KAJIAN KEMAMPUAN LAHAN PADA USAHATANI LAHAN KERING BERBASIS TEMBAKAU DI SUB DAS PROGO HULU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KAJIAN KEMAMPUAN LAHAN PADA USAHATANI LAHAN KERING BERBASIS TEMBAKAU DI SUB DAS PROGO HULU"

Transkripsi

1 KAJIAN KEMAMPUAN LAHAN PADA USAHATANI LAHAN KERING BERBASIS TEMBAKAU DI SUB DAS PROGO HULU (The Study of Land Capability on Tobacco Based Upland Farming at Progo Hulu Sub Watershed) Jaka Suyana 1), Naik Sinukaban 2), Bunasor Sanim 3), dan M.Yanuar J.Purwanto 4) 1) Fak. Pertanian, Universitas Sebelas Maret, Surakarta 2) Fak. Pertanian, IPB Bogor, 3) Fak. Ekonomi Manajemen, IPB Bogor, 4) Fak. Teknologi Pertanian, IPB Bogor ABSTRACT The recent and also the future problems for Indonesian concerning with agricultural environment resources are land degradation and water resources restrictiveness. Agricultural technique without awareness to concerning to soil and water conservation principles on steep and high rainfall area had caused severe erosion and land degradation at upland area of Progo Hulu sub watershed. Land Degradation that promoted by erosion at Progo Hulu sub watershed contributed negative effects at on site and out site area. The land capability analysis shows that tobacco based farming system at Progo Hulu sub watershed dominated by class IV (3, ha; 49.00%), followed with class VI (2, ha; 33.64%), class III ( ha; 9.43%), class V ( ha; 6.09%), and class VII ( ha; 1.84%). The main resistance factors are slope and erosion for class III; erosion, slope and surface rocks for class VI; and slope for class VII. Keywords: land capability, Progo Hulu Sub watershed PENDAHULUAN Pengelolaan sumberdaya dan air mempunyai peranan yang semakin penting, terutama dalam upaya pemanfaatannya secara berkelanjutan. Kedua sumberdaya alam tersebut mudah mengalami degradasi penurunan kualitas. Menurut World Bank (1993), kerusakan sumberdaya terutama di bagian hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) akan menurunkan produktivitas, yang selanjutnya mempengaruhi fungsi produksi, fungsi ekologis, dan fungsi hidrologis DAS. Oleh karena itu keberhasilan pengelolaan sumberdaya pada wilayah hulu suatu DAS, selain menguntungkan daerah hulu tersebut juga akan dapat menyelamatkan daerah hilirnya, karena menurunnya sedimentasi, polusi air, resiko banjir dan kekeringan (Holy, 1980). Kabupaten Temanggung merupakan salah satu sentra produsen tembakau di Jawa Tengah, dengan luas areal cukup besar, yaitu sekitar ha (Djajadi et al., 1992) dan pada tahun meningkat menjadi ha dengan produktivitas berfluktuasi setiap tahunnya (karena pengaruh musim) berkisar antara 0,28 0,52 ton/ha dengan rata rata produktivitas 0,429 ton/ha (Isdijoso dan Mukani, 2000). Usahatani berbasis tembakau umumnya diusahakan di kering di kaki dan lereng Gunung Sumbing dan Gunung Sindoro, meskipun di beberapa tempat ditemukan juga tembakau ditanam di sawah. Berdasarkan beberapa laporan hasil penelitian, ada indikasi bahwa selama beberapa dekade terakhir pengembangan dan perluasan tanaman tembakau telah mengarah ke puncak puncak Gunung Sumbing dan Gunung Sindoro dengan kemiringan lereng > 30%, yang merupakan wilayah Sub DAS Progo Hulu. Sub DAS Progo Hulu merupakan wilayah volkan dari Gunung Sumbing dan Gunung Sindoro yang sebenarnya memiliki relatif subur, dengan ketinggian lebih dari 400 m sampai m dpl; kemiringan dari Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 7(1)

2 Kajian Kemampuan Lahan pada Usahatani Suyanaa et. al. landai, bergelombang, berbukit, agak curam, curam sampai sangat curam; kepadatan penduduk relatif tinggi dengan mata pencaharian pokok bertani tanaman tembakau, jagung, sayuran, dan padi sawah. Di wilayah Sub DAS Progo Hulu, usahatani berbasis tembakau memiliki nilai komparatif tinggi dan telah memberikan kesejahteraan bagi masyarakat sejak masa lalu secara turun temurun. Usahatani berbasis tembakau ini dilakukan pada musim kemarau, sedangkan pada musim hujan ditanami jagung sayuran (kobis, bawang daun, cabe, bawang putih, bawang merah, (a) Gambar 1. Peta lokasi Sub DAS Progo Hulu (b) 2 (b) Progo Huluu (a) dan Peta citra satelit landsat ETM 7 Sub DAS Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 7(1) 2010

3 Kajian Kemampuan Lahan pada Usahatani Suyana et. al. dan lainnya). Didukung oleh lingkungan usaha yang telah terbentuk, usahatani berbasis tembakau selama ini telah membuat petani tidak melakukan diversifikasi usaha. Adanya pertambahan kepadatan penduduk telah mengakibatkan tekanan terhadap. Tekanan penduduk terhadap mengakibatkan perlakuan over intensif tanpa memperhatikan kaidah kaidah konservasi tanah dan air, serta telah memanfaatkan yang tidak sesuai dengan fungsi dan nya. Berdasarkan hal tersebut, maka artikel ini menyajikan hasil kajian pada usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu. METODE PENELITIAN Penelitian telah dilakukan pada bulan September 2007 sampai dengan September 2008, pada wilayah usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu. Data yang diperlukan terdiri dari jenis tanah, geologi, kemiringan, penggunaan, serta data sifat sifat tanah. Data tersebut diperoleh dari data sekunder maupun data hasil pengamatan langsung di wilayah penelitian. Pembuatan Peta Satuan Lahan (land unit) Data yang diperlukan untuk pembuatan peta satuan, terdiri dari: peta tanah, peta geologi, peta kemiringan lereng, dan peta penggunaan/penutupan. Peta kemiringan lereng diperoleh melalui delineasi berdasarkan interpretasi peta topografi, sedangkan peta penutupan didasarkan peta rupa bumi dan peta penggunaan. Satuan ditentukan berdasarkan hasil overlay dari peta tanah, peta geologi, peta kemiringan lereng, dan peta penutupan. Klasifikasi Kemampuan Lahan Metode klasifikasi yang digunakan adalah Sistem Klasifikasi USDA yang dikembangkan oleh Hockensmith dan Steele (1943), Klingebiel dan Montgomery (1961), dan Klingebiel dan Montgomery (1973) (Sitorus, 1985, 1995; Arsyad, 2000). HASIL DAN PEMBAHASAN Lokasi dan Luas Sub DAS Progo Hulu Sub DAS Progo Hulu, DAS Progo secara administrasi berada di wilayah Kabupaten Temanggung dan Kabupaten Wonosobo, Propinsi Jawa Tengah. Secara geografis terletak pada LS dan BT, disajikan pada Gambar 1. Sub DAS Progo Hulu berada pada ketinggian tempat antara 475 m dpl sampai m dpl yang merupakan puncak Gunung Sindoro, dan m dpl yang merupakan puncak Gunung Sumbing. Luas wilayah Sub DAS Progo Hulu menurut hasil analisis digital sekitar ha. Usahatani Lahan Kering Berbasis Tembakau di Sub DAS Progo Hulu Usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu selama ini hanya tersebar dan terkonsentrasi di lereng Gunung Sumbing dan Gunung Sindoro. Secara administrasi terletak di Kecamatan Tlogomulyo, Kecamatan Bulu, Kecamatan Parakan, Kecamatan Kledung, Kecamatan Bansari, dan Kecamatan Ngadirejo, Kabupaten Temanggung Propinsi Jawa Tengah. Kawasan usahatani kering berbasis tembakau ini mempunyai luas 8.240,75 ha, 842,21 ha, serta berada pada ketinggian tempat dari m dpl. Memiliki jenis batuan gunung api Sumbing dan gunung api Sindoro, dengan jenis tanah regosol coklat kelabu, regosol coklat kekuningan, regosol Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 7(1)

4 Kajian Kemampuan Lahan pada Usahatani Suyanaa et. al. Gambar 2. Peta kawasan usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu Gambar 3. Peta satuan pada usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu coklat kemerahan, andosol, latosol coklat kekuningan, dan latosol coklat. Peta kawasan tanah, peta geologi, peta kemiringan lereng, dan peta penutupan. Berdasarkan hasil usahatani kering berbasiss tembakau di tumpang susun peta peta tersebut, pada Sub DASS Progo Huluu disajikan pada Gambar 2. kawasan usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu terbagi Satuan Lahan (land unit) Peta satuan dibuat berdasarkan hasil tumpang susun (overlay) dari peta kedalam 27 satuan. Adapun letak dan penyebaran setiap satuan, dijelaskan pada Gambar 3. 4 Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 7(1) 2010

5 Klasifikasi Kelas Kemampuan Lahan Klasifikasi kelas dilakukan berdasarkan hasil survai lapang dan analisis contoh tanah di laboratorium pada masing masing satuan, kemudian dinilai dengan kriteria menurut Sistem Klasifikasi USDA. Menurut Sistem Klasifikasi USDA (Sitorus, 1985, 1995; Arsyad, 2000), digolongkan ke dalam tiga kategori utama yaitu Kelas, Sub kelas, dan Satuan Kemampuan Pengelolaan. Lahan dikelompokan dalam delapan kelas (ditandai dengan angka Romawi I sampai dengan VIII) yang didasarkan pada intensitas faktor penghambat. Faktor penghambat ancaman kerusakan meningkat dari Kelas I sampai Kelas VIII. Lahan kelas I merupakan yang paling tinggi nya dan mempunyai paling banyak alternatif kemungkinan penggunaannya, seperti untuk pertanian intensif. Sedangkan kelas VIII merupakan yang paling rendah nyaa dengan kemungkinan penggunaan paling terbatas, misalnya hanya cocok untuk hutan lindung cagar alam ,82 34% Kajian Kemampuan Lahan pada Usahatani Su uyana et. al. Kelas Kemampuan Lahan 136,07 2% 697,99 9% berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu disajikan padaa Tabel 1. Tabel 1. Kelas pada usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu Satuan Luas Kelas Lahan (ha) (%) Kemampu an Lahan 1 415,19 5,61 III l 2.e ,30 7,46 IV l 3.e ,06 0,35 VI l 4.e ,76 0,69 III l 2.e ,90 6,81 IV l 3.e ,89 13,85 VI l 4.e 4 7 3,62 0,05 VII l 5 8 6,67 0,09 III l 2 9 5,58 0,08 IV e 3.b ,91 0,05 VI l 4.e ,73 0,14 V p ,66 5,85 V p ,34 0,10 V p ,75 17,78 IV e ,26 3,94 IV l 3.e ,25 0,04 VI l 4.e ,62 0,62 IV e ,72 6,43 IV l 3.e ,35 4,99 VI l 4.e ,10 0,23 VII l ,36 3,05 III l 2.e ,21 4,92 IV l 3.e ,67 0,12 VI l 4.e ,61 0,95 IV e 3.b ,97 7,05 VI e ,72 7,17 VI l 4.e ,34 1,56 VII l 5 Tegalan 7.398,53 100,00 Pemukiman 842,21 Total 8.240,74 Sumber : Data primer analisis data digital (2009) 450,73 6% Gambar 4. III SL: 1,4,8,21 IV SL: 2,5,9,14,15,17,18,22,24 V SL: 11,12,13 VI SL: 3,6,10,16,19, 23,25,26 VIII SL: 7,20, ,93 49% Sebaran kelas di lokasi penelitian Hasil rekapitulasi kelas pada kawasan usahatani kering Berdasarkan hasil klasifikasi tersebut (Tabel 1), diperoleh bahwa pada kawasan usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu memiliki kelas III, IV, V, VI, dan VII; dengan sebaran sebagaimana disajikan pada Gambar 4. Adapun letak dan penyebaran kelas di lokasi penelitian disajikan pada peta kelas Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 7(1)

6 Kajian Kemampuan Lahan pada Usahatani Suyana et. al. (Gambar 5), dengan uraian sifat sifat yang disajikan pada Tabel 2. Berdasarkan Tabel 2, ditunjukkan wilayah yang masih sesuai untuk jenis penggunaan dengan intensitas garapan sedang (Kelas III) seluas 697,99 ha (9,43%) dan intensitas garapan terbatas (Kelas IV) seluas 3.624,93 ha (49,00%), serta Kelas V p (permeabilitas lambat) seluas 450,73 ha (6,09%) adalah merupakan yang Tabel 2. Uraian kelas pada usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu Sifat sifat Lahan Kelas Subkelas Keterangan Luas (ha)/(%) 1. Tanah bertekstur agak halus agak kasar (t 2 t 4 ); kepekaan erosi rendahsedang (KE 2 KE 3 ); mengalami erosi ringan sedang (e 1 e 2 ); dalam (k 0 ); berdrainase baik (d 1 ); permeabilitas sedang (P 3 ); ada kerikil sedikit (b 0 ); terletak pada lereng 8 15% (C/l 2 ). III III l 2 III l 2.e 2 Lahan ini dimasukkan ke dalam Kelas III karena terletak pada lereng agak miring (bergelombang), terletak pada lereng bergelombang dan tingkat erosi sedang. Oleh karena itu Sub kelasnya bersimbol III l 2 III l 2.e 2. Meliputi satuan : 697,99 ha 9,43(%) 2. Tanah bertekstur agak halus agak kasar (t 2 t 4 ); kepekaan erosi rendahsedang (KE 2 KE 3 ); mengalami erosi agak berat (e 3 ); dalam dangkal (k 0 k 2 ); berdrainase baik (d 1 ); permeabilitas agak lambat sedang (P 2 P3); ada kerikil sedikit banyak (b 0 b 2 ); terletak pada lereng 8 30% (C D/l 2 l 3 ). 3. Tanah bertekstur agak halus (t 2 ); kepekaan erosi rendah sedang (KE 2 KE 3 ); mengalami erosi ringan agak berat (e 1 e 3 ); dalam (k 0 ); berdrainase agak buruk (d 3 ); permeabilitas lambat (P 1 ); ada kerikil sedikit (b 0 ); terletak pada lereng 8 30% (B D/l 1 l 3 ). 4. Tanah bertekstur agak halus agak kasar (t 2 t 4 ); kepekaan erosi rendahsedang (KE 2 KE 3 ); mengalami erosi berat (e 4 ); dalam dangkal (k 0 k 2 ); berdrainase baik (d 1 ); permeabilitas agak lambat agak cepat (P 2 P 4 ); ada kerikil sedang banyak (b 1 b 2 ); terletak pada lereng 15 45% (D E/l 3 l 4 ). 5. Tanah bertekstur agak halus agak kasar (t 2 t 4 ); kepekaan erosi sangat rendah sedang (KE 1 KE 3 ); mengalami erosi berat (e 4 ); dangkal (k 2 ); berdrainase baik (d 1 ); permeabilitas sedang cepat (P 3 P 5 ); ada kerikil banyak (b 2 ); terletak pada lereng >45% (F/l 5 ). IV IV l 3.e 3 IV e 3.b 2 IV e 3 1,4,8,21. Lahan ini dimasukkan ke dalam Kelas IV karena terletak pada lereng miring (berbukit) dan tingkat erosi agak berat, mempunyai tingkat erosi agak berat, mempunyai tingkat erosi agak berat dan ada kerikil banyak. Oleh karena itu Subkelasnya bersimbol IV l 3.e 3, IVe 3, IV e 3.b 2. Meliputi satuan : 2,5,9,14,15,17,18,22, 24. V V p 1 Lahan ini dimasukkan ke dalam Kelas V karena mempunyai permeabilitas lambat. Oleh karena itu Sub kelasnya bersimbol V p 1. Meliputi satuan : 11,12,13 VI VI l 4.e 4 VI e 4 Lahan ini dimasukkan ke dalam Kelas VI karena terletak pada lereng agak curam (bergunung) dan mempunyai tingkat erosi berat, mempunyai tingkat erosi berat. Oleh karena itu Sub kelasnya bersimbol VI l 4.e 4 VI e 4. Meliputi satuan : 3,6,10,16,19,23, 25,26 VII VII l 5 Lahan ini dimasukkan ke dalam Kelas VII karena terletak pada lereng curam. Oleh karena itu Sub kelasnya bersimbol VII l 5 Meliputi satuan : 7,20, ,93 ha 49,00(%) 450,73 ha 6,09(%) 2.488,82 ha 33,64(%) 136,07 ha 1,84 (%) 6 Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 7(1) 2010

7 Kajian Kemampuan Lahan pada Usahatani Su uyana et. al. Gambar 5. Peta kelas tembakau di Sub DAS Progo Hulu pada usahatani kering berbasis mempunyai faktor penghambat berupa kemiringan lereng (agak miring miring) dan tingkat erosi (sedang agak berat). Sedangkan sisanya sudah tidak sesuai untuk jenis penggunaan dengan intensitas garapan sedang maupun terbatas, yaitu dengan Kelas VI (2.488,82 ha 33,64%) dan Kelas VII (136,07 ha 1,84% %) memiliki faktor penghambat berupa kemiringan lereng (agak curam curam) dan tingkat erosi (berat). KESIMPULAN Luas tegalan pada kawasan usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu sekitar 7.398,54 ha, terdiri atas 27 satuan. Pada usahatani kering berbasis tembakau di Sub DAS Progo Hulu memiliki kelas III, IV, V, VI, dan VII. Didominasi oleh kelas IV seluas 3.624,933 ha (49,00%), diikuti kelas VI seluas 2.488,82 ha (33, 64%), kelas III seluas 697,,99 ha (9,43%), kelas V seluas 450,73 ha (6,09%), dan kelas VII seluas 136,06 ha (1,84%). Dengan faktor penghambat utama untuk kelas III (kemiringan lereng dan erosi), kelas IV (erosi, kemiringan lereng, dan kerikil/batuan dipermukaan), kelas V (permeabilitas), kelas VI (kemiringan lereng dan erosi), dan kelas VII (kemiringan lereng). UCAPAN TERIMAKASIH Ucapan terimakasih kepada staf Laboratorium Tanah Fakultas Pertanian IPB dan Balai Penelitian Tanah Bogor atas bantuannya dalam analisa sifat sifat tanah, maupun kepada staf Laboratorium GIS Fakultas Pertanian UNS dalam pembuatan peta peta di Sub DAS Progo Hulu. DAFTAR PUSTAKA Arsyad, S Konservasi Tanah dan Air. Institut Pertanian Bogor. Bogor. Djajadi, Thamrin,M., Rachman, A., dan S.H, Isdijoso Konservasi Lahan Tembakau Temanggung, Jurnal Penelitian Tembakau dan Serat, Volume 7 No 1 2, Jan Juli hal: Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 7(1)

8 Kajian Kemampuan Lahan pada Usahatani Suyana et. al. Holy, M Erosion and Environment. Pergamon Press. England. Isdijoso, S.H. dan Mukani Usahatani, Kelembagaan, dan Pemasaran Tembakau Temanggung. Monograf Balittas No.5. Tembakau Temanggung. Balittas, Malang. hal: Sitorus, S.R.P Evaluasi Sumberdaya Lahan. Jurusan Tanah, IPB. Bogor. Sitorus, S.R.P Evaluasi Sumberdaya Lahan. Penerbit Tarsito Bandung. World Bank Water Resources Management. A World Bank Policy Paper. IBRD/The World Bank. Washington, D.C. 8 Sains Tanah Jurnal Ilmu Tanah dan Agroklimatologi 7(1) 2010

I. PENDAHULUAN Latar Belakang

I. PENDAHULUAN Latar Belakang I. PENDAHULUAN Latar Belakang Sumberdaya alam terutama sumberdaya lahan dan air, mudah mengalami kerusakan atau degradasi. Pengelolaan sumberdaya lahan dan air di dalam sistem DAS (Daerah Aliran Sungai)
