PROSEDUR MUTU PELAKSANAAN SEMINAR HASIL PENELITIAN MAHASISWA. Kode : P-PB Tanggal : 02 Januari 2014 Revisi: 0 Halaman : 1 dari 5

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROSEDUR MUTU PELAKSANAAN SEMINAR HASIL PENELITIAN MAHASISWA. Kode : P-PB Tanggal : 02 Januari 2014 Revisi: 0 Halaman : 1 dari 5"

Transkripsi

1 Kode : P-PB Tanggal : 02 Revisi: 0 Halaman : 1 dari 5 STATUS NAMA/JABATAN TANGGAL Disusun oleh : Ditinjau oleh : Disetujui oleh : Ni Luh Ari Yusasrini, S.TP., M.P Sekretaris Komisi Seminar Hasil Penelitian Mahasiswa Prof. Dr. Ir. I Made Sugitha, M.Sc Ketua PS ITP FTP Unud Dr. Ir. I B. Putu Gunadnya, M.Si. Pembantu Dekan I FTP Unud TANDA TANGAN

2 Kode : P-PB Tanggal : 02 Revisi: 0 Halaman : 2 dari 5 A. TUJUAN : Memberikan masukan-masukan kepada mahasiswa untuk memperbaiki kekurangan-kekurangannya dalam rangka penulisan skripsi. Melatih mahasiswa untuk menyampaikan argumentasi ilmiah dari hasil penelitiannya di depan umum. B. RUANG LINGKUP : Mencakup proses pendaftaran, pelaksanaan, revisi makalah seminar hasil penelitian mahasiswa. C. DEFINISI: Seminar Hasil Penelitian adalah seminar yang dilaksanakan dalam rangka penulisan skripsi mahasiswa. Seminar ini mempunyai bobot 1 (satu) SKS D. REFERENSI : 1. Buku Panduan pelaksanaan seminar hasil penelitian mahasiswa Fakultas Teknologi Pertanian Tahun Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 17 Tahun 2010 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Plagiat Di Perguruan Tinggi 3. Surat Edaran Dikti 1311/D/C/2010 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Plagiat 4. Manual Prosedur Standar Operasional Prosedur Pencegahan dan Penanggulangan Plagiarism Di E. PENANGGUNG JAWAB : Ketua PS ITP FTP Unud F. RINCIAN PROSEDUR : 1. Mahasiswa yang akan melakukan seminar hasil penelitian harus mendaftarkan diri ke Komisi Seminar Hasil Penelitian dengan memenuhi mekanisme (F-PB ) dan ketentuan-ketentuan sebagai berikut : a. Pendaftaran seminar dilakukan sekurang-kurangnya 1 (satu) minggu sebelum waktu seminar.

3 Kode : P-PB Tanggal : 02 Revisi: 0 Halaman : 3 dari 5 b. Menyerahkan bukti menghadiri seminar hasil penelitian sekurangkurangnya 15 kali kehadiran terhitung sejak semester V (F-PB ). c. Menyerahkan makalah seminar hasil penelitian yang telah disetujui dosen pembimbing I dan II. d. Menunjukkan bukti pernah sebagai penyanggah seminar, sekurangkurangnya 2 (dua) kali seminar (F-PB ) e. Menyerahkan transkrip nilai lengkap kecuali nilai seminar dan skripsi, tanpa adanya nilai E. f. Menyerahkan bukti pembayaran SPP terakhir dan sumbangan POM dan SOP. g. Menyerahkan pas Foto 3x4 sebanyak 1 (satu) lembar berwarna 2. Komisi Seminar Hasil Penelitian memeriksa kelengkapan dokumen yang diserahkan mahasiswa dan memberikan beberapa jenis form yang harus dilengkapi sebelum pelaksanaan seminar (F-PB s.d. F-PB ) 3. Komisi seminar akan menetapkan waktu seminar dan menunjuk dua dosen penguji sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 4. Mahasiswa menghubungi dosen penguji dan meminta kesediaan menguji dengan membawa form kesediaan menguji (F-PB ). 5. Mahasiswa menyerahkan kembali form kesediaan menguji yang sudah ditandatangani oleh kedua penguji kepada Komisi Seminar Hasil Penelitian. 6. Mahasiswa menyerahkan berkas ujian yang terdiri dari makalah seminar, undangan sebagai moderator atau penguji (F-PB ) dan form nilai (F-PB ) ke dosen pembimbing atau penguji paling lambat 1 (satu) minggu sebelum jadwal yang telah ditetapkan.

4 Kode : P-PB Tanggal : 02 Revisi: 0 Halaman : 4 dari 5 7. Penyebaran ringkasan hasil penelitian kapada calon peserta seminar paling lambat 3 (tiga) hari sebelum jadwal seminar (kurang lebih 40 eksemplar). 8. Mahasiswa yang akan melaksanakan seminar membuat pengumuman pelaksanaan seminar dan ditempel di papan pengumuman (F-PB ) 9. Mahasiswa yang akan melaksanakan seminar wajib berpakaian sopan dan rapi (bawah gelap, atas kemeja putih dengan dasi). 10. Seminar dihadiri oleh minimal salah satu dosen pembimbing yang bertindak sebagai moderator, 2 (dua) orang dosen penguji, Komisi Seminar Hasil Penelitian dan sekurang-kurangnya 15 orang mahasiswa peserta seminar. 11. Mahasiswa peserta seminar wajib menandatangani daftar hadir (F-PB ). 12. Seminar dipandu oleh moderator dan setiap pemakalah diberikan waktu 1 jam untuk melaksanakan seminar dengan perincian waktu 15 menit untuk presentasi dan 45 menit untuk tanya jawab. Setiap peserta yang bertanya dicatat oleh moderator dalam form mahasiswa penyanggah (F-PB ). 13. Dalam pelaksanaannya, seminar dilaksanakan maksimal oleh 3 (tiga) orang mahasiswa pemakalah dalam sehari. 14. Perbaikan makalah seminar hasil penelitian dilakukan setelah mahasiswa selesai seminar hasil penelitian. 15. Mahasiswa menyerahkan makalah seminar yang sudah diperbaiki dalam bentuk hard dan softcopy ke Komisi Seminar Hasil Penelitian dengan melampirkan bukti perbaikan makalah (F-PB ). 16. Komisi Seminar Hasil Penelitian merekap nilai seminar hasil penelitian dan diserahkan ke mahasiswa yang bersangkutan (F-PB ).

5 Kode : P-PB Tanggal : 02 Revisi: 0 Halaman : 5 dari 5 G. LAMPIRAN : 1. F-PB Diagram alir prosedur pendaftaran, pelaksanaan dan revisi seminar hasil penelitian mahasiswa. 2. F-PB Kartu Seminar Hasil Penelitian 3. F-PB Tanda Bukti Penyanggah 4. F-PB Formulir Kesediaan Menguji Seminar Hasil Penelitian 5. F-PB Undangan Seminar Hasil Penelitian 6. F-PB Nilai Seminar Hasil Penelitian 7. F-PB Pengumuman Pelaksanaan Seminar Hasil Penelitian 8. F-PB Daftar Hadir Seminar Hasil Penelitian 9. F-PB Daftar Mahasiswa Penyanggah Seminar Hasil Penelitian 10. F-PB Perbaikan Makalah Seminar Hasil Penelitian 11. F-PB Nilai Seminar Hasil Penelitian

SEMINAR HASIL PENELITIAN MAHASISWA

SEMINAR HASIL PENELITIAN MAHASISWA SEMINAR HASIL PENELITIAN MAHASISWA OLEH : KOMISI SEMINAR HASIL PENELITIAN MAHASISWA A.A. M. DEWI ANGGRENI, S.TP., M.Si IR. I G. A. EKAWATI, M.S. I A. RINA PRATIWI P., S.TP., M.Si SYARAT PENDAFTARAN SEMINAR
