BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
Simulasi Efek Doppler

Rahasia RADAR. Analogi dengan prinsip gema pada gelombang suara

v s ( ) : sumber mendekati pendengar

Gelombang Bunyi. Keterangan: γ = konstanta Laplace R = tetapan umum gas (8,31 J/mol K)

Soal GGB (Getaran, Gelombang & Bunyi)

Bunyi. Bab. Peta Konsep. Gambar 16.1 Mobil ambulans. Cepat rambat bunyi. berbanding lurus. Frekuensi dan tinggi nada. dikaji dalam

LEMBAR KERJA SISWA (LKS) /TUGAS TERSTRUKTUR - - GELOMBANG - GELOMBANG

BAB I GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI

BAB I GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI

Gelombang Bunyi 8 SMP

sepanjang lintasan: i) A-B adalah 1/4 getaran ii) A-B-C-B-A adalah 4/4 atau 1 getaran iii) A-B-C-B-A-B adalah 5/4 atau 1,25 getaran

SOUND AS WAVE. 1. Melde Experiment. m m l. 2. The source of sound CHAPTER II. Subject:

Modul Gelombang Bunyi. Modul Fisika. Untuk SMA/MA Kelas 11. Gelombang Bunyi. Nama : Kelas :

SILABUS PEMBELAJARAN

Kita dapat berkomunikasi dengan manusia lainnya melalui suara yang menghasilkan bunyi. Kita juga dapat menikmati lagu yang merdu melalui bunyi.

FISIKA. 2 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

GROUND PENETRATING RADAR (GPR)

Pemantulan Bunyi gaung gema

GETARAN DAN GELOMBANG BUNYI

CEPAT RAMBAT BUNYI. Cepat rambat bunyi pada zat padat

PRAKATA. Samata,5 Desember Penyusun

Antiremed Kelas 12 Fisika

Fisika Umum (MA-301) Topik hari ini Getaran, Gelombang dan Bunyi

BAB 2 LANDASAN TEORI

Waktu yang dibutuhkan oleh gelombang adalah 4 sekon.

GELOMBANG YUSRON SUGIARTO

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Gelombang. Rudi Susanto

Antiremed Kelas 12 Fisika

BAB I PENDAHULUAN. Deteksi lingkungan merupakan suatu hal yang penting bagi robot, yang hal paling

LAPORAN PRAKTIKUM TEKNIK FREKUENSI TINGGI DAN GELOMBANG MIKRO

Kompetensi Inti: KI.1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

Antiremed Kelas 10 Fisika

Dasar II Tahun : 2007 GELOMBANG BUNYI PERTEMUAN 03 (OFC)

GETARAN DAN GELOMBANG. Gelombang. dibedakan berdasarkan. Gel. mekanik. contoh contoh contoh. Gel. air Gel. pada tali Gel. bunyi Gel.

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di dengan memasukkan kode 5976 ke menu search. Copyright 2017 Zenius Education

Al-Farabi matematis. Menarik bukan?

LATIHAN SOAL PERSIAPAN UTS MATERI: GEM, GEL. BUNYI, GEL. BERJALAN, GEL. STASIONER

TUGAS BESAR SISTEM KOMUNIKASI I SISTEM KOMUNIKASI RADAR

Antiremed Kelas 12 Fisika

II. TINJAUAN PUSTAKA. perang ataupun sebagai bagian dari sistem navigasi pada kapal [1].

I. PENDAHULUAN. transmisi. Selain sebagai media transmisi, gelombang elektromagnetik juga biasa

BAB I PENDAHULUAN. (near surface exploration). Ground Penetrating Radar (GPR) atau georadar secara

BAB GELOMBANG MEKANIK

iammovic.wordpress.com PEMBAHASAN SOAL ULANGAN AKHIR SEKOLAH SEMESTER 1 KELAS XII

Getaran, Gelombang dan Bunyi

Pertemuan 9 SISTEM ANTENA. DAHLAN ABDULLAH

Gelombang Elektromagnetik

GELOMBANG. Lampiran I.2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Kurikulum 2013 Kelas 12 Fisika

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

FISIKA KINEMATIKA GERAK LURUS

GETARAN, GELOMBANG DAN BUNYI

Menyebutkan prinsip umum sinyal bicara dan musik Mengetahui Distorsi Mengetahui tentang tranmisi informasi Mengetahui tentang kapasitas kanal

Soal dan Pembahasan Gelombang Bunyi dan Cahaya

materi fisika GETARAN,GELOMBANG dan BUNYI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dewasa ini, perkembangan teknologi berkembang pesat dalam

BAB V GETARAN DAN GELOMBANG

1. Perhatikan gambar di bawah ini! Jumlah getaran yang terbentuk dari k-l-m-no-n-m-l-k

BAB I PENDAHULUAN. 1. Latar belakang

Spektrum Gelombang Elektromagnetik

Latihan Soal UAS Fisika Panas dan Gelombang

FISIKA. Untuk SMA dan MA Kelas XII. Sri Handayani Ari Damari

BAB I PENDAHULUAN. Gambar 1.1 Blok diagram sistem radar [2]

ALAT YANG DIPERLUKAN TALI SLINKI PEGAS

KOMPETENSI INTI KOMPETENSI DASAR INDIKATOR

GELOMBANG MEKANIK. (Rumus)

Pengertian Gelombang. Getaran yang merambat. Rambatan energi. Getaran yang merambat tetapi partikelpartikel medium tidak ikut merambat.

Pertemuan 10 PRINSIP KOMUNIKASI LISTRIK. Dahlan Abdullah Website :

BAB 11 MICROWAVE ANTENNA. Gelombang mikro (microwave) adalah gelombang elektromagnetik dengan frekuensi super

12/27/2013. Latihan Materi UAS FISIKA FTP FISIKA FLUIDA. Latihan Soal

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

RANGKUMAN MATERI GETARAN DAN GELOMBANG MATA PELAJARAN IPA TERPADU KELAS 8 SMP NEGERI 55 JAKARTA

Fisika Umum (MA-301) Getaran dan Gelombang Bunyi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Pada bab ini akan dibahas mengenai perancangan dalam implementasi Passive

Pilihlah Jawaban yang Tepat.

LEMBARAN SOAL. Mata Pelajaran : FISIKA Sat. Pendidikan : SMA/MA Kelas / Program : XII ( DUA BELAS )

FISIKA. 2 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

Pertemuan ke-6 Sensor : Bagian 2. Afif Rakhman, S.Si., M.T. Drs. Suparwoto, M.Si. Geofisika - UGM

BAB II. Tinjauan Pustaka

TEORI MAXWELL Maxwell Maxwell Tahun 1864

Dibuat Oleh : Sinta Suciana Rahayu P / Dosen Pembimbing : Ir. Fitri Sjafrina, MM

ULANGAN TENGAH SEMESTER 1 TAHUN PELAJARAN 2013/2014 WAKTU : JUMAT 4 OKTOBER 2013

Gelombang Mekanis Adiwarsito.wordpress.com SUMBER-SUMBER BUNYI. dan di bagain tengah terjadi perut. jadi panjang kawat L = 1 2

Disusun oleh : MIRA RESTUTI PENDIDIKAN FISIKA (RM)

MAKALAH FISIKA GELOMBANG I TRANSFORMASI FOURIER. Disusun oleh : I Made Oka Guna Antara ( ) I Putu Adi Susanta ( )

Antiremed Kelas 12 Fisika

DASAR TELEKOMUNIKASI. Kholistianingsih, S.T., M.Eng

GEOGRAFI. Sesi PENGINDERAAN JAUH : 2 A. PENGINDERAAN JAUH NONFOTOGRAFIK. a. Sistem Termal

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

geofisika yang cukup popular. Metode ini merupakan metode Nondestructive Test yang banyak digunakan untuk pengamatan dekat

SMA IT AL-BINAA ISLAMIC BOARDING SCHOOL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2011/2012

CONTOH SOAL FISIKA OSN KE-1 Oleh: Enjang Jaenal Mustopa

BAB 10 ULTRA HIGH FREQUENCY ANTENNA. Mahasiswa mampu menjelaskan secara lisan/tertulis mengenai jenis-jenis frekuensi untuk

BAB I PENDAHULUAN. Radio Detecting and Ranging (Radar) merupakan salah satu alat yang

Jenis dan Sifat Gelombang

(D) 40 (E) 10 (A) (B) 8/5 (D) 5/8

1. SUMBER BUNYI. Gambar 1

- S. Indriani Lestariningati, M.T- Week 3 TERMINAL-TERMINAL TELEKOMUNIKASI

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Ketika kita sedang diam di pinggir jalan dan sebuah mobil ambulans yang sirinenya berbunyi sedang bergerak mendekati kita. Dan tak lama kemudian mobil melewati kita dan bergerak menjauhi kita. Jika kita mendengar bunyi sirine secara saksama akan kita dengar bahwa nada bunyi sirine leih tinggi ketika mobil mendekati kita dan lebih rendah ketika mobil menjauhi kita. Nada bunyi sirine berkaitan dengan frekuensi bunyi. dengan demikian dapat disimpulkan bahwa bila sumber bunyi dan pengamat saling bergerak relatif satu terhadap lainnya (menjauhi atau mendekati), frekuensi yang diterima pengamat tidak sama dengan frekuensi yang dipancarkan oleh sumber. Fenomena perubahan frekuensi karena pengaruh gerak relatif antara sumber bunyi dan pendengar, untuk pertama kalinya diamati oleh Christian Johann Doppler (1803-1853), seorang Fisikawan berkebangsaan Austria. Berkaitan dengan hal tersebut, di dalam makalah ini kami akan membahas tentang efek doppler. B. Rumusan Masalah 1. Apa yang dimaksud dengan efek doppler? 2. Bagaimana persamaan efek doppler? 3. Bagaimana aplikasi efek doppler dalam kehidupan sehari-hari? C. Tujuan 1. Mengetahui dan memahami pengertian efek doppler. 2. Mengetahui dan memahami rumus efek doppler. 3. Mengetahui dan memahami aplikasi efek doppler dalam kehidupan sehari-hari. 1

BAB II PEMBAHASAN A. Pengertian Efek Doppler Secara umum, efek doppler dialami ketika ada suatu gerak relatif antara sumber gelombang dan pengamat. Ketika sumber bunyi dan pengamat bergerak saling mendekati, pengamat mendengar frekuensi bunyi yang lebih tinggi daripada frekuensi bunyi yang dipancarkan sumber tanpa adanya gerak relatif. Ketika sumber bunyi dan pengamat bergerak saling menjauhi, pengamat mendengar frekuensi bunyi yang lebih rendah daripada frekuensi sumber bunyi tanpa adanya gerak relatif. Efek Doppler, dinamakan mengikuti tokoh fisika, Christian Johann Doppler. Efek Doppler adalah perubahan frekuensi atau panjang gelombang dari sebuah sumber gelombang yang diterima oleh pengamat, jika sumber suara/gelombang tersebut bergerak relatif terhadap pengamat/pendengar. Untuk gelombang yang umum dijumpai, seperti gelombang suara yang menjalar dalam medium udara, perhitungan dari perubahan frekuensi ini, memerlukan kecepatan pengamat dan kecepatan sumber relatif terhadap medium di mana gelombang itu disalurkan. B. Rumus Efek Doppler Efek doppler dialami ketika ada gerak relatif antar sumber bunyi dan pengamat. Jika cepat rambat bunyi diudara saat itu adalah v, kecepatan pengamat vp dan kecepatan sumber bunyi vs dan frekuensi yang dipancarkan sumber adalah fs, maka secara perhitungan frekuensi yang didengar oleh pengamat adalah: 2

f p frekuensi pendengar (Hz) f s frekuensi sumber (Hz) v kecepatan bunyi di udara (340 m/s) v p kecepatan pendengar (m/s) v s kecepatan sumber (m/s) 1. Sumber Bunyi Bergerak dan Pengamat Diam Jika sumber bunyi diam terhadap pengamat yang juga diam, frekuensi yang terdengar oleh pengamat sama dengan frekuensi yang di pancarkan oleh sumber bunyi. Frekuensi yang terdengar oleh pengamat akan berbeda jika ada gerak relatif antara sumber bunyi dan pengamat. Untuk kasus sumber bunyi bergerak dan pengamat diam, frekuensi yang terdengar oleh pengamat dapat dirumuskan sebagai berikut. a. Sumber Bunyi Bergerak Mendekat dan Pengamat Diam Vs Vp 0 Fs fp Dengan f s frekuensi sumber bunyi (Hz) f p frekuensi yang didengar oleh pengamat (Hz) v kecepatan bunyi di udara (340 m/s) v s kecepatan sumber bunyi (m/s) v p kecepatan pendengar (m/s) 3

b. Sumber Bunyi Bergerak Menjauh Dan Pengamat Diam Vs Vp 0 fs fp Dengan f s frekuensi sumber bunyi (Hz) f p frekuensi yang didengar oleh pengamat (Hz) v kecepatan bunyi di udara (340 m/s) v s kecepatan sumber bunyi (m/s) v p kecepatan pendengar (m/s) Contoh soal: Bagus berdiri di tepi jalan. Dari kejauhan datang sebuah mobil ambulan bergerak mendekati bagus, kemudian lewat didepannya, lalu menjauhinya dengan kecepatan tetap 20 m/s. Jika frekuensi sirine yang dipancarkan mobil ambulan 8.640 Hz, dan kecepatan gelombang bunyi di udara 340m/s, tentukanlah frekuensi sirine yang didengarkan bagus pada saat mobil ambulan mendekati dan menjauhi Bagus! Diketahui : V340 ms-1; vs 20 ms -1 ; dan fs 8.640 Hz a. Pada saat mobil ambulan mendekati Bagus. fp v/(v-vs ) fs ----------- fp ((340 ms -1 )/(340 ms -1-20 ms -1 ) 8.640 Hz 9.180 Hz b. Pada saat mobil ambulan menjauhi Bagus. fp v/(v+ vs ) fs ----------- fp (340 ms -1 )/(340 ms -1 )+ 20 ms -1 ) 8.640 Hz 8.160 Hz 4

Jadi pada saat mobil ambulan mendekati Bagus, frekuensi sirine yang terdengar 9.180 Hz. Akan tetapi, pada saat mobil ambulan menjauhi Bagus mendengar frekuensi sirine sebesar 8.160 Hz. 2. Sumber Bunyi Diam dan Pengamat Bergerak Jika pengamat bergerak dan sumber bunyi diam, frekuensi yang terdengar oleh pengamat berbeda dengan frekuensi yang dipancarkan sumber bunyi. Frekuensi yang terdengar tersebut dapat dirumuskan sebagai berikut: a. Sumber Bunyi Diam Dan Pengamat Bergerak Mendekat Vs 0 Vp fs fp b. Sumber Bunyi Diam Dan Pengamat Bergerak Menjauh Vs 0 Vp fs fp Contoh Soal: Deretan gerbong kereta api yang ditarik oleh sebuah lokomotif bergerak meninggalkan stasiun Tanjung Karang dengan kelajuan 36 km/jam. Ketika itu, seorang petugas di stasiun meniup peluit dengan frekuensi 1.700 Hz. Jika kecepatan perambatan gelombang 5

bunyi di udara 340 m/s, tentukanlah frekuensi bunyi peluit yang didengar oleh seorang pengamat didalam kereta api! Diketahui : vp 36 Km/jam 10m/s ; vs 340 m/s; fs 1.700 Hz Ditanya : fp.? Jawab: fp [(v - vp)/v] fs (340 m/s - 10m/s) x 1.700 Hz 340 m/s 1650 Hz Jadi frekuensi peluit yang terdengar oleh pengamat dalam kereta api sebesar 1.650 Hz. 3. Sumber Bunyi dan Pengamat Bergerak Jika salah satu dari pengamat atau sumber bunyi mendekati, fp > fs; Jika salah satu dari pengamat atau sumber bunyi menjauhi, fp < fs ; Secara umum, persamaan Efek Doppler untuk sumber bunyi s dan pengamat p (keduanya bergerak) adalah : a. Sumber bunyi bergerak mendekat dan pengamat mendekat Vs Vp fs fp b. Sumber bunyi bergerak menjauh dan pengamat bergerak menjauh Vs Vp fs fp 6

c. Sumber bunyi bergerak mendekat dan pengamat bergerak menjauh Vs Vp fs fp d. Sumber bunyi bergerak menjauh dan pengamat bergerak mendekat Vs Vp fs fp Contoh soal 1. Sebuah mobil sirine melintas dengan kecepatan 10m/s dengan frekuensi bunyi 400Hz. Kemudian dari arah yang berlawanan melintas seorang pengendara motor melintas dengan kecepatan 5 m/s. Tentukan frekuensi suara sirine yang didengar oleh pengendara sepeda motor saat mendekati dan menjauhi. jawab: diketahui: Vs : 10 m/s fs : 400Hz Vp : 5 m/s V : 340 m/s ditanya : 1. fp mendekat? 2. fp menjauh.? jawab : 1. 7

418,18 Hz 2. 382,9 Hz Jadi, pada saat pendengar dan sumber suara mendekat frekuensi suara yang didengar oleh pendengar adalah 418,18 Hz, dan pada saat pendengar dan sumber suara saling menjauh frekuensi suara yang didengar oleh pendengar adalah 382,9 Hz. 4. Sumber Bunyi Diam Dan Pengamat Diam Jika pengamat diam dan sumber bunyi diam, fp fs; Jika s dan p sama sama diam, vs 0 dan vp 0 fp fs. C. Aplikasi Efek Doppler dalam Kehidupan Sehari-hari 1. Radar (Radio Detection and Ranging) Secara umum dalam teknologi radar terdapat tiga komponen utama yaitu antena, transmitter, dan receiver. Antena radar adalah suatu antena reflektor berbentuk parabola yang menyebarkan energi elektromagnetik dari titik fokusnya dan dicerminkan melalui permukaan yang berbentuk parabola sebagai berkas sempit (gbr.a). Antena radar merupakan dwikutub (gbr.b). Input sinyal yang masuk dijabarkan dalam bentuk phased-array yang merupakan sebaran unsur-unsur objek yang tertangkap antena dan kemudian diteruskan ke pusat sistem radar. Transmitter pada sistem radar berfungsi untuk memancarkan gelombang elektromagnetik melalui reflektor antena agar sinyal objek yang berada pada daerah tangkapan radar dapat dikenali. Sedangkan Receiver pada sistem radar berfungsi untuk menerima pantulan kembali gelombang elektromagnetik dari sinyal objek yang tertangkap radar melalui reflektor antena, umumnya Receiver mempunyai kemampuan untuk menyaring sinyal agar 8

sesuai dengan pendeteksian serta dapat menguatkan sinyal objek yang lemah dan meneruskan sinyal objek tersebut ke pemroses data dan sinyal serta menampilkan gambarnya di layar monitor. Dalam kehidupan seharihari banyak sekali aplikasi dari radar misalnya pada saat kita pergi ke pertokoan, mal, dan supermarket. Biasanya kita akan menemui pintu yang otomatis membuka saat ada yang mendekat. Pada saat ada yang mendekati ke pintu, gelombang mikro dipancarkan dan menumbuk tubuh kita kemudian gelombang mikro tersebut dipantulkan dan diterima oleh Receiver yang dihubungkan dengan program komputer yang secara otomatis memerintahkan pintu untuk membuka. Saat gelombang mikro yang dipancarkan tidak lagi dipantulkan, pintu diperintahkan untuk menutup kembali. 2. Di bidang kesehatan efek doppler digunakan utk memonitor aliran darah melalui pembuluh nadi utama. Gelombng ultrasonik frekuensi 5-10 MHz diarahkn menuju ke pembuluh nadi dan suatu penerima R akan mendeteksi sinyal hambur pantul. Freq tampak dari sinyal pantul yang diterima bergantung pada kecepatan aliran darah. Pengukuran ini efektif utk mendeteksi trombosis (penyempitan pembuluh darah) karena trombosis bisa menyebabkan perubahan yang cukup signifikan pada aliran darah. 3. Efek doppler diaplikasikan oleh ilmuan pada alat USG (Ultrasonografi), dengan memanfaatkan gelombang pantul dan gelombang datang. 9

BAB III PENUTUP A. Kesimpulan 1. Efek Doppler adalah perubahan frekuensi atau panjang gelombang dari sebuah sumber gelombang yang diterima oleh pengamat, jika sumber suara/gelombang tersebut bergerak relatif terhadap pengamat/pendengar. 2. Persamaan Efek Doppler f p frekuensi pendengar (Hz) f s frekuensi sumber (Hz) v kecepatan bunyi di udara (340 m/s) v p kecepatan pendengar (m/s) v s kecepatan sumber (m/s) SUMBER PENGAMAT RUMUS KETERANGAN BUNYI Mendekat Diam fp > fs Menjauh Diam fp < fs Diam Mendekat fp > fs Diam Menjauh fp < fs Mendekat Mendekat fp > fs Mendekat Menjauh fp > fs Menjauh Mendekat fp < fs Menjauh Menjauh fp < fs Diam Diam fp fs (bukan efek doppler) 10

3. Aplikasi efek doppler dalam kehidupan sehari-hari yaitu pada radar, di bidang kesehatan efek doppler digunakan utk memonitor aliran darah melalui pembuluh nadi utama, pada alat USG (Ultrasonografi), dan lainlain. B. Saran Semoga dengan adanya makalah ini, kita tahu tentang efek doppler dan tahu penerapannya dalam kehidupan sehari-hari. 11

DAFTAR PUSTAKA Marthen Kanginan. 2006. Fisika untuk SMA Kelas XII Semester 1. Jakarta: Erlangga. Supiyanto. 2007. Fisika untuk SMA Kelas XII. Jakarta: Phibeta. Mahmudin. 2009. Gambar Efek Doppler. Diunduh dari http://www.fisikamahmud.blogspot.com pada tanggal 24 September 2012. Fisika. 2010. Efek Doppler. Diunduh dari http://fisika79.wordpress.com pada tanggal 24 September 2012. Ari W Aryandi. 2010. Aplikasi Radar. Diunduh dari http://aryandi28.blogspot.com pada tanggal 25 September 2012. 12

LAMPIRAN 1. Bagaimana pengaruh angin ketika pengamat diam dan sumber bunyi bergerak mendekati dan angin tersebut berlawanan dengan sumber bunyi? (Aji Sucahyo/01/K7111502) Jawab : Pada efek doppler terjadi relatif dan kecepatan bunyi di udara sudah ditetapkan sebesar 340 m/s, sehingga untuk menentukan frekuensi pendengar tersebut dapa menggunakan rumus efek doppler dengan kecepatan bunyi di udara 340 m/s. 2. Apakah dapat terjadi efek doppler di dalam kelas? (Eko Prayudi/11/K7111512) Jawab : Di dalam kelas tidak dapat terjadi efek doppler karena antara sumber bunyi dan pendengar saling diam, dan efek doppler terjadi ketika antara sumber bunyi atau pendengar saling bergerak baik menjauh atau mendekat. 3. Jika ada konser musik dan kita sebagai pendengar menjauhi suara konser musik, apakah ada kaitannya antara frekuensi pendengar dan nada bunyi? apakah nada bunyi juga ikut berubah? (M.Amin Rois/28/K7111529) Jawab : Dalam hal ini frekuensi pendengar lebih kecil daripada frekuensi sumber bunyi karena terjadi efek doppler. Dan nada bunyi konser tetap dan tidak berubah. 13

LAPORAN DEMONSTRASI EFEK DOPPLER A. Tujuan Untuk menentukan frekuensi suara yang didengar oleh pengamat terhadap sumber bunyi. B. Landasan Teori Efek Doppler dikemukakan pertama kali oleh Christian Andreas Doppler. Efek doppler adalah perubahan frekuensi atau panjang gelombang dari sebuah sumber gelombang yang diterima oleh pengamat, jika sumber suara/gelombang tersebut bergerak relatif terhadap pengamat/pendengar. Efek doppler dialami ketika ada gerak relatif antar sumber bunyi dan pengamat. Jika cepat rambat bunyi diudara saat itu adalah v, kecepatan pengamat vp dan kecepatan sumber bunyi vs dan frekuensi yang dipancarkan sumber adalah fs, maka secara perhitungan frekuensi yang didengar oleh pengamat adalah: f p frekuensi pendengar (Hz) f s frekuensi sumber (Hz) v kecepatan bunyi di udara (340 m/s) v p kecepatan pendengar (m/s) v s kecepatan sumber (m/s). C. Alat dan Bahan 1. Manusia sebagai pengamat 2. Sumber bunyi (suara sirine) 14

D. Langkah Kerja 1. Sumber bunyi di bunyikan dengan frekuensi 400 Hz 2. Pengamat mendengar bunyi 3. Amati, jika: Sumber bunyi bergerak mendekat dengan kecepatan 10m/s, pendengar diam Sumber bunyi bergerak menjauh dengan kecepatan 10m/s, pendengar diam Sumber bunyi diam, pendengar bergerak mendekat dengan kecepatan 5m/s Sumber bunyi diam, pendengar bergerak menjauh dengan kecepatan 5m/s Sumber bunyi bergerak mendekat dengan kecepatan 10m/s, pendengar bergerak mendekat dengan kecepatan 5m/s Sumber bunyi bergerak mendekat dengan kecepatan 10m/s, pendengar bergerak menjauh dengan kecepatan 5m/s Sumber bunyi bergerak menjauh dengan kecepatan 10m/s, pendengar bergerak mendekat dengan kecepatan 5m/s Sumber bunyi bergerak menjauh dengan kecepatan 10m/s, pendengar bergerak menjauh dengan kecepatan 5m/s Sumber bunyi diam, pendengar diam. 4. Menghitung frekuensi pengamat pada tabel hasil pengamatan. E. Hasil Pengamatan SB P Rumus V Vs Vp fs fp Mendekat Diam 340 10 0 400Hz 412,12Hz Menjauh Diam 340 10 0 400Hz 388,57Hz Diam Mendekat 340 0 5 400Hz 405,88Hz Diam Menjauh 340 0 5 400Hz 394,11Hz Mendekat Mendekat 340 10 5 400Hz 418,18Hz 15

Mendekat Menjauh 340 10 5 400Hz 406,06Hz Menjauh Mendekat 340 10 5 400Hz 394,28Hz menjauh Menjauh 340 10 5 400Hz 382,85Hz Diam Diam 340 0 0 400Hz 400Hz F. Pembahasan Diketahui : Vp 0 m/s V 340 m/s Vs 10 m/s fs 400 Hz Ditanya : fp...? 1. Sumber Bunyi Bergerak Mendekat dan Pengamat Diam Jawab : 412,12 Hz 2. Sumber Bunyi Bergerak Menjauh dan Pengamat Diam Jawab : 388,57 Hz Diketahui : Vp 5 m/s V 340 m/s Vs 0 m/s fs 400 Hz Ditanya : fp...? 3. Sumber Bunyi Diam dan Pengamat Bergerak Mendekat Jawab : 16

405,88 Hz 4. Sumber Bunyi Diam dan Pengamat Bergerak Menjauh Jawab : 394,11 Hz Diketahui : Vp 5 m/s V 340 m/s Vs 10 m/s fs 400 Hz Ditanya : fp...? 5. Sumber Bunyi dan Pengamat Bergerak Mendekat Jawab : 418,18 Hz 6. Sumber Bunyi Bergerak Mendekat dan Pengamat Bergerak Menjauh Jawab : 406,06 Hz 7. Sumber Bunyi Bergerak Menjauh dan Pengamat Bergerak Mendekat 17

Jawab : 394,28 Hz 8. Sumber Bunyi dan Pengama Bergerak Menjauh Jawab : 382,85 Hz 9. Sumber Bunyi dan Pengama Diam fp fs 400 Hz efek doppler G. Kesimpulan 1. Jika sumber bunyi mendekat dan pendengar diam maka fp>fs 2. Jika sumber bunyi menjauh dan pendengar diam maka fp<fs 3. Jika sumber bunyi diam dan pendengar mendekat maka fp>fs 4. Jika sumber bunyi diam dan pendengar menjauh maka fp<fs 5. Jika sumber bunyi mendekat dan pendengar mendekat maka fp>fs 6. Jika sumber bunyi mendekat dan pendengar menjauh maka fp>fs 7. Jika sumber bunyi menjauh dan pendengar mendekat maka fp<fs 8. Jika sumber bunyi menjauh dan pendengar menjauh maka fp<fs 9. Jika sumber bunyi diam dan pendengar diam maka fpfs efek doppler. 18

H. Lampiran Pengamat mendekati sumber Pengamat Menjauhi sumber Sumber mendekati pengamat 19

Sumber menjauhi pengamat 20