IMPLEMENTASI BALANCED SCORECARD DALAM PENGUKURAN KINERJA ORGANISASI PUBLIK (Studi Kasus Pada Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Jawa Timur)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "IMPLEMENTASI BALANCED SCORECARD DALAM PENGUKURAN KINERJA ORGANISASI PUBLIK (Studi Kasus Pada Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Jawa Timur)"

Transkripsi

1 IMPLEMENTASI BALANCED SCORECARD DALAM PENGUKURAN KINERJA ORGANISASI PUBLIK (Studi Kasus Pada Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Jawa Timur) DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA AKUNTANSI DEPARTEMEN AKUNTANSI PROGRAM STUDI AKUNTANSI DIAJUKAN OLEH SETIYA AHSANUL ARIF NIM: FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

2 Surabaya, Skripsi telah selesai dan siap untuk diuji Dosen Pembimbing Dr. MOH. SUYUNUS, MAFIS, Ak., CMA, CA ii

3 SKRIPSI IMPLEMENTASI BALANCED SCORECARD DALAM PENGUKURAN KINERJA ORGANISASI PUBLIK (Studi Kasus Pada Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Jawa Timur) DIAJUKAN OLEH: SETIYA AHSANUL ARIF NIM: TELAH DISETUJUI DAN DITERIMA DENGAN BAIK OLEH : DOSEN PEMBIMBING, Dr. MOH. SUYUNUS, MAFIS, Ak., CMA, CA TANGGAL.. KETUA PROGRAM STUDI, ADE PALUPI, MPPM, Ph.D., Ak., CA TANGGAL.. iii

4 PERNYATAAN ORISINALITAS SKRIPSI Saya (Setiya Ahsanul Arif, ), menyatakan bahwa: 1. Skripsi saya ini adalah asli dan benar-benar hasil karya saya sendiri, dan bukan hasil karya orang lain dengan mengatas namakan saya, serta bukan merupakan hasil peniruan atau penjiplakan (plagiarism) dari karya orang lain. Skripsi ini belum pernah diajukan untuk mendapatkan gelar akademik baik di Universitas Airlangga, maupun di perguruan tinggi lainnya. 2. Dalam skripsi ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau dipublikasikan orang lain, kecuali secara tertulis dengan jelas dicantumkan sebagai acuan dengan disebutkan nama pengarang dan dicantumkan dalam daftar kepustakaan. 3. Pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya, dan apabila dikemudian hari terdapat penyimpangan dan ketidakbenaran dalam pernyataan ini, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar yang telah diperoleh karena karya tulis skripsi ini, serta sanksi-sanksi lainnya sesuai dengan norma dan peraturan yang berlaku di Universitas Airlangga. Surabaya, 27 Januari 2016 Setiya Ahsanul Arif NIM.: iv

5 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan baik. Penelitian berupa skripsi ini disusun sebagai salah satu persyaratan akademik guna memperoleh gelar Sarjana Akuntansi (S.A.) pada Program Studi S1 Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga Surabaya. Penulis menyadari bahwa Penelitian Skripsi yang disusun ini masih jauh dari kesempurnaan, maka dalam kesempatan ini penulis mengharapkan saran dan kritik membangun yang akan penulis jadikan sebagai pertimbangan dan perbaikan pada tulisan tulisan selanjutnya. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ungkapan terimakasih kepada beberapa pihak yang telah banyak membantu dalam pelaksanaan maupun dalam penyusunan skripsi ini, antara lain: 1. Prof. Dr. Hj. Dian Agustia, SE, M.Si., Ak., CMA, CA selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga Surabaya. 2. Ibu Ade Palupi, SE, MPPM, Ph.D., Ak., CA selaku Ketua Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga Surabaya yang telah membagikan ilmu dan masukan kepada penulis. 3. Bapak Khusnul Prasetyo, SE., MM., Ak, CMA, CA selaku Sekretaris Program Alih Jenis sekaligus dosen wali yang telah memberikan banyak arahan dalam proses studi penulis, 4. Bapak Dr. Mohammad Suyunus, MAFIS, Ak., CMA, CA sebagai dosen pembimbing skripsi yang telah memberikan banyak masukan, pengetahuan, wawasan, nasehat dan motivasi kepada penulis, 5. Orang tua penulis yang selalu memberikan dukungan, nasihat, semangat, do a, serta dukungan moril maupun materiil kepada penulis selama ini, 6. Seluruh dosen dan staff Departemen Akuntansi yang telah membagikan ilmu dan semangat kepada penulis, 7. Keluarga besar YPI Al Azhar mulai dari pengurus, guru, serta jajaran staf yang telah membantu selama penyusunan skripsi, v

6 8. Seluruh teman teman Program Studi Akuntansi Alih Jenis angkatan 2013, tim KKN-BBM 51 Surabaya Barat, serta teman teman ex organisasi Mosaic, BEM, dan kawan - kawan kampus Universitas Airlangga yang tidak bisa disebutkan satu persatu. 9. Istri penulis yang dengan tulus dan sabar selalu memberikan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi. 10. Semua pihak yang telah membantu dan mendukung dalam penyelesaian skripsi ini baik secara langsung maupun tidak langsung. Penulis sangat menyadari bahwa karya berupa skripsi ini jauh dari sempurna. Oleh karena itu, penulis memohon maaf atas segala kekurangan yang terkandung dalam karya skripsi ini. Penulis juga mengharapkan kritik dan saran yang konstruktif dari para pembaca. Akhir kata, dengan segala keterbatasan, penulis berharap agar skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi penulis serta pihak lain yang membutuhkannya. Surabaya, Februari 2016 Penulis vi

7 KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA PROGRAM STUDI : AKUNTANSI DAFTAR No. :. JUDUL: ABSTRAK SKRIPSI SARJANA AKUNTANSI NAMA : SETIYA AHSANUL ARIF N.I.M : TAHUN PENYUSUNAN : 2016 IMPLEMENTASI BALANCED SCORECARD DALAM PENGUKURAN KINERJA ORGANISASI PUBLIK (Studi Kasus Pada Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Jawa Timur) ISI : Ukuran kinerja sebuah entitas atau organisasi sangat penting untuk dijadikan sebagai pertimbangan pembuatan keputusan dan pertanggungjawaban atas kegiatan operasinya. Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Jawa Timur sebagai organisasi sektor publik non pemerintah dituntut untuk memberikan kinerja terbaiknya dalam pelayanan pendidikan kepada publik. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui indikator ukuran kinerja yang berkualitas, ukuran yang ideal untuk pencapaian visi, misi, tujuan dan sasaran sebagai dasar pengukuran kinerja baik kinerja finansial dan non finansial. Penelitian ini menggunakan metodologi kualitatif dengan pendekatan studi kasus. YPI Al Azhar Jatim menggunakan Balanced Scorecard sebagai alat untuk mengukur indikator kinerja organisasi. Berdasarkan implementasi Balanced Scorecard dengan 10 indikator kinerja yayasan, diperoleh total skor 3 dengan rata-rata skor 0,3. Dengan demikian di dapat definisi kriteria cukup baik pada indikator kinerja YPI Al Azhar Jatim. Kata kunci: Indikator Kinerja, Balanced Scorecard, Organisasi publik, pendidikan vii

8 KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA STUDY : ACCOUNTING List Number :.. JUDUL: ABSTRACT THESIS OF ACCOUNTING BACHELOR NAME : SETIYA AHSANUL ARIF N.I.M : YEAR OF PREPARATION : 2016 BALANCED SCORECARD IMPLEMENTATION IN PUBLIC ORGANIZATION PERFORMANCE MEASUREMENT (A Case Study of Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Jawa Timur) ISI : A measure of performance of an entity or organization is very important to be used as consideration for decision making and accountability for its operations. Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Jawa Timur (YPI Al Azhar Jatim) as non-governmental public sector organizations are required to give their best performance in educational services to the public. This research was conducted in order to determine the indicator of quality performance, the ideal measurement for the achievement of the vision, mission, goals and objectives as the basis for measuring the performance of both financial and non-financial performance. This study uses qualitative methodology with case study approach. YPI Al Azhar Jatim using the Balanced Scorecard as a tool to measure the organization performance indicators. Based on the implementation of the Balanced Scorecard with 10 foundation performance indicators, a total score of 3 with an average score of 0.3 has been obtained. Thus the definition of criteria for performance indicators for YPI Al Azhar Jatim are "sufficient". Keywords: Performance Indicators, Balanced Scorecard, public organization, educational viii

9 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii LEMBAR PENGESAHAN... iii PERNYATAAN ORISINALITAS... iv KATA PENGANTAR... v ABSTRAK... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii BAB 1 : PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Skripsi... 6 BAB 2 : TINJAUAN PUSTAKA Penilaian Kinerja Pengertian Pengukuran Kinerja Organisasi Sektor Publik Tujuan Pengukuran Kinerja Sektor Publik Manfaat Pengukuran Kinerja Sektor Publik Konsep Pengukuran Kinerja Tradisional Visi, Misi dan Strategi Yayasan sebagai Suatu Organisasi Pengertian Yayasan Pengertian Jasa Pengertian Yayasan Pendidikan Balanced Scorecard Konsep Balanced Scorecard ix

10 2.3.2 Perspektif Finansial Perspektif Pelanggan Perspektif Proses Bisnis Internal Perspektif Pembelajaran dan Pertumbuhan Balanced Scorecard Pada Organisasi Publik Membangun Balanced Scorecard Menilai Fondasi Organisasi Membangun Strategi Bisnis Membuat Tujuan Organisasi Membuat Strategic Map bagi Strategi Bisnis Organisasi Mengukur Performance Program Logic Model Causal Analysis Process Flow Menyusun inisiatif Implementasi Balanced Scorecard Penelitian Terdahulu BAB 3 : METODE PENELITIAN Pendekatan Penelitian Ruang Lingkup Obyek Penelitian Jenis dan Sumber Data Prosedur Pengumpulan Data Teknik Analisa Data BAB 4 : HASIL DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Sejarah Yayasan Struktur Organisasi Jenis Layanan Jasa YPI Al Azhar Jawa Timur Visi dan Misi YPI Al Azhar Balanced Scorecard YPI Al Azhar Jawa Timur Pengukuran Kinerja YPI Al Azhar Jawa timur dengan BSc x

11 4.2.1 Perspektif Keuangan Perspektif Pelanggan Perspektif Bisnis Internal Perspektif Pertumbuhan dan Pembelajaran Penilaian dengan menggunakan Balanced Scorecard Keterkaitan empat perspektif Balanced Scorecard Hasil Analisis Implementasi Balanced Scorecard BAB 5 : SIMPULAN DAN SARAN Simpulan Saran DAFTAR PUSTAKA xi

12 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Pengukuran Strategis pada Organisasi Publik Tabel 2.2 Matriks Program dalam Balanced Scorecard Tabel 2.3 Hubungan Antar Komponen dalam Balanced Scorecard Tabel 4.1 Key Performance Indicator (KPI) YPI Al Azhar Jawa Timur Tabel 4.2 Rasio Efisiensi YPI Al Azhar Jatim Tabel 4.3 Rasio Aktivitas YPI Al Azhar Jatim Tabel 4.4 Tabel Pangsa Pasar Tabel 4.5 Tingkat Aduan (complain) Pelanggan Tabel 4.6 Pengembangan Pelanggan YPI Al Azhar Jatim Tabel 4.7 Produktivitas Karyawan YPI Al Azhar Jawa Timur Tabel 4.8 Tingkat Persentase Pelatihan Karyawan Tabel 4.9 Skor Penilaian Balanced Scorecard Tabel 4.10 Ikhtisar Kinerja YPI Al Azhar Jawa Timur xii

13 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Basic Design of a Balanced Scocercard Gambar 2.2 Strategy-Translation Process Gambar 2.3 Balanced Scorecard Cause-Effect Hyphothesis Gambar 2.4 Balanced Scorecard Cause-Effect Hyphothesis Gambar 2.5 Public Sector Strategy Map Gambar 2.6 Program Logic Model Gambar 2.7 Causal Analysis Gambar 2.8 Process Flow Gambar 2.9 Balanced Scorecard Logic Gambar 2.10 Performance Evaluation Data Flow Gambar 4.1 Struktur Organisasi YPI Al Azhar Jawa Timur Gambar 4.2 Analisis SWOT YPI Al Azhar Jawa Timur Gambar 4.3 Strategy Map YPI Al Azhar Jawa Timur Gambar 4.4 Kurva Kinerja YPI Al Azhar Jawa Timur xiii

14 إ ن أ ح س نت م أ ح س نت م ل نف س ك م و إ ن أ س أ ت م ف ل ه ا Jika kalian berbuat Baik (berarti) kalian berbuat Baik untuk dirimu sendiri,dan jika kalian berbuat jahat, maka (kerugian kejahatan) itu untuk dirimu sendiri. (QS: Al Isra : 7) و م ن ي س ر ع ل ى م ع س ر ي س ر هللا ع ل ي ه ف ي الد ن ي ا و ا ل خ ر ة Barangsiapa memudahkan (urusan) orang yang kesulitan, maka Allâh Azza wa Jalla memudahkan baginya (dari kesulitan) di dunia dan akhirat (HR. Muslim) Aku tahu, rizqiku takkan diambil orang, Karenanya hatiku tenang. Aku tahu, amalku takkan dikerjakan orang, karenanya kusibuk berjuang (Hasan Al Bashri) xiv

EVALUASI EFEKTIVITAS PENERAPAN PENGENDALIAN INTERNAL PEMBERIAN KREDIT PADA BANK MATAHARI DI SURABAYA SKRIPSI

EVALUASI EFEKTIVITAS PENERAPAN PENGENDALIAN INTERNAL PEMBERIAN KREDIT PADA BANK MATAHARI DI SURABAYA SKRIPSI EVALUASI EFEKTIVITAS PENERAPAN PENGENDALIAN INTERNAL PEMBERIAN KREDIT PADA BANK MATAHARI DI SURABAYA DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA AKUNTANSI DEPARTEMEN AKUNTANSI
