PROFIL LKM MEKAR TANJUNG KELURAHAN TANJUNG MARULAK HILIR

dokumen-dokumen yang mirip
PROFIL LKM PUSPA SIMARITO KELURAHAN SIMARITO

Kelurahan Matahalasan merupakan salah satu kelurahan yang terdapat di

PROFIL LKM MAJU MANDIRI KELURAHAN KARANG ANYER KECAMATAN KOTA KISARAN TIMUR KABUPATEN ASAHAN SUMATERA UTARA

PROFIL BKM MEKAR JAYA KELURAHAN TANJUNG TONGAH

PROFIL BKM NAGA BONAR KELURAHAN NAGA PITA

PROFIL LKM MUTIARA SEJAHTERA KELURAHAN MUTIARA KECAMATAN KOTA KISARAN TIMUR KABUPATEN ASAHAN SUMATERA UTARA

PROFIL BKM NURANI KELURAHAN PEKAN

PROFIL BKM SEJATI DESA TELAGA SARI

PROFIL BKM SEI RAJA BERSATU KELURAHAN SEI RAJA

PROFIL LKM ANUGERAH KELURAHAN SIUMBUT BARU KECAMATAN KOTA KISARAN TIMUR KABUPATEN ASAHAN SUMATERA UTARA

PROFIL BKM MAJU DESAKU DESA SEI BERAS SEKATA

: Jl. Anwar Idris Lk.3 (depan Hotel Malahayati), Kel. Bunga Tanjung Tanggal Pembentukan : 21 Nopember 2006

PROFIL BKM BERSAMA DESA SEI MENCIRIM

BERSIH NO 66 KISARANKELURAHAN TEGAL SARI KECAMATAN KISARAN BARAT KABUPATEN ASAHAN - SUMATERA UTARA

PROFIL BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM)

Visi Terwujudnya Masyarakat dan Lingkungan Yang Sejahtera, Aman, Damai, Arif, Religius

Visi Terwujudnya masyarakat mandiri, religi dan sejahtera dengan lingkungan yang sehat

PROFIL BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM) Bilah Makmur

Visi, Misi, dan Tujuan Keorganisasian BKM. Keberadaan BKM dan Lingkungan. Misi Masyarakat Puraka lebih madani tahun 2016

BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM)

PROFIL PELAKSANAAN PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) KABUPATEN ASAHAN

PROFIL DESA DAN BKM MAJU BERSAMA

BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM)

PROFIL PELAKSANAAN PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) KABUPATEN KARO

PROFIL KOTA PEMATANGSIANTAR

PROFIL BKM DEWA SAKTI. Potensi BKM 1). Potensi Personil : 2). Potensi Kelembagaan :

PROFIL PELAKSANAAN PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) KOTA TANJUNGBALAI

PROFIL BKM SIDOMULYO

BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM)

PROFIL BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM) SEJAHTERA Jl. KETAPANG, KEL. SIBOLGA ILIR, KEC. SIBOLGA UTARA KOTA SIBOLGA Telp.

PROFIL PELAKSANAAN PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) KOTA TEBING TINGGI

PROFIL BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM) RUKUN NAULI Jl. KANTOR KELURAHAN ANGIN NAULI KELURAHAN ANGIN NAULI KECAMATAN SIBOLGA UTARA

Rencana Tahapan Pelaksanaan Siklus PLPBK Lanjutan. Kelurahan Baru Tengah Kecamatan Balikpapan Barat Kota Balikpapan

PROFIL PELAKSANAAN PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) KABUPATEN DELI SERDANG

Profil PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) Provinsi Jawa Timur. Kelurahan Gading Kasri - Kota Malang

!"#$"%&'(#)%')%*!%'(+&+,'-(#)%(+.

PROFIL DESA DAN BKM SEJAHTERA

PROFIL BADAN KESWADAYAAN MASYARAKAT (BKM) MANTAP Jl. KETAPANG KELURAHAN SIMARE-MARE KECAMATAN SIBOLGA UTARA KOTA SIBOLGA

PROGRAM PEMBERDAYAAN DAN PEMBANGUNAN INSTITUSI BERBASIS KOMUNITAS (Best Practise, Prospektus dan Dilematikanya)

PROFIL BKM/LKM HARAPAN SEJAHTERA

PROFIL DESA DAN BKM BANYUMAS JAYA

LAPORAN UJI PETIK SIKLUS MASYARAKAT KEGIATAN RWT (REMBUG WARGA TAHUNAN)

PROFIL DESA DAN BKM SEJATI

VI. STRATEGI PENYEMPURNAAN PEMANFAATAN DANA PINJAMAN BERGULIR P2KP

PROFIL BKM/LKM LESTARI

PROFIL BKM/LKM ANDESPA

RENCANA INVESTASI 5.1. INDIKASI SEKTOR PRIORITAS PEMBANGUNAN RENCANA TINDAK PENATAAN LINGKUNGAN PERMUKIMAN KELURAHAN LIMUSNUNGGAL

PROFIL PELAKSANAAN PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) KOTA PADANGSIDEMPUAN

LAPORAN PERKEMBANGAN PENINGKATAN PENGHIDUPAN MASYARAKAT BERBASIS KOMUNITAS (PPMK)

PROGRAM DAN PENGANGGARAN PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS PERMUKIMAN DI PERKOTAAN (P2KP) TAHUN 2015

PELAKSANAAN KEGIATAN PROGRAM KOTA TANPA KUMUH (KOTAKU) KABUPATEN SIDOARJO. Provinsi Jawa Timur

KEMENTERIAN KOORDINATOR BIDANG KESEJAHTERAAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA

KATA PENGANTAR. Taipa, 10 September 2016

PROFIL BKM/LKM SERUAI

PELAKSANAAN PPMK. A. Konsep Dasar dan Tujuan PPMK

BUPATI BLITAR PERATURAN BUPATI BLITAR NOMOR 27 TAHUN 2011

BAB IV KONDISI KEMISKINAN DAN LINGKUNGAN MASYARAKAT SERTA PROFIL KELOMPOK SWADAYA MASYARAKAT RUBAH

TATA CARA PEMBENTUKAN UNIT PENGELOLA (UP) BKM P2KP

Lampiran 1 : Format Tabulasi Data Persoalan Kemiskinan Desa / Kelurahan (Hasil sensus dan kajian) Jumlah Warga miskin yang terkena masalah

Diskusi Kota Hari Ketiga ( 8 September 2009 ) MAKASSAR

BAB II TINJAUAN LOKASI PENELITIAN. pekerja romusa ini dipekerjakan dengan paksa oleh penjajah jepang untuk

BAPPEDA KOTA MAKASSAR. Jakarta, 5 September 2017

: PRIMA KEADILAN : PEMATANGSIANTAR

Kelurahan Pasir Jaya. Kota : BOGOR Tahun : 2015 SUMBER DANA TAHUN PELAKSANAAN. Sumber LAIN APBD PROV APBN APBD KOTA. Swadaya

a. Gambaran Umum Kelurahan Tanjung Mulia Hilir

KEBIJAKAN DAN RENCANA PELAKSANAAN PNPM MANDIRI PERKOTAAN TAHUN Direktur Penataan Bangunan dan Lingkungan Direktorat Jenderal Cipta Karya

PRESS RELEASE JAYAPURA, PAPUA 15 MARET 2011

PANDUAN KUESIONER. Petunjuk Pengisian

Panduan Penulisan Profil PNPM Mandiri Perkotaan

PROGRAM PENANGANAN KAWASAN KUMUH PERKOTAAN (P2KKP) LAPORAN MONITORING KMP PERIODE TRIWULAN IV (BASELINE )

PROFILE DATA SIM P2KP NAD KMW II

P2KKP ( Program Peningkatan Kualitas Kawasan Permukiman ) PROFIL

Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri - Perkotaan

Program Penanggulangan Kemiskinan di Perkotaan UPAYA PENINGKATAN PARTISIPASI PEREMPUAN

BAB I PENDAHULUAN. Permasalahan utama dalam upaya pengentasan kemiskinan di Indonesia saat ini

II. PENGENDALIAN DAN PENGELOLAAN DATA. A. Capaian Penanganan Pengaduan

PROFILE DATA SIM P2KP NAD KMW II K E L U R A H A N

PROFIL KOTA TANPA KUMUH

Seluruh masyarakat Kota Tebing Tinggi. Hasil yang diharapkan 1 unit IPLT dibangun dan dapat beroperasi mulai tahun 2018 Rincian Kegiatan

PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT ( PNPM ) MANDIRI PERKOTAAN BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN ( BAP2 ) Nomor :.

I. PENDAHULUAN. Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perkotaan (PNPM-MP)

V-1 RENCANA PENATAAN LINGKUNGAN PERMUKIMAN BERBASIS KOMUNITAS (PLP-BK) KELURAHAN MANDING PEMERINTAH KABUPATEN POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

LAPORAN KEGIATAN LAPANGAN DI GORONTALO TIM KAJIAN PERENCANAAN PARTISIPATIF (PJM PRONANGKIS)

ADVETORIAL PENANGANAN KEMISKINAN DI KOTA DEPOK

Buku Putih Sanitasi (BPS) Kabupaten Pelalawan

BAB I PENDAHULUAN. memenuhi kebutuhannya sesuai dengan kehidupan yang layak. Kemiskinan

Program Peningkatan Kualitas Permukiman (P2KP) Program Di Perkotaan Dll..DLl

I. PENDAHULUAN. secara terus menerus untuk mewujudkan cita-cita berbangsa dan bernegara, yaitu

USULAN PENDEKATAN DAN METODOLOGI RENCANA KERJA DAN JADWAL KEGIATAN CALON TENAGA AHLI PEMASARAN PARTISIPATIF

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA DRAFT PEDOMAN TEKNIS PENATAAN LINGKUNGAN PERMUKIMAN BERBASIS KOMUNITAS (PLP-BK) 2013

Kata Pengantar. dan kesabaran, sehingga penyusunan laporan akhir tahun ini dapat selesai

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

LAPORAN UJI PETIK SIKLUS MASYARAKAT KEGIATAN RWT (REMBUG WARGA TAHUNAN)

Lampiran 1. Rekapitulasi Hasil Penilaian Indikator Kinerja BKM Universitas Indonesia

PENILAIAN KINERJA PROPINSI TINGKAT KAB./KOTA. Triwulan 2 - Tahun 2012

mewujudkan lingkungan permukiman di Kawasan Prioritas yang teratur, aman, dan sehat, sesuai kebutuhan kehidupan dan penghidupannya

KEGIATAN PILOT PENDAMPINGAN KSM

BAB I PENDAHULUAN. disalurkan Badan Keswadayaan Masyarakat (BKM) melalui Unit Pengelola Keuangan

BAB I PENDAHULUAN. tahun-2008-penduduk-miskin-turun-221-juta-.html (diakses 19 Oktober 2009)

Pertanyaan dan jawaban tersebut adalah sebagai berikut : perkotaan yang dilaksanakan di Desa Dagang Kelambir?

Transkripsi:

PROFIL LKM MEKAR TANJUNG KELURAHAN TANJUNG MARULAK HILIR IDENTITAS BKM Nama LKM : Mekar Tanjung Alamat : Jl. Gunung Sibayak Lk 3 Kel. Tanjung Marulak Hilir Kec. Rambutan Kota Tebing Tinggi Tanggal Pembentukan : 31 Oktober 2009 Notaris :Aznurli Sarjana Hukum No/Tanggal :240/W/AZN/XI/2009, 19 November 2009 Jumlah Anggota :13 org (laki-laki : 9 org; Perempuan : 4 org) Kinerja Kelembagaa : Mandiri KONDISI UMUM GEOGRAFIS Kelurahan Tanjung Marulak Hilir merupakan kelurahan yang terletak di Kecamatan Rambutan Kota Tebing Tinggi Provinsi Sumatera Utara dengan luas administratif 0,6531 km2 yang berkembang sebagai permukiman, jasa dan perdagangan. Kelurahan Tanjung Marulak Hilir terdiri dari 4 Lingkungan. Adapun batas-batas kelurahan Tanjung Marulak Hilir adalah sebagai berikut : Sebelah Utara : Kelurahan Lalang Sebelah Selatan : Kelurahan Karya Jaya Sebelah Barat : Perkebunan Rambutan Sebelah Timur : Kelurahan Sri Padang Peta Penduduk Dalam Lingkup Kelurahan Jumlah Penduduk : 5.188 Jiwa Jumlah Penduduk Dewasa : 4.163 jiwa Jumlah Laki-Laki : 2.574 Jiwa Jumlah Perempuan : 2.614 Jiwa Jumlah KK : 730 KK Jumlah KK Miskin : 675 KK Jumlah Penduduk Miskin : 3.375 Jiwa BLM (Bantuan Langsung Masyarakat)Reguler Sejak awal terbentuk pada tahun 2006 sampai dengan tahun 2016 telah diterima BLM sejumlah total Rp. 990.529.275,- yang merupakan dari dana APBN sebesar Rp. 650.750.000,-dan dana APBD Rp. 163.050.000,- dan swadaya masyarakat senilai RP. 176.729.275,- Dan BLM tersebut dimanfaatkan untuk kegiatan tridaya yaitu Lingkungan, Sosial dan ekonomi dengan detail sebagai berikut :

Jumlah BLM APBN APBD Swadaya LINGKUNGAN 898.826.775 650.750.000 77.000.000 171.076.775 EKONOMI 34.800.000-34.800.000 - SOSIAL 56.902.500-51.0.000 5.652.500 Rekap Kegiatan BLM Reguler Kegiatan Kegiatan Volume Satuan APBN APBD Swadaya PM KK PM KKM Lingkungan Sosial Jalan Beton 2,134 Pembuatan jalan setapak 1,308 Drainase 2,506 Pembangunan Barak Resapan Air 1 Sembako Murah 50 Pelatihan Jamur 5 Pelatihan 20 Bantuan Sekolah 40 Santunan Gizi Balita dan Ibu Hamil 50 Asupan Gizi Batita 55 Santunan Anak Sekolah 116 Bantuan kesehatan berupa kacamata 27 Ekonomi Ekonomi Bergulir 75 Total Pemanfaatan BLM (Lingkungan+Sosial+Ekonomi) M M M Unit 4,693,000 38,500,000 80,586,500 314 206 108,535,000 19,150,000 21,070,075 788 450 287,522,000 8,950,000 67,860,200 693 430-10,400,000 1,560,000 21 17-4,500,000 675,000 50 50-2,0,000 675,000 5 5-15,700,000 2,355,000 20 20-4,150,000 200,000 40 40-4,550,000 682,500 50 50-9,6,000 115,000 55 55-5,000,000 750000 116 116-5,475,000 200,000 27 27-34,800,000-75 75 650,750,000 163,050,000 176,729,275 24 1541 Kegiatan Penataan Lingkungan Permukiman Berbasis Komunitas (PLPBK) Kegiatan PLPBK di Kelurahan Tanjung Marulak Hilir dimulai pada tahun 2013 di Lingkungan 4 dengan alokasi dana sebesar 1 Milyar dan sharing dana dari APBD sebesar Rp. 500 Juta. Rangkaian kegiatan yang dilakukan antara lain kegiatan perencanaan, pembangunan fisik dan pemasaran. Jenis kegiatan yang dibangun di lokasi prioritas PLPBK antara lain: Jalan Paving Blok dan Drainase, Biopori, Pembuatan Taman. Dana sharing APBD digunakan untuk kegiatan Pembuatan Septicktank sebanyak Unit, Pembangunan Jalan Paving Blok dan Drainase dan Pemberian Beasiswa kepada 15 orang siswa.

REKAP PLPBK DANA APBN N O KSM/PANITIA 1 Batu Ganjang 1 2 Batu Ganjang 2 3 Batu Ganjang 3 4 Mawar 1 5 Mawar 2 6 PLPBK - 1A 7 PLPBK - 1B 8 PLPBK - 3A 9 PLPBK - 3B DETAIL SUB KEGIATAN RENCANA KEGIATAN BERDASARKAN RTPLP DAN DED RENCANA PEMBIAYAAN KEGIATAN ISASI PEMANFAATAN KEUANGAN FISIK LOKASI SAT VOL UME REN CAN A Jalan Paving Block LING.4 M BLM BLM BLM KEUANGAN Resapan Biopori LING.4 M 90.439.000 4.330.000 94.769.000 94.814.000 90.439.000 4.330.000 94.769.000 90.439.000 4.330.000 Jalan Paving Block LING.4 M BOB OT VOLUM E FISIK SA TU AN BOBOT Resapan Biopori LING.4 M 90.439.000 4.375.000 94.814.000 94.814.000 90.439.000 4.375.000 94.814.000 90.439.000 4.375.000 Pembangunan Paving Block LING.4 M Pembuatan Biopori LING.4 M 90.563.000 4.420.000 94.983.000 90.563.000 4.420.000 94.983.000 90.563.000 4.420.000 94.983.000 Jalan Paving Block 120,0 120,00 LING.4 M 0 Pembuatan Biopori 120,0 81.733.000 4.1.000 85.858.000 85.858.000 120,00 LING.4 M 0 81.733.000 4.1.000 85.858.000 81.733.000 4.1.000 120,0 120,00 0 Jalan Paving Block LING.4 M 68,40 68,40 Pembuatan Biopori LING.4 M 82.612.000 3.580.000 86.192.000 86.192.000 82.612.000 3.580.000 86.192.000 82.612.000 3.580.000 Jalan Paving Block LING.4 M Jalan Paving Block LING.4 M Jalan Paving Block LING.4 M Jalan Paving Block LING.4 M 78.715.000 1.975.000 80.690.000 78.786.000 1.810.000 80.596.000 78.715.000 1.975.000 80.690.000 78.786.000 1.810.000 80.596.000 78.715.000 1.975.000 78.786.000 1.810.000 48.942.000 3.475.000 48.942.000 3.475.000 80.690.000 80.596.000 52.417.000 52.417.000

1 0 PLPBK 3 1 1 PLPBK 5 Jalan Paving Block LING.4 M 77.694.500 4.000.000 81.694.500 77.694.500 4.000.000 81.694.500 77.694.500 4.000.000 81.694.500 Pembuatan Biopori LING.4 M Jalan Paving Block LING.4 M Pembuatan Biopori LING.4 M 81.134.500 4.500.000 85.634.500 85.634.500 81.134.500 4.500.000 85.634.500 81.134.500 4.500.000 TOTAL 850.000.000 40.065.000 890.065.000 850.000.000 40.065.000 890.065.000 850.000.000 40.065.000 890.065.000 NO 1 KSM/PANI TIA BEASISWA PLPBK DANA APBD DETAIL SUB KEGIATAN RENCANA KEGIATAN BERDASARKAN RTPLP DAN DED RENCANA PEMBIAYAAN KEGIATAN ISASI PEMANFAATAN KEUANGAN FISIK LOKA SI SAT BANTUAN BEASISWA KEL ORG VOLU ME 15 BLM BLM BLM KEUANGAN 15.000.000 1.000.000 16.000.000 15.000.000 1.000.000 16.000.000 15.000.000 1.000.000 16.000.000 15 ORG 2 PLPBK 4A PAVING BLOK LK 1 M 5 106.688.30 5 DRAINASE M 59 95.114.300 11.574.000 106.688.300 95.114.300 11.574.000 106.688.300 95.114.300 11.574.000 0 59 BOB OT VOL UME FISIK SAT UAN BOB OT 3 4 5 6 7 PLPBK 4 B PAVING BLOK LK 3 M HARUM 1 HARUM 2 HARUM 3 HARUM 4 INDIVIDUAL LK 1 UNIT INDIVIDUAL LK 2 UNIT INDIVIDUAL LK 3 UNIT INDIVIDUAL LK 4 UNIT 242 73.685.700 5.000.000 78.685.700 73.685.700 5.000.000 78.685.700 73.685.700 5.000.000 78.685.700 242 77.800.000 14.705.000 92.505.000 77.800.000 14.705.000 92.505.000 77.800.000 14.705.000 92.505.000 UNIT 77.800.000 14.705.000 92.505.000 77.800.000 14.705.000 92.505.000 77.800.000 14.705.000 92.505.000 UNIT 77.800.000 14.705.000 92.505.000 77.800.000 14.705.000 92.505.000 77.800.000 14.705.000 92.505.000 UNIT 77.800.000 14.705.000 92.505.000 77.800.000 14.705.000 92.505.000 77.800.000 14.705.000 92.505.000 495.000.00 571.394.00 0 76.394.000 0 TOTAL 495.000.000 76.394.000 571.394.000 495.000.000 76.394.000 571.394.000 U U N I T

Kegiatan Peningkatan Penghidupan Masyarakat berbasis Komunitas (PPMK) Lokasi PPMK di Kelurahan Tanjung Marulak Hilir dilakasanakan melalui 5 KSM, pada tahun 2014. Nilai BLM PPMK yang diterima adalah sebesar Rp.110.000.000,- yang dimanfaatkan untuk kegiatan penguatan kapasitas masyarakat (KSM, UPK, BKM, Relawan dan Aparatur Kelurahan) sebesar Rp. 10.000.000,- dan untuk Pinjaman Dana Bergulir (PDB) yang disalurkan kepada KSM sebesar Rp..000.000,-. Berdasarkan Laporan Auditor Independen dalam hal ini Kantor Akuntan Publik mennyatakan bahwa Laporan Keuangan LKM Mekar Tanjung Kelurahan Tanjung Marulak Hilir Tahun buku 2015 Menyajikan secara Wajar Tanpa Syarat (WTP/UO). Kinerja Keuangan Sekretariat dan UPK Bulan Kinerja UPK KinerjaSekretariat PAR Juli 2016 Sangat Baik Sangat Baik 26,0% Agustus 2016 Sangat Baik Tidak Memadai 22,7% September 2016 Sangat Baik Sangat Baik 21,7% Peran Pemerintah Kelurahan (Sebagai Nakhoda) Sejak tahun 2016 Kelurahan Tanjung Marulak Hilir di kepalai oleh kepala kelurahan Ibu Suwarni, sejak tahun 2010 hingga saat ini peran aparat kelurahan dalam menjalankan fungsinya mengayomi masyarakat cukup baik walaupun terjadi pergantian kepala kelurahan ini disebabkan LKM berperan aktif menjalankan Fungsinya sebagai motivator, dan mediator di tengah masyarakat, kerjasama aparat kelurahan dan perangkatnya (Kepling) dan LKM berjalan baik. Channeling / Kemitraan Dalam melaksanakan kegiatan penanggulangan kemiskinan LKM Mekar Tanjung selalu berupaya menjalin koordinasi dan kerjasama dengan Pemerintahan setempat, paling tidak dengan pihak kelurahan. Potensi melakukan kemitraan dengan pihak yang lebih luas semakin lama semakin besar dengan melihat potensi swadaya yang selalu ada dalam setiap kegiatan. Aspek lain yang perlu dipersiapkan menuju kemitraan ini adalah pembenahan internal dengan terus membangun kapasitas LKM dalam mengelola program juga aspek tertib administrasi, di samping tingkat partisipasi masyarakat yang terus ditingkatkan. Pada tahun 2014, BKM Mekar Tanjung menjalin kemitraan dengan IUWASH USAID mengenai Pelaksanaan sosialisasi dan pemicuan tentang pentingnya septicktank standard SNI, kemudian menjalin kemitraan dengan Susu Zee yakni pemberian minuman susu sehat dan bergizi. Pada tahun 2015 menjalin kemitraan dengan Bappeda Kota Tebing Tinggi mengenai Pelatihan peningkatan kapasitas UPK dan KSM, kemudian menjalin kemitraan dengan Dinas Kebersihan dan Pertamanan yakni berupa pemberian tanaman hias dan toga. Ditahun yang sama juga melakukan kemitraan dengan Dinas Sosial yakni berupa Pelatihan

Service Handphone. Tahun 2016 menjalin kemitraan dengan Bappeda Kota Tebing Tinggi dan Bank Sumut Syariah mengenai Pelaksanaan peresmian kegiatan PLPBK, kemudian menjalin kemitraan dengan Bagian Pemko Tebing Tinggi dalam hal Bantuan peminjaman peralatan untuk pelaksanaan peresmian PLPBK. Ditahun yang sama juga menjalin kemitraan dengan Dinas Kebersihan dan Pertamanan yakni pemberian bantuan tong sampah.