KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS PENELITIAN. Kerangka Pemikiran

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS PENELITIAN. Kerangka Pemikiran"

Transkripsi

1 47 KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS PENELITIAN Kerangka Pemikiran Biogas merupakan salah satu teknologi tepat guna yang dapat memanfaatkan limbah ternak menjadi sumber energi. Biogas (Gas Bio) merupakan gas yang timbul jika bahan-bahan organik, seperti kotoran hewan, kotoran manusia atau sampah, direndam di dalam air dan disimpan dalam tempat yang tertutup atau anaerob. Biogas pada umumnya dimanfaatkan sebagai salah satu sumber bahan bakar alternatif. Teknologi biogas telah lama ditemukan, namun pada kenyataannya, belum sepenuhnya dapat diadopsi oleh peternak. Salah satu syarat diterima teknologi biogas, kesesuaian teknologi dengan karakteristik masyarakat. Kemampuan untuk menentukan sikap menerima teknologi erat hubungannya dengan karakteristik peternak (Umur, Pendidikan, Pendapatan, Motivasi, Keterdedahan peternak pada informasi, Pengalaman Beternak, Jumlah kepemilikan ternak, Jumlah anggota keluarga, kontak dengan anggota kelompok, Keikut sertaan dalam pelatihan biogas (jumlah jam), kontak dengan penyuluh biogas, Jarak rumah peternak dengan instalasi biogas (dalam meter)). Disamping itu juga dipengaruhi oleh sifatsifat teknologi itu sendiri seperti, keuntungan relatif, kompatibiliti, kompleksitas, trialabilitas, dan observabilitas. Menurut Jahi dalam Mursidi et al. (2008), proses adopsi inovasi merupakan proses pengambilan keputusan untuk mengadopsi suatu inovasi sampai saat membuat keputusan untuk mengadopsi atau menolak suatu inovasi. Penelitian ini ingin diketahui seberapa besar pengaruh beberapa faktorfaktor yang mempengaruhi peternak sapi perah dalam mengadopsi teknologi biogas di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Rogers dalam Hanafi (1981: ) bahwa seseorang akan mengadopsi suatu inovasi baru jika inovasi tersebut sesuai dengan apa yang mereka kehendaki. Kecepatan penyebaran inovasi dapat juga ditunjukkan dari persepsi seseorang tentang sifat-sifat inovasi, selain itu para agen pembaharu dapat mempraktekkan inovasi atau mengkaitkannya dengan kepercayaan dan sikap yang ada pada diri seseorang.

2 48 Gambar 4. Hubungan Antara Peubah Karakteristik peternak (X1) 1. Umur 2. Pendidikan 3. Pendapatan 4. Pengalaman Beternak 5. Jumlah ternak 6. Jumlah anggota keluarga 7. Partisipasi Peternak 8. Kontak dengan penyuluh 9. Jarak instalasi biogas dengan dapur peternak 10. Info teknologi biogas 11. Selang dari peternak tahu tentang teknologi biogas sampai menggunakan 12. motivasi Persepsi Peternak pada Teknologi Biogas (X2) 1. keuntungan relatif (memberikan keuntungan atau tidak) 2. kompatibilitas (keterhubungan inovasi dengan situasi peternak) 3. kompleksitas (tingkat kerumitan) 4. trialibilitas (mudah dicoba) 5. Observabilitas (Dapat diamati) Sikap Peternak (X3) 1. Kepercayaan (kognisi) 2. Perasaan atau keyakinan (afeksi) 3. Kecenderungan bertingkah laku (Konasi) Adopsi Teknologi Biogas oleh Peternak (Y) 1. Investasi terhadap teknologi biogas 2. Menggunakan digester sebagai penampung feses 3. Menggunakan Katup (pengaman) 4. menggunakan Penampung gas 5. Menggunakan kompor LPG sbg kompor biogas 6. Menggunakan biogas untuk keperluan seharihari 7. Melakukan pemeliharaan pada intalasi biogas

3 49 Hipotesis Penelitian 1. Karakteristik peternak berhubungan dengan persepsi peternak sapi perah tentang teknologi biogas di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. 2. Karakteristik peternak berhubungan dengan sikap peternak sapi perah tentang teknologi biogas di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. 3. Karakteristik peternak berhubungan dengan adopsi peternak sapi perah tentang teknologi biogas di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. 4. Karakteristik, persepsi dan sikap peternak berhubungan dengan adopsi peternak tentang teknologi biogas di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan.

4 50 METODE PENELITIAN Populasi dan Sampel Populasi Populasi pada penelitian ini adalah semua peternak sapi perah yang telah menggunakan teknologi biogas di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Jumlah populasi peternak sapi perah di Kabupaten Enrekang sebanyak 242 orang yang tersebar dibeberapa Kecamatan diantaranya, Kecamatan Baraka, Kecamatan Anggeraja, Kecamatan Alla, Kecamatan Maiwa, Kecamatan Cendana, Kecamatan Curio, Kecamatan Bungi, Kecamatan Enrekang dan Kecamatan Buntu Batu. Sampel Unit analisis pada penelitian ini adalah peternak sapi perah yang telah menggunakan biogas. Penarikan sampel dilakukan dengan teknik Simpel Random Sampling. Teknik pengambilan sampel secara Simpel Random Sampling yaitu semua anggota populasi mempunyai kesempatan yang sama untuk dijadikan sebagai sampel. Dalam penelitian ini, semua peternak sapi perah yang ada dalam unit-unit kecamatan diambil secara random dan semua peternak sapi perah mempunyai peluang untuk menjadi responden. Menggunakan rumus Slovin dalam Sevilla (1993), maka ukuran sampel peternak sapi perah dengan tingkat kesalahan 8 % adalah : N n = N(e) 2 Keterangan : n = Ukuran sampel N = Ukuran populasi e = Standar Error

5 51 Tabel. 2. Populasi sapi perah dan jumlah pengguna teknologi biogas di Kabupaten Enrekang No Kecamatan Populasi Ternak Jumlah Biogas 1 Enrekang Cendana Maiwa 7-4 Anggeraja Alla Baraka 41-7 Malua 10-8 Bungin 0-9 Buntubatu Masalle 0-11 Curio Baroko 40 - Jumlah Sumber: Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Enrekang, Keseluruhan peternak sapi perah di Kabupaten Enrekang adalah 255 orang dengan populasi ternak perah sebanyak 1151 ekor, namun peternak yang menggunakan biogas di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan sebanyak 53 orang. Penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan rumus Slovin, maka secara proporsional dapat ditentukan ukuran sampel sebesar 39 responden. Gambaran Umum Lokasi Penelitian Letak geografis kabupaten Enrekang berada di jantung Provinsi Sulawesi Selatan dengan jarak dari ibu kota Provinsi Sulawesi Selatan (kota Makassar) dengan jalan darat 235 km. Kabupaten Enrekang secara administrasi merupakan salah satu kabupaten di Sulawesi Selatan yang terdiri dari 12 Kecamatan, dengan luas wilayah 1.786,01 km atau sebesar 2,83 persen dari luas provinsi Sulawesi Selatan. Batas administrasi Kabupaten Enrekang sebagai berikur: sebelah utara berbatasan dengan Kabupaten Tanah Toraja, sebelah timur berbatasan dengan Kabupaten Luwu, sebelah selatan berbatasan dengan Kabupaten Sidenreng rappang, dan sebelah barat berbatasan dengan Kabupaten Pinrang.

6 Gambar. 5. Peta Kabupaten Enrekang 52

7 53 Disain Penelitian Jenis penelitian yang digunakan adalah ex Post Facto, yaitu bentuk penelitian untuk menilai peristiwa yang telah terjadi untuk menemukan faktorfaktor penyebab melalui pengamatan dan penilaian kondisi faktual di lapangan. Pengamatan utama penelitian adalah mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi peternak dalam mengadopsi teknologi biogas dan mengukur seberapa besar pengaruh faktor-faktor yang mempengaruhi peternak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survei, dimana pengambilan data melalui wawancara dan pengisian kuesioner. Data diambil dari sampel dengan tujuan untuk mendapatkan generalisasi dari observasi yang dilakukan, sehingga perlu mempertimbangkan teknik pengumpulan data secara benar. Hasil wawancara kemudian diolah dengan menggunakan korelasi ganda, dengan rumus sebagai berikut : Rumus mencari nilai R 2 : Rumus mencari koefisien korelasi ganda (R) : Keterangan : R R 2 r r yx r xx r xy = koefisien kerelasi = koefisien korelasi ganda = koefisien koralsi person = hasil perhitungan koefisien korelasi variabel Y ke variabel X = hasil perhitungan koefisien korelasi variabel X dengan X = hasil perhitungan koefisien korelasi variabel X ke variabel Y

8 54 Data dan Instrumen Data Data yang dikumpulkan terdiri dari data primer dan data skunder baik itu data kualitatif maupun data kuantitatif. Data kualitatif merupakan data yang disajikan bukan dalam bentuk angka, seperti jenis kelamin, agama, status dan lainlain sebagainya, sedangkan data kuantitatif diperoleh dalam bentuk mentah dari kuesioner dan catatan. Data sekunder yaitu data pelengkap yang jawaban pertanyaan penelitian diperoleh secara langsung maupun tidak langsung dari responden atau sumber lain. Data primer yaitu data yang diperoleh langsung dari responden dengan menjawab pertanyaan-pertanyaan penelitian. Tabel 3. Peubah, sub peubah dan indikator yang akan diukur pada penelitian A. Karakteristik peternak (X1) No Peubah Sub Peubah Indikator 1 Karakteristik Peternak (X1) Umur Pendidikan Pendapatan Motivasi peternak Motivasi ekonomi Umur adalah jumlah tahun yang dihitung sejak peternak lahir sampai ke tahun terdekat pada saat pengamatan dilakukan. Pendidikan adalah jumlah tahun pendidikan yang ditempuh peternak. Pendapatan adalah besarnya penghasilan yang diterima peternak dalam sebulan, yang dihitung dalam rupiah. Motivasi adalah jumlah skor keinginan yang mendorong peternak untuk menggunakan biogas. a. Skor keinginan peternak mengganti gas LPG/minyak tanah dengan biogas untuk memasak b. Skor keinginan peternak mengolah limbah biogas menjadi pupuk padat c. Skor keinginan peternak mengolah limbah biogas menjadi pupuk cair d. Skor tanggapan peternak tentang biogas dapat menghemat pengeluaran rumah tangga e. Skor peternak menggunakan limbah

9 55 Motivasi social Motivasi pribadi Tingkat keterdedahan peternak pada informasi biogas Pengalaman beternak Jumlah kepemilikan ternak Jumlah anggota keluarga biogas sebagai pupuk dapat mengurangi pengeluaran untuk pupuk urea a. Skor peternak menggunakan biogas, memudahkan bersosialisasi dengan peternak lain b. Skor peternak menggunakan biogas, untuk menjaga kesehatan masyarakat yang ada di lingkungan peternakan c. Skor tanggapan peternak bahwa biogas dapat mengurangi pencemaran lingkungan d. Skor tanggapan peternak bahwa biogas dapat menjaga kebersihan lingkungan a. Skor pemanfaatan limbah ternak menjadi energi b. Skor penggunaan biogas oleh peternak, agar menjadi contoh untuk peternak lainnya c. Skor penggunaan biogas agar menjadi peternak yang berhasil mengelola peternakan a. Jumlah jam dalam sehari peternak memperoleh informasi biogas dari televisi b. Jumlah jam peternak dalam sehari memperoleh informasi biogas dari radio c. Jumlah jam peternak dalam sehari memperoleh infomasi biogas dari majalah d. Jumlah jam peternak dalam sehari memperoleh informasi biogas dari surat kabar e. Jumlah jam peternak dalam sehari memperoleh informasi biogas dari buku Pengalaman beternak adalah jumlah tahun peternak menjalankan usaha peternaknnya. Jumlah kepemilikan ternak adalah jumlah satuan ternak (ST) sapi perah seorang peternak. Besar keluarga adalah jumlah anggota keluarga yang masih tinggal dalam satu rumah.

10 56 Kontak dengan anggota kelompok Kontak dengan penyuluh biogas Jarak biogas dengan dapur Intensitas kontak dengan kelompok adalah banyaknya pertemuan kelompok yang dihadiri peternak dalam tiga bulan terakhir. Intensitas kontak dengan penyuluh adalah frekuensi peternak bertemu dengan penyuluh biogas dalam tiga bulan terakhir. Jarak instalasi biogas ke dapur peternak adalah jarak antara instalasi biogas (khususnya penampung feses) dengan dapur peternak, (dalam meter). Persepsi peternak (X2) No Peubah Sub peubah Indikator 1 Persepsi peternak tentang teknologi biogas (X2) Keuntungan relatif Kompatibilitas Kompleksitas a. Skor keuntungan menggunakan biogas dibandingkan dengan menggunakan minyak tanah (dalam rupiah) b. Skor keuntungan menggunakan biogas dibandingkan menggunakan menggunakan gas LPG (dalam rupiah) c. Skor keuntungan menggunakan biogas dibandingkan menggunakan kayu bakar (dalam rupiah) d. Skor keuntungan menggunakan biogas dibandingkan menggunakan arang (dalam rupiah) a. Skor kesesuaian teknologi biogas dengan nilai-nilai yang dipercaya peternak setempat b. Skor kesesuaian teknologi biogas dengan kepercayaan peternak setempat c. Skor kesesuaian teknologi biogas dengan norma-norma peternak setempat d. Skor kesesuaian teknologi biogas dengan kegiatan pengolahan limbah peternakan yang sudah ada sebelumnya a. Skor kesulitan peternak memahami cara merakit instalasi biogas

11 57 Trialabilitas Observabilitas b. Skor kesulitan peternak menggunakan teknologi untuk memasak dibanding menggunakan minyak tanah/lpg c. Skor kesulitan peternak memasukkan feses pada tangki pengurai d. Skor kesulitan peternak menyediakan air untuk teknologi biogas e. Skor kesulitan peternak mengolah limbah biogas f. Skor kesulitan peternak merawat instalasi biogasnya a. Skor seberapa sering peternak memasukkan feses ke tangki pengurai dapat dicoba b. Skor seberapa sering peternak menggunakan gas biogas untuk memasak dapat dicoba c. Skor seberapa sering peternak menggunakan limbah biogas langsung ke tanaman dapat dicoba d. Skor seberapa sering peternak mengolah limbah biogas menjadi pupuk padat dan pupuk cair dapat dicoba a. Skor pembentukan gas pada digester dapat diamati oleh peternak b. Skor lama memasak dengan menggunakan biogas dapat diamati oleh peternak c. Skor penggunaan biogas untuk memasak tidak mempengaruhi bau makanan yang dimasak dapat diamati oleh peternak d. Skor gas dari biogas yang tidak mudah meledak dapat diamati oleh peternak e. Skor pupuk dari limbah biogas dapat diamati penggunaannya langsung pada tanaman f. Skor pengolahan limbah biogas menjadi pupuk padat dan pupuk cair dapat diamati oleh peternak

12 58 B. Sikap Peternak (X3) No Peubah Sub peubah Indikator 1 Sikap peternak tentang teknologi biogas (X3) Kognisi Afeksi Konasi a. Skor tingkat kepercayaan peternak pada biogas tidak mempengauhi bau makanan yang dimasak b. Skor tingkat kepercayaan peternak pada biogas dapat digunakan untuk memasak sama dengan minyak tanah dan LPG c. Skor tingkat kepercayaan peternak pada gas dari biogas tidak mudah meledak d. Skor tingkat kepercayaan peternak tentang limbah biogas yang dapat langsung dimanfaatkan pada tanaman e. Skor tingkat kepercayaan peternak limbah biogas dapat dijadikan pupuk cair dan pupuk padat f. Skor tingkat kepercayaan peternak pada limbah biogas sama baiknya dengan pupuk kimia a. Skor peternak merasa senang gas dari biogas dapat digunakan untuk memasak b. Skor peternak merasa senang bahwa biogas dapat menggantikan minyak tanah dan LPG untuk memasak c. Skor peternak merasa senang karena dengan biogas peternak lebih mudah menangani limbah ternaknya d. Skor peternak merasa senang karena limbah biogas dapat dijadikan pupuk cair dan pupuk padat e. Skor peternak tidak merasa jijik menggunakan teknologi biogas untuk memasak f. Skor peternak merasa senang karena dengan biogas dapat menjaga kebersihan lingkungan g. Skor peternak merasa dengan menggunakan teknologi biogas dapat mengurangi pencemaran lingkungan a. Skor tingkat kemauan peternak berinvestasi pada teknologi biogas

13 59 b. Skor tingkat kemauan peternak memasukkan feses pada tangki pengurai c. Skor tingkat kemauan peternak menyediakan air untuk teknologi biogas d. Skor tingkat kemauan peternak mengganti minyak tanah dan gas LPG untuk memasak e. Skor tingkat kemauan peternak merawat instalasi biogasnya f. Skor tingkat kemauan peternak memanfaatkan limbah biogas menjadi pupuk padat dan pupuk cair C. Derajat pengadopsian Peternak (Y) No Peubah Sub peubah Indikator 1 Adopsi peternak sapi perah pada teknologi biogas (Y) Investasi teknologi biogas Derajat penggunaan digester a. Besarnya biaya untuk membangun konstruksi kandang agar limbah ternak langsung masuk ke tangki pengurai b. Bersarnya biaya untuk bahanbahan konstruksi biogas c. Besarnya biaya membangun digester d. Besarnya upah pekerja e. Besarnya biaya oprasional, biaya yang dikeluarkan untuk pemeliharaan a. Menggunakan digester sebagai tangki pengurai b. Menggunakan digester sebagai tempat penampungan feses c. Menggunakan digester agar gas hasil penguraian tidak terbuang begitu saja d. Menjaga digester agar tetap kedap udara e. Menggunakan digester agar feses tidak menumpuk disekitar kandang

14 60 Derajat penggunaan katup Derajat penggunaan penampung Gas Derajat penggunaan kompor Derajat penggunaan biogas untuk keperluan sehari-hari a. Menggunakan katup sebagai pengaman b. Menggunakan katup untuk mengikat air yang ikut bersama gas dari digester c. Menggunakan air dalam katup untuk mengontrol jumlah gas d. Menggunakan air dalam katup agar gas yang digester langsung ke penampung gas dan tidak keluar melalui katup a. Menggunakan penampung gas untuk menampung gas yang secara kontinu diperoduksi pada digester b. Menggunakan penampung gas sebagai tempat cadangan gas c. Menggunakan digester untuk menjaga gas agar tidak menguap di udara d. Penggunaan jenis plastik sebagai penampung gas a. Menggunakan kompor sebagai tempat keluarnya gas pada saat memasak b. Menggunakan kompor biasa menjadi kompor biogas c. Menggunakan kompor biogas sebagai tempat meletakkan panci, wajan dan alat-alat masak lainnya pada saat memasak d. Menggunakan kompor untuk mengontrol besar kecilnya gas yang keluar pada saat memasak a. Menggunakan biogas untuk menampung feses yang keluar setiap hari b. Menggunakan biogas untuk menjaga kebersihan kandang c. Menggunakan biogas agar feses ternak tidak mencemari

15 61 Melakukan pemeliharaan pada instalasi biogas lingkungan sekitar d. Menggunakan biogas agar tidak mengkontaminasi susu yang telah di perah e. Menggunakan biogas untuk mempermudah pekerjaan peternak f. Menggunakan biogas sebagai sumber energi alterbatif a. Intensitas pemeliharaan peternak pada digester b. Intensitas pemeliharaan peternak pada penampung gas c. Intansitas pemeliharaan peternak pada kompor d. Intensitas peternak menjaga agar saluran pada biogas tidak ada yang bocor Instrumentasi Instrumentasi merupakan proses penyusunan instrumen yang digunakan sebagai alat ukur dalam suatu penelitian. Pada penelitian ini instrumen yang digunakan yaitu berupa kuesioner yang berisi pertanyaan yang berhubungan dengan peubah penelitian. Pengembangan instrumen dilakukan dengan cara (1) menentukan peubah-peubah yang ada di dalam penelitian, (2) mengembangkan sub-sub peubah, (3) menetapkan indikator pada setiap peubah, (4) mengembangkan pertanyaan disetiap indikator, (5) menyusun kuesioner. Agar data yang diperoleh dapat dipertanggungjawabkan secara ilmah, instrumen penelitian diuji terlebih dahulu baik validitas maupun realibilitas. Validitas Instrumen Validitas atau kesahihan, menunjukkan seberapa dekat alat ukur menyatakan apa yang seharusnya diukur. Menurut Singarimbun dan Effendi (2006), validitas menunjukkan sejauh mana suatu alat pengukuran itu megukur apa yang ingin diukur. Validitas yang diuji dalam penelitian ini adalah validitas konstruk, yaitu dengan mendasarkan pada konsep dan definisi oprasional.

16 62 Mengetahui syarat kesahihan instrumen penelitian ini, maka dilakukan diantaranya (1) konsultasi pada dosen pembimbing dalam penyusunan instrumen, dan (2) melakukan iju coba instrumen sebelum digunakan dalam pengumpulan data. Reliabilitas Instrumen Reliabilitas adalah indeks yang menunjukkan sejauhmana suatu alat ukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan. Reliabilitas menunjukkan kemampuan suatu alat ukur dalam mengukur secara konsisten dan sebagai alat ukur yang tepat untuk mengukur gejala yang sama. Suatu penelitian dikatakan reliabel, andal, memiliki ketepatan atau presisi apabila memberikan nilai yang sama ataupun hampir sama jika pemeriksaan dilakukan berulang-ulang. Reliabilitas digunakan untuk menunjukan sejauh mana suatu hasil pengukuran relatif konsisten apabila pengukuran diulangi dua kali atau lebih. Langkah yang dilakukan untuk memperoleh instrument yang andal (reliable), maka digunakan uji coba lapangan terhadap 13 peternak sapi perah yang telah menggunakan biogas. Data yang terkumpul dianalisis dengan uji reliabilitas instrument Alfa Cronbach (α) dalam software SPSS17. Hasil tersebut menunjukkan bahwa alat ukur yang telah diuji coba dapat digunakan dalam penelitian. Muhidin dan Abdurrahman (2007) mengelompokkan nilai uji reliabilitas sebagai berikut: (1) Kurang reliabel, nilai Alpa Cronbach 0,00 0,20 (2) Agak reliabel, nilai Alpa Cronbach 0,21 0,40 (3) Cukup reliabel, nilai Alpa Cronbach 0,41 0,60 (4) Reliabel, nilai Alpa Cronbach 0,61 0,80 (5) Sangat reliabel, nilai Alpa Cronbach 0,81 1,00

17 63 Pengumpulan Data Data dikumpulakan pada bulan April sampai bulan Mei Pengumpulan data dilakukan pada responden yaitu peternak sapi perah yang telah menggunakan biogas yang tersebar dibeberapa Kecamatan yang ada di Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan (data primer). Wawancara dilakukan dengan menggunakan kuesioner dengan bantuan dua orang enumerator yang telah telah diberi penjelasan sebelumnya tentang data yang akan dikumpulkan. Selain itu dikumpulkan juga data sekunder yang diperoleh dari instansi terkait. Analisis Data Keseluruhan data yang dikumpulkan, ditabulasi dan dianalisis sesuai dengan kebutuhan dalam pembahasan. Langkah awal yaitu mencari koofisien korelasi setiap variabel dengan menggunakan program SPSS, selanjutnya untuk mengetahui hubungan bersama variabel karakteristik (X1) dengan persepsi (X2), karakteristik (X1) dengan sikap (X3), karakteristik (X1) dengan adopsi (Y) dan katakteristik (X1), persepsi (X2) dan sikap (X3) dengan adopsi (Y) digunakan korelasi ganda dengan bantuan program excel 2007.

PENDAHULUAN Latar Belakang

PENDAHULUAN Latar Belakang 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Hasil utama dari usaha peternakan sapi perah yaitu susu dan anakan, di samping juga dihasilkan feses dan urin yang kontinu setiap hari. Pendapatan utama peternak diperoleh
