ANALISIS SEBARAN PEROLEHAN SUARA PARTAI POLITIK PADA PEMILU LEGISLATIF 2009 DAN 2014 KABUPATEN GROBOGAN JAWA TENGAH (KORELASI TEORI CLIFFORD GEERTZ)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS SEBARAN PEROLEHAN SUARA PARTAI POLITIK PADA PEMILU LEGISLATIF 2009 DAN 2014 KABUPATEN GROBOGAN JAWA TENGAH (KORELASI TEORI CLIFFORD GEERTZ)"

Transkripsi

1 ANALISIS SEBARAN PEROLEHAN SUARA PARTAI POLITIK PADA PEMILU LEGISLATIF 2009 DAN 2014 KABUPATEN GROBOGAN JAWA TENGAH (KORELASI TEORI CLIFFORD GEERTZ) SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mencapai derajat Sarjana S-1 Fakultas Geografi Oleh: Yedi Mulya Permana NIRM: E FAKULTAS GEOGRAFI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014

2 ANALISIS SEBARAN PEROLEHAN SUARA PARTAI POLITIK PADA PEMILU LEGISLATIF 2009 DAN 2014 KABUPATEN GROBOGAN JAWA TENGAH (KORELASI TEORI CLIFFORD GEERTZ) SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mencapai derajat Sarjana S-1 Fakultas Geografi HALAMAN JUDUL Oleh: Yedi Mulya Permana NIRM: E FAKULTAS GEOGRAFI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014 i

3

4

5 MOTTO Bacalah dengan menyebut nama Tuhanmu yang menciptakan. (Al Alaq: 1) iv

6 PERSEMBAHAN Skripsi ini Penulis persembahkan kepada: 1. Ibu dan Bapak tercinta, terima kasih atas do a dan bimbingannya selama ini. Semoga ini mampu membahagiakanmu. 2. Persyarikatan Muhammadiyah dan Universitas Muhammadiyah Surakarta atas Besasiswa yang telah diberikan. 3. Bapak dan Ibu Pembimbing Skripsiku, serta seluruh Dosen Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta. 4. Pimpinan Komisariat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Al Idrisi Fakultas Geografi UMS, Rumah Ideologiku. 5. Pimpinan Cabang Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Kota Surakarta, Wahanaku menempa diri, berindividuasi dan beraktualisasi. 6. Sahabat sahabat seperjuanganku, Shobaril Yuliadi, M.S Amin, G.N Prabowo (G uru Inspirasiku), Stevanus Anwar Sadat (Guru Politikku), Rohman Imam Besar Masjid Al Kautsar (Guru Spiritualku), Swari Rakyat (Guru Parlemen Jalananku), Arif Yunanto, Luluk Istiqomah, Ita Lutfiana Dewi, Gus Ari Sudjatmiko, Dennis Boy, Alfian K.H, Esbe, Sang Meftah, Wahyudas Sutris, Resi Sholeh (Kader 2009 Hebat), Kunz Mister Smile, Deny Raja Admin, Helen Padang tenan Rahayu, Malika Lutfiana Dewi, Wasis tenan Yuli Fadly Sang Suksesor. Lan sakpiturute v

7 ABSTRAK Penelitian ini dilakukan di Daerah Pemilihan (Dapil) I -V Kabupaten Grobogan dengan judul Analisis Sebaran Perolehan Suara Partai Politik Pada Pemilu Legislatif 2009 dan 2014 Kabupaten Grobogan Jawa Tengah (Korelasi Teori Clifford Geertz). Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menganalisis korelasi Teori Clifford Geertz terhadap sebaran perolehan suara Partai Politik Islam, Basis Massa Islam dan Nasionalis pada Pemilu Legislatif 2009 dan 2014 disetiap Daerah Pemilihan Kabupaten Grobogan Jawa Tengah. Sedangkan metode penelitian yang digunakan menggunakan deskriptif kualitatif, dengan teknik analisis data menggunakan analisis komparatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pertama, Partai Islam ( PPP) mendapatkan kenaikan suara di tiga Dapil yaitu pada Dapil III (3,23%), IV (5,61%) dan V (2,16%). Pada Partai Basis Massa Islam, yaitu Partai Kebangkitan Bangsa dan Partai Amanat Nasional perolehan suaranya naik di empat Dapil dari lima Dapil yang ada di Kabupaten Grobogan, yaitu pada Dapil I (8,35%), II (9,9%), III (7,3%) dan IV (3,6%). Selanjutnya adalah Partai Nasionalis, yakni Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan dan Partai Golongan Karya. Partai ber platform Nasionalis ini juga mendulang keberhasilan, pasalnya PDIP dan Golkar memperoleh kemenangan di tiga Daerah Pemilihan, yaitu pada Dapil II (7,76%), IV (6,68%) dan V (4,12%). Peningkatan atau penurunan perolehan suara Partai tersebut dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu (Money Politic), Figur, Program dan Fanatisme Partai serta Pendidikan. Hasil penelitian yang kedua adalah adanya korelasi yang berbanding lurus antara Perolehan Suara Partai Politik dengan Teori Clifford Geertz tentang Varian Politik Masyarakat Jawa, yang ditunjukkan pada semua Daerah Pemilihan (Dapil) Kabupaten Grobogan, yaitu Dapil I, II, III, IV dan V. Pada Dapil I, II, IV dan V mayoritas pekerjaan masyarakat disektor Pertanian masing masing 49,9%, 53,4%, 66,2%, 64,9%, Partai pemenangnya adalah PDIP dengan 16,5%, 29,2%, 27,2%, 19,1%. Pada Dapil III mayoritas pekerjaan masyarakat disektor Perdagangan 51,3%, Partai pemenangnya adalah PKB dengan 20,1%. vi

8 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb Segala puji hanya bagi Allah SWT, atas limpahan Rahmat dan HidayaNya bagi kita semua. Sholawat dan salam teruntuk Baginda Rasulullah Muhammad SAW, Panglima Transisi Revolusi, atas inspirasinya sehingga Penulis dapat menyelesaikan Karya ini dengan judul Analisis Perolehan Suara Partai Politik Pada Pemilu Legislatif 2009 Dan 2014 Kabupaten Grobogan. Karya ini dimaksudkan untuk memperoleh gelar Kesarjanaan di Fakultas Geografi UMS, dan juga sebagai bentuk pertanggungjawaban inteltual Penulis. Dalam Karya ini Penulis menyadari masih terdapat kekurangan, sehingga butuh dorongan dari berbagai pihak hingga terselesaikannya Karya ini. Oleh karena itu, Penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Drs. Umrotun, M.Si dan Drs. Priyono, M.Si selaku Pembimbing dalam penulisan Karya ini, terima kasih atas bimbingan dan arahannya selama ini. 2. Dra. Retno Woro Kaeksi, Dra. Alief Noor Anna, Drs. Dahroni, M.Si selaku Tim Penguji, terima kasih atas kritik yang membangun. 3. Komisi Pemilihan Umum dan Badan Pusat Statistik Kabupaten Grobogan atas data yang telah diberikan. Penulis menyadari akan kekurangan maupun kelemahan dalam Karya ini, sehingga besar harapan untuk mendapatkan saran, masukan dan kritik dari Pembaca, demi perbaikan dimas mendatang. Surakarta, 24 Desember 2014 Penulis vii

9 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI... ii PERNYATAAN... iii MOTTO... iv PERSEMBAHAN... v ABSTRAK... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR PETA... xiv BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Kegunaan Penelitian Telaah Pustaka dan Penelitian Terdahulu Telaah Pustaka Penelitian Terdahulu Kerangka Penelitian Metode Penelitian Batasan Operasional BAB II DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN Kondisi Fisik Letak, Luas dan Batas Wilayah Topografi Iklim Kondisi Sosial Komposisi Penduduk Menurut Umur dan Dapil viii

10 2.2.2 Komposisi Penduduk Menurut Mata Pencarian Komposisi Penduduk Menurut Pendidikan Infrastruktur Jalan Penganut Agama BAB III TEORI SOSIAL CLIFFORD GEERTZ DAN SEJARAH PERKEMBANGAN PARTAI POLITIK DI INDONESIA Teori Sosial Clifford Geertz Partai Politik Di Indonesia Dari Masa Ke Masa Partai Politik Dan Ideologi Partai Politik Islam Partai Politik Basis Massa Islam Partai Nasionalis BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Analisis Sebaran Dan Perubahan Perolehan Suara Partai Politik Islam (PPP) Kabupaten Grobogan Pada Pemilu Legislatif 2009 Dan Analisis Perolehan Suara Partai Islam (PPP) Di Dapil I Analisis Perolehan Suara Partai Islam (PPP) Di Dapil II Analisis Perolehan Suara Partai Islam (PPP) Di Dapil III Analisis Perolehan Suara Partai Islam (PPP) Di Dapil IV Analisis Perolehan Suara Partai Islam (PPP) Di Dapil V Analisis Sebaran Dan Perubahan Perolehan Suara Partai Basis Massa Islam (PKB dan PAN) Kabupaten Grobogan Pada Pemilu 2009 dan Analisis Perolehan Suara Partai Basis Massa Islam (PKB dan PAN) Di Dapil I Analisis Perolehan Suara Partai Basis Massa Islam (PKB dan PAN) Di Dapil II Analisis Perolehan Suara Partai Basis Massa Islam (PKB dan PAN) Di Dapil III Analisis Perolehan Suara Partai Basis Massa Islam (PKB dan PAN) Di Dapil IV ix

11 4.2.5 Analisis Perolehan Suara Partai Basis Massa Islam (PKB dan PAN) Di Dapil V Analisis Sebaran Dan Perubahan Perolehan Suara Partai Nasionalis (PDIP dan Golkar) Kabupaten Grobogan Pada Pemilu 2009 dan Analisis Perolehan Suara Partai Nasionalis (PDIP dan Golkar) Dapil I Analisis Perolehan Suara Partai Nasionalis (PDIP dan Golkar) Dapil II Analisis Perolehan Suara Partai Nasionalis (PDIP dan Golkar) Dapil III Analisis Perolehan Suara Partai Nasionalis (PDIP dan Golkar) Dapil IV Analisis Perolehan Suara Partai Nasionalis (PDIP dan Golkar) Dapil V Faktor Peningkatan dan Penurunan Perolehan Suara Partai Politik Korelasi Antara Perolehan Suara Partai Politik Dengan Teori Geertz SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA x

12 DAFTAR TABEL Tabel I.1 Jumlah Pemilih Pada Pemilu Legislatif 2009 dan 2014 Kab. Grobogan 2 Tabel I.2 Pembagian Wilayah Berdasarkan Dapil Di Kabupaten Grobogan... 3 Tabel I.3 Lima Partai Politik Sebagai Fokus Kajian... 4 Tabel I.4 Kelompok Politik Masyarakat Jawa, Profesi dan Pilihan Politiknya... 4 Tabel I.5 Perolehan Suara 5 Partai Politik Pada Pemilu Legislatif2009 dan 2014 Kab. Grobogan... 6 Tabel I.6 Daerah Basis Massa Partai Politik Pada Pemilu Legislatif 2009 dan 2014 Kab. Grobogan... 7 Tabel I.7 Suara Partai Islam Pada Pemilu Leg dan 2014 Kab. Grobogan.. 10 Tabel I.8 Perolehan Suara Partai Politik Basis Massa Islam Pada Pemilu Legislatif 2009 dan 2014 Kab. Grobogan Tabel I.9 Suara Partai Nasionalis Pada Pemilu Leg dan 2014 Kab Grobogan Tabel I.10 Perbandingan Penelitian Sebelumnya Tabel II.1 Komposisi Penduduk Kab. Grobogan Menurut Umur dan Dapil Tabel II.2 Komposisi Penduduk Kab. Grobogan Menurut Mata Pencarian Tabel II.3 Komposisi Penduduk 5 Tahun Keatas Menurut Status Pendidikan Dapil Kabupaten Grobogan Tabel II.4 Kondisi Jalan di Kabupaten Grobogan (Km) Tabel II.5 Jumlah Penduduk Kabupaten Grobogan Menurut Agama Tahun Tabel III.1 Partai Politik Peserta Pemilu Indonesia Tabel III.2 Partai Pemenang Pemilu Tabel IV.1 Sebaran Dan Perubahan Perolehan Suara Partai Islam (PPP) Berdasarkan Dapil Kabupaten Grobogan Pada Pemilu Legislatif 2009 dan Tabel IV.2 Jenis Pekerjaan Masyarakat Pada Dapil I-V Kabupeten Grobogan Berdasarkan Teori Sosial Clifford Geertz Tabel IV.3 Penduduk 5 Tahun Keatas Menurut Status Pendidikan Pada Dapil I. 38 xi

13 Tabel IV.4 Sebaran Dan Perubahan Perolehan Suara Partai Basis Massa Islam (PKB dan PAN) Dapil Kab. Grobogan Pada Pemilu Legislatif 2009 dan Tabel IV.5 Sebaran Dan Perubahan Perolehan Suara Partai Nasionalis (PDIP dan Golkar) Di Dapil Kabupaten Grobogan Pada Pemilu Legislatif 2009 dan Tabel IV.6 Faktor faktor Kenaikan dan Penurunan Perolehan Suara Partai Politik Pada Pemilu Legislatif 2009 dan 2014 Kab. Grobogan Tabel IV.7 Jenis Pekerjaan Masyarakat Pada Dapil I-V Kabupeten Grobogan Berdasarkan Teori Sosial Clifford Geertz Tabel IV.8 Mayoritas Pekerjaan Masyarakat dan Partai Pemenang xii

14 DAFTAR GAMBAR Gambar I.2 Diagram Alir Penelitian Gambar II.2 Rata rata Curah Hujan Per Bulan Kabupaten Grobogan xiii

15 DAFTAR PETA Gambar I.1 Peta Daerah Pemilihan (Dapil) Kabupaten Grobogan... 5 Gambar II.1 Peta Adminstrasi Kabupaten Grobogan Gambar IV.1 Peta Perolehan Suara Partai Politik Pada Pemilu Legislatif 2009 Kabupaten Grobogan Gambar IV.2 Peta Perolehan Suara Partai Politik Pada Pemilu Legislatif 2014 Kabupaten Grobogan xiv

ANALISIS KERUANGAN BASIS PEMILIH PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN UMUM TAHUN 2004 DAN 2009 DI KABUPATEN MAGELANG SKRIPSI

ANALISIS KERUANGAN BASIS PEMILIH PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN UMUM TAHUN 2004 DAN 2009 DI KABUPATEN MAGELANG SKRIPSI ANALISIS KERUANGAN BASIS PEMILIH PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN UMUM TAHUN 2004 DAN 2009 DI KABUPATEN MAGELANG SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan Mencapai derajat Sarjana S-1 Fakultas
