ANALISIS POLA KONSUMSI SUSU BUBUK, SUSU KENTAL MANIS, DAN SUSU CAIR KONSUMEN RUMAH TANGGA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS POLA KONSUMSI SUSU BUBUK, SUSU KENTAL MANIS, DAN SUSU CAIR KONSUMEN RUMAH TANGGA"

Transkripsi

1 ANALISIS POLA KONSUMSI SUSU BUBUK, SUSU KENTAL MANIS, DAN SUSU CAIR KONSUMEN RUMAH TANGGA (Survey Pada Perumahan Taman Pagelaran,Kelurahan Padasuka, Kecamatan Ciomas, Bogor) SKRIPSI KHUSNA RONY AGUSTINA PROGRAM STUDI SOSIAL EKONOMI PETERNAKAN FAKULTAS PETERNAKAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2007

2 RINGKASAN KHUSNA RONY AGUSTINA. D Analisis Pola Konsumsi Susu Bubuk, Susu Kental Manis, dan Susu Cair Konsumen Rumah Tangga. Skripsi. Program Studi Sosial Ekonomi Peternakan, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor, Bogor. Pembimbing Utama : Ir. Ahyar Ismail M Agr Pembimbing Anggota : Ir. Juniar Atmakusuma MS Susu merupakan salah satu bahan makanan asal hewan yang sangat penting bagi manusia karena kandungan gizinya yang tinggi. Hal itu menyebabkan susu banyak dipilih oleh rumah tangga guna memenuhi kebutuhan gizi bagi keluarga. Termasuk pada rumah tangga di Perumahan Taman Pagelaran. Warga Perumahan Taman Pagelaran mempunyai karakteristik yang beragam. Keragaman tersebut akan menyebabkan perbedaan tiap rumah tangga dalam memenuhi kebutuhan gizi bagi keluarganya. Hal tersebut juga akan menyebabkan terjadinya perbedaan permintaan susu, sehingga akan menyebabkan perbedaan pola konsumsi susu pada tiap rumah tangga tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah 1) mempelajari pola konsumsi susu bubuk, susu kental manis, dan susu cair pada konsumen rumah tangga di Perumahan Taman Pagelaran, dan 2) mempelajari faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi pola konsumsi susu bubuk, susu kental manis dan susu cair pada konsumen rumah tangga di Perumahan Taman Pagelaran. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan Juni sampai Juli 2006 di Perumahan Taman Pagelaran, Kelurahan Padasuka, Kecamatan Ciomas, Bogor. Populasi penelitian adalah rumah tangga di Perumahan Taman Pagelaran yang mengkonsumsi susu. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan dua langkah, yaitu pertama menentukan lokasi penelitian dilakukan secara multistage purposive sampling. Kedua yaitu penentuan sampel yang dilakukan secara purposive. Penelitian ini didesain sebagai penelitian survey. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan regresi linier berganda. Hasil penelitian mendapatkan bahwa pola konsumsi susu pada rumah tangga di Perumahan Taman Pagelaran dibagi menjadi tiga kelompok berdasarkan jenis susu yang dikonsumsi dalam rumah tangga tersebut, yaitu pola konsumsi susu bubuk, pola konsumsi susu kental manis, dan pola konsumsi susu cair. Pola konsumsi susu bubuk, susu kental manis dan susu cair rumah tangga di Perumahan Taman Pagelaran dilihat berdasarkan merek yang dikonsumsi, alasan memilih merek tersebut, frekuensi pembelian per bulan, tempat pembelian dan kandungan gizi yang diperhatikan. Berdasarkan merek yang dikonsumsi, merek-merek susu seperti Dancow, Bendera dan Ultra menjadi pilihan banyak rumah tangga. Faktor kebiasaan menjadi alasan yang paling sering digunakan dalam memilih merek-merek tersebut. Adanya rumah tangga yang tidak memperhatikan kandungan gizi pada susu yang akan mereka konsumsi dikarenakan mereka mengkonsumsi susu berdasarkan kebiasaan dan sekedar mengetahui bahwa susu baik untuk kesehatan. Berdasarkan analisis linier berganda, menunjukkan bahwa faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah susu

3 bubuk yang dikonsumsi yaitu harga susu, jumlah pendapatan keluarga, pengeluaran untuk konsumsi bahan makanan, jumlah balita dalam keluarga, dan dummy tingkat pengetahuan gizi, dengan R 2 sebesar 0,527 atau 52,7%. Faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah susu kental manis yang dikonsumsi yaitu harga susu, jumlah pendapatan keluarga, jumlah anggota keluarga, dan jumlah balita dalam keluarga, dengan R 2 sebesar 0,502 atau 50,2%. Faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah susu cair yang dikonsumsi yaitu harga susu, jumlah pendapatan keluarga, jumlah anggota keluarga, dan jumlah balita dalam keluarga, dengan R 2 sebesar 0,508 atau 50,8%. Kata kunci : Pola konsumsi, Susu bubuk, Susu kental manis, Susu cair, Analisis linier berganda.

4 ABSTRACT The Consumption Pattern Analysis of Milk Powder, Viscous Milk and Milk Liquid On Household Comsumption (Survey at Taman Pagelaran Real Estate Ciomas District, Bogor) Agustina, K. R., Ismail, A., Atmakusuma, J. The purpose of this research were to explore households consumption pattern that took place in Taman Pagelaran resident and the factors which influence this pattern. This research was carried out on July 2006, the location is dedicated by multi stage purposive sampling and 60 households were taken by purposive way as the samples. The households consumption pattern were consist of the milk brand, buying motivation, consumed frequency, buying place an nutrition facts. This consumption pattern was grouped by the kinds of milk whish consumed, that were : powder, viscous and liquid. Derived from binary linier analysis, it showed that the factors which influenced the amount of powder milk consumption were the price, household of income, food consumption expenditure, the number of babies in the family, and the dummy of nutrient knowledge level, for 0,527 or 52,7% as R 2. The factors which influenced the amount of viscous milk consumption were the price, household income, the number of family member and the number of babies in the family, for 0,502 or 50,2% as R 2. The factors which influenced the amount of liquid milk consumption were the price, household income, the number of family member and the number of babies in the family, for 0,508 or 50,8% as R 2. Key word : consumption pattern, households consumption, binary linier analysis

5 ANALISIS POLA KONSUMSI SUSU BUBUK, SUSU KENTAL MANIS, DAN SUSU CAIR KONSUMEN RUMAH TANGGA (Survey Pada Perumahan Taman Pagelaran,Kelurahan Padasuka, Kecamatan Ciomas, Bogor) KHUSNA RONY AGUSTINA D Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Peternakan pada Fakultas Peternakan Institut Pertanian Bogor PROGRAM STUDI SOSIAL EKONOMI PETERNAKAN FAKULTAS PETERNAKAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2006

6 ANALISIS POLA KONSUMSI SUSU BUBUK, SUSU KENTAL MANIS, DAN SUSU CAIR KONSUMEN RUMAH TANGGA (Survey Pada Perumahan Taman Pagelaran,Kelurahan Padasuka, Kecamatan Ciomas, Bogor) Oleh : KHUSNA RONY AGUSTINA D Skripsi ini telah disetujui dan disidangkan dihadapan Komisi Ujian Lisan pada Tanggal 19 Januari 2007 Pembimbing Utama Pembimbing Anggota Ir. Ahyar Ismail M.Agr Ir. Juniar Atmakusuma MS NIP NIP Dekan Fakultas Peternakan

7 RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan di Kota Pati pada tangga 1 Agustus Penulis merupakan anak ketiga dari empat bersaudara dari pasangan Bapak Kusnan Agung Sumitro dan Ibu Ani Rahayu. Penulis menyelesaikan Pendidikan Sekolah Dasar pada tahun 1996 di SD Negeri 01 Gunungwungkal, Pati. Pendidikan Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama diselesaikan pada tahun 1999 di SLTP Negeri 01 Tayu, Pati. Penulis melanjutkan pendidikan Sekolah Menengah Atas di SMA Negeri 01 Pati, dan lulus tahun Pada tahun yang sama penulis diterima sebagai mahasiswa pada Program Studi Sosial Ekonomi Peternakan, Departemen Sosial Ekonomi Industri Peternakan, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor melalui jalur Undangan Seleksi Masuk IPB (USMI). Selama mengikuti pendidikan di Insitut Pertanian Bogor, penulis aktif dalam berbagai kegiatan dan kepanitiaan, diantaranya sebagai Ketua SEIP Project tahun 2003 dan Ketua Stering Commite Acara SEIP Project 2004, panitia Lomba Cepat Tepat Fakultas Peternakan IPB tingkat SMU se-jabodetabek tahun 2004 yang diadakan HIMASEIP, ketua panitia SEIP CUP Futsal Competition dan aktif sebagai pengurus HIMASEIP Selain itu penulis juga aktif dalam Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Tae Kwon Do pada tahun dan dalam Ikatan Keluarga Mahasiswa Pati (IKMP).

8 KATA PENGANTAR Bismillahir-rahmanir-rahimi Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan hidayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan skripsi ini. Shalawat serta salam penulis sanjungkan kapada pemimpin para nabi dan rasul, Nabi Muhammad SAW. Penyusunan skripsi yang berjudul Analisis Pola Konsumsi Susu Bubuk, Susu Kental Manis dan Susu Bubuk Konsumen Rumah Tangga (Survey pada Perumahan Taman Pagelaran, Kelurahan Padasuka, Kecamatan Ciomas, Bogor) merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Peternakan pada Program Stusi Sosial Ekonomi Peternakan, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor. Tujuan penelitian adalah mempelajari pola konsumsi susu bubuk, susu kental manis dan susu bubuk konsumen rumah tangga di Perumahan Taman Pagelaran, dan mempelajari faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi pola konsumsi susu bubuk, susu kental manis dan susu cair konsumen rumah tangga di Perumahan Taman Pagelaran. Skripsi ini diharapkan dapat bermanfaat sebagai bahan pertimbangan bagi penelitian yang lebih lanjut dan juga dapat digunakan sebagai pertimbangan produsen dalam memasarkan produk susunya. Akhirr kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan. Amin yaa robbal aalamin. Bogor, Januari 2007 Penulis

9 DAFTAR ISI Halaman RINGKASAN... i ABSTRACT... ii RIWAYAT HIDUP... iii KATA PENGANTAR... iv DAFTAR ISI... v DAFTAR TABEL... vii DAFTAR GAMBAR... ix DAFTAR LAMPIRAN... x PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang... Perumusan Masalah... Tujuan... Kegunaan Penelitian... KERANGKA PEMIKIRAN... TINJAUAN PUSTAKA... Susu... Pola Konsumsi... Konsumen Rumah Tangga... Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pola Konsumsi... METODE PENELITIAN... Lokasi dan Waktu Penelitian... Populasi dan Sampel... Desain Penelitian... Data dan Instrumentasi... Analisis Data... Analisis Deskriptif... Analisis Regresi Linier Berganda... Definisi Istilah... KEADAAN UMUM LOKASI PENELITIAN... HASIL DAN PEMBAHASAN... Karakteristik Responden... Pola Konsumsi Susu Bubuk, Susu Kental dan Susu Cair... Pola Konsumsi Susu Bubuk... Pola Konsumsi Susu Kental... Pola Konsumsi Susu Cair

10 Analisis Pola Konsumsi Susu Bubuk, Susu Bubuk dan Susu Cair... Model Persamaan Penduga Jumlah Konsumsi Susu Bubuk... Model Persamaan Penduga Jumlah Konsumsi Susu Kental Manis... Model Persamaan Penduga Jumlah Konsumsi Susu Cair... Hubungan Variabel-variabel Independen Terhadap Jumlah Konsumsi Susu... Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Jumlah Konsumsi Susu Bubuk, Susu Kental, dan Susu Cair... Harga Susu... Jumlah Pendapatan Keluarga... Pengeluaran Untuk Konsumsi Bahan Makanan... Jumlah Anggota Keluarga... Jumlah Balita Dalam Keluarga... Tingkat Pendidikan... Tingkat Pengetahuan Gizi... KESIMPULAN... DAFTAR PUSTAKA... LAMPIRAN

ANALISIS POLA KONSUMSI SUSU BUBUK, SUSU KENTAL MANIS, DAN SUSU CAIR KONSUMEN RUMAH TANGGA

ANALISIS POLA KONSUMSI SUSU BUBUK, SUSU KENTAL MANIS, DAN SUSU CAIR KONSUMEN RUMAH TANGGA ANALISIS POLA KONSUMSI SUSU BUBUK, SUSU KENTAL MANIS, DAN SUSU CAIR KONSUMEN RUMAH TANGGA (Survey Pada Perumahan Taman Pagelaran,Kelurahan Padasuka, Kecamatan Ciomas, Bogor) SKRIPSI KHUSNA RONY AGUSTINA
