ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK JUAL BELI ES BALOK UNTUK KONSUMSI (Studi Kasus di Kota Semarang) SKRIPSI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK JUAL BELI ES BALOK UNTUK KONSUMSI (Studi Kasus di Kota Semarang) SKRIPSI"

Transkripsi

1 ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK JUAL BELI ES BALOK UNTUK KONSUMSI (Studi Kasus di Kota Semarang) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu ( SI ) Dalam Ilmu Syari ah Oleh : AGUS RIYANTO NIM: FAKULTAS SYARI AH UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG 2014 i

2 Drs. Sahidin, M.Si. Jalan Merdeka Utara I/B.9 Ngaliyan Semarang H. Suwanto, S.Ag, M.M. Ds. Troso RT 06/1 Pecangaan Jepara PERSETUJUAN PEMBIMBING Lamp : 4 (empat) eksemplar Hal : Naskah Skripsi An. Sdr. Agus Riyanto Assalamu'alaikum Wr.Wb. Kepada Yth. Dekan Fakultas Syari ah UIN Walisongo di Semarang Setelah saya meneliti dan mengadakan perbaikan seperlunya bersama ini saya kirim naskah skripsi Saudara Nama : Agus Riyanto NIM : Jurusan : Muamalah Judul Skripsi : ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK JUAL BELI ES BALOK UNTUK KOMSUMSI (Studi Kasus Di Kota Semarang) Dengan ini saya mohon kiranya skripsi Saudara tersebut dapat segera dimunaqasyahkan. Demikian atas perhatiannya, harap menjadi maklum adanya dan kami ucapkan terima kasih. Wassalamu'alaikum Wr.Wb. Pembimbing I, Semarang, 19 November 2014 Pembimbing II Drs. Sahidin, M.Si. H. Suwanto, S.Ag, M.M. NIP NIP ii ii

3 iii iii

4 MOTTO Hai sekalian manusia, makanlah yang halal lagi baik dari apa yang terdapat di bumi, dan janganlah kamu mengikuti langkah-langkah syaitan; karena Sesungguhnya syaitan itu adalah musuh yang nyata bagimu. ( QS. Al- Baqarah: 168) iv

5 PERSEMBAHAN Puji Syukur kehadirat Illahi Rabbi yang telah mencurahkan segala rahmat dan hidayah-nya kepada saya sehingga saya mampu menyelesaikan karya ilmiah ini. Saya persembahkan skripsi ini untuk orang-orang yang sangat saya sayangi: Untuk Ayah dan Ibu saya tercinta yang telah membantu dan mendukung sepenuhnya putranya ini dalam setiap langkah dalam hidup. Yang tidak pernah lelah mendo akan yang terbaik untuk putranya. Yang tidak pernah bosan memberi semangat pada saya. Terima kasih banyak saya sampaikan kepada orang tua saya yang selama ini selalu menjadi matahari yang senantiasa menyinari hidup saya. Untuk saudara-saudara saya yang saya sayangi: Siti Harwati, M. Said, Sutrisno, Rosikin, M. Asrul Sani, Duwi Lestari, Abdurrohma, Bastomi, Nurul Khafifah yang senantiasa mendoakan dan memberi warna di setiap hari dalam hidup saya. Karya tulis ini semoga menjadi inspirasi untuk kalian semua agar semakin beriman dan tetap semangat dalam menjalani hidup ini. Tidak lupa skripsi ini juga saya persembahkan untuk teman sekaligus sahabat terbaik dan tersayang saya yaitu Zullfa yang selalu berusaha meluangkan waktu, tenaga, dan pikirannya untuk membantu saya dalam proses pembuatan skripsi ini. Setulus hati saya sampaikan terima kasih untukmu. v

6 DEKLARASI Dengan penuh kejujuran dan tanggung jawab, penulis menyatakan bahwa skripsi ini tidak berisi materi yang telah pernah ditulis oleh orang lain atau diterbitkan. Demikian juga skripsi ini tidak berisi satupun pemikiran-pemikiran orang lain, kecuali informasi yang terdapat dalam referensi yang dijadikan bahan rujukan. Semarang, 17 November 2014 Deklarator, Agus Riyanto Nim vi v

7 ABSTRAK Pada umumnya es balok merupakan salah satu bahan yang digunakan untuk mengawetkan ikan dan daging. Namun, kenyataannya di Kota Semarang es balok tidak hanya digunakan sebagai pengawet ikan, melainkan juga digunakan sebagai bahan pendingin minuman. Es balok banyak yang digunakan untuk konsumsi padahal es balok biasanya dibuat dengan air mentah dan proses distribusinya tidak menggunakan kemasan yang higenis. Dengan demikian, es balok tidak memenuhi syarat sebagai makanan atau minuman layak konsumsi. Dalam penelitian ini terdapat dua hal yang menjadi permasalahan, yaitu: pertama, bagaimana perspektif hukum Islam terhadap praktek jual beli es balok di Kota Semarang; kedua, bagaimana perspektif hukum Islam terhadap praktek jual beli es balok untuk konsumsi di Kota Semarang. Penelitian ini mempunyai dua tujuan utama, yaitu: pertama, untuk mengetahui praktek jual beli es balok di Kota Semarang apabila dianalisis menggunakan hukum Islam, kedua, untuk mengetahui praktek jual beli es balok untuk konsumsi di Kota Semarang apabila dianalisis menggunakan hukum Islam. Untuk menjawab permasalahan tersebut, penulis menggunakan tiga metode pengumpulan data yaitu metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Data-data yang terkumpul berupa data primer dan sekunder lalu dianalisis menggunakan metode deskriptif normatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara umum praktek jual beli es balok merupakan jual beli yang sah menurut hukum Islam karena telah memenuhi rukun dan syarat sahnya jual beli. Begitu juga halnya praktek jual beli es balok untuk konsumsi, menurut hukum Islam merupakan jual beli yang sah dan diperbolehkan. Hal tersebut karena jual beli es balok untuk konsumsi telah memenuhi rukun dan syarat sahnya jual beli. Selain itu, pencemaran yang diakibatkan oleh bakteri E. coli tidak berdampak langsung pada kesehatan seseorang karena hal tersebut dapat dihindari apabila seseorang mempunyai sistem kekebalan tubuh yang kuat atau dalam kondisi tubuh yang sehat dan belum adanya peraturan dari Balai besar Pengawas Obat dan Makanan Kota Semarang yang menyatakan bahwa es balok dilarang untuk dikonsumsi. vii vii

8 KATA PENGANTAR Assalamu alaikum wr.wb Segala puji dan syukur senantiasa penulis panjatkan khadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, taufik dan hidayahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini sebagai syarat guna memperoleh gelar Sarjana Hukum Islam pada fakultas Syari ah IAIN Walisongo Semarang. Sholawat dan salam semoga tetap terlimpah kepada Nabi agung Muhammad SAW dan semoga kita termasuk golongan orang yang mendapat syafa atnya sampai akhir masa. Berkat taufiq, hidayah dan inayah-nya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul: Analisis Hukum Islam Terhadap Praktek Jual Beli Es Balok Untuk Konsumsi (Studi Kasus di Kota Semarang) sebagai suatu persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum Islam pada fakultas Syari ah IAIN Walisongo Semarang. Skripsi ini tidak akan terwujud kehadapan pembaca sekalian tanpa konstribusi dan bantuan dari banyak pihak dan pada kesempatan ini dengan perasaan tulus penulis sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang memberi dorongan dan bantuannya, baik berupa materiil, saran, nasehat dan bimbingannya yang bermanfaat bagi penulisan skripsi ini. Pernyataan terima kasih yang sangat dalam penulis sampaikan kepada yang terhormat: 1. Prof. Dr. H. Muhibin, M.Ag. sebagai rektor UIN Walisongo Semarang. 2. Dr. H. A. Arif Junaidi, M.Ag, sebagai dekan fakultas Syari ah UIN Walisongo Semarang. 3. Drs. Sahidin, M.Si. sebagai pembimbing I dan Drs. H. Suwanto, S.Ag., M.M sebagai pembimbing II yang telah banyak memberikan nasehat, bimbingan dan koreksi kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. 4. Segenap Dosen beserta karyawan fakultas Syari ah UIN Walisongo Semarang yang telah dengan ikhlas memberikan pengetahuan dan pelayanan yang baik kepada penulis. 5. Ayah dan Ibunda tercinta yang senantiasa mengisi hari-hariku dengan penuh doa, cinta dan kasih sayang. viii viii

9 6. Kakak dan adik-adikku (Siti Harwati, M. Said, Sutrisno, Rosikin, M. Asrul Sani, Duwi Lestari, Abdurrohman, Bastomi, Nurul Khafifah) tersayang yang selalu membuatku tersenyum. 7. Untuk teman-teman seperjuangan (Dwi Santoso, Ari Untung, Walam, Jaka, Andri, Bapak Toman, Bapak Nonot) yang telah membantuku selama ini, terima kasih atas keikhlasan kalian semua. 8. Untuk komunitas Anak-anak Lampung (Walid, Fuad, Royan, Rohman, Sukron, Arif, Bahri) terima kasih atas saran-saran dan bantuan yang telah kalian berikan padaku. 9. Untuk anak-anak paket MUA dan MUB 10 terimakasih atas untuk kalian semua. 10. Untuk teman-temanku yang lain yang tidak bisa penulis sebutkan, terimakasih saya ucapkan buat semuanya. Dengan segala kerendahan hati penulis menyadari bahwa tanpa bantuan moral dari semua pihak di atas, skripsi ini tidak akan dapat terselesaikan dengan baik. Dengan memohon kepada Allah SWT semoga amal shaleh mereka mendapatkan ridho dan menjadi amalan yang baik. Pada akhirnya penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna, namun penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca sekalian dan khususnya bagi penulis sendiri. Penulis Agus Riyanto ix ix

10 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PENGESAHAN... ii HALAMAN NOTA PEMBIMBING... iii HALAMAN MOTTO... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v HALAMAN DEKLARASI... vi HALAMAN ABSTRAK... viii HALAMAN KATA PENGANTAR... viii HALAMAN DAFTAR ISI... x BAB I BAB II BAB III PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 7 E. Telaah Pustaka... 7 F. Metode Penelitian... 9 G. Sistematika Penulisan LANDASAN TEORI TENTANG KONSEP JUAL BELI DAN OBJEK JUAL BELI DALAM ISLAM A. Ketentuan umum tentang jual beli dalam Islam 1. Pengertian jual beli Landasan hukum jual beli Rukun dan syarat jual beli Macam-macam jual beli B. Konsep Objek Jual Beli (Ma qud Alaih) Syarat-Syarat Objek Jual Beli Syarat-Syarat Objek Jual Beli sebagai Konsumsi PRAKTEK JUAL BELI ES BALOK UNTUK KONSUMSI DI KOTA SEMARANG A. Diskripsi tentang objek dan lokasi penelitian. 43 B. Praktek jual beli es balok untuk konsumsi di Kota Semarang x

11 BAB IV ANALISIS PEMBAHASAN MENGENAI PRAKTEK JUAL BELI ES BALOK DI KOTA SEMARANG MENURUT HUKUM ISLAM A. Analisis terhadap praktek jual beli es balok B. Analisis hukum Islam terhadap praktek jual beli es balok untuk konsumsi BAB V PENUTUP A. Kesimpulan B. Saran saran C. Penutup DAFTAR PUSTAKA RIWAYAT PENDIDIKAN LAMPIRAN xi

PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN KHIYAR DAN GARANSI PADA PRODUK ELEKTRONIK (STUDI KASUS DI SERVICE CENTER LENOVO, SEMARANG )

PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN KHIYAR DAN GARANSI PADA PRODUK ELEKTRONIK (STUDI KASUS DI SERVICE CENTER LENOVO, SEMARANG ) PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN KHIYAR DAN GARANSI PADA PRODUK ELEKTRONIK (STUDI KASUS DI SERVICE CENTER LENOVO, SEMARANG ) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Melengkapi Syarat Guna Memperoleh
