BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. iklan interaktif di media sosial youtube. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Sejalan dengan perkembangan perekonomian global dan teknologi dewasa ini yang

BAB I PENDAHULUAN. Dalam perkembangan bisnis dewasa ini membuat persaingan bisnis menjadi

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan perekonomian yang demikian pesat, didukung dengan perubahan

KUESIONER PENELITIAN EFEKTIVITAS IKLAN DI YOUTUBE DAN PERSEPSI MAHASISWA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB V PENUTUP. 5.1 Kesimpulan. Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan pada bab sebelumnya

BAB V SIMPULAN, KETERBATASAN DAN SARAN. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh. efektivitas iklan internet dan kelompok referensi terhadap

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. televisi dalam meningkatkan citra merek Flexi dapat disimpulkan bahwa:

1. BAB I PENDAHULUAN. terhadap suatu produk (barang, jasa, atau ide). Iklan sering kali menjadi andalan

BAB I PENDAHULUAN. yang memanfaatkan teknologi dan internet. mencapai 63 juta orang ( diakses pada 7 September

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang dilakukan mengenai

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang... 1

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Berdasarkan berbagai uraian dan temuan yang dihasilkan oleh penelitian

BAB I. Pendahuluan. Perkembangan iklan mulai merambah ke media televisi sekitar awal tahun 1950-an. Saat itu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. dimana ada variable independent (variabel yang mempengaruhi) dan

BAB I PENDAHULUAN. mengingat kembali bahwa suatu merek merupakan bagian dari kategori produk tertentu

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan tersebut. Sekarang ini banyak perusahaan yang berlombalomba

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian mengenai pengaruh periklanan terhadap

BAB I PENDAHULUAN. Bagian pemasaran sebagai bagian yang fungsional dari sebuah perusahaan

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

EFEKTIVITAS VIDEO IPB KARYA UNTUK NEGERI DALAM MERUBAH PERSEPSI SISWA TENTANG PERTANIAN

BAB I PENDAHULUAN UKDW. sarana promosi yang cukup efektif untuk meningkatkan brand awareness dan

BAB V. Kesimpulan dan Saran

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Salah satu bagian dari bauran komunikasi pemasaran atau bauran

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN. pelaksanaan, dan hasil penelitian. Untuk memahami hal tersebut, akan diuraikan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN. 5.1 Kesimpulan

BAB V PENUTUP. pada bab sebelumnya, Pengaruh Promosi, Customer Service, Lokasi, Dan Store

BAB I PENDAHULUAN. sekarang ini antar perusahaan bersaing ketat memperebutkan perhatian konsumen

BAB I PENDAHULUAN. canggihnya teknologi komunikasi sehingga mendorong perkembangan arus

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan media teknologi yang semakin berkembang dari tahun ke tahun sangat mempengaruhi kehidupan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Konteks Penelitian. Dalam kehidupan sehari-hari kita tidak terlepas dari iklan yang beredar

BAB I PENDAHULUAN. tetapi konsumen memiliki alasan lain dalam pengambilan keputusan. mulai memperkenalkan produknya pada konsumen melalui promosi

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. menimbulkan rasa bersalah konsumen terhadap iklan hijau dan perasaan yang

BAB III METODE PENELITIAN. mencakup latar belakang budaya yang berbeda, perekonomian yang berbeda, dll,

BAB I PENDAHULUAN. mengalami perkembangan sangat pesat. Dalam industri ini masing-masing

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Internet telah menjadi sebuah kebutuhan yang esensial bagi manusia. Sudah

EFEKTIVITAS PROMOSI IKLAN ROKOK DJARUM 76 DI MEDIA TELEVISI VERSI KONTES JIN TERHADAP PEMIRSA

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

menyampaikan informasi iklan tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini persaingan yang terjadi di lingkungan bisnis semakin sulit, dengan

BAB V PENUTUP. besar responden, yaitu orang pintar adalah orang yang berpendidikan. Dapat disimpulkan menurut responden slogan Orang Pintar Minum

LAMPIRAN. Kuesioner Analisis pengaruh promosi berbasis sosial media terhadap keputusan pembelian dalam bidang kuliner (STUDI KASUS :PT XYZ)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

EFEKTIVITAS PROMOSI TAYANGAN IKLAN DJARUM 76 VERSI PENGEN EKSIS TERHADAP PERSEPSI PEMIRSA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

LAMPIRAN 1 KUESIONER PENELITIAN No :

: ANALISIS FAKTOR IKLAN TRUEVIEW IN STREAM YOUTUBE

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESADARTAHUAN DAN PREFERENSI RESPONDEN PADA IKLAN PRODUK SIRUP MARJAN

KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. jasa yang dimiliki perusahaan. Iklan berfungsi memberikan informasi mengenai produk dan

BAB 1 PENDAHULUAN. membuat setiap bisnis film di bioskop tetap eksis dan mulai mampu bersaing

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan data pimer dan data sekunder.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Broadband di Forum Kaskus.co.id mengenai social media serta pengaruhnya

BAB I PENDAHULUAN. mereka agar dapat memenuhi kebutuhan sesuai perilaku konsumen itu sendiri.

VI PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN

BAB I PENDAHULUAN. massa terutama televisi, telah menjadi media penyebaran nilai-nilai dan sangat

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. penyebaran kuesioner kepada konsumen pengguna Iphone di lingkungan

BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN DESAIN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Penelitian ini bertujuan untuk menguji, menganalisis dan

BAB 4 KONSEP DESAIN. 4.1 Landasan Teori Landasan teori yang saya gunakan untuk mengembangkan masalah pada desain saya adalah:

MARKET PROMO. Monitoring terhadap evaluasi pelaksanaanya harus dilaksanakan untuk mengetahui operasional berjalan sesuai rencana.

BAB I PENDAHULUAN. konsumen makin kritis dalam memilih produk. Agar dapat unggul dalam

BAB I PENDAHULUAN. semakin selektif dalam melakukan pemilihan produk yang akan digunakan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PERANCANGAN KOMUNIKASI VISUAL KAMPANYE MENINGKATKAN AWARENESS WEBSITE IBU DAN MAMA

BAB I PENDAHULUAN. Semua perusahaan yang menghasilkan barang atau jasa akan. dihadapkan pada masalah bagaimana cara memasarkan barang atau jasa

BAB I PENDAHULUAN. Media televisi merupakan salah satu media yang sering dipakai. sebagai sarana periklanan dalam mempromosikan suatu produk atau

BAB III STRATEGI DAN KONSEP PERANCANGAN. video promosi ini, adalah salah satu dari berbagai macam media komunikasi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. independen yang memiliki pengaruh terhadap kepercayaan merek adalah sebagai

ABSTRAK Pengaruh Iklan di Televisi terhadap Minat Beli Konsumen Akan Produk Beng-beng di PT Mayora Indah Cibitung,

Anteseden Efektivitas Iklan Pop-up di Media Sosial Youtube

BAB I PENDAHULUAN. Manusia merupakan makhluk vertebrata yang memiliki tulang belakang yang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. Kelenteng Boen Tek Bio

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Setiap hari, para pengusaha dan individu yang tak terhitung jumlahnya memanfaatkan Youtube sebagai media promosi dan mesin pencari uang.

BAB II METODE PERANCANGAN

I. PENDAHULUAN. Persaingan yang ketat dalam dunia bisnis saat ini membuat perusahaan harus

Marketing adalah 4 P. Produk Promosi Price (Harga) Place (Tempat Distribusi)

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan

KOMUNIKASI PEMASARAN. Pertemuan 9

BAB III DATA DAN ANALISA

TEKNIK BERIKLAN DI INTERNET

BAB I PENDAHULUAN. beli di internet. Hingga pengguna internet meningkat mencapai 500 miliar pada

BAB V PENUTUP. penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh terpaan iklan kopi Good day versi

BAB III PENYAJIAN DATA. dengan tingkat kesadaran, tingkat kesukaan, dan tingkat keyakinan terhadap

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Analisis Regresi Sederhana

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

KATA PENGANTAR. Assalamualaikum Wr. Wb.

BAB I PENDAHULUAN. hidupnya. Sebagai makhluk sosial manusia tidak dapat hidup sendiri dan selalu

BAB I PENDAHULUAN. mengkomunikasikan ide-ide kita kepada orang lain. Sesuai dengan moto kurikulum 2013 yang berusaha mengedepankan bahasa

BAB I PENDAHULUAN. disekitarnya. Komunikasi sangat berperan penting baik dari segi kehidupan sosial, budaya, pendidikan, ekonomi, maupun politik.

BAB V PENUTUP. Hasil penelitian ini membuktikan dugaan hipotesis dapat diterima yaitu :

Transkripsi:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Penelitian ini membahas tentang analisis faktor yang mempengaruhi efektivitas iklan interaktif di media sosial youtube. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari sikap terhadap iklan interaktif, sikap terhadap merek yang diiklankan interaktif, niat beli, dan waktu paparan iklan interaktif pada efektivitas iklan interaktif. Berdasarkan hasil penelitian seperti yang telah diuraikan pada bab sebelumnya dapat ditarik kesimpulan yaitu: 1. Hubungan antara sikap terhadap iklan interaktif dengan efektivitas iklan interaktif di media sosial youtube memiliki hubungan yang positif dan signifikan. Sikap terhadap iklan interaktif yang positif menjadikan iklan interaktif menjadi lebih mudah untuk dipahami, bisa memberikan informasi kepada konsumen, dan bisa meninggalkan kesan yang baik kepada konsumen. Hal tersebut menjadikan konsumen tertarik dan suka terhadap iklan interaktif dan juga konsumen merasa nyaman ketika terpapar oleh iklan interaktif. Pada akhirnya pesan dari iklan interaktif dapat tersampaikan kepada konsumen secara baik. 2. Hubungan antara sikap terhadap merek yang diiklankan interaktif dengan efektivitas iklan interaktif di media sosial youtube memiliki hubungan yang positif dan signifikan. Sikap terhadap merek yang diiklankan interaktif yang positif dapat menjadikan konsumen memiliki ketertarikan dan suka terhadap suatu merek produk yang diiklankan pada iklan interaktif. Iklan interaktif juga

dapat memberikan informasi kepada konsumen terhadap merek yang diiklankan dan dapat memberi kesan yang baik kepada konsumen terhadap suatu merek produk. Konsumen juga memiliki tambahan preferensi atau pilihan dari suatu merek produk apabila akan melakukan pembelian di masa mendatang. Hal ini menjadikan iklan interaktif di youtube menjadi efektif karena tujuan dari perusahaan mempromosikan suatu produk lewat iklan interaktif dapat tercapai. 3. Hubungan antara niat beli dengan efektivitas iklan interaktif di media sosial youtube memiliki hubungan yang positif dan signifikan. Niat beli yang positif dari konsumen membuat konsumen lebih sering dalam mencari informasi tentang suatu merek produk yang diiklankan karena konsumen memiliki keinginan yang lebih untuk mencoba merek produk yang diiklankan tersebut setelah terpapar oleh suatu iklan interaktif. Konsumen juga menjadi tertarik dan memiliki rencana untuk melakukan pembelian terhadap suatu merek produk yang diiklankan. Hal ini menjadikan tujuan dari perusahaan dalam melakukan promosi lewat iklan interaktif di youtube dapat tercapai dengan baik. 4. Penelitian mengenai hubungan waktu paparan iklan interaktif pada efektivitas iklan interaktif di youtube menujukan hasil yang tidak signifikan. Hasil ini dapat kita lihat dimana ketika sesorang melihat iklan interaktif di youtube akan terpapar iklan interakif baik dalam bentuk video atau banners dan efektivitas suatu iklan interaktif mungkin tidak dipengaruhi oleh banyaknya iklan yang muncul dan dipaparkan pada penonton, karena penonton akan merasa tidak

terpapar oleh iklan interaktif jika penonton langsung mengeklik skip ads dan tidak menghiraukan iklan interaktif tersebut. Selain itu iklan interaktif suatu produk yang selalu sama setiap mengakses youtube tanpa adanya variasi dan perubahan akan membuat penguna jenuh dan tidak tertarik dengan iklan tersebut karena terlalu sering muncul. Hal ini akan membentuk respon yang kurang baik dari konsumen dan berakibat pada iklan interaktif yang buat oleh perusahaan tersebut akan kurang efektif serta pesan dalam iklan tidak dapat tersampaikan pada konsumen. 5.2 Keterbatasan Penelitian Iklan interaktif telah menjadi suatu hal yang banyak digunakan oleh perusahaan untuk menarik konsumen. Salah satu media yang sering digunakan saat ini adalah media sosial. Karakteristik penyedia layanan media sosial dari setiap perusahaan media sosial tersebut juga berbeda-beda. Baik dalam jenis iklan yang disajikan, tata letak iklan, dan lain sebagainya. Dalam penelitian ini hanya berfokus pada iklan interaktif di media sosial youtube saja. Oleh karena itu, hasil dari penelitian ini mungkin memiliki hasil yang berbeda dengan media sosial lain dan tidak bisa digeneralisasikan ke media sosial yang lainnya seperti twitter, facebook, dan sebagainya. Hal ini menjadi salah satu keterbatasan dalam penelitian ini. 5.3 Saran Dari hasil penelitian ini, saran yang dapat diberikan oleh peneliti adalah sebagai berikut.

1. Untuk Perusahaan Dalam meningkatkan efektivitas iklan interaktif di media sosial youtube, perusahaan perlu menarik sikap dan niat pembelian dari konsumen. Perusahaan bisa membuat iklan interaktif yang memiliki rangsangan dan daya tarik yang kuat agar konsumen memiliki keinginan rasa penasaran dan berkeinginan untuk mengetahui lebih jauh lagi tentang merek produk yang diiklankan tersebut. Misalkan dengan menggunakan iklan video yang berbeda dari yang lain yaitu dengan menggunakan visual yang bervariasi, pemilihan tema video yang tepat, dan tentu harus sesuai dengan merek produk yang diiklankan agar pesan yang terdapat dalam video tersebut harus tetap mudah dipahami dan ditangkap oleh konsumen. Bisa juga dengan menggunakan video testimonial dari orang lain ataupun bisa dari selebritis untuk mendapatkan tanggapan dan testimoni pada suatu merek produk dari perusahaan. Selain itu bisa dengan menggunakan banner yang memiliki tagline yang kreatif misal dengan kata-kata yang populer saat ini atau dengan kata-kata yang singkat tapi bisa membuat konsumen menjadi penasaran dan kemudian mendapatkan feedback dari konsumen dengan mengeklik banner tersebut. Sehingga pengguna bisa mendapatkan pesan atau informasi dari suatu iklan interaktif tadi, dan pada akhirnya nanti diharapkan konsumen akan memiliki keinginan untuk mencoba dan membeli merek produk yang diiklankan tersebut. Hal lain yang perlu diperhatikan pada peningkatan efektivitas iklan interaktif adalah waktu paparan suatu iklan interaktif. Perusahaan perlu untuk melakukan pembaharuan berkala dalam mempromosikan suatu merek produk dari perusahan dengan menggunakan iklan interaktif di youtube. Hal tersebut dibutuhkan karena

seorang konsumen yang terlalu sering terpapar oleh suatu iklan interaktif yang sama dalam jangka waktu tertentu, dinilai iklan interaktif tersebut akan menjadi kurang efektif karena membosankan. Perlu juga perusahaan memperhatikan durasi dalam penayangan suatu iklan video. Durasi dalam penayangan iklan video di youtube seharusnya tidak terlalu lama karena tujuan pengguna mengakses youtube bukan untuk menonton iklan dan menurut saran saya durasinya bisa tetap dibawah 1 menit. Alasannya terkadang konsumen tidak terlalu tertarik dengan iklan yang memiliki durasi yang lama dan memilih untuk langsung mengeklik skip ads sebelum pesan dari iklan itu disampaikan kepada penonton. 2. Untuk Penelitian Selanjutnya Untuk penelitian selanjutnya, peneliti diharapkan dapat menggunakan sampel dan populasi penelitian yang lebih luas dan mencerminkan karakteristik demografis maupun geografis masyarakat Indonesia. Hal tersebut akan membuat temuan penelitian dapat digeneralisasikan kepada preferensi seluruh masyarakat Indonesia. Selain itu, disarankan untuk menambah item-item pertanyaan pada variabelvariabel yang terdapat pada kuesioner. Pada penelitian ini telah mengukur empat variabel bebas yang berhubungan dengan efektivitas iklan interaktif. pada penelitian berikutnya diharapkan untuk menambahkan variabel-variabel lain yang relevan agar penelitian dikemudian hari akan lebih baik. Variabel yang bisa ditambahkan seperti: click-on, reach dan frekuensi. Penambahan variabel independen lain juga diperlukan untuk meningkatkan adjusted R square dalam model penelitian.