FAKULTAS PSIKOLOGI. Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "FAKULTAS PSIKOLOGI. Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/"

Transkripsi

1 Fakultas Psikologi Visi dan Misi a. Visi Menjadi Program Studi yang unggul dalam bidang psikologi yang berkarakter di tingkat regional dan nasional berdasarkan profesionalisme dan akhlaq di tahun b. Misi 1. Menyelenggarakan pendidikan sarjana Psikologi yang berkualitas, berkarakter dan berakhlak. 2. Pengembangan kelembagaan yang mengacu kepada komitmen peningkatan kualitas dengan berorientasi pada profesionalisme, kekeluargaan, kebersamaan dan keterbukaan serta mampu bersaing di tingkat Regional dan nasional. 3. Menyelenggarakan kegiatan penelitian, pengkajian, dan pengembangan konsepkonsep keilmuan Psikologi yang berkarakter bagi kepentingan masyarakat. 4. Mengimplementasikan hasil-hasil penelitian dan pengembangan konsepkonsep keilmuan Psikologi yang berkarakter melalui pengabdian kepada masyarakat. 5. Mengembangkan kegiatan kemahasiswaan dan kealumnian untuk membentuk budaya ilmiah yang berkarakter serta menumbuhkan sikap kewirausahaan Program Pendidikan Pada hakekatnya program pendidikan Psikologi merupakan pendidikan sarjana (strata satu) dengan masa studi 4 sampai 5 tahun (8 sampai 9 semester) atau sampai pada penyelesaian karya ilmiah berupa skripsi. Kurikulum pada program pendidikan psikologi berlaku sistem kurikulum nasional, lokal dan hasil kolokium Fakultas Psikologi se Indonesia yang berjumlah 145 sks. Pada Fakultas Psikologi Universitas Medan Area memiliki orientasi minat khusus yang terdapat dalam 3 (tiga) konsentrasi bagian yaitu: 1. Bagian Psikologi Industri dan Organisasi 2. Bagian Psikologi Perkembangan 3. Bagian Psikologi Pendidikan Program Sarjana Psikologi a. Setelah menyelesaikan program ini, mahasiswa akan memperoleh gelar Sarjana Psikologi dan dapat melanjutkan pendidikan pada jenjang Magister Psikologi (M.Psi) dan Magister Sains Psikologi (M.Si). b. Sarjana Psikologi tidak memiliki kewenangan untuk melakukan pemeriksaan psikologi dan membuat laporan psikologi secara mandiri. Fakultas Psikologi Universitas Medan Area telah terakreditasi dengan Peringkat B sesuai dengan SK BAN-PT No.017/BAN-PT/AK-XV/S1/VI/2012 tertanggal 29 Juni Strategi Pengembangan Fakultas Untuk tercapainya visi, fakultas memiliki beberapa strategi pengembangan yaitu 1) Peningkatan relevansi lulusan melalui pengembangan implementasi KKNI, serta memiliki kompetensi akademik, inovatif dan mandiri, 2) Peningkatan kompetensi lulusan yang profesional di bidang psikologi yang inovatif dan mandiri, 3) Peningkatan penyelenggaraan pendidikan yang berkualitas, efektif dan efisien sesuai standar nasional pendidikan yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat dan pembangunan nasional, 4) Meningkatkan penelitian psikologi yang berkaitan dengan pengembangan karakter yang dapat digunakan sebagai pemecah permasalahan stakeholders, 5) Meningkatkan hasil karya inovatif ilmu pengetahuan dan teknologi untuk kemandirian lulusan, dan 6) peningkatan kerjasama kemitraan dengan berbagai instansi pemerintah dan swasta baik di dalam maupun luar negeri. Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/

2 Struktur Organisasi Fakultas DEKAN WD I WD II WD III GJM PRODI TATA USAHA UPT GKM Sub Bagian Akademik Sub Bagian Pelayanan Akademik Sub Bagian Kemahasiswaan Sub Bagian Keuangan Laboratorium Unit Penelitian Pengabdian Unit Jurnal Unit Kewirausahaan Fakultas Perpustakaan PIK Fakultas Lembaga Khusus Pimpinan Fakultas Dekan : Prof. Dr. Abdul Munir, M.Pd. Wakil Dekan Bidang Akademik: Zuhdi Budiman, S.Psi, M.Psi. Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan: Hairul Anwar Dalimunthe, S.Psi.MSi. Kabag. Psikologi Pendidikan: Farida Hanum Siregar, S.Psi, M.Psi. Kabag. Psikologi Perkembangan: Laili Alfita, S.Psi, MM. Kabag. Psikologi Industri & Organisasi: Syafrizaldi, S.Psi, M.Psi. Kepala Laboratorium Psikologi: Erlina Sari Siregar, S.Psi, M.Psi. Kepala Biro Klinik Psikologi: Prof. Dr. Abdul Munir, M.Pd Unsur Penyelenggara Administrasi Fakultas Psikologi memiliki unsur penyelenggara administrasi yang terdiri dari: a. Kepala Tata Usaha, bertugas mengatur dan mengawasi kegiatan administrasi di Fakultas serta kerja dari semua pegawai yang ada di Fakultas. b. Kasubag Akademik, bertugas memberikan pelayanan tentang prosedur administrasi akademik kepada mahasiswa dan dosen. 92 Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/2017

3 c. Kasubag Pelayanan Akademik, bertugas memberikan pelayanan tentang persyaratan persyaratan guna mendapatkan pelayanan akademik bagi mahasiswa. d. Kasubag Kemahasiswaan, bertugas melayani keperluan mahasiswa dan alumni di luar kegiatan akademik. e. Pegawai fakultas/program studi, bertugas membantu kegiatan administrasi, pelayanan akademik dan kemahasiswaan serta tugas lainnya yang diberikan oleh pimpinan Fakultas/ program studi dan KTU. f. Pegawai Perpustakaan, bertugas melayani kegiatan di perpustakaan termasuk pinjam meminjam literatur yang ada di perpustakaan maupun mendata dan menjaga literatur yang ada Unsur Gugus Jaminan Mutu Unsur jaminan mutu yang ada di Fakultas Psikologi harus dapat menjamin mutu akademik dan non akademik sudah sesuai dengan standart yang ada. Unsur-unsur Gugus jaminan mutu yang ada di Fakultas Psikologi diketuai oleh Wakil Dekan Bidang Akademik. Ketua Gugus jaminan mutu ini dibantu oleh beberapa orang dosen yang berperan sebagai auditor Kurikulum Kurikulum Fakultas Psikologi Universitas Medan Area disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat dan dunia kerja akan sarjana yang memiliki kompetensi dan keahlian. Mulai T.A. 2016/2017 Universitas Medan Area memberlakukan Fakultas Psikologi UMA melaksanakan kurikulum baru yang merupakan hasil evaluasi terhadap kurikulum lama berdasarkan standar dari kolokium psikologi Indonesia dan kebutuhan pasar melalui kolokium AP2TPI yang dilaksanakan di Bandung pada April 2015 (Assosiasi Penyelenggara Perguruan Tinggi Psikologi Indonesia) dan juga menggunakan Kurikulum yang berdasarkan pada KKNI. DAFTAR FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MEDAN AREA SEMESTER I Filsafat Ilmu dan Logika Bahasa Inggris + Praktikum A Pendidikan Kewarganegaraan Sosiologi Masyarakat 2 5. Antropologi Budaya Teori Dasar dan Aplikasi Psikologi 3 7. Pendidikan Agama (Responsi) 2+2 J u m l a h 20 SEMESTER II Teori Dasar dan Aplikasi Psikologi 3 Pendidikan Bahasa Indonesia (Penulisan 3 Karya Ilmiah) Filsafat Manusia dan Moral 3 4. Statistika (Prak) Teori-teori Psikologi Kepribadian Biopsikologi 3 J u m l a h 20 SEMESTER III 1. Teori Dasar dan Aplikasi Psikologi : Klinis Teori Dasar dan Aplikasi Psikologi 4 : Industri dan Organisasi 3. Teori Dasar dan Aplikasi Psikologi 4 : Perkembangan 4. Asesmen Psikologis : Observasi 3+1 (Prak) 5. Asesmen Psikologis : Interview 3+1 (Prak) J u m l a h 20 Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/

4 SEMESTER IV Metode Riset Psikologi : Survei Asesmen Psikologis : Tes 4 Psikologi I 3. Teori Dasar Pengukuran 4 Psikologis I 4. Pengantar Teknologi Informasi Metode Riset Psikologi : 3+1 Eksperimen (prak) 6. Psikologi Kepemimpinan 3 J u m l a h 23 SEMESTER V 1. Asesmen Psikologis : Tes 2+1 Psikologi II 2. Teori Manajemen Pelatihan Metode Riset Psikologi : Kualitatif Psikologi Lintas Budaya 3 5. Penyusunan Skala Psikologi 3+1 (Prak) 6. Konstruksi Alat Ukur (Prak) 3+1 Jumlah 20 SEMESTER VI 1. Teori Coaching and Counseling In Work Place (Prak) Teori dan Teknik Intervensi : 3+1 Bimbingan dan konseling Dalam Pendidikan (Prak) 3. Kode Etik Psikologi 2 4. Optimalisasi Perkembangan 3 Manusia 5. Teknik Intervensi : Training (Prak) 3+1 J u m l a h 17 SEMESTER VII 1. Teori dasar Kesehatan Mental Aplikasi Asesmen dan Intervensi : 3+1 Perkembangan *) Aplikasi Asesmen dan Intervensi : 3+1 Sekolah *) Aplikasi Asesmen dan Intervensi : 3+1 Industri dan organisasi *) Aplikasi Asesmen dan Intervensi : 3+1 Sosial Masyarakat *) 6. Kewirausahaan 2+1 J u m l a h 22 SEMESTER VIII Seminar Proposal 1 2. Seminar Hasil Skripsi 6 J u m l a h 8 PILIHAN SEMESTER V 1. Psikologi Perilaku Kerja 2 2. Analisis Jabatan 2 3. Kesehatan Mental Anak dan 2 Remaja 4. Psikologi Lansia 2 5. Pedagogik 2 6. Pendidikan Anak Usia Dini 2 7. Psikologi Ruang Maya (Sosial 2 Media) 8. Psikologi Lingkungan 2 9. Psikologi Forensik Pengelolaan Stres 2 2 PILIHAN SEMESTER VI 1. Penilaian Kinerja Organisasi 2 2. Stress kerja dan Keselamatan 2 Kerja 3. Psikologi Gender 2 4. Human Sexuality 2 5. Psikologi Bermain 2 6. Psikologi Pendidikan Anak 2 Berkebutuhan Khusus 7. Psikologi Bencana 2 8. Intervensi Sosial 2 9. Pengelolaan Stres Kesehatan Mental Komunitas 2 Mata Kuliah Pilihan wajib diambil minimal 8 Sks dengan rincian - 4 Sks = Mata Kuliah pilihan sesuai dengan Peminatan - 4 Sks = Mata Kuliah Pilihan Bebas Keterangan : 1. Mata Kuliah Wajib = 127 Sks 2. Skripsi (wajib) = 6 Sks 3. Mata Kuliah Peminatan = 4 Sks 4. Mata Kuliah Pilihan minimal = 8 Sks Total Sks minimal yang diambil = 145 Sks 94 Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/2017

5 Laboratorium Salah satu unsur penunjang pelaksanaan pendidikan yang tersedia di Fakultas Psikologi ada beberapa laboratorium, seperti Laboratorium klinis, laboratorium proyeksi, laboratoium experimen dan lain lain. Laboratorium-laboratorium tersebut dapat digunakan oleh dosen dan mahasiswa untuk melakukan penelitian Biro Konsultasi Psikologi Selama menempuh masa studi, mahasiswa sering menghadapi masalahmasalah akademik yang dihadapi, mahasiswa dapat berkonsultasi dengan dosen Penasehat Akademik yang ditetapkan. Sedangkan untuk mengatasi masalah non akademik mahasiswa dapat memperoleh bantuan, bimbingan dan konseling dari tim yang dibentuk oleh Fakultas Psikologi Nama Dosen dan Pegawai Fakultas Psikologi a. Daftar Dosen S-1 S-2 S-3 1 Prof. Dr. Lahmuddin, M.Ed. IAIN- SU USM Malaysia USM Malaysia Komp. Perumahan IAIN Jl. Adinegoro No. 5 Medan HP Prof. Dr. H. Abd. Munir UNIMED Univ. Malang Univ. Malang Jl. Imam Gg. Tebu No. 25 D Gaperta Ujung Medan 3 Dr. H. Arifuddin, MA USU Univ. of Delhi Univ. of Poona Komp. Setia Budi Indah Blok KK No. 4 Medan Telp HP Dr. Hasanuddin, M.Ag, Ph.D IAIN IAIN USM Malaysia Jl. Bukit Barisa I/Gunung Denpo No. 3 Medan HP : Dra. Mustika Tarigan, M.Psi UGM UMA - Jl. Sei Bahorok No.60 Medan HP Dra. Nur aini, MS. IKIP UMA UNPAD Sedang S3 Jl. Medan Batang Kuis Bt. Sei Rotan No. 139 Desa Sei Rotan, Tel Nini Sri Wahyuni, S. Psi., M.Psi. UMA UNIMED - Jl. Klambir V Pasar I Umum Kp. Lalang Medan HP Dr. Nefi Darmayanti, MSi. UGM UGM UGM Jl. Johor Indah Permai Blok VI No. 17 Medan HP Dra. Irna Minauli, M.Si. UNPAD UGM - Jl. Melinjo Baru No. 3 Johor Permai HP Anna Wati Dewi P.,S.Psi,M.Si UMA UGM - Jl. Pendidikan Gg. Kasih No. 34 Psr. XII Bandar Setia P. Sei Tuan. HP Rahmi Lubis, S.Psi.,M.Psi. UGM UI - Jl. Permai Gg. Beringin No. 1 Medan Telp Hj. Cut Metia, S.Psi.MSi. UMA UGM - Jl. Jangka No. 43 Medan HP Ummu Khuzaimah, S.Psi.,MSi. USU USU - Jl. Bromo Ujung No. 71 Medan Denai Telp HP Istiana, S.Psi., M.Pd. UMA UNIMED - Jl. Pengabdian Gg. Mulia No. 18 Bandar Setia HP Drs. Mulia Siregar, M.Psi. UMA UMA - Jl. AR. Hakim Gg. Sukmawati No. 11 C Medan HP Drs. Maryono, M.Psi. UMA UMA - Jl. Gatot Subroto Gg. Sekata No. 10 Medan HP Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/

6 S-1 S-2 S-3 17 Dra. Sri Supriyantini, M.Si. UGM UI - Jl. Gedung PBSI Komp. Perumahan Dosen UMA No. 18 Medan. 18 Nurmaida Irawani Srg,SPsi,MSi UMA UGM - Jl. Sejati Gg. Mekan Pasar V Mariendal Dalam HP Farida Hanum Siregar, S.Psi.,MPsi UMA UMA - Jl. Gedung PBSI Komp. Perumahan Dosen UMA No. 1 Medan HP Andy Chandra, S.Psi,M.Psi. UMA UGM - Jl. Jemadi No. 90 B Medan HP : Azhar Azis, S.Psi., MA. UI UGM - Jl. Kapten M. Jamil Lubis No. 139 Medan HP Hj. Erlina Sari Siregar, S.Psi. M.Psi UMA UMA Sdg S3 Jl. Wartawan No. 4 Medan HP : Babby Hasmayni, S.Psi.MSi. UMA UGM Sdg S3 Jl. Karya Sakti No. 216 Pasar X Tembung, HP Zaini Munawir, SH. M.Hum UISU USU - Jl. Persamaan Gg. Anom No. 42 A Sp. Limun Medan HP Syahruddin Siagian, S.Hi IAIN-SU IAIN SU Sdg S3 Jl. Besar Tembung Gg. Singkil No Sutrisno, ST, MT UMA USU - Jl. Gedung PBSI Komp. Perum. Dosen UMA Medan HP Rahma Fauzia, S.Psi,M.Psi. UGM USU - Villa Jati Mas A/4 Jl. Perintis Kemerdekaan HP : Salamiah Sari Dewi, S.Psi.,M.Psi UMA UMA - Jl. Gurila Gg. Delima No. 11 Medan HP Syafrizaldi, S.Psi, M.Psi. UMA UMA - Jl. Halat No. 19 Medan HP STM Lab. 30 Laily Alfita, S.Psi. M.Psi. UMA Jakarta - Jl. Rawa II No. 161 Martubung HP: Zuhdi Budiman, S.Psi, M.Psi UNISBA UMA - Jl. Brigjen Katamso Gg. Lampu I No. 32 Medan 32 H. Ismet Junus, LMP.SDE. AL- AL- Hp Jl. Legiun Veteran No. 22 Laut Dendang Medan. AZHAR AZHAR 33 James, STh, MTh. USU STT - Jl. TPA Simpang Kongsi Pancur Batu Babtis Hairul Anwar D., S.Psi, MSi UMA UI - Jl. Kolam No. 30 B medan. 35 Mawaddah, S.Psi, M.Psi UMA USU - Jl. STM Suka Tari No. 9 A Medan Johor. HP Siti Aisyah, S.Psi, M.Psi UMA UMA - Jl. Dame No. 11 Medan Helvetia. HP Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/2017

7 S-1 S-2 S-3 37 Hasrat Efendi, S.Ag, MA. IAIN IAIN - Jl. Sederhana Dsn VII Tembung. HP Omar Khalifa Burhan, S.Psi,M. Sc Univ. Vrije Univ. Indonesia Amsterdam - Jl. Abdul Hakim No.5 Medan 39 Eryanti Novita, S.Psi, M.Psi UMA UMA - Jl. Kapten Jamil Lubis No. 143 Medan Telp HP Nafessa, S.Psi, M.Psi UMA UMA - Jl. Kasuari No. 16 Sei Sekambing B Medan 41 Shirley Melita Sembiring Meliala, S.Psi, M.Psi Univ. Kristen Maranatha Telp HP USU - Jl. Bunga Ester No. 110 Medan HP Abdullah Akhyar, S.Sos, MAP USU UMA - Jl. Setia Budi Psr.I Perum Pendopo S No. 8 Tg. Sari Medan 43 Yudistira, S.Psi, M.Si UGM University - Komplek Tasbi Blok SS No. 85 Tg. Sari Medan Of Delhi 44 Enny Rahayu, M.Pd Unimed UDAYANA - Jl. Duku Indah Raya Perumahan Benhil Blok B 17 Titi Sewa 45 Risydah Fadilah, S.Psi, M.Psi UNISBA UI - Jl. Sempurna No. 174 Teladan Medan 46 Dr. Emi Mariatin, Dra, MA UMA UKM - Taman Setia Budi Blok D No. 64 Medan. 47 Fauzi Kurniawan, S.Psi, M.Psi USU USU - Komp. Kalpataru Pavilion No. C-12 Jl. Kalpataru Helvetia Medan 48 Yunita Zahra, S.Psi, M.Psi USU USU - Jl. Jermal 15 Gg. Dayung No. 11 Medan 49 Dr. Mahriyuni, M.Hum Ins. Keg. dan Ilmu Pend. Semarang USU USU Jl. Sei Batang Gadis No. 2 A Medan HP Evi Syafrida Nasution, S.Psi, M.Psi UMA USU - Jl. Pasar I Gg. Usman Syarif No. 10 Tanjung Sari Medan HP Juli Maini Sitepu, S.Psi, MA. UMA UGM - Jl. Kemuning 3 Blok V No. 49 Helvetia Medan HP Magfirah, S.Psi, M.Psi UMA USU - Jl. Setia No. 19 Setia Budi Tanjung Rejo Medan HP Dr. Wiwik Sulistyaningsih, S.Psi, M.Psi USU USU - Jl. Cemara Gg. Keadilan No. 443 Medan Telp HP dr. Rina Evi Iriani USU USU - Jl. Dahlia IV No. 232 Komp. Pemda Tk. I Tg. Sari 55 dr. Ery Suhaymi, SH USU USU - Jl. STM Gg. Rahmat No. 27 Kel. Sitirejo Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/

8 S-1 S-2 S-3 56 Dr. Kaliman Turnip, M.Si STTH UGM UGM Pondok Nusantara No. 5 Kec. Timbang Deli Marendal II 57 Husni Lubis, S.T., M.Kom STT UPI YTPK - Jl. Waringin No. 29 B / 37 A Medan Harapan Padang 58 Umi Kalsum, SS, MA UISU Univ. Of - Labuhan Deli Lingk. VII-B HP Delhi 59 Khairil Azmi Nasution, MA IAIN IAIN - Jl. Letda Sujono Gg.Perguruan No.2 Medan HP b. Daftar Pegawai D-3 S-1 S-2 S-3 1 Syahrianti, SE. - UMA - - Jl. Bilal Ujung Gg. Dewi Kuntil No. 70 C Medan HP Tati Zulfawati, SE. - UMA - - Tembung Pasar VIII Hp ; Iswardi Lubis, S.Sos - UMA - - Jl. Bustamam Gg. Wijayakesuma 11 No. 30 Psr. VIII Tembung 4 Sufyan Putra Siregar, SE - UMA - - Jl. Gambir Pasar VIII Gg. Jati No. 4 B Klippa HP Syamsul Helmi Jl. Kapten Jamil Lubis, No. 105 Medan HP Liliyani, S.Pd - Unimed - - Jl. Pasar I No. 7 Dusun IV Desa Tg. Selamat Percut 7 Agus Salim Harahap, SE. - UMA - - Jl. Setia Budi No. 79 B Medan 98 Pedoman Mahasiswa Tahun Akademik 2016/2017

UNIVERSITAS MEDAN AREA Kampus I: Jalan Kolam/Gedung PBSI SUMUT No. 1 Medan Estate. Telp Fax Medan 20223

UNIVERSITAS MEDAN AREA Kampus I: Jalan Kolam/Gedung PBSI SUMUT No. 1 Medan Estate. Telp Fax Medan 20223 , 7 NOVEMBER 2016 I B 09.00-10.00 Teori Dasar & Aplikasi Psikologi 3 Rahma Fauzia, S.Psi. M.Psi II.2 I C 09.00-10.00 Antropologi Budaya 2 Abdullah Ahyar, S.Sos. M.Ap II.3 I D 09.00-10.00 Filsafat Ilmu
