SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika.

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION BERBASIS LESSON STUDY

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN SOAL CERITA MATEMATIKA DENGAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PEER LESSON

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DENGAN PENDEKATAN SCIENTIFIC

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA SISWA PADA POKOK BAHASAN SPLDV DENGAN STRATEGI CTL BAGI SISWA KELAS VIII D

CHRISTINA INDAH PUSPITA SARI A

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN HASIL BELAJAR MELALUI METODE PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

UPAYA PENINGKATAN KREATIVITAS MEMECAHKAN MASALAH (PBL) SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 TERAS. Skripsi. Untuk memenuhi persyaratan

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING

Skripsi. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Oleh : DIAS RATIH A

PENINGKATANN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN AKTIVITAS BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE MAKE

IMPLEMENTASI PENDEKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK DENGAN STRATEGI STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT

PENINGKATAN KREATIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI THINK PAIR SHARE

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN STRATEGI EVERY ONE IS A TEACHER HERE (ETH) PADA TAHUN 2013 / 2014

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP LINGKARAN SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Matematika

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh : FAUZIYAH EKA PURNAMASARI

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENALAR DAN MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKADENGAN MODEL INQUIRY LEARNING BERBASIS GROUP INVESTIGATION

PENINGKATAN KOMUNIKASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENGGUNAAN STRATEGI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL (PTK

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

PENGGUNAAN METODE THE STUDY GROUP SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR GEOMETRI PADA SISWA KELAS VI SDN TOTOSARI SURAKARTA TAHUN 2010/2011

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA

( PTK Pembelajaran Matematika Siswa Kelas VI SD Negeri Joho 02 Sukoharjo ) SKRIPSI

IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DENGAN METODE

SKRIPSI. Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan. pada Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh: DEWI SRIATIN A

Diajukan Oleh: JEVI ALISTINA A

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Oleh: RIYAD HUDAN TASHDIQY A

PENERAPAN STRATEGI GRUP INVESTIGASI DENGAN PENDEKATAN POLYA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Diajukan Oleh:

SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Jurusan Pendidikan Matematika

PENERAPAN STRATEGI PEER LESSONS

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA DAN KREATIVITAS SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN STUDENT ACTIVE LEARNING (SAL)

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA GARIS SINGGUNG LINGKARAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN VAN HIELE

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN KOMUNIKASI MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 BANYUDONO

(PTK Mahasiswa Semester VI D Program Studi Pendidikan Matematika FKIP UMS Tahun Ajaran 2013/2014) SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

Oleh: DESSY DWI JAYANTI A

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH DAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE PROBLEM BASED LEARNING (PBL)

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI PENERAPAN STRATEGI INFORMATION SEARCH PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 UNDAAN LOR KUDUS

PENINGKATAN KEMAMPUAN SPASIAL MELALUI MODEL PEMBELAJARAN GERLACH DAN ELY PADA POKOK BAHASAN KUBUS DAN BALOK. Skripsi

PENINGKATAN KEMANDIRIAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN METAKOGNITIF BERBASIS TUTOR SEBAYA

PENINGKATAN KOMUNIKASI DAN PENALARAN MATEMATIKA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATIC EDUCATION (RME) PADA POKOK BAHASAN BANGUN RUANG

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR METEMATIKA MELALUI STRATEGI PEER LESSON

: MAKMUR HIDAYANTO A.

: INDAH WULANDARI A410

DITA PUTRI HARDANI A

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI METODE TUTOR SEBAYA. ( PTK di MTs N KARANGMOJO ) SKRIPSI

Upaya Peningkatan Kreativitas Memecahkan Masalah Melalui Model. Pembelajaran Discovery Learning pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1

PROFIL PROSES BERPIKIR SISWA SMA DALAM MENYELESAIKAN SOAL PERSAMAAN DAN FUNGSI KUADRAT BERDASARKAN PERBEDAAN GAYA BELAJAR DAN GAYA KOGNITIF SKRIPSI

Skripsi Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun Oleh :

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh:

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIKA MELALUI METODE PEMBELAJARAN TALKING STICK POKOK BAHASAN SEGIEMPAT (PTK Kelas VII SMP Negeri 2 Pacitan)

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION

SKRIPSI Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Disusun Oleh :

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA LUAS DAN KELILING PERSEGI DAN PERSEGI

PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING

( PTK Pembelajaran Matematika Kelas X SMA N 1 Sidoharjo ) SKRIPSI

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT

: ANGGRAENI ADI MOCHLAS A

PENINGKATAN KEDISIPLINAN DAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI STRATEGI GENIUS LEARNING

Disusun Oleh: DIAH WURI ARIYANI A PROGRAM PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(PTK Pembelajaran Matematika Kelas VIII Semester Genap. SMP Negeri 2 Colomadu Karanganyar Tahun Ajaran 2012/2013) SKRIPSI

PENINGKATAN MINAT DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE AUDITORY INTELLECTUALLY REPETITION (PTK

ANALISIS KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 SAMBI TAHUN AJARAN 2013/2014

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN KONEKSI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING

PENINGKATAN PERCAYA DIRI SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATERI KUBUS DAN BALOK DENGAN STRATEGI CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL)

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagai persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Disusun Oleh: SRI LESTARI A

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Matematika. Diajukan oleh : NOVIANA RAHMAWATI A

KELAS IV. Skripsi. Sarjana S-1

ANALISIS PERMASALAHAN GURU DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN KOMPETENSI SPIRITUAL SETELAH DITERAPKAN KURIKULUM 2013 PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA

PENINGKATAN KEMANDIRIAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF SURVEY, QUESTION, READ, REFLECT, RECITE, REVIEW

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP BANGUN RUANG KUBUS DAN BALOK DENGAN STRATEGI PENEMUAN TERBIMBING MELALUI PEMANFAATAN LEMBAR KERJA SISWA (LKS)

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN SCRAMBLE SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN DAYA INGAT MATA PELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 9 SRAGEN

PENINGKATAN MOTIVASI DAN KOMUNIKASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA POKOK BAHASAN SISTEM

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan. Guna Mencapai Drajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENERAPAN STRATEGI REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP KONSEP DASAR MATEMATIKA

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian prasyarat Guna mencapai derajad Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun Oleh: DWI MUGI LESTARININGRUM

Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Metode. Pembelajaran Discovery Pada Pembelajaran IPA. Kelas IV SDN Gawanan 02 Colomadu

(PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII C Semester Genap SMP Penda Tawangmangu Tahun 2012/2013)

SKRIPSI. persyaratan. Disusun oleh: IRINA A

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN MELALUI METODE IMAGE STREAMING

PENERAPAN METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA MATA PELAJARAN IPA

EFEKTIVITAS OPEN ENDED APPROACH

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

Diajukan Oleh : FADHILAH MUNAWAROH KHASANAH A

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DENGAN MEDIA VCD UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat S-1 Pendidikan Akuntansi. Disusun oleh : ANNA NUR ELAWATI A.

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Matematika SABDO UTAMI A

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat. Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun oleh: BAHTIYAR ROSADI

PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA INTENSIF PADA MATA PELAJARAN BAHASA

ROSIANA TRI ENDRASTI A

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA DENGAN

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBERIAN PERTANYAAN INOVATIF

NUR CAHYA SETYANINGSIH A

Diajukan oleh: HANIFAH

Transkripsi:

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN TWO STAY TWO STRAY PADA SISWA KELAS X SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN 2014 / 2015 SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika Diajukan oleh : WINDHA HERMAWATI A 410 100 230 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2015

MOTTO Hai orang-orang yang beriman, Jadikanlah sabar dan shalatmu sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar (Terjemahan Q.S. Al-Baqarah: 153) Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan. (Terjemahan Q.S. Al Insyrah: 6) Allah meninggikan orang-orang yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan beberapa derajat (Terjemahan Q.S. Al-Mujadilah: 11) Orang orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang orang yang masih terus belajar, akan menjadi pemilik masa depan (Mario Teguh) Jika ingin berhasil, kita harus berani bertindak, berani melangkah dan memperjuangkan hal hal yang menjadi target kita hingga mencapai kesuksesan (Penulis) v

PERSEMBAHAN Puji syukur Alhamdulillah hamba panjatkan atas rahmat, hidayah, dan karunia Allah SWT, sholawat serta salam hanya bagi Nabi Muhammad SAW. Suatu kebanggaan tersendiri bagi penulis dapat menyelesaikan karya sederhana ini, dengan syukur karya ini penulis persembahkan untuk : Bapak dan ibu tercinta Terimakasih atas kasih sayang yang tiada henti-hentinya memberikan do a dalam setiap langkahku serta tetesan keringat perjuangan, mendidik dengan penuh cinta tanpa mengenal lelah. Semoga ini bisa menjadi langkah windha membahagiakan bapak dan ibu.. Kakak-kakakku tersayang Terimakasih atas semangat dan doanya yang selalu setia menemani saat suka dukaku. Sahabat-sahabat seperjuanganku Windha P, Eci, Atikha, Rosi, Via terimakasih kalian telah menorehkan cerita indah dalam hidupku dan selalu memberiku semangat, dukungan untuk menyelesaikan skripsi ini. Sahabat-sahabatku kost Zam Zam 2 Terimakasih telah bersama sama tinggal dalam suka maupun duka. Teman teman FKIP Matematika UMS angkatan 2010 khususnya kelas E Terimakasih telah memberikan bantuan maupun dukungan terhadap perjuanganku selama ini Almamater tercinta UMS vi

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Puji syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah dan karunianya-nya. Sholawat serta salam terjunjung kepada Nabi Besar Muhammad SAW. Penulis sangat bersyukur karena dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul Peningkatan Kemampuan Komunikasi dan Prestasi Belajar Matematika Melalui Strategi Pembelajaran Two Stay Two Stray pada Siswa Kelas X SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo Tahun 2014 / 2015 sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana pendidikan S-1 Program Studi Pendidikan Matematika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari tanpa bantuan dari berbagai pihak, penulis tidak akan mampu menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M. Hum selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Dra. Sri Sutarni, M.Pd, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Matematika yang selalu memberikan pelayanan dan pengarahan untuk kebaikan para mahasiswanya. vii

3. Rita P. Khotimah, S.Si., M.Sc, selaku pembimbing yang selalu memberikan pengarahan, motivasi dan bimbingan dengan penuh kesabaran kepada penulis hingga terselesaikannya skripsi ini. 4. Drs. H. Mustadjab, M.Pd, selaku Kepala Sekolah SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo yang telah mengijinkan dan membantu penulis untuk melakukan penelitian. 5. Anggit Wibowo, S.Pd, selaku guru matematika SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo yang telah membantu penulis dalam proses penelitian. 6. Semua pihak yang membantu dalam menyelesaikan skripsi ini. Penulis sadar sepenuhnya bahwa penyusunan skripsi ini jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang sifatnya membangun sangat diharapkan. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis dan bagi pembaca pada umumnya. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, 2 Mei 2015 Penulis Windha Hermawati viii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv ABSTRAK... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 6 BAB II LANDASAN TEORI... 7 A. Kajian Penelitian yang Relevan... 7 B. Kajian Teori... 10 ix

1. Kemampuan Komunikasi... 10 2. Prestasi Belajar Matematika... 13 3. Strategi Pembelajaran Two Stay Two Stray... 15 C. Kerangka Berpikir... 19 D. Hipotesis Tindakan... 22 BAB III METODE PENELITIAN... 23 A. Jenis Penelitian... 23 B. Setting Peneliti... 23 1. Tempat Penelitian... 23 2. Waktu Penelitian... 24 C. Subjek Penelitian... 24 D. Rancangan Penelitian... 25 E. Teknik Pengumpulan Data... 30 F. Instrumen Penelitian... 32 1. Definisi Operasional Istilah... 32 2. Pengembangan Instrumen... 33 G. Validitas Data... 35 H. Teknik Analisis Data... 36 I. Indikator Pencapaian... 37 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 38 A. Deskripsi Data Kondisi Awal... 38 B. Deskripsi Data Tiap Siklus... 40 x

1. Deskripsi Data Siklus I... 40 2. Deskripsi Data Siklus II... 53 C. Pembahasan... 66 BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN... 71 A. KESIMPULAN... 71 B. IMPLIKASI... 72 C. SARAN... 74 DAFTAR PUSTAKA... 75 LAMPIRAN... 78 xi

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Persamaan dan Perbedaan Penelitian Terdahulu... 9 Tabel 3.1 Jadwal Kegiatan Penelitian... 24 Tabel 4.1 Data Peningkatan Kemampuan Komunikasi Siswa... 64 Tabel 4.2 Data Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Siswa... 64 xii

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran... 21 Gambar 3.1 Langkah - Langkah Penelitian... 26 Gambar 4.1 Penerapan Strategi Pembelajaran TSTS Siklus I... 44 Gambar 4.2 Kegiatan Tindakan Kelas Siklus I... 48 Gambar 4.3 Penerapan Strategi Pembelajaran TSTS Siklus II... 58 Gambar 4.4 Kegiatan Tindakan Kelas Siklus II... 61 Gambar 4.5 Grafik Peningkatan Kemampuan Komunikasi Siawa... 65 Gambar 4.6 Grafik Peningkatan Prestasi Belajar Matematika Siswa... 65 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1 Persetujuan Instrumen Penelitian... 79 Lampiran 2 Dialog Awal... 80 Lampiran 3 Catatan Observasi Pendahuluan... 82 Lampiran 4 Pedoman Observasi Pendahuluan... 84 Lampiran 5 Pedoman Observasi Siklus I... 90 Lampiran 6 Pedoman Observasi Siklus II... 96 Lampiran 7 Tanggapan Guru Matematika setelah Penelitian... 102 Lampiran 8 RPP Siklus I... 104 Lampiran 9 Materi Pembelajaran Siklus I... 123 Lampiran 10 Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus I Pertemuan I Tipe A... 129 Lampiran 11 Lembar Penyelesaian LKS Siklus I Pertemuan I Tipe A... 131 Lampiran 12 Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus I Pertemuan I Tipe B... 133 Lampiran 13 Lembar Penyelesaian LKS Siklus I Pertemuan I Tipe B... 135 Lampiran 14 Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus I Pertemuan II Tipe A... 137 Lampiran 15 Lembar Penyelesaian LKS Siklus I Pertemuan II Tipe A... 139 Lampiran 16 Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus I Pertemuan II Tipe B... 141 Lampiran 17 Lembar Penyelesaian LKS Siklus I Pertemuan II Tipe B... 143 Lampiran 18 RPP Siklus II... 145 Lampiran 19 Materi Pembelajaran Siklus II... 165 Lampiran 20 Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus II Pertemuan I Tipe A... 170 Lampiran 21 Lembar Penyelesaian LKS Siklus II Pertemuan I Tipe A... 172 Lampiran 22 Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus II Pertemuan I Tipe B... 174 Lampiran 23 Lembar Penyelesaian LKS Siklus II Pertemuan I Tipe B... 176 Lampiran 24 Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus II Pertemuan II Tipe A... 178 Lampiran 25 Lembar Penyelesaian LKS Siklus II Pertemuan II Tipe A... 182 xiv

Lampiran 26 Lembar Kerja Siswa (LKS) Siklus II Pertemuan II Tipe B... 186 Lampiran 27 Lembar Penyelesaian LKS Siklus II Pertemuan II Tipe B... 190 Lampiran 28 Daftar Nama Siswa SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo Kelas X TKR 2... 194 Lampiran 29 Daftar Hadir Siswa SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo Kelas X TKR 2... 195 Lampiran 30 Hasil Pengamatan Kemampuan Komunikasi dengan Indikator Siswa yang Menjawab Pertanyaan dari Guru... 196 Lampiran 31 Hasil Pengamatan Kemampuan Komunikasi dengan Indikator Siswa yang Mengemukakan Gagasan atau Pendapat... 197 Lampiran 32 Hasil Pengamatan Kemampuan Komunikasi dengan Indikator Kerjasama Siswa dalam Kelompok... 198 Lampiran 33 Hasil Pengamatan Kemampuan Komunikasi dengan Indikator Siswa dalam Mempresentasikan Hasil Diskusi... 199 Lampiran 34 Hasil Pengamatan Prestasi Belajar Matematika dengan Indikator Siswa yang Berhasil Mencapai Nilai KKM ( )... 200 Lampiran 35 Dokumentasi... 201 Lampiran 36 Lembar Tugas Mandiri Siswa... 205 Lampiran 37 Surat Ijin Riset... 215 Lampiran 38 Surat Keterangan telah Melakukan Penelitian... 216 Lampiran 39 Jadwal Bimbingan Skripsi... 217 xv

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN TWO STAY TWO STRAY PADA SISWA KELAS X SMK MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO TAHUN 2014 / 2015 Windha Hermawati, A 410 100 230, Program Studi Pendidikan Matematika, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2015, 77 halaman ABSTRAK Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan kemampuan komunikasi dan prestasi belajar matematika dengan penerapan strategi pembelajaran Two Stay Two Stray pada siswa kelas X TKR 2 SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo tahun ajaran 2014/2015. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas. Teknik pengumpulan data, observasi, tes, catatan lapangan, dokumentasi, dan wawancara. Validitas data menggunakan triangulasi metode. Teknik analisis data dengan metode interaktif melalui proses reduksi data, paparan data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menerapkan strategi pembelajaran TSTS dapat meningkatkan kemampuan komunikasi dan prestasi belajar matematika pada siswa kelas X TKR 2 SMK Muhammadiyah 1 Sukoharjo tahun ajaran 2014/2015. Peningkatan tersebut ditunjukkan dengan empat indikator. (1) kemampuan siswa yang menjawab pertanyaan dari guru dari kondisi awal 16,13%, siklus I 48,39% dan siklus II menjadi 70,97%, (2) kemampuan siswa yang mengemukakan gagasan atau pendapat dari kondisi awal 9,68%, siklus I 32,26% dan siklus II menjadi 67,74%, (3) kemampuan kerjasama siswa dalam kelompok dari kondisi awal 19,35%, siklus I 54,84% dan siklus II menjadi 83,87%. (4) kemampuan siswa dalam mempresentasikan hasil diskusi dari kondisi awal 12,90%, siklus I 38,71% dan siklus II menjadi 70,97%, prestasi belajar siswa yang berhasil mencapai nilai KKM ( ) dari kondisi awal 22,58%, siklus I 48,39% dan siklus II menjadi 80,64%. Kata kunci : komunikasi, prestasi belajar, two stay two stray xvi