PROFIL UPTD BBI PADI DAN PALAWIJA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PROFIL UPTD BBI PADI DAN PALAWIJA"

Transkripsi

1 2014 PROFIL UPTD BBI PADI DAN PALAWIJA *) Bahan Penilaian UPTD Berprestasi UPTD. BALAI BENIH INDUK PADI DAN PALAWIJA Jl.DR.FL. Thobing km 8 Desa Rempanga Kec. Loa Kulu Kab. Kutai Kartanegara Phone.(0541) bbi-padi-palawijakaltim@yahoo.com

2 1. Profil a. Pendahuluan Peningkatan produksi dan produktivitas tanaman pangan khususnya padi ditentukan banyak faktor, satu diantaranya adalah ketersediaan benih dalam jumlah yang cukup dan berkualitas baik (unggul). Seiring dengan perkembangan IPTEK (Ilmu Pengetahuan dan Teknologi), maka saat ini telah dihasilkan berbagai macam varietas padi dan palawija unggul dan berkembang di masyarakat petani, baik padi sawah maupun ladang. Sebagai Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) dari Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Kalimantan Timur (Diperta Prov. Kaltim), Balai Benih Induk (BBI) Padi dan Palawija Rempanga memiliki peran strategis dalam mendukung Program Ketahanan Pangan dan Peningkatan Produksi Beras Nasional (P2BN), melalui penyediaan serta perbanyakan benih sumber, guna melayani kebutuhan masyarakat petani di Kaltim. Pada awal pembentukannya, BBI Padi dan Palawija Rempanga pada tahun bernama Balai Benih Utama, selanjutnya berubah menjadi BBI Induk Pusat tahun dengan biaya operasional sepenuhnya dari APBN. Mulai tahun 2002 menjadi UPTD Dinas Pertanian Prov. Kaltim dengan pembiayaan berasal dari APBN dan APBD I Prov. Kaltim. Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Balai Benih Induk Padi dan Palawija merupakan institusi di bawah Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Kalimantan Timur yang terletak terletak di Desa Rempanga, Jalan Dr. FL. Tobing Km. 8 Desa Rempanga Kecamatan Loa Kulu Kabupaten Kutai Kartanegara. Menurut Peraturan Gubernur Kalimantan Timur Nomor 59 tahun 2011 tentang Perubahan Atas Peraturan Gubernur Kalimantan Timur Nomor 19 Tahun 2009 Tentang Organisasi Dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis Dinas Pada

3 Dinas Pertanian Tanaman Pangan UPTD BBI Padi dan Palawija merupakan penggabungan antara UPTD BBI Padi dan UPTD BBI Palawija. Secara umum lahan yang dimiliki BBI Padi dan Palawija luas seluruhnya 10 Ha, sekitar 1,8 ha digunakan untuk bangunan dan 7,4 Ha untuk lahan pertanaman padi serta 0,8 Ha belum direploting. Topografi lahan masih bergelombang dengan ph tanah antara 4 5,5 dengan elevasi (tinggi dari permukaan laut) antara 0 5 mdpl. Jenis tanah pada lahan pertanaman adalah Podsolik Merah Kuning dengan tekstur tanah liat, sebagian lagi berupa tanah Organosol, sementara untuk perbanyakan benih benih sumber palawija lahan yang digunakan masih sewa. b. Visi - Misi dan Motto Visi Menjadi institusi handal dalam perbanyakan dan penyediaan benih sumber sesuai kebutuhan pengguna dan berkesinambungan. Misi 1. Menjamin ketersediaan benih sumber varietas unggul nasional secara berkesinambungan sesuai kebutuhan pengguna 2. Mendorong peningkatan produksi dan produktivitas padi melalui pelatihan penangkar dan penyediaan informasi perbenihan 3. Meningkatkan kinerja aparat dan institusi benih dalam melayani masyarakat pengguna 4. Mengembangkan jaringan kerjasama pola kemitraan dengan stakeholder lingkup pertanian

4 Motto Benih Bermutu Petani Makmur c. Tugas Pokok dan Fungsi Tugas pokok 1. Perbanyakan benih sumber BS-FS dan FS-SS 2. Pengujian, Pengamatan Teknologi, Pemurnian Varietas, Pelatihan Penangkar dan Informasi Perbenihan 3. Pembinaan Penumbuhan Penangkar benih Padi dan Palawija secara teknis maupun non teknis 4. Penumbuhan Penangkar Benih Padi dan Palawija Fungsi 1. Penyusunan rencana teknis operasional Balai Benih Induk Padi dan Palawija 2. Pelaksanaan kebijakan teknis operasional Balai Benih Induk Padi dan Palawija 3. Pemantauan, evaluasi dan pelaporan Balai Benih Induk Padi dan Palawija 4. Pengelolaan urusan ketatausahaan 5. Melakukan Pembinaan dan Penilaian Pegawai sesuai bidang tugasnya berdasarkan peraturan / ketentuan yang berlaku. 6. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan Kepala Dinas sesuai dengan tugas dan fungsinya. d. Standar Operasional Prosedur (SOP) Penjualan benih padi dan palawija hasil perbanyakan benih di BBI Padi dan Palawija wajib memiliki SOP dalam pelayanan kepada pembeli. Diharapkan pada tahun 2014 ini SOP dapat disusun dan diselesaikan.

5 e. Sarana dan Prasarana Jenis, Macam Peralatan Banyaknya Tahun Sumber (TA) (satuan) Pengadaan Keterangan I Bangunan Kantor Bangunan Gedung Kantor Bangunan Gedung Showroom Bangunan Rumah Pimpinan Bangunan Gedung Kantor Aula Bangunan Gudang Processing Bangunan Gudang Benih Padi Bangunan Gudang Pupuk Bangunan Gudang Alsin / Bengkel Bangunan Gudang Peralatan Alsin Bangunan Gudang Dryer Bangunan Gudang Benih Padi Bangunan Rumah Bangsal (1 bh) 37 m 2 (1 bh) 52 m 2 (1 bh) 68 m 2 (1 bh) 152 m 2 (1 bh) 101 m 2 (1 bh) 74 m 2 (1 bh) 12 m 2 (1 bh) 53 m 2 (1 bh) 81 m 2 (1 bh) 98 m 2 (1 bh) 102 m 2 (1 bh) 37 m (APBD I) 2005 (APBD II) 1975 (APBD I) 1995 (APBN) 1983 (APBD I) 1983 (APBD I) 1983 (APBD I) 1983 (APBD I) 1991 (APBD I) 1993 (APBN) 1994 (APBN) 1991 (APBN) II Tanah Tanah Sawah Tanah Lahan Kering Tanah bangunan kantor Tanah bangunan showroom Tanah bangunan Rumah pimpinan Tanah bangunan kantor aula Tanah bangunan gudang processing Tanah bangunan gudang benih Tanah bangunan gudang pupuk Tanah bangunan gudang alsin / bengkel Tanah lantai jemur semen Tanah lantai jemur semen Tanah bangunan gudang peralatan Tanah bangunan gudang dryer Tanah lantai jemur semen Tanah lantai jemur semen Tanah bangunan gudang benih Tanah bangunan gardu pompa Tanah bangunan bangsal (1 bh) 9.5 ha (1 bh) 1.5 ha (1 bh) 36.8 m 2 (1 bh) m 2 (1 bh) 67.6 m APBD II 1975 APBD I 2005 APBD I 1975 APBD I 1995 APBD I (1 bh) 152 m APBD I (1 bh) m APBD I (1 bh) m APBD I (1 bh) m APBD I (1 bh) m APBD I (1 bh) 100 m APBD I (1 bh) 100 m APBN (1 bh) 80.5 m APBN (1 bh) 98 m APBN (1 bh) 100 m APBD I (1 bh) 100 m APBN (1 bh) m APBD I (1 bh) 12 m APBN (1 bh) m APBD II

6 f. Mesin dan peralatan No Nama Peralatan Jumlah (satuan) Tahun Pengadaan dan sumber Keterangan Baik Kurang Baik Rusak Berat 1 Mist Blower (Argindo) 1 Unit 1982 (APBD) Rusak Berat 2 Tresher Yanmar (DD. 900) 1 Unit 1982 (APBD) Rusak Berat 3 Power Tresher Yanmar TA 55 H 1 Unit 2006 (APBD) Baik (Hercules) 4 Hand Sprayer (Solo 425) 5 Unit 2006 (APBD) Baik 5 Terpal Dua Lapis (Tiger) 8 Unit 2006 (APBD) Baik 6 Bor Listrik (Makita) 1 Unit 2006 (APBD) Baik 7 Gerenda listrik (Makita) 1 Unit 2006 (APBD) Baik 8 Cangkul (Makita) 25 Buah 2006 (APBD) Baik 9 Arit Tebas (Tani) 25 Buah 2006 (APBD) Baik 10 Arit Panen (Tani) 25 Buah 2006 (APBD) Baik 11 Mesin Speed (Yamaha) 1 Buah 2009 (APBD I) Baik 12 Mitsubishi / Strada (Mobil Dinas) 1 Unit 2009 (APBD I) Baik 13 Honda / Revo (Motor Dinas) 1 Unit 2009 (APBD I) Baik 14 Honda / Revo (Motor Dinas) 1 Unit 2009 (APBD I) Baik 15 Honda / Revo (Motor Dinas) 1 Unit 2009 (APBD I) Baik 16 Yamaha / Vega R (Motor Dinas) 1 Unit 2009 (APBD I) Baik 17 Yamaha / Vega R (Motor Dinas) 1 Unit 2009 (APBD I) Baik 18 Yamaha / Vixion (Motor Dinas) 1 Unit 2009 (APBD I) Baik 19 Yamaha / Vixion (Motor Dinas) 1 Unit 2009 (APBD I) Baik 20 Pompa Air 8" (Kubota) 1 Unit 2000 (APBD II) Baik 21 Seed Cleaner (Honey) 1 Unit 1982 (GJ) Rusak Berat 22 Mesin Mitsubishi (Mitsu) 2 Unit 1982 (GJ) Rusak Berat 23 Hand Tractor Rotary (Yanmar) 2 Unit 1982 (GJ) Rusak Berat 24 Hand Tractor gandeng (Iseki) 1 Unit 1983 (APBN) Kurang Baik 25 Seed Cleaner (Argindo) 1 Unit 1983 (APBN) Kurang Baik 26 Paddy Rever (Kubota) 1 Unit 1983 (APBN) Baik 27 Mesin Jahit Karung 1 Unit 1984 (TAD) Baik 28 Genset Yanmar (TS. 230) 1 Unit 1984 (TAD) Baik 29 Alat Penjepit Besi (Ragum) 1 Unit 1985 (APBN) Baik 30 Bor Engkol 1 Unit 1985 (APBN) Baik 31 Seed Cleaner (Robber) 1 Unit 1985 (TAD) Baik 32 Mesin Yanmar (TS. 60) 1 Unit 1985 (TAD) Baik 33 Tresher Yanmar (DD. 900) 1 Unit 1985 (TAD) Rusak Berat 34 Trafo Listrik (5 Kilo) 1 Unit 1985 (TAD) Baik 35 Sprayer (Solo) 1 Unit 1993 (APBN) Baik 36 Pengisi Accu (Delta) 1 Unit 1993 (APBN) Rusak Berat 37 Hand Tractor Rotary (Yanmar) 1 Unit 1993 (APBN) Baik 38 Kunci Ring + pas (Yanmar) 1 Box 1994 (APBN) Rusak Berat 39 Power Tresher 1 Unit 1994 (APBN) Rusak Berat

7 No Nama Peralatan Jumlah (satuan) Tahun Pengadaan dan sumber Keterangan Baik Kurang Baik Rusak Berat 40 Bor Listrik (Bos) 1 Unit 1994 (APBN) Rusak Berat 41 Hand Tractor Kubota (G. 1000) 1 Unit 1995 (APBN) Baik 42 Mesin Potong Rumput (Tanaka) 1 Unit 1996 (APBN) Rusak Berat 43 Mobil Pickup Kijang (Kijang) 1 Unit 1997 (APBN) Baik 44 Power Tresher (Union) 1 Unit 2000 (APBN) Baik 45 Terpal Kain 10 x 10 (Kain) 1 Unit 2000 (APBN) Rusak Berat 46 Mesin Potong Rumput (Tasko) 3 Unit 2006 (APBN) Baik 47 Mesin Potong Rumput (Tasko) 2 Unit 2006 (APBN) Baik 48 Mesin Potong Rumput (Tasko) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 49 Seed Cleaner (Argindo) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 50 Terpal Ukuran 4 x 6 (Layar) 4 Unit 2006 (APBN) Baik 51 Moisture Tester Digital () 1 Unit 2006 (APBN) Baik 52 Dryer 1 Unit 2006 (APBN) Baik 53 Power Sprayer M. 55 (Honda) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 54 Pompa Air 2" (Robin) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 55 Hand Tractor K. Quick (Kubota) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 56 Kompresor 2 HP (Inda. 180) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 57 Selang Penghisap 10 m () 1 Unit 2006 (APBN) Baik 58 Selang Pembuang 50. m (Kain) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 59 Sepeda Motor (Kaisar) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 60 Drum Sprayer 2 Unit 2006 (APBN) Baik 61 Rak Benih Padi 1 Unit 2006 (APBN) Baik 62 Timbangan Duduk (Radjin) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 63 AC. Split (Panasonic) 1 Unit 2006 (APBN) Baik 64 Hand Tractor K. Quick (Kubota) 1 Unit 2006 (APBN Palawija) Baik Rempanga, Maret 2014 Mengetahui, Kepala UPTD BBI Padi dan Palawija Ir. Martinus, P, MMT NIP

8 DATA PRODUKSI BENIH UPTD BBI Padi dan Palawija Rempanga. Mulai TA hingga 2013, produksi benih yang dihasilkan oleh BBI Padi Rempanga sebagai berikut : APBD No Tahun Anggaran Varietas Varietas FS (BD) SS (BP) Total Prod. (Kg) Mekongga 2,500 3,000 21,700 Ciherang 8,000 IR-64 2,000 Inpari Sidenuk 300 Cibogo 5,000 Cigeulis Inpari ,000 Cilamaya M. 500 Ciherang 1,500 Cibogo 1,000 1,500 Mekongga 1,000 5,000 APBN No Tahun Anggaran Varietas Varietas FS (BD) SS (BP) Total Prod. (Kg) Mekongga 3,000 1,600 9,740 Ciherang 1,700 IR-64 1,440 Inpari.7 2, Ciherang 1,500 7,500 Cibogo 1,000 Mekongga 1,000 4,000

9 RENCANA PERBANYAKAN BENIH PADI TAHUN 2014 UPTD BBI Padi dan Palawija Rempanga No. Uraian Kegiatan Varietas Benih Kelas Benih Luas Tanam (Ha) Rencana Tanam Target Produksi (Ton) Perbanyakan Benih Cigeulis BS - BD Sumber APBD I Cimelati BS - BD Juni 2014 Ciherang BS - BD Mekongga BS - BD Jumlah 2.00 Jumlah 8 Sintanur BD - BP Perbanyakan Benih Sumber (APBN) TH.2014 IR 64 BD - BP Mekongga BD - BP 2.00 Juni Cibogo BD - BP Ciherang BD - BP Jumlah 8.00 Jumlah 32 TOTAL (Ha) IR 64 BS - BD 0.50 TOTAL (Ton) Ciherang BS - BD Juni 2014 Mekongga BS - BD Cibogo BS - BD Jumlah 2.00 Jumlah 8 Ciherang BD - BP Juni 2014 Mekongga BD - BP Jumlah 2.00 Jumlah TOTAL (Ha) 4.00 TOTAL (Ton) 16

10 KELAS DAN ALUR BENIH Dalam sistem produksi benih, Departemen Pertanian telah menetapkan Kelas Benih (Label) dan Alur menurut kualifikasi dan standar mutu.

11 Jenis-Jenis Benih Sumber Yang Pernah Diperbanyak Oleh UPTD BBI Padi dan Palawija Rempanga. Kapuas Tawoti IR 42 Dodokan Fatmawati IR 36 C22 Gilirang IR 65 Cisanggarung Situ Bagendit Krueng Aceh Cimalaya Muncul Cisadane Sintanur Bengawan Solo Membramo Ciliwung Batur IR 64 Mekongga Way Apoburu Ciherang Diah Suci Way Rarem Cibogo IR 46 Jatiluhur Cigeulis IR 48 Gajah Mungkur Maros Bogowonto

12 Struktur Organisasi UPTD. Balai Benih Induk Padi dan Palawija Kepala UPTD Ir.Martinus Pattiwael, MMT Kepala Sub. Bagian Tata Usaha Hery Setyo Budi,SP,MP Herlyan Prasetiyo, A.Md Mardianto Syarifudin Kepala Seksi Produksi Benih Padi Ricky Feryadi, SP.MP Kepala Seksi Produksi Benih Palawija Ir.Mirono Padliansyah Suryanto, A.Md Syafriansyah Arief Burlian Yudia Wisnu Khaidir Rakhman Rusliansyah Suyono Samsu Bahri Misrianto

13 SDM No Nama Jabatan Pendidikan Terakhir 1 Ir. Martinus Pattiwael, MMT Kepala UPTD S2 NIP Ricky Feryadi, SP. MP Kasi Produksi S2 NIP Benih Padi 3 Ir. Mirono Kasi Produksi Sarjana NIP Benih Palawija 4 Hery Setyo Budi, SP, MP Kasubbag S2 NIP Tata Usaha 5 Padliansyah Staf STM NIP Suryanto, AMd Staf Diploma III NIP Herlyan Prasetiyo, A.Md Staf Diploma III NIP Syafriansyah Staf SMA NIP Yudhia Wisnu Staf SMA NIP Rusliansyah Staf SMA NIP Khaidir Rakhman Staf SMTP NIP Mardianto Staf SPMA NIP Arief Burlian Staf SMA NIP Syarifudin Staf SLTP NIP Samsu Bahri Staf SLTP NIP Misrianto Staf SLTP NIP Suyono Staf SLTP NIP

14 g. Kemitraan / Kerjasama Dengan Pihak Luar Dalam pelaksanaan kerja BBI Padi dan Palawija telah menjalin kemitraan dengan : 1. Balai Besar Penelitian Tanaman Pangan Sukamandi Jawa Barat Kemitraan dalam rangka penyediaan benih sumber / penjenis (BS) Padi 2. Balai Penelitian Tanaman Kacang-Kacangan dan Umbi-umbian - Malang Kemitraan dalam rangka penyediaan benih penjenis (BS) Kedelai 3. Fakultas Pertanian Universitas Mulawarman Samarinda Kemitraan dalam kegiatan Praktek Kerja Lapangan Mahasiswa Pertanian di BBI Padi dan Palawija 4. SMKN VII - Berau Kemitraan dalam rangka Praktek Kerja Industri (Prakerin) Siswa Kelas III selama 3 (Tiga) bulan. 5. Petani setempat dalam rangka Perbanyakan Benih Sumber Padi

15 Lampiran Lampiran

16 Gallery Kantor UPTD BBI Padi dan Palawija Tampak depan

17 Pengolahan tanah lokasi perbanyakan benih sumber padi sawah Persemaian benih sumber padi sawah

18 Pencabutan bibit benih sumber padi sawah Penanaman sumber padi sawah

19 Pertanaman benih sumber padi sawah Pemeliharaan padi sawah

20 Proses pemanenan Pengangkutan hasil panen

21 Stok benih Pendistribusian benih

22 Lahan perbanyakan benih sumber jagung Lahan perbanyakan benih sumber jagung

23 Pertanaman benih sumber jagung Processing benih sumber jagung

24 Pengolahan tanah lokasiperbanyakan sumber kedelai Pertanaman di lokasi perbanyakan sumber kedelai

25 Pertanaman di lokasi perbanyakan benih sumber kedelai Pemanenan di lokasi perbanyakan benih sumber kedelai

26 Prosesing benih sumber kedelai Prosesing benih sumber kedelai

27

PROFIL UPTD BBI PADI DAN PALAWIJA REMPANGA *)

PROFIL UPTD BBI PADI DAN PALAWIJA REMPANGA *) 2015 PROFIL UPTD I PADI DAN PALAWIJA REMPANGA *) *) ahan Penilaian UPTD erprestasi UPTD. ALAI ENIH INDUK PADI DAN PALAWIJA Jl.DR.FL. Thobing km 8 Desa Rempanga Kec.Loa Kulu Kab. Kutai Kartanegara Phone.(0541)
