RESPON MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM SUBSIDI PUPUK BAGI PETANI DI DESA GUNUNG SELAMAT KECAMATAN BILAH HULU KABUPATEN LABUHAN BATU UTARA AYU UTARI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "RESPON MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM SUBSIDI PUPUK BAGI PETANI DI DESA GUNUNG SELAMAT KECAMATAN BILAH HULU KABUPATEN LABUHAN BATU UTARA AYU UTARI"

Transkripsi

1 RESPON MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM SUBSIDI PUPUK BAGI PETANI DI DESA GUNUNG SELAMAT KECAMATAN BILAH HULU KABUPATEN LABUHAN BATU UTARA OLEH AYU UTARI DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2011

2 UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL ABSTRAK RESPON MASYARAKAT TERHADAP SUBSIDI PUPUK BAGI PETANI DI DESA GUNUNG SELAMAT KECAMATAN BILAH HULU KABUPATEN LABUHAN BATU (Skripsi ini terdiri dari 6 Bab, 86 Halaman, 38 Tabel, Lampiran, Kepustakaan dan sumber lain yang berasal dari internet). Pertanian mempunyai peranan strategis dalam struktur pembangunan perekonomian nasional. Dimana pembangunan pertanian tidak terlepas dari pengembangan desa yang menempatkan pertanian sebagai penggerak utama perekonomian. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat jumlah dan penduduk miskin selalu meningkat dari tahun ke tahun khususnya bagi penduduk miskin di pedesaan dan umumnya adalah petani. Oleh karena itu, Pemerintah menjalankan program subsidi pupuk sebagai program peningkatan kesejahteraan petani yang telah dijalankan sejak tahun 2003, sebagai program nasional yang dijalankan diseluruh wilayah Indonesia bagi semua warga masyarakat. Penelitian ini dilakukan di Desa Gunung Selamat Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhan Batu. Tipe penelitian yang digunakan adalah bersifat Deskriptif dengan populasi sebanyak 200 orang. Yang menjadi sampel dalam penelitian ini ialah 30 orang penerima subsidi pupuk yang telah mendapatkan pupuk bersubsidi sejak tahun Pengambilan sampel dengan menggunakan teknik random sampling. Teknik pengambilan data dengan metode studi kepustakaan, angket (kuesioner), wawancara, dan observasi. Sedangkan teknik analisa data adalah menggunakan analisa kualitatif dan kuantitatif dengan pendekatan pengukuran skala likert. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh, maka dapat diambil kesimpulan bahwa respon masyarakat terhadap program subsidi pupuk bagi petani di Desa Gunung Selamat adalah Positif. Terlihat dari tingkat persepsi masyarakat yang menjadi responden sebesar 0,43 %, dan juga adanya sikap masyarakat terhadap pelaksanaan subsidi pupuk yakni 0,79 %, sedangkan partisipasi masyarakat terhadap adanya subsidi pupuk sebesar 0,38 %. Maka dapat dilihat secara rata-rata responden masyarakat adalah positif dengan nilai ( 0,43 + 0,79 + 0,38 ) / 3 = 0,53. Kata Kunci : Respon, Subsidi Pupuk

3 UNIVERSITY OF NORTH SUMATERA FACULTY OF POLITICS AND SOCIAL SCIENCE DEPARTMENT OF SCIENCE WELFARE OF SOCIAL ABSTRACT PUBLIC RESPONSE TO SUBSIDY MANURE FOR FARMER IN GUNUNG SELAMAT COUNTRYSIDE DISTRICT OF BILAH HULU SUB PROVINCE LABUHAN BATU ( This Skripsi consist of 6 Chapter, 86 Yard, 38 tables, enclosure, Other source and bibliography coming from internet). Agriculture have strategic role in structure development of economics national. Where development of agriculture is not be quit of development of countryside placing agriculture as economics prime mover. Statistical Center body ( BPS) log amount and impecunious residents always increase from year to year specially for impecunious residents in rural and generally are farmer. Therefore, Governmental implement subsidy manure program as program of increasing of prosperity of farmer which have been implemented since year 2003, as national program which implemented all Indonesia region for all public citizen. This research in Gunung Selamat countryside Congratulation District Of Sub- Province Labuhan Batu. Research type which applied is have the character of Descriptive with population counted 200 people. What becoming sample in this research is 30 subsidy manure receiver people which have got fertilizer subsidize since year Sampling by using technique in random sampling. Technique of intake of data with bibliography study method, enquette ( uestionnaire), interviewed, and observation. While technique in data analysis is apply quantitative and qualitative analysis with approach of measurement of scale likert. Based on the obtained research result, hence can be taken by conclusion that public response to program subsidizing manure for farmer in Gunung Selamat countryside Congratulation is Positive. Seen from level of public perception becoming responder equal to 0,43%, as well as existence of public attitude to execution of subsidy manure namely 0,79%, while public participation to existence of subsidy manuring equal to 0,38 %. Hence is visible in average of public responder is positive with value ( 0,43 + 0,79 + 0,38 ) / 3 = 0,53. keyword : response, subsidy manure

4 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan ridhonya, penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Adapun judul dari skripsi ini adalah: RESPON MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM SUBSIDI PUPUK BAGI PETANI DI DESA GUNUNG SELAMAT KECAMATAN BILAH HULU KABUPATEN LABUHAN BATU. Skripsi ini disusun untuk diajukan sebagai salah satu syarat dalam mencapai gelar Sarjana Sosial pada Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Politik dan Ilmu Politik. Selama penyusunan skripsi ini, penulis menyadari akan sejumlah kekurangan dan kelemahan, untuk itu penulis membuka diri untuk menerima saran dan kritik yang dapat membangun guna perbaikan dimasa yang akan datang. Skripsi ini penulis persembahkan khususnya kepada orang tuaku Tercinta, Ayahanda Almarhum Ir.Tomo Atmaja dan Ibunda Sinarianum, yang sudah mendidik dan membesarkan penulis, dan memenuhi semua keperluan penulis sampai dengan menyelesaikan skripsi ini. Terima kasih buat semua yang telah kalian berikan hingga saat ini. Kiranya Allah SWT selalu menyertai kalian, kapan dan dimana pun, serta selalu diberikan kesehatan dan rezeki. Serta semua keluarga yang telah mendukung dan mendoakan penulis selama penulisan skripsi ini. Pada kesempatan ini, penulis juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang membantu dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini, dan secara khusus penulis mengucapkan terima kasih kepada:

5 1. Bapak Prof. Dr. Badarudin, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan ilmu Politik. 2. Ibu Hairani Siregar, S.Sos, M.S.P, selaku Ketua Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. 3. Bapak Husni Thamrin, S.Sos, M.S.P, selaku Dosen Pembimbing Penulis, yang selama proses penulisan skripsi ini dengan sabar membimbing penulis hingga skripsi ini selesai dengan baik. 4. Kepada semua dosen Ilmu Kesejahteraan Sosial dan semua dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. 5. Ibu Zuraida Hanum, selaku bagian Administrasi Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara. 6. Kepada Kepala Desa Gunung Selamat Kecamatan Bilah Hulu Kabupaten Labuhan Batu dan seluruh staff nya, penulis mengucapkan terima kasih karena dengan senang hati membantu penulis selama masa penelitian di lapangan. 7. Kepada putri kecil tercinta, Sashika Anatasya yang selama ini menjadi motivasi penulis untuk terus semangat dalam melakukan segala aktifitas. Aku sangat mencintaimu.. 8. Kepada keluarga tercinta, adik-adik ku Intan Utami, Ajeng Utri Fani, Gilang Priananda, yang selama ini membantu penulis dalam segala hal, khususnya dalam membantu menyelesaikan skripsi ini. Terima kasih atas segala dukungan dan bantuan kalian selama ini.

6 9. Kepada sahabat-sahabat penulis terkhusus untuk Rofiqoh Nasution yang selalu setia menjadi sahabat yang baik selama mengikuti perkuliahan di Ilmu Kesejahteraan Sosial Fisip USU. Semoga Allah SWT selalu meridhoi kita kemanapun nantinya kita berada. 10. Kepada teman-teman stambuk 2006 Ilmu Kesejahteraan sosial yang telah menjadi teman yang baik, Dewi Molina, Mag Aulia, Hammad Azhar, Eviyanti Simanullang, dan semua teman-teman yang tidak bisa penulis sebutkan. 11. Kepada senior 2005, junior 2007 dan 2008 serta semua Mahasiswa Ilmu Kesejahteraan Sosial yang ikut serta memberikan masukan dan motivasi kepada penulis dalam penyelesaikan skripsi ini. 12. Kepada semua orang-orang yang telah memberikan dukungan kepada penulis dimana dikarenakan keterbatasan penulis dalam mencantumkan nama satu persatu, maka penulis mengucapkan banyak terima kasih yang sedalamdalamnya. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang turut serta memberikan bantuan dan sumbangan pemikiran selama penulis mengikuti perkuliahan. Semoga Allah SWT memberikan RahmatNya atas kebaikan dan kemurahan hati bapak/ ibu, saudara/ saudari sekalian. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua, khususnya bagi dunia pendidikan. Medan, Juni 2011 Penulis Ayu Utari

7 DAFTAR ISI HALAMAN ABSTRAK.. i KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL.. xi BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan. 8 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Respon Masyarakat Petani Program Subsidi Pupuk Kebutuhan Pupuk Bersubsidi Cadangan Pupuk Bersubsidi HET Pupuk Bersubsidi Penyaluran Pupuk Bersubsidi Pengawasan dan Pelaporan. 27

8 2.5 Kesejahteraan Sosial Kerangka Pemikiran Defenisi Konsep dan Operasional Defenisi Konsep Defenisi Operasional. 35 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Tipe Penelitian Lokasi Penelitian Populasi dan Sampel Populasi Sampel Teknik Pengumpulan Data Teknik Analisa Data. 40 BAB IV DESKRIPSI LOKASI PENELITIAN 4.1 Lokasi Penelitian Kondisi Geografis Keadaan Demografis Sarana dan prasarana Potensi Desa Sistem Pemerintahan. 55

9 BAB V ANALISA DATA 5.1 Karakteristik Identitas Responden Respon Masyarakat Terhadap Subsidi pupuk Persepsi Masyarakat Penerima Subsidi Pupuk Sikap Masyarakat Penerima Subsidi Pupuk Partisipasi Masyarakat Pemerintah Subsidi Pupuk. 78 BAB VI PENUTUP 6.1 Kesimpulan Saran. 86 DAFTAR PUSTAKA KUESIONER LAMPIRAN

10 DAFTAR TABEL Tabel 4.1 Luas dan Wilayah Pengguna Lahan 44 Tabel 4.2 Pembagian wilayah Tabel 4.3 Komposisi Penduduk Berdasarkan Usia Tabel 4.4 Komposisi Penduduk Berdasarkan Jenis Kelamin. 46 Tabel 4.5 Komposisi Penduduk Berdasarkan Agama. 47 Tabel 4.6 Komposisi Penduduk Berdasarkan Suku.. 48 Tabel 4.7 Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian. 49 Tabel 4.8 Komposisi Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan.. 50 Tabel 4.9 Fasilitas Sarana dan Tempat Ibadah. 51 Tabel 4.10 Fasilitas Sarana Pendidikan.. 51 Tabel 4.11 Fasilitas Sarana Transportasi 52 Tabel 4.12 Sarana Kesehatan.. 54 Tabel 4.13 Potensi Jasa dan Usaha Perdagangan 54 Tabel 4.14 Potensi Hasil Peternakan.. 55 Tabel 4.15 Aparat Ketertiban dan Keamanan Desa 58 Tabel Berdasarkan Umur Responden.. 60 Tabel Berdasarkan Jenis Kelamin Responden. 60 Tabel Berdasarkan Agama Responden 61 Tabel Berdasarkan Pendidikan Akhir Responden 62 Tabel Berdasarkan Suku Responden 62 Tabel Berdasarkan Jumlah Tanggungan Anak. 63 Tabel Berdasarkan Luas Lahan Yang Dimiliki 64

11 Tabel Berdasarkan Jumlah Penghasilan Perbulan. 64 Tabel Sumber Informasi Mengenai Syarat, Cara dan Pengadaan Program Subsidi Pupuk 66 Tabel Pengetahuan Responden Tentang Adanya Tim Penyuluh yang Melakukan Pembinaan RDKK. 66 Tabel Pengetahuan Responden Terhadap Syarat dan Cara Memperoleh Program Subsidi Pupuk 67 Tabel Pengetahuan Responden Terhadap Harga Pupuk Berdasarkan Jenis Pupuk yang Dibeli Perzaknya 68 Tabel Pengetahuan Responden Terhadap Adanya Pungutan Tambahan Dalam Pembelian Pupuk 69 Tabel Adanya Penyimpangan Pelaksanaan Subsidi Pupuk 70 Tabel Pengetahuan Responden Tentang Adanya Petugas PPOT 71 Tabel Persetujuan Responden Terhadap Pengurangan Jatah Pupuk. 74 Tabel Penilaian Responden Terhadap Ditempatkannya Petugas PPOT. 75 Tabel Keikutsertaan Responden Dalam Pembinaan Penyusunan RDKK.. 78 Tabel Frekuensi Pembinaan yang Dilakukan Penyuluh 79 Tabel Keterlibatan Masyarakat Dalam Pelaksanaan Penyaluran Pupuk Tabel Keikutsertaan Responden Dalam Pengawasan

12 Penyaluran Pupuk Bersubsidi. 81 Tabel Ketepatan Waktu, Jumlah, Sasaran, Jenis, Tempat dan Mutu Pupuk 82

RESPON PASANGAN USIA SUBUR TERHADAP PROGRAM KELUARGA BERENCANA GRATIS DI KELURAHAN PALUH KEMIRI KECAMATAN LUBUK PAKAM KABUPATEN DELI SERDANG

RESPON PASANGAN USIA SUBUR TERHADAP PROGRAM KELUARGA BERENCANA GRATIS DI KELURAHAN PALUH KEMIRI KECAMATAN LUBUK PAKAM KABUPATEN DELI SERDANG RESPON PASANGAN USIA SUBUR TERHADAP PROGRAM KELUARGA BERENCANA GRATIS DI KELURAHAN PALUH KEMIRI KECAMATAN LUBUK PAKAM KABUPATEN DELI SERDANG SKRIPSI DISUSUN OLEH : ATIKA (070902023) DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN
