ANALISIS PENERAPAN METODE KUADRAT TERKECIL DAN REGRESI KOMPONEN UTAMA DALAM MULTIKOLINEARITAS OLEH : GUGUN M. SIMATUPANG

dokumen-dokumen yang mirip
PEMODELAN STOK GABAH/BERAS DI KABUPATEN SUBANG MOHAMAD CHAFID

METODE PERCOBAAN EKONOMI UNTUK MENGKAJI SISTEM PEMBIAYAAN DI PERBANKAN NOVIATI

METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD) DALAM PENENTUAN PRIORITAS PELAYANAN PADA PERUSAHAAN ASURANSI MARLINE SOFIANA PAENDONG

PENGGUNAAN REGRESI SPLINE ADAPTIF BERGANDA UNTUK DATA RESPON BINER AZWIRDA AZIZ SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2005

MODEL PERSAMAAN STRUKTURAL KERAWANAN PANGAN SABARELLA

ANALISIS STRATEGI PENINGKATAN PENGETAHUAN, KETERAMPILAN DAN SIKAP DALAM UPAYA MENINGKATKAN KOMPETENSI PERAWAT RUANG RAWAT INAP RSUD

PEMANFAATAN INTERNET DAN CD ROM OLEH PENELITI DAN PEREKAYASA BADAN LITBANG PERTANIAN OLEH: INTAN YUDIA NIRMALA

ANALISIS MANAJEMEN STRATEGI PD. KECAP ZEBRA DALAM MENGHADAPI PERSAINGAN YANG SEMAKIN KOMPETITIF

FORMULASI STRATEGI PEMASARAN SAYURAN ORGANIK PT. PERMATA HATI ORGANIC FARM CISARUA. Oleh: Laura Juita Pinem P

HUBUNGAN PROSES PEMBELAJARAN DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) DAN SEKOLAH DASAR NEGERI (SDN)

PENGARUH PENGGABUNGAN ORGANISASI TERHADAP PENINGKATAN CAPAIAN PENDAPATAN ASLI DAERAH

ANALISIS VAR (VECTOR AUTOREGRESSION) UNTUK MEKANISME PEMODELAN HARGA DAGING AYAM EFI RESPATI

PENGKAJIAN KEAKURATAN TWOSTEP CLUSTER DALAM MENENTUKAN BANYAKNYA GEROMBOL POPULASI KUDSIATI

PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2016

PERENCANAAN LABA DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS BIAYA VOLUME LABA (Studi Kasus di PT. Arabikatama Khatulistiwa Fishing Industry)

ANALISIS SEGMENTASI DEMOGRAFI DAN POLA PENGGUNAAN PEMEGANG KARTU KREDIT BERDASARKAN POLA PEMBAYARAN. Oleh : Ellif Krismawati

ANAL1SIS STRUKTUR ORGANISASI BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH PROPINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA

ANALISIS PERSEDIAAN DAN PIUTANG USAHA DALAM MANAJEMEN MODAL KERJA DAN DAMPAKNYA TERHADAP PROFITABILITAS (STUDI KASUS PT. XYZ INDONESIA) Oleh :

ANALISIS KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PENGUKURAN DAN PEMETAAN BATAS BIDANG TANAH DI KANTOR PERTANAHAN KOTA DEPOK.

ANALISIS PENYERAPAN TENAGA KERJA SEKTORAL DI PROVINSI SUMATERA UTARA Periode

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN DISTRIBUSI AIR TERHADAP KEPUASAAN PELANGGAN PDAM TIRTANADI CABANG MEDAN KOTA GELADIKARYA HARRY BUDIMAN NIM :

OLEH : CHOIRUL ANNA NUR AFIFAH

ANALISIS PRODUKTIVITAS PRODUKSI kwh LISTRIK PADA PT. PLN (PERSERO) SEKTOR PEMBANGKITAN PANDAN

PEMODELAN PRODUKSI KEDELAI NASIONAL DENGAN METODE SUR PAULUS BASUKI KUWAT SANTOSO

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI PERIKANAN LAUT KABUPATEN LANGKAT MENGGUNAKAN REGRESI LINIER BERGANDA HARIYANTO SYAHPUTRA

PENGKAJIAN KEAKURATAN TWOSTEP CLUSTER DALAM MENENTUKAN BANYAKNYA GEROMBOL POPULASI KUDSIATI

KETERKAITAN NILAI TUKAR RUPIAH DENGAN INDEKS SAHAM DI BURSA EFEK INDONESIA. Oleh : Venny Syahmer

KAJIAN DAYATAH AN MAHASISWA FMI PA-I PB YANG BERPRESTASI RENDAH Dl TPB

HUBUNGAN PROSES PEMBELAJARAN DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA DI SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) DAN SEKOLAH DASAR NEGERI (SDN)

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN LEMBAGA PENDIDIKAN SEKOLAH ALAM CIGANJUR. Oleh : Fitria Ulfah

PEMBANDIIQGAN BEBERAPA MODEL NONLINEAR DALAM HUBUNGAN PARASITOID - IHANG

ANALISIS REGRESI KOMPONEN UTAMA UNTUK MENGATASI MASALAH MULTIKOLINIERITAS SKRIPSI LEONARDO SILALAHI

ANALISIS INVESTASI SAHAM DENGAN TEKNIK WARREN BUFFETT DI BURSA EFEK JAKARTA

ANALISIS PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN WISATAWAN BERKUNJUNG KE TAMAN HUTAN RAYA BUKIT BARISAN TONGKOH GELADIKARYA.

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PEMBELI DITINJAU DARI FASILITAS LOKASI PERBELANJAAN GELADIKARYA

ANALISIS KUALITAS LAYANAN UPT BALAI BAHAN DAN BARANG TEKNIK DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN PROVINSI DKI JAKARTA

KAJIAN MANAJEMEN TEKNOLOGI PERUSAHAAN TEH (Kasus Pada PT Perkebunan Nusantara VI Kebun Kayu Aro, Kabupaten Kerinci, Jambi) Oleh : M U S W A D I

PERUBAHAN PENGGUNAAN LAHAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEBERADAAN SITU (STUDI KASUS KOTA DEPOK) ROSNILA

ANALISIS PEMBANGUNAN DAN PEMBIAYAAN PABRIK PENGOLAHAN KELAPA SAWIT DI KABUPATEN ACEH BARAT, PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM. Oleh : CUT IDAMAN SARI

tidak dipengaruhi oleh jumlah eksplan awal. Tetapi tahapan fase stasioner dari akar transgenik yang ditanam lebih cepat tercapai pada kultur dengan

ANALISIS DAN STRATEGI PEMANFAATAN RUANG DI KABUPATEN CIAMIS, JAWA BARAT SANUDIN

ANALISIS KREDIT UKM BERMASALAH PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) KANTOR CABANG "X"

ANALISIS PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN, DISIPLIN KERJA SERTA KOMPENSASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA PT. ALFA SCORPII CABANG SETIA BUDI MEDAN

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Jumlah Tenaga Kerja Industri Besar dan Sedang Di Provinsi Sumatera Utara Tahun 2011

STRATEGI PENGEMBANGAN AGRlBlSNlS KOMODITAS UNGGULAN PETERNAKAN Dl KOTA BENGKULU

ANALISIS KEPUASAN DAN LOYALITAS KONSUMEN PEMASANG IKLAN MAJALAH TRUBUS

PEMILIHAN PEUBAH BEBAS UNTUK DATA YANG MENGANDUNG PENCILAN DENGAN MENGGUNAKAN KRITERIA

KAJIAN KONFIGURASI DAN POLA SPASIAL INDIKATOR KERAWANAN PANGAN MELALUI PENERAPAN ANALISIS PROCRUSTES DAN SPATIAL AUTOCORRELATION DESSI RAHMANIAR

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN NASABAH MEMBUKA REKENING TAHAPAN XPRESI PADA BCA MEDAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU PERTUMBUHAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) DI KABUPATEN KARO RENNY AMANDA

ANALISIS STRUKTUR, PERILAKU DAN KINERJA INDUSTRI PAKAN TERNAK AYAM DI PROPINSI LAMPUNG DAN JAWA BARAT ANNA FITRIANI

ANALISA KORELASI TERHADAP FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETERSEDIAAN BERAS DI KOTA MEDAN TUGAS AKHIR DIAN ARIESTYA

ANALISIS PENGARUH SEKTOR PERTANIAN DAN SEKTOR INDUSTRI PENGOLAHAN TERHADAP INDEKS PERKEMBANGAN PDRB KABUPATEN ACEH SELATAN RENI HARPIANTI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGELUARAN UNTUK KONSUMSI PANGAN RUMAH TANGGA PASCA ERUPSINYA GUNUNG SINABUNG SKRIPSI

Dl PROPlNSl DAERAH TINGKAT I JAWA BARAT (Suatu Pendekatan Persamaan Simultan)

ANALISIS PELAKSANAAN REDISTRIBUSI TANAH DALAM RANGKA REFORMA AGRARIA DI KABUPATEN PATI. Oleh: Darsini

TESIS. Oleh CAHAYA PURNAMA SARI / AKK

ANALISIS EFEKTIVITAS PROGRAM RASKIN DAN KEPUASAN RUMAH TANGGA PENERIMA MANFAAT DI DKI JAKARTA

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN LAYANAN PURNAJUAL ALAT BERAT HITACHI

PENERAPAN ANALISIS JALUR DALAM MENENTUKAN FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA TAHUN 2011 DI PROVINSI SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR

ANALISIS PERSEPSI DAN SIKAP PETANI DALAM PENERAPAN USAHATANI ORGANIK DI JAKARTA TIMUR

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BERPRESTASI, DISIPLIN MENGAJAR, DAN KEMAMPUAN PEDAGOGIS DENGAN KINERJA GURU SMA SWASTA KOTA METRO.

ANALISIS PENYEBAB TUNGGAKAN REKENING AIR PADA PDAM TIRTANADI MEDAN Studi Kasus pada PDAM Tirtanadi Cabang Medan Kota

MODEL HIDROGRAF SATUAN SINTETIK MENGGUNAKAN PARAMETER MORFOMETRI (STUDI KASUS DI DAS CILIWUNG HULU) BEJO SLAMET

PENGARUH IKLIM ORGANISASI DAN MOTIVASI KERJA SERTA BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA DOSEN AKADEMI PARIWISATA MEDAN TESIS. Oleh

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN PELAKU USAHA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PERIZINAN PADA PUSAT PERIZINAN DAN INVESTASI KEMENTERIAN PERTANIAN

PENGGUNAAN METODE BOOTSTRAP UNTUK MENDUGA SEbANG MEPERCAYAAN TOTAL POQULASl PABA PQPULASI S12ASfAb.. BERGEROMBOL

AHMAD FIRDAUS. Oleh :

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENYALURAN KREDIT DI BANK UMUM MILIK NEGARA PERIODE TAHUN RENALDO PRIMA SUTIKNO

ANALISIS KEPUASAN DAN LOYALITAS KONSUMEN DALAM PENGGUNAAN METODE PEMBAYARAN NON-TUNAI

ANALISIS TINGKAT IMBAL HASIL DAN FAKTOR RESIKO PADA PENAWARAN UMUM PERDANA (Initial Public Offering) SAHAM SECARA SEKTORAL DI BURSA EFEK JAKARTA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI JAGUNG DI KABUPATEN LABUHAN BATU TAHUN 2009 TUGAS AKHIR MUHAMMAD YUSUF

FERDY RAHADIAN NIM :

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI BISNIS TANAMAN OBAT BERBASIS WEB

PEWILAYAHAN AGROKLIMAT TANAMAN NILAM (Pogostemon spp.) BERBASIS CURAH HUJAN DI PROVINSI LAMPUNG I GDE DARMAPUTRA

EVALUASI KINERJA KEUANGAN SATUAN USAHA KOMERSIAL PERGURUAN TINGGI NEGERI BADAN HUKUM DARSONO SEKOLAH PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2014

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI JARINGAN JALAN DAN JEMBATAN KABUPATEN SIAK. Oleh : Ardi Irfandi

ANALISIS PREFERENSI SALESMAN ALAT BERAT DALAM MEREKOMENDASIKAN PERUSAHAAN PEMBIAYAAN (STUDI KASUS DI PT. X) Oleh : Fermico Karambut

SEKOLAH PASCASARJANA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

ANALISIS KEPUASAN KERJA KARYAWAN SETELAH PERUBAHAN STRUKTUR ORGANISASI PADA PKS PT SUMBER SAWIT MAKMUR GELADIKARYA. Oleh : MUHAMMAD LUTHFI

PERENCANAAN OPTIMALISASI JASA ANGKUTAN PERUM BULOG

TUGAS AKHIR FAIZAL RIDHO

ANALISIS MODEL PELUANG KERJA SUAMI DAN ISTRI, PERILAKU EKONOMI RUMAHTANGGA DAN PELUANG KEMISKINAN ENDANG SARI SIMANULLANG

PEMILIHAN VARIABEL DAN REDUKSI DIMENSI DALAM REGRESI NONPARAMETRIK BERDIMENSI BESAR

KATA PENGANTAR. Puji syukur kami panjatkan kepada Tuhan YME atas kasih karunia dan berkat

ANALISIS HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI DAN KEMAMPUAN KERJA PERAWAT DENGAN KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN PADA RSUD TARAKAN JAKARTA. Oleh Budiyanto B O G O R

JUMLAH PENDUDUK DAN PENDAPATAN PERKAPITA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTAMADYA PEMATANGSIANTAR TUGAS AKHIR JOSEP IMANUEL TAMBA

EFEKTIVITAS PROGRAM PELATIHAN BIDANG MANAJERIAL BAGI KARYAWAN PT GRAND TEXTILE INDUSTRY BANDUNG. Oleh : Janjan Nurjanah

PENGARUH HARGA IMPOR BERAS,PRODUKSI BERAS, NILAI KURS (RUPIAH TERHADAP DOLAR AMERIKA) TERHADAP PERMINTAAN IMPOR BERAS DI INDONESIA TUGAS AKHIR

PENGARUH TINGKAT KUALITAS PELAYANAN JASA PUSKESMAS TERHADAP KEPUASAN PASIEN (Studi Kasus PUSKESMAS Kecamatan Hatonduhan) TUGAS AKHIR

ANALISIS PERILAKU EKONOMI RUMAHTANGGA DAN PELUANG KEMISKINAN NELAYAN TRADISIONAL

ANALISIS BIPLOT UNTUK MEMETAKAN MUTU SEKOLAH YANG SESUAI DENGAN NILAI UJIAN NASIONAL SUJITA

INTERFACE TRANSAKSI TRESURI BERBASIS INTERNET : LAYANAN BAG1 NASABAH KORPORAT. Oleh : Jahja

PEWILAYAHAN AGROKLIMAT TANAMAN NILAM (Pogostemon spp.) BERBASIS CURAH HUJAN DI PROVINSI LAMPUNG I GDE DARMAPUTRA

PERANAN PRODUKSI USAHATANI DAN GENDER DALAM EKONOMI RUMAHTANGGA PETANI LAHAN SAWAH: STUDI KASUS DI KABUPATEN BOGOR SOEPRIATI

PENDUGAAN PARAMETER GENETIK MODEL CAMPURAN DATA TAK - SEIMBANG

KAJIAN FENOMENA DAN PENGHAMBATAN RETROGRADASI BIKA AMBON ANNI FARIDAH

PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA BERBASIS KOMPETENSI PADA MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PT PFIZER INDONESIA UNIT BISNIS ANIMAL HEALTH

PROYEKSI KESEMPATAN KERJA DI KOTA MEDAN PADA TAHUN DENGAN MENGGUNAKAN METODE KUADRAT TERKECIL

ABDUL HOYYI. T e s i s Sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Magister Sains pada P r o g r a m S t u d i S t a t i s t i k a

Transkripsi:

ANALISIS PENERAPAN METODE KUADRAT TERKECIL DAN REGRESI KOMPONEN UTAMA DALAM MULTIKOLINEARITAS OLEH : GUGUN M. SIMATUPANG PROGRAM PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2002

ABSTRAK GUGUN M. SIMATUPANG. Analisis Penerapan Metode Kuadrat Terkecil (MKT) dan Regresi Komponen Utarna Dalam Multikolinearitas. Dibimbing oleh BUD1 SUSETYO dan BAMBANG JUANDA. Masalah pendugaan parameter dalam analisis regresi linier berganda sering menjadi topik yang menarik dalam beberapa penelitian. Timbul masalah antara lain multikolinearitas diantara peubah-peubah bebas. Dengan MKT akan terlihat efeknya yaitu tingginya koefisien deterrninasi tidak diikuti dengan konsistensi hipotesis, tanda koefisien regresi setelah dimodelkan dan perubahan kesignifikan bila masing-masing dan bersama-sama dimasukkan dalam model. Keadaan ini akan mempengaruhi dalam penafsiran model regresi bila memerlukan kajian lebih lanjut. Berdasarkan kenyataan ini, dilakukan suatu kajian dengan berbagai jumlah data untuk mengetahui dan memberikan garnbaran kepada pengguna seberapa besar peluang perubahan tanda peubah bebas juga kesignifikan koefisien regresi sebagai efek dari penerapan MKT bila terjadi multikolinearitas diantara peubah bebas dan solusi penerapan regresi komponen utama. Kajian ini dilakukan dengan menggunakan data simulasi. Ukuran contoh yang digunakan dalam simulasi adalah n=10,20,25,30 dan 40 dengan lima peubah bebas saling berkorelasi dan satu peubah tak bebas. Masingmasing dilakukan simulasi sebanyak lima puluh kali. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara rata-rata peluang berubahnya tanda peubah bebas dengan MKT sebesar 0,228 ; analisis regresi komponen utama sebesar 0,118 dan peluang salah kesignifikan koefisien regresi dengan MKT sebesar 0,296. Hasil dari penelitian ini juga menunjukkan bahwa semakin banyak jumlah data, peluang berubahnya tanda peubah bebas dan peluang salah kesignifikan koefisien regresi semakin kecil.

SURAT PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa Tesis yang berjudul : "Analisis Penerapan Metode Kuadrat Terkecil dan Regresi Komponen Utama dalam Multikolinearitas " Adalah benar merupakan hasil karya saya sendiri dan belum pernah dipublikasikan. Semua sumber data dan informasi yang digunakan telah dinyatakan secara jelas dan dapat diperiksa kebenarannya. Bogor, Maret 2002 Nrp. 99158

ANALISIS PENERAPAN METODE KUADRAT TERKECIL DAN REGRESI KOMPONEN UTAMA DALAM MULTIKOLINEARITAS Gugun M. Simatupang Tesis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar pada Magister Sains Program Studi Statistika PROGRAM PASCASARJANA INSTITUT PERTANIAN BOGOR 2002

Judul Tesis Nama : Analisis Penerapan Metode Kuadrat Terkecil dan Regresi Komponen Utama dalam Multikolinearitas : Gugun Mar~osor Simatupang NRP : 99158 Program Studi : Statistika Menyetuj ui : 1. Komisi Pembimbing Ketua Dr. Ir. Bambang Juanda, M.S. Anggota ogram Pascasarjana frida Manuwoto, M.Sc. Tanggal lulus : 27 Maret 2002

Dipersembahkan untuk Isteri dan Anak tercirzta : rtlza Luciana, Nicolas EW., Ratu DG.) Ayalt anda dan Ibunda :

RIWAYAT HIDUP Penulis dilahirkan tanggal 11 November 1964 di Doloksanggul - Tapanuli Utara, anak kelima dari sembilan bersaudara. Anak dari pasangan Aden Willem Simatupang dan Ramianna Br. Sihite (Almarhumah). Pada tahun 1977, penulis lulus SD Negeri 1 Doloksanggul, tahun 1980 lulus SMP Negeri 1 Doloksanggul, tahun 1983 lulus SMA Negeri 1 Doloksanggul. Pada tahun yang sama penulis diterima di Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Sumatera Utara (USU) Medan melalui jalur PMDK. Penulis lulus S-1 tangga 27 juli 1989. Pada tahun 1998, penulis mengikuti program pra-pascasarjana, bidang studi statistika di IPB dengan biaya URGE. Tahun 1999, penulis diterima sebagai mahasiswa program pascasarjana (S-2) pada program studi statistika di IPB dengan biaya BPPS-Dikti. Riwayat pekerjaan, tahun 1988 sampai dengan tahun 1991 penulis sebagai tenaga pengajar di Fakultas Teknik Universitas Darma Agung (UDA) Medan. Pertengahan tahun 1991 penulis diangkat sebagai tenaga pengajar pada jurusan Pendidikan Matematika FKIP Universitas ~ Abi. Tanggal 19 Februari 1993 penulis menikah dengan Martha Luciana Br. Lumban Tobing, putri dari bapak CL. Tobing, Ibu R.Br. Sitompul, sarnpai sekarang telah dikaruniai dua orang putralputri yang bernarna Nicolas Exe Walter Simatupang (9 tahun) dan Ratu Dara Glory Br. Simatupang (6 tahun)

PRAKATA Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan yang Maha pemurah dan Agung, karena berkat kasih dan karuniaya penulis dapat menyelesaikan penyusunan tesis yang berjudul : " Analisis penerapan metode kuadrat terkecil dan metode komponen utama dalam multikolinearitas ". Tesis ini dimaksudkan sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Magister Sains pada program Studi Statistika, Pasca sarjana IPB. Pada kesempatan ini, dengan penuh rasa hormat penulis mengucapkan terima kasih atas bimbingan dan fasilitas yang telah diberikan. Secara khusus penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Dr. Ir. Budi Susetyo, M.S. selaku ketua komisi pembimbing dan bapak Dr. Ir. Bambang Juanda, M.S. selaku anggota komisi pembimbing, yang telah memberikan birnbingan, arahan serta dorongan yang sangat berharga selama penulis dibimbing. 2. Rektor IPB, Direktur Program Pascasarjana, Ketua Program Studi Statistika dan ketua pengelola beasiswa BPPS beserta seluruh staf yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menuntut ilmu pada Program Pascasarjana IPB. 3. Rektor Universitas Jambi, Dekan FKIP-Unja dan Ketua Jurusan PMIPA FKIP- Unja, yang telah memberi kesempatan kepada penulis untuk dapat menimba ilmu di IPB. 4. Bapak dan Ibu dosen program studi Statistika beserta seluruh staf yang telah memberikan ilmu dan pelayanannya kepada penulis. 5. Istri dan anak atas doa, pengertian dan dorongan yang sangat tulus dengan setia mendampingi penulis selama men~ikuti pendidikan. 6. Orang tuaertua, AbangIKakak, Adik beserta seluruh keluarga atas segala doa, bantuan yang diberikan selama penulis mengikuti pendidikan. 7. Rekan-rekan mahasiswa program studi statistika, khususnya angkatan '99 atas segala saran dan bantuan yang diberikan selama penulis menuntut ilmu di IPB, serta semua pihak yang tidak dapat disebut satu persatu pada tulisan ini.

Semoga Tuhan Yang Maha Kasih dan Pemurah memberikan berkat yang berlipat ganda, atas segala bimbingan dan kebaikan yang diberikan. Semoga tesis ini dapat bermamfaat bagi yang memerlukannya. Bogor, Maret 2002 Penulis

DAFTAR IS1 DAFTAR TABEL... Halaman DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... PENDAHULUAN... Latar belakang... Batasan Masalah... Tujuan Penelitian... TINJAUAN PUSTAKA... Analisis Regresi Linier Berganda... Metode Kuadrat Terkecil (MKT)... Multikolinearitas... Analisis Komponen Utama... Analisis Regresi Komponen Utama... METODE PENELITIAN... Surnber Data... Metode Analisis... vii... Vlll HASIL DAN PEMBAHASAN... Hasil Pengolahan Data Simulasi... Hasil- 1... Hasil-2... Hasil-3... Contoh Kasus... Penyelesaian dengan Metode Kuadrat Terkecil (MKT)... Penyelesaian dengan Metode Regresi Komponen Utama... Pembandingan Hasil MKT dengan Komponen Utama... KESIMPULAN DAN SARAN... Kesimpulan... Saran... DAFTAR PUSTAKA... LAMPIRAN...

DAFTAR TABEL Halaman 1. Contoh penyajian tanda dan penghitungan peluang benarlsalah dari persamaan regresi linier berganda menggunakan MKT vs matriks korelasi....................................................................................................... 19 2. Contoh penyajian hasil pengujian hipotesis dan penghitungan peluang benarlsalah terhadap koefisien regresi linier sederhana vs linier berganda dengan MKT... 20 3. Contoh penyajian tanda dan penghitungan peluang benarlsalah dari persamaan regresi komponen utama vs matriks korelasi... 22 4. Rata-rata penghitungan peluang perubahan tanda berdasarkan persamaan regresi linier berganda dengan MKT vs matriks korelasi... 26 5 Rata-rata penghitungan peluang perubahan hasil pengujian hipotesis koefisien regresi pada persamaan regresi linier sederhana vs regresi linier berganda dengan MKT... 29 6. Rata-rata penghitungan peluang perubahan tanda berdasarkan persamaan regresi komponen utama vs matriks korelasi... 3 1 7. Pendugaan parameter regresi kuadrat terkecil... 33 8. Sidik ragarn regresi kuadrat terkecil... 33 9. Nilai R; dm VIF(bi) dari penduga bi... 3 4 10. Matriks korelasi antar peubah bebas dan peubah talc bebas... 3 4 1 1. Nilai akar ciri untuk contoh kasus... 3 7 12. Nilai vektor ciri untuk contoh kasus... 37 13. Nilai skor komponen utama untuk contoh kasus... 38 14. Pengujian koefisien regresi secara parsial (berdasarkan pendekatan analisis regresi komponen utarna)... 42

DAFTAR GAMBAR Halaman 1. Diagram kotak garis peluang tidak berubahnya tanda setelah dilakukan regresi linier berganda dengan MKT dibandingkan terhadap hasil matriks korelasi... 25 2. Diagram kotak garis peluang tidak berubahnya kesignifikan koefisien regresi linier sederhana dibandingkan linier berganda dengan MKT.... 27 3. Diagram kotak garis peluang tidak berubahnya tanda setelah dilakukan regresi komponen utarna dibandingkan terhadap hasil matriks korelasi......... 30

DAFTAR LAMPIRAN Halaman 1. Hasil-1 : Peluang benarlsalah (tidak berubahlberubah) tanda peubah bebas hasil matriks korelasi dan regresi linier berganda dengan MKT... 49 2. Hasil-2 : Peluang benarlsalah (tidak berubahlberubah) kesignifikan koefisien regresi linier sederhana dan regresi linier berganda dengan MKT... 5 0 3. Hasil-3 : Peluang benarlsalah (tidak berubah/berubah) tanda peubah bebas hasil matriks korelasi dan regresi komponen utama... 5 1 4. Data contoh kasus (data asli)... 52 5. Data contoh kasus (data pembakuan)... 52 6. Makro pembangkitan data simulasi... 5 3