SKRIPSI. ADAPTASI MAHASISWA ASAL KARANGASEM DALAM MEMILIH HUNIAN KOS DI KOTA DENPASAR (Studi Kasus Mahasiswa Rantauan Asal Karangasem) Oleh :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "SKRIPSI. ADAPTASI MAHASISWA ASAL KARANGASEM DALAM MEMILIH HUNIAN KOS DI KOTA DENPASAR (Studi Kasus Mahasiswa Rantauan Asal Karangasem) Oleh :"

Transkripsi

1 SKRIPSI ADAPTASI MAHASISWA ASAL KARANGASEM DALAM MEMILIH HUNIAN KOS DI KOTA DENPASAR (Studi Kasus Mahasiswa Rantauan Asal Karangasem) Oleh : I MADE ARYA SUGIAWAN PROGRAM STUDI ANTROPOLOGI FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2016

2 ADAPTASI MAHASISWA ASAL KARANGASEM DALAM MEMILIH HUNIAN KOS DI KOTA DENPASAR (Studi Kasus Mahasiswa Rantauan Asal Karangasem) Skripsi ini diajukan kepada panitia ujian sebagai salah satu satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Antropologi pada Fakultas Ilmu Budaya Universitas Udayana Oleh : I MADE ARYA SUGIAWAN PROGRAM STUDI ANTROPOLOGI FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2016

3

4

5

6

7 ABSTRAK Mahasiswa yang merantau akan membutuhkan tempat tinggal, terlebih lagi jika mereka pergi ke Negara atau ke daerah lain yang sama sekali belum pernah mereka jalani. Bagi mahasiswa atau mahasiswa baru yang sedang merantau ke kota lain untuk menempuh ilmu, pasti akan mencari tempat tinggal untuk berlindung. Tempat tinggal atau hunian kos adalah hal pertama yang dibutuhkan dan dicari sebelum mereka melanjutkan studi mereka. Dengan adanya tempat tinggal maka para mahasiswa akan mempunyai lingkungan baru dengan suasana yang berbeda dari tempat asal mereka. Guna mempermudah proses adaptasi mahasiswa asal karangasem, dominan mahasiswa tersebut memilih hunian kos yang sama dengan mahasiswa asal Karangasem lainnya. Namun di sisi lain, hal ini juga menuntut mahasiswa tersebut untuk beradaptasi dan menyesuaikan gaya hidup agar mampu bersosialisasi dengan sesama penghuni kos dari daerah lain. Atas asumsi tersebut, terdapat dua rumusan masalah yang menjadi pokok bahasan dalam skripsi ini meliputi: (1) Apa faktor penyebab mahasiswa asal Karangasem memilih hunian kos yang di dominasi oleh orang yang juga berasal dari Karangasem?. (2) Bagaimanakah strategi adaptasi serta implikasinya mahasiswa baru asal Karangasem terhadap mahasiswa yang berasal dari daerah lain? Landasan teori yang digunakan untuk menganalisis permasalahan dalam penelitian ini adalah teori adaptasi. Konsep yang digunakan sebagai kerangka pikir yakni (1) Adaptasi, (2) Mahasiswa, dan (3) Hunian Kos. Data dikumpulkan dengan metode observasi partisipasi, wawancara serta studi kepustakaan. Penentuan informan dilakukan dengan teknik purposive sampling. Hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa (1) Faktor penyebab pemilihan hunian kos meliputi faktor penyebab eksternal yaitu, pengaruh teman sebaya, ajakan pacar, dan saran oarng tua. Sedangkan penyebab internal yaitu, rasa ingin mandiri, dan gaya hidup. (2) Strategi adaptasi dan implikasinya mahasiswa baru asal Karangasem terhadap mahasiswa yang berasal daerah lain meliputi adaptasi bahasa, adaptasi gaya hidup, nongkrong, main playstation, olahraga, dugem dan main game. Implikasi terhadap gaya hidup menyebabkan prilaku konsumerisme dan kecenderungan terjerumus kedalam pergaulan bebas. Kata kunci: Adaptasi, Mahasiswa, dan Gaya Hidup

8 KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti panjatkan ke hadapan Tuhan Yang Maha Esa atas anugerah-nya skripsi ini dapat diselesaikan. Dengan segala kekurangan dan keterbatasannya, skripsi ini ditulis dalam rangka memenuhi syarat untuk memperoleh gelar sarjana pada Program Studi Antropologi, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Udayana. Skripsi ini dapat diselesaikan berkat bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Untuk itu peneliti menyampaikan penghargaan dan ucapan terima kasih kepada yang terhormat seperti berikut. (1) Prof. Dr. Ni Luh Sutjiati Beratha, M.A, selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya yang sudah memberikan kesempatan dan segala fasilitas selama peneliti menempuh perkuliahan di Fakultas Sastra dan Budaya. (2) Drs. I Nyoman Suarsana, M.Si, selaku Ketua Prodi Antropologi sudah memberikan dorongan yang besar dan segala kemudahan selama peneliti mengikuti proses perkuliahan dan bimbingan di Prodi Antropologi. (3) Dr. Drs. Industri Ginting Suka, M.S. selaku pembimbing I yang dengan penuh keuletan dan ketelitian membimbing peneliti untuk segera menyelesaikan skripsi ini. (4) Bambang Dharwiyanto Putro, S.S., M.Hum. selaku pembimbing II yang dengan penuh kesabaran dan ketekunan membimbing peneliti hingga skripsi ini selesai seperti bentuknya sekarang ini. viii

9 (5) Para informan yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang sudah bersedia memberikan informasi untuk penulisan skripsi ini. (6) Kerabat Mahasiswa Antropologi (Krama Udayana) angkatan 2010 terutama Torang, Ningrum, Didi, Andi, Alfred, Charles, Aldu, Raka, Aik, Wira Anom, Angga, Ijal, Wira, Ucok, Pandu 2012, Gus Oka 2013, Yudeng 2013, Yudik 2013, Sarah, Asri 2013 dan Dini 2013 yang selalu memberikan motivasi kepada penulis agar segera menyelesaikan penulisan skripsi ini. (7) Tidak lupa juga Bu Dayu kantin dan para mbok pegawai, kakak, saudara, dan adikku Kak Aik, Bang Coy, Ressa dan Lisa Arkeo, Nanda Sejarah, Bli Haris, dan masih banyak lagi yang telah memberikan bantuan yang begitu berarti hingga skripsi ini rampung. (8) Komunitas RUKO Lempoeng, Dandi, Swelel, Edo, Lucky, Tommy, Donyot, Prit, Bima, Sinar, Krisna, Abdi, Kocik, Pak Ruko, Dewa, Reza, Unyil, Badrun, Tate, Gus Alit dan masih banyak lagi yang sudah bersedia memberikan informasi untuk penulisan skripsi ini. (9) Bapak, Ibu Negara tercinta, Nina pacar terkasih belahan jiwa, yang tak hentihentinya mengingatkan dan mendoakan penulis, agar segera menyelesaikan skripsi ini. Tanpa bantuan dan dukungan tersebut niscaya skripsi ini tidak akan pernah selesai, karena itu kepada mereka skripsi ini dipersembahkan. Denpasar, Juli 2016 Penulis ix

10 DAFTAR ISI Halaman Judul... Persyaratan Gelar... Pernyataan Keaslian... Lembar Pengesahan... Panitia Penguji... Persembahan... Abstrak... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR/FOTO... i ii iii iv v vi vii viii x xiv xv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Manfaat Teoretis Manfaat Praktis Kerangka Teori dan Konsep... 6 x

11 1.4.1 Kerangka Teori Kerangka konsep Teori Adaptasi Mahasiswa Hunian Kos Model Penelitian Metode Penelitian Lokasi Penelitian Penentuan Informan Jenis dan Sumber Data Teknik Pengumpulan Data Metode Observasi Partisipasi Metode Wawancara Metode Kepustakaan Metode Dokumentasi Analisis Data BAB II GAMBARAN UMUM KELURAHAN SUMERTA 2.1 Lokasi dan Lingkungan Alam Demografi Kelurahan Sumerta Sejarah Kelurahan Sumerta Deskripsi Lokasi Penelitian xi

12 BAB III FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMILIHAN HUNIAN KOS MAHASISWA ASAL KARANGASEM 3.1 Faktor Eksternal Pengaruh dari Teman Sebaya Ajakan Pacar Saran Orang Tua Faktor Inteernal Rasa ingin Mandiri Gaya Hidup BAB IV STRATEGI ADAPTASI MAHASISWA ASAL KARANGASEM TERHADAP LINGKUNGAN SERTA IMPLIKASINYA 4.1 Adaptasi Bahasa Adaptasi Gaya Hidup Nongkrong Main Playstation Olahraga Dugem Main Game Implikasi Terhadap Gaya Hidup Konsumerisme Pergaulan Bebas xii

13 BAB V PENUTUP Simpulan Saran Daftar Pustaka Pedoman Wawancara Daftar Informan xiii

14 DAFTAR TABEL Halaman 2.1 Daftar Nama Desa dan Kelurahan Kecamatan Dentim Batas Wilayah Desa Kesiman Kecamatan Dentim Jumlah Penduduk Desa Kesiman Jumlah Penduduk Desa Kesiman Berdasarkan Agama Data Etnis Yang Ada Desa Kesiman Mata Pencaharian Hidup Masyarakat Desa Kesiman xiv

15 DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Peta Kota Denpasar Perspektif Wilayah Kecamatan Peta Kecamatan Denpasar Timur Peta Wilayah Penelitian Foto Lokasi Hunian Kos Di Jalan Kembang Matahari Foto Nongkrong Bersama di Warung Akasia Foto Kegiatan Main Pes di Rental Playstation Foto Aktivitas Futsal dan Snorkling Mahasiswa Rantauan Foto Dugem Bersama di Sebuah Club Foto Main Spirit (judi kartu) xv

KATA PENGANTAR. Puji syukur peneliti panjatkan ke hadapan Tuhan Yang Maha Esa atas

KATA PENGANTAR. Puji syukur peneliti panjatkan ke hadapan Tuhan Yang Maha Esa atas KATA PENGANTAR Puji syukur peneliti panjatkan ke hadapan Tuhan Yang Maha Esa atas anugerah-nya skripsi ini dapat diselesaikan. Dengan segala kekurangan dan keterbatasannya, skripsi ini ditulis dalam rangka
