WORKPLACE STRETCHING EXERCISE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "WORKPLACE STRETCHING EXERCISE"

Transkripsi

1 ABSTRAK WORKPLACE STRETCHING EXERCISE DAN PEMBERIAN TEH MANIS MEMPERBAIKI RESPON FISIOLOGIS DAN MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS PENJAHIT DI PT. FUSSION HAWAI Pekerjaan di industri garmen banyak melibatkan sumber daya manusia sebagai pekerja khususnya yang berada di bagian jahit. Pekerja di industri garmen mengalami gangguan muskuloskeletal dengan tingkat yang lebih tinggi bila dibandingkan dengan jenis industri lainnya. Kondisi serta sikap kerja yang kurang ergonomis, merupakan salah satu faktor yang dapat memengaruhi kualitas maupun kuantitas kerja penjahit. Selain itu, ketiadaan waktu istirahat dan pemenuhan nutrisi yang cukup bagi pekerja juga dapat menjadi faktor timbulnya keluhan muskuloskeletal dan kelelahan pada pekerja yang pada akhirnya dapat berdampak pada penurunan produktivitas kerja. Oleh karena itu, diperlukan intervensi ergonomi yang salah satunya dengan workplace stretching exercise (WSE) dan pemberian teh manis untuk mengatasi kondisi tersebut. Penelitian ini dikategorikan sebagai penelitian eksperimental menggunakan rancangan sama subjek (treatment by subject design) melibatkan 25 sampel dan dipilih menggunakan teknik sampling acak sederhana. Intervensi yang diberikan berupa WSE dan teh manis. Data masing-masing diambil sebanyak tiga kali, sebelum dan setelah dilakukan intervensi dengan selang waktu (washing out period) selama satu hari. Data yang diambil adalah data kelelahan subjektif menggunakan kuesioner 30 item kelelahan, data keluhan muskuloskeletal menggunakan kuesioner nordic body map, serta produktivitas kerja dengan penghitungan produktivitas parsial. Analisis data yang diperoleh diawali dengan analisis deskriptif, kemudian dengan tingkat kemaknaan α=0,05 normalitas datanya diuji dengan menggunakan Shapiro-Wilk. Selanjutnya data berdistribusi normal dianalisis menggunakan uji t- paired, sedangkan data yang tidak berdistribusi normal dianalisis menggunakan uji Wilcoxon. Hasil penelitian menunjukkan terjadi penurunan keluhan muskuloskeletal sebesar 24,98%, penurunan kelelahan sebesar 27,06% dan peningkatan produktivitas kerja sebesar 66,67% secara bermakna (p<0,05). Berdasarkan hasil penelitian di atas, maka dapat disimpulkan bahwa intervensi ergonomi dengan WSE dan pemberian teh manis dapat memperbaiki respon fisiologis dengan menurunkan kelelahan dan keluhan muskuloskeletal serta mampu meningkatkan produktivitas kerja penjahit di PT. Fussion Hawai. Hasil penelitian ini diharapkan dapat dimanfaatkan dan diterapkan khususnya oleh penjahit yang bekerja di perusahaan garmen maupun perorangan. Kata kunci: ergonomi, workplace stretching exercise, respon fisiologis, produktivitas. ix

2 ABSTRACT WORKPLACE STRETCHING EXERCISE AND GIVING SWEET TEA IMPROVE PHYSIOLOGICAL RESPONS AND INCREASE THE PRODUCTIVITY AMONG TAILORS IN PT. FUSSION HAWAI Employment in the garment industries involve a lot of human resources as workers, especially those in the sewing section. Workers who worked in the garment industry have higher level to suffered musculoskeletal disorders compared with other industries. Conditions and less ergonomic working attitude is one of the factors that can affect the quality and quantity of the tailor s work. Lack of rest time and also lack of nutrition of the workers are also in addition to the factor of the musculoskeletal complaint and fatigue in workers that will ultimately impact to the productivity. Therefore, ergonomic intervention is needed by workplace stretching exercise and giving sweet tea to overcome the condition. This research was an experimental study with the treatment by subject design using 25 samples that were chooses using simple random sampling method. Interventions that were given were WSE and sweet tea. Data collected three times before and after the intervention by washing out period for one day. Data taken were data of subjective fatigue using questionnaire of thirty items of fatigue, data for the musculoskeletal complaints using questionnaire of nordic body map, and also labor productivity by calculation partial productivity. Analysis of the collected data is started with the descriptive analysis with the significance s level α=0.05 and the normality data tested using Shapiro-Wilk. Further, the data that has normal distribution are analyzed using t-paired and the data that has not a normal distribution are analyzed using Wilcoxon test. Based on the results, there are decrease of musculoskeletal complaints for 24.98%, decrease fatigue for 27.06%, and increase of labor productivity for 66.67% as significant (p<0.05). Inconclusive, the ergonomic intervention with WSE and giving sweet tea can improve the response of physiologies by decrease the fatigue and musculoskeletal complaints and also can increase the labor productivity of the tailors in PT. Fussion Hawai. The result of this research expect to be use and apply especially by the tailors that work in the garment industry or individually. Keyword: ergonomic, workplace stretching exercise, physiological respons, productivity. x

3 DAFTAR ISI Halaman SAMPUL DEPAN... PRASYARAT GELAR... LEMBAR PENGESAHAN... LEMBAR PENETAPAN PANITIA UJIAN TESIS... SURAT PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT... UCAPAN TERIMA KASIH... ABSTRAK... ABSTRACT... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... i ii iii iv v vi ix x xi xv DAFTAR GAMBAR... xvii DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG... xviii DAFTAR RUMUS... DAFTAR LAMPIRAN... xix xx BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian xi

4 1.3.1 Tujuan umum Tujuan khusus Manfaat Penelitian Manfaat teoritis Manfaat praktis BAB II KAJIAN PUSTAKA Pertimbangan Dasar Penerapan Ergonomi Pencegahan Keluhan Muskuloskeletal Mengurangi Kelelahan Kerja Mekanisme Kontraksi Otot Workplace Stretching Exercise Respon Fisiologis Stretching Kebutuhan Gizi Kerja Produktivitas Kerja Analisis Biaya dan Manfaat BAB III KERANGKA BERPIKIR, KONSEP DAN HIPOTESIS PENELITIAN Kerangka Berpikir Konsep Penelitian Hipotesis Penelitian xii

5 BAB IV METODE PENELITIAN Rancangan Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian Ruang Lingkup Penelitian Populasi dan Sampel Populasi target dan populasi terjangkau Kriteria sampel (eligibility criteria) Kriteria inklusi Kriteria eksklusi Kriteria tidak dilanjutkan menjadi sampel (drop out) Sampel (sample size) Teknik pemilihan sampel Variabel Penelitian Identifikasi dan klasifikasi variabel Definisi operasional variabel Instrumen Penelitian Alur Penelitian Prosedur Penelitian Tahap persiapan penelitian Tahap pelaksanaan penelitian Sebelum mulai bekerja Selama dan sesudah bekerja xiii

6 4.8.3 Protokol penelitian Pengolahan dan Analisis Data Analisis Biaya dan Manfaat BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN Karakteristik Subjek Penelitian Kondisi Lingkungan Tempat Kerja Analisis Keluhan Muskuloskeletal Analisis Kelelahan Kerja Analisis Produktivitas Kerja Analisis Biaya dan Manfaat BAB VI SIMPULAN DAN SARAN Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiv

7 DAFTAR TABEL Halaman 2.1 Klasifikasi Tingkat Risiko Otot Skeletal Berdasarkan Total Skor Individu Batas Ambang IMT untuk Indonesia Standar Pencahayaan Lingkungan Kerja Klasifikasi Tingkat Kelelahan Subjektif Berdasarkan Total Skor Individu Distribusi Pemasukan Makan Harian Berat Makanan untuk Menghasilkan 100 Kalori Aktivitas Penelitian Perhitungan Jumlah Sampel Berdasarkan Rumus Colton Data Karakteristik Subjek Penjahit di PT. Fussion Hawai Analisis Data Kondisi Lingkungan Tempat Kerja Penjahit di PT. Fussion Hawai pada Periode I (sebelum perlakuan) dan Periode II (setelah perlakuan) Hasil Analisis Data Keluhan MSD Penjahit di PT. Fussion Hawai pada Periode I (sebelum perlakuan) dan Periode II (setelah perlakuan) Analisis Data Kelelahan Kerja Penjahit di PT. Fussion Hawai pada Periode I (sebelum perlakuan) dan Periode II (setelah perlakuan) xv

8 5.5 Analisis Data Jumlah Produk yang Dihasilkan, Keluhan MSD setelah Bekerja dan Analisis Produktivitas Kerja Penjahit di PT. Fussion Hawai pada Periode I (sebelum perlakuan) dan Periode II (setelah perlakuan) xvi

9 DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Serabut Otot Contoh Gerakan Stretching Contoh Gerakan Stretching Konsep Penelitian Rancangan Penelitian Hubungan Antar Variabel Penelitian Alur Penelitian Rerata Pendapatan Perusahaan dan Penjahit di PT. Fussion Hawai xvii

10 DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG > = lebih kecil < = lebih besar = lebih kecil atau sama dengan = lebih besar atau sama dengan % = persen / = per α = alpha %RH = Percentage Relatif Humidity ACGIH = American Counsel of Government Industrial Hygienists ADP = Adenosin Difosfat AKG = angka kecukupan gizi ATP = Adenosin Trifosfat BMI = Body Mass Index BMR = basal metabolic rate cc = centimeter cubic CI = Confidence Interval db = desibel EEG = Electroencephalography Ha = hipotesis alternatif Ho = hipotesis nol Hz = Herzt (satuan frekuensi) IFRC = Industrial Fatigue Research Committee IMT = indeks massa tubuh kcal = kilo calori kg = kilogram KTP = Kartu Tanda Penduduk LI = Lifting Index m 2 = meter persegi Menkes = Menteri Kesehatan MSDs = musculoskeletal disorders NBM = Nordic Body Map NIOSH = National for Occupational Safety and Health OSHA = Occupational Safety and Health Administration PNF = Proprioseptif Neuromuskular Fasilitasi QEC = Quick Exposure Checklist ROM = range of motion RSI = Repetition Strain Injuries RWL = Recommended Weight Limit SK = Surat Keputusan WITA = Waktu Indonesia Tengah WSE = workplace stretching exercise xviii

11 DAFTAR RUMUS Halaman 2.1 Rumus Indeks Massa Tubuh (IMT) Rumus Produktivitas Tenaga Kerja Rumus Colton Rumus Produktivitas Tenaga Kerja xix

12 DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1 : Ethical Clearance Lampiran 2 : Surat Persetujuan (Informed Concent) Lampiran 3 : Kuesioner 30 Item Penilaian Kelelahan Lampiran 4 : Kuesioner Nordic Body Map Lampiran 5 : Psychometric Chart Lampiran 6 : Foto alat-alat yang digunakan dalam penelitian Lampiran 7 : Gerakan WSE Lampiran 8 : Karakteristik Deskriptif Penjahit di PT. Fussion Hawai sebagai Subjek Penelitian Lampiran 9 : Data Kondisi Lingkungan Bagian Jahit di PT. Fussion Hawai 133 Lampiran 10 : Data Keluhan Muskuloskeletal Penjahit di PT. Fussion Hawai Lampiran 11 : Data Kelelahan Kerja Penjahit di PT. Fussion Hawai Lampiran 12 : Data Produktivitas Kerja Penjahit di PT. Fussion Hawai Lampiran 13 : Skor Keluhan Muskuloskeletal pada Masing-masing Anggota Tubuh pada Periode I dan Periode II serta Persen Penurunannya pada Penjahit di PT. Fussion Hawai Lampiran 14 : Skor Keluhan Kelelahan yang Dirasakan pada Periode I dan Periode II serta Persen Penurunannya pada Penjahit di PT. Fussion Hawai xx

13 Lampiran 15 : Dokumentasi Penelitian xxi

ABSTRAK. Kata kunci : Metode Kerja Berorientasi Ergonomi, Kualitas Kesehatan, Produktivitas, Penghasilan Pekerja.

ABSTRAK. Kata kunci : Metode Kerja Berorientasi Ergonomi, Kualitas Kesehatan, Produktivitas, Penghasilan Pekerja. ABSTRAK METODE KERJA BERORIENTASI ERGONOMI PADA PROSES PENGELAPAN KALENG SARDEN MENINGKATKAN KUALITAS KESEHATAN, PRODUKTIVITAS, DAN PENGHASILAN PEKERJA DI PT.BMP NEGARA Kegiatan industri berkembang dari
