BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Proyek. Dalam era globalisasi ini, sebuah kantor tidak akan berjalan tanpa data dan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V SIMPULAN DAN SARAN

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Word to PDF Converter v5.0 Unregistered I Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Masalah Perusahaan merupakan bagian

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. investasi besar yang dilakukan oleh pihak perusahaan, perusahaan skala kecil

BAB 1 PENDAHULUAN. sebuah perusahaan dibutuhkan penerapan teknologi informasi yang tepat.

BAB I PENDAHULUAN. lebih dari pada sebuah sistem yang diolah secara manual, juga akan menghasilkan

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. jasa yang berkualitas dengan harga yang bersaing.

PENERAPAN AKUNTANSI DAN PENGAWASAN PIUTANG PADA PT. ASTRA INTERNATIONAL Tbk TOYOTA SALES OPERATION CABANG MEDAN GATOT SUBROTO

LAMPIRAN. Q1 : Kalau boleh tau dengan siapa nama bapak dan jabatan bapak? Q3 : Bagaimana visi misi pada PT.Armada Auto Tara

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Proyek konstruksi melibatkan banyak peserta (multiparties) untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Proyek

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang lama apabila perusahaan tidak mampu memasarkan produk baik barang

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian ini dilakukan di PT.Astra International-Toyota Sales

BAB I PENDAHULUAN. mempunyai kemampuan bersaing (competitive advantages). Strategi bisnis

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan dunia otomotif beberapa dekade belakangan ini tumbuh

BAB I PENDAHULUAN. dalam mengerjakan segala hal, termasuk dalam bidang transportasi. Oleh

BAB I PENDAHULUAN. ketatausahaan atau administrasi kearsipan. Kearsipan adalah hal-hal yang berkenaan

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dalam kemajuan teknologi yang tinggi pada masa kini dan masa yang

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. Pada tanggal 20 Februari Tjian Kian Tie dan William Soeryadjaya

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan sebuah teknologi informasi, maka pekerjaan akan lebih mudah. untuk di akses oleh pengguna yang berwenang.

Kode Dokumen Revisi 0 Tanggal 28 Juli Manual Prosedur Surat Menyurat

BAB 1 PENDAHLUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perusahaan merupakan salah satu pokok kegiatan perekonomian yang

BAB I PENDAHULUAN. Tabel 1.1 : Penjualan Kendaraan Domestik Kuartal I 2011

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia usaha pada dewasa ini semakin meningkatkan

BAB I PENDAHULUAN. efektifitas aliran informasi dalam perusahaan, kontrol kualitas, dan menciptakan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah Dalam era globalisasi saat ini, pekembangan otomasi perkantoran sangat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Proyek

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Semakin kompleksnya kegiatan bisnis suatu perusahaan maka akan sulit

BAB I PENDAHULUAN. berkembang pesat pada saat ini. Contohnya penggunaan komputer sebagai

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Shinta Margareta, 2013

Instruksi Kerja Pelaksanaan Praktikum Lapang Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

PROSES PENANGANAN SURAT MASUK OLEH SEKRETARIS PADA PT TRILLION GLORY INTERNATIONAL. Oleh: Asmara Soedomo dan Yulianthiyas

BAB I PENDAHULUAN. Pada era globalisasi sekarang ini perusahaan dituntut untuk lebih

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan swasta berhati - hati dan serius dalam melaksanakan penyimpanan

DAFTAR ISI... JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... ABSTRAK... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN Latar Belakang Masalah...

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan tahun dan dunia bisnis sekarang dituntut menciptakan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dalam mengambil keputusan. Dimana informasi yang cepat, tepat dan akurat

PEMINJAMAN BAHAN BACAAN CETAK

BAB I PENDAHULUAN. pelanggan dan mempertahankannya agar perusahaan tersebut berkembang. kebutuhan pelanggan sehingga pelanggan puas.

BAB I PENDAHULUAN. mempengaruhi aspek kehidupan. (Suwardi, 2011) ini perlu dilakukan agar dapat menyajikan informasi yang lengkap dan

BAB I PENDAHULUAN. dapat melakukan tugas secara profesional dengan memiliki penguasaan di bidang

Manual Prosedur Pembuatan Surat Keluar

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN. Dengan perkembangan ilmu pengetahuan dalam teknologi sistem

BAB I PENDAHULUAN. mengintegrasikan data, mempercepat dan mensistematisasi pengolahan data dan

BAB 1 PENDAHULUAN. terhadap dunia bisnis yang semakin dominan membuat eksistensi teknologi informasi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. digunakan untuk mengindikasikan 1) barang dagang yang disimpan untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB II HASIL SURVEY. seperti Stamping, Casting, Engine dan Assembly di area industri Sunter Jakarta.

BAB I PENDAHULUAN. Persaingan dalam era globalisasi semakin lama semakin ketat, ditambah

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

Arsip Nasional Republik Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) PRIMA HUSADA merupakan

BAB I PENDAHULUAN. Menjadi Dealer Otomotif terbaik di Indonesia dengan praktek usaha & pelayanan pelanggan bertaraf International.

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN Latar belakang. Perkembangan teknologi informasi saat ini semakin berkembang dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. maupun kinerja dari sebuah sekolah. Karena sistem informasi digunakan untuk

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah Setiap pekerjaan dan kegiatan di dalam perkantoran, baik pemerintah

BAB I PENDAHULUAN. Hampir seluruh organisasi mempunyai impian (dream) dan gambaran

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan diharapkan agar mampu menerapkan dan mengikuti. pelayanannya dimana petugas yang melayani pemesanan travel harus

BAB I PENDAHULUAN. perlengkapan, dan asset finansial merupakan sumber daya yang dibutuhkan

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN. komunikasi berkembang pesat dari waktu-kewaktu. Sehingga mendorong terjadinya

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu dan teknologi saat ini sangat berpengaruh terhadap

BAB I PENDAHULUAN. diharapkan oleh pelanggan dan diinginkan oleh pelanggan, perlunya umpan balik

APLIKASI PERPUSTAKAAN PADA SMA NEGERI 3 BREBES. Abstrak

BAB I PENDAHULUAN. maksimal sehingga timbul berbagai permasalahan yang semakin kompleks di

BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan hal tersebut permasalahan yang kita hadapi juga semakin

BAB II HASIL SURVEY. Toyota Motor Corporation (saham 49%), Jepang. Selama 30 tahun, PT. Toyota-

BAB I PENDAHULUAN. kompetisinya yang semakin meningkat. Kompetisi mengarah pada tuntutan

BAB I PENDAHULUAN. tetapi juga merambah instansi-instansi pusat pun teknologi sudah menjadi

BAB I PENDAHULUAN. penjualan membuat sales order berdasarkan purchase order dan menyerahkan

BAB III PROFIL PERUSAHAAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

ANALISIS PROSEDUR PENGGAJIAN GUNA MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERN PADA AUTO2000 MADIUN

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. maupun perusahaan yang berstatus Badan Usaha Milik Swasta (BUMS). Seiring

INSTRUKSI KERJA. Peminjaman Dan Pengembalian Ruang Laboratorium Perancangan Kerja dan Ergonomi Jurusan Teknik Industri

PERMINTAAN DAN PENGELUARAN SUKU CADANG PADA AUTO 2000 WAY HALIM Request And Expending Spare Parts On AUTO 2000 WAY HALIM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. senantiasa mengalami perkembangan. Setiap intitusi dalam menghadapi realitas ini,

BAB I PENDAHULUAN. Permasalahan Kemacetan Jakarta merupakan permasalahan yang sudah lumrah dan

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

CONTOH INSTRUKSI KERJA JURUSAN SOSIAL EKONOMI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

BAB IV GAMBARAN UMUM TEMPAT PENELITIAN. Toyota, yang berdiri pada tanggal 20 Februari 1957 di Bandung dan dikelola

BAB I PENDAHULUAN. daya manusia merupakan faktor yang sangat penting dalam sebuah organisasi baik

BAB I PENDAHULUAN. surat kabar Berbahasa Mandarin yang bernama Xun Bao yang terbit setiap hari.

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Suatu Informasi dari suatu perusahaan terutama informasi keuangan dan

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Proyek Dalam era globalisasi ini, sebuah kantor tidak akan berjalan tanpa data dan informasi. Setiap kegiatan dan pengambilan keputusan di kantor, mulai dari perencanaan, pengorganisasian, pengarahan sumber daya manusia hingga pengawasan membutuhkan data dan informasi. Salah satu bentuk data dan informasi yang sangat penting nilainya dan bernilai guna di dalam setiap kantor ialah arsip. Arsip merupakan salah satu sumber informasi yang sangat penting dalam perusahaan. Di perkantoran, arsip-arsip diperlukan untuk membantu pelayanan terhadap pelanggan ataupun keperluan informasi intern. Arsip diolah menjadi informasi secara manual atau computerized. Walau sudah diolah oleh komputer, arsip tetap harus disimpan sebagai bahan bukti yang otentik. Disinilah letak pentingnya arsip di dalam kancah perkembangan peralatan teknologi canggih dewasa ini. Dengan semakin berkembangnya aktivitas suatu organisasi maka berkembang pula jumlah berkas yang ada dalam instansi tersebut. Walaupun arsip sudah tidak asing lagi bagi kalangan kantor, tetapi mengurus atau menangani arsip di kalangan kantor merupakan pekerjaan yang tidak mudah. Untuk perkantoran yang kecil atau sederhana mungkin penanganan arsip tidak begitu menjadi masalah namun berbeda untuk kantor yang besar, pekerjaan penanganan arsip akan memerlukan perhatian yang besar dan keseriusan, mengingat keberadaan 1

arsip dalam suatu kantor memiliki peran yang sangat penting untuk kegiatan sehari-hari atau kegiatan administrasi perkantoran. Mengingat pentingnya keberadaan dan fungsi arsip, maka semua dokumen arsip dalam suatu kantor perlu mendapatkan penanganan khusus, sehingga dokumen arsip terpelihara dan mudah ditemukan kembali bila diperlukan. Oleh karena itu, suatu kantor dalam menangani arsipnya harus memperhatikan sistem kearsipan yang sesuai dengan keadaan organisasinya untuk mencapai tujuan dan untuk itu diperlukan sistem penanganan arsip yang baik dan benar. Sistem penanganan arsip yang dipilih dalam suatu perusahaan harus memberikan kemudahan di setiap aktivitas perusahaan secara efektif dan efisien. Artinya kearsipan harus mampu menjawab informasi yang diperlukan sehingga dapat menjadikan pekerjaan dalam suatu perusahaan menjadi lebih mudah dan cepat dalam pelaksanaannya. Ditambah dengan kondisi pertambahan volume aktivitas dalam gambaran perkantoran saat ini yang dibuktikan dengan laju arsip yang semakin bertambah. Pertambahan laju arsip tersebut mengakibatkan arsip lama terdesak oleh arsip baru. Dengan demikian, pelaksanaan sistem penanganan arsip hendaknya memperhitungkan kemungkinan adanya laju pertambahan volume arsip agar arsip mampu memberikan informasi yang tepat dan cepat saat dibutuhkan baik untuk keperluan intern maupun ekstern perusahaan. Kenyataan menunjukkan bahwa sistem penanganan arsip yang digunakan di PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung menghadapi masalah khususnya pada bagian Billing Unit. Seperti yang telah dibahas pada paragraf sebelumnya bahwa fungsi arsip sebagai 2

alat pengingat dan sumber pengambilan keputusan, maka penanganan arsip pun harus diperhatikan dan pentingnya penanganan arsip pada bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung mengingat setiap kegiatan mengenai penjualan dan pengurusan suratsurat kendaraan atau administrasi lainnya berada disini. Namun ada beberapa masalah yang ada, salah satu contoh masalah yang begitu jelas terlihat ialah dalam penyimpanan dokumen yang tidak terorganisir dengan baik oleh staf administrasi bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung dimana dokumen hanya disimpan di atas meja atau di bagian bawah meja dan dibiarkan berantakan begitu saja. Sehingga bilamana pimpinan atau karyawan memerlukan arsip tersebut, dibutuhkan bantuan sampai dua orang untuk mencari arsip tersebut dengan waktu yang lebih dari 5 menit dikarenakan arsip yang dibutuhkan tidak mendapat penanganan tepat sehingga dalam pencariannya pun memerlukan waktu yang lama. Hal tersebut jelas berbeda dengan esensi arsip yang apabila dibutuhkan dapat kembali ditemukan dalam waktu sesingkat-singkatnya sedangkan dari keadaan tersebut terlihat pemborosan tenaga dan waktu sedangkan staf administrasi bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung juga memiliki banyak pekerjaan yang tidak dapat ditinggalkan dan dibutuhkan waktu yang cukup lama dalam hal pencarian arsip apalagi jika berkaitan dengan kebutuhan pelanggan yang harus segera ditangani. Lalu, ordner sebagai media penyimpanan arsip juga kurang mendapat perhatian lebih dari para staf administrasi bagian Billing Unit 3

PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung. Hampir semua ordner yang digunakan dalam pekerjaan administrasi memiliki kapasitas yang penuh dan tidak sedikit ordner-ordner tersebut diletakkan di bawah meja. Begitupun dengan prosedur peminjaman arsip pada bagian Billing Unit dimana peminjam arsip datang ke staf bagian Billing Unit lalu peminjam arsip diberi ijin kemudian peminjam arsip mencari sendiri arsip yang dibutuhkan dan arsip harus dikembalikan ke dalam ordner oleh peminjam. Sayangnya dalam kenyataan yang ditemui sehari-hari, prosedur peminjaman arsip ini tidak berjalan sebagaimana mestinya seperti pada saat peminjam selesai menggandakan arsip, arsip begitu saja diletakan di atas ordner tanpa dikembalikan kembali ke tempat semula dan ordner-ordner arsip dibiarkan terbuka dengan penguncinya. Terlihat jelas bahwa peminjaman arsip tidak rapi. Prosedur peminjaman arsip bisa juga dilakukan dengan cara peminjam arsip menghubungi staf administrasi bagian Billing Unit melalui telepon untuk dicarikan arsip. Staf administrasi akan mencari arsip yang dibutuhkan kemudian apabila ditemukan, maka staf administrasi akan menghubungi peminjam arsip. Biasanya dalam prosedur peminjaman arsip tersebut, seringkali peminjam arsip meminjam dalam waktu beberapa hari dan tidak mengembalikannya kembali sehingga apabila arsip tersebut dibutuhkan untuk pekerjaan staf administrasi, dapat mengganggu jalannya produktivitas kerja administrasi perkantoran. Berdasarkan paparan diatas tersebut, terlihat bahwa bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur 4

Bandung belum melakukan penanganan arsip yang baik dan tepat sehingga dapat menghambat kelancaran aktivitas organisasi dalam mencapai tujuannya. Untuk itu, penulis tertarik membuat proyek tugas akhir dengan merancang suatu sistem penanganan arsip pada bagian Billing Unit dengan judul Perancangan Sistem Penanganan Arsip pada Bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) Cabang Pasteur Bandung. 1.2 Identifikasi Proyek Berdasarkan latar belakang yang diuraikan di atas, penulis membatasi identifikasi proyek kedalam dua batasan berikut: a. Bagaimana kondisi awal sistem penanganan arsip pada bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung? b. Bagaimana merancang sistem penanganan arsip yang sesuai pada bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung? 1.3 Tujuan dan Manfaat Proyek 1.3.1 Tujuan Proyek Adapun tujuan dari proyek ini adalah sebagai berikut: a. Untuk mengetahui sistem penanganan arsip pada bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung. 5

b. Untuk membuat rancangan sistem penanganan arsip pada bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung. 1.3.2 Manfaat Proyek Adapun manfaat dari proyek ini adalah sebagai berikut: a. Bagi Perusahaan Hasil proyek ini diharapkan dapat memberikan masukan dan membantu dalam sistem penanganan arsip sehingga produktivitas pekerjaan kantor pun dapat lebih maksimal. b. Bagi Jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Bandung Memperoleh informasi dan kasus-kasus nyata dalam penanganan arsip yang dapat diakomodasi kedalam bahan proses pengajaran melalui matakuliah terkait. c. Bagi Pembaca Hasil proyek ini diharapkan dapat menjadi bahan referensi tentang kearsipan bagi semua pihak yang memerlukannya serta dapat dijadikan sebagai bahan pembelajaran bagi mahasiswa yang sedang menyusun tugas akhir khususnya mengenai sistem penanganan arsip. 6

d. Bagi Penulis 1. Memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengaplikasikan ilmu pengetahuan yang dimiliki ke dunia kerja. 2. Meningkatkan keterampilan penulis terhadap penanganan arsip khususnya pada bagian Billing Unit PT Astra International, Tbk. Toyota Sales Operation (AUTO 2000) cabang Pasteur Bandung. 7