MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBUAT PAPAN BIMBINGAN MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN METODE SIMULASI PADA SISWA KELAS VII F SMP 2 JEKULO KUDUS

dokumen-dokumen yang mirip
MENINGKATKAN BUDAYA SENYUM, SALAM, SAPA MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PERMAINAN SIMULASI PADA SISWA KELAS IX B SMP 3 DAWE

Oleh SRI WURDYANINGSIH NIM

Oleh MUHAMMAD RIZKI ADI PRADANA NIM

PENINGKATAN SOPAN SANTUN MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK LIVE MODELING PADA SISWA SD PARENGGAN PATI 2016/2017

PENINGKATAN KREATIVITAS MENULIS CERITA PENDEK MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN MEDIA FILM PADA SISWA KELAS XI BAHASA SMA NEGERI 1 MAYONG JEPARA

Oleh USWATUN KHASANAH NIM

PENINGKATAN POLA HIDUP SEHAT MELALUI LAYANAN INFORMASI DENGAN MEDIA MOVIE PADA SISWA KELAS X-6 SMA 1 MEJOBO KUDUS TAHUN PELAJARAN 2016/2017

MENINGKATKAN KEDISIPLINAN BELAJAR RENDAH MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS XI MA NU NURUL ULUM JEKULO KUDUS TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Oleh NANDA PERDANA RUKJANANTO NIM

UPAYA MENGATASI SIKAP PESIMIS DALAM MENCAPAI PRESTASI BELAJAR MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGAN TEKNIK REINFORCEMENT

PENINGKATAN TATA KRAMA SISWA TERHADAP GURU MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK SIMULASI PADA SISWA KELAS VII C SMP 2 BAE KUDUS 2015/2016

SKRIPSI. MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PKn MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN BERBASIS AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS VIII A SMP 1 DAWE TAHUN 2013/ 2014

UPAYA MENINGKATKAN KEDISIPLINAN BELAJAR MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK SELF MANAGEMENT

PENINGKATAN KESIAPAN KERJA MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN BERBASIS WEB PADA SISWA KELAS XI TKR SMK NU MA ARIF KUDUS

Oleh AHMAD MUSTAHAL NIM

Oleh EKO PRASETIYO UTOMO NIM

SKRIPSI OLEH NOOR ELYSA AGHNIYA NIM

UPAYA MENINGKATKAN PEMANTAPAN CITA-CITA SISWA MELALUI LAYANAN INFORMASI PADA SISWA KELAS X-9 SMA N 2 BAE KUDUS TAHUN PELAJARAN 2012/2013

KONSELING KELOMPOK TEKNIK MODELING

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA DIDEPAN KELAS MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK SIMULASI. Oleh: WIDYANINGSIH

Oleh SYAHNAS MAULANA NIM

MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR MELALUI LAYANAN INFORMASI DENGAN TEKNIK SIMULASI PADA SISWA KELAS V SDN 2 TANJUNGREJO KUDUS 2015/2016

MENINGKATKAN PERILAKU KOOPERATIF MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS X-7 SMA 1 GEBOG KUDUS TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBAHASA KRAMA MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK SIMULASI PADA SISWA KELAS V SDN SOKOKULON 2 TAHUN PELAJARAN

OLEH: YUFIANANINGSIH LUKISTIYANI NIM

Oleh : SRI SUKADARWATI NIM

LAYANAN PENGUASAAN KONTEN UNTUK MENGATASI KEJENUHAN BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK RELAKSASI PADA SISWA KELAS VIII MTs NEGERI GAJAH

MENINGKATKAN PERCAYA DIRI DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN KARIR MELALUI LAYANAN INFORMASI SISWA KELAS XI TKJ 1 SMK MUHAMMADIYAH KUDUS TAHUN PELAJARAN

SKRIPSI MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MELALUI LAYANANPENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIKREINFORCEMENT PADA SISWA KELAS VIIISMP 2 BAE KUDUS

Oleh MOH. ASROR NIM

SKRIPSI. Oleh DEWI PRAMUSINTA NIM

PENERAPAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN DALAM MEMENUHI TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB SEBAGAI SISWA DI SMA 1 JEKULO

UPAYA MENINGKATKAN SIKAP ANTI KORUPSI PADA SISWA KELAS X-3 SMA 1 JEKULO KUDUS MELALUI LAYANAN INFORMASI DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN KEGIATAN PMR MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS X SMA 1 GEBOG KUDUS TAHUN PELAJARAN 2013/2014

MENGATASI PERILAKU MENYIMPANG ANAKMELALUILAYANAN INFORMASI DENGAN METODE MENDONGENG PADA SISWA PERTIWI KELAS 2A TK PERTIWI 02 MIJEN KUDUS

MENINGKATKAN KEPERCAYAN DIRI KORBAN BULLYING MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK LIVE MODELING

PENERAPAN MODEL MAKE A MATCH UNTUK PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS IV SD 1 WERGU WETAN. Oleh OKY FIRDA DEVIANA

OLEH: LAILATUL MASRUROH NIM

Oleh ABDUL AZIS NIM

UPAYA MEREDUKSI PERILAKU ANTI SOSIAL MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK ASERTIF PADA SISWA KELAS X SMK ISLAM MANBA UL ULUM KEDUNG OMBO

PENINGKATAN KEMAMPUAN MANAJEMEN WAKTU MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN TEKNIK SELF MANAGEMENT PADA SISWA SMP NEGERI 2 DEMPET DEMAK

PENINGKATKAN SIKAP ANTI HEDONIS MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN MEDIA AUDIOVISUAL PADA SISWA KELAS XI SMK TAMANSISWA KUDUS TAHUN 2015/ 2016

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN KONFLIK INTERPERSONAL MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGAN SMALL GROUP DISCUSSION

UPAYA MENINGKATKAN PERILAKU PROSOSIAL MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA OLEH: SITI FAIZAH NIM

MENINGKATKAN KECERDASAN SPIRITUAL DALAM PROSES PEMBELAJARAN MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS X-5 SMA 1 MEJOBO KUDUS TAHUN PELAJARAN

MENINGKATKAN ETIKA BERBICARA DENGAN TEMAN SEBAYA MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK TEKNIK BEHAVIORAL CONTRACT SMP 2 KALIWUNGU KUDUS TAHUN 2015/2016.

Oleh: CHOIRUL HUDA

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK SIMULASI PADA SISWA KELAS XII IPS SMA MUHAMMADIYAH KUDUS

SKRIPSI OLEH VINA MAHARANI FATIMAH NIM

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA DALAM KELAS MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN METODE FOCUS GROUP DISCUSSION SMPN 2 MARGOREJO PATI

PENERAPAN LAYANAN INFORMASI TEKNIK LIVE MODELLING UNTUK MEREDUKSI PERSEPSI NEGATIF TERHADAP GURU BK PADA SISWA MTs NU AL HIDAYAH KUDUS

Oleh ENY MEGAWATI NIM

UPAYA MENINGKATKAN EFIKASI DIRI DALAM BELAJAR MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK REINFORCEMENT PADA SISWA KELAS XI AK SMK PGRI 2 KUDUS

UPAYA MENINGKATKAN SIKAP ENTREPRENEURSHIP SISWA MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN MEDIA AUDIOVISUAL KELAS X PS 1 SMK RADEN UMAR SAID KUDUS

Oleh RIZKA ARISTYANA MIRAWAN NIM

UPAYA MENGATASI KEJENUHAN MENGIKUTI EKSTRAKURIKULER PRAMUKA MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA

UPAYA MENINGKATKAN KONTROL DIRI DALAM PENGGUNAAN FACEBOOK MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK SELF MANAGEMENT PADA SISWA KELAS XI IPS-4

Oleh: NUGROHO TRI ISMOYO NIM

PENGGUNAAN ALAT BANTU PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MERODA PADA SISWA KELAS VIIIA SMP NEGERI 2 SIDOHARJO SRAGEN TAHUN AJARAN 2015/2016

Oleh FITRYA KHOIRUNNISYA NIM

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH BELAJAR SISWA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK PROBLEM SOLVING

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2015

UPAYA MENINGKATKAN MINAT STUDI LANJUT KE SMK MELALUI LAYANAN INFORMASI KARIER BERBASIS WEB SISWA KELAS VIII H SMP 5 KUDUS

Oleh AGUSTINA FATMAWATI NIM

PENINGKATAN KESADARAN KEBERSIHAN LINGKUNGAN MELALUI LAYANAN INFORMASI DENGAN TEKNIK SIMULASI KELAS XI MIPA 1 SMA N 1 KARANGANYAR DEMAK 2015/2016

UPAYA MENINGKATKAN RESISTENSI TERHADAP MINUM- MINUMAN KERAS MELALUI LAYANAN INFORMASI DENGAN MEDIA GRAFIS OLEH: SITI NOR HAYATI NIM.

MENINGKATKAN MINAT BELAJAR KETERAMPILAN BAHASA JAWA MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN SISWA KELAS VIII C

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA DENGAN REKA CERITA GAMBAR

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBAHASA INDONESIA MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN PADA SISWA KELAS IV SDN 5 JAMBU TIMUR JEPARA TAHUN PELAJARAN 2013/2014

OLEH VIVITA ATIK FITRIANI NIM

UPAYA MENINGKATKAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS VIII F SMP 2 BAE KUDUS MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK TAHUN PELAJARAN 2012/2013

UPAYA MENINGKATKAN KEBERANIAN BERPENDAPAT MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA SMP 2KAlIWUNGU KUDUS

UPAYA MENINGKATKAN ETIKA DALAM BERKENDARA RODA DUA MELALUI LAYANAN INFORMASI DENGAN TEKNIK SIMULASI PADA SISWA KELAS X TKI 2

[[[[[[[[[[[[[ Oleh FARIDA DEWI ROHMAYANI NIM

Oleh MIA FITRIANA NIM

MENINGKATKAN KREATIVITAS BELAJAR IPS MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK MIND MAPPING

Oleh MUHAMMAD FATASHINA FARUQ NIM

ST. INAYATUL MUNFARIDA NIM

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK SISWA KELAS VII G SMP I MEJOBO TAHUN 2012/2013

UPAYA PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN KOGNITIF SISWA KELAS X SMAN 1 NGEMPLAK DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING

MENUMBUHKAN SIKAP BERWIRAUSAHA MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN MEDIA ONLINESHOP SISWA KELAS X 7 SMA N 1 JEKULO KUDUS 2014/2015

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK

Oleh NAILIL MUNA AWWALIA NIM

LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN TATA KRAMA SISWA KELAS VIII H SMP 1 JATI KUDUS SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Oleh FARIDA NURUL AISAH NIM

UPAYA MENINGKATKAN KESIAPAN KERJA MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGAN TEKNIK SELF-HELP SISWA KELAS XI AK SMK TAMANSISWA KUDUS

SKRIPSI PENINGKATAN PEMAHAMAN BAHAYA NARKOBA MELALUI LAYANAN INFORMASI DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA SMP 5 KUDUS TAHUN AJARAN 2013/ 2014

Oleh FINA HERMAWAN NIM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE

SKRIPSI. Diajukan kepada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

Oleh MEIDIANA HANA PRATIWI NIM

UPAYA MENINGKATKAN ETIKA DALAM PERGAULAN MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN TEKNIK BRAINSTORMING

Oleh : IBNU SYAIFUDDIN

SKRIPSI. Oleh: JURIT YULIANI K FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Januari 2016.

SKRIPSI. Oleh: KUKUH FAJAR TRAWOCO (K ) FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016 commit to user

CHANDRA SETIAWAN NIM.

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS X TP 4 SMK WISUDHA KARYA

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Syarat. Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Disusun Oleh : AJENG DEWI WULANDARI ( )

MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENYESUAIAN DIRI MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK SISWA KELAS VII A SMP N 2 GEBOG KUDUS TAHUN PELAJARAN 2011/2012

MENINGKATKAN ETIKA SISWA TERHADAP GURU MELALUI LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGANTEKNIK BEHAVIORAL CONTRACT PADA SISWASMA 1 MEJOBO

Transkripsi:

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBUAT PAPAN BIMBINGAN MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN METODE SIMULASI PADA SISWA KELAS VII F SMP 2 JEKULO KUDUS Oleh GUSTIYANI NIM. 201231078 PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2017

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBUAT PAPAN BIMBINGAN MELALUI LAYANAN PENGUASAAN KONTEN DENGAN METODE SIMULASI PADA SISWA KELAS VII F SMP 2 JEKULO KUDUS SKRIPSI Diajukan kepada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program studi Bimbingan dan Konseling Oleh GUSTIYANI NIM. 201233I078 PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2017

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO: Musuh yang paling berbahaya di atas dunia ini adalah takut atau ketakutan dan bimbang. Teman yang paling setia, hanyalah keberanian dan keyakinan yang teguh (Andrew Jackson) PERSEMBAHAN: Skripsi ini kupersembahan kepada: 1. Kedua orang tua tercinta Bapak Arifin dan Ibu Khamilah yang selalu mendo akanku. 2. Kakaku Hera dan Adikku Anne tersayang yang selalu memberikan semangat dalam kelancaran penulisan skripsi ini. 3. Teman-teman seperjuangan khususnya mahasiswa BK angkatan 2012.

LEMBAR PERSETUJUAN Skripsi oleh Gustiyani (NIM: 201231078) dengan judul Meningkatkan Keterampilan Membuat Papan Bimbingan Melalui Layanan Penguasaan Konten Dengan Metode Simulasi Pada Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus ini telah diperiksa dan disetujui untuk diuji.. Kudus, Agustus 2017 Dosen Pembimbing I Dra. Hj. Sutarti, SE, MM NIDN. 0020045101 Dosen Pembimbing II Drs. Susilo Rahardjo, M. Pd, Kons NIDN. 0019065601 Mengetahui, Ka. Prodi Bimbingan dan Konseling Drs. Arista Kiswantoro, M.Pd NIDN. 0611116401

LEMBAR PENGESAHAN Skripsi oleh Gustiyani (NIM: 201231078) ini telah dipertahankan di depan Tim Penguji sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Bimbingan dan Konseling Kudus, 31 Agustus 2017 Tim Penguji Dra. Hj. Sutarti, S.E., MM NIDN. 0020045101 Ketua Drs. Susilo Rahardjo, M.Pd, Kons NIDN. 0019065601 Anggota Edris Zamroni, M.Pd NIDN. 0616069001 Anggota Anggota Nur Mahardika, M.Pd NIDN. 0630088901 Mengetahui, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan, Dr. Drs. Slamet Utomo, M.Pd NIDN. 0019126201

PRAKATA Puji syukur dipanjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat dan hidayah-nya, skripsi ini dapat diseslesaikan, untuk memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan Universitas Muria Kudus. Selesainya skripsi ini tidak lepas dari bantuan dan bimbingan berbagai pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Dr. Drs. Slamet Utomo, M.Pd, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Kependidikan Universitas Muria Kudus yang telah memberikan izin untuk mengadakan penelitian. 2. Drs. Arista Kiswantoro, M.Pd Ketua Program Studi Bimbingan dan Konseling Fakultas Keguruan dan Ilmu Kependidikan UniversitasMuria Kudus yang telah menyetujui judul skripsi dan banyak membantu kelancaran penelitian. 3. Dra. Hj. Sutarti, SE, MM, Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, pengarahan dan semangat sehingga skripsi ini dapat terselesai. 4. Drs. Susilo Rahardjo, M.Pd, Kons, Dosen Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan motivasi sehingga skripsi ini dapat terselesai. 5. Semua dosen Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Progdi Bimbingan dan Konseling Universitas Muria Kudus yang telah membimbing dan memberikan motivasi kepada penulis.

6. Drs. Nasripin, Kepala sekolah SMP 2 Jekulo Kudus yang telah memberikan izin penelitian. 7. Joko Sugianto, S.Pd, selaku guru pembimbing yang telah membant umelaksanakan penelitian. 8. Dewan guru serta siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus yang telah berpartisipasi dalam penelitian ini. 9. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang telah membantu penulis baik secara langsung maupun tidak langsung dalam penelitian ini. Semoga semua amal kebaikan semua pihak tersebut mendapatkan imbalan dari Tuhan Yang Maha Esa. Penulis menyadari dalam skripsi ini masih ada kekurangan, oleh karena itu kritik dan saran sangat penulis harapkan untuk perbaikan. Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan khususnya Bimbingan dan Konseling. Kudus, Agustus 2017 Penulis, Gustiyani NIM. 201231078

ABSTRACT Gustiyani. 2017. Improving Skills to Make Guidance Board Through Content Mastery Service With Simulation Method In Grade VII-F Students SMP 2 Jekulo Kudus Lesson Year 2016/2017. Guidance and Counseling Department Faculty of Teacher Training and Education Muria Kudus University. Supervisor 1. Dra. Hj. Sutarti, SE, MM. 2. Drs. Susilo Rahardjo, M.Pd.Kons Keywords: Skill of Making Guidance Board, Content Mastery Service with Simulation Method The purpose of this research are: 1. Improving student skill in content mastery service with simulation method on VII-F class student SMP 2 Jekulo Kudus, 2. The process of applying content mastery service with simulation method in skill to make board guidance of all students of class VII-F SMP 2 Jekulo Kudus. The skill of making the guidance board is one of the ability to act or perform a job (task) in this type of communication to contain information and materials containing guidance elements and used well, thoroughly, quickly, and appropriately. Content mastery service is a service of assistance to individuals (individually or in groups) to master a certain ability or competence through learning activities. The simulation method of teaching and learning is referred to as a way of explaining something (lesson material) through acts of pretense or through the process of imitation behavior, or playing a role about a behavior that is performed as if in actual circumstances. The hypothesis of this research action is: 1. There is an increase of skill to create guidance board by using content mastery service through simulation metode at VII-F grade students SMP 2 Jekulo Kudus, 2. Content mastery service with simulation metode can improve the skill of making guidance board in VII-F grade students SMP 2 Jekulo Kudus. The type of research used in this study is the Research Action Guidance and Counseling (PTBK). Subjects studied are students of class VII-F SMP 2 Jekulo Kudus with a number of 34 students who lack the skills in making guidance boards. This study was conducted in two cycles each cycle consisting of 3 meetings with a 45 minute time allocation in each meeting. The dependent variable is the lack of student skill in making the guidance board. While the free variable is the content mastery service with the simulation method. Data collection techniques used observation, interview and documentation techniques. The data analysis used is the analysis of qualitative description data. The results of the pre-cycling skills of students of class VII- F SMP 2 Jekulo in making the guidance board scored 828 on average 24 with the percentage of 49% in the low category. In the first cycle I get an average score of 30 with a 60% percentage of sufficient category, an increase of 6% from pre cycle. While the second cycle obtained an average score of 36 with a percentage of 73% included in the category enough, experienced an increase of 6% compared

to cycle I. While the researcher activity in providing content mastery services with simulation method in cycle I to get the number of 59 score average 3 with a percentage of 59% enter in enough categories. In cycle II score reached 86 average 4 with percentage of 86% enter in high category, increase number of score obtained equal to 27% compared to cycle I. Based on the result of research and the result of discussion of this conclusion is the improvement of skill of the students of class VII -F SMP 2 Jekulo Kudus in making the guidance board through content mastery service with simulation method, on cycle I average score 30 and get 60% percentage in enough category, at Cycle II averages a score of 36 and gets a 73% percentage in sufficient category. Thus the content mastery service with simulation method can improve the skills of students of class VII- F SMP 2 Jekulo Kudus with 13% increase from cycle I. So the hypothesis that the service mastery of content with simulation method can improve the skills in making the guidance board of students of class VII- F SMP 2 Jekulo Kudus is acceptable because it matches the success indicator. Based on the conclusion of researcher give suggestion to: 1. Student, get service mastery of content with simulation method to improve student skill in making board guidance. 2.Guru Bk, provides content mastery services with simulation methods to improve students' skills in making guidance boards with guidance and counseling materials. 3. Principal, as the guidance of the principal in managing learning in the educational institutions he leads. 4. The next researcher, to enrich the insight into the use of content mastery service learning models with simulation methods, to understand the characteristics of students to understand the material and to improve the skills in making guidance boards.

ABSTRAK Gustiyani. 2017. Meningkatkan Keterampilan Membuat Papan Bimbingan Melalui Layanan Penguasaan Konten Dengan Metode Simulasi Pada Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus Tahun Pelajaran 2016/2017. Bimbingan dan Konseling Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muria Kudus. Dosen Pembimbing 1. Dra. Hj. Sutarti, SE, MM. 2. Drs. Susilo Rahardjo, M.Pd. Kons Kata Kunci : Keterampilan Membuat Papan Bimbingan, Layanan Penguasaan Konten dengan Metode Simulasi Tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Meningkatkan keterampilan siswa dalam layanan penguasaan konten dengan metode simulasi pada siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus, 2. Prosesnya penerapan layanan penguasaan konten dengan metode simulasi dalam keterampilan membuat papan bimbingan semua siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus. Keterampilan membuat papan bimbingan adalah salah satu kemampuan bertindak atau melakukan suatu pekerjaan (tugas) dalam jenis komunikasi untuk memuat informasi-informasi dan materi-materi yang mengandung unsur bimbingan dan digunakan dengan baik, cermat, cepat, dan tepat. Layanan penguasaan konten merupakan layanan bantuan kepada individu (sendiri-sendiri ataupun dalam kelompok) untuk menguasai kemampuan atau kompetensi tertentu melalui kegiatan belajar. Metode simulasi dalam belajar mengajar dimaksud sebagai cara untuk menjelaskan sesuatu (bahan pelajaran) melalui perbuatan yang bersifat pura-pura atau melaui proses tingkah laku imitasi, atau bermain peran mengenai suatu tingkah laku yang dilakukan seolah-olah dalam keadaan yang sebenarnya. Hipotesis tindakan penelitian ini adalah: 1. Ada peningkatan keterampilan membuat papan bimbingan dengan menggunakan layanan penguasaan konten melalui media simulasi pada siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus, 2. Layanan penguasaan konten dengan media simulasi dapat meningkatkan keterampilan membuat papan bimbingan pada siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Bimbingan dan Konseling (PTBK). Subjek yang diteliti merupakan siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus dengan jumlah siswa 34 yang kurang mempunyai keterampilan dalam membuat papan bimbingan. Penelitian ini dilakukan dalam II siklus setiap siklus terdiri dari 3 kali pertemuan dengan alokasi waktu 45 menit dalam setiap pertemuan. Variabel terikat adalah minimnya keterampilan siswa dalam membuat papan bimbingan. Sedangkan variabel bebas adalah layanan penguasaan konten dengan metode simulasi. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan merupakan analisis data deskripsi kualitatif. Hasil penelitian pra-siklus keterampilan siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo dalam membuat papan bimbingan memperoleh skor 828 rata-rata 24 dengan

persentase 49% masuk kategori rendah. Pada siklus I memperoleh skor rata-rata 30 denganp persentase 60% masuk kategori cukup, mengalami peningkatan sebesar 6% dari pra siklus. Sedangkan siklus II diperoleh skor rata-rata 36 dengan persentase 73% masuk dalam kategori cukup, mengalami peningkatan yang diperoleh sebesar 6% dibandingkan siklus I. sedangkan aktifitas peneliti dalam memberikan layanan penguasaan konten dengan metode simulasi pada siklus I memperoleh jumlah skor 59 rata-rata 3 dengan persentase 59% masuk dalam ketegori cukup. Pada siklus II skor yang dicapai sebesar 86 rata-rata 4 dengan persentase 86% masuk dalam kategori tinggi, peningkatan jumlah skor yang diperoleh sebesar 27% dibandingkan dengan siklus I. Berdasarkan hasil penelitian dan hasil pembahasan simpulan ini adalah peningkatan keterampilan siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus dalam membuat papan bimbingan melalui layanan penguasaan konten dengan metode simulasi, pada siklus I rata-rata skor sebanyak 30 dan memperoleh persentase 60% dalam kategori cukup, pada siklus II rata-rata skor sebanyak 36 dan memperoleh persentase 73% dalam kategori cukup. Dengan demikian layanan penguasaan konten dengan metode simulasi dapat meningkatkan keterampilan siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus dengan peningkatan 13% dari siklus I. Jadi hipotesis yang berbunyi layanan penguasaan konten dengan metode simulasi dapat meningkatkan keterampilan dalam membuat papan bimbingan siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus dapat diterima karena sesuai dengan indikator keberhasilan. Berdasarkan kesimpulan peneliti memberikan saran kepada: 1. Siswa, mendapatkan layanan penguasaan konten dengan metode simulasi untuk meningkatkan keterampilan siswa dalam membuat papan bimbingan. 2.Guru Bk, memberikan layanan penguasaan konten dengan metode simulasi untuk meningkatkan keterampilan siswa dalam membuat papan bimbingan dengan materi bimbingan dan konseling. 3. Kepala sekolah, sebagai pedoman kepala sekolah dalam mengelola pembelajaran di lembaga pendidikan yang dipimpinnya. 4. Peneliti selanjutnya, untuk memperkaya wawasan dalam penggunaan model pembelajaran layanan penguasaan konten dengan metode simulasi, memahami karakteristik siswa untuk memahami materi dan meningkatkan keterampilan dalam membuat papan bimbingan.

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN LOGO... ii HALAMAN JUDUL... iii HALAMAN MOTTO... iv LEMBAR PERSETUJUAN... v LEMBAR PENGESAHAN... vi PRAKATA... vii ABSTRACT... ix ABSTRAK... xi DAFTAR ISI... xiii DAFTAR TABEL... xvii DAFTAR GAMBAR... xx DAFTAR GRAFIK... xxi DAFTAR LAMPIRAN... xxii BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Rumusan Masalah... 9 1.3 Tujuan Penelitian... 10 1.4 Manfaat Penelitian... 10 1.4.1 Manfaat Teoritis... 10 1.4.2 Manfaat Praktis... 10 1.5 Ruang Lingkup Penelitian... 11 1.6 Definisi Operasional... 11 BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN HIPOTESIS TINDAKAN 2.1 Kajian Pustaka... 14 2.1.1 Pengertian Keterampilan... 14 2.1.2 Pengertian Papan Bimbingan... 15 2.1.3 Manfaat Papan Bimbingan... 16

2.1.4 Faktor Pendukung Papan Bimbingan... 21 2.1.5 Fungsi Papan Bimbingan... 22 2.1.6 Materi Papan Bimbingan... 24 2.1.7 Layanan Penguasaan Konten... 27 2.1.8 Tujuan Layanan Penguasaan Konten... 28 2.1.9 Komponen Layanan Penguasaan Konten... 30 2.1.10 Pelaksanaan Layanan Penguasaan Konten... 36 2.1.11 Asas Layanan Penguasaan Konten... 41 2.1.12 Materi Layanan Penguasaan Konten... 42 2.1.13 Metode Simulasi... 44 2.1.14 Jenis dan Tujuan Metode Simulasi... 44 2.1.15 Manfaat Metode Simulasi... 48 2.1.16 Karakteristik Metode Simulasi... 49 2.1.17 Meningkatkan Keterampilan Membuat Papan Bimbingan Melalui Layanan Penguasaan Konten Dengan Metode Simulasi... 52 2.2 Kajian Penelitian Sebelumnya... 53 2.3 Kerangka Berpikir... 56 2.4 Hipotesis Tindakan... 59 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian... 60 3.1.1 Setting Penelitian... 60 3.1.2 Karakteristik dan Subjek Penelitian... 61

3.1.3 Teknik Pengambilan Sampel... 62 3.2 Variable Penelitian... 63 3.3 Rancangan Penelitian... 64 3.3.1 Perencanaan (Planning)... 67 3.3.2 Pelaksanaan Tindakan (Action)... 67 3.3.3 Observasi (Observing)... 68 3.3.4 Evaluasi dan Refleksi (Evaluation and Reflection)... 68 3.4 Prosedur Penelitian... 69 3.5 Teknik Pengumpulan Data... 73 3.5.1 Observasi... 73 3.5.2 Wawancara... 76 3.5.3 Dokumentasi... 79 3.5.4 Instrumen Penelitian... 80 3.5.5 Pedoman Observasi... 80 3.5.6 Pedoman Wawancara... 86 3.6 Analisis Data... 97 3.7 Indikator Keberhasilan... 99 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN UJI HIPOTESIS TINDAKAN 4.1 Penelitian Prasiklus... 103 4.2 Penelitian Siklus I... 105 4.2.1 Siklus I Pertemuan 1... 105 4.2.2 Siklus I Pertemuan 2... 115 4.2.3 Siklus I Pertemuan 3... 124

4.3 Penelitian Siklus II... 133 4.3.1 Siklus II Pertemuan 1... 133 4.3.2 Siklus II Pertemuan 2... 143 4.3.3 Siklus II Pertemuan 3... 152 4.4 Kesimpulan... 170 4.5 Uji Hipotesis Tindakan... 170 BAB V PEMBAHASAN 5.1 Pembahasan Hasil Penelitian Siklus I... 174 5.2 Pembahasan Hasil Penelitian Siklus II... 177 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN 6.1 Simpulan... 183 6.2 Saran... 185 DAFTAR PUSTAKA... 186 LAMPIRAN... 189

DAFTAR TABEL Tabel Halaman 2.1 Jadwal Layanan Penguasaan Konten... 43 3.1 Jadwal Kegiatan Penelitian... 61 3.2 Kriteria Penilaian Indikator Keberhasilan Subjek... 100 4.1 Hasil Observasi Siswa Kondisi Siswa... 103 4.2 Jadwal Pelaksanaan Layanan Penguasaan Konten dengan Metode Simulasi Siklus I pada Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus... 106 4.3 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Touch pada Siklus I Pertemuan 1... 108 4.4 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Tech pada Siklus I Pertemuan 1... 110 4.5 Hasil Observasi Peneliti Terhadap Siswa setelah tindakan dalam meningkatkan keterampilan siswa membuat papan bimbingan pada Siklus I Pertemuan 1... 112 4.6 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Touch pada Siklus I Pertemuan 2... 116 4.7 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Tech pada Siklus I Pertemuan 2... 119 4.8 Hasil Observasi Peneliti Terhadap Siswa setelah tindakan dalam meningkatkan keterampilan siswa membuat papan bimbingan pada Siklus I Pertemuan 2... 121 4.9 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Touch pada Siklus I Pertemuan 3... 126

4.10 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Tech pada Siklus I Pertemuan 3... 128 4.11 Hasil Observasi Peneliti Terhadap Siswa setelah tindakan dalam meningkatkan keterampilan siswa membuat papan bimbingan pada Siklus I Pertemuan 3... 130 4.12 Jadwal Pelaksanaan Tindakan Layanan Penguasaan Konten dengan Metode Simulasi Siklus II pada Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus... 134 4.13 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Touch pada Siklus II Pertemuan 1... 136 4.14 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Tech pada Siklus II Pertemuan 1... 138 4.15 Hasil Observasi Peneliti Terhadap Siswa setelah tindakan dalam meningkatkan keterampilan siswa membuat papan bimbingan pada Siklus II Pertemuan 1... 140 4.16 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Touch pada Siklus II Pertemuan 2... 145 4.17 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Tech pada Siklus II Pertemuan 2... 146 4.18 Hasil Observasi Peneliti Terhadap Siswa setelah tindakan dalam meningkatkan keterampilan siswa membuat papan bimbingan pada Siklus II Pertemuan 2... 149 4.19 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Touch pada Siklus II Pertemuan 3... 153 4.20 Hasil Observasi Kolaborator tehadap Peneliti pada Pendekatan High Tech pada Siklus II Pertemuan 3... 155

4.21 Hasil Observasi Peneliti Terhadap Siswa setelah tindakan dalam meningkatkan keterampilan siswa membuat papan bimbingan pada Siklus II Pertemuan 3... 158 4.22 Rekapitulasi Hasil Observasi Kolaborator Aspek High Touch Terhadap Peneliti dalam Kegiatan Layanan Penguasaan Konten dengan Metode Simulasi pada Siswa Siklus I dan Siklus II... 161 4.23 Rekapitulasi Hasil Observasi Kolaborator Aspek High Tech Terhadap Peneliti dalam Kegiatan Layanan Penguasaan Konten dengan Metode Simulasi pada Siswa Siklus I dan Siklus II... 164 4.24 Rekapitulasi Hasil Observasi Peneliti terhadap siswa pada Prasiklus, siklus I dan Siklus II dalam layanan penguasaan konten dengan metode simulasi... 167

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman 2.1 Skema Kerangka Berpikir... 58 3.1 Skema Siklus Penelitian Tindakan Kelas... 67

DAFTAR GRAFIK Grafik Halaman 4.1 Hasil Observasi Peneliti Siklus I Pertemuan 1 Siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Tahun Pelajaran 2016/2017... 114 4.2 Hasil Observasi Peneliti Siklus I Pertemuan 2 Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Tahun Pelajaran 2016/2017... 123 4.3 Hasil Observasi Peneliti Siklus I Pertemuan 3 Siswa kelas VII F SMP 2 Jekulo Tahun Pelajaran 2016/2017... 132 4.4 Hasil Observasi Peneliti Siklus II Pertemuan 1 Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Tahun Pelajaran 2016/2017... 142 4.5 Hasil Observasi Siswa Siklus II Pertemuan 2 Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Tahun Pelajaran 2016/2017... 151 4.6 Hasil Observasi Siswa Siklus II Pertemuan 3 Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Tahun Pelajaran 2016/2017... 160 4.7 Hasil Observasi Siswa Siklus II Pertemuan 3 Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Tahun Pelajaran 2016/2017... 164 4.8 Rekapitulasi Hasil Observasi Kolaborator Aspek High Tech Terhadap Peneliti dalam Kegiatan Layanan Penguasaan Konten dengan Metode Simulasi pada Siswa Siklus I dan Siklus II... 166 4.9 Rekapitulasi Hasil Observasi Peneliti terhadap siswa pada Prasiklus, siklus I dan Siklus II dalam layanan penguasaan konten dengan metode simulasi... 168

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran Halaman 1. Hasil Wawancara Peneliti Terhadap Guru Pembimbing/Guru Bk SMP 2 Jekulo Kudus... 189 2. Rencana Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling Siklus I Pertemuan 1... 191 3. Materi Siklus I Pertemuan 1 Pengertian Papan Bimbingan... 196 4. Lapelprog Pelaksanaan RPL Siklus I Pertemuan 1... 198 5. Rencana Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling Siklus I Pertemuan 2... 201 6. Materi Siklus I Peetemuan 2 Tujuan Membuat Papan Bimbingan... 206 7. Lapelprog Pelaksanaan RPL Siklus I Pertemuan 2... 207 8. Rencana Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling Siklus I Pertemuan 3... 210 9. Materi Siklus I Pertemuan 3 Jenis-Jenis Untuk Membuat Papan Bimbingan... 216 10. Lapelprog Pelaksanaan RPL Siklus: I Pertemuan: 3.... 217 11. Daftar Hadir Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus Siklus I Pertemuan 1,2,3.... 220 12. Rencana Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling Siklus II Pertemuan 1... 222 13. Materi Siklus II Pertemuan 1 Materi Membuat Papan Bimbingan... 227 14. Lapelprog Pelaksanaan RPL Siklus II Pertemuan 1... 233 15. Rencana Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling Siklus II Pertemuan 2... 236 16. Materi Siklus II Pertemuan 2 Cara Membuat Papan Bimbingan... 241 17. Lapelprog Pelaksanaan RPL Siklus II Pertemuan2... 244

18. Rencana Pelaksanaan Layanan Bimbingan dan Konseling Siklus II Pertemuan 3... 247 19. Materi Siklus II Pertemuan 3 Pelaksanaan Membuat Papan Bimbingan.. 252 20. Lapelprog Pelaksanaan RPL Siklus II Pertemuan 3... 253 21. Daftar Hadir Siswa Kelas VII F SMP 2 Jekulo Kudus Siklus II Pertemuan 1,2,3.... 256 22. Foto... 258 23. Surat Ijin Penelitian... 261 24. Surat Hasil Penelitian Dari SMP 2 Jekulo Kudus... 262 25. Surat Pernyataan... 263 26. Surat Keterangan Selesai Bimbingan... 264. 27. Surat Permohonan Ujian Skripsi... 265 28. Riwayat Hidup Penulis... 266