BAB III METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Penelitian deskriptif adalah suatu penelitian yang dilakukan dengan tujuan utama untuk memberikan gambaran atau deskripsi tentang suatu keadaan secara objektif. Penelitian deskripsi berusaha memberikan dengan sistematis dan cermat fakta-fakta aktual dan sifat populasi tertentu (Deny, 2010) Populasi dan Sampel Populasi Menurut Sutrisno Hadi (1991) populasi adalah keseluruhan subjek yang digeneralisasikan melalui sampel penelitian. Sedangkan menurut Suharsimi Arikunto mengemukakan bahwa populasi adalah keseluruhan obyek penelitian (Arikunto, 1993) dari kedua pengertian diatas penulis dapat menyimpulkan bahwa populasi adalah keseluruhan obyek penelitian dalam suatu penelitian. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas IX SMP Negeri 9 Salatiga tahun ajaran 2013/2014 yang terdiri dari 8 kelas berjumlah 226 siswa, untuk masing-masing kelas IXA, IXB, IXC, IXD, IXE, IXF, IXG, IXH. Masing-masing kelas berjumlah 28 siswa. 27

2 Sampel Dalam penelitian ini penentuan sampel dilakukan dengan tehnik proporsional random sampling. Random sampling adalah pengambilan sampel secara random atau tanpa pandang bulu. Dalam random sampling ini semua individu dalam populasi baik secara sendiri sendiri atau bersama sama deberi kesempatan yang sama untuk dipilih menjadi anggota sampel. Adapun cara yang digunakan dalam random sampling dalam penelitian ini dengan menggunakan cara undian. Cara undian yaitu dilaksanakan dengan mengadakan undian terhadap obyek yang diteliti yang desebut cara acak. Pengambilan sampel dilakukan dengan cara acak, yakni pemilihan objek dari populasi yang akan dimasukan didalam sampel yang dalam hal ini, sampel yang digunakan harus menjadi cermin dari heterogenesis populasi. Dalam istilah tehnik statistik dikatakan sampel harus mewakili populasi atau sampel harus merupakan populasi dalam bentuk kecil. Menurut Suharsimi Arikunto (2005) mengemukakan apabila populasi lebih dari 100, maka sampel lebih baik diambil semua, sehingga penelitiannya merupakan penelitian populasi dan dapat diambil antara atau atau lebih tergantung setidak tidaknya dari: a. Kemampuan peneliti dilihat dari segi waktu, tenaga dan dana, b. Sempit luasnya wilayah pengamatan dari setiap subyek, karena hal ini menyangkut banyak sedikitnya data, c. Besar kecilnya resiko yang ditanggung oleh peneliti. 28

3 Sampel dari penelitian ini adalah 25% dari 226 siswa yaitu 5 yang mana setiap siswa diperlakukan sama. Peneliti memilih tehnik tersebut dengan adanya alasan faktor homogenetis populasi, yang mana seluruh populasi terdiri dari seluruh kelas IX dan belajar pada lembaga yang sama yaitu SMP Negri 9 Salatiga tahun ajaran 2013/2014, serta adanya alasan dengan menggunakan tehnik ini akan diperoleh sejumlah sampel yang tepat. Adapun langkah pengambilan sampel adalah sebagai berikut : a. Menetapkan jumlah populasi yaitu semua siswa kelas IX SMP Negri 9 Salatiga tahun ajaran 2013/2014 sebanyak 226 siswa. b. Menetapkan besarnya sampel yaitu 25% dari jumlah populasi, dengan demikian sampel yang akan diteliti adalah 5. c. Menetapkan jumlah sampel setiap kelas sesuai dengan perbandingan jumlah sampel secara keseluruhan. d. Menentukan siswa disetiap kelas yang akan dijadikan sampel peneliti dengan menggunakan random sampling dengan cara undian. Undian dilakukan dengan urutan kerja sebagai berikut : a. Menulis nama siswa pada secarik kertas kecil untuk tiap kelasnya, b. Kertas kertas yang berisi nama siswa digulung satu persatu dan dimasukan kedalam kotak kecil tertutup yang sudah diberi lubang kecil, c. Kotak tersebut dikocok dan melalui lubang kecil dikeluarkan gulungan kertas yang berisi nama siswa tersebut, d. Mencatat nama nama siswa yang keluar melalui hasil kocokan, 29

4 e. Kegiatan mengocok baru berhenti setelah mendapatkan jumlah siswa yang dikehendaki kemudian diteruskan dengan kelas lain sampai selesai. Tabel Sampel Penelitian Kelas kelas IX A kelas IX B kelas IX C kelas IX D kelas IX E kelas IX F kelas IX G kelas IX H Jumlah siswa 8 siswa Total keseluruahan 57 Siswa 3.3. Variabel Penelitian Variabel dalam penelitian ini adalah kemantapan pengambilan keputusan karier, yakni kesanggupan untuk menentukan pilihan karier. Kesiapan siswa membuat keputusan karier didasari oleh keyakinan dan keinginan. Keyakinan adalah kepercayaan diri bahwa siswa akan mampu dengan tepat mengambil keputusan karier yaitu untuk melanjutkan kesekolah tingkat atas (SMA, dan SMK) Teknik Pengumpulan Data Metode yang dipakai untuk mengumpulkan data adalah dengan menggunakan kuesioner. Dimana kuesioner adalah merupakan suatu alat pengumpulan data yang dilakukan secara tertulis. Instrumen yang diguakan dalam 30

5 penelitian ini adalah instrument yang dibuat oleh penulis dengan berdasarkan pada teori yang dikembangkan oleh Winkel dan Hastuti (2004) yang menjelaskan bahwa persiapan karier di sekolah lanjutan membantu siswa mengenal dunia kerja, lingkungan pendidikan lanjutan dan diri sendiri dalam kaitan satu sama lain. Terutama bila siswa sudah mulai memikirkan secara serius mengenai kemungkinan untuk memasuki bidang jabatan tertentu. Super, D.E. (2004), menjelaskan bahwa manusia itu bisa melakukan banyak hal namun jalan ditempat dan perubahan yang terjadi pada individu itu berkelanjutan. Teori ini merupakan model perkembangan yang sangat komperehensif yang mencoba untuk menjelaskan berbagai pengaruh penting pada seseorang saat mereka/individu mengalami peran dalam pengalaman hidup yang berbeda dan berbagai tahap kehidupan. Oleh karena itu pada jenjang ini siswa mampu menangkap relasi antara kualifikasi-kualfikasi yang dituntut dalam memegang suatu jabatan, pendidikan lanjutan, pendidikan prajabatan, serta dirinya sendiri dalam berbagai aspeknya. Pada jenjang ini dimungkinkan pula siswa membuat perencanaan yang lebih tegas tentang masa depannya, yang menyangkut pilihan program studi disekolahnya, pilihan kegiatan ekstrakurikuler dan pilihan studi lanjutan Kisi-kisi Penyusunan Instrumen Kuesioner Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah instrumen yang dibuat oleh penulis dengan Kemantapan pengambilan keputusan karir berdasarkan pada teori yang dikembangkan oleh Super, D.E. (dalam Winkel dan Hastuti,2004) menjelaskan bahwa proses perkembangan karir dibagi atas lima tahap, 31

6 yaitu fase eksplorasi (exploration), dari umur tahun, dimana orang muda memikirkan berbagai alternatif jabatan, tetapi belum mengambil keputusan yang Table 3.2. Kisi-kisi instrument Variabel Indikator No Item Kesiapan dalam pengambilan 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 7 Kemantapan Pengambilan Putusan Karir putusan karier Pemelihan alternatif pemilihan 8, 9, 10, 11, 12, 13 6 karir Kesesuaian dengan bakat dan 14, 15, 16, 17, 18, 19 6 minat Uji Coba Instrumen Uji coba instrumen dilakukan pada tanggal 2 september 2013 kepada 57 siswa SMP Pangudi Luhur Salatiga dengan menyebarkan kuesioner kemantapan pengambilan keputusan karir. Uji coba instrumen dilakukan untuk mengetahui validitas item dan reliabilitas instrumen tersebut Validitas Kriteria yang digunakan penulis untuk menentukan tingkat validitas instrumen kuesioner kemantapan pengambilan keputusan karir menggunakan kriteria yang dikemukakan oleh Saiffudin Azwar (2006), suatu item instrumen penelitian dianggap valid jika memiliki koefisien corrected item to total correlation 0,3 Dari 19 item pernyataan kemantapan pengambilan keputusan karir bahwa 14 item pernyataan menunjukkan corrected item to total correlation 0,3. 32

7 Sedangkan 5 item dinyatakn tidak valid karena menunjukkan corrected item to total correlation 0, Reliabilitas Untuk menentukan tingkat Reliabilitas instrumen. Menggunakan kriteria yang dikemukakan oleh Geogre dan Mallery tahun 1995 (dalam Mawardi, 2005) sebagai berikut: α 0,7 : tidak dapat diterima 0,7 < α 0,8 : dapat diterima 0,8 < α 0,9 : reliabilitas bagus α > 0,9 : reliabilitas memuaskan dari uji reliabilitas 19 item pernyataan dalam kemantapan pengambilan keputusan karir maka diperoleh angka koefisien Alpha = 0,805. Rincian hasilnya dapat dilihat pada tabel 3.3. Tabel 3.3 Rekapitulasi Hasil Analisis Reliabilitas Uji Coba Kemantapan Pengambilan Keputusan Karir Dengan 19 Item Cronbach's Alpha N of Items

8 3.7 Teknik Analisis Data Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dilakukan guna mengetahui gambaran data yang akan dianalisis. Dalam analisis ini, penulis dibantu dengan program SPSS for windows. 34

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Jenis Penelitian Dalam penelitian ini digunakan metode penelitian kuantitatif yang analisisnya menggunakan data numerikal (angka) yang diolah dengan metode statistika. Pada
