EFEKTIFITAS EKSTRAK CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L) TERHADAP KEMATIAN LARVA NYAMUK Aedes spp. PADA OVITRAP SKRIPSI. Oleh:

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "EFEKTIFITAS EKSTRAK CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L) TERHADAP KEMATIAN LARVA NYAMUK Aedes spp. PADA OVITRAP SKRIPSI. Oleh:"

Transkripsi

1 EFEKTIFITAS EKSTRAK CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L) TERHADAP KEMATIAN LARVA NYAMUK Aedes spp. PADA OVITRAP SKRIPSI Oleh: SONNY MARIA SIMANJUNTAK FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2011

2 EFEKTIFITAS EKSTRAK CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L) TERHADAP KEMATIAN LARVA NYAMUK Aedes spp. PADA OVITRAP SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat Oleh: SONNY MARIA SIMANJUNTAK FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2011

3 HALAMAN PENGESAHAN Skripsi Dengan Judul: EFEKTIFITAS EKSTRAK CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L) TERHADAP KEMATIAN LARVA NYAMUK Aedes spp. PADA OVITRAP Yang dipersiapkan dan dipertahankan oleh: SONNY MARIA SIMANJUNTAK NIM Telah Diuji dan Dipertahankan Dihadapan Tim Penguji Skripsi Pada Tanggal 14 Januari 2011 dan Dinyatakan Telah Memenuhi Syarat Untuk Diterima Tim Penguji Ketua Penguji Penguji I Dr. Dra. Irnawati Marsaulina, MS dr. Surya Dharma, MPH NIP NIP Penguji II Penguji III Ir. Indra Chahaya S, M.Si. Ir. Evi Naria, M.Kes. NIP NIP Medan, 14 Januari 2011 Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara, Dekan, Dr. Drs. Surya Utama, MS NIP i

4 ABSTRAK Tanaman buah cabai rawit (Capsicum frutescens L) merupakan tanaman obat yang memiliki berbagai macam kegunaan. Salah satu kegunaannya sebagai biopestisida (larvasida). Daya larvasida cabai rawit berasal dari kandungan aktifnya yaitu flavanoid, saponin, tannin, ascorbic acid, dan capsaicin. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menegetahui efektifitas ekstrak cabai rawit dalam membunuh larva nyamuk Aedes spp. Penelitian ini bersifat eksperimen murni (True Experiment) yaitu untuk melihat pengaruh beberapa konsentrasi dari ekstrak cabai rawit terhadap kematian larva nyamuk Aedes spp. Metode penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 4 perlakuan konsentrasi ekstrak cabai rawit (0%, 0,1%, 0,2%, dan 0,3%) dengan 3 kali pengulangan. Digunakan 360 ekor larva nyamuk Aedes spp., masing - masing kelompok berisi 30 ekor larva dalam 250 ml larutan ekstrak cabai rawit. Data yang diperoleh dari pengamatan waktu kematian larva nyamuk Aedes spp. setiap 4 jam selama 20 jam. Jenis cabai rawit yang digunakan pada penelitian ini adalah cabai rawit jemprit. Hasil penelitian menunjukkan pada konsentrasi ekstrak cabai rawit 0% tidak terjadi kematian larva nyamuk Aedes spp. Kematian larva mulai terlihat pada konsentrasi 0,1% sebesar 78,89%; konsentrasi 0,2% sebesar 90%; dan 0,3% sebesar 100%. Berdasarkan hasil uji statistik Anova Satu Arah dengan taraf nyata 5% dengan hasil probabilitas 0,000 < 0,05, maka Ho ditolak, yang berarti bahwa ada perbedaan rata rata kematian larva nyamuk Aedes spp. yang bermakna pada setiap konsentrasi ekstrak cabai rawit dalam membunuh larva nyamuk Aedes spp. Konsentrasi ekstrak cabai rawit yang efektif terhadap kematian larva larva nyamuk Aedes spp. adalah pada konsentrasi 0,3%. Kesimpulan dari penelitian ini adalah ekstrak cabai rawit mengandung zat biopestisida yang dapat digunakan untuk membunuh larva nyamuk Aedes spp. dengan konsentrasi yang efektif pada konsentrasi 0,3%. Diharapkan buah cabai rawit dapat menjadi alternatif untuk mengendalikan larva seperti larva nyamuk Aedes spp. Kata kunci : Cabai Rawit (Capsicum frutescens L), Larva Nyamuk Aedes spp. ii

5 ABSTRACT The plant of cayenne pepper is a medical plant which has all kinds of purpose. One of them is as biopesticide (larvasida). The power of larvasida cayenne pepper is from inside it s energetic, like flavanoid, saponin, tannin, ascorbic acid, and capsaicin. The goal of research is for knowing effectiviness of cayenne pepper to kill mosquito Aedes spp. This research is a true experiment is to look at the influence of amount concentration of cayenne pepper to the death of mosquito Aedes spp. The method of research use Completely Randomized Design which consist of 4 treatment (0%, 0.1%, 0.2% and 0.3%) by 3 times replication. It is used 360 larva of mosquito in 250 ml solution of cayenne pepper extract. The data is of obtained on the observation of death mosquito larva Aedes spp. at 4 hours for 20 hours. The result of research refers to concentration of cayenne pepper extract 0% is not happened death mosquito larva Aedes spp. The death of larva is seen on concentration 0.1% in the amount of 78.89%, 0.2% in the amount of 90% and 0.3% in the amount of 100%. According to result of statistics with standard 5% and probability < 0.005, so Ho is refused and it means there is a different of the death mosquito larva Aedes spp. on average on each concentration of cayenne pepper in killing mosquito larva Aedes spp. Concentration of cayenne pepper which effective to death mosquito larva Aedes spp. is on concentration 0.3%. The concentration of this research is cayenne pepper extract contain biopesticide which can be used for killing mosquito larva Aedes spp. by effective concentration at 0.3%. It is expected on cayenne pepper as an alternative to restrain larva as mosquito larva Aedes spp. The Key Words : Cayenne Pepper (Capsicum frutescens L), Mosquito Larva Aedes spp. iii

6 DAFTAR RIWAYAT HIDUP Nama : Sonny Maria Simanjuntak Tempat/Tanggal Lahir : Medan/ 11 September 1985 Agama : Kristen Protestan Jumlah Anggota Keluarga : 5 (lima) orang Alamat Rumah : Jl. Pintu Air Gg. Gabe Tua No. 25 S.M.Raja - Medan Riwayat Pendidikan : 1. TK St. Antonius V Medan ( ) 2. SD St. Antonius V Medan ( ) 3. SMP St. Maria Medan ( ) 4. SMA Methodist 1 Hang Tuah Medan ( ) 5. Akademi Perawat Gleneagles Medan ( ) 6. Fakultas Kesehatan Masyarakat USU ( ) Riwayat Pekerjaan : Rumah Sakit Gleni International Medan ( ) iv

7 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis ucapkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan kasih dan karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Efektifitas Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Terhadap Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Ovitrap. Adapun skripsi ini dibuat untuk memenuhi syarat dalam menyelesaikan pendidikan guna mendapatkan gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. Penulisan skripsi ini banyak mengalami kesulitan dan hambatan, tetapi berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya dapat terselesaikan. Oleh karena itu penulis sampaikan ucapan terima kasih kepada: 1. Bapak Dr. Drs. Surya Utama, MS selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. 2. Ibu Dra. Jumirah, Apt. M.Kes selaku Dosen Pembimbing Akademik. 3. Ibu Ir. Evi Naria, M.Kes selaku Ketua Departemen Kesehatan Lingkungan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara. 4. Ibu Dr. Dra. Irnawati Marsaulina, MS selaku Pembimbing I dan dr. Surya Dharma, MPH selaku Pembimbing II. 5. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen Departemen Kesehatan Lingkungan FKM USU dan seluruh dosen dan staff pengajar di FKM USU serta seluruh pegawai di FKM USU serta kepada Dian selaku admin Kesling yang telah banyak membantu penulis. v

8 6. Bapak Drs. Awaluddin Saragih, M.Si, Apt. selaku Kepala Laboratorium dan seluruh asisten Laboratorium Obat Tradisional Fakultas Farmasi USU, khususnya kepada Naomi dan Sri (Mahasiswa Farmasi USU) sebagai teman seperjuangan yang sudah mendukung dan memberi masukan kepada penulis. 7. Orang Tua tercinta AKP. H. Simanjuntak dan H. br. Hutahaean yang senantiasa memberikan kasih sayang, dukungan moril dan material kepada penulis, serta abangku Bobby Simanjuntak, SP, adik adikku Meylin Simanjuntak, AMd., Sartika Simanjuntak dan Surya Simanjuntak, edaku Dewi Sitorus, SE dan terkasih Anthony Silalahi, SE terimakasih buat doa dan juga dukungan moril selama ini kepada penulis. 8. Seluruh teman- teman kesling terutama ekstensi 08, Sofia, SKM., Mulverawaty Sinaga, Wiwiek (reguler 05) dan teman teman yang lainnya. 9. Semua pihak yang turut membantu kelancaran skripsi ini yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis dengan rendah hati menerima saran dan kritik yang bersifat membangun dari semua pihak dalam rangka kesempurnaan skripsi ini. Hasil yang dituangkan dalam skripsi ini semoga dapat bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan di masa yang akan datang. Medan, Januari 2011 Penulis vi

9 DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN... i ABSTRAK... ii ABSTRACT... iii DAFTAR RIWAYAT HIDUP... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... x DAFTAR GAMBAR... xi BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Tujuan Umum Tujuan Khusus Manfaat Penelitian... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA Tinjauan tentang Nyamuk Aedes spp Klasifikasi Nyamuk Aedes spp Morfologi Nyamuk Aedes spp Tata Hidup Nyamuk Aedes spp Kebiasaan Hidup (Bionomik) Aedes spp Pengendalian Vektor Nyamuk Suhu Kelembaban Derajat Keasaman Air (ph) Tinjauan Tentang Insektisida Nabati Pengertian Insektisida Nabati Pembuatan Insektisida Nabati Keunggulan dan Kelemahan Insektisida Nabati Cara Masuk Insektisida Tinjauan Tentang Cabai Rawit Deskripsi Cabai Rawit Klasifikasi Karakteristik Jenis dan Varietas Habitat Kandungan Kimia Manfaat Kerangka Konsep Hipotesa Penelitian vii

10 BAB III METODE PENELITIAN Jenis dan Rancangan Penelitian Jenis Penelitian Rancangan Penelitian Lokasi dan Waktu Penelitian Lokasi Penelitian Waktu Penelitian Sampel Penelitian Metode Pengumpulan Data Data Primer Data Sekunder Alat dan Bahan Penelitian Alat Bahan Pelaksanaan Penelitian Cara Mendapatkan Larva Nyamuk Aedes spp Pemasangan ovitrap Proses Pembuatan Ekstrak Cabai Rawit Penyediaan Bahan Tumbuhan Cara Membuat Ekstrak Cabai Rawit Cara Melakukan Pengenceran Konsentrasi Larutan Ekstrak Cabai Rawit Prosedur Penelitian Definisi Operasional Analisa Data Tes Homogenitas Varian (Test Homogeneity of Variance) Uji Anova (Uji F) Test Post Hoc (Post Hoc Test) BAB IV HASIL PENELITIAN Pengaruh Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) terhadap Kematian Larva Nyamuk Aedes spp Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Konsentrasi 0% (Kontrol) Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Konsentrasi 0,1% Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Konsentrasi 0,2% Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Konsentrasi 0,3% Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Rata-Rata Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada 4 Konsentrasi Setiap 4 Jam Selama 20 Jam Pemberian Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) viii

11 4.2. Analisa Statistik Pengukuran Suhu, Kelembaban Udara, dan Keasaman Air Pengukuran Suhu Pengukuran Kelembaban Udara Pengukuran Keasaman Air (ph) BAB V PEMBAHASAN Pengaruh Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Terhadap Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Ovitrap Suhu, Kelembaban, dan Keasaman Air Suhu Kelembaban Udara Keasaman Air (ph) BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN Lampiran 1 : Surat Keterangan Penelitian Lampiran 2 : Surat Keterangan Telah Selesai Penelitian Lampiran 3 : Tabel Rancangan Acak Lengkap (RAL) Lampiran 4 : Tabel Hasil Pengamatan Jumlah Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Empat Konsentrasi dengan Tiga Kali Lampiran 5 : Ulangan Setiap 4 Jam Selama 20 Jam Perhitungan Pengenceran Konsentrasi Larutan Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Lampiran 6 : Perhitungan Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) sebagai Aplikasi di Tingkat Rumah Tangga Lampiran 7 : Perhitungan Koefisien Keragaman Lampiran 8 : Hasil Uji Anova Satu Arah Lampiran 9 : Hasil Uji Normalitas Data Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Berbagai Konsentrasi Ekstrak Cabai Rawit Lampiran 10 : Siklus Hidup Nyamuk Lampiran 11 : Dokumentasi Penelitian Efektifitas Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Terhadap Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada Ovitrap ix

12 DAFTAR TABEL Tabel 4.1. Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. Setiap 4 Jam dan Pengamatan selama 20 Jam pada Konsentrasi 0% (Kontrol) Tabel 4.2. Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. Setiap 4 Jam dan Pengamatan selama 20 Jam pada Konsentrasi 0,1% Tabel 4.3. Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. Setiap 4 Jam dan Pengamatan selama 20 Jam pada Konsentrasi 0,2% Tabel 4.4. Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. Setiap 4 Jam dan Pengamatan selama 20 Jam pada Konsentrasi 0,3% Tabel 4.5. Rata Rata Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. pada 4 Konsentrasi Setiap 4 Jam Selama 20 Jam Waktu Pengamatan dengan Beberapa Konsentrasi Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) Tabel 4.6. Hasil Uji Persamaan Varians (Levene Test hitung) Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. dengan Berbagai Konsentrasi Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) pada Ovitrap Tabel 4.7. Hasil Uji Anova Rata Rata Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. dengan Berbagai Konsentrasi Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) pada Ovitrap menurut RAL Tabel 4.8. Hasil Uji BNJ terhadap Rata - Rata Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. dengan 4 konsentrasi Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) pada Ovitrap menurut RAL Tabel 4.9. Hasil Uji BNJ terhadap Kematian Larva Nyamuk Aedes spp. dengan 4 Konsentrasi Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) dalam Subset Homogenitas Tabel Hasil Pengukuran Suhu pada saat Pemberian Ekstrak Cabai Rawit dengan Konsentrasi 0%, 0,1%, 0,2%, dan 0,3% dalam Setiap Pengulangan Tabel Hasil Pengukuran Kelembaban Udara pada saat Pemberian Ekstrak Cabai Rawit dengan Konsentrasi 0%, 0,1%, 0,2%, dan 0,3% dalam Setiap Pengulangan Tabel Hasil Pengukuran Keasaman Air pada saat Pemberian Ekstrak Cabai Rawit (Capsicum frutescens L) dengan Konsentrasi 0%, 0,1%, 0,2%, dan 0,3% dalam Setiap Pengulangan x

13 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1. Ovitrap Gambar 2.2. Cabai Rawit Jemprit Gambar 2.3. Cabai Rawit Cengek Gambar 2.4. Cabai Rawit Ceplik xi

EFEKTIFITAS EKSTRAK KULIT DUKU ( Lansiumdomesticum) SEBAGAI INSEKTISIDA NABATI DALAM MEMBUNUH NYAMUK Aedesspp TAHUN 2014 SKRIPSI OLEH :

EFEKTIFITAS EKSTRAK KULIT DUKU ( Lansiumdomesticum) SEBAGAI INSEKTISIDA NABATI DALAM MEMBUNUH NYAMUK Aedesspp TAHUN 2014 SKRIPSI OLEH : EFEKTIFITAS EKSTRAK KULIT DUKU ( Lansiumdomesticum) SEBAGAI INSEKTISIDA NABATI DALAM MEMBUNUH NYAMUK Aedesspp TAHUN 2014 SKRIPSI OLEH : IKA JUNI A.GINTING NIM. 101000188 FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS
