LILIS LESTARI K

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "LILIS LESTARI K"

Transkripsi

1 PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN PROSES PEMBELAJARAN DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF PADA MATA PELAJARAN PRINSIP PRINSIP BISNIS KELAS XI PEMASARAN SMK NEGERI 1 KARANGANYAR TAHUN 2015/2016 SKRIPSI Oleh: LILIS LESTARI K PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Agustus 2016 i

2 ii

3 PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN PROSES PEMBELAJARAN DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF PADA MATA PELAJARAN PRINSIP PRINSIP BISNIS KELAS XI PEMASARAN SMK NEGERI 1 KARANGANYAR TAHUN 2015/2016 Oleh: LILIS LESTARI K Skripsi diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Ekonomi FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 iii

4 iv

5 v

6 ABSTRAK Lilis Lestari. K PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN PROSES PEMBELAJARAN DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF SISWA PADA MATA PELAJARAN PRINSIP PRINSIP BISNIS KELAS XI PEMASARAN SMK NEGERI 1 KARANGANYAR TAHUN 2015/2016. Skripsi, Surakarta : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Juli Tujuan dari penelitian ini adalah (1) Mengetahui Pengaruh Kompetensi Guru dalam Implementasi Kurikulum 2013 terhadap Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Prinsip Prinsip Bisnis pada kelas XI Pemasaran SMK N 1 Karanganyar (2) Mengetahui Pengaruh Proses Pembelajaran dalam Implementasi Kurikulum 2013 terhadap Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Prinsip Prinsip Bisnis Kelas XI Pemasaran SMK N 1 Karanganyar (3) Mengetahui Pengaruh Kompetensi Guru dan Proses Pembelajaran dalam Implementasi Kurikulum 2013 terhadap Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Prinsip Prinsip Bisnis kelas XI Pemasaran SMK N 1 Karanganyar. Penelitian ini merupakan penelitian dengan metode asosiatif kausal dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI Pemasaran SMK Negeri 1 Karanganyar. Teknik sampling yang digunakan adalah sampel jenuh. Teknik pengambilan data yang digunakan adalah dengan menggunakan angket atau kuisoner. Try Out dilakukan pada kegiatan di luar sampel yang berasal dari kelas XII Pemasaran. Hasil Validitas pada angket kompetensi guru adalah 23 dari 25 pernyataan dinyatakan valid dengan nilai reliabilitas sangat tinggi. Hasil Validitas pada angket proses pembelajaran adalah 14 dari 14 pernyataan dinyatakan valid dengan nilai reliabilitas sangat tinggi. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi berganda, uji t dan uji f. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa (1) Terdapat Pengaruh Kompetensi Guru dalam Implementasi Kurikulum 2013 terhadap Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Prinsip Prinsip Bisnis kelas XI Pemasaran. Hal ini ditunjukkan dengan nilai t hitung > t tabel ; 9,552 > 1,667. (2) Terdapat Pengaruh Proses Pembelajaran dalam Implementasi Kurikulum 2013 terhadap Hasil Belajar pada Mata Pelajaran Prinsip-Prinsip Bisnis kelas XI Pemasaran. Hal ini ditunjukkan dengan nilai t hitung > t tabel ; 2,036 > 1,667. (3) Terdapat Pengaruh Kompetensi Guru dan Proses Pembelajaran dalam Implementasi Kurikulum 2013 terhadap Hasil Belajar pada Mata Pelajaran prinsip-prinsip Bisnis kelas XI Pemasaran. Hal ini ditunjukkan dengan nilai t hitung > t tabel ; 51,726 > 3,128. Kata Kunci: Kompetensi Guru, Proses Pembelajaran, hasil belajar vi

7 ABSTRACK Lilis Lestari. K THE EFFECT OF THE TEACHER S COMPETENCE AND THE LEARNING PROCESS IN THE IMPLEMENTATION OF 2013 CURRICULUM TOWARD THE STUDENTS COGNITIVE LEARNING ACHIEVEMENT IN THE SUBJECT OF BUSINESS PRINCIPLES OF XI MARKETING CLASS OF SMK NEGERI 1 KARANGANYAR 2015/2016 ACADEMIC YEAR. Thesis, Surakarta: Teacher Training and Education Faculty.SebelasMaret University.July The aims of this research are to know: (1) the effect of the teacher s competence in the implementation of 2013 Curriculum toward the students learning achievement in the subject of Business Principles of XI Marketing class of SMK Negeri 1 Karanganyar, (2) the effect of the learning process in the implementation of 2013 Curriculum toward the students cognitive learning achievement in the subject of Business Principles of XI Marketing class of SMK Negeri 1 Karanganyar, (3) the effect of the teacher s competence and learning process in the implementation of 2013 Curriculum toward the students learning achievement in the subject of Business Principles of XI Marketing class of SMK Negeri 1 Karanganyar. This is a casual associative research which used quantitative approach. The population and the sample of this research are the students of XI Marketing Class of SMK Negeri 1 Karanganyar. The technique of sampling used in this research is convenience sampling/saturated sampling.the technique of collecting the data was done by using questionnaire. The try out was done by using the activity outside of the chosen sample which were coming from XII Marketing class. The result of the try out coming from the questionnaire of the teacher s competence was: 23 out of 25 statements were valid with high reliability number. The result of the try out coming from the questionnaire of the learning process was: 14 out of 14 statements were valid with high reliability number. The technique of analyzing the data used was double regression, t-test and f-test. Based on the result of the research, it can be concluded that (1) there is an effect of the teacher s competence in the implementation of 2013 Curriculum toward the student s cognitive learning achievement in the subject of Business Principles of XI Marketing class. It can be shown by the score of t statistic > t test ; 9,552 > 1,667. (2) There is an effect of the learning process in the implementation of 2013 Curriculum toward the student s learning achievement in the subject of Business Principles of XI Marketing class. It can be shown by the score of t statistic > t table ; 2,036 > 1,667. (3) There is an effect of the teacher s competence and learning process in the implementation of 2013 Curriculum toward the student s learning achievement in the subject of Business Principles of XI Marketing class. It can be shown by the score of t statistic > t table ;51,726 > 3,128. Keywords: Teacher s Competence, Learning Process, Learning Achievement. vii

8 MOTTO Cukuplah Allah sebagai penolong kami dan Allah adalah sebaik baik pelindung (Q.S. Ali Imran:173) Merupakan tanda baiknya islam seseorang adalah dia meninggalkan sesuatu yang tidak berguna baginya (HR. Tirmidzi) Tak boleh lelah dan kalah (Prof. Bacharudin Yusuf Habibie) Sekali kita merasakan bergantung kepada-nya, selama itu pula Allah menyediakan diri-nya untuk kita semua. Dialah pintu segala harapan, Dialah penyedia segala kebutuhan dan Dialah pemberi segala nikmat (Ustad Yusuf Mansyur) Jagalah mimpimu tetap hidup. Untuk menggapai mimpimu dibutuhkan keyakinan, visi, kerja keras dan dedikasi. Ingat, semua itu menjadi mungkin bagi yang punya keyakinan teguh (Gail Devers) Prinsip Orang korea: Ketika mereka bangun, kita sudah harus berjalan. Ketika mereka berjalan, kita sudah harus belari. Ketika mereka berlari, kita sudah terbang (Anonim) Allah merahasiakan masa depan untuk menguji kita agar berprasangka baik, merencana yang baik, berusaha yang baik serta bersyukur dan bersabar. Man Jadda wa Jada (Penulis) Ketika kita mengalami ketidakadilan, ketika kita diremehkan, ketika menderita oleh orang lain maka kita balas dengan kerja keras dan prestasi 2 kali lipat (Penulis) viii

9 KATA PERSEMBAHAN Skripsi ini saya persembahkan untuk : Ibu, Ibu, Ibu, Ibu dan Almarhum ayah yang sangat saya cintai Disiplin, kerja keras serta kasih sayang Ibu dan alm Ayah akan selalu ku ingat dalam hati dan pikiran saya, sebisa mungkin membuat ibu bangga dan membuat ayah tersenyum di surga. Aamiin Mbak Aisyah, Mbak Iffah,Monita Sari, Eva Rianti, Mayang Rizqi, Aga Dwi S, Rahma, Mariana, Trima, Andryas Dewi, Wahyu Istuningsih, Jesica Dinna K dan lain-lain Terimakasih untuk semangat dan persaudaraan yang insyaallah karena Allah kita dipertemukan dan hanya berpisah karena Allah yang menakdirkan, saling memberi nasehat dan semangat Teman Teman Pendidikan Ekonomi 2012 yang tidak bisa saya sebutkan satu per satu, terimakasih atas kebersamaan, persaudaraan dan kenangan selama ini. Almamater tercinta Universitas Sebelas Maret Surakarta ix

10 KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti panjatkan ke hadirat Allah SWT karena telah memberikan rahmat dan karunia-nya berupa ilmu, inspirasi, kesehatan dan keselamatan. Atas kehendak-nya peneliti dapat menyelesaikan skripsi dengan judul PENGARUH KOMPETENSI GURU DAN PROSES PEMBELAJARAN DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF SISWA PADA MATA PELAJARAN PRINSIP PRINSIP BISNIS KELAS XI PEMASARAN SMK NEGERI 1 KARANGANYAR TAHUN 2015/2016. Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Sarjana pada Program Studi Pendidikan Ekonomi, Fakultas Keguruan dan Ilmu pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Peneliti menyadari bahwa terselesainya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, peneliti penyampaian terimakasih kepada: 1. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Drs. Sunarto, M.M., Kepala Program Studi Pendidikan Ekonomi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Dr. Bambang Wasito Adi, M.Sc., selaku pembimbing I, yang selalu memberikan motivasi dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini. 4. Salman Alfarisy Totalia, S.Pd., M.Si., selaku pembimbing II, yang selalu memberikan pengarahan dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini. 5. Tenang Pranata, S.Pd, M.Pd., kepala SMK Negeri 1 Karanganyar yang telah memberikan izin dan kesempatan untuk melakukan penelitian disekolah tersebut. x

11 6. Munadi, S.Pd, M.Pd., selaku guru Mata Pelajaran Prinsip Prinsip Bisnis SMK Negeri 1 Karanganyar, yang telah memberikan bimbingan dan bantuan dalam penelitian. 7. Agus Sarono, S.Pd selaku ketua prodi Jurusan Pemasaran SMK N 1 Karanganyar yang telah memberikan bimbingan dan bantuan dalam penelitian. 8. Para siswi kelas XI Pemasaran SMK Negeri 1 Karanganyar yang telah berpartisipasi dalam penelitian ini. Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna dan hal ini antara lain karena keterbatasan peneliti. Meskipun demikian, peneliti berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan ilmu. Surakarta, Juni 2016 Peneliti xi

12 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERNYATAAN... ii HALAMAN PENGAJUAN... iii HALAMAN PERSETUJUAN... iv HALAMAN PENGESAHAN... v HALAMAN ABSTRAK... vi HALAMAN MOTTO... viii HALAMAN PERSEMBAHAN... ix KATA PENGANTAR... x DAFTAR ISI... xii DAFTAR BAGAN... xiv DAFTAR TABEL... xv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 6 C. Pembatasan Masalah... 7 D. Rumusan Masalah... 7 E. Tujuan Penelitian... 8 F. Manfaat penelitian... 8 BAB II KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA BERPIKIR DAN HIPOTESIS A. Kajian Teori B. Kerangka Berpikir C. Hipotesis xii

13 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu penelitian B. Desain Penelitian C. Populasi dan Sampel D. Teknik Pengambilan Sampel E. Teknik Pengumpulan Data F. Teknik Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen G. Teknik Analisis Data H. Prosedur Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian Deskripsi Data Hasil Uji Prasyarat Analisis Hasil Uji Hipotesis B. Pembahasan BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan B. Implikasi C. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiii

14 DAFTAR BAGAN Bagan Halaman 1. Alur Prosedur Penelitian xiv

15 DAFTAR TABEL Tabel Halaman 1. Perbedaan Esensi KTSP dan Kurikulum Kegiatan Pembelajaran Berdasarkan Pendekatan Saintifik Perencanaan waktu penelitian Definisi Operasional Variabel Pemberian Skor untuk Jawaban Positif Pemberian Skor untuk Jawaban Negatif Hasil Uji Validitas Kompetensi Guru Hasil Uji Validitas Proses Pembelajaran Hasil Uji Validitas Try Out Ulang pada Variabel Kompetensi Guru Hasil Uji Reliabilitas Kompetensi Guru dan Proses Pembelajaran Hasil Uji Reliabilitas Try Out Ulang Kompetensi Guru dan Proses Pembelajaran Diskripsi Data Statistik Hasil Uji Regresi Berganda Nilai T tabel Kompetensi Guru Nilai T tabel Proses Pembelajaran Nilai F tabel Kompetensi Guru dan Proses Pembelajaran Nilai R Square Variabel X 1 dan X 2 secara parsial Nilai R Square Variabel X 1 dan X 2 secara Simultan xv

16 DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 1. Skema Kerangka Berpikir Hasil Uji Normalitas Kompetensi Guru Hasil Uji Normalitas Proses Pembelajaran Hasil Uji Normalitas Hasil Belajar Hasil Uji Linieritas xvi

17 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Definisi Operasional Variabel Kisi kisi Try Out Instrumen Kompetensi Guru Angket Try Out Variabel Kompetensi Guru Pedoman Penskoran Angket Try Out Instrumen Kompetensi Guru Kisi kisi Try Out Instrumen Proses Pembelajaran Angket Try Out Variabel Proses Pembelajaran Pedoman Penskoran Angket Try Out Instrumen Proses Pembelajaran... ` Angket Try Out Ulang Variabel Kompetensi Guru Uji Validitas Try Out Kompetensi Guru Uji Reliabilitas Try Out Kompetensi Guru Uji Validitas Try Out Proses Pembelajaran Uji Reliabilitas Try Out Proses Pembelajaran Uji Validitas Try Out Ulang Kompetensi guru Uji Reliabilitas Try Out Ulang Kompetensi guru Kisi kisi Instrumen Kompetensi Guru Angket Kompetensi Guru Pedoman Penskoran Angket Kompetensi Guru Kisi kisi Instrumen Proses Pembelajaran Angket Proses Pembelajaran Pedoman Penskoran Angket Proses Pembelajaran Daftar nama siswa sampel penelitian Tabulasi Data Validitas Kompetensi Guru Tabulasi Data Reliabilitas Kompetensi Guru Tabulasi Data Validitas Proses Pembelajaran Tabulasi Data Reliabilitas Proses Pembelajaran Hasil Uji Prasyarat Analisis Data dengan SPSS Hasil Uji Hipotes dengan SPSS xvii

18 28. Ijin Menyusun Skripsi Permohonan Ijin Penelitian Rektor UNS Permohonan Ijin Penelitian SMK N 1 Karanganyar Surat Keterangan telah melaksanakan penelitian Foto foto kegiatan Penelitian xviii

PENGARUH EFIKASI DIRI DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PROGRAM KEAHLIAN PEMASARAN SMK NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016

PENGARUH EFIKASI DIRI DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PROGRAM KEAHLIAN PEMASARAN SMK NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016 PENGARUH EFIKASI DIRI DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PROGRAM KEAHLIAN PEMASARAN SMK NEGERI 1 SUKOHARJO TAHUN AJARAN 2015/2016 SKRIPSI Oleh: ROFIQI HARIS K7412155 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN
