A. Hasil hasil wawancara

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "A. Hasil hasil wawancara"

Transkripsi

1 A. Hasil hasil wawancara 1. Hasil wawancara Kreditur Kreditur membenarkan bahwa telah terjadi kredit macet di KUD Getasan Kredit macet terjadi karena Kegagalan peternakan sapi yang dikarenakan sapi tersebut sakit-sakitan dan bahkan mati. Para peternak sapi perah atau debitur mengatakan bahwa banyaknya sapi yang sakit bahkan sampai ada yang mati. Halini membuat para debitur tidak bisa mengangsur kredit sapi karena debitur tersebut tidak punya susu sebagai angsurannya. Tindakan yang diambil dari pihak KUD Getasan selaku kreditur hanya bisa melakukan penagihan kepada pihak debitur dengan cara mengambil sapi yang masih dimiliki oleh pihak debitur, akan tetapi apabila sapi tersebut masih ada karena ada kemungkinan sapi sudah dijual oleh pihak debitur tanpa persetujuan kreditur sehingga pihak kreditur mengalami kerugian dengan hal tersebut. Alasan dari nasabah yang mengalami kredit macet diantaranya adanya sapi yang sakit bahkan ada beralasan sapi mengalami kematian dan kegagalan peternakan yang disebabkan harga pakan sapi yang terlalu tinggi pada musim kemarau dan tidak mampunya peternak dalam membayar gaji para pegawai serta harga beli susu KUD pemberi kredit yang rendah. Langkah-langkah yang diambil pihak KUD terhadap kredit macet tersebut hanya bisa menagih dengan mendatangi rumah dari pihak debitur apabila ada sapinya diambil tetapi untuk sementara didiamkan. Rata-rata kredit macet yang terjadi sejak tahun belum terselesaikan

2 2. Hasil wawancara Debitur Debitur membenarkan bahwa telah mengambil kredit sapi perah di KUD Getasan. Debitur mengambil kredit sapi perah di KUD Getasan bertujuan untuk memenuhi kebutuhan hidup dalam artian dengan mengharapkan hasil dari penjualan susu yang dapt digunakan untuk memenuhi kebutuhan sehari hari setelah dikurangi modal atau angsuran kredit, pakan, peralatan, dan untuk meningkatkan taraf hidup sebagai kegiatan sampingan diluar pertanian Debitur memahami mekanisme pembayaran kredit yang sesuai dengan perjanjian yang telah disepakati dengan cara produksi susu dari penghasilan sapi perah harus disetor atau dijual kepada KUD pemberi kredit, akan tetapi harga beli produksi dari KUD pemberi kredit lebih rendah atau lebih kecil dibanding dari instansi atau lembaga lain yang sama sama bergerak di bidang persusuan hal itu tidak sebanding dengan yang diharapkan debitur karena harus menanggung biaya pemeliharaan sapi.

3 3. Hasil wawancara Pengawas Sistem kredit yang dilakukan adalah KUD mendapat suntikan dana dari GKSI yang terletak di Boyolali yang kemudian pihak KUD menyalurkan pinjaman dana tersebut kepada calon kreditur yang membutuhkan Dalam hal ini KUD Getasan selaku pemberi kredit tidak bisa melakukan banyak hal untuk mengani kredit tersebut karena kredit tersebut terkendala masalah jaminan Kendala dalam pelaksanaan kredit adalah kewajiban pembayaran dengan susu tidak dipenuh pihak debitir dengan alasan bahwa harga beli susu pihak KUD terlalu rendah. Tindakan yang diambil dari pihak KUD Getasan selaku kreditur hanya bisa melakukan penagihan kepada pihak debitur dengan cara mengambil sapi yang masih dimiliki oleh pihak debitur, akan tetapi apabila sapi tersebut masih ada karena ada kemungkinan sapi sudah dijual oleh pihak debitur tanpa persetujuan kreditur sehingga pihak kreditur mengalami kerugian dengan hal tersebut. Bagi nasabah yang melanggar perjanjian sementara ini tidak dikenakan sanksi apapun Belum ada sistem pengawasan dan pengendalian terhadap debitur dari pihak KUD selaku pemberi kredit.

4 4. Kesimpulan dari hasil wawancara Kreditur, Debitur, Pengawas adalah : Harga beli susu dari pihak KUD pemberi kredit menjadi faktor pertimbangan utama dalam memilih tempat penjualan susu. Para debitur merasa rugi dengan harga beli KUD yang relatif rendah karena para debitur harus merawat sapi dengan memenuhi kebutuhan pakan sapi sehari hari serta kebutuhan hidup peternak itu sendiri. Sehingga petani tersebut merasa merugi. Dari hasil wawancara tersebut maka ditemukan bahwa harga beli susu menjadi faktor utama penyebab kredit macet pada KUD Getasan.

5 B. TRIANGULASI SUMBER DATA Sumberdata : 1. Kreditur 2. Debitur 3. Pengawas kredit Keberadaan kredit macet : Kredit macet terjadi dalam beberapa kasus dan terjadi dalam berbagai waktu.ada sekitar 25% nasabah yang tidak tertib dalam membayar kredit mereka kepada KUD Getasan.Halini bisa diketahui setelah peneliti melakukan penelitian dari hasil wawancara yang telah peneliti lakukan terdapat kuranglebih 37 kasus kredit macet yang terdapat di KUD Getasan.Dari 37 kasus tersebut terjadi diwilayah KUD Getasan yang berada di Kecamatan Getasan dan tersebar di berbagai dusun yang terletak diwilayah Getasan dan sekitarnya. Gabungan Koperasi Seluruh Indonesia (GKSI) yang berada di Boyolali melalui KUD Getasan memberikan kredit sapi perah (KSP) dengan tujuan pemberian kredit tersebut adalah guna mensejahterakan masyarakat Getasan dan sekitarnya dan untuk menambah produksi susu KUD Getasan. Dalam pemberian kredit pihak KUD mengajukan beberapa syarat dari para debitur calon penerima kredit sapi dan adanya perjanjian antara pihak calon debitur dengan pihak KUD Getasan bahwa hasil susu harus disetorkan kepada KUD pemberi kredit serta hasil pembayaran susu dipotong angsuran sapi. Awalnya para debitur yang tak lain adalah masyarakat Getasan dan sekitarnya menyetujui dengan persyaratan dan perjanjian tersebut. Kredit sapi tersebut diberlakukan dan para debitur penerima kredit sapi sudah menerima sapi dari pihak KUD. Debitur tersebut awalnya mengangsur dengan tertib sesuai dengan perjanjian yang telah disepakati akan tetapi setelah berjalan beberapa bulan banyak debitur yang mengalami kredit macet berbagai alasan. Penyebab kredit macet : Ada beberapapenyebabkreditmacet, diantaranya : dengan o Kegagalan peternakan karena sapi sakit-sakitan dan bahkan mati. Para peternak sapi perah atau debitur mengatakan bahwa banyaknya sapi yang sakit bahkan sampai ada yang mati. Halini membuat para debitur tidak bisa mengangsur kredit

6 sapi karena debitur tersebut tidak punya susu sebagai angsurannya. Seharusnya debitur penerima kredit sapi perah bisa juga mengangsur dengan uang akan tetapi para debitur memilih untuk tidak mengangsur dengan alasan uangnya untuk berobat sapi atau karena kegagalan beternak akaibat sapi nyamati. o Sistem seleksi yang tidak sesuai dengan ketentuan yang dibuktikan dengan adanya pemberian kredit kepada orang-orang yang dekat dengan pengurus saja. Kredit sapi perah KUD Getasan yang mengalami kemacetan ternyatabukan hanya para debitur sendiri sebagai penyebabnya. Sistem seleksi dari KUD Getasan sendiri juga mengalami masalah karena tidak sesuai dengan ketentuan yang ada. Seharusnya menurut ketentuan yang ada kredit sapi perah bisa diberikan kepada para calon debitur yang sudah mempunyai sapi. Ternyata dalam prakteknya pihak KUD sebagai pemberi kredit melakukan kesalahanya itu denagan memberikan kredit sapi perah tersebut hanya dengan orang-orang yang dekat dengan pengurus dan tidak memandang orang tersebut mempunyai sapi atau tidak dirumahnya. o Adanya pembangkangan yang dilakukan oleh peternak karena harga beli susu sapi oleh KUD Getasan dibawah pembeli susu sapi yang lain. Para debitur penerima kredit sapi perah juga mengungkapkan alasan mengapa para debitur tersebut tidak menyetorkan hasil produk susunya ke KUD pemberi kredit dengan alasan karena harga beli produk susu di KUD pemberi kredit lebih rendah dibandingkan dengan instansi atau lembaga lain yang sama-sama bergerak dibidang persusuan. Sebagai manusia yang mempunyai kebutuhan sehari-hari sedangkan harga kebutuhan semakin meningkat para debitur tertsebut lebih memilih menjual hasil produk susunya kepada instansi atau lembaga lain yang sama-sama bergerak dibidang persusuan. Penanganan kredit macet : Penanganan kredit macet terbatas pada penagihan terhadap debitur oleh pihak KUD Getasan.Karena tidak ada barang bukti, maka tindakan penyitaan dilakukan terhadap barang yang dikreditkan yang berupa sapi.sebagai pihak yang sudah dirugikan atas terjadinya kredit macet yang terjadi di KUD Getasan.Pihak KUD Getasan sudah berupaya melakukan berbagai cara sebagai penanganan kreditmacet yang sudah terjadi. KUD Getasan sebagai pihak pemberi kredit juga sudah berupaya melakukan penarikan sapi terhadap para debitur yang mengalami kredit macet tersebut. Akan tetapi pihak KUD dalam melakukan penarikan sapi tersebut tidak berjalan dengan mudah karena tidak adanya barang bukti yang bisa menguatkan pihak KUD dalam melakukan penarikan sapi karena semua jenis sapi perah hampir sama.

7 Sanksi kredit macet : Sanksi yang diberikan kepada debitur adalah ditariknya sapi yang menjadi objek kredit dari debitur oleh pihak KUD Getasan.Sebagai pemberi kredit sapi perah pihak KUD Getasan sudah berupaya memberikan sanksi dengan menarik sapi dari para debitur yang mengalami masalah kredit sapi perah. Dalam prakteknya pihak KUD Getasan kesulitan dalam melakukan penarikan sapi karena sapi yang dikreditkan sudah dijual atau mati karena sakit dan pihak KUD tidak bisa berbuat apa-apa selain menagih dan terus menagih kepada pihak debitur yang mengalami kredit macet tersebut.

8 C. Daftar Penerima Kredit Sapi Perah KUD Getasan yang Mengalami Kredit Macet No Nama Alamat Jumlah Kredit Sapi 1 HR Nogosaren 2 2 JD Nogosaren 1 3 JN Nogosaren 1 4 ML Nogosaren 1 5 JM Nogosaren 1 6 WK Nogosaren 1 7 JE Nogosaren 1 8 KS Nogosaren 1 9 SG Nogosaren 1 10 DR Nogosaren 1 11 SW Nogosaren 1 12 MR Ngrawan 2 13 SB Ngrawan 2 14 JH Ngrawan 1 15 SJ Jogonayan 6 16 SG Mangihan 1 17 JM Cengklok 1 18 SL Kenteng 1 19 NG Pringapus 1 20 NL Pringapus 1 21 NS Pringapus 1 22 SY Pringapus 1 23 RS Piji 2 24 JN Piji 2 25 PM Piji 2 26 WR Pendingan 1 27 SK Pendingan 1

9 28 JH Sumogawe 3 29 SR Sumogawe 1 30 MR Sumogawe 1 31 HR Sumogawe 1 32 JD Ngemplak 2 33 MS Ngemplak 1 34 SM Ndangklik 1 35 SP Sturun 1 36 EP Ndares 1 37 JP Wates 1

10 D. Daftar Kuisioner FAKTOR-FAKTOR YANG DIPERTIMBANGKAN DEBITUR PENERIMA KREDIT SAPI PERAH KUD GETASAN TAHUN DALAM MEMILIH TEMPAT PENJUALAN SUSU I. Pengantar Dengan Hormat, Dalam rangka memenuhi persyaratan untuk menyelesaikan Pendidikan S1 di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Ekonomi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga, saya bermaksud mengadakan penelitian mengenai faktor-faktor yang dipertimbangkan debitur dalam memilih tempat penjualan susu. Oleh karena itu, saya membutuhkan sejumlah data yang hanya dapat saya peroleh dengan adanya kerjasama Anda dalam mengisi kuesioner ini. Tujuan kuesioner ini adalah untuk mengumpulkan bahan-bahan penelitian tentang faktor-faktor yang dipertimbangkan debitur dalam memilih tempat penjualan susu. Yang diharapkanakan berguna bagi perkembangan koperasi dan meningkatkan taraf hidup anggotanya. Saya berharap, saudara atau saudari dapat mengisi kuesioner ini dengan sejujur-jujurnya dan sesuai dengan keadaan yang sebenarnya. Kerahasiaan jawaban dan identitas saudara atau saudari sekalian akan saya jamin sepenuhnya. Akhir kata, saya selaku peneliti mengucapkan terima kasih atas kepercayaan dan kerjasamanya yang telah diberikan kepada saya. Peneliti MahendraTaji MS

11 II. Petunjuk cara pengisian Isilah kuisioner dibawah ini dengan memberikan tanda centang ( ) menurut jawaban yang anda jawab. Contoh pengisiannya adalah sebagai berikut : Pertanyaan Ya Tidak 1. Apakah anda adalah seorang anggota koperasis KUD Getasan Tabel 3.2 Daftar Kuisioner Pertanyaan Ya Tidak 1) Apakah harga susu dilembaga yang lain lebih menguntungkan anda? 2) Apakah harga susu dilembaga lain lebih bisa memenuhi kebutuhan anda? 3) Apakah harga pembayaran produksi susu adalah penyebab anda memilih tempat penjualan susu? 4) Apakah harga ditempat atau KUD yang lain lebih tinggi? 5) Apakah kualitas susu berpengaruh terhadap harga susu? 6) Apakah harga pakan mempengaruhi penghasilan anda? 7) Apakah harga pakan berpengaruh terhadap kwalitas dan produksi susu? 8) Apakah harga pakan sapi yang semakin tinggi menyebabkan

12 anda dalam memilih tempat penjualan? 9) Apakah pakan sapi tersebut dipasok dari KUD yang anda pilih? 10) Apakah harga pakan dari KUD yang anda pilih lebih terjakau? 11) Apakah harga kebutuhan yang semakin tinggi mempengaruhi anda dalam memilih tempat penjualan susu? 12) Apakah kebutuhan anda lebih terpenuhi dengan menjual susu ke lembaga lain tersebut? 13) Apakah hasil pembayaran KUD yang anda pilih dapat memenuhi kebutuhan sehari- hari lebih banyak? 14) Apakah KUD yang anda pilih lebih bonafit (menguntungkan)? 15) Apakah Koperasi dalam KUD yang anda pilih menyediakan kebutuhan pokok yang harganya lebih terjakau? 16) Apakah harga peralatan mempengaruhi anda dalam memilih tempat penjualan susu? 17) Apakah peralatan dapat mempengaruhi dalam produksi susu? 18) Apakah harga peralatan mempengaruhi penghasilan anda? 19) Apakah peralatan dapat mempengaruhi kwalitas susu? 20) Apakah KUD yang anda pilih menyediakan peralatan yang harganya lebih terjangkau dari pada KUD pemberi kredit?

13 lampir an

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian 1. Gambaran Objek Penelitian Objek penelitian ini adalah seluruh debitur se-kecamatan Getasan yang bernaung dibawah KUD Getasan yang beralamat di Jl. Raya
