ASPEK HUKUM SERTIFIKAT DEPOSITO SEBAGAI SURAT BERHARGA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ASPEK HUKUM SERTIFIKAT DEPOSITO SEBAGAI SURAT BERHARGA"

Transkripsi

1 ASPEK HUKUM SERTIFIKAT DEPOSITO SEBAGAI SURAT BERHARGA SKRIPSI Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Pada Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta Oleh : PUSPITA AJI NUGROHO NIM. C FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013

2 HALAMAN PERSETUJUAN Skripsi ini disetujui untuk dipertahankan dihadapan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta Pembimbing I Pembimbing II Moh. Sandjoyo, SH., M.Hum Inayah, SH, M.H ii

3 HALAMAN PENGESAHAN Skripsi ini telah diterima dan disahkan oleh Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta Hari : Jum at Tanggal : 15 Maret 2013 iii

4 PERNYATAAN Yang bertanda tangan dibawah ini: Nama : PUSPITA AJI NUGROHO NIM : C Alamat : BANGUNSARI,GAYAM,SUKOHARJO Dengan ini menyatakan bahwa: 1. Karya tulis saya, skripsi ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar akademik baik di Universitas Muhammadiyah Surakarta maupun di perguruan tinggi lain. 2. Karya tulis ini adalah murni gagasan, rumusan dan penelitian saya sendiri, tanpa bantuan pihak lain, kecuali arahan dari Dosen Pembimbing Skripsi. 3. Dalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau dipublikasikan orang lain, kecuali secara tertulis dengan jelas dicantumkan sebagai acuan dalam naskah dengan disebutkan nama pengarang dan judul buku aslinya dan dicantumkan dalam daftar pustaka. 4. Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan apabila di kemudian hari terdapat penyimpangan dan ketidakbenaran dalam pernyataan ini, maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan gelar akademik yang telah saya peroleh karena karya tulis ini, serta sanksi lainnya sesuai dengan norma yang berlaku di perguruan tinggi ini. Surakarta, 11 Maret 2013 Yang membuat pernyataan, PUSPITA AJI NUGROHO NIM C iv

5 MOTTO (هيلع قفتم) ر ع ی ت ھ ع ن م س و و ل و ك ل ك م ر اع ك ل ك م Kamu sekalian adalah pemimpin dan akan dimintai pertanggung jawabannya mengenai orang yang dipimpinnya. (H.R. Bukhari Muslim) ی ا أ ی ھ ا ال ذ ی ن آم ن وا اس ت ع ی ن و ا ب الص ب ر و الص لا ة إ ن االله م ع الص اب ر ی ن Hai orang-orang yang beriman, Jadikanlah sabar dan shalatmu Sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar (Al-Baqarah: 153) v

6 PERSEMBAHAN Skripsi ini, penulis persembahkan kepada: 1. Allah SWT yang telah memberikan kenikmataan tak terhingga sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini 2. Ayah (Alm) dan Ibu tercinta yang senantiasa memberi dukungan dan doa serta nasehat-nasehat demi mewujudkan cita-cita anaknya menjadi seorang Sarjana Hukum 3. Kakak - kakak yang kusayangi 4. Diriku sendiri vi

7 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SW, karena atas Rahmat-Nya Penulis telah berhasil menyelesaikan skripsi ini dengan mengambil judul : ASPEK HUKUM SERTIFIKAT DEPOSITO SEBAGAI SURAT BERHARGA sebagai syarat untuk memperoleh gelar kesarjanaan di bidang Hukum di Universitas Muhammadiyah Surakarta. Kami menyadari atas keterbatasan pengetahuan dan kemampuan yang penulis miliki ini tentunya. Oleh sebab itu penulis dalam menyusun skripsi ini dibantu dan dibimbing dari beberapa pihak, maka dengan penuh kerendahan hati, penulis ucapkan terima kasih kepada : 1. Allah SWT atas segala Ridho dan Rahmat-Nya. 2. Bapak Muchammad Ikhsan, SH.M.Hum. Selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Moh. Sandjoyo, SH., M.Hum, selaku Pembimbing Pertama yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan dalam penulisan Skripsi ini. 4. Ibu Inayah, SH, M.H, selaku Pembimbing Kedua yang penuh bijaksana memberikan petunjuk dan bimbingan sehingga Skripsi ini dapat diselesaikan. 5. Seluruh Dosen Pengajar yang telah banyak memberikan ilmu pengetahuan selama penulis dalam menyelesaikan studi di Fakultas Hukum. vii

8 6. Para Staf Tata Usaha Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta 7. Bank Rakyat Indonesia (Cabang Sukoharjo) yang telah mengizinkan tempat dan waktunya untuk melakukan penelitian skripsi. 8. Ibu Ike Suryani selaku Supervisor Bank Rakyat Indonesia (Cabang Sukoharjo) yang dimana telah menyempatkan waktunya untuk bersedia menjawab rumusan masalah skripsi penulis melalui wawancara. 9. Seluruh warga penghuni kontrakan ( pak eko, ceking, jun, jefri, tobing, ipeh, bendot, yulius dan angga ) kompak selalu. 10. Sahabat dan teman-temanku sekalian yang telah memberikan support hingga skripsi ini dapat terselesaikan. Besar harapan penulis semoga hasil yang sangat sederhana ini dapat bermanfaat bagi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta khususnya dan para pembaca umumnya. Wassalamu alaikum wr.wb. Surakarta, Maret 2013 Penulis viii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... PERNYATAAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... ABSTRAKSI... i ii iii iv v vi vii ix xi BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 7 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Metode Penelitian... 9 F. Sistematika Skripsi BAB II LANDASAN TEORI A. Perjanjian Pada Umumnya Pengertian Perjanjian Asas-asas Perjanjian Dalam KUHPerdata Syarat-syarat Sah Perjanjian Akibat Hukum Perjanjian Yang Sah ix

10 B. Tinjauan Umum Tentang Surat Berharga Pengertian Surat Berharga Dasar Hukum dan Ketentuan Tentang Surat Berharga Klausula Surat Berharga Legitimasi Surat Berharga Upaya Tangkisan Surat Berharga C. Tinjauan Umum Tentang Sertifikat Deposito Pengertian Sertifikat Deposito Dasar Hukum dan Ketentuan Tentang Sertifikat Deposito Klausula-Klausula Yang Terdapat Pada Sertifikat Deposito. 43 BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Lokasi B. Kedudukan Sertifikat Deposito Sebagai Surat Berharga Dilihat Dari Aspek Hukum C. Tanggung jawab para pihak yang terlibat dalam peralihan hak tagih Sertifikat Deposito sebagai surat berharga D. Upaya yang dilakukan dalam menyelesaikan sengketa bilamana pemegang sertifikat deposito tidak dapat mencairkan dana di Bank BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN x

11 ABSTRAKSI Puspita Aji Nugroho. NIM. C Aspek Hukum Sertifikat Deposito Sebagai Surat Berharga. Skripsi, Jurusan Hukum Perdata Program Studi S1 Ilmu Hukum Fakultas Hukum. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Tujuan penelitian ini adalah untuk : 1) Untuk mengetahui kedudukan sertifikat deposito sebagai surat berharga dilihat dari aspek hukum. 2) Untuk mengetahui tanggung jawab para pihak yang terlibat dalam peralihan hak tagih Sertifikat Deposito sebagai surat berharga. 3) Untuk mengetahui upaya yang dilakukan dalam menyelesaikan sengketa bilamana pemegang sertifikat deposito tidak dapat mencairkan dana di Bank. Metode pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan yuridis sosiologis. Spesifikasi penelitian dalam penulisan hukum ini adalah bersifat deskriptif analitis. Jenis datanya berupa data primer dan sekunder, yang terdiri atas bahan hukum primer, sekunder dan tersier. Metode analisis data yang dipergunakan adalah analisis data deduktif. Metode deduktif adalah suatu metode penarikan kesimpulan dari hal-hal yang bersifat umum menuju penulisan yang bersifat khusus. Hasil penelitian diperoleh kesimpulan: 1) Kedudukan sertifikat deposito sebagai surat berharga dilihat dari aspek hukum yaitu surat berharga yang memiliki klausula atas tunjuk, dengan unsur-unsur sebagai berikut: a) Surat Bukti Tuntutan Utang. Sertifikat deposito merupakan surat yang ditandatangani, sengaja dibuat untuk digunakan sebagai alat bukti. Penandatanganan itu terikat pada semua yang tercantum dalam sertifikat deposito tersebut sehingga akta atau sertifikat deposito tersebut merupakan tanda bukti adanya perikatan (utang) dari si penandatangan, dalam hal ini yaitu Direksi dari BRI Cabang Sukoharjo sebagai yang berwenang menandatangani produk simpanan sertifikat deposito. b) Pembawa Hak. Hak yang dimaksud adalah hak untuk menuntut sesuatu pada debitur, yaitu pihak yang berkewajiban membayar yaitu BRI Cabang Sukoharjo. c) Mudah Dijualbelikan. 2) Tanggung jawab para pihak yang terlibat dalam peralihan hak tagih Sertifikat Deposito sebagai surat berharga yaitu BRI Cabang Sukoharjo bertanggung jawab menjaga keamanan sertifikat deposito dengan menilai dan memastikan bahwa pemegang terakhir adalah pemegang yang tidak beritikad buruk atau pemegang yang berhak karena telah membuktikannya di luar adanya laporan dari pihak kepolisian. Sedangkan pemegang terakhir memiliki tanggung jawab untuk menunjukkan bukti sertifikat deposito ketika hendak mencairkan ke bank, selain itu dia harus membuktikan bahwa dialah pemegang yang sebenarnya, tidak beritikad buruk, dan memperoleh sertifikat deposito tanpa melalui pencurian. Pembuktian pemegang beritikad baik ini termasuk dalam legitimasi material yaitu dengan menghadirkan pemegang sebelumnya atau pernyataan dari pemegang sebelumnya bahwa dia memperoleh sertifikat deposito dengan itikad baik. 3) Upaya yang dilakukan dalam menyelesaikan sengketa bilamana pemegang sertifikat deposito tidak dapat mencairkan dana di Bank BRI Sukoharjo dalam hal ini tidak melakukan pembayaran pada pemegang sertifikat deposito, melainkan memeriksa kebenaran sertifikat deposito secara formal. Dengan keberadaan SERTIBRI diharapkan dapat mengurangi permasalahan dalam kepemilikan sertifikat deposito terutama yang merugikan pihak pemegang. xi

12 xii

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERJANJIAN KERJASAMA SPONSORSHIP YANG DISELENGGARAKAN PT. NOJORONO TOBACCO INTERNASIONAL

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERJANJIAN KERJASAMA SPONSORSHIP YANG DISELENGGARAKAN PT. NOJORONO TOBACCO INTERNASIONAL TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PERJANJIAN KERJASAMA SPONSORSHIP YANG DISELENGGARAKAN PT. NOJORONO TOBACCO INTERNASIONAL SKRIPSI Disusun dan Diajukan Untuk Melengkapi Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana
