juga telah mulai mengarah pada pentingnya pariwisata baik mereka yang terlibat langsung

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "juga telah mulai mengarah pada pentingnya pariwisata baik mereka yang terlibat langsung"

Transkripsi

1 BAB I A. Latar Belakang Masalah Pariwisata memang menjadi suatu aktifitas yang mendapat perhatian besar baik dari masyarakat maupun dari pihak pemerintah. Bagi masyarakat internasional dengan semakin sadarnya manusia untuk meluangkan waktunya dengan tujuan berwisata. Secara nasional masyarakat Indonesia juga telah mulai mengarah pada pentingnya pariwisata baik mereka yang terlibat langsung maupun yang hanya menjadi supporting element dalam pariwisata. Bagi Indonesia sektor pariwisata pada mulanya dikembangkan setelah memperhatikan terbatasnya ketersediaan minyak dan gas dan sumber tambang lainnya untuk jangka panjang, yang mulanya menjadi sektor andalan bagi negara Indoesia terlebih lagi Indonesia sangat kaya dengan berbagai bahan tambang khususnya minyak dan gas. Sektor pariwisata bahkan dapat dikatakan menjadi barang baru bagi Indonesia dan baru mulai dikerjakan dengan serius sejak sekitar awal tahun delapan puluhan. Pariwisata adalah suatu aktifitas yang sangat sensitif, karena obyek dari kegiatan pariwisata. Secara umum tujuan akhir dari proses pergerakan dalam pariwisata sesungguhnya adalah upaya memberi pelayanan maksimal yang berfokus pada kepuasan dan memuaskan pelanggan. Adanya pariwisata hampir tidak pernah terlepas dari pentingnya sektor pendukung seperti

2 lingkungan, demografi, geografi, perbankan, scuerity, serta diikuti oleh peran teknologi informasi dan komunikasi. Kemajuan teknologi informasi merupakan salah satu faktor pendorong pemasaran pariwisata. Teknologi ini sudah banyak diadopsi oleh kalangan pemerintah, pendidikan, bisnis dan lainnya sebagai sarana promosi, desiminasi informasi dan transaksi, oleh karena itu kemudian muncul istilah e-government, e-learning,e-business, e commerece dan sebagainya. Bahwa dunia pariwisata yang menjadi salah satu bidang garapan pemerintah sudah saatnya memanfaatkan Teknologi Informasi sebagai implementasi dalam e-government untuk mempublikasikan dan memasarkan potensi wisata daerah. Dengan memanfaatkan Teknologi Informasi berarti adanya suatu sistem Informasi manajemen yang berbasis pada pengolahan data elektronik. Namun demikian sebenarnya masih banyak hambatan atau kendala yang dihadapi dalam penerapan Teknologi Informasi ini diantaranya itu masih terbatasnya Sumber Daya Manusia yang handal di bidang ini yang mampu mengelola, memanfaatkan dan mengembangkan teknologi informasi di bidang pariwisata, fungsi Teknologi Informasi untuk proses pengolahan data dan transaksi yang komplek serta penyediaan informasi bagi publik masih sangat terbatas, terkadang masih dijumpai kejanggalan sebagai birokrat untuk membuka akses kepada publik itu padahal memang data dan informasi ditunjukkan untuk konsumsi publik. Seiring meningkatnya pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat, kebutuhan untuk

3 berliburpun menjadi

4 semakin meningkat sehingga diperlukan suatu insformasi tentang tujuan wisata, objek wisata yang menarik, sarana yang tersedia seperti transportasi, produk wisata dan sebagainya, namun demikian sering sekali wisatawan atau calon wisatawan baik lokal ataupun mancanegara mengalami kesulitan untuk memperoleh informasi tentang objek wisata karena tidak mengetahui dimana dan dari siapa informasi didapatkan. Karekteristik utama pariwisata di Kabupaten Ngawi adalah mengandalkan panorama atau bentang alam yang indah, budaya tradisional yang masih terjaga, serta peninggalan bangunanbangunan tua bersejarah yang sampai saat ini masih dijaga keasliannya. Banyak perpaduan objek wisata alami yang sudah tersentuh dengan manajemen modern dan berdampak positif bagi perkembangan industri pariwisata di Kabupaten Ngawi. Di Kabupaten Ngawi ada beberapa objek wisata antara lain Air Terjun Pengantin, Pemandian Tawun, Air Terjun Srambang, Waduk Pondok, kebun teh Jamus, perkebunan karet Tretes, Museum Trinil, Gunung Lirliran, pesanggrahan Srigati,rumah peninggalan dr.krt Radjiman Widiadiningrat, Benteng Van Den Bosch, dan masih ada lainnya. Objek pariwisata unggulan di Ngawi salah satunya adalah bangunan kuno peninggalan Belanda tahun 1839 yaitu Benteng Pendem Van Den Bosch yang berada di kelurahan Pelem, kabupaten Ngawi. Benteng ini memiliki ukuran bangunan 165m x 80m dengan luas tanah 18 Ha. Benteng ini di bangun di area pertemuan aliran Bengawan Solo dengan sungai Madiun sebab benteng

5 ini dimanfaatkan untuk tempat persinggahan Belanda. Bangunan Van Den Bosch berarsitektur C astle Eropa berpadu corak Indische sehingga dapat menyuguhkan pemandangan cagar budaya yang sangat megah bila dipandang. Tembok dan tiang penyangga masih berdiri kokoh sampai sekarang, begitu juga bangunan disekitar benteng masih terlihat asli. Benteng Van Den Bosch sering digunakan untuk acara foto setion,dan foto prewed karena background bangunan tua Belanda yang indah dan unik. Disekitar Benteng juga terdapat fasilitas-fasilitas pendukung lainnya seperti : gazebo-gazebo, wahana permainan, taman labirin,kantin, dan tempat parkir yang luas. Objek wisata Benteng Pendem bersebelahan dengan Taman Makam Pahlawan. Objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch adalah salah satu objek tujuan wisata di Kabupaten Ngawi yang terkenal, jadi untuk memajukan serta meningkatkan jumlah wisatawan di objek wisata Benteng Pendem ini diperlukan informasi yang mendetail dan lebih akurat. Oleh sebab itu diperlukan alat promosi seperti sosial media karena dianggap lebih mudah untuk menda patkan informasi pariwisata melalui smartphone pribadi. Dalam hal ini penulis memilih objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch yang banyak diminati oleh wisatawan. Berdasarkan uraian diatas penulis mengambil judul PEMASARAN MELALUI MEDIA SOSIAL DI OBJEK WISATA BENTENG PENDEM VAN DEN BOSCH KABUPATEN NGAWI.

6 B. Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang masalah diatas dapat dirumuskan permasalahan-permasalahan sebagai berikut : 1. Bagaimana usaha pengelola dalam memasarkan potensi objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch? a. Kendala apa saja yang dihadapi pihak pengelola dalam memasarkan objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch? C. Tujuan Penelitian Dari perumusan masalah diatas maka tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui usaha apa saja yang dilakukan oleh pengelola dalam memasarkan po tensi objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch. 2. Untuk mengetahui kendala apa saja yang dihadapi pihak pengelola dalam memasarkan objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch. D. Manfaat Penelitian

7 Dalam mengadakan suatu penelitian baik itu yang bersifat formal maupun non fomal pasti ingin mendapatkan sesuatu yang bermanfaat. Adapun manfaat dari penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Manfaat Teoritis Manfaat diadakannya penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan pengetahuan dalam bidang Usaha Perjalanan Wisata khususnya dalam kajian peran promosi dan pemasaran dalam

8 meningkatkan jumlah wisatawan dan untuk referensi perpustakaan. Dan memberikan sumbangan pemikiran kepada penilitian-penilitian yang akan datang apabila akan mengadakan penelitian yang serupa maupun yang akan melanjutkan penilitian ini. 1. Manfaat Praktis Manfaat diadakannya penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi kepada semua pihak yang memerlukan turutama pemerintah Kabupaten Ngawi tentang objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch. Mempromosikan objek wisata tersebut dengan tujuan mengembangkan potensi objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch sebagai objek paling favorit di daerah Ngawi, sehingga dapat meningkatkan jumlah wisatawan yang berkunjung serta memberi masukan kepada pengelola objek untuk memecahkan masalah yang berkaitan dengan objek wisata tersebut. E. Kajian Teori Menurut Oka A. Yoeti pariwisata adalah suatu perjalanan yang dilakukan untuk sementara waktu, yang diselenggarakan dari suatu tempat ke tempat lain dengan maksud bukan usaha atau mencari nafkah di tempat yang dikunjungi, tetapi semata-mata untuk memenuhi keinginan yang

9 beraneka ragam.(oka A. Yoeti.1985:110)

10 Suatu obyek wisata akan semakin ramai dikunjungi oleh wisatawan apabila mempunyai suatu atraksi wisata, akomodasi serta aksesibilitas yang memadai sebagai daya tarik wisata. Daya tarik wisata adalah hal-hal yang dapat menarik orang untuk berkunjung ke suatu tempat karena adanya benda-benda yang tersedia dan terdapat di alam semesta, hasil ciptaan manusia dan tata cara hidup masyarakat. Suatu akomodasi sangat penting dalam dunia pariwisata karena sebagai tempat menginap para wisatawan yang berkunjung. Wisatawan yang berkunjung di suatu objek tidak berasal dari daerah sekitar saja melainkan dari luar daerah juga ada. Selain itu aksesibilitas yang memadai supaya mudah dijangkau oleh para wisatawan yang akan berkunjung meskipun objek wisata terse but letaknya tidak strategis.(oka A. Yoeti. 1985:28). Suatu daerah tujuan wisata mempunyai ciri khas yang menarik untuk membuat wisatawan berkunjung antara lain adalah Benda-benda tersedia dan terdapat di alam semesta (natural amnitis) contohnya bentuk tanah dan pemandangannya,iklim,hutan belukar,flora dan fauna. Kemudian berdasarkan hasil ciptaan manusia contohnya monument bersejarah,sisa peradaban masa lalu, museum tradisional, pameran, festival, upacara naik haji, upacara perkawinan, serta khitanan, tempat ibadah seperti masjid, kuil, gereja, candi maupun pura. Dan yang terakhir adalah tata hidup masyarakat yang meliputi kebiasaan hidup, adat istiadat dan tata cara masyarakat, dapat dicontohkan dengan kegiatan upacara pemakaman mayat di Tanah Toraja. (Ok

11 a A. Yoeti. 1985:30).

12 Wisatawan dari dalam negeri adalah wisatawan yang hanya pindah tempat sementara di dalam lingkungan wilayah negerinya sendiri selama mengadakan perjalanan, maka ini dinamakan pariwisata domestik. Sedangkan wisatawan dari luar negeri adalah wisatawan yang berasal dari luar negeri yang melakukan perjalanan dari suatu negeri ke negeri lain, maka dinamakan pariwisata international. Kedatangan wisatawan dari luar negeri membawa mata uang asing (pem asukan valuta asing) yang dikunjungi wisatawan ini disebut pariwisata aktif. Seorang warga Nega ra Indonesia melakukan perjalanan ke luar negeri memberikan efek negatif terhadap neraca pemb ayaran negaranya, ini dinamakan pariwisata pasif. Pariwisata jangka pendek adalah seorang wisatawan yang melakukan perjalanan di suatu tempat atau Negara untuk berkunjung menikmati daya tarik obyek wisata tetapi hanya beberapa hari saja Pariwisata jangka panjang adalah seorang wisatawan yang melakukan perjalanan di suatu tempat atau Negara untuk menikmati daya tarik obyek wisata waktunya sampai berbulan-bulan. Diperhitungkan pula menurut waktu lamanya ia tinggal di tempat atau Negara yang bersangkutan Hal ini menimbulkan istilah-istilah pariwisata jangka pendek dan pariwisata jangka panjang, yang mana tergantung kepada ketentuan-ketentuan yang diberlakukan oleh suatu negara untuk mengukur pendek atau panjangnya waktu yang dimaksud. Wisatawan yang datang sendiri atau tunggal adalah wisatawan yang melakukan perjalanan disuatu objek wisata hanya sendirian atau dua orang saja. Sedangkan wisatawan rombongan

13 adalah wisatawan yang melakukan

14 perjalanan disuatu objek wisata dalam jumlah banyan antara 15 sampai 20 orang sering disebut rombongan atau kelompok. Maka timbullah istilah-istilah pariwisata tunggal dan pariwisata rombongan. Dilihat dari segi alat pengangkutnya yang dipergunakan oleh wisatawan, maka kategori ini dapat dibagi menjadi: pariwisata udara adalah suatu perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan dengan menggunakan angkutan udara yaitu pesawat terbang, pariwisata laut adalah suatu perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan dengan menggunakan angkutan laut yaitu kapal, pariwisata kereta api adalah suatu perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan dengan menggunakan angkutan kereta api yaitu kereta api serta pariwisata mobil adalah suatu perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan dengan menggunakan angkutan mobil, tergantung apakah wisatawan tiba dengan pesawat udara, kapal laut, kereta api, atau mobil (Nyoman S Pendit 1986:34 ). Yang berkaitan dengan jenis-jenis wisata dapat dibedakan sebagai berikut: 1. Wisata budaya adalah suatu perjalanan yang dilakukan atas dasar keinginan untuk memperluas pandangan hidup seseorang dengan jalan mengadakan kunjungan atau peninjauan ke tempat lain atau ke luar negeri, mempelajari keadaan rakyat, kebiasaan dan adat istiadat mereka. 2. Wisata kesehatan adalah suatu perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan dengan tujuan untuk menukar keadaan dan lingkungan tempat sehari-hari dimana ia tinggal demi kepentingan

15 beristirahat baginya dalam arti jasmani dan rohani dengan mengunjungi tempat peristirahatan seperti mata air panas

16 yang dipercaya mengandung mineral yang dapat menyembuhkan segala penyakit. 3. Wisata olah raga adalah suatu perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan dengan tujuan berolahraga atau memang sengaja bermaksud mengambil bagian aktif dalam pesta olahraga disuatu tempat atau negara seperti Asian Games. 4. Wisata industri adalah perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan untuk mengunjungi pameran pameran dan pekan raya yang bersifat komersial, seperti pameran industri, pameran dagang dan sebagainya. 5. Wisata politik adalah perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan rombongan pelajar atau mahasiswa,orang-orang awam dengan tujuan untuk mengadakan peninjauan atau penelitian termasuk dalam golongan wisata industri ini. 6. Wisata sosial adalah pengorganisasian suatu perjalanan murah serta mudah untuk memberi kesempatan kepada golongan masyarakat ekonomi lemah untuk mengadakan perjalanan misalnya kaum buruh. 7. Wisata pertanian adalah pengorganisasian perjalanan yang dilakukan ke proyek-proyek pertanian, perkebunan, ladang dimana wisatawan rombongan dapat mengadakan kunjungan dan peninjauan untuk studi maupun melihat-lihat keliling sambil menikmati segarnya tanaman beraneka warna dan suburnya pembibitan sebagai jenis sayur mayur dan palawija di sekitar perkebunan yang dikunjungi.

17

18 8. Wisata cagar alam dalah jenis wisata yang diselenggarakan oleh agen atau biro perjalanan yang mengkhususkan usaha-usaha dengan jalan mengatur wisata ke tempat atau daerah cagar alam yang kelestariannya dilindungi oleh undang-undang. 9. Wisata bulan madu adalah suatu penyelenggaraan perjalanan bagi pasangan-pasangan merpati, pengantin baru yang sedang bulan madu dengan fasilitas-fasilitas khusus dan tersendiri demi kenikmatan perjalanan dan kunjungan mereka. 10. Wisata pilgrim adalah perjalanan yang dilakukan oleh wisatawan rombongan ke tempattempat yang berkaitan dengan agama, sejarah, adat istiadat dan kepercayaan umat dalam masyarakat (Nyoman S Pendit. 1986:36 ). Penetapan tujuan-tujuan promosi adalah setiap Organisasi Pariwisata Nasional hendaknya menyadari bahwa dia bekerja dalam suatu lingkungan kerja yang dinamis dalam setiap pasar wisata yang telah dipilih dan karena itu dia merencanakan dan merealisasi program-program promosi yang fleksibel guna mudah menyesuaikannya dengan perubahan pola perjalanan dan keinginan konsumen prasarana wisata negara tersebut. Untuk merumuskan tujuan promosi secara jelas, terlebih dahulu harus dilakukan suatu analisis yang mendalam mengenai situasi pasar wisata yang ada analisis situasi itu harus meliputi hal-hal seperti: atraksi wisata, sumber-sumber kekayaan dan fasilitas wisata yang dimiliki negara itu, penelitian yang objektif mengenai fasilitas

19 mengenai produk wisata yang dimiliki, pasar wisata yang utama

20 maupun pasar wisata pendukung yang mendatangkan arus wisatawan ke negara itu,kategori dan klasifikasi kelompok wisatawan yang mengunjungi negara itu berdasarkan maksud perjalanan wisatawan, negara-negara yang menjadi saingan yaitu mengenai produk wisatanya, bagi pasar wisatanya dan jenis-jenis wisatawan yang mengunjungi negara saingan itu, strategi organisasi pariwisata nasional yang didasarkan kepada fungsinya, baik yang bersifat tanggung jawab langsung maupun yang bersifat konsultasi, serta informasi mengenai kegiatan promosi di masa lampau, data mengenai hasil-hasilnya dan penilaiannya (Salah Wahab. 1989: 93). Tujuan umum dalam kegiatan promosi adalah tujuan umum promosi yang harus dibedakan dari tujuan pemasaran pada umumnya, biasanya berupa sasaran penjualan yang harus dicapai. Karena itu, tujuan promosi yang umum itu harus diungkapkan dalam bentuk angka-angka yang berasal dari penjualan. Porsi pasar atau jumlah kedatangan wisatawan dan jumlah malam menginap wisatawan. Jika tujuan umum pemasaran biasanya bersifat deskriptif dan filosofis yang diuraikan secara garis besar oleh organisasi pariwisata nasional, maka target pemasaran biasanya berupa perkiraan yang bersifat kuantitas akan hasil-hasil yang akan dicapai menurut jangka waktu tertentu. Hal inilah sebenarnya apa yang kita maksudkan dengan tujuan promosi pada umumnya. Hal ini perlu diketahui antara lain : sasaran khalayak, jenis dan ukurannya, hasilhasil komunikasi yang ingin dicapai, tanggapan masyarakat terhadap media dean pesan iklan tertentu, penetapan isi pesan iklan, media yang akan dipergunakan (Salah Wahab. 1989:93).

21

22 Tujuan khusus dalam kegiatan promosi adalah tujuan khusus dalam upaya promosi harus meliputi unsur-unsur utama seperti : 1. Sasaran Adalah suatu tehnik untuk mendekati konsumen selain itu, sasaran kita harus tepat supaya promosi kita berjalan dengan lancar, sasaran utama dalam promosi adalah konsumen. 2. Isi Pesan Iklan Adalah isi dari pesan iklan yang sudah disampaikan kepada konsumen pesannya dapat melalui media cetak maupun elektronik, bentuknya berupa ajakan dan himbauan. 3. Tujuan Adalah bertujuan untuk menarik konsumen supaya menggunakan produk yang sudah kita promosikan. ( Salah Wahab.1989:294) Media sosial adalah sebuah media online, dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan isi meliputi blog, jejaring sosial, wiki, forum dan dunia virtual. Blog merupakan bentuk media sosial yang paling umum digunakan oleh masyarakat di seluruh dunia. Pendapat lain mengatakan bahwa media sosial adalah media online yang mendukung interaksi sosial dan media sosial menggunakan teknologi berbasis web yang mengubah komunikasi menjadi dialog interaktif. Jejaring sosial merupakan situs dimana setiap orang bisa membuat web page pribadi, kemudian

23 terhubung dengan teman-teman untuk berbagi

24 informasi dan berkomunikasi. Jejaring sosial terbesar antara lain Facebook, Myspace, dan Twitter. Jika media tradisional menggunakan media cetak dan media br oadcast, maka media sosial menggunakan internet. Media sosial mengajak siapa saja yang tertarik untuk berpertisipasi dengan memberi kontribusi dan feedback secara terbuka, memberi komentar, serta membagi informasi dalam waktu yang cepat dan tak terbatas. Saat teknologi internet dan mobile phone makin maju maka media sosial pun ikut tumbuh dengan pesat.kini untuk mengakses facebook atau twitter misalnya, bisa dilakukan dimana saja dan kapan saja hanya dengan menggunakan sebuah mobile phone. Demikian cepatnya orang bisa mengakses media sosial mengakibatkan terjadinya fenomena besar terhadap arus informasi tidak hanya di negara-negara maju,tetapi juga di Indonesia. Karena kecepatannya media sosial juga mulai tampak menggantikan peranan media massa konvensional dalam menyebarkan berita-berita ( Pesatnya perkembangan media sosial kini dikarenakan semua orang seperti bisa memiliki media sendiri. Jika untuk memiliki media tradisional seperti televisi, radio, atau koran dibutuhkan modal yang besar dan tenaga kerja yang banyak, maka lain halnya dengan media. Seorang pengguna media sosial bisa mengakses menggunakan social media dengan jaringan internet bahkan yang aksesnya lambat sekalipun, tanpa biaya besar, tanpa alat mahal dan dilakukan sendiri tanpa karyawan. Kita sebagai pengguna social media

25 dengan bebas bisa mengedit, menambahkan, memodifikasi baik tulisan, gambar, video, grafis, dan berbagai model content lainnya. Media sosial merupakan alat promosi bisnis yang efektif karena dapat diakses oleh siapa saja, sehingga jaringan promosi bisa lebih luas. Media sosial menjadi bagian yang sangat diperlukan oleh pemasaran bagi banyak perusahaan dan merupakan salah satu cara terbaik untuk menjangkau pelanggan dan klien. Media sosial seperti blog, facebook, twitter, dab youtube memiliki sejumlah manfaat bagi perusahaan dan lebih cepat dari media konvensional seperti media cetak dan iklan TV, brosur dan selebaran. F. Metode Penelitian 1. Tempat Penelitian Penelitian ini dilakukan di kelurahan Pelem, Kecamatan Ngawi, secara administratif terletak di Kabupaten Ngawi Provinsi Jawa Timur kurang lebih sekitar 60 KM dari Kota Solo. Lokasi objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch sangat mudah dijangkau yakni dari kantor Pemerintah Kabupaten Ngawi kurang lebih hanya sekitar 1KM. Bila dari Pasar Besar Ngawi hanya berjarak sekitar 200M saja, dan lokasi Van Den Bosch tepat di sebelah makam pahlawan dr. Radjiman Widyodiningrat. 2. Waktu Penelitian Waktu penelitian pada bulan April 2015 sampai bulan Juni 2015.

26

27 3. Tehnik Pengumpulan Data Dalam penulisan ini digunakan tehnik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini, antara lain: I. Observasi Observasi adalah cara dan tehnik pengumpulan data dengan melakukan pengamatan dan pencatatan secara sistematik terhadap gejala atau fenomena yang ada pada objek penelitian (Moh. Pabundu Tika 1997:68). Observasi dilakukan pada tanggal 20 sampai 24 april 2015 di Objek Wisata Benteng Pendem Van Den Bosch dan observasi di Dinas Pariwisata Kabupaten Ngawi dilakukan pada tanggal 11 sampai 14 mei I. Wawancara (interview) Wawancara adalah suatu bentuk komunikasi verbal. Jadi semacam percakapan yang bertujuan memperoleh informasi. Interview merupakan metode pengumpulan data dengan cara tanya jawab yang dikerjakan dengan sistematik dan berlandaskan pada tujuan penelitian (Moh. Pabundu Tika 1997:75). Wawancara dilakukan dengan staff DISPAR Ngawi, Andik. Dengan

28 pengelola objek Benteng Pendem, Sugiman. I. Study Pustaka Study pustaka yaitu teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara mengumpulkan bahanbahan yang relevan. Dalam mencari data-data tersebut, peneliti mendapatkan data-data melalui buku-buku yang didapat dari perpustakaan pusat Universitas Sebelas Maret, perpustakaan jurusan

29 Usaha Perjalanan Wisata, Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 4. Analisa Data Data yang telah dikumpulkan, dianalisis menggunakan analisis data kualitatif yaitu menggambarkan keadaan obyek penelitian. Analisis Kualitatif adalah upaya yang dilakukan dengan jalan bekerja dengan data, mengorganisasikan data, memilah-milahnya menjadi satuan yang dapat dikelola, mensintesiskannya, mencari dan menemukan pola, menemukan apa yang penting dan apa yang dipelajari, dan memutuskan apa yang dapat diceritakan kepada orang lain (Lexy J. Moelong.1997:248). G. Sistematika Penulisan Bab I merupakan pendahuluan yang menguraikan latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, kajian pustaka, metode penelitian, analisis data, dan sistematika penelitian. Bab II menjelaskan mengenai gambaran umum Kabupaten Ngawi, sekaligus membahas sejarah d an potensi objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch Bab III menjabarkan tentang usaha pengelola dalam memasarkan potensi objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch, kendala yang di hadapi pihak pengelola objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch.

30 Bab IV merupakan penutup yang berisi kesimpulan dan saran serta semua keterangan objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch.

PENGE USAHA PEMASARAN OBJEK WISATA BENTENG PENDEM DAN KENDALA. A. Usaha Pemasaran Objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch

PENGE USAHA PEMASARAN OBJEK WISATA BENTENG PENDEM DAN KENDALA. A. Usaha Pemasaran Objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch BAB III PENGE USAHA PEMASARAN OBJEK WISATA BENTENG PENDEM DAN KENDALA LOLA A. Usaha Pemasaran Objek wisata Benteng Pendem Van Den Bosch Menurut Oka A. Yoeti, pemasaran adalah sistem keseluruhan dari kegiatan
