ASUHAN GIZI pada HIV - AIDS

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ASUHAN GIZI pada HIV - AIDS"

Transkripsi

1 ASUHAN GIZI pada HIV - AIDS FITRI HUDAYANI Temu Ilmiah Persatuan Ahli Gizi Indonesia

2 HIV - AIDS H Human, yang terinfeksi I Immunodefiency, akibatnya V Virus, penyebabnya A Acquired I Immunodefiency D Deficiency S Syndrome, Serangkaian gejala akibat dari kerusakan immune

3 Pendahuluan AIDS merupakan sekumpulan gejala klinis akibat menurunnya kekebalan tubuh seseorang karena Human Imunodefiency Virus Akibatnya sistem kekebalan terganggu dan orang yang positif HIV mudah terkena penyakit infeksi

4 Dampak dan Masalah Mahan, 2012; Venter, 2009 Menyerang kekebalan tubuh Mudah terkena infeksi Dampak Dampak Mempengaruhi status gizi dan kesehatan Mempengaruhi kualitas hidup Fanta 2005; Ivers 2009; Kemenkes 2010 Jantarapakde, % pengetahuan rendah 35 % pola makan tidak baik 62% Rawan pangan Besar masalah

5 SIKLUS PADA STATUS GIZI BAIK Status Gizi Baik (Asupan gizi baik, pemeliharaan berat badan dan jaringan otot, zat gizi mikro baik) Manajemen terkait komplikasi HIV (malabsorbsi, diare, kurang nafsu makan, penurunan berat badan) Menguatnya kekebalan tubuh (kemampuan untuk melawan HIV dan virus lain) Meningkatkan resistensi terhadap penyakit (TB, diare, infeksi saluran pernafasan) Adapted from Ellen G. Piwoz and Elizabeth A. Preble, HIV/AIDS and Nutrition: A Review of the Literature and Recommendations for Nutritional Care and Support in Sub-Saharan Africa. Washington, D.C.: Academy for Educational Development (AED), 2000.

6 MASALAH GIZI KURANG LEBIH

7 Hubungan Infeksi HIV dan Malnutrisi Kemiskinan, Kerawanan Pangan Kurang Asupan Gizi Malnutrisi : IMT rendah BB Defisiensi za gizi mikro nafsu makan Sulit menelan diare Malarsorpsi (lemak, KH, zat gizi Mikro) Fungsi saluran cerna Diare Infeksi HIV dan Infeksi Oportunistik -Peningkatan kebutuhan gizi -Me utilisasi zat gizi -Perubahan produksi hormon Role of Nutrition in HIV Infection, De pee & semba, 2010

8 TB - HIV Sekitar 60% orang positif HIV mengalami penyakit infeksi Tuberkulosis Konsekuensinya adalah meningkatnya kebutuhan gizi Kegagalan memenuhi peningkatan kebutuhan akan mengakibatkan ODHA mengalami penurunan status gizi semakin mudah terkena penyakit infeksi lainnya

9 AIDS Wasting Syndrome Starvasi AWS Disregulasi metabolik AWS : penurunan berat badan, yg tak disengaja, lebih dari 10% dalam 30 hari, yang disertai diare atau panas (CDC). Intake kurang Malabropsi gangguan adaptasi tubuh untuk mempertahankan massa otot, karena nutrien dialihkan dari seharusnya, dari jaringan otot ke jaringan lemak Hellerstein MK. Pathophysiology of lean body mass wasting and nutrient unresponsiveness in HIV/AIDS: therapeutic implications. In: Proc International Symposium on Nutrition and HIV/AIDS. J Int Physicians Assoc AIDS Care. 1992: Dalam Prof DzubairiDjoerban

10 Dampak Wasting Syndrome pada HIV/AIDS Menurunkan QoL Performans Respons pengobatan Body image Meningkatkan Lama dan Seringnya Rawat Inap Infeksi

11 Pengobatan HIV Terapi ARV (Anti Retroviral) Terapi Antiretroviral (ART) bekerja untuk memperlambat kerusakan sistem kekebalan Tujuan dari ART adalah mengurangi viral load, mencegah lajunya infeksi HIV dan memungkinkan pemulihan kekebalan

12 INTERAKSI ART DAN MAKANAN PADA ODHA (FANTA 2005) FOOD MEDICATION Affects Affects Medication absorption, metabolism, distribution, excretion Nutrient absorption, metabolism, distribution, excretion MEDICATION SIDE EFFECT Affects Food consumption and Nutrient Absorption Medication + Certain Food Create Unhealthy side effect

13 LIPODISTROPI PADA HIV Adanya masalah dalam tubuh mereproduksi, menggunakan dan menyimpan lemak dimana disebut juga redistribusi lemak. Kondisi disebabkan penggunakan ARV dalam jangka panjang, setiap individu akan berbeda dampak dan jangka pemakaiannya. Lipodistropi terjadi pada 30 50% penderita HIV

14 HIV & Metabolic syndrome (MS) Sebuah survey yang dilakukan oleh Thai Red Cross AIDS Research Centre (TRCARC) pada 580 ODHA, didapatkan hasil : - 40% dengan status gizi lebih dan obesitas - 52,2 % dengan abdominal obesitas - > 30% dengan dyslipidemia - 25 % dengan MS dan 50% pre MS

15 Gambaran status gizi pasien HIV-AIDS di RSCM Penilaian status gizi menggunakan SGA pada pasien rawat inap dan rawat jalan Status Gizi Rawat Inap Rawat Jalan Adanya Perbedaan karakter Status n Gizi % n % Baik (skor 0 3) antara Rawat Inap 0 0 dan Rawat jalan Malnutrisi rendah sedang 7 18, (skor 4 5) Malnutrisi Berat (skor 6) 31 81, Jumlah Data bulan April sd September 2012 Rawat Inap diambil saat pasien masuk IGD dan rawat jalan di UPT HIV

16 Tujuan Asuhan Gizi Memulihkan status gizi Menjaga kesehatan Mencegah komplikasi Manual of Clinical Nutrition, 2013 De pee & semba, 2010

17 Faktor yang Berhubungan Dengan Gizi Medis Fisik Social Stadium HIV Komorbit Infeksi oportunistik Komplikasi metabolism Pengukuran biokimia Berat badan dan pertumbuhan Gejala oral dan gastrointestinal Status fungsional Antropometri Perubahan bentuk tubuh Lingkungan tempat tinggal Kebiasaan makan yang tidak biasa Kesehatan mental

18 Faktor yang Berhubungan Dengan Gizi Ekonomi Gizi dan makanan Asupan Sumber pendapatan Akses terhadap makanan Alergi dan intoleransi terhadap makanan Penggunaan Suplemen Alcohol dan penggunaan obat

19 Pengkajian Gizi

20 Antropometri Tinggi badan / Panjang badan Berat badan Lingkar lengan atas Tebal lemak Perkembangan berat badan

21 Penurunan Berat Badan yang Tidak Diharapkan Penurunan berat badan sebesar 5 % dari berat badan pertama terekam di catatan medis atau Baseline Body Weight (BBW) secara signifikan berhubungan secara langsung pada resiko infeksi oportunistik dan kematian.

22 Biokimia Hematological Assessment - Hemoglobin, hematocrit Indikator Lab. Lainnya - CD 4 - Viral load - Elektrolit - Glukosa - Ureum / Kreatinin

23 Clinis/Fisik Tampak kurus Tampak kehilangan massa lemak Kemampuan mengunyah Sariawan Sulit menelan Mual dan muntah Konstipasi dan diare Kemampuan untuk makan sendiri Gejala lain yang berhubungan dengan kemampuan makan

24 Dietary History Asupan Gizi biasanya recall 24 jam bandingkan dengan kebutuhan dan beri penilaian Pola dan kebiasaan Makan food frequency Pantangan makan berkaitan dengan alergi, budaya, kepercayaan Kesukaan/tidak suka terhadap suatu jenis makanan Pilihan makanan

25 Exercise Aktifiatas fisik yang bisa dilakukan, misalnya : Bedsrest Hanya bisa berjalan 15 menit Masih bekerja di kantor Masih bersekolah Olah raga rutin dll, yang berkaitan dengan aktifitas sehari hari Pada HIV stadium 3 4, biasanya kemampuan beraktifitas berkurang sd 50%

26 Family history Riwayat penyakit Kondisi keluarga yang berhubungan gizi, misalnya ayah tidak bekerja lagi sehingga asupan makan anak berkurang Tinggal bersama teman, keluarga atau sendiri caregiver

27 Diagnosis Gizi

28 Diagnosis Gizi Domain Asupan Asupan gizi tidak adekuat Peningkatan kebutuhan zat gizi

29 Diagnosis Gizi Domain Klinis Kesulitan menelan, bisa terjadi akibat adanya masalah oral misalnya kandidiasis oral. Kehilangan BB yang tidak diharapkan, bisa terjadi karena asupan tidak adekuat akibat peningkatan kebutuhan karena adanya infeksi dan gangguan makan.

30 Diagnosis Gizi Domain perilaku Kebiasaan makan dan minum yang tidak tepat Akses terhadap makanan Kurangnya pengetahuan Ketidaksiapan untuk melakukan perubahan perilaku terkait gizi

31 Intervensi Gizi Pada ODHA sehat kebutuhan gizi disesuai dengan : usia jenis kelamin Aktifitas Faktor lain (pertumbuhan, kehamilan, menyusui)

32 Kebutuhan Energi dan Zat Gizi Makro Kondisi Penambahan Asymptomatic 10% Symptomatic % Symptomatic + BB % Kebutuhan protein sama seperti kondisi normal yaitu 10 15% kebutuhan energi/hari, tetapi apabila ada infeksi atau kondisi malnutrisi maka kebutuhan meningkat berkisar antara 2 2,5 g/kg BB Lemak dan karbohidrat, normal tidak ada pengaturan khusus kecuali dalam kondisi tertentu (DM, Dislipidemia)

33 Intervensi ODHA Malnutrisi (dewasa) IMT 16 sd <18,5 kg/m² Diberikan suplementasi makanan dapat dalam bentuk makanan enteral, snack padat gizi IMT < 16 kg/m² diberikan makanan therapeutic misalnya F 100 atau yg setara

34 Hygiene Minum air matang Mencuci tangan Mengkonsumsi makanan matang khususnya sumber hewani Cuci bersih sayur dan buah Tutup makanan agar tidak terkontaminasi

35 Kebutuhan Zat Gizi Mikro Pemenuhan kebutuhan yang ideal adalah dari pemberian diet yang adekuat (FANTA, 2005) Pemberian suplementasi zinc untuk menguangi diare (James, Marianne, Nigel, Nandi, 2010) Keanekaragaman konsumsi makanan dapat memenuhi kebutuhan gizi

36 Nutrition Assessment Mengetahui masalah gizi ODHA secara individu Nutrition Education Memberi pengetahuan berkaitan kebutuhan gizi dan keamanan makanan Nutrition Counseling Membantu memecahkan masalah terkait pemenuhan kebutuhan gizi Pemberian makanan, Food Suplement atau makanan sebagai terapi

37 Edukasi Gizi ODHA baru mulai ARV gizi seimbang, keamanan makanan, pemilihan bahan makanan, keterampilan menyiapkan makanan, mengatasi efek samping obat ODHA dengan kehamilan dan menyusui ODHA dengan penyakit penyerta ODHA dengan masalah gizi kurang dan lebih

38

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Komplikasi infeksi Human Immunodeficiency Virus (HIV) terhadap

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Komplikasi infeksi Human Immunodeficiency Virus (HIV) terhadap BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Komplikasi infeksi Human Immunodeficiency Virus (HIV) terhadap perubahan status nutrisi telah diketahui sejak tahap awal epidemi. Penyebaran HIV di seluruh
