SPESIES TERKAIT EKOLOGI DALAM AKTIVITAS PENANGKAPAN HIU OLEH NELAYAN ARTISANAL TANJUNG LUAR

dokumen-dokumen yang mirip
DRAFT KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 86/KEPMEN-KP/2016 TENTANG PRODUKTIVITAS KAPAL PENANGKAP IKAN

PERIKANAN PANCING TONDA DI PERAIRAN PELABUHAN RATU *)

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

KONDISI DAN PERMASALAHAN INDUSTRI PERIKANAN TANGKAP

ABSTRAK. Kata kunci: Jumlah tangkapan; struktur ukuran; jenis umpan; ikan demersal dan rawai dasar

KEPUTUSAN MENTERI PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 548/MPP/Kep/7/2002 TANGGAL 24 JULI 2002 TENTANG

4 KEADAAN UMUM LOKASI PENELITIAN

I. PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

Studi Tentang Jenis-Jenis Ikan Pelagis Yang Hidup di Perairan Neritik dalam Wilayah Kecamatan Buleleng, Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali.

DRAFT KEPUTUSAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 61/KEPMEN-KP/2014 TENTANG PRODUKTIVITAS KAPAL PENANGKAP IKAN

2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Potensi Pengembangan Usaha Penangkapan Ikan 2.2 Komoditas Hasil Tangkapan Unggulan

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

POTRET PERIKANAN TANGKAP TUNA, CAKALANG DAN LAYANG DI KOTA BITUNG

KARAKTERISTIK PANCING TEGAK YANG DIOPERASIKAN DI PERAIRAN BANGKA BELITUNG

KONDISI PERIKANAN TANGKAP DI WILAYAH PENGELOLAAN PERIKANAN (WPP) INDONESIA. Rinda Noviyanti 1 Universitas Terbuka, Jakarta. rinda@ut.ac.

I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

5 HASIL DAN PEMBAHASAN

UMUR, PERTUMBUHAN DAN MORTALITAS HIU KERTAS (Mustelus manazo, Bleeker 1854) DI TANJUNG LUAR, NUSA TENGGARA BARAT

Inventarisasi Komoditas Unggulan Perikanan tangkap Ikan Laut di Kecamatan Utan Kabupaten Sumbawa Menggunakan Metode Skoring dan Location Quotient (LQ)

Alat bantu Gill net Pengertian Bagian fungsi Pengoperasian

MENGIDENTIFIKASI JENIS-JENIS IKAN TUNA DI LAPANGAN. Jenis-jenis ikan tuna. dan. Jenis-jenis yang serupa tuna ( tuna-like species )

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4 KONDISI UMUM DAERAH PENELITIAN

EVALUASI DAERAH PENANGKAPAN IKAN MELALUI ANALISIS HASIL TANGKAPAN DI PERAIRAN SIBOLGA, SUMATERA UTARA DEYSI OLGA SITANGGANG

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

KEPUTUSAN MENTERI PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN. REPUBLIK INDONESIA NOMOR : 304/MPP/Kep/4/2002 TENTANG PENETAPAN HARGA PATOKAN IKAN

PENGGUNAAN PANCING ULUR (HAND LINE) UNTUK MENANGKAP IKAN PELAGIS BESAR DI PERAIRAN BACAN, HALMAHERA SELATAN

V. KEADAAN UMUM WILAYAH PENELITIAN

Oleh : Rodo Lasniroha, Yuniarti K. Pumpun, Sri Pratiwi S. Dewi. Surat elektronik :

IV. KONDISI UMUM PRODUKSI IKAN LAUT TANGKAPAN DI WILAYAH UTARA JAWA BARAT

Gambar 2. Konstruksi pancing ulur Sumber : Modul Penangkapan Ikan dengan Pancing Ulur

BAB I PENDAHULUAN. di udara, darat, maupun laut. Keanekaragaman hayati juga merujuk pada

JENIS DAN DISTRIBUSI UKURAN IKAN HASIL TANGKAP SAMPINGAN (BY CATCH) RAWAI TUNA YANG DIDARATKAN DI PELABUHAN BENOA BALI

PERBANDINGAN HASIL TANGKAPAN DAN LAJU TANGKAP ARMADA PANCING ULUR YANG BERBASIS DI PPI OEBA, KUPANG

Aspek Biologi Hiu Yang Didaratkan di PPN Brondong Jawa Timur

PENETAPAN HARGA PATOKAN IKAN UNTUK PERHITUNGAN PUNGUTAN HASIL PERIKANAN MENTERI PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN REPUBLIK INDONESIA,

5 KONDISI AKTUAL PENANGANAN DAN MUTU HASIL TANGKAPAN DI PPN PALABUHANRATU

HUBUNGAN ANTARA LOKASI PENJUALAN DAN JUMLAH JENIS IKAN DENGAN VOLUME PENJUALAN PADA PEDAGANG IKAN DI TEMPAT PELELANGAN IKAN KOTA KENDARI

DAFTAR ISI. DAFTAR ISI.. i DAFTAR TABEL iii DAFTAR GAMBAR v DAFTAR LAMPIRAN vii

MENGUAK POTENSI EKOLOGI, SOSIAL, DAN PERIKANAN MALUKU BARAT DAYA: SEBUAH TEMUAN AWAL

SAMBUTAN. Jakarta, Nopember Kepala Pusat Penyuluhan Kelautan dan Perikanan

VII. POTENSI LESTARI SUMBERDAYA PERIKANAN TANGKAP. Fokus utama estimasi potensi sumberdaya perikanan tangkap di perairan

5 HASIL DAN PEMBAHASAN

2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Sumberdaya Perikanan Pelagis

4 KEADAAN UMUM LOKASI PENELITIAN

TROPIK LEVEL PADA DAERAH PENANGKAPAN IKAN YANG MENGGUNAKAN LIGHT FISHING DI PERAIRAN SULAWESI TENGGARA

PENGEMBANGAN TEKNOLOGI PENANGKAPAN IKAN BERBASIS KOMODITAS POTENSIAL DI TELUK LAMPUNG 1

PENGEMBANGAN TEKNOLOGI PENANGKAPAN IKAN BERBASIS KOMODITAS POTENSIAL DI TELUK LAMPUNG

POTENSI PERIKANAN TANGKAP DI KAWASAN KONSERVASI PERAIRAN DAERAH (KKPD) KABUPATEN NATUNA PROVINSI KEPULAUAN RIAU, INDONESIA

4 KEADAAN UMUM PERAIRAN JAKARTA

PENGOPERASIAN ALAT TANGKAP PANCING TONDA DI LAUT BANDA YANG BERBASIS DI KENDARI

KUESIONER AUDIT INTERNAL ATAS PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN VARIABEL INDEPENDEN. Jawaban Kuesioner No SS S R TS STS

PEMBAHASAN 5.1 Tingkat pemanfaatan sumberdaya dan peluang pengembangannya di Maluku

Lampiran 1. Peta Kabupaten Indramayu Provinsi Jawa Barat

Katalog BPS:

4 OTAK IKAN KERAPU 4.1 Pendahuluan

2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Alat Tangkap Cantrang SNI SNI

V. GAMBARAN UMUM PERAIRAN SELAT BALI

I. PENDAHULUAN. Di lain pihak, Dahuri (2004) menyatakan bahwa potensi perikanan tangkap di laut

KEGIATAN PENANGKAPAN IKAN DI PESISIR BARAT SELATAN PULAU KEI KECIL KEPULAUAN KEI MALUKU TENGGARA

5 PEMBAHASAN 5.1 Kondisi Perairan di Kabupaten Barru

ASPEK OPERASIONAL PENANGKAPAN DAN KOMPOSISI JENIS IKAN HASIL TANGKAPAN PANCING ULUR NELAYAN TANJUNG PINANG DI LAUT CINA SELATAN

TEKNOLOGI PENANGKAPAN IKAN TUNA DENGAN ALAT TANGKAP PANCING ULUR DI LAUT BANDA OLEH NELAYAN AMBON (PROVINSI MALUKU)

PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Potensi Terumbu Karang Luwu Timur

I. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

HASIL TANGKAPAN SAMPINGAN (BY CATCH) TUNA LONG LINE DI PERAIRAN LAUT BANDA

DAMPAK EKOLOGIS DAN EKONOMIS KEGIATAN PERIKANAN TANGKAP DI PALABUHANRATU, SUKABUMI, JAWA BARAT ABUDI

2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Unit Penangkapan Bagan

Kekayaan Provinsi Sulawesi Tenggara Bagian Timur: Sebuah Temuan Awal Ekologi, Spesies, dan Perikanan Tahun 2016

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR NELAYAN JAWA TIMUR BULAN JUNI 2013

PERIKANAN PANCING ULUR TUNA DI KEDONGANAN, BALI

IV. KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN

BAB II KAJIAN PUSTAKA

4 HASIL. Gambar 18 Grafik kurva lestari ikan selar. Produksi (ton) Effort (trip) MSY = 5.839,47 R 2 = 0,8993. f opt = ,00 6,000 5,000 4,000

Peneliti pada Balai Penelitian Perikanan Laut, Muara Baru Jakarta 2)

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

VI. HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Tabel 1. Jumlah Armada Penangkapan Ikan Cirebon Tahun Tahun Jumlah Motor

ANALISIS PERANAN SUBSEKTOR PERIKANAN TANGKAP TERHADAP PEMBANGUNAN DAERAH DAN PENENTUAN KOMODITAS HASIL TANGKAPAN UNGGULAN DI KOTA SIBOLGA

2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Sumberdaya Ikan Pelagis

4 HASIL DAN PEMBAHASAN

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Marine Fisheries ISSN Vol. 2, No. 1, Mei 2011 Hal: 19 28

:l I I{ I. rfn. tffi. A R AKAN', O LEHlijl:. D IS E E E N G G. l'ffif "'" l:,.i,','"'''^ fos Consultants, pt ..:,':L


TINJAUAN PUSTAKA. dimana pada daerah ini terjadi pergerakan massa air ke atas

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Produktivitas 2.2 Musim

TERBENTUKNYA DAERAH PENANGKAPAN IKAN DENGAN LIGHT FISHING. ABSTRACT

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Deskripsi Ikan Tuna

1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Ikan Sebelah. Manyung 1 680,00 0,00 232,00 0,00 292,00 385,00 0,00 218,00 0,00 253,00 37,00 0,00 209,00 23,00 314,00 31,00 0,00 32,00 0,00 31,00

KESESUAIAN PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR PULAU ENGGANO UNTUK PARIWISATA DAN PERIKANAN TANGKAP

VIII. KEBIJAKAN PENGELOLAAN HUTAN MANGROVE BERKELANJUTAN Analisis Kebijakan Pengelolaan Hutan Mangrove

BAB II KAJIAN TEORI DAN KERANGKA PEMIKIRAN

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR NELAYAN JAWA TIMUR BULAN SEPTEMBER 2012

SELEKTIVITAS ALAT TANGKAP PURSE SEINE DI PANGKALAN PENDARATAN IKAN (PPI) MUARA ANGKE JAKARTA

Transkripsi:

SPESIES TERKAIT EKOLOGI DALAM AKTIVITAS PENANGKAPAN HIU OLEH NELAYAN ARTISANAL TANJUNG LUAR Agus Arifin Sentosa, Umi Chodrijah & Irwan Jatmiko Dipresentasikan dalam: SIMPOSIUM NASIONAL HIU DAN PARI KE-2 di Jakarta

PENDAHULUAN Indonesia memiliki biodiversitas hinggi yang tinggi Tangkapan Target dan By catch Beberapa jenis statusnya sudah terancam menurut IUCN, dan telah masuk Appendix CITES Komoditas Penting: Eksploitasi PERIKANAN HIU INDONESIA Tujuan: untuk mengetahui spesies terkait ekologi (ERS) yang terdapat pada perikanan hiu oleh nelayan Tanjung Luar Fekunditas rendah, pertumbuhan lambat, umur relatif panjang, resiko kematian tinggi Indonesia termasuk negara penghasil hiu terbesar di dunia keberadaan hiu dan pari dalam suatu ekosistem tentu akan memiliki hubungan ekologi dengan spesies lainnya yang terkait (Ecologically Related Species)

METODE Penelitian dilakukan di TPI Tanjung Luar, Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat selama periode Januari hingga November 2016. Data diperoleh dari tangkapan hiu dan pari beserta hasil tangkapan samping berupa spesies non Elasmobranchii yang didaratkan di Tanjung Luar dengan bantuan tenaga enumerator..

HASIL Spesies terkait ekologis hiu dan pari (Ecologically Related Species/ERS Sharks and Rays) dapat didefinisikan sebagai semua spesies yang hidup, berasosiasi dan berinteraksi secara ekologis dengan jenis hiu dan pari termasuk dan tidak terbatas apakah ERS tersebut berperan sebagai mangsa dan pemangsa serta asosiasinya Sebagian besar hiu dan pari bersifat karnivora hingga predator. Spesies yang terkait secara ekologi (ERS) pada penangkapan hiu dan pari oleh nelayan Tanjung Luar umumnya merupakan jenis-jenis ikan dengan tingkat trofik yang lebih rendah

HASIL sekitar 80,60% jenis-jenis organisme ERS merupakan hewanhewan yang berasosiasi dengan habitat dasar perairan (demersal) sekitar 69,44%% ERS demersal tersebut berasosiasi dengan habitat terumbu karang sekitar 19,40% organisme ERS yang bersifat pelagis dan umumnya tertangkap oleh alat tangkap yang dioperasikan di permukaan perairan seperti rawai dan jaring insang hanyut.

HASIL Beberapa jenis ERS pelagis umumnya termasuk ikan-ikan ekonomis penting seperti ikan tuna like (Auxis rochei, Auxis thazard, Euthynnus affinis), bandeng (Chanos chanos), ikan terbang (Cheilopogon spp., Cypselurus naresii, Cypselurus poecilopterus), lemadang (Coryphaena hippurus), layang (Decapterus spp.), layaran (Istiophorus platypterus), cakalang (Katsuwonus pelamis), cumi-cumi (Loligo spp.), marlin (Makaira indica), kembung (Rastrelliger kanagurta), kenyar (Sarda orientalis), selar (Sardinella spp.), tenggiri (Scomberomorus commersoni, Scomberomorus lineolatus, Scomberomorus spp.), tuna (Thunnus albacares, Thunnus tonggol) dan ikan pedang (Xiphias gladius). Sementara jenis-jenis ERS demersal juga memiliki nilai ekonomis tinggi seperti ikan kerapu (Epinephelus spp.), remang (Gymnothorax spp.), lencam (Lethrinus spp.), kakap (Lutjanus spp.), kurisi (Nemipterus spp.), cumi-cumi, gurita, rajungan,dan lain-lain.

KESIMPULAN Keberadaan spesies yang terkait secara ekologi (ERS) dalam aktivitas penangkapan hiu dan pari oleh nelayan Tanjung Luar terdiri dari jenis ikan dengan tingkat trofik yang lebih rendah dari hiu dengan komposisi 80,60% jenis-jenis ikan demersal, 69,44%% ERS berasosiasi dengan habitat terumbu karang dan 19,40% ERS yang bersifat pelagis.

UCAPAN TERIMA KASIH Tulisan ini merupakan kontribusi dari kegiatan penelitian Penelitian Ecologically Related Species of Sharks and Rays (Kajian Risiko Perikanan Hiu dan Pari), Tahun Anggaran 2016 di Balai Penelitian Pemulihan dan Konservasi Sumber Daya Ikan. Penulis mengucapkan terima kasih kepada seluruh tim penelitian yang telah membantu dalam pelaksanaan survei di lapangan.

Kontak Person Nama Peneliti : Agus Arifin Sentosa, S.Pi Alamat Kantor : Jl. Cilalawi No. 01, Jatiluhur, Purwakarta Jawa Barat 41152 E-mail Kantor : bp2ksi@gmail.com E-mail Pribadi : agusarifinsentosa7@gmail.com