PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)"

Transkripsi

1 PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK) Classroom Action Research (CAR). GURU profesional mampu mengajar/mendidik sekaligus MENELITI 1

2 P T K PTK adalah penelitian tindakan yang dilaksanakan di dalam kelas ketikapembelajaranberlangsung. PTK dilakukan dengan tujuan untuk memperbaiki atau meningkatkan kualitaspembelajaran(proses& hasil). PTK berfokus pada kelas atau pada proses pembelajaran yang terjadi didalamkelas. Prinsip-prinsip pelaksanaan PTK Tidak boleh mengganggu atau menghambatkegiatanpembelajaran. Tidak mengganggu tugas guru sebagai pengajar. Prosedur pengumpulan data ditangani sendiriolehguru, Guru tetapaktifberfungsisebagaiguru yang bertugas secara penuh. Rencana tindakan dirumuskan dalam suatu hipotesis tindakan yang dapat diuji di lapangan 2

3 KARAKTERISTIK P T K 1. Tidaksajaberupayamemecahkanmasalah, tetapi sekaligus mencari dukungan ilmiah atas pemecahanmasalahtersebut. 2. Bagian penting upaya pengembangan profesi guru melalui aktivitas berpikir kritis dan sistematis serta membelajarkan guru untuk menulisdanmembuatcatatan. 3. Persoalahanyang dipermasalahkandalamptk bukan dihasilkan dari kajian teoretik atau dan penelitian terdahulu, tetapi berasal dari adanya permasalahan nyata dan aktual(yang terjadi saatini) dalampembelajarandikelas. 4. PTK berfokus pada pemecahan masalah praktis bukanmasalahteoretis. KARAKTERISTIK P T K 5. PTK dimulaidaripermasalahanyang sederhana, nyata, jelas, dan tajam mengenai hal-hal yang terjadi di dalam kelas. 6. Adanya kolaborasi(kerjasama) antara praktisi(guru dankepalasekolah) denganpenelitidalamhalpemahaman, kesepakatantentangpermasalahan, pengambilan keputusan yang akhirnya melahirkan kesamaan tentang tindakan (action) 3

4 TujuanP T K 1. Memperbaikipraktikpembelajaran; 2. Pengembangan profesional dalam arti meningkatkan pemahaman para Guru terhadap praktik pembelajaran yang dilaksanakan; 3. Memperbaiki keadaan atau situasi pembelajaran di mana praktik tersebut dilaksanakan. TujuanP T K 4. memecahkan permasalahan nyata yang terjadi di dalam kelas sekaligus mencari jawaban ilmiah mengapa hal tersebut dapat dipecahkanmelaluitindakanyang akan dilakukan. 5. meningkatkankegiatannyataguru dalam pengembangan profesi. 6. memperbaiki atau meningkatkan kualitas proses pembelajaran di kelas. 4

5 TujuanKhususP T K 1. Meningkatkan mutu isi, masukan, proses, dan hasilpendidikandanpembelajarandisekolah. 2. Membantu guru dan tenaga kependidikan lainnya dalam mengatasi masalah pembelajaran dan pendidikan di dalam dan luarkelas. 3. Meningkatkan sikap profesional pendidik dan tenagakependidikan. 4. Menumbuh-kembangkan budaya akademik di lingkungan sekolah sehingga tercipta sikap proaktif di dalam melakukan perbaikan mutu pendidikan/pembelajaran secara berkelanjutan. P T K Bertujuan untuk mencari penyelesaian problema pendidikan. Diawali oleh suatu kajian terhadap suatu masalah secarasistematis(kemmisdantaggart, 1988). Hasil kajian ini dijadikan dasar untuk menyusun suatu rencana kerja(tindakan) sebagai upaya untukmengatasimasalahtersebut. Pelaksanaan tindakan dilanjutkan dengan observasidanevaluasi. Hasil observasi dan evaluasi digunakan sebagai masukkanmelakukanrefleksiatasapayang terjadipadasaatpelaksanaantindakan. Hasil refleksi kemudian dijadikan landasan untuk menentukan perbaikan serta penyempurnaan tindakanselanjutnya. 5

6 OUTPUT P T K 1. Peningkatanatauperbaikankinerjasiswadisekolah. 2. Peningkatan atau perbaikan mutu proses pembelajarandikelas. 3. Peningkatan atau perbaikan kualitas penggunaan media, alatbantu belajar, dansumberbelajarlainya. 4. Peningkatan atau perbaikan kualitas prosedur dan alat evaluasi yang digunakan untuk mengukur proses danhasilbelajarsiswa. 5. Peningkatan atau perbaikan penangan masalahmasalah pendidikan anak di sekolah. 6. Peningkatan dan perbaikan kualitas dalam penerapan kurikulum dan pengembangan kompetensisiswadisekolah. MANFAAT P T K 1. Menghasilkan laporan-laporan PTK yang dapat dijadikan bahan panduan bagi para pendidik (guru) untuk meningkatkan kulitas pembelajaran. Selainituhasil-hasilPTK yang dilaporkan dapat dijadikan sebagai bahan artikel ilmiah atau makalah untuk berbagai kepentinganantaralain disajikandalamforum ilmiahdandimuatdijurnalilmiah. 2. Menumbuhkembangkan kebiasaan, budaya, dan atau tradisi meneliti dan menulis artikel ilmiah di kalangan pendidik. Hal ini ikut mendukung professionalisme dan karir pendidik. 6

7 MANFAAT P T K 3. Mewujudkan kerja sama, kaloborasi, dan atau sinergi antarpendidik dalam satu sekolah atau beberapa sekolah untuk bersama-sama memecahkan masalah dalam pembelajaran dan meningkatkanmutupembelajaran. 4. Meningkatkan kemampuan pendidik dalam upayamenjabarkankurikulumatauprogram pembelajaran sesuai dengan tuntutan dan konteks lokal, sekolah, dan kelas. Hal ini turut memperkuat relevansi pembelajaran bagi kebutuhan peserta didik. MANFAAT P T K 5. Memupukdanmeningkatkanketerlibatan, kegairahan, ketertarikan, kenyamanan, dan kesenangan siswa dalam mengikuti proses pembelajaran di kelas. Di samping itu, hasil belajarsiswapun dapatmeningkat. 6. Mendorong terwujudnya proses pembelajaran yang menarik, menantang, nyaman, menyenangkan, serta melibatkan siswa karena strategi, metode, teknik, danataumedia yang digunakan dalam pembelajaran demikian bervariasidandipilihsecarasungguh-sungguh. 7

8 Permasalahan P T K Bukan hasil dari kajian teoretik atau dan penelitian terdahulu, tetapi berasal dari adanya permasalahan NYATA dan AKTUAL 3 halpentingp T K 1. Penelitian yang mengikutsertakan secara aktif peranguru dansiswadalamberbagaitindakan. 2. Kegiatanrefleksi(perenungan, pemikiran, evaluasi) dilakukan berdasarkan pertimbangan rasional(menggunakankonsepteori) yang mantap dan valid guna melakukan perbaikan tindakan dalam upaya memecahkan masalah yang terjadi. 3. Tindakan perbaikan terhadap situasi dan kondisi pembelajaran dilakukan dengan segera dan dilakukan secara praktis(dapat dilakukan dalam praktik pembelajaran). 8

9 Permasalahan P T K Dimulaidaripermasalahanyang sederhana, nyata, jelas, dan tajam mengenai hal-hal yang terjadi di dalam kelas. Adanya kolaborasi(kerjasama) antara praktisi(guru dan kepala sekolah) dengan penelitidalamhalpemahaman, kesepakatantentangpermasalahan, pengambilan keputusan yang akhirnya melahirkan kesamaan tentang tindakan (action) SasasaranP T K 1. Siswa 2. Guru 3. Materi Pelajaran 4. Sarana /Prasarana Pendidikan 5. Hasil Pembelajaran 6. Lingkungan belajar 7. Pengalaman Belajar 8. Pengelolaan 9. Sistem Assesment 10.Kurikulum 9

10 DESAIN P T K Tindakan Perencanaan Pengamatan Refleksi Model Kurt Lewin DESAIN P T K Model Kemmis& Taggart 10

11 Contoh Permasalahan Siswa 1. perilakudisiplinsiswa, 2. motivasi atau semangat belajar siswa, 3. keterampilanberpikirkritis, 4. kemampuan memecahkan masalah dan lain-lain. Contoh Permasalahan Guru 1. penggunaan metode atau strategipembelajaran, 2. penggunaan pendekatan pembelajaran, dan sebagainya 11

12 Contoh Permasalahan Materi Pelajaran 1. urutandalampenyajianmateri, 2. pengorganisasianmateri, 3. integrasimateri, danlain sebagainya Contoh Permasalahan lingkungan belajar 1. lingkungansiswadikelas, sekolah, maupunyang lingkungan siswa di rumah 12

13 Contoh Permasalahan Sarana Pendidikan 1. pemanfaatanlaboratorium, 2. penggunaanmedia pembelajaran, dan 3. penggunaan sumber belajar Contoh Permasalahan Pembelajaran di Kelas 1. kesalahan-kesalahan dalam pembelajaran, miskonsepsi, misstrategi, dan lain sebagainya 13

14 Prosedur Pelaksanaan PTK 1. Penetapan fokus permasalahan 2. Perencanaantindakan 3. Pelaksanaantindakan 4. Pengumpulandata (pengamatan/observasi) 5. Refleksi(analisis, daninterpretasi) 6. Perencanaantindaklanjut. PROPOSAL P T K JUDUL PENELITIAN BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah dan Cara Pemecahan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian BAB II KERANGKA TEORETIK DAN HIPOTESIS TINDAKAN BAB III PROSEDUR PENELITIAN 14

15 LANGKAH-LANGKAH P T K Identifikasi Masalah dan Merumuskan Masalah Masalahnya harus penting bagi orang yang mengajukan masalah dan sekaligus signifikan. Masalah yang diajukan hendaknya dalam jangkauan penanganan Pernyataan harus mengungkapkan beberapadimensifundamental LANGKAH-LANGKAH P T K Analisis Masalah Merumuskan hipotesis tindakan Penyusunan Rencana Tindakan 15

16 Rencanatindakanmemuatinformasi: 1. Apa yang diperlukan untuk menentukan pemecahan masalah yang telah dirumuskan 2. Alat atau teknik apa yang diperlukan sebagi pengumpuldata 3. Rencanaperekamandata 4. Rencanapengolahandata 5. Rencana untuk melaksanakan tindakan 6. Rencana untuk mengevaluasi 7. Pelaksanaan Penelitian 8. Refleksi 9. AnalisisData 10. Pelaporan Hasil PENULISAN KARYA ILMIAH 16

17 KARYA ILMIAH didasariolehhasilpengamatan, peninjauan, atau penelitian disusun menurut metode tertentu sistematika penulisan yang bersantun bahasa dan isinya dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya(keilmiahannya) KARYA ILMIAH 1. isi kajiannya berada pada lingkup pengetahuanilmiah, 2. langkah pengerjaannya dijiwai atau menggunakan metode ilmiah, dan 3. sosok tampilannya sesuai dan memenuhi syarat sebagai suatu sosokkeilmuan. 17

18 KARYA ILMIAH empat komponen utama dalam metode ilmiah, yakni masalah, hipotesis, verifikasi, dan kesimpulan. Ciri-Ciri KARYA ILMIAH 1. logis, yaknisegalainformasiyang disajikanmemilikiargumentasiyang dapat diterima dengan akal sehat, 2. sistematis, yaknisegalayang dikemukakan disusun berdasarkan urutan yang berjenjang dan berkesinambungan, 18

19 Ciri-Ciri KARYA ILMIAH 3. Objektif, yaknisegalainformasiyang dikemukakan itu menurut apa adanyadantidakbersifatfiktif, 4. tuntas dan menyeluruh, yakni segisegi masalah yang dikemukakan ditelaahsecaralengkap, Ciri-Ciri KARYA ILMIAH 5. seksama, yakni berusaha menghindarkan diri dari berbagai kesalahan, 6. jelas, yaknisegalaketeranganyang dikemukakan dapat mengungkapkan maksudsecarajernih, 7. kebenarannyadapatteruji, 19

20 Ciri-Ciri KARYA ILMIAH 8. terbuka, maksudnyasesuatuyang dikemukakan itu dapat berubah seandainyamunculpendapatbaru, 9. berlaku umum, yakni kesimpulannya berlakubagisemuapopulasinya, dan 10.penyajiannya memperhatikan santunbahasadantatatulisyang sudah baku MATUR NUWUN 20

PENELITIAN TINDAKAN KELAS (Pengertian, Prinsip, dan Karakteristik PTK) Oleh: Dwi Rahdiyanta *)

PENELITIAN TINDAKAN KELAS (Pengertian, Prinsip, dan Karakteristik PTK) Oleh: Dwi Rahdiyanta *) PENELITIAN TINDAKAN KELAS (Pengertian, Prinsip, dan Karakteristik PTK) Oleh: Dwi Rahdiyanta A. Pendahuluan Berdasarkan Keputusan Menteri Negera Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 84/1993 tentang Jabatan
