I. NAMA FORMULA. Balsem II. KOMPOSISI. A. Formula Acuan. Vaselin Putih ad 1 ons. Minyak Permen. Minyak Cengkeh. Minyak Gandapura. B.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "I. NAMA FORMULA. Balsem II. KOMPOSISI. A. Formula Acuan. Vaselin Putih ad 1 ons. Minyak Permen. Minyak Cengkeh. Minyak Gandapura. B."

Transkripsi

1 I. NAMA FORMULA Balsem II. KOMPOSISI A. Formula Acuan Vaselin Putih ad 1 ons Lilin kuning Minyak Permen Minyak Cengkeh Minyak Gandapura Menthol Champora ¼ ons 10 ml 10 ml 10 ml 10 gr 5 gr B. Master Formula Lilin kuning ¼ Minyak Permen 10 ml Minyak adas manis 10 ml Minyak Gandapura 10 ml Menthol 10 gr Champora 5 gr Vaselin Putih ad 20 gr 1

2 FORMULA INDUK BALSEM NO REG : QD RILEX BALM PT AKFARYAMASI MAKASSAR - INDONESIA Jumlah produksi 1 botol@20gram TANGGAL FORMULA TANGGAL PRODUKSI NO NAMA OBAT FUNGSI JUMLAH PERSATUAN JUMLAH PERBATCH 1 VASELIN PUTIH ZAT 13 G 26 G TAMBAHAN 2 LILIN KUNING ZAT 5 G 10 G PENGERAS 3 MINYAK PERMEN ZAT 5.6 ml 11.2 ml 4 MINYAK ADAS MANIS TAMBAHAN ZAT TAMBAHAN 5.6 ml 11.2 ml 5 METIL SALISILAT ZAT 5.6 ml 11.2 ml TAMBAHAN 6 MENTHOL ANTIIRITAN 1 G 2 G 7 KAMFER ANTIIRITAN 1 G 2 G 2

3 BAB I PENDAHULUAN I. TEORI RINGKAS Balsam adalah salah satu dari berbagai zat bergetah aromatik yang digunakan untuk penyembuhan dan menenangkan, diterapkan secara eksternal sebagai obat atau mengurangi iritasi. Manfaat balsam bagi masyarakat telah dikenal cukup lama, diantaranya ialah untuk mengobati masuk angin,nyeri perut atau mulas, baik pada orang dewasa maupun anak-anak dan bayi. Pada umumnya penanganan yang pertama dilakukan adalah dengan cara memborehkan minyak kayu putih, minyak urut atau balsam obat gosok pada bagian yang sakit. Pengertian atau definisi balsam obat gosok adalah suatu produk yang mirip dengan salep, bentuknya lembek, mudah dioleskan dan mengandung bahan aktif, digunakan sebagai obat luar yang berfungsi untuk melindungi atau melemaskan kulit dan menghilangkan rasa sakit atau nyeri (Arif, 2006). Balsem merupakan produk kimia sederhana yang banyak dijumpai dalam kehidupan sehari-hari digunakan sebagai obat gosok untuk menghangatkan bagian tubuh tertentudan sebagai obat penyembuh rasa gatal, apabila diperhatiakn dari zat pembentukannya, balsam tersusun dari banyak campuran terutama minyak. Minyak adalah lemak yang berupa cairan pada suhu kamar, umumnya berasal dari 3

4 perubahan dari banyak mengundang asam lemak tak jenuh (memiliki ikatan rangkap pada strukturnya). Minyak biasanya diperoleh dari hasil ekstraksi dan tambahan seperti misalnya minyak cengkeh diperoleh dari hasil destilasi pucuk kelimbung methae Piperatae mengandung kurang lebih dari 50% menthol. Semua minyak yang digunakan pada pembuatan balsam berfungsi untuk memberikan aroma dan rasa hangat. Lilin berfungsi sebagai bahan pemadat/pengental bersama vaselin dan kamfer sebagai pengawet. Adapun pengaroma yang dinginkan/digunakan dalam pembuatan balsam salah satunya yaitu aroma oleum anisi. Salah satu cara membuat minyak lavender dengan metode infus, sebagai berikut : Bahan yang akan diolah dimasukkan ke dalam sebuah bejana dan ditambahkan dengan air. Alirkan uap air yang berasal dari bejana lain. Cara ini dapat digunakan untuk bahan bakal dalam jumlah besar terutama bahan bakal yang mempunyai kadar minyak atsiri yang rendah. Dari kedua cara diatas pada bejana penampungan akan terdapat dua lapisan yaitu air dan minyak atsiri. Letak iyak atsiri dan 4

5 air yang tergantung pada berat bejananya. Jika Bj minyak atsiri lebih besar dari Bj air maka minyak atsiri berada dibawah dan sebaliknya. Kedua lapisan ini dapat dipisahkan dan setelah dipisahkan sisa air dapat dikeringkan dengan menggunakan zat-zat pegering, contohnya Na2SO4 exicatus. Pengeringan sisa air ini perlu dilakukan sebab dengan adanya sisa air tersebut minyak atsiri cepat rusak atau menjadi tengik. Ila lapisan minyak atsiri dan air sukar dipisahkan dapat ditambahkan NaCl jenuh untuk menarik airnya. 5

6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA I. URAIAN BAHAN a. VASELINUM ALBUM Nama Lain Pemerian : Vaselin Putih : massa lunak, lengket, bening, putih, sifat ini tetap setelah zat dileburkan dan dibiarkan hingga dingin tanpa di aduk berflorensasi lemah, juga jika dicairkan, tidak berbau, hamper tidak berasa. Kelarutan : praktis tidak larut dalam air dan dalam etanol (95%) P, larut dalam kloroform P; dalam eter P dan dalam eter minyak tanah P, larutan kadang-kadang berflorensasi lemah. Khasiat Penyimpanan : zat tambahan. : dalam wadah tertutup baik. b. CERA FLAVA Nama Lain Pemerian : Malam kuning / lilin kuning : Zat padat, coklat kekuningan, bau enak seperti madu, agak rapuh, jika dingin, menjadi elastic, jika hangat dan bebas patahan buram dan berbutir-butir. Kelarutan : Praktis tidak larut dalam air, sukar larut dalam 6

7 etanol (95%) P, larut dalam kloroform P, dalam eter P. Stabilitas : jika dipanaskan di atas 150 c maka akan meleleh. Inkompatibilitas : tidak kompetibel dengan zat pengoksidasi kuat. Khasiat Penyimpanan : sebagai pengeras : dalam wadah tertutup rapat c. OLEUM MENTHAE PIPERATAE Nama Lain Pemerian : minyak permen : cairan tidak berwarna kuning pucat atau kuning kehijauan, bau aromatic, rasa pedas, dan hangat kemudian dingin. Kelarutan : dalam etanol larut dalam dan bagian volume etanol (70%) P, opalesensi yang terjadi tidak lebih kuat dan opalesensi larutan yang dibuat dengan menambahkan 0,5ml perak nitrat 0,1 N pada campuran 0,5 ml Natrium Klorida 0.02 N dan 50 ml. Khasiat : zat tambahan (penyegar), karminativa (untuk mengeluarkan angin dari dalam tubuh). Penyimpanan : dalam wadah tertutup rapat, terisi penuh, terlindung dari cahaya. 7

8 d. METHYL SALICYLAT Nama Lain Pemerian : Metil Salisilat : cairan tidak berwarna, kekuningan atau kemerahan, berbau khas dan rasa seperti gandapura, mendidih antara 219 dan 224 di sertai pelarutan. Kelarutan : sukar larut dalam air, larut dalam etanol dan dalam asam asetat glacial. Khasiat : mengurangi pegal, keseleo, meredakan gigitan serangga. Penyimpanan : dalam wadah tertutup rapat. e. MENTHOL (Handbook of Pharmaceutical Excipients 6 th edition : 433) Nama resmi Nama lain : MENTHOLUM : mentol Pemerian : hablur berbentuk jarum atau prisma, tidak berwarna, bau tajam seperti minyak permen ; rasa panas dan aromatic di ikuti rasa dingin. Kelarutan : sukar larut dalam air, sangat mudah larut 8

9 dalam etanol (95%) P, dalam kloroform P dan dalam eter P, mudah larut dalam paraffin cair P, dan dalam minyak atsiri. Kestabilan : stabil dalam keadaan kedap udara dan sejuk Inkompablitas : terhadap hidrobutikloral, kloralhidrat, karomintrioksida, B-naftol, kalium permanganate, fenol, pirogallol Khasiat : korigen ; anti iritan Penyimpanan : dalam wadah tertutup rapat Konsentrasi : 0,05% - 10% f. KAMFER (Farmakope Indonesia ed III, 1979 : 133, Martindale 36 th editon : 2273 FI.ed IV hal 167, Martindalle hal 1665) Nama resmi Nama lain Pemerian : CHAMPORA : kamfer : hablur putih, atau massa hablur, tidak berwarna atau putih, bau khas tajam, rasa pedas dan aromatic. Kestabilan : - Inkompailitas : - 9

10 Khasiat Penyimpanan : anti iritan : dalam wadah tertutup rapat Konsentrasi : 1-11% g. OLEUM ANISI Nama lain : Minyak adas manis Nama tanaman asal : Pimpinella anisum Kegunaan : Obat batuk, perangsang peristaltik pada mulas Pemerian : Cairan tidak berwarna atau kuning pucat, membias cahaya dengan kuat, bau khas aromatic, rasa khas agak manis, jika sejuk menghabur. Penyimpanan : Dalam wadah tertutup rapat, terisi penuh, terlindung dari cahaya jika menghablur sebelum digunakan harus dipanaskan hingga mencair. 10

11 ALASAN PENAMBAHAN BAHAN a. VASELIN PUTIH Vaselin kuning digunaka untuk formulasi farmasi. Penggunaan topical dan kosmetik sebagai dasar salep dengan sifat emolien. Vaselin juga banyak digunakan pada cream dan lotion selian itu dapat pula digunakan untuk menyerap eksudat luka. b. LILIN KUNING Lilin kuning digunakan dalma produk makanan kosmetik dan permen, kegunaan utamanya yaitu sebagai formulasi farmasi. Penggunaan topical untuk mengeraskan formulasi salep dan cream pada konsentrasi 5-20%. Lilin kuning digunakan dalam emulis karna air akan menyatu. Pada minyak pada emulsi atau bertindak sebagai emulsifier sebagai polisim lilin kuning dapat bereaksi dalam zat aktif untuk melepaskan diri saat pertukaran ion terjadi dalam tubuh karena sifat yang dapat mengembalikan pelepasan zat aktif dalam sediaan dalam pemakaian lilin kuning hapir disetiap sediaan salut enteric. c. MINYAK PERMEN Minyak permen memiliki aroma yang khas yang memiliki efek hangat yang dapat menambah efektifitas sediaan sebagai salep untuk massage dan couthr iriten d. MINYAK GANDAPURA Gandapura dalam produk makanan tidak boleh digunakan berlebihan karena bersifat toksit. Persyaratan yang dianjurkan 0.04% atau untuk campur permen sekitar mg/100mg. produk-produk 11

12 obat gosok, terutama untuk pegal-pegal dan rematik yang menggunakan bahan ini bisa digunakan sebagai insektisida atau insek, roppellent, metode ekstraksi, minyak ini berpengaruh terhadap rasa, aroma, kenampakan dan komposisi kimia dari produk berbeda dengan hasil yang menggunakan pelarut organik. e. MENTHOL Mentol secara luas digunakan dalam produk farmasi, permen, dan sebagai zat tambahan pewangi dalam produk perlengkapan mandi memeberikan sensasi dingin, sebagai zat tambaahn pemberi rasa mint, mentol secara alami juga memberikan sensasi dingin yang meneyegarkan untuk sediaan topical. Tidak seperti mentol yang memberikan efek dan fungsi yang sama, hanya saja memberikan efek samping yang panas. Digunakan dalam bentuk cairan dan di semprotkan ke media padat. digunakan untuk menambah kekencangan kulit dan juga mewangi-wangian. f. KAMFER Paling banyak digunakan untuk daerah topical seperti pada produk hdesi laprab. Digunakan untuk menghilangkan rasa sakit dan mengurangi gatal pada kulit. Secara topical kamfer berfungsi sebagai untuk meningkatkan aliran darah, menghilangkan rasa sakit dan mengurangi gatal pada kulit. Penggunaan secara topical juga dapat mengobati penyakit saluran pernafasan dan untuk penyakit gejala penyakit jantung dan mengobati luka bakar ringan. 12

13 g. Minyak Anisi Minyak adasmanis digunakan dalam formula balsam karena mengandung anetol untuk memberikan rasa nyaman (menenangkan) selain itu anetol juga berfungsi untuk menghalu serangga. Minyak adas manis juga memberikan rasa hangat jika digunakan dalam formula salep atau balsem. 13

14 I. PERHITUNGAN BAHAN BAB III METODE KERJA Formula Faselin alba ad 1 ons Lilin kuning ¼ ons M. permen M. lavender Metil salisilat Menthol 10 ml 10 ml 10 ml 10 gram Kamfer 5 gram 1. Lilin kuning = 20/28 x 7gram = 5 gram 2. M. permen = 20/28 x 10 ml = 5.6 ml 3. M. lavender = 20/28 x 10 ml = 5,6 ml 4. M. salisil = 20/28 x 10 ml = 5,6 ml 5. Menthol = 5/100 x 5 =1 gram 6. Kamfer = 5/100 x 5 = 1 gram 7. Vaselin = 20 ( ) = 20 7 = 13 14

15 Untuk 2 botol 1. Lilin kuning = 5 x 2 = 10 gram 2. M. permen = 5,6 ml x 2 = 11,2 ml 3. M. lavender = 5.6 ml x 2 = 11,2 ml 4. Metil salisilat = 5,6 ml x 2 = 11,2 ml 5. Menthol = 1 g x 2 = 2 gram 6. Kamfer = 1 g x 2 = 2 gram 7. Vaselin albom = 13 x 2 = 26 gram II. Alat dan bahan II.1 Alat yang digunakan 1. Pipet 2. Gelas ukur 3. Batang pengaduk 4. Botol balsem II.2 Bahan yang digunakan 1. Vaselin 2. Lilin putih 3. Minyak papermint 4. Oleum anisi 5. Mintak gandapura 6. Menthol kristal 7. Kamfer kristal 15

16 III. Prosedur kerja : 1. Disiapkan alat dan bahan 2. Ditimbang vaselin sebanyak 5,83 lalu masukkan ke dalam botol 3. Ditimbang celaflava sebanyak 5 gram, lalu masukkan kedalam botol balsem, lalu lebur diatas water bagg, sesekali di aduk. 4. Diukur minyak permen sebanyak 5,6 ml, diukur minyak anisi sebanyak 5,6 ml. diukur m.salisilat sebnayak 5,6 ml lalu masukkan kedalam botol balsem yang masih dilebur 5. Ditimbang menthol dan kamfer, lalu masukkan kedalam botol yang masih dilebur dan sesekali di aduk 6. Di dingingkan balsem yang telah lebur kemudian dimasukkan kedalam wadah dan kemasan. 7. Di berikan etiket dan label. 16

17 BAB IV PEMBAHASAN Salah satu produk berbasis minyak atsiri yang dibuat pada praktikum kali ini adalah balsam. Balsam merupakan produk aromatik yang bersifat sebagai obat luar atau salep yang dioleskan di kulit tubuh. Pembuatan balsam pada umumnya adalah proses pencampuran bahan-bahan dasar seperti vaseline dan lilin kuning. Vaselin digunakan sebagai basis salep dalam pembuatan balsam. Cera flava merupakan bahan tambahan untuk menghasilkan tekstur yang lebih keras sehingga memiliki bentuk yang stabil serta tidak encer. Praktikum ini menggunakan bahan berupa vaselin, cera flava,metil salisilat, menthol, serta champora ditambahkan pula minyak atsiri berupa minyak peppermint dan minyak anisi. Penambahan minyak atisri ini digunakan sebagai bahan aktif dalam balsam untuk memberikan efek setelah dioleskan dan aroma. Prinsip pembuatan balsam adalah pencampuran seluruh bahan aktif sehingga sekali dioleskan langsung terasa khasiatnya. Bahan aktif yang terkandung dalam balsam harus tercampur seluruhnya. Proses pencampuran bahan dilakukan dengan proses pemanasan. Apabila proses pencampuran tidak berjalan dengan baik, maka akan dihasilkan balsem yang berbintik-bintik atau berbutir-butir. 17

18 BAB V PENUTUP V.1 KESIMPULAN Balsem merupakan senyawa organic yang dibuat dalam sediaan seperti salep yang digunakan unuk mencegah,mengobati dan meringankan suatu penyakit dengan prinsip pembuatannya menggunakan dasar salep yaitu vaselin dan cera juga ditambahkan kamfer dan mentol serta bahan pengaroma aromatik seperti mentae piperitae oil, minyak gandapura dan minyak anisi. V.2 SARAN Praktikum sudah dilakukan dengan cukup baik, kedepannya bisa ditambah produk-produk yang dapat dihasilkan dari pengolahan minyak atsiri yang lain sehingga keterampilan mahasiswa tentang produk minyak atsiri semakin baik 18

19 DAFTAR PUSTAKA American Pharmaceutical Association Handbook of Pharmaceutical Excipients, 6 th edition. London : The Pharmaceutical Press. Departemen Kesehatan Republik Indonesia, Farmakope Indonesia Edisi III. Jakarta : Direktorat Jenderal Pengawasan Obat dan Makanan. Departemen Kesehatan Republik Indonesia, Farmakope Indonesia Edisi IV. Jakarta : Direktorat Jenderal Pengawasan Obat dan Makanan. randitanjung.blogspot.com 19

FORMULASI SEDIAAN BALSEM DARI EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum SanctumLinn) DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI OBAT TRADISIONAL

FORMULASI SEDIAAN BALSEM DARI EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum SanctumLinn) DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI OBAT TRADISIONAL As-Syifaa Vol 07 (01) : Hal. 70-75, Juli 2015 ISSN : 2085-4714 FORMULASI SEDIAAN BALSEM DARI EKSTRAK DAUN KEMANGI (Ocimum SanctumLinn) DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI OBAT TRADISIONAL Wahyuddin Jumardin, Safaruddin
