PENELITIAN TINDAKAN KELAS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENELITIAN TINDAKAN KELAS"

Transkripsi

1 PENELITIAN TINDAKAN KELAS Disampaikan pada Seminar & Loka Karya 2010 Di Pontianak, Kalimantan Barat Oleh: Dr. H. Johar Permana, M.A. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 1

2 PENGERTIAN PTK Menurut Suharsimi (2002) Penelitian + Tindakan + Kelas Penelitian: kegiatan mencermati suatu obyek, menggunakan aturan metodologi tertentu untuk memperoleh data atau informasi yg bermanfaat untuk meningkatkan mutu suatu hal yang menarik minat dan penting bagi peneliti Tindakan: Gerak kegiatan yang sengaja dilakukan dengan tujuan tertentu yang dalam penelitian berbentuk rangkaian siklus kegiatan. Kelas : Sekelompok siswa yang dalam waktu yg sama menerima pelajaran yang sama dari seorang guru. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 2

3 PENGERTIAN PTK (Lanjutan) PTK adalah tindakan yang dilakukan di kelas dengan tujuan memperbaiki / meningkatkan mutu praktik pembelajaran Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 3

4 Ciri-ciri PTK Masalah yang diteliti bersifat praktek faktual PTK dilaksanakan oleh guru itu sendiri Adanya tindakan-tindakan yang perlu dilakukan untuk memperbaiki proses belajar mengajar di kelas yang bersangkutan. Berbeda dari penelitian formal PTK dapat bersifat kolaboratif. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 4

5 LATAR BELAKANG Keputusan bersama Mendiknas dan Kepala BAKN Nomor 0433/P/1993, No.25 Thn bahwa seorang guru selain mengajar dituntut melaksanakan berbagai kegiatan lain: penelitian lapangan, penulisan bahan pelajaran/diktat, modul, makalah, dst. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 5

6 LATAR BELAKANG (Lanjutan ) Kep Menpan No. 84/1983, Pasal 9 Untuk Kenaikan pangkat / jabatan setingkat lebih tinggi menjadi Pembina Tk 1 Golongan Ruang IV b / Guru Pembina Tk 1 sampai dengan Pembina Utama Golongan Ruang IV e / Guru Utama, diwajibkan mengumpulkan sekurang-kurangnya 12 (dua belas) angka kredit dari unsur pengembangan profesi. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 6

7 LATAR BELAKANG (Lanjutan...) Hanya gurulah yang tahu persis permasalahan yang sedang dihadapi secara spesifik di kelas, sehingga gurulah yang lebih utama melakukan perbaikan. Guru mampu meningkatkan sikap profesional dalam keseharian. Menumbuh-kembangkan budaya akademik di sekolah sehingga tercipta sikap proaktif di dalam memperbaiki mutu pendidikan dan pembelajaran berkelanjutan (sustainable) Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 7

8 MOTIVASI (POLITIK & KONSTRUKTIVISTIK): ORIENTASI PERAN GURU UNTUK SUATU INOVASI PEMBELAJARAN Guru punya peran strategis dalam pembangunan sumber daya manusia, bukan sekedar melaksanakan tugas mengajar tetapi turut mendinamisasi perubahan inovatif lingkungan pendidikan. Tuntutan perbaikan dan peningkatan mutu pembelajaran penting dilakukan secara berkelanjutan, kontekstual, dan orisinal. They construct their own knowledge by themselves. Memahami dan menghayati arti dan tujuan perubahan (inovasi) sekolah. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 8

9 Lanjutan Menggunakan metode, teknik dan mensiasati proses perubahan di sekolah. Menumbuhkan iklim & wahana yang mendorong kebebasan berfikir untuk tukar kreativitas dan inovasi. Mendorong untuk melakukan eksperimentasi, prakarsa/keberanian moral untuk melakukan halhal baru. Membudayakan kebiasaan meneliti dan menulis secara ilmiah dan produktif. Mengkondisikan situasi bagi pertumbuhan kesejahteraan guru. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 9

10 Keuntungan Menggunakan PTK Guru dapat mencoba gagasan yang ada dalam benaknya untuk dipraktekkan di dalam kelas. Guru berlaku sebagai guru juga peneliti Hasil penelitian meski sempit namun mendalam dan relevan. Pendekatan yang dipilih tidak merugikan siswa. Tidak memerlukan syarat penelitian yang ketat. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 10

11 Lanjutan Bersifat terbuka (penelitian dapat berubah sambil berjalan) Pengolahan data kadang sekaligus berkenaan dengan kewajiban guru. Laporan yang dibuat bersifat ilmiah dan dapat dipertanggungjawabkan. Pembiasaan guru untuk kerja penelitian. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 11

12 TAHAPAN PTK 1. PERENCANAAN 2. TINDAKAN 3. OBSERVASI 4. REFLEKSI Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 12

13 Siklus Penelitian dalam PTK Permasalahan Perencanaan Tindakan I Pelaksanaan Tindakan I Refleksi I Pengamatan/ Pengumpulan Data I Permasalahan Perencanaan Tindakan II Pelaksanaan Tindakan II Refleksi II Pengamatan/ Pengumpulan Data II Apabila Permasalahan Belum Terselesaikan Dilanjutkan ke Siklus berikutnya Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 13

14 PERENCANAAN Perencanaan tindakan-tindakan yang dilakukan secara rinci dan operasional. Hal yang dilakukan adalah: 1. persiapan model pembelajaran yang akan di kembangkan 2. persiapan instrumen yang digunakan. 3. alat dan bahan yang digunakan 4. waktu 5. observer, biaya, dsb Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 14

15 PERENCANAAN (Lanjutan) Perencanaan Tindakan: 1. Membuat skenario pembelajaran yang berisikan langkah-langkah tindakan yang akan dilakukan guru dan siswa. 2. Mempersiapkan fasilitas dan sarana pendukung yang diperlukan dikelas, seperti alat peraga. 3. Mempersiapkan cara mengobservasi hasil beserta alatnya. 4. Melakukan simulasi bersama untuk melakukan kegiatan pembelajaran sesuai dengan rencana: a. Tindakan observasi b. Analisis dan refleksi c. perencanaan tindakan lanjutan Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 15

16 TINDAKAN Pelaksanaan pembelajaran yang dilakukan guru di kelas. Melaksanakan tindakan yang sudah dirumuskan (sasaran, pelaku penelitian, nara sumber/pakar, observer, waktu, tempat, fasilitas, dan sumber lainnya). Tidak usah ragu jika rencana tidak terlaksana. Kembangkan direncanakan. gagasan yang sebelumnya tidak Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 16

17 OBSERVASI Kegiatan pengamatan yang dilakukan baik secara tertulis yang sesuai dengan instrumen ataupun tidak tertulis yang terungkap dalam kegiatan PBM. Tahapan ini berjalan bersamaan dengan saat pelaksanaan pembelajaran. Dalam melakukan pengamatan, lakukan pengamatan secara rinci dan tertulis. Dalam pengamatan gunakan format observasi/penilaian yang telah disusun. Data yang dikumpulkan dapat berupa kuantitatif (hasil tes,kuis, nilai tugas), maupun kualitatif (keaktifan siswa, antusias siswa, mutu diskusi,dll). Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 17

18 OBSERVASI (Lanjutan) Hal-hal yang harus diperhatikan dalam observasi adalah: 1. Perencanaan bersama 2. Fokus 3. Penentuan Kriteria Keberhasilan 4. Keterampilan Observasi 5. Umpan balik. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 18

19 OBSERVASI (Lanjutan) Sasaran dalam melakukan observasi adalah: 1. Apakah pelaksanaan tindakan sesuai dengan rencana? 2. Adakah tanda-tanda akan tercapai tujuan tindakan? (Jika sudah ada maka pelaksanaan tindakan dapat diteruskan sesuai dengan rencana) 3. Apakah terjadi dampak tambahan atau lanjutan yang telah direncanakan? Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 19

20 REFLEKSI Tahapan ini adalah mengkaji dan membahas secara menyeluruh tindakan yang telah dilaksanakan, berdasarkan data yang telah terkumpul, dan kemudian melakukan evaluasi guna menyembpurnakan tindakan yang berikutnya. Apakah ada tindakan yang belum sesuai rencana, apakah ada tindakan baru yang tidak tercatatkan dan membuat perbaikan dan apakah tindakan itu perlu dilanjutkan. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 20

21 REFLEKSI (Lanjutan) Menginventarisir masalah yang timbul ketika proses atau sesudah PBM. Menganalisis masalah, situasi, kondisi, keadaan yang diharapkan. Menyusun hipotesis yang muncul kemudian. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 21

22 REFLEKSI LANJUTAN (INTERPRETASI DATA) 1. Memperluas analisis dengan mengajukan pertanyaan. 2. Hubungkan temuan dengan pengalaman pribadi. 3. Minta dan cari nasihat dari teman yang kritis. 4. Hubungkan hasil-hasil analisis dengan literatur. 5. Kembalikan pada teori. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 22

23 SUMBER-SUMBER MASALAH DAN CONTOH-CONTOH MASALAH YANG DAPAT DIUNGKAP DIJADIKAN PTK No Sumber Masalah Contoh Masalah 1 Siswa Siswa kurang berani bertanya Kerja kelompok yang pasif Minat belajar siswa rendah Minat baca siswa rendah 2 Guru Keterampilan tekhnik bertanya Keterampilan memimpin diskusi kelompok kecil Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 23

24 LANJUTAN... 3 Proses Pembela jaran 4 Hasil Belajar Pengelolaan kelas Keterampilan membuka dan menutup pelajaran, keterampilan menjelaskan Menggunakan metode pendekatan dan media pembelajaran kurang tepat Proses pembelajaran tidak demokratif Kelas cenderung tidak aktif Kurangnya interaksi antar siswa Proses PBM didominasi Guru Hasil Belajar Rendah Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 24

25 Contoh Judul PTK Meningkatkan hasil belajar melalui pembelajaran kooperatif pada mata pelajaran X pokok bahasan Y Peningkatan kreativitas siswa dalam proses mata pelajaran X melalui penerapan pembelajaran model generatif Penerapan Pembelajaran Model Problem Based Learning untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah mata pelajaran X Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 25

26 LANJUTAN.. Meningkatkan kemampuan membaca pemahaman pada mata pelajaran X melalui penerapan cooperatif learning Pembelajaran berbasis konstruktivistik dan kontekstual pada mata pelajaran X untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam pemahaman konsep Penggunaan model pembelajaran learning cycle untuk meingkatkan keterampilan siswa pada mata pelajaran X Meningkatkan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah pada mata pelajaran X dengan model pengajaran inquiri Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 26

27 Contoh judul yang belum memenuhi syarat baik dan benar dan tidak dapat diberi nilai 1. Membangun karakter bangsa melalui kegiatan ekstra kurikuler 2. Dalam rangka HUT PGRI guru bertanggung jawab untuk meningkatkan mutu pendidikan Indonesia 3. Pengaruh jumlah faktor air semen pada kekuatan tekan beton 4. Analisis kesalahan siswa dalam mengubah kalimat aktif menjadi kalimat pasif 5. Peranan perpustakaan dalam meningkatkan prestasi belajar siswa Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 27

28 Lanjutan 6. Hubungan kondisi sosial ekonomi orang tua siswa dengan prestasi belajarnya 7. Suatu tinjauan tentang pelaksanaan pembelajaran sejarah 8. Pengaruh model pembelajaran melalui seting belajar kooperatif terhadap pemahaman konseptual dan algoritmik matematika realistik pada siswa 9. Pengaruh komunikasi kepala sekolah terhadap peningkatan semangat kerja guru Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 28

29 SISTEMATIKA PENULISAN PROPOSAL PTK A. JUDUL PENELITIAN B. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang 2. Rumusan Masalah 3. Tujuan Penelitian 4. Manfaat Penelitian C. KAJIAN TEORI D. METODOLOGI PENELITIAN 1. Setting Penelitian 2. Sasaran Penelitian 3. Rencana Tindakan atau Prosedur Penelitian 4. Data dan Cara Pengambilannya 5. Analisis Data E. JADWAL PELAKSANAAN F. ANGGARAN BIAYA DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 29

30 SISTEMATIKA PENULISAN LAPORAN PENELITIAN PTK JUDUL KATA PENGANTAR ABSTRAK (satu halaman) DAFTAR ISI DAFTAR TABEL (bila ada) DAFTAR GAMBAR (bila ada) DAFTAR LAMPIRAN (bila ada) BAB I PENDAHULUAN BAB II KAJIAN PUSTAKA/KERANGKA TEORITIS BAB III METODE PENELITIAN/PROSEDUR PENELITIAN BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN RIWAYAT HIDUP PENELITI-TIM PENELITI Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 30

31 Proposal PTK Komponen Karakteristik Keterangan JUDUL a. Judul diangkat dari masalah aktual b. Ruang lingkup yang sempit c. Dapat diselesaikan dalam waktu singkat d. Praktis, mudah dilaksanakan e. Melibatkan guru sebagai pelaksana Singkat, spesifik, menggambarkan masalah yang akan diteliti I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah a. Penjelasan kondisi yang ada b. Kondisi yang diharapkan c. Keadaan umum yang terjadi Menjelaskan fakta-fakta pembelajaran Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 31

32 Lanjutan B. Rumusan Masalah 1. Hal-hal yang menjadi masalah 2. Penyebab Masalah 3. Hal-hal yang bisa memecahkan masalah Perumusan masalah dirumuskan dengan kalimat pertanyaan secara singkat, jelas C. Tujuan Penelitian D. Manfaat Penelitian Dapat diukur tingkat pencapaiannya 1. Apa manfaat penelitian 2. Untuk siapa hasil penelitian 3. Bagaimana penggunaan hasil penelitian Hal-hal yang diharapakan dalam penelitian Uraian mengenai hasil penelitian dalam memecahkan masalah yang diteliti Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 32

33 lanjutan II. KAJIAN PUSTAKA 1. Data valid dan mutkahir 2. Berdasarkan landasan baik teori maupun hasil penelitian terdahulu Uraian mengenai kajian teori dan pustaka yang menumbuhkan ggasan yang mendasari usulan PTK III. METODOLOGI PENELITIAN A.Setting Penelitian 1. Menunjukan tempat 2. Waktu penelitian Menjelaskan tentang lokasi dan gambaran kelompok subjek yang dikenai tindakan Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 33

34 lanjutan B. Sasaran Penelitian Uraian mengenai perubahan yang diinginkan dari subjek yang dikenai tindakan atau target yang diharapkan C. Rencana Tindakan Uraian mengenai langkah-langkah nyata yang dilakukan dalam tindakan D. Data dan Cara Pengambilan nya Menjelaskan cara pengambilan data yang akan dilakukan oleh peneliti Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 34

35 lanjutan E. Analisis Data Menjelaskan tentang cara yang dilakukan untuk analisis data Misalnya: Uji Rata-rata IV. JADWAL PELAKSANAAN Menggambarakan rencana waktu kegiatan penelitian V. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA Uraian secara rinci tentang alokasi biaya yang dibutuhkan dalam penelitian Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 35

36 lanjutan DAFTAR PUSTAKA Referensi/bahan bacaan yang dijadikan acuan peneliti dalam melakukan penelitian LAMPIRAN Hal-hal yang dianggap dapat menjadi daya dukung dalam keberhasilan penelitian. Diklat Profesi Guru Penelitian Tindakan Kelas 36

37

BAB III METODE DAN RENCANA PENELITIAN. yang dalam istilah Bahasa Inggris adalah Classroom Action Research (CAR),

BAB III METODE DAN RENCANA PENELITIAN. yang dalam istilah Bahasa Inggris adalah Classroom Action Research (CAR), BAB III METODE DAN RENCANA PENELITIAN A. Jenis Penelitian Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dalam istilah Bahasa Inggris adalah Classroom Action Research (CAR),
