KUALITAS PENGASUHAN BALITA DARI IBU PEMETIK TEH DI KEBUN MALABAR PTPN VIII BANDUNG, JAWA BARAT NOVITA MELANDA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "KUALITAS PENGASUHAN BALITA DARI IBU PEMETIK TEH DI KEBUN MALABAR PTPN VIII BANDUNG, JAWA BARAT NOVITA MELANDA"

Transkripsi

1 KUALITAS PENGASUHAN BALITA DARI IBU PEMETIK TEH DI KEBUN MALABAR PTPN VIII BANDUNG, JAWA BARAT NOVITA MELANDA PROGRAM STUDI GIZI MASYARAKAT DAN SUMBERDAYA KELUARGA FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2008

2 PERNYATAAN MENGENAI SKRIPSI DAN SUMBER INFORMASI Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang berjudul Kualitas Pengasuhan Balita dari Ibu Pemetik Teh di Kebun Malabar PTPN VIII Bandung, Jawa Barat adalah karya saya sendiri dan belum pernah diajukan dalam bentuk apapun kepada perguruan tinggi manapun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir skripsi ini. Bogor, Agustus 2008 Novita Melanda NRP A

3 KUALITAS PENGASUHAN BALITA DARI IBU PEMETIK TEH DI KEBUN MALABAR PTPN VIII BANDUNG, JAWA BARAT Parenting Quality of Female Tea Picker Having Children Underfive in Malabar Plantation PTPN VIII Bandung, West Java Novita Melanda 1 Euis Sunarti 2 Abstract The general objective of this research was to analyze parenting quality of female tea picker. Particularly, the objectives of the research were to: (1) identify characteristic of the mother, the caretaker in child day care, and the children, (2) identify parenting activity done by the mother (in office day and in holiday) and the caretaker in child day care, (3) compare parenting activity done by the mother in office day and in holiday, (4) compare parenting activity done by the mother and the caretaker in child day care, (5) compare parenting environment in the house and in the child day care, (6) analyze influence of parenting quality in the house and in the child day care on child development. The research was conducted by using cross sectional study design. The location was chosen purposively which is Malabar Plantation, PTPN VIII. The samples were the children in child day care, the mother whose job as tea picker, and the caretaker in child day care. Data was taken in April The collected data was processed and analyzed by using computer program Microsoft Excel and Statistical Program for Social Science (SPSS) version 13.0 for windows. The difference analysis between variables was done by using independent sample t test, while influence analysis was done by using multiple linear regression. Total parenting time allocated by the mother in office day is minutes, while in holiday is minutes. Total parenting time allocated by the caretaker in child day care is minutes. Parenting activity done by mother and the caretaker in child day care consist of going out with children, playing with children, feeding children, doing household chore while taking care of children, sleeping with children, and helping children taking a bath. The Difference Test shows that there is significant difference between parenting activity done by the mother in office day and in holiday (p<0.01). There is also significant difference between parenting activity done by the mother and the caretaker in child day care (p<0.01). Quality of parenting environment in child day care is better than it in the house. The Difference Test shows that there is significant difference between HOME in the house and HOME in the child day care (p<0.01). Generally, almost half of the samples (44.7%) have development level in high category. More than half of the child development (83.4%) is influenced by parenting activity of the mother (in office day and in holiday) and the caretaker in child day care, and also quality of parenting environment in house and in child day care. Keywords: parenting quality, female tea picker, child development, children underfive 1 Mahasiswa Program Studi Gizi Masyarakat dan Sumberdaya Keluarga, Fakultas Pertanian IPB 2 Staf pengajar pada Departemen Ilmu Keluarga dan Konsumen, Fakultas Ekologi Manusia IPB

4 RINGKASAN NOVITA MELANDA. Kualitas Pengasuhan Balita dari Ibu Pemetik Teh di Kebun Malabar PTPN VIII Bandung, Jawa Barat. Dibawah bimbingan EUIS SUNARTI. Penelitian ini secara umum bertujuan untuk menganalisis kualitas pengasuhan balita dari ibu pemetik teh. Adapun tujuan khususnya yaitu (1) Mengidentifikasi karakteristik ibu, pengasuh TPA dan anak, (2) Mengidentifikasi aktivitas pengasuhan yang dilakukan ibu (pada hari kerja dan hari libur) dan pengasuh TPA, (3) Membandingkan aktivitas pengasuhan yang dilakukan ibu pada hari kerja dan hari libur, (4) Membandingkan aktivitas pengasuhan yang dilakukan ibu dan pengasuh TPA, (5) Membandingkan kualitas lingkungan asuh di rumah dan di TPA (6) Menganalisis pengaruh kualitas pengasuhan di rumah dan di TPA terhadap perkembangan anak. Disain penelitian yang digunakan adalah cross sectional dan pemilihan lokasi dilakukan secara purposive, yaitu Kebun Malabar, PTPN VIII. Contoh penelitian ini adalah balita yang dititipkan di TPA dan ibunya, yang bekerja sebagai pemetik teh, dengan jumlah masing-masing 38 orang dan 7 orang pengasuh TPA. Pengambilan data dilakukan pada bulan April Jenis data yang dikumpulkan yaitu data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara dan pengamatan langsung, yang terdiri dari karakteristik ibu, anak, pengasuh TPA, kualitas lingkungan asuh di TPA, aktifitas pengasuhan ibu dan pengasuh TPA. Data sekunder gambaran umum Kebun Malabar diperoleh dari kantor Perkebunan Malabar. Data kualitas lingkungan asuh di rumah dan perkembangan anak diperoleh dari hasil penelitian NHF (Sunarti 2008). Data yang telah dikumpulkan diolah dan dianalisis menggunakan program komputer Microsoft Excel dan Statistical Progam for Social Science (SPSS) versi 13.0 for windows. Analisis perbedaan antar variabel menggunakan independent sample t test sedangkan analisis pengaruh menggunakan regresi linier berganda. Persentase terbesar contoh laki-laki berada pada rentang umur bulan (13,2%) dan contoh perempuan pada rentang umur 0-12 bulan (15,8%). Proporsi terbesar ibu contoh berumur tahun (71,1%) dan pengasuh TPA tahun (85,7%). Sebagian besar ibu contoh berpendidikan SMP (76,3%) dan pengasuh TPA berpendidikan SD (85,7%). Hamper sebagian besar contoh (73,7%) termasuk dalam kategori keluarga sedang, yang terdiri dari 5-7 orang. Proporsi terbesar waktu pengasuhan ibu pada hari kerja yaitu selama 0-30 menit. Aktivitas pengasuhan yang dilakukan antara lain keluar rumah bersama anak (81,6%), mengerjakan pekerjaan rumah sambil mengasuh anak (50%), tidur dengan anak (71,1%), memberi makan (76,3%) dan memandikan anak (89,5%). Persentase terbesar aktivitas bermain bersama anak dilakukan ibu pada rentang waktu menit (36,8%). Proporsi terbesar aktifitas tidur bersama anak pada hari libur dilakukan ibu selama menit (39,5%). Pada hari libur ibu biasanya membacakan dongeng atau bernyanyi hingga anak tertidur namun pada hari kerja, ibu jarang melakukan aktivitas tidur bersama anak. Hasil uji beda menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan antara aktivitas pengasuhan ibu pada hari kerja dan hari libur (p<0,01). Aktivitas pengasuhan yang paling lama dilakukan ibu yaitu bermain bersama anak, dengan rata-rata waktu selama 102,11 menit (pada hari kerja) dan 108,29 menit (pada hari libur). Aktivitas bermain bersama anak yang dilakukan ibu pada hari libur yaitu mengajari anak berjalan, berbicara, menulis, mengenalkan nama

5 binatang, angka, huruf dan benda-benda yang ada disekitar. Aktivitas bermain bersama anak yang dilakukan ibu pada hari kerja yaitu menemani anak bermain sambil menonton televisi serta mengenalkan benda-benda yang ada di siaran televisi. Keseluruhan pengasuh TPA mengalokasikan waktu selama 0-30 menit untuk aktifitas keluar TPA bersama anak, tidur dengan anak, memberi makan dan memandikan anak. Hampir sebagian besar pengasuh TPA (71,4%) mengalokasikan waktu selama menit untuk bermain bersama anak. Hasil uji beda menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan antara aktivitas pengasuhan ibu (hari kerja dan hari libur) dengan pengasuh TPA (p<0,01). Aktivitas keluar TPA yang dilakukan pengasuh bersama anak yaitu bermain di halaman depan. Permainan yang dilakukan yaitu bermain ayunan, perosotan, dan lain-lain. Aktivitas keluar rumah yang dilakukan ibu bersama anak yaitu menemani anak jajan ke warung, bermain di halaman sekitar dan mengunjungi saudara. Aktivitas tidur bersama anak yang biasa dilakukan pengasuh TPA yaitu menyanyi dan membacakan dongeng hingga anak tertidur. HOME rumah menunjukkan bahwa seluruh ibu contoh mempunyai kemampuan yang rendah dalam menyediakan mainan untuk anak dan stimulasi belajar namun memiliki kemampuan yang baik dalam stimulasi bahasa (64,3%), lingkungan fisik (42,8%), kehangatan dan penerimaan (42,8%) serta stimulasi akademik (57,1%). Seluruh pengasuh TPA mempunyai kemampuan yang baik dalam pemberian stimulasi bahasa, kehangatan dan penerimaan namun memiliki kemampuan yang rendah dalam stimulasi belajar. Hasil uji beda menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan antara HOME rumah dan HOME TPA (p<0,01). Persentase terbesar kualitas lingkungan asuh di rumah (75%) dan di TPA (57,1%) pada contoh umur 0-3 tahun termasuk dalam kategori sedang. Kualitas lingkungan asuh di rumah pada contoh umur 4-6 tahun berada dalam kategori rendah (57,1%) sedangkan di TPA termasuk dalam kategori sedang (85,7%). Kualitas lingkungan asuh di TPA lebih baik daripada kualitas lingkungan asuh di rumah. Lebih dari separuh contoh (65,8%) mempunyai kemampuan gerakan motorik kasar dalam kategori baik. Persentase terbesar (42,1%) gerakan motorik halus anak termasuk dalam kategori baik. Kemampuan anak dalam melakukan gerakan motorik halus dapat dilatih melalui pemberian stimulasi yang cukup dari lingkungan sekitar. Separuh contoh memiliki kemampuan komunikasi aktif dalam kategori baik dan lebih dari separuh contoh (55,3%) memiliki kemampuan komunikasi pasif dalam kategori sedang. Hampir separuh contoh (42,1%) memiliki tingkat kecerdasan dan tingkah laku sosial (44,7%) dalam kategori baik. Hampir separuh contoh (42,1%) memiliki kemampuan menolong diri sendiri dalam kategori sedang. Sebagian besar perkembangan anak (83,4%) dipengaruhi oleh aktivitas pengasuhan ibu (hari kerja dan hari libur) dan pengasuh TPA serta kualitas lingkungan asuh di rumah dan di TPA. Aktifitas pengasuhan yang dilakukan ibu pada hari kerja, hari libur maupun yang dilakukan pengasuh TPA berpengaruh signifikan terhadap perkembangan anak (α<0,05).

6 KUALITAS PENGASUHAN BALITA DARI IBU PEMETIK TEH DI KEBUN MALABAR PTPN VIII BANDUNG, JAWA BARAT NOVITA MELANDA Skripsi Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pertanian pada Program Studi Gizi Masyarakat dan Sumberdaya Keluarga PROGRAM STUDI GIZI MASYARAKAT DAN SUMBERDAYA KELUARGA FAKULTAS PERTANIAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2008

7 LEMBAR PENGESAHAN Judul Skripsi Nama Mahasiswa NRP : Kualitas Pengasuhan Balita dari Ibu Pemetik Teh di Kebun Malabar PTPN VIII Bandung, Jawa Barat : Novita Melanda : A Menyetujui, Dosen Pembimbing Dr. Ir. Euis Sunarti, MS NIP Mengetahui, Dekan Fakultas Pertanian Prof. Dr. Ir. Didy Sopandie, M.Agr NIP Tanggal Lulus :

8 PRAKATA Tiada kata terindah, selain ucapan penuh kesyukuran kepada Rabb semesta alam, Allah SWT atas limpahan rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Semoga hasil ini menjadikan penulis semakin mensyukuri nikmat yang telah diberikan-nya. Shalawat beserta salam senantiasa tercurah kepada suri tauladan terbaik sepanjang masa, Rasulullah SAW. Penulis menyadari bahwa penulisan dan penyelesaian skripsi ini tidak terlepas dari doa, bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin menyampaikan terima kasih yang setulusnya kepada : 1. Ibu Dr. Ir Euis Sunarti, MS selaku dosen pembimbing, yang telah memberikan perhatian, waktu, bimbingan, arahan, dan motivasi sejak pemilihan topik hingga penyusunan skripsi ini selesai. Terima kasih atas pelajaran-pelajaran yang begitu berharga. 2. Prof. Ali Khomsan selaku dosen penguji skripsi yang telah memberikan koreksi, saran dan masukan terhadap penulisan skripsi ini. 3. Dr. Ir. Diah K Pranadji yang telah bersedia menjadi dosen pemandu seminar. 4. Keluarga tercinta, Papa, Mama, K cak dan Yuti atas segala do a, cinta, kasih sayang, motivasi, pengorbanan dan kesabaran yang begitu besar kepada penulis. 5. Friska Amelia, SP; Yesa Sri Utami, SP dan Ermita Arumsari, SP selaku pembahas seminar yang telah memberikan masukan perbaikan skripsi. 6. Saudaraku para mujahid dan mujahidah tangguh pengemban amanah dakwah. Antum semua adalah nikmat Allah yang luar biasa. 7. Rekan-rekan seperjuangan di DPM TPB , DPM A , DPMKM Warga Al Iffah, Asy-Syifa dan keluarga besar ETOS Bogor. Terima kasih atas kekeluargaan, kebersamaan, dan perhatiannya. 9. GAMASAKERS 41 yang telah memberikan semangat dan keceriaannya. Ungkapan terima kasih juga penulis sampaikan kepada semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, atas bantuan yang telah diberikan. Semoga Allah SWT membalasnya dengan hal yang lebih baik. Amiin. Bogor, September 2008 Novita Melanda

9 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Curup, Propinsi Bengkulu pada tanggal 10 November 1986 sebagai anak bungsu dari tiga bersaudara, pasangan Bapak A. Hamid dan Ibu Aminah Yuliana. Penulis memulai pendidikan di SDN 2 Center Curup pada tahun Pada tahun 1998 penulis melanjutkan pendidikan di SLTPN 1 Curup. Penulis menyelesaikan pendidikan di SMUN 1 pada tahun Pada tahun yang sama, penulis diterima di Institut Pertanian Bogor sebagai mahasiswi Program Studi Gizi Masyarakat dan Sumberdaya Keluarga melalui jalur USMI. Selama menempuh pendidikan di IPB, penulis aktif dalam organisasi kemahasiswaan. Pada tahun penulis terlibat di Forum Keluarga Mushalla GMSK (FKMG) sebagai staf divisi kaderisasi dan pengembangan organisasi. Di tahun yang sama penulis juga mengikuti DPM TPB, sebagai staf komisi advokasi dan kesejahteraan mahasiswa. Pada tahun penulis menjabat sebagai sekretaris komisi eksternal dan pada kepengurusan berikutnya sebagai sekretaris komisi internal di DPM Fakultas Pertanian. Pada tingkat akhir, penulis menjabat sebagai Sekretaris Umum DPMKM IPB periode

10 DAFTAR ISI Halaman DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR... xii DAFTAR LAMPIRAN... xiii PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang... 1 Perumusan Masalah... 2 Tujuan... 3 Hipotesis... 3 Kegunaan... 3 TINJAUAN PUSTAKA... 4 Karakteristik Tempat Penitipan Anak... 4 Karakteristik Keluarga... 6 Karakteristik Pengasuh... 7 Karakteristik Anak... 8 Kualitas Pengasuhan... 9 Perkembangan Anak KERANGKA PEMIKIRAN METODE PENELITIAN Disain, Tempat dan Waktu Penelitian Jumlah dan Cara Penarikan Contoh Jenis dan Cara Pengumpulan Data Pengolahan dan Analisis Definisi Operasional HASIL DAN PEMBAHASAN Gambaran Umum Lokasi Penelitian Karakteristik Tempat Penitipan Anak Karakteristik Anak Umur Anak Jenis Kelamin Anak Karakteristik Ibu dan Pengasuh TPA Umur Ibu dan Pengasuh TPA Tingkat Pendidikan Ibu dan Pengasuh TPA Besar Keluarga Kualitas Pengasuhan Aktivitas Pengasuhan Ibu pada Hari Kerja Aktivitas Pengasuhan Ibu pada Hari Libur Perbedaan Pengasuhan Ibu pada Hari Kerja dan Hari Libur Aktivitas Pengasuhan Pengasuh TPA ix

HUBUNGAN ANTARA TEKANAN EKONOMI, MANAJEMEN KEUANGAN, DAN MEKANISME KOPING, DENGAN KESEJAHTERAAN KELUARGA WANITA PEMETIK TEH FIRDAUS

HUBUNGAN ANTARA TEKANAN EKONOMI, MANAJEMEN KEUANGAN, DAN MEKANISME KOPING, DENGAN KESEJAHTERAAN KELUARGA WANITA PEMETIK TEH FIRDAUS HUBUNGAN ANTARA TEKANAN EKONOMI, MANAJEMEN KEUANGAN, DAN MEKANISME KOPING, DENGAN KESEJAHTERAAN KELUARGA WANITA PEMETIK TEH FIRDAUS PROGRAM STUDI GIZI MASYARAKAT DAN SUMBERDAYA KELUARGA FAKULTAS PERTANIAN
