MANUAL PROSEDUR UJIAN DISERTASI PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MANUAL PROSEDUR UJIAN DISERTASI PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA"

Transkripsi

1 MANUAL PROSEDUR UJIAN DISERTASI PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2011

2 MANUAL PROSEDUR UJIAN DISERTASI PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA Kode Dokumen : PDTM-06 Revisi : 0 Tanggal : Diperiksa oleh : Sekretaris PMD FT Disetujui oleh Hadi Suyono, ST.,MT.,Ph.D NIP : Ketua PMD FT Prof. Ir. ING. Wardana, M.Eng, Ph.D NIP ii

3 KATA PENGANTAR Program Doktor Teknik Mesin, Universitas Brawijaya sebagai institusi penyelenggara pendidikan mempunyai orientasi di masa depan dengan membuat penjabaran tugas, kewajiban, tanggung jawab dan rencana tindakan untuk pengembangan Tri Darma Perguruan Tinggi. Dari latar belakang tersebut, maka Program Doktor Teknik Mesin, Universitas Brawijaya membuat Manual Prosedur Ujian Disertasi dalam rangka menyelenggarakan pendidikan yang dapat memenuhi standar mutu pendidikan dan menjamin mutu lulusan sesuai dengan kompetensi yang ditetapkan/dijanjikan sehingga mutu dapat dipertahankan secara konsisten dan ditingkatkan secara berkelanjutan. Manual Prosedur ini diharapkan dapat dipahami dan dilaksanakan dengan baik oleh seluruh civitas Fakultas Teknik dan pihak-pihak lain yang terkait. Malang, 30 Desember 2011 Ketua PDTM Prof. Ir. ING Wardana, M.Eng., Ph.D iii

4 DAFTAR ISI Kata Pengantar...iii Daftar Isi...iv 1. Latar Belakang Tujuan dan kegunaan SOP Prosedur/Aturan Pelaksanaan Pihak Terkait Flow Chart... 8 iv

5 1. Latar Belakang Disertasi merupakan hasil/tugas akhir dari Program Doktor yang merupakan karya tulis yang dilakukan oleh mahasiswa secara mandiri yang berisi tentang sumbangan baru bagi perkembangan ilmu pengetahuan, atau menemukan jawaban baru bagi masalah-masalah ilmu pengetahuan, yang disusun oleh calon doktor di bawah pengawasan Promotor dan Ko-Promotornya. Pada dasarnya Disertasi dapat dinilai berdasarkan: 1. Originalitas dan sumbangan terhadap bidang ilmunya dan atau nilai penerapanya 2. Kemutahiran metodologi dan pendekatan penelitian, kedalaman, penalaran dan penguasaan dasar teori 3. Sistematika pemikiran serta kecermatan dalam perumusan masalah, pembahasan hasil penelitian, dan kesimpulan. 4. Rencana kegiatan yang diawali dari teori, seminar karya ilmiah, siding komisi proposal, kegiatan penelitian, tinjauan lapang oleh promotor atau yang mewakili, seminar hasil penelitian disertasi, ujian naskah disertasi dan ujian Akhir Disertasi merupakan sebagai salah satu tugas akhir yang harus ditempuh oleh mahasiswa yang ditulis sesuai dengan pedoman penulisan naskah disertasi yang berlaku di Program Magister dan Doktor Fakultas 1

6 Teknik yang didalamnya berisi: 1. Pendahuluan meliputi: Latar belakang pentingnya masalah penelitian, adanya fenomena-fenomena tertentu yang perlu dicermati, kerangka pemikiran atau formulasi permasalahan yang diteliti, maksud dan tujuan penelitian 2. Tinjauan Pustaka Meliputi: Menyajikan data atau informasi ilmiah (berasal dari jurnal, kumpulan artikel penelitian dan laporan kemajuan penelitian dan lembaga pendukungnya maupun yang kontra terhadap permasalahan penelitian yang diajukan oleh penelitian 3. Kerangka Konsep dan Hopotesis 4. Metode penelitian meliputi: Menyajikan tentang metode yang digunakan oleh peneliti untuk mendekati permasalahan, penetapan, contoh; macam variable yang digunakan, cara mengukur, metode analisisnya serta cara uji yang ditetapkan, alat dan program yang digunakan serta cara menyajikan hasilnya 5. Daftar Pustaka: Yang berisi tentang daftar karya tulis ilmiah yang digunakan untuk menyusun usulan penelitian, pustaka menurut abjad sesuai dengan yang ada di buku penulisan tesis di PMD FT UB. Dalam rangka mendukung kegiatan proses belajar mengajar di Program Magister dan Doktor Fakultas Teknik Universitas Brawijaya, dimana kegiatan ujian Program Doktor/Disertasi lebih banyak ditentukan pada 2

7 mahasiswa yang telah melaksanakan heregistrasi disemester yang sedang berjalan, telah menyelesaikan teori dan telah melaksanakan ujian proposal, penelitian dan seminar hasil, baru mahasiswa diperkenankan untuk memprogram ujian naskah disertasi dan selanjutnya ujian akhir disertasi dengan persyaratan yang tercatum didalam prosedur SOP. 2. Tujuan dan kegunaan SOP 2.1. Agar Kegian ujian Disertasi Program Doktor berjalan dengan baik sesuai dengan tujuan Program Magister dan Doktor Fakultas Teknik Menguji kamampuan mahasiswa yang sudah melaksanakan penelitian dengan judul yang sudah sesuai dengan yang di syahkan oleh komisi Promotor dan angotanya untuk melaksanakan ujian Disertasi Untuk membantu mahasiswa didalam mempersiapkan pembuatan makalah Disertasinya Untuk menjalankan sistem ujian disertasi dengan benar sesuai dengan SOP Universitas Brawijaya Melaksanakan program Magister dan Doktor Fakultas Teknik sesuai dengan aturan yang ada di buku pedoman Program Magister dan Doktor Fakultas Teknik Unibraw Untuk mengetahui sejauh mana mahasiswa menguasai makalah dan mempertahankan 3

8 naskah disertasinya yang di buat dengan dibimbing oleh promotor dan anggotanya Untuk mengetahui sejauh mana promotor dan anggota mengarahkan mahasiswa menguasai makalah disertasi yang sudah dibimbingnya Menciptakan lulusan program doktor yang berkualitas dan berjiwa pancasila 3. Prosedur/Aturan Pelaksanaan 3.1. Mahasiswa yang telah menyelesaikan heregistrasi administrasi dan sudah tidak menempuh mata kuliah lagi, mengajukan mngusulkan kepada dosen pembimbing dan kepada kepada Ketua Program Studi Mahasiswa ke bagian pengajaran setelah mengambil berkas untuk ujian akhir Disertasi yang harus dilakukan mahasiswa: 1. Berkas di bawah ke Komisi Promotor Untuk mengkonsultasikan rencana Ujian Akhir Disertasi 2. Setelah ada Kepastian Pelaksanaan ujian memberitahukan ke Bagian Pengajaran Untuk menjadwal dan Menentukan Ruang Ujian. 3. Mahasiswa ke bagian tata usaha untuk pencetakan undangan baik untuk Pimpinan PMD FT UBdosen dan pesertas undangan. 4. Mahasiswa menyerahkan satu eksemplar naskah disertasinya ke sekretaris beserta undangan untuk diserahkan ke Direktur PMD FT UB. 4

9 5. Mahsiswa diminta untuk menyelesaikan transportasi untuk dosen tamu ke sekretasi PMD FT UB. 6. Kelengkapan berkas yang sudah di Tandatangani di serahkan ke bagian pengajaran untuk di proses lebih lanjut 3.3. Mahasiswa diminta H min sehari sebelum ujian dosen di kontak untuk mengingatkan biar kegiatan ujian berjalan sesuai dengan jadwal yang sudah ditentukan, sebelum ujian Akhir Disertasi berlangsung mahasiswa diminta 30 menit sebelum berlangsung mempersiapkan kebutuhan ujian meliputi OHP atau LCD dan CPU atau LAPTOP sampai di nyalakan aktiv dan siap Didalam pelaksanaan ujian disertasi mahasiswa diwajibkan memakai baju putih atau atasan berwarna terang, berjas dan memakai dasi dan bawahan berwarna gelap Ujian akhir disertasi bisa dilaksanakan kalau dihadiri oleh sekurang-kurangnya dua orang promotor dan anggotanya ditambah dua orang penguji serta ditambah satu orang penguji dari luar Brawijaya dan Direktur sebagai Pemimpin Sidang Dibagian pengajaran mempersiapkan berita acara ujian akhir disertasi mulai dari form penilaian masing-masing dosen dan rekapitulasi nilai sertas saran-saran untuk masukan dari dosen ke promovendus, kemudian berkas ditata 5

10 di ruang sidang kecil untuk rapat dosen sesuai dengan dosen yang diundang dan di cek oleh ketua Program Doktor diserahkan di meja masing-masing tim penguji Proses kegiatan ujian akhir disertasi dimulai bila mana Direktur / Ketua sidang dan tim penguji sudah datang, kemudian masuk ke ruang sidang kecil untuk mengadakan rapat persiapan apakah timnya siap untuk menguji, setelah dianggap memenuhi persyaratan ketua sidang dan tim penguji menuju ruang ujian disertasi sebelum memasuki ruangan pembawa acara akan akan memandu menginformasikan hadirin para undangan diminta berdiri karena ketua sidang dan tim penguji menuju keruang ujian akhir disertasi kemudian ketua sidang membuka acara ujian disertasi selanjutnya mahasiswa di panggil untuk masuk kemudian dipersilahkan untuk mempresentasikan naskah disertansinya selama tidak lebih dari 20 menit setelah itu ketua sidang akan mempersilahkan mulai dari dosen penguji dari luar sampai promotor dan ketua sidang memberikan masukan setelah ujian selesai kurang lebih enam puluh menit ujian berlangsung kemudian ketua sidang dan tim penguji minta waktu untuk merapatkan dengan timnya selanjutnya setelah selesai ketua sidang dengan tim penguji memasuki ruang ujian kemudian promovendus di panggil untuk untuk masuk ruangan ujian, ketua sidang membacakan hasil 6

11 rapat dengan tim penguji dan mengumumkan nilai dari promovendus dan meyerahkan surat keterangan lulus. 4. Pihak yang terkait 4.1. Staf Administrasi, Mahasiswa, Dosen PMD FTUB dan dosen di luar Brawijaya dan undangan Direktur Program Magister dan Doktor selaku pimpinan lembaga. membuat SK ujian disertasi. 7

12 5. Flowchart Ujian Disertasi 8

MANUAL PROSEDUR PROPOSAL DISERTASI PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PROPOSAL DISERTASI PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MANUAL PROSEDUR PROPOSAL DISERTASI PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA PROGRAM DOKTOR TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2011 MANUAL PROSEDUR PROPOSAL DISERTASI
