Catur Rini Sulistyaningsih

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Catur Rini Sulistyaningsih"

Transkripsi

1 Studi Komperatif Tanaman Tebu Varietas PS. 864 dengan Varietas PS 95 terhadap Biaya dan Produksi di Kebun Batujamus/ Kerjoarum Afdeling Polokarto Kabupaten Sukoharjo Catur Rini Sulistyaningsih Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian,Univet Bantara Sukoharjo, Letjen Sujono Humardani No. Jombor Sukoharjo, Kode pos 5, Telp.(07) 59356, Fax. (07) Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah biaya dan produksi yang dialokasikan oleh perusahaan pada budidaya tebu varietas PS 864 dengan varietas PS 95 di PTPN IX (Persero) kebun Batujamus/ Kerjoarum Afdeling Polokarto Kabupaten Sukoharjo. Metode dasar penelitian ini menggunakan metode diskriptif Analisis Metode pengambilan sampel yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah Purposif. Sampel dengan jumlah blok/ petak dibagi menjadi dua blok/ petak untuk masing-masing varietas PS 864 dan PS 95. Data yang dikumpulkan meliputi Data Primer dan Data Sekunder. Hasil penelitian menunjukan biaya produksi yang diperoleh untuk budidaya tebu varietas PS 864 sebesar Rp per 35 blok/ petak atau rata rata Rp per blok/ petak, sedang untuk varietas PS 95 membutuhkan biaya sebesar Rp per 35 blok/ petak atau rata rata Rp per blok/ petak. Dari hasil Uji Beda Biaya produksi varietas PS 864 dengan varietas PS 95 diperoleh hasil analisis nilai t hitung 4,807. Hasil analisis statistik ini dibandingkan dengan t tabel pada n dengan taraf signifikan 5% sebesar,98 sedang taraf signifikan % sebesar, 56, sehingga terdapat perbedaan jumlah biaya yang dialokasikan oleh perusahaan dari budidaya tebu varietas PS 864 dengan varietas PS 95. Produksi, varietas PS 864 menghasilkan,343 kuintal per blok/ petak, sedangkan varietas PS 95 menghasilkan 69,457 kuintal per blok/ petak. Dari hasil Uji Beda Produksi varietas PS 864 dengan varietas PS 95 diperoleh hasil nilai t hitung 4,4. Hasil analisis statistik pada taraf 5% sebesar,356. Sedangkan pada taraf %,98, sehingga terdapat perbedaan jumlah produksi yang dihasilkan dari budidaya varietas PS 864 dengan varietas PS 95. Kata kata kunci : Studi komparatif, Biaya produksi, Tebu. Pendahuluan Tanaman tebu (Saccharum officinarum) merupakan tanaman semusim yang termasuk dalam famili graminae. Tanaman ini merupakan tanaman tropis yang tumbuh baik di daerah katulistiwa pada 39º LU - 39º LS dengan suhu rata rata ºC (Anonim, 004). Kebutuhan Masyarakat terhadap gula yang meningkatkan ini memenglah wajar dan seirama dengan kemajuan teknik dalam pembuata makanan makanan yang memerlukan gula, juga dengan lajunya pertambahan penduduk (Muljana, 987). Pengadaan gula pasir di Indonesia masih didukung oleh import dari luar negeri. Hingga kini Indonesia masih mengimport gula pasir guna memenuhi kebutuhan konsumsi dalam negeri. Hal ini dikarenakan produksi gula pasir di dalam negeri belum mampu sepenuhnya mencukupi kebutuhan konsumsi gula pasir yang terus meningkat. Import gula Indonesia cenderung meningkat setiap tahunnya. Rata rata peningkatan jumlah import tiap tahun pada periode tahun tersebut adalah 0,0 persen (perhitungan mulai dari tahun ). Hal ini disebabkan karena pengaruh dari

2 kemarau panjang mempengaruhi menurunnya produksi gula dalam negeri, sehingga mendorong pemerintah untuk mengambil suatu kebijakan dalam upaya pemenuhan kebutuhan gula dalam negeri dengan melakukan import gula (Anonim, 004). Adanya kekurangan gula pasir ini sangat erat hubungannya dengan penyediaan bahan baku utamanya yaitu tebu. Agar dapat terus mencukupi kebutuhan gula yang terus meningkat, produksi gula nasional harus terus ditingkatkan. Peningkatan produksi gula sendiri hanya dapat dilakukan jika terdapat ketersediaan tebu secara teratur dengan kualitas memadai. Hal ini sangat tergantung dari ketersediaan faktor produksi secara penuh pada tingkat petani. Faktor produksi utama antara lain lahan, bibit, pupuk, pestisida, modal, bantuan biaya hidup, ketersediaan tenaga kerja serta penggunaan teknologi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : () Besarnya biaya yang dikeluarkan oleh perusahaan untuk usaha budidaya varietas PS 864 dengan PS 95. () Besarnya produksi yang dihasilkan menanam tebujenis varietas PS 864 dengan varietas PS 95. Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah untuk memberi gambaran sebagai dasar dalam penyusunan penentuan target produksi perusahaan untuk masa yang akan datang berdasarkan jenis varietas yang paling cocok dan menguntungkan. Metode Penelitian ini dilaksanakan diperkebunan PTP Nusantara IX (persero) kebun Batujamus/ Kerjoarum Afdeling Polokarto Kabupaten Sukoharjo yang dimulai bulan Juni sampai Agustus 009. Metode dasar penelitian ini ialah metode diskriptif analisis yang pelaksanaannya menggunakan teknik survey. Metode pengambilan contoh yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampel bertujuan, yaitu tanaman yang dijadikan sampel telah ditentukan (Surakhmad w, 003). Jumlah sampel sebanyak 0 ha dibagi menjadi dua kelompok yaitu 35 blok/ petak untuk kelompok I, dengan varietas PSPS 864 luas 5 ha dan 35 blok/ petak untuk kelompok II dengan varietas PS 95 dan jumlah luas yang sama. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui metode : () Teknik observasi yaitu pengumpulan data dengan pengamatan langsung pada obyek penelitian dan () Teknik pencatatan yaitu teknik pengumpulan data sekunder dari kantor Afdeling Polokarto yang dapat dipertanggungjawabkan dan ada hubungannya dengan penelitian ini (Surya Brata S, 997). Hasil dan Pembahasan Data biaya dalam penelitian ini meliputi data biaya yang dialokasikan untuk persiapan tanam sampai panen pada setiap blok/ petak yang diteliti. Data selengkapnya dapat dilihat pada Tabel..

3 Tabel.. Data Jumlah Biaya Tanaman Tebu Varietas PS 864 dan PS 95 Blok/Petak Jumlah Biaya (Rp) PS 864 Jumlah Biaya (Rp) PS X Data pada Tabel menunjukan bahwa biaya total yang dialokasikan untuk tiap blok/ petak pada varietas PS 864 sebesar Rp / blok sedang varietas PS 95 sebesar Rp / blok. Perbedaan tersebut dikarenakan untuk varietas PS 864 jarak tanam lebih rapat dibandungkan varietas PS 95, sehingga membutuhkan biaya yang lebih banyak terutama dalam kebutuhan bibit, penanaman, pemeliharaan dan pemanenan. Data produksi tanaman tebu yang diteliti Afdeling PolokartoPTPN (Persero) Kebun Batujamus/ Kerjoarum didiskripsikan pada Tabel.

4 Tabel.. Data Jumlah Produksi Tanaman Tebu PS 864 dan PS 95 Blok/ Petak Jumlah Produksi (Kuintal) PS 864 Jumlah Produksi (Kuintal) PS X 60, ,457 Sumber data : PTPN IX (Persero) Kebon Batujamus/ Kerjoarum Pada Tabel terlihat bahwa jumlah produksi tebu untuk varietas PS 864 sebesar, 343 kuintal per blok/petak lebih besar bila dibandingkan dengan jumlah produksi tebu varietas PS 95 sebesar 69,457 kuintal per blok/petak. Hal ini disebabkan populasi tanaman varietas PS 864 lebih banyak dari pada varietas PS 95, sehingga berpengaruh pada produksinya. Analisis data dalam penelitian ini dimaksudkan untuk mernbuktikan ada tidaknya perbedaan jumlah biaya produksi dan produksi tanaman tebu baik dengan menggunakan varietas P S 864 maupun dengan varietas PS 95.

5 a. Uji beda biaya produksi tanaman tebu varietas PS 864 dengan Varietas 95. Tabel 3. Perhitungan Uji Beda Jumlah Biaya Produksi Tanaman Tebu Varietas PS 864 dengan varietas 95. No PS 864 PS 95 PS 864 PS 95 PS 864 PS 95 X X X X (X -X ) (X -X ) , ,49 957, , ,48 957, , , , , , , ,49-604, ,49 57, , , , ,49 957, , ,49-504, ,49 957, , , , ,49-954, , ,486-54, ,49 44, , ,49 4, , , , ,49 594, ,49 044, , , , ,49 044,857 44,857 44, , ,49 44,857 44, ,49 044, , ,79 694,85 44,857 44, , ,857 44, , , , ,6 5836, ,3 3656, , , , , ,9 5836, , , , , , , , , , , ,3 5965, , , , , , , , , 4996, , , , ,6 5965, , , ,6 5965, , , , , , ,6 5965,0 4996, , ,9 4996,45 Σ X , ,4 Sumber Data : Analisis Data Primer , Berdasarkan tabel diatas diketahui: n (jumlah sampel) 35 n (jumlah sampel) 35 ΣX ΣX ΣX ΣX X X df ( ) Taraf signifikan 0,05 t tabel t (0,05)/.,9809 Keterangan : X jumlah biaya produksi pada tanaman tebu varietas PS 864

6 X selisih biaya produksi dengan rata-rata jumlah produksi tebu varietas PS 864 X jumlah biaya produksi pada tanaman tebu varietas PS 95 X selisih biaya produksi dengan rata-rata jumlah produksi tebu varietas PS 95 Data tersebut diolah dengan rumus t independent sebagai berikut : X X t X + X + n + n ( ,76)( 0,057) , , ,785 Dengan demikian hasil analisis statistik ini dikonsultasikan dengan koefisien tabel pada n dengan taraf signifikan 5% adalah,980. Hasil analisis diperoleh nilai t hitung 4,807 b. Uji beda jumlah produksi tanaman tebu dengan menggunakan Varietas PS 864 maupun dengan PS 95.

7 Tabel 4. Perhitungan Uji Beda Jumlah Produksi Tanaman Tebu Varietas PS dengan Varietas PS 95. No PS 864 PS 95 PS 864 PS 95 PS 864 PS 95 X X X X (X -X ) (X -X ) ,657 8,657-5,434 -,343-3,343-4,343 -,343 -,343-5,343 3,657 -,343 6,657,657-6,343 -,343 5,657,657 5,657-3,457 -,457,543,543 -,457 9,543,543 3,543 -,457-5,457-4,457-4,457,543-5,457-6,457 -,457-9,457 3,543-3,457 -,457 -,457 7,543-5,457,543-4,457,543-3,457 4,453 -,457,543 -,457 9,543,543 3,543 3,543 -,457,6,946 0,43 8,546 0,43 5,489 78,03. 8, ,489 0,43 8,546 3,3,803 44,38,6 40,3 0,43 5,489 3,003 0,43 7,060 3,003,,9 0,43, 5,489 44,38 0,43,9 8,860 0,43 0,43 0,8 9,779 0,95 9,865 9,865 9,779 4,693,3 89,435,553,95 0,639,3 6,037 56,897 9,779 0,639 0,95 0,639 9,865 0,95,95 0,639 0,639 6,037,38 0,95,3 9,069,553,3 Σ X 60, ,457 Sumber Data : Analisis Data Primer 0,0000 0,005 66,886 9, ,6 8,76 Berdasarkan tabel diatas diketahui: n (jumlah sampel) 35 n (jumlah sampel) 35 ΣX 60 ΣX 43 ΣX 9,467 ΣX 8,76 X,343 X 69,457 df Taraf signifikan 0,05 t tabel t (0,05)/,04 Keterangan : X jumlah biaya produksi pada tanaman tebu varietas PS 864 X selisih biaya produksi dengan rata-rata jumlah produksi tebu varietas PS 864

8 X jumlah biaya produksi pada tanaman tebu varietas PS 95 X selisih biaya produksi dengan rata-rata jumlah produksi tebu varietas PS 95 Dengan demikian hasil analisis statistik ini dikonsultasikan dengan koefisien tabel pada n dengan taraf signifikansi 5% adalah,980. Hasil analisis diperoleh nilai t hitung 4,4 Kesimpulan Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa biaya produksi yang diperlukan untuk menanam varietas PS 864 sebesar Rp / blok,sedang varietas PS 95 sebesar Rp / blok dan terdapat perbedaan nyata Jumlah biaya yang dikeluarkan oleh perusahaan untuk budidaya varietas PS 864 dengan varietas PS 95.JumIah produksi tebu dengan varietas PS 864 menghasilkan produksi sebanyak 504 Ku/ha, sedang varietas PS 95 menghasilkan 47 Ku/ha dan terdapat perbedaan nyata jumlah produksi pada varietas PS 864 dengan varietas PS 95. Daftar Rujukan Anonim, 004. Varietas Tebu. deptan.go.id/varietas/one/38/-0k. diakses tanggal 7 Januari 008. Varietas Tebu. www. Kppkeu. Go.id/ Industrial.proful/Pk4/Profil%0tebu- files/page000.htm. Diakses 7 Januari 008 Mulyana Teori dan Praktek Bercocok Tanam Tebu dengan Segala Masalahnya. Semarang. CV Aneka Ilmu Surakmad W Metode Ilmiah. Jakarta. CV Yasaguna. Surya Brata S Metode Penelitian Sosial. Yogyakarta. Penerbit Kanisius

DINAMIKA DAN RISIKO KINERJA TEBU SEBAGAI BAHAN BAKU INDUSTRI GULA DI INDONESIA

DINAMIKA DAN RISIKO KINERJA TEBU SEBAGAI BAHAN BAKU INDUSTRI GULA DI INDONESIA DINAMIKA DAN RISIKO KINERJA TEBU SEBAGAI BAHAN BAKU INDUSTRI GULA DI INDONESIA Illia Seldon Magfiroh, Ahmad Zainuddin, Rudi Wibowo Program Studi Agribisnis, Fakultas Pertanian Universitas Jember Abstrak
