STUDI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA WALI HAKIM (Studi di Kantor Urusan Agama (KUA) Kec. Tahunan, Kab. Jepara)

dokumen-dokumen yang mirip
ا ل م ش ق ة ت ج ل ب الت ي س ي ر

NOTA PERSETUJUAN PEMBIMBING

ANALISIS TERHADAP PRAKTEK PERALIHAN WALI NASAB KE WALI HAKIM

NOTA PERSETUJUAN PEMBIMBING

STUDI ANALISIS PEMAKSAAN MENIKAH MENURUT HUKUM ISLAM

NOTA PEMBIMBING. Saifurrohman, S. Ag, M. Pd

ANALISIS TERHADAP PERNIKAHAN DENGAN MEMALSUKAN IDENTITAS WALI NIKAH. (Studi Kasus di KUA Kec. Tayu Kab. Pati)

PROGRAM STUDI AL-AHWAL AL-SYAKHSHIYYAH (AS)

STUDI ANALISIS TENTANG ZAKAT KEPADA KIAI DALAM PERSPEKTIF FIQH DAN UU. No. 23 TAHUN 2011 TENTANG PENGELOLAAN ZAKAT

FAKULTAS SYARI AH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2012

STUDI ANALISIS PENDAPAT AHMAD HASSAN TENTANG KEBOLEHAN MENIKAH TANPA WALI DAN RELEVANSINYA DENGAN PEMIKIRAN MADZHAB HANAFI

PERSETUJUAN. Yang bertanda tangan dibawah ini menyatakan telah menyetujui skripsi saudara : NIM : : Syari ah dan Ilmu Hukum

FAKULTAS SYARI AH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2010

ANALISIS JUAL BELI KOTORAN HEWAN MENURUT HUKUM ISLAM

PERNYATAAN KEASLIAN. Dengan penuh kejujuran dan tanggung jawab, saya:

PENGARUH NISBAH BAGI HASIL PEMBIAYAAN TERHADAP VOLUME PEMBIAYAAN MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH. (Studi Kasus Pada Bank Syariah Mandiri Tahun )

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK PENGURANGAN TAKARAN DALAM JUAL BELI BENSIN ECERAN DI JALAN MEDOHO RAYA KELURAHAN SAMBIREJO SEMARANG

PENDAPAT ULAMA DI DESA BOJA TERHADAP PENGUCAPAN TALAK DI LUAR PENGADILAN

PERAN DEPARTEMEN QUALITY CONTROL DALAM STANDARISASI BAHAN BAKU PT. PURA BARUTAMA UNIT OFFSET

JURUSAN AHWAL AL SYAKHSHIYYAH FAKULTAS SYARI'AH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG

ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK JUAL BELI ES BALOK UNTUK KONSUMSI (Studi Kasus di Kota Semarang) SKRIPSI

ZAKIYAH SALSABILA

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PROBLEMATIKA ZIARAH KUBUR BAGI WANITA. (Studi kasus pada Makam Sultan Hadlirin Mantingan Tahunan Jepara)

STUDI MANAJEMEN MUTU PENGAWAS PENDIDIKAN AGAMA ISLAM ROUDLOTUL ATHFAL/MADRASAH IBTIDAIYAH DI KABUPATEN BATANG

TAKHRIJ HADITS NOMOR 2018 TENTANG TALAK DALAM KITAB SUNAN IBNU MAJAH

ANALISIS TINGGINYABIAYA PELAKSANAAN PERNIKAHAN DI LUAR KUA PASCA BERLAKUNYA PP NO. 48 TAHUN 2014

PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU PAI SMA NEGERI SE-KOTA SEMARANG

Skripsi. Disusun untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 dalam Ilmu Syari ah. Oleh :

MODEL BIMBINGAN DAN KONSELING KENAKALAN REMAJA DI SMA NEGERI 8 SEMARANG

PERAN KOPERASI DALAM MENGATUR CASH FLOW PARA SANTRI SKRIPSI

BERSETUBUH SEBAGAI HAK SUAMI DALAM PERKAWINAN MENURUT IMAM MUHAMMAD BIN IDRIS AL SYAFI I

ANALISIS PERBANDINGAN RISIKO DAN RETURN SAHAM JAKARTA ISLAMIC INDEX DAN LQ 45 PERIODE JANUARI FEBRUARI 2013 SKRIPSI

ANALISIS PRODUK PENGHIMPUNAN DANA TABUNGAN TAHARAH DI BPRS PNM BINAMA SEMARANG

PENGARUH KEDISIPLINAN GURU PAI DAN PIMPINAN SEKOLAH TERHADAP HASIL BELAJAR PAI PADA SMP DI KABUPATEN JEPARA

STUDI ANALISIS PENDAPAT MADZHAB SYIAH IMAMIYYAH TENTANG DUA ORANG SAKSI SEBAGAI SYARAT SAH JATUHNYA TALAK SKRIPSI

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENERAPAN RETRIBUSI PASAR SECARA BULANAN DAN PELAYANANNYA DALAM PERSPEKTIF ISLAM. (Studi Kasus Dinas Pasar Jember Kudus)

PENGETAHUAN DAN SIKAP SISWA TERHADAP AKHLAK PENGGUNAAN HANDPHONE (STUDI KASUS PADA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 SEDAYU DAN SMK MUHAMMADIYAH 2 MOYUDAN)

SKRIPSI Disusun untuk Melengkapi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 Dalam Ilmu Tarbiyah.

PERANAN ORANG TUA DALAM MEMBINA KECERDASAN SPIRITUAL ANAK DALAM KELUARGA DI KELURAHAN SUGIHWARAS KECAMATAN PEKALONGAN TIMUR KOTA PEKALONGAN

MEKANISME PEMBIAYAAN DALAM AKAD MURABAHAH SEBAGAI PRODUK UNGGULAN DI PT. BPRS SURIYAH CABANG SEMARANG

MANAJEMEN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (Studi Komparatif SMP N 2 Rembang dengan SMP N 1 Lasem

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP JUAL BELI CHIP DALAM GAME POKER ONLINE

EKONOMI ISLAM FAKULTAS SYARIAH ISTITUT AGAMA ASLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG

PEMBERIAN MAHAR DENGAN CARA MEMINJAM DARI PIHAK CALON ISTRI (Studi Kasus di Desa Tlogorejo Kecamatan Karangawen Kabupaten Demak)

TINJAUAN HUKUM ISLAM TENTANG AHLI WARIS BEDA AGAMA (Analisis terhadap Putusan Mahkamah Agung RI Nomor 16K/AG/2010)

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Dalam Ilmu-Ilmu Syari ah

MEKANISME PRODUK SURBAN (SIMPANAN QURBAN) DI BMT HARAPAN UMMAT KUDUS

PENGARUH HARGA, PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA TOKO OLI SUMBER REJEKI SUKOHARJO SKRIPSI

PERNYATAAN. Tugas Akhir yang berjudul MEKANISME PENYELESAIAN PEMBIAYAAN BERMASALAH PADA PRODUK MUDHARABAH

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 (S1) Dalam Ilmu Ekonomi Islam. Oleh:

ANALISIS PENDAPAT MUHAMMAD BIN IDRIS AL SYAFI I TENTANG HIBAH DAPAT DIPERHITUNGKAN SEBAGAI WARISAN

AKIBAT HUKUM PENGABAIAN NAFKAH TERHADAP ISTRI MENURUT UNDANG-UNDANG PERKAWINAN NO. 1 TAHUN 1974 DAN HUKUM ISLAM SKRIPSI

ANALISIS PENERAPAN PEMBIAYAAN DENGAN AKAD QARDHUL HASAN DI BMT BISMILLAH KANTOR CABANG NGADIREJO TEMANGGUNG

OPTIMALISASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA SISWA DI MAN KENDAL

MAHRUS NIM

PROSEDUR PEMBUKAAN SAMPAI DENGAN PENUTUPAN DAN PERHITUNGAN BAGI HASIL PADA TABUNGAN HARIAN MUDHARABAH DI BPRS PNM BINAMA SEMARANG

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PENGALIHAN TANGGUNG JAWAB ATAS RISIKO PEMBIAYAAN MACET DI KJKS BMT AL-FATH PATI. Dalam Ilmu Syariah dan Hukum.

PERAN BADAN PENASEHAT PEMBINAAN DAN PELESTARIAN PERKAWINAN (BP4) KEMENTERIAN AGAMA KAB. SEMARANG DALAM MEMBENTUK KELUARGA SAKINAH

PENDIDIKAN KEPRIBADIAN MELALUI ILMU BELADIRI PENCAK SILAT

IMPLEMENTASI PERMA NO.1 TAHUN 2008 TENTANG PROSEDUR MEDIASI DI PENGADILAN DALAM PERKARA PERCERAIAN. (STUDI DI PENGADILAN AGAMA KOTA SEMARANG)

OPTIMALISASI PENGELOLAAN MOVING CLASS DI SMA SEMESTA SEMARANG (STUDI FUNGSI PENGELOLAAN KELAS)

SISTEM PERMODALAN BANK SYARIAH DI PT. BPRS BEN SALAMAH ABADI PURWODADI

IMPLEMENTASI GUSJIGANG DALAM MEMBENTUK JIWA ENTREPRENEUR (STUDI KASUS PADA SANTRI PUTRA DEWASA DI PONDOK TAHFIDH YANBU UL QUR AN KUDUS)

PENGARUH BIMBINGAN KEAGAMAAN ORANG TUA TERHADAP AKHLAK SISWA KELAS X SMA N 1 PEGANDON KAB.KENDAL TAHUN PELAJARAN

ANALISIS PERILAKU KONSUMEN MUSLIM DALAM HAL TREND JILBAB PERSPEKTIF TEORI KONSUMSI ISLAM

ANALISIS FRANCHISE FEE DAN ROYALTY FEE PADA BISNIS WARALABA

POLIGAMI DIBAWAH TANGAN DAN DAMPAKNYA TERHADAP TANGGUNG JAWAB SUAMI PADA KELUARGA DI DESA SUKA MULYA KECAMATAN BANGKINANG KABUPATEN KAMPAR SKRIPSI

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

STUDI TENTANG MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA DAN PERANANNYA DALAM MENINGKATAN MUTU GURU DI MTS NEGERI JEKETRO KABUPATEN GROBOGAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Melengkapi Sebagai Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Sya riah (S.Sy) MUHAMMAD HARIS NIM

NILAI-NILAI PENDIDIKAN KARAKTER PADA MATERI AJAR BAHASA INDONESIA UNTUK SMP KELAS VIII TERBITAN ERLANGGA SKRIPSI

STUDI ANALISIS TERHADAP FATWA PENGHARAMAN ROKOK DALAM TAREKAT AL-IDRISIYYAH INDONESIA

ANALISIS PELAKSANAAN PROGRAM PRE SERVICE EDUCATION

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh : YUNI NIM.

PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN KHIYAR DAN GARANSI PADA PRODUK ELEKTRONIK (STUDI KASUS DI SERVICE CENTER LENOVO, SEMARANG )

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP STATUS UANG MUKA DALAM PERJANJIAN PESANAN CATERING YANG DIBATALKAN (Studi Kasus di Saras Catering Semarang) SKRIPSI

ANALISIS RESPON NASABAH NON-MUSLIM MENGENAI PRODUK PERBANKAN SYARI AH PADA BANK MUAMALAT KCP KUDUS. (Studi Pada Bank Muamalat KCP Kudus) SKRIPSI

ANALISIS PENERAPAN FATWA NOMOR 86/DSN-MUI/XII/2012 TENTANG HADIAH DALAM PENGHIMPUNAN DANA LEMBAGA KEUANGAN SYARI AH DI KJKS BINAMA SEMARANG

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam dalam Ilmu Pendidikan Agama Islam

ANALISIS SISTEM AKUNTANSI PEMBELIAN AKTIVA TETAP DI SMAN 1 WELAHAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam Program Strata I (S1) Dalam Ilmu Tarbiyah

ANALISIS FAKTOR EKONOMI SEBAGAI PENYEBAB TERJADINYA PERCERAIAN DI PENGADILAN AGAMA DEMAK TAHUN 2015

Aida Hanifaturrosida NIM :

SURAT PERNYATAAN. Sayabersediamenerimasanksidarifakultasapabiladikemudianhariditemukan ketidakbenarandaripernyataanini. Jepara, 19 Maret 2015 Penulis

TINJAUAN USHULIYAH TERHADAP STATUS ANAK LUAR KAWIN. (Studi Putusan MK Nomor 46/PUU-VIII/2010)

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH DALAM MENGAMBIL PEMBIAYAAN MURABAHAH PADA BMT AMANAH SARIHARJO NGAGLIK SLEMAN YOGYAKARTA TAHUN

METODE FULL COSTING DALAM PENETAPAN HARGA JUAL PADA USAHA KERUPUK RAMBAK DWIJOYO DESA PENANGGULAN KECAMATAN PEGANDON KABUPATEN KENDAL

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PENIPUAN DAN MANIPULASI PASAR DI PASAR MODAL

PRAKTEK HUTANG PIUTANG PUPUK DI LINGKUNGAN PETANI TEBU DESA BOTO KECAMATAN JAKEN KABUPATEN PATI SKRIPSI

ANALISIS PENERAPAN SISTEM BAGI HASIL DALAM PEMBIAYAAN MUDHARABAH DI KOPERASI JASA KEUANGAN SYARIAH (KJKS) CEMERLANG WELERI KENDAL

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Tugas dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Dalam Ilmu Pendidikan Matematika. Oleh :

PENGARUH ETIKA BISNIS ISLAMI TERHADAP TINGKAT KUANTITAS PENJUALAN PRODUK PADA PERUSAHAAN AIR MINUM PT.BUYA BAROKAH KUDUS

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN STRATEGI GROUP INVESTIGATION DALAM PEMBELAJARAN FIQIH KELAS VII A DI MTs NEGERI PLANJAN TAHUN AJARAN 2014/2015

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) Jurusan Manajemen Dakwah (MD)

KOMPETENSI GURU AL-QUR AN HADITS DALAM EVALUASI HASIL BELAJAR SISWA KELAS VIII SEMESTER GASAL. TAHUN PELAJARAN 2013 ( SMP Muhammadiyah 5 Surakarta )

SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S1) Dalam Ilmu Tarbiyah

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS LAYANAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN

STUDI ANALISIS FATWA MUI TENTANG DIHARAMKANNYA DOA BERSAMA MUSLIM DAN NON MUSLIM

ANALISIS PERILAKU MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UMS DALAM PEMBELIAN HELM INK

UPAYA MENGATASI KESULITAN BELAJAR ANAK PADA HAFALAN SURAT PENDEK MELALUI METODE SMALL GROUP DISCUSSION

Transkripsi:

STUDI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA WALI HAKIM (Studi di Kantor Urusan Agama (KUA) Kec. Tahunan, Kab. Jepara) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana (S-1) Dalam Ilmu Syari ah Di Susun Oleh : LULUK IFAH AGUSTINA NIM:1210032 FAKULTAS SYARI AH DAN HUKUM UNIVERSITAS ISLAM NAHDLATUL ULAMA (UNISNU) JEPARA 2015 i

NOTA PERSETUJUAN PEMBIMBING Lamp. : 4 (empat) eks. Hal : Naskah Skripsi An. Sdri. Luluk Ifah Agustina Kepada Yth. Bapak Dekan Fakultas Syari ah dan Hukum UNISNU Jepara Di-tempat. Assalamu alaikum Wr. Wb. Setelah saya meneliti dan mengadakan perbaikan seperlunya, bersama ini saya kirim naskah skripsi Saudari : Nama : Luluk Ifah Agustina NIM : 1210032 Judul : Studi Analisis Faktor-Faktor Penyebab Terjadinya Wali Hakim (Studi di Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Tahunan, Kabutaten. Jepara) Dengan ini saya mohon kiranya skripsi Saudara tersebut dapat segera dimunaqosyahkan. Demikian harap menjadikan maklum. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Jepara, 14 Maret 2015 Pembimbing, ii Drs. H. A. Barowi, TM., M.Ag

PERYATAAN KEASLIAN Dengan penuh kejujuran dan tanggungjawab, saya LULUK IFAH AGUSTINA NIM : 1210032, menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi ini : 1. Seluruhnya merupakan karya saya sendiri dan belum pernah diterbitkan dalam bentuk dan untuk keperluan apapun. 2. Tidak berisi materi yang pernah ditulis oleh orang lain kecuali informasi yang terdapat dalam refrensi yang dijadikan rujukan dalam penulisan skripsi ini. Saya bersedia menerima sanksi dari fakultas apabila di kemudian hari ditemukan ketidak benaran dari pernyataan ini. Jepara, 14 Maret 2015 Deklarator, Luluk Iffah Agustina NIM: 1210032 iii

MOTTO Wanita Saleh adalah Sebaik-baik Harta Benda Dunia Dari Abdullah bin Amr bahwa Rasulullah saw. Bersabda : Dunia itu adalah harta benda, dan sebaik-baik harta benda ialah wanita yang saleh. (HR Muslim). Apabila wanita saleh merupakan harta benda dunia yang terbaik bagi laki-laki, maka laki-laki yang saleh juga merupakan harta benda yang terbaik bagi wanita. 1 1 Abdul Halim dan Abu Suqqah, Kebebasan Wanita, (Jakarta: Gema Insani Press, 1999), Cet. 2, hal. 20. iv

PERSEMBAHAN Skripsi ini penulis persembakan kepada: Kepada Bapak dan ibunda tercinta yang selalu ada dan senantiasa mendidik, membesarkanku hingga detik ini dengan segenap nasehatnasehatnya dan iringan doanya. Kepada Kakak-kakakku dan adikku tersayang, serta keluarga besarku yang selalu memberikan motivasi, semangat dan dukungannya sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini. Kepada Keponakan-keponakanku (Daffa, Hanum, Icha ) yang selalu membuatku ceria dan jengkel untuk menghiburku semoga kelak menjadi anak yang shaleh shalehah. Kepada sahabat-sahabatku (Anisatin Nadliroh, Isniatul Urfiyah Mustarikhatun, Aliyatar Ridloah, Latifatul Munawaroh Ega Ermawatus Sa adah dan Adeku Inah yang selalu hadir dikala susah maupun senang dengan segenap perhatiannya serta rasa kebersamaan. Kepada teman-temanku pondok (Al-qonitat Miftahun Najah) tahunan jepara, tempatku berbagi yang memberikan berbagai ilmu dan pengalaman, belajar bareng disaat susah maupun senang dengan penuh canda tawa serta rasa kebersamaan. Kepada teman-teman seperjuanganku Fakultas Syari ah UNISNU Jepara angkatan 2010 dan keluarga besar Fakultas Syari ah. Kepada teman-teman disemua lingkup organisasi UNISNU Jepara yang telah memberikan banyak pengalaman, mental dan wawasannya. Almamater Universitas Islam Nahdlatul Ulama (UNISNU) Jepara serta Fakultas Syari ah Prodi Ahwal al-syakhshiyyah dan Ilmu Hukum yang telah mendidik, membimbingku, dan mengarahkanku selama ini, terima kasih dan semoga tetap sukses selalu kedepannya. v

KATA PENGANTAR Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT, tuhan semesta alam yang telah melimpahkan rahmat, taufik hidayah serta inayah-nya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini, tidak lepas dari tuntunan dan bimbingan-nya. Shalawat serta salam semoga senantiasa tercurahkan baginda besar Nabi Muhammad SAW beserta keluarga, shahabat dan pengikutnya, atas jasa dan perjuangan besar beliau penulis dapat menikmati Skripsi yang berjudul: Studi Analisis Faktor-Faktor Penyebab Terjadinya Wali Hakim (Studi di Kantor Urusan Agama (KUA) Kec. Tahunan, Kab. Jepara), ini disusun guna memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar sarjana al-ahwal al-syakhshiyyah (S.1) fakultas Syari ah Universitas Islam Nahdlatul Ulama (UNISNU) Jepara. Dalam penyusunan skripsi ini penulis banyak mendapatkan bimbingan dan saran-saran dari berbagai pihak sehingga penyusunan skripsi ini dapat terealisasikan. Untuk itu penulis menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya kepada yang terhormat: 1. Bapak Prof. Dr. KH. Muhtarom HM, selaku Rektor UNISNU Jepara, yang telah merestui pembahasan skripsi ini. 2. Bapak Drs. KH. Ahmad Barowi, TM. M. Ag, selaku Dekan Fakultas Syari ah UNISNU Jepara, yang telah memberikan kesempatan kepada vi

penulis untuk mengadakan penulisan penelitian skripsi ini, dan selaku pembimbing skripsi yang telah berkenan meluangkan waktu, pikiran serta tenaganya demi pengarahkan untuk menyelesaikan skripsi ini. 3. Bapak Hudi, S.HI., M.SI, selaku Ketua Prodi Fakultas Syari ah yang senantiasa memberi kemudahan kapada penulis dalam pelaksanaan skripsi ini. 4. Seluruh dosen Fakultas Syari ah UNISNU Jepara yang telah mendidik dan mengarahkan kepada penulis dalam menekuni ilmu-ilmu keislaman. 5. Segenap staff akademika Fakultas Syari ah serta staff perpustakaan UNISNU Jepara yang turut pula membantu penulis sehingga menjadikan lancarnya penulisan skripsi. 6. Kepala KUA Tahunan beserta staff-staffnya yang telah memberikan datadata yang diperlukan serta arahannya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 7. Semua guru-guru penulis wabilkhusus KH. Masyhudi Nadlif pengasuh pondok pesantren Miftahunnajah Tahunan Pekeng Jepara yang begitu tulus ikhlas membimbing penulis dalam mengarungi ilmu-ilmu agama. 8. Ayahanda Abdul Jalal dan ibunda tercinta Aisyah yang senantiasa mengalirkan doa dan dukungannya baik moril, materiil maupun spiritual yang tulus ikhlas tiada duanya sehingga penyusunan skripsi ini dapat terealisasikan. vii

9. Seseorang yang selalu dekat dihati, yang selalu memberikan motivasi, semangat dan bantuannya serta selalu sabar selama ini, terima kasih atas semua yang engkau berikan. 10. Kakak-kakakku dan adekku yang selalu menginspirasi disetiap langkahku. 11. Para sahabat dan juga seluruh teman-teman Fakultas Syari ah dan Ilmu Hukum UNISNU Jepara. maupun pondok pesantren, terima kasih atas solidaritas dan kebersamaannya. 12. Dan semua pihak yang telah membantu penulis dalam proses penyusunan skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Penulis tidak dapat membalas budi baik mereka, kecuali dengan penyusun doa semoga Allah SWT membalas budi baik beliau sebagai amal shaleh amin ya rabbal alamiin. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kata sempurna, maka penulis mohon maaf dan mengharap kritik dan saran serta tegur sapa selalu yang penulis harapkan. Akhir kata semoga tulisan yang sederhana ini dapat bermanfaat bagi penulis sendiri serta pembaca yang budiman. Jepara, 14 Maret 2015 Penulis, Luluk Iffah Agustina viii NIM: 1210032

ABSTRAK Luluk Iffah Agustina (NIM: 1210032). Studi Analisis Faktor-Faktor Penyebab Terjadinya Wali Hakim.(Studi di Kantor Urusan Agama (KUA) Kec. Tahunan, Kab. Jepara). Skripsi. Fakultas Syari ah Universitas Islam Nahdlatul Ulama (UNISNU) Jepara, 2015. Nikah atau perkawinan merupakan suatu hal yang sangat penting dan mulia, demi terwujudnya suatu rumah tangga yang teratur, harmonis, sejahtera dan sesuai dengan syari at Agama, serta menjaga keturunan. Untuk dapat melaksanakan perkawinan tersebut harus dipenuhi semua syarat-syarat sahnya perkawinan bagi calon mempelai laki-laki maupun perempuan, salah satu syarat perkawinan yaitu adanya wali nikah bagi calon mempelai perempuan. Kedudukan wali nikah sangat penting sebagaimana diketahui bahwa yang berhak menjadi wali nikah terhadap seorang wanita adalah wali nasab. Adapun perumusan masalah dari penelitian ini adalah 1.Apakah faktorfaktor yang menyebabkan terjadinya perkawinan melalui wali hakim. 2.Bagaimanakah pendapat para ulama tentang wali hakim sebagai wali nikah di KUA Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara. Metode Penelitian ini menggunakan Penelitian Kualitatif yang bertujuan untuk memahami fenomena yang dialami oleh subjek penelitian secara holistik, dan dengan cara deskriptif dalam bentuk kata-kata dan bahasa dengan memanfaatkan berbagai metode alamiah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor-faktor penyebab pelaksanaan perkawinan melalui wali hakim di KUA Kecamatan Tahunan Kabupaten Jepara adalah urutan walinya habis, wali mafqud atau wali ghaib, anak luar kawin, dan wali adhal atau enggan namun setelah dilakukan penelitian di KUA Kecamatan Tahunan faktor yang ditemukan adalah faktor urutan walinya habis dan wali ghoib atau walinya tidak diketahui keberadaannya. Pendapat ulama tentang wali hakim ix

sebagai wali nikah di KUA Kecamatan Tahunan Kabupaten Jepara yaitu dibolehkan nikah dengan menggunakan wali hakim dikarenakan perempuan yang nikah tanpa izin walinya, maka nikahnya tidak sah. Apabila (si gadis dengan walinya) berselisih, maka penguasa (hakim) dapat menjadi wali bagi wanita yang tidak mempunyai wali. Berdasarkan hasil dari penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan wawasan khazanah keilmuan bagi para mahasiswa pada khususnya dan umumnya bagi para pembaca, para peneliti dan semua pihak yang membutuhkan dilingkungan Fakultas Syariah Universitas Islam Nahdlatul Ulama (UNISNU) JEPARA. Kata Kunci: Studi, Analisis, Wali Hakim. x

DAFTAR ISI Halaman Judul... i Halaman Pengesahan... ii Halaman Nota Persetujuan Pembimbing... iii Halaman Pernyataan... iv Halaman Motto... v Halaman Persembahan... vi Halaman Kata Pengantar... vii Halaman Abstrak... viii Halaman Daftar Isi... ix BAB I: Pendahuluan A. Latar Belakang Masalah. 7 B. Penegasan Judul.......... 8 C. Rumusan Masalah........ 9 D. Tujuan Penelitian..... 10 E. Manfaat Penelitian.... 10 xi

F. Telaah Pustaka........ 11 G. Metode Penelitian. 12 H. Sistematika Penulisan Skripsi....... 15 BAB II: Landasan teori A. Pengertian Wali... 17 B. Dasar Hukum Wali dalam Pernikahan....... 20 C. Rukun dan Syarat Wali...... 22 D. Macam-macam Wali Nikah.... 23 E. Wali Hakim sebagai Wali Nikah......... 31 BAB III: Faktor-Faktor Terjadinya Wali Hakim A. Faktor-Faktor Penyebab Terjadinya Wali Hakim di KUA Kecamatan Tahunan Tahun 2010-2013... 34 B. Prosedur Pelaksanaan Wali Hakim Sebagai Wali Nikah di KUA Kecamatan Tahunan Tahun 2010-2013...... 43 BAB IV: Kajian Faktor Penyebab Terjadinya Wali Hakim A. Analisa Terjadinya Wali Nikah dalam Kasus Wali Hakim di KUA Kecamatan Tahunan.... 46 B. Analisa Pendapat Ulama Tentang Wali Hakim Sebagai Wali Nikah di KUA Kecamatan Tahunan... 50 xii

BAB V: Kesimpulan: A. Kesimpulan..... 57 B. Saran... 58 C. Penutup....... 60 Daftar Pustaka Lampiran Lampiran xiii