, Juli 2017

12 Evaluasi Program Kemitraan a. Dengan TNP2K kantor Sekretariat Wakil Presiden dan mitra swasta (Novo Nordisk, Herbalife dan lain-lain) meluncurkan program Indonesia Mampu Cegah risiko Tinggi Diabetes dan Hipertensi.Kegiatan berupa dukungan added Value terhadap pelaksanaan Posbindu PTM untuk perluasan cakupan dan peningkatan mutu kegiatan intervensi di Posbindu PTM. b. Asosiasi Hipertensi Indonesia (INASH) dan Kemenkes mengadakan Bulan Pengukuran Tekanan Darah (May Month Measurement/MMM) dalam rangka Hari Hipertensi Sedunia tercapai sekitar peserta 2. Kegiatan berupa Dukungan Added Value terhadap pelaksanaan Posbindu PTM untuk perluasan cakupan dan peningkatan mutu kegiatan intervensi di Posbindu PTM. 3. Kerjasama dengan jejaring swasta PT Gorrys Indonesia pengembangan aplikasi dan perluasan jejaring penyedia jasa boga yang peduli kesehatan (catering, restoran penyedia makanan sehat sesuai standar, rendah GGL, diet seimbang, cukup porsi serat buah sayur).

13 Evaluasi Penguatan dan Penyempurnaan surveilans dan sistem informasi PTM menggunakan server profesional. 5. Pelatihan bagi Babinsa, Skining dan Operasi Katarak Massal dan follow up pasca operasi di 12 Provinsi, 28 Kab/Kota. Total mata yang dioperasi dari target mata katarak yang dioperasi. Kerjasama Kemenkes dengan TNI, Puskes TNI AD 6. Kemitraan bersama Aliansi Bupati Walikota peduli KTR dan PTM dalam meningkatkan komitmen Bupati/Walikota dalam penerbitan Kebijakan dan Aturan tentang KTR dan implementasinya di lapangan. 7. Melakukan pendampingan bagi RT/RW/Kelurahan/ Desa yang dapat menjadi pionir Kawasan Tanpa Rokok dalam mencapai salah satu indikator PIS-PK.

14 Evaluasi NSPK : Link Infografis ; TU

15 Evaluasi NSPK dan Media KIE PKKD: Link Infografis ; TU

16 Evaluasi NSPK PJPD: 1.Revisi Pedoman Stroke

17 Evaluasi NSPK dan MEDIA KIE GANGGUAN INDERA:

18 Evaluasi NSPK dan MEDIA KIE GANGGUAN INDERA:

19 Evaluasi NSPK dan KIE PPOK :

20 Evaluasi NSPK GANGGUAN FUNGSIONAL:

21 Evaluasi KIE GANGGUAN FUNGSIONAL:

22 3 PERCEPATAN 2018

23 PERCEPATAN 2018 A. Percepatan Pencapaian Indikator RPJMN : 1. Penyiapan implementasi SPM Kab/Kota Melaksanakan workshop penguatan jejaring pengendalian obesitas 3. penguatan pengendalian obesitas pada anak melalui CERDIK di sekolah terintegrasi dengan UKS 4. Promosi kesehatan berupa media KIE, Iklan Layanan Masyarakat tentang DM dan Obesitas 5. Pendampingan dan advokasi penyusunan Peraturan ttg KTR dan eliminasi iklan tentang rokok 6. Percepatan penyebarluasan layanan UBM di FKTP dan sekolah dan promosi Quitline-Berhenti Merokok

24 PERCEPATAN 2018 B. Percepatan Pencapaian Indikator RENSTRA a. Puskesmas yang melaksanakan Pandu PTM 1. Melaksanakan Workshop Pandu bagi pengelola program PTM dinas kesehatan Provinsi/Kabupaten/Kota 2. Melaksanakan pelatihan teknis pelayanan terpadu PTM di FKTP bagi tenaga kesehatan 3. Promosi kesehatan berupa media KIE, Iklan Layanan Masyarakat tentang Pandu

25 PERCEPATAN 2018 b. Puskesmas yang melaksanakan kegiatan deteksi dini kanker payudara dan kanker leher rahim pada perempuan usia thn 1. Sosialisasi dan Deteksi Dini Kanker pada perempuan bersama OASE 2. Penguatan registri kanker barbasis populasi 3. Penerapan penemuan dini kanker pada anak 4. Penguatan kemitraan dalam deteksi dini kanker leher rahim dan payudara 5. Kampanye peduli kanker 6. KIE kanker leher rahim dan payudara

26 PERCEPATAN 2018 c. Desa/Kelurahan yang melaksanakan Posbindu PTM 1. Melaksanakan TOT Posbindu PTM 4 Batch dengan Total Peserta 120 orang berasal dari 39 Provinsi 81 kab/kota dan 2 Mitra yaitu Kemenko PMK dan TNP2K di Bandung dan Bekasi bulan Februari, Maret TOT Surveilans diikuti 32 kab/kota dan 18 Provinsi serta 10 peserta pusat bulan Maret di Bekasi

27 PERCEPATAN Dukungan Sarpras Posbindu Kit sejumlah 1385 kit di 16 provinsi 169 kab/kota ditambah 214 kit hasil buka blokir di 6 prov, 15 kab/kota (melalui akun 526 dan dana buka blokir PTM) 4. Penguatan jejaring dan kerjasama akselerasi Posbindu PTM dengan berbagai mitra, Dompet Dhuafa, LKNU dll 5. Penguatan pengumpulan dan analisis data Posbindu PTM melalui SI PTM 6. Promosi kesehatan berupa media KIE, Iklan Layanan Masyarakat tentang FR PTM

28 PERCEPATAN 2018 d. Persentase Puskesmas yang melaksanakan deteksi Dini dan Rujukan kasus kåtarak Percepatan Eliminasi Kebutaan Akibat Katarak Workshop Tindak Lanjut Hasil Survey Rapid Assessment of Avoidable Blindness (RAAB) Sosialisasi Peta jalan Penanggulangan Gangguan Penglihatan Sosialisasi Peta jalan layanan kesehatan inklusif bagi penyandang Disabilitas, Pembentukan Komite Mata Di Daerah

29 PERCEPATAN 2018 C. Percepatan Pencapaian Indikator SPM 1. Melaksanakan workshop jejaring layanan DM dan Hipertensi yang melibatkan seluruh pemangku kepentingan terkait 2. Menyusun modul TOT pelayanan DM dan Hipertensi sesuai standar 3. Penguatan sinergisme dan harmonisasi layanan DM dan Hipertensi di FKTP bersama P2JK, Yankes dan BPJS sesuai standar. 4. Sinkronisasi dan sinergisme dengan Ditjen Yankes tentang Pedoman Program Rujuk dan Program Rujuk Balik 5. Penyusunan Pedoman Layanan DM dan Hipertensi sesuai standar 6. Penyusunan Pedoman Pelayanan Skrining Kesehatan sesuai Standar di berbagai tatanan 7. Sinkronisasi dan harmonisasi Posbindu PTM dan Posyandu Lansia 8. Pengembangan Fitur SI-SPM terintegrasi dalam SI-PTM

30 PERCEPATAN 2018 Dukungan Pusat : Sarana dan Prasarana No Alat Jumlah Rencana Distribusi (Lokus terbawah) 1 Posbindu Kit 1599 Paket 22 provinsi, 184 Kab/Kota 2 Co Analyzer 60 Buah Buffer stock Pusat 3 Cryoterapi 388 Buah 29 prov 262 kab/kota 4 Lipid panel 175 Paket 9 Provinsi

31 PERCEPATAN 2018 Dukungan TOT /Peningkatan Kapasitas SDM No Kegiatan Jumlah Batch Jumlah Peserta 1 TOT Surveilans dan SI PTM 2 32 Kab/kota 18 provinsi, Pusat Pelaksanaan Jakarta. Maret Pelatihan Teknis PANDU PTM di FKTP 6 TOT Pengendalian Penyakit Asma dan PPOK bagi Jumlah peserta = 180 orang, dari 34 provinsi Bogor : Feb, Semarang : maret, Makassar 2-7 April Pengelola PTM Dinkes Provinsi, Dinkes Kab/kota 1 30 orang Bogor Maret 2018 dan petugas FKTP Pelatihan Pengendalian Gangguan Imunologi bagi

32 PERCEPATAN 2018 Dukungan TOT /Peningkatan Kapasitas SDM No Kegiatan Jumlah Batch Jumlah Peserta Pelaksanaan 4 Deteksi Dini Kanker Pandara dan Kanker Serviks 2 50 orang dari 14 Provinsi Jakarta. April TOT Paliatif Kanker 2 50 orang dari 10 Provinsi Bogor : Feb, Semarang : maret, Makassar 2-7 April TOT Thallasemia 1 30 Orang 6 Provinsi jakarta 26 Februari - 6 Maret

33 PERCEPATAN 2018 Dukungan TOT /Peningkatan Kapasitas SDM No Kegiatan Jumlah Batch Jumlah Peserta Pelaksanaan 7 TOT Penanggulangan Gangguan Penglihatan dan Pendengaran bagi Tenaga Kesehatan di FKTP 1 5 Provinsi ( 30 peserta ) Maret Pelatihan TPPK dalam rangka penanggulangan gangguan fungsional Pelatihan Penanggulangan Gangguan Fungsional bagi Dokter Umum di FKTP 1 30 peserta yang akan menjadi fasilitator pelatihan penanggulangan gangguan fungsional 2 42 peserta dari 14 Provinsi 5-10 Februari Maret 2018

34 PERCEPATAN 2018 Percepatan Regulasi 2018 : No 1 Output K/L dalam Rancangan Renja NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Rancangan Usulan Regulasi RPMK tentang Pos Pembinaan Terpadu Penyakit Tidak Menular Usulan Baru Kategori Revisi/ Perubah an Pencabu tan Pertimbangan/Urgensi V UU No.36 tahun 2009 K/L Terkait 2 NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular RPMK tentang Penanggulangan Jantung dan Pembuluh Darah V UU No.36 tahun NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular RPMK tentang Pencantuman Informasi Kandungan Gula. Garam dan Lemak serta Pesan Kesehatan pada Pangan Olahan V UU No.36 tahun 2009

35 PERCEPATAN 2018 Percepatan Regulasi 2018 : No 4 Output K/L dalam Rancangan Renja NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Rancangan Usulan Regulasi RPMK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kanker Usulan Baru Kategori Revisi/ Perubah an V Pencab utan Pertimbangan/Urgensi UU No.36 tahun 2009, Permenkes no.71 tahun 2015 tentang penanggulangan PTM K/L Terkait Kemendagri, Kemenko PMK, Kemenag, TP- PKK 5 NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular RPM Penanggulangan Gangguan Penglihatan dan Pendengaran V UU No.36 tahun 2009 Kemendikbud Kemenag 6 NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular RPM Penanggulangan Gangguan Fungsional V UU No.36 tahun 2009 UU No 19 tahun 2011 UU No 8 tahun 2016 Kemensos, Kemenko PMK,Kemen HUM-HAM, Bappenas

36 PERCEPATAN 2018 Percepatan Regulasi 2018 : No Output K/L dalam Rancangan Renja Rancangan Usulan Regulasi Usulan Baru Kategori Revisi/ Pencab Perubah utan an Pertimbangan/Urgensi K/L Terkait 7 NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Pedoman Standar Prioritas Alat Bantu Kesehatan/ Alat Kesehatan bagi Penyandang Disabilitas v UU No 8 tahun 2016 UU No.36 tahun 2009, Permenkes no.71 tahun NSPK Pencegahan dan RPMK Penetapan Jenis 2015 tentang

37 PERCEPATAN 2018 Percepatan Regulasi 2018 : No Output K/L dalam Rancangan Renja Rancangan Usulan Regulasi Usulan Baru Kategori Revisi/ Pencab Perubah utan an Pertimbangan/Urgensi K/L Terkait - Buku Saku Pencegahan Green 7 NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Tobacco Syndrome pada Pekerja Tembakau - Pedoman Pelatihan Jarak Jauh Layanan v Permenkes no 40/2013 ttg Peta Jalan Pengendalian Dampak Konsumsi Rokok Bagi KPPA, Dikbud, Kemenag, Kementan, Kemenaker,

38 PERCEPATAN 2018 Advokasi dan Pendampingan : a. KTR dan pelarangan iklan: Pendampingan penyusunan Draft Peraturan Daerah dan Naskah akademik yang dibutuhkan Advokasi Bupati/walikota kepada Bupati/walikota bersama dengan Kementerian Kesehatan Review implementasi KTR dan skrining perokok pada anak sekolah disertai dengan advokasi kepada pemerintah daerah untuk meningkatkan implementasi KTR. Pemberian reward/penghargaan bagi kepala daerah yang mampu membuat Perda/Perwal/Perbup dan yang mampu mengimplementasikannya. Membuat peta pengendalian konsumsi hasil tembakau

39 PERCEPATAN 2018 Advokasi dan Pendampingan : b. Kanker IVA Sadanis OASE Sosialisasi dan Deteksi Dini Kanker Kanker Payudara dan Kanker Leher Rahim bersama OASE di Jatinangor 24 Februari 2018 c. Evaluasi Implementasi PANDU PTM di FKTP (10 provinsi)

40 PERCEPATAN 2018 Advokasi dan Pendampingan : d. Skrining dan Operasi Katarak Massal e. Asistensi RBM di wilayah

41 4 PENGUATAN 2019

42 PENGUATAN 2019 Perencanaan 2019 dalam upaya strategi dan terobosan pada : a. Prioritas Nasional : 1. Merokok ( 18 thn) KTR dan pelarangan iklan melalui Advokasi Bupati/walikota kepada Bupati/walikota Seluruh Kab/kota sudah mempunyai peraturan dan kebijakan ttg KTR serta mengimplementasikannya Penyediaan layanan UBM pada setiap orang yang merokok dan datang berobat ke fasyankes (Puskesmas dan RS)

43 2. Obesitas PENGUATAN Melaksanakan Workshop Obesitas bagi pengelola PTM Dinas Kesehatn Provinsi/Kabupaten Kota 2. Penguatan upaya promotif dan preventif obesitas dan intervensi berbasis komunitas melalui Posbindu PTM 3. Melaksanakan penguatan GENTAS di Provinsi dan Kabupaten Kota 4. Penguatan dan akselerasi implementasi kerjasama dengan berbagai Mitra swasta dan sektor potensial 5. Inisiasi penerapan cukai pada minuman bergula dalam kemasan 6. Promosi kesehatanberupa media KIE, Iklan Layanan Masyarakat tentang Obesitas

44 PENGUATAN Penyakit Jantung dan Pembuluh Darah A. Sosialisasi Permenkes Penetapan Jenis Pangan Olahan dan Pangan Siap Saji yang Wajib Mencantumkan Informasi Nilai Gizi dan Pesan Kesehatan B. Pengembangan Pelaksanaan Pandu PTM di FKTP C. Sosialisasi Petunjuk Teknis Layanan Hipertensi Sesuai Standar dalam rangka pencapaian SPM

45 PENGUATAN Diabetes Melitus A. Melaksanakan pelatihan DM sesuai standar bagi pengelola PTM Dinas Kesehatan Provinsi/Kabupaten dan Kota B. Melaksanakan pelatihan teknis pelayanan terpadu PTM di FKTP bagi tenaga kesehatan C. Sinkronisasi dan harmonisasi layanan PANDU PTM dan Prolanis D. Penguatan Jejaring akses terhadap layanan HbA1C E. Workshop penguatan layanan DM melalui jejaring DM F. Promosi kesehatan berupa media KIE, Iklan Layanan Masyarakat tentang DM

46 PENGUATAN Gangguan Indera dan Fungsional A. TOT Penanggulangan Gangguan Penglihatan dan Pendengaran Bagi Nakes di FKTP B. Workplan Tindak Lanjut Hasil Survey RAAB C. Percepatan Eliminasi Kebutaan Akibat Katarak melalui operasi katarak massal D. Workshop Eye Care Service Assessment Tool (ECSAT) E. Menyusun Panduan Aksesibilitas Informasi Produk Dan Strategi KIE F. Menyusun Modul Pelatihan Sensitivitas Dan Cara Berinteraksi Dan Malayani Penyandang Disabilitas Bagi Petugas Kesehatan G. Asistensi Pengembangaan Wilayah Rehabilitasi Bersumberdaya Masyarakat.

47 PENGUATAN Penyakit Kanker dan Pembuluh Darah A. Penilaian Standar Manajemen Pemeriksaan IVA Berbasis SBMR B. Pengembangan program pencegahan dan pengendalian Faktor Risiko Kanker Paru C. Pelatihan IVA dan SADANIS di 27 propinsi sebanyak 810 orang melalui dana dekon D. DAK Penugasan fisik untuk 341 kab/kota dengan volume 433 paket E. Penerapan penemuan dini kanker pada anak di Puskesmas F. KIE pencegahan dan pengendalian penyakit Kanker dan kelainan darah G. Skrining dan Deteksi Dini Pembawa Sifat Thalasemia pada Anak Sekolah H. Pengembangan Wilayah Pengendalian Thalassemia Berbasis Masyarak

48 PENGUATAN 2019 Perencanaan 2019 dalam upaya strategi dan terobosan pada : d. Pencapaian Indikator SPM dan PIS-PK SPM 1. Analisis hasil MONEV yang bersumber dari SI SPM PTM (Posbindu PTM)terkait SI SPM dan tindak lanjutnya 2. Analisis hasil MONEV yang bersumber dari SI SPM PTM tentang ketersediaan obat bagi penyandang Hipertensi, DM dan tindak lanjut. 3. Penguatan upaya promotif dan preventif PTM melalui Posbindu PTM di 5000 desa melalui dukungan dana dekonsentrasi dan dukungan sarpras Posbindu PTM di desa melalui DAK Penugasan PIS PK 1. Identifikasi wilayah bermasalah terkait indikator Hipertensi 2. Identifikasi proses penegakan diagnosa di lapangan 3. Menyusun metode Intervensi wilayah bermasalah Hipertensi 4. Monitoring Hasil intervensi

49 PENGUATAN 2019 Perencanaan 2019 dalam upaya strategi dan terobosan pada : d. Pencapaian Indikator SPM dan PIS-PK Setiap kegiatan skrining kesehatan terutama di posbindu harus melakukan pemeriksaan 5 deteksi dini yaitu obesitas, tensi darah, gula darah, tajam penglihatan dan pendengaran serta mengupayakan dan mengawal pemeriksaan IVA SADANIS pada wanita usia tahun --> minimal setahun sekali Memastikan untuk mencatat dan menginput NIK setiap kali melakukan pemeriksaan skrinning/deteksi dini FR PTM Memastikan setiap pasien DM dan hipertensi yang di tatalaksana dapat mencapai target keberhasilan pengobatan dan tercatat dalam SI PTM ( DM dengan pemeriksaan Hb A1C 2 kali/tahun, Hipertensi dengan pemeriksaan berkala min 4 kali pertahun)

50 PENGUATAN 2019 Perencanaan 2019 dalam upaya strategi dan terobosan pada : d. Pencapaian Indikator SPM dan PIS-PK Melakukan pemicuan kepada masyarakat untuk mengupayakan KTR dilingkungan RT/RW dan Kelurahan/desa dengan tidak merokok dilingkungan rumah dengan menyediakan kawasan tempat merokok secara khusus Mendorong dukungan pelaksanaan pemicuan berbasis komunitas dan berbagai universitas, mitra sektor, dan pihak swasta guna memodifikasi perilaku berisiko berpotensi PTM

51 PENGUATAN 2019 Penguatan Regulasi 2019 : No Output K/L dalam Rancangan Renja Rancangan Usulan Regulasi Usulan Baru Kategori Revisi/ Perubaha n Pencabut an Pertimbangan/Urgensi K/L Terkait 1 NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular RPMK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kelainan Darah V UU Kes. 36 tahun 2009, HTA Thalassemia tahun 2009 Kemenag, Kemendagri, Kemendikbud 2 3 NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular RPMK Layanan Konseling Upaya Berhenti Merokok (UBM) di FKTP dan Sekolah/Madrasah RPMK Layanan Hipertensi dan Diabetes Melitus Sesuai Standar V V UU No.36 tahun 2009, PP 109 tahun 2012, PMK no.40 tahun 2013 ttg Peta Jalan Pengendalian Dampak Konsumsi Rokok bagi Kesehatan, Permendikbud no.64 tahun 2016, UU No.36 tahun 2009, Inpres No 1 tahun 2017, tentang GERMAS, PP no 2 tahun 2018 tentang SPM Kesehatan, Permenkes no.71 tahun 2015 tentang penanggulangan PTM Kemendagri, Kemenko PMK, Kemendikbud, Kemenag, Komisi PPA Bappenas, Kemenko PMK, Kemendagri, Kemendikbud, Kemenag, TP PKK, Kemenhukham

52 PENGUATAN 2019 Penguatan Regulasi 2019 : No 4 5 Output K/L dalam Rancangan Renja NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular NSPK Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular Rancangan Usulan Regulasi RPMK Pencegahan dan Pengendalian Obesitas RPMK Skrining sesuai standar di berbagai layanan Kategori Usulan Baru Revisi/ Perubahan V V Pencabutan Pertimbangan/Urgensi UU No.36 tahun 2009, Inpres No 1 tahun 2017, tentang GERMAS, PP no 2 tahun 2018 tentang SPM Kesehatan, Permenkes no.71 tahun 2015 tentang penanggulangan PTM RPJMN RAN TPBs UU No.36 tahun 2009, Inpres No 1 tahun 2017, tentang GERMAS, PP no 2 tahun 2018 tentang SPM Kesehatan, Permenkes no.71 tahun 2015 tentang penanggulangan PTM RPJMN RAN TPBs K/L Terkait Bappenas, Kemenko PMK, Kemendagri, Kemendikbud, Kemenag, TP PKK, Kemenhukham Bappenas, Kemenko PMK, Kemendagri, Kemendikbud, Kemenag, TP PKK, Kemenhukham

53 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN KESMAS INDIKATOR : Persentase Puskesmas yang melaksanakan pengendalian PTM terpadu CAPAIAN 2017 : 49,7% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 40 % 1 NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN SUMBER PEMBIAYAAN PUSAT DEKON DAK APBD 2 3

54 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN KESMAS INDIKATOR : Persentase desa / kelurahan yang melaksanakan kegiatan Posbindu PTM CAPAIAN 2017 : 24,3% (TIDAK TERCAPAI) TARGET 2018 : 40 % SUMBER PEMBIAYAAN NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN PUSAT DEKON DAK APBD 1 V dst

55 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN KESMAS INDIKATOR : Persentase Puskesmas yang melaksanakan kegiatan deteksi dini kanker payudara dan kanker leher rahim pada perempuan usia tahun CAPAIAN 2017 : 27% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 35 % NO 1 2 KEGIATAN YANG DIHARAPKAN SUMBER PEMBIAYAAN PUSAT DEKON DAK APBD 3 4 5

56 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN KESMAS INDIKATOR : Persentase Kab/Kota yang melaksanakan Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok (KTR), minimal 50% sekolah CAPAIAN 2017 : 30% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 40 % 1 NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN SUMBER PEMBIAYAAN PUSAT DEKON DAK APBD 2 3 4

57 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN KESMAS INDIKATOR : Persentase Puskesmas yang melaksanakan deteksi dini dan rujukan kasus katarak CAPAIAN 2017 : 10,1% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 20 % NO 1 KEGIATAN YANG DIHARAPKAN SUMBER PEMBIAYAAN PUSAT DEKON DAK APBD 2 3

58 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN YANKES INDIKATOR : Persentase Puskesmas yang melaksanakan pengendalian PTM terpadu CAPAIAN 2017 : 49,7% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 40 % 1 NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN SUMBER PEMBIAYAAN PUSAT DEKON DAK APBD 2 3

59 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN YANKES INDIKATOR : Persentase desa / kelurahan yang melaksanakan kegiatan Posbindu PTM CAPAIAN 2017 : 24,3% (TIDAK TERCAPAI) TARGET 2018 : 40 % SUMBER PEMBIAYAAN NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN PUSAT DEKON DAK APBD 1 V dst

60 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN YANKES INDIKATOR : Persentase desa / kelurahan yang melaksanakan kegiatan Posbindu PTM CAPAIAN 2017 : 24,3% (TIDAK TERCAPAI) TARGET 2018 : 40 % SUMBER PEMBIAYAAN NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN PUSAT DEKON DAK APBD 1 V dst

61 4 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN YANKES INDIKATOR : Persentase Puskesmas yang melaksanakan kegiatan deteksi dini kanker payudara dan kanker leher rahim pada perempuan usia tahun CAPAIAN 2017 : 27% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 35 % NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN SUMBER PEMBIAYAAN PUSAT DEKON DAK APBD 1 2 3

62 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN YANKES INDIKATOR : Persentase Puskesmas yang melaksanakan kegiatan deteksi dini kanker payudara dan kanker leher rahim pada perempuan usia tahun CAPAIAN 2017 : 27% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 35 % SUMBER PEMBIAYAAN NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN PUSAT DEKON DAK APBD 1 V dst

63 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN YANKES INDIKATOR : Persentase Kab/Kota yang melaksanakan Kebijakan Kawasan Tanpa Rokok (KTR), minimal 50% sekolah CAPAIAN 2017 : 30% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 40 % NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN SUMBER PEMBIAYAAN PUSAT DEKON DAK APBD

64 DUKUNGAN DIHARAPKAN DARI KEGIATAN YANKES INDIKATOR : Persentase Puskesmas yang melaksanakan deteksi dini dan rujukan kasus katarak CAPAIAN 2017 : 10,1% (TERCAPAI) TARGET 2018 : 20 % 1 NO KEGIATAN YANG DIHARAPKAN SUMBER PEMBIAYAAN PUSAT DEKON DAK APBD 2

65 PANDUAN DISKUSI KELOMPOK 1. Kelompok di bagi Pembagian kelompok : 1. Kelompok 1 : Dipandu Subdit DM & GM (Kalimantan Barat, Maluku Utara, DKI Jakarta, Sumatera Utara, Bangka Belitung Nusa Tenggara Barat Gorontalo) 2. Kelompok 2 : Dipandu Subdit PJPD ( Kalimantan Selatan, Maluku, Jawa Timur, Riau, Bengkulu, Banten, Sulawesi Selatan) 3. Kelompok 3 : Dipandu Subdit GIFU (Kalimantan Timur, Papua, Jawa Barat,Aceh, Sumatera Selatan, Sulawesi Barat, Sulawesi Utara) 4. Kelompok 4 : Dipandu Subdit PKGI (Kalimantan Tengah, Papua Barat, Jawa Tengah, Sumatera Barat, Lampung, Bali) 5. Kelompok 5 : Dipandu Subdit PKKD (Kalimantan Utara, Nusa tenggara Timur, D.I. Yogyakarta, Kepulauan Riau, Jambi, Sulawesi Tenggara, Sulawesi Tengah) 3. Masing masing kelompok membahas hal yang sama

66 PANDUAN DISKUSI KELOMPOK KELOMPOK 1 : DIPANDU SUBDIT DM & GM 1. KALIMANTAN BARAT, 2. MALUKU UTARA, 3. DKI JAKARTA, 4. SUMATERA UTARA, 5. BANGKA BELITUNG 6. NUSA TENGGARA BARAT 7. GORONTALO

67 PANDUAN DISKUSI KELOMPOK KELOMPOK 2: DIPANDU SUBDIT PJPD 1. KALIMANTAN SELATAN, 2. MALUKU, 3. JAWA TIMUR, 4. RIAU, 5. BENGKULU, 6. BANTEN, 7. SULAWESI SELATAN

68 PANDUAN DISKUSI KELOMPOK KELOMPOK 3: DIPANDU SUBDIT GIFU 1. KALIMANTAN TIMUR, 2. PAPUA, 3. JAWA BARAT, 4. ACEH, 5. SUMATERA SELATAN, 6. SULAWESI BARAT, 7. SULAWESI UTARA

69 PANDUAN DISKUSI KELOMPOK KELOMPOK 4: DIPANDU SUBDIT PKGI 1. KALIMANTAN TENGAH, 2. PAPUA BARAT, 3. JAWA TENGAH, 4. SUMATERA BARAT, 5. LAMPUNG, 6. BALI

70 PANDUAN DISKUSI KELOMPOK KELOMPOK 5: DIPANDU SUBDIT PKKG 1. KALIMANTAN UTARA, 2. NUSA TENGGARA TIMUR, 3. D.I. YOGYAKARTA, 4. KEPULAUAN RIAU, 5. JAMBI, 6. SULAWESI TENGGARA, 7. SULAWESI TENGAH

71 PANDUAN DISKUSI KELOMPOK Output yang diharapkan : 1. Dihasilkannya rencana aksi dinkes propinsi 2. Dihasilkannya instrumen monev yang meliputi antara lain: Intervensi hasil PIS PK khususnya indikator Hipertensi Puskesmas memaparkan hasil pendataan indikator Hipertensi

72 TERIMA KASIH

KEBIJAKAN DAN STRATEGI PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN STROKE DI INDONESIA

KEBIJAKAN DAN STRATEGI PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN STROKE DI INDONESIA KEBIJAKAN DAN STRATEGI PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN STROKE DI INDONESIA Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kementerian Kesehatan RI O U T L I N E PENDAHULUAN SITUASI TERKINI STROKE
