PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RENTAL BUKU PADA TAMAN BACAAN JAMBUSARI MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6 NASKAH PUBLIKASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RENTAL BUKU PADA TAMAN BACAAN JAMBUSARI MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6 NASKAH PUBLIKASI"

Transkripsi

1 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RENTAL BUKU PADA TAMAN BACAAN JAMBUSARI MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6 NASKAH PUBLIKASI diajukan oleh Fauzan Aziz kepada JURUSAN MANAJEMEN INFORMATIKA SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA YOGYAKARTA

2

3 DESIGN INFORMATION SYSTEM BOOK RENT IN TAMAN BACAAN JAMBUSARI USING VISUAL BASIC 6 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RENTAL BUKU PADA TAMAN BACAAN JAMBUSARI MENGGUNAKAN VISUAL BASIC 6 Fauzan Aziz Anggit Dwi Hartanto Jurusan Manajemen Informatika STMIK AMIKOM YOGYAKARTA ABSTRACT Taman Bacaan Jambusari is a business engaged in book rent. Borrowing and returning books transactions on TB Jambusari still use manual recording processes, processes that do require a longer time and often goes wrong. From the problems experienced by TB Jambusari, it necessary to develop a rental information system. Rental information system is very important for businesses. The system can process borrow and return circulating data transaction, so as to facilitate the transactions activity and increase work efficiency. With the new system, the business is expected to accelerate business processes, reduce human error and improving work efficiency for the business. The system is designed according to the needs of the business venture will facilitate the overall process, and produce information that is more accurate. Keywords: Systems, Information, Rental, System Information

4 1. PENDAHULUAN Perkembangan teknologi informasi yang sangat cepat menuntut perusahaan untuk menggunakan sistem informasi berbasis computer dalam proses bisnisnya, dikarenakan sistem manual sudah tidak dapat memenuhi kebutuhan informasi yang bersifat dinamis. Sistem informasi membuat sebuah perusahaan mampu melakukan pengendalian dan memudahkan perusahaan dalam meningkatkan kinerjanya. Taman Bacaan Jambusari adalah usaha yang bergerak di bidang penyewaan buku. Dalam pengolahan data transaksi, usaha ini masih menggunakan cara pencatatan manual dalam buku. Beberapa kesulitan ditemukan dalam proses manual ini, memerlukan waktu yang lebih lama dan tidak efektif dan efisien dikarenakan banyak kesalahan-kesalahan yang ditemukan. Oleh karena itu, perlu dibangun suatu sistem informasi rental. Dengan adanya sistem yang baru, diharapkan perusahaan dapat mempercepat proses bisnis. Mengurangi kesalahan serta meningkatkan efisiensi kerja dalam perusahaan. Sistem yang dirancang sesuai kebutuhan akan mempermudah proses bisnis perusahaan secara keseluruhan. Menghasilkan informasi yang lebih akurat, serta meningkatakan efisiensi kerja. 2. LANDASAN TEORI 2.1 Definisi Sistem informasi Telah diketahui bahwa informasi merupakan hal yang sangat penting bagi manajemen di dalam pengambilan keputusan. Pertanyaannya adalah darimana informasi tersebut bisa didapatkan?. Informasi dapat diperoleh dari sistem informasi atau disebut juga dengan processing systems atau information processing systems atau informatinggenerating systems. Sistem informasi adalah suatu sistem didalam suatu organisasi untuk menerima kebutuhan-kebutuhan transaksi baik yang bersifat operasional manajemen maupun yang bersifat strategic, serta menyediakan laporan-laporan informasi yang dibutuhkan oleh pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan. 2.2 Konsep Diagram Alir (Flowchart) Flowchart atau diagram alir adalah sekumpulan simbol-simbol atau skema yang menunjukkan atau menggambarkan rangkaian kegiatan program dari awal sampai akhir. Inti dari pembuatan flowchart ini adalah penggambaran dari urutan langkah-langkah pekerjaan dari suatu algoritma.

5 Tabel 2.1 Simbol-Simbol Pada Flowchart Simbol Dokumen / Arsip Keterangan Proses, atau suatu yang menunjukkan setiap pengolahan yang dilakukan oleh komputer Input dengan keyboard Multiple dokumen 2.3 Konsep Entity Relationship Diagram (ERD) Connector, prosedur akan masuk atau keluar melalui symbol ini dalam lembar yang sama Arus flow, symbol ini digunakan untuk menggambarkan arus atau proses dari suatu kegiatan lain Hard Disk Storage, input/output yang menggunakan harddisk Al Fatta (2007:121) menjelaskan ERD adalah gambar atau diagram yang menunjukkan informasi dibuat, disimpan dan digunakan dalam sistem bisnis. Tabel 2.2 Simbol Entity Relationship Diagram (ERD) Elemen Simbol Keterangan Entitas Atribut Relationship NAMA ENTITAS Nama Atribut Relations hip name - Berupa orang, kejadian atau benda - Memiliki nama tunggal - Ditulis dengan huruf besar - Berisi lebih dari 1 instance - Informasi yang diambil tentang sebuah entitas - Hanya yang digunakan oleh organisasi yang dimasukkan dalam model - Nama atribut harus merupakan kata benda - Nama entitas diletakkan di depan nama atribut - Menunjukkan hubungan antar 2 entitas - Didiskripsikan dengan kata kerja - Memiliki modalitas (null/not null) - Memiliki kardinalitas (1:1, 1:N atau N:1) 2.4 Konsep Data Flow Diagram (DFD) Menurut Al Fatta (2007:119) Data Flow Doagram (DFD) merupakan diagram yang digunakan untuk menggambarkan proses-proses yang terjadi pada sistem yang akan dikembangkan. Dengan model ini, data-data yang terlibat pada masing-masing proses dapat diidentifikasi.

6 Pengembangan DFD menggunakan cara berjenjang. Dimulai dari context diagram, DFD level 1, DFD level 2 dan seterusnya sesuai dengan kompleksitas dari sistem yang akan dikembangkan. Elemen Data Flow Diagram Setiap proses memiliki : - Nomor - Nama - Deskripsi proses - Satu/lebih output data flow - Satu/lebih input data flow Setiap data flow memiliki : - Nama - Deskripsi - Satu/lebih koneksi ke suatu proses Setiap data store memiliki : - Nomor - Nama - Deskripsi - Satu/lebih output data flow - Satu/lebih input data flow Setiap entitas eksternal memiliki : - Nama - Deskripsi Tabel 2.3 Elemen Data Flow Diagram (DFD) Field Tipikal yang biasa digunakan - Label (nama) - Type (proses) - Deskripsi - Nomor proses - Label - Type - Deskripsi - Alias - Komposisi - Label - Type - Deskripsi - Alias - Komposisi - Catatan - Label - Type - Deskripsi - Alias - Deskripsi entitas Simbol Gene And Sarson Nama Nama Nama entitas Simbol De Marco and Jurdan No proses Nama proses Nama Nama entitas 2.5 Pengertian Basis Data Kadir (2003:254) mendefinisikan basis data (database) adalah suatu pengorganisasian sekumpulan data yang saling terkait sehingga memudahkan aktivitas untuk memperoleh informasi. Basis data dimaksudkan untuk mengatasi problem pada sistem yang memakai pendekatan berbasis berkas. 2.6 Software yang Digunakan Microsoft Visual Basic 6.0 Menurut Sunyoto (2007:1) Microsoft Visual Basic adalah program untuk membuat aplikasi berbasis Microsoft windows secara tepat dan mudah. Microsoft Visual Basic menyediakan tool untuk membuat aplikasi yang sederhana sampai aplikasi

7 kompleks baik untuk keperluan pribadi maupun untuk keperluan perusahaan dengan sistem yang lebih besar Microsoft SQL Server 2000 SQL Server 2000 merupakan salah satu produk DBMS yang dibuat oleh Microsoft. Selain Microsoft SQL Server 2000, produk DBMS Microsoft yang lain adalah Acces yang dikategorikan dalam paket Microsoft Office sehingga versi terbaru Miscrosoft Acces menyesuaikan versi Microsoft Office yang ada. Selain itu SQL Server 2000 merupakan aplikasi pengolah database yang mendukung penggunaan arsitektur client server, sehingga sangat cocok bagi pengguna yang ingin membangun aplikasi berbasis client server. 3. TINJAUAN UMUM 3.1 Gambaran Umum Taman Bacaan Jambusari merupakan usaha bidang penyewaan buku yang didirikan pada Januari 2011, Taman Bacaan ini beralamat lengkap di Jl. Jambusari Raya No AL 3 Perum Jambusari, Depok, Sleman, Yogyakarta. Usaha ini meliputi penyewaan buku komik dan novel. Pemilik sekaligus pengelola dari Taman Bacaan Jambuasari adalah Widiastuti Handayani. Taman Bacaan ini beroperasi 6 hari dalam satu minggu, di taman bacaan ini tersedia berbagai judul komik dan novel yang dapat dipinjam. Peminjaman dapat dilakukan dengan pembayaran secara tunai dan meninggalkan barang jaminan seperti Kartu Tanda Penduduk (KTP), atau Surat Izin Mengemudi (SIM). Penyimpanan data transaksi pada Taman Bacaan ini dilakukan dengan cara penulisan secara manual pada jurnal di sebuah buku, kemudian dari buku itulah digunakan sebagai acuan untuk melihat perkembangan usaha. 3.2 Susunan Organisasi Gambar 3.1 Susunan Organisasi

8 3.3 Sistem yang Sedang Berjalan Data Peminjaman Data Pengebalian Pencatatan Peminjaman Pencatatan Pengembalia Buku Transaksi Pengolahan data Transaksi Pembuatan Laporan Laporan Gambar 3.2 Sistem yang sedang berjalan

9 4. PEMBAHASAN 4.1 Flowchart yang diusulkan Gambar 4.1 Flowchart

10 4.2 Data Flow Diagram (DFD) Data Flow Diagram (DFD) adalah suatu diagram yang menggunakan notasinotasi untuk menggambarkan arus dari data sistem, yang penggunaannya sangat membantu untuk memahami sistem secara logika, tersruktur dan jelas Diagram Konteks Gambar 4.2 Diagram Konteks Gambar diatas merupakan penggambaran sistem secara garis besar dan menggambarkan hubungan masukan dan keluaran antara sistem DFD Level 1 DFD level 1 terdiri dari 7 proses, yaitu: proses login, proses olah data data jenis, olah data data pengarang, olah data buku, olah data buku koleksi, olah data anggota, dan olah data sirkulasi.

11 4.3 Relasi Antar Tabel Gambar 4.3 DFD Level 1

12 Gambar 4.4 Relasi Antar Tabel 4.4 Manual Program Manual program merupakan bagian program yang berfungsi sebagai petunjuk tentang bagaimana cara penggunaan program aplikasi yang dijalankan dengan sistem operasi windows. Fungsi dari manual program adalah memberikan keterangan berupa tampilan program yang sudah jadi agar user dapat mengenal program aplikasi. Dengan perancanaan manual program seperti ini diharapkan pengolahan data akan lebih sempurna Form Login Form login berfungsi untuk masuk ke menu utama, untuk masuk ke menu utama dibutuhkan identitas operator yang telah terdaftar sebelumnya.

13 Gambar 4.5 Form Login Script program untuk Login sebagai berikut: Private Sub cmdlogin_click() If txtid = "" Or txtpass = "" Then MsgBox "Data yang dimasukkan belum lengkap.", vbcritical, "Peringatan" If txtid = "" Then txtid.setfocus If txtpass = "" Then txtpass.setfocus ElseIf txtid = "ADMIN" And txtpass = "admin" Then menumdi.show menumdi.sb1.panels(1) = "ADMIN" menumdi.sb1.panels(2) = "TB Jambusari" Unload Me Else Call koneksi rs.open "select * from operator where id_operator = '" & txtid.text & "' AND passwd = '" & txtpass & "'", konek If rs.eof Then MsgBox "LOGIN GAGAL", vbcritical, "Peringatan" txtid = "" txtpass = "" txtid.setfocus Else menumdi.show menumdi.sb1.panels(1) = rs!id_operator menumdi.sb1.panels(2) = rs!nama_operator Unload Me End If End If End Sub

14 4.4.2 Menu Utama Program Form Menu Utama dibuat dengan menggunakan MDI form, form menu utama berisi menu-menu pendukung program Form Transaksi Peminjaman Gambar 4.6 Form Menu Utama peminjaman. Form transaksi peminjaman digunakan untuk mengolah data transaksi Gambar 4.7 Form Transaksi Peminjaman Script program untuk menyimpan data peminjaman adalah sebagai berikut:

15 Private Sub cmdsimpan_click() Call koneksi lblbtspinjam.caption = Format(hari, "yyyy-mm-dd") If LV1.ListItems.Count < 1 Then MsgBox "Masukkan Item terlebih dulu!", vbcritical + vbokonly, _ "Pemberitahuan" Call closekoneksi Exit Sub End If query = "insert into sirkulasi (id_sirkulasi, id_anggota, bts_pinjam) values ('" & lblnopinjam.caption & "','" & txtidanggota.text & "','" & lblbtspinjam.caption & "')" konek.execute (query) query = "update anggota set status = 'SEDANG MEMINJAM' where id_anggota = '" & txtidanggota.text & "'" konek.execute (query) For i = 1 To LV1.ListItems.Count With LV1.ListItems.Item(i) query = "insert into item_sirkulasi (id_sirkulasi, kd_koleksi)values ('" & lblnopinjam.caption & "','" &.Text & "')" konek.execute (query) query = "update buku_koleksi set status = '0' where kd_koleksi = '" &.Text & "'" konek.execute (query) End With Next i MsgBox "Data Berhasil Disimpan", vbinformation + vbokonly, "Pemberitahuan" Call closekoneksi End Sub Laporan Sirkulasi

16 Gambar 4.8 Laporan Sirkulasi 5. PENUTUP 5.1 Kesimpulan Dari proses penelitian yang telah dilakukan hingga penyelesaian pembuatan Sistem Informasi Rental Pada TB Jambusari dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut: 1. Untuk membuat Sistem Informasi Rental Pada TB Jambusari penulis menggunakan software Microsoft Visual Basic 6.0, Microsoft SQL Server 2000 sebagai pengolah database-nya, dan Crystal Report 8.5 sebagai Data Reportnya. 2. Langkah yang digunakan dalam membuat sistem ini adalah perencanaan sistem, perancangan(design), implementasi dan pengujian sistem. 3. Sistem Informasi Rental Pada TB Jambusari yang dibuat dapat memberikan solusi dalam permasalahan yang timbul, diantaranya: a. Pengolahan data yang ada menjadi lebih rapi dan efisien dibandingkan dengan sistem manual. b. Mempercepat proses penyelesaian pekerjaan sehingga dapat menghemat waktu dan biaya. c. Mempermudah dalam mencatat dan mengolah data yang ada agar lebih akurat, efisien dan efektif. 5.2 Saran Dalam pembuatan Sistem Informasi Rental Pada TB Jambusari penulis menyadari bahwa masih terdapat kekurangan yang sudah selayaknya dapat menjadi

17 bahan pertimbangan untuk pengembangan selanjutnya sehingga menjadi lebih baik. Beberapa saran ingin disampaikan penulis, diantaranya: 1. Disarankan agar dapat membuat sistem sesuai dengan harapan dan tujuan dari perusahaan, seperti penambahan barcode pada sistem sehingga dapat lebih menghemat waktu. 2. Perlu ditambahkan Laporan keuangan untuk melihat berapa pemasukan usaha dalam kurun waktu tertentu. 3. Perlu ditambahkan peringatan peminjaman terlambat untuk memberi tahu operator bahwa ada peminjaman yang telah melewati batas watktu peminjaman. 4. Perlu ditambahkan fitur cetak barcode untuk membuat barcode anggota dan buku koleksi.

18 DAFTAR PUSTAKA Al Fatta, Hanif Analisis dan Perancangan Sistem Informasi. Yogyakarta:Penerbit Andi. HM Jogiyanto Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta : Penerbit Andi. Kusrini Strategi Perancangan dan Pengelolaan Basis Data. Yogyakarta: Penerbit Andi. Sunyoto, Andi Pemrograman Database dengan Visual Basic dan Microsoft SQL Server Yogyakarta: Penerbit Andi.

SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN PADA QUEEN DERMA SKIN CARE UMBULHARJO YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Septiyana Dwi Linda Yanti

SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN PADA QUEEN DERMA SKIN CARE UMBULHARJO YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI. diajukan oleh Septiyana Dwi Linda Yanti SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN PADA QUEEN DERMA SKIN CARE UMBULHARJO YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI diajukan oleh Septiyana Dwi Linda Yanti 12.02.8376 kepada SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER
