TUGAS AKHIR NOMOR : 748/WM-FT.S/SKR/2012 ANALISIS DAMPAK HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA SIMPANG

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V PENUTUP. 5.1 Kesimpulan

SKRIPSI NOMOR : 745/WM FT.S/SKR/2012 EVALUASI KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

EVALUASI SIMPANG BERSINYAL ANTARA JALAN BANDA JALAN ACEH BANDUNG

EVALUASI KINERJA SIMPANG HOLIS SOEKARNO HATTA, BANDUNG

ANALISIS SIMPANG BERSINYAL PADA SIMPANG EMPAT PENDOWO PURWOREJO (JALAN RAYA PURWOREJO KM 9)

ANALISIS KINERJA DAN ALTERNATIF PENGATURAN SIMPANG BERSINYAL (Studi Kasus : Jalan Sunset Road-Jalan Nakula-Jalan Dewi Sri di Kabupaten Badung)

DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR KATA PENGANTAR

ANALISIS LALU LINTAS SIMPANG TIGA TAK BERSINYAL (STUDI KASUS PADA PERTIGAAN JALAN AHMAD YANI, KUPANG NUSA TENGGARA TIMUR) Laporan Tugas Akhir

BAB III LANDASAN TEORI. lebih sub-pendekat. Hal ini terjadi jika gerakan belok-kanan dan/atau belok-kiri

Segala perkara dapat kutanggung di dalam Dia yang memberi kekuatan kepadaku (Filipi 4:13)

ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL DI SIMPANG EMPAT JALAN BINTARO UTAMA 3 JALAN BINTARO UTAMA 3A JALAN PONDOK BETUNG RAYA JALAN WR SUPRATMAN

TUGAS AKHIR : ANALISIS SIMPANG BERSINYAL

EVALUASI KINERJA SIMPANG EMPAT BERSINYAL JL. MENTERI SUPENO JL. BATIKAN JL. VETERAN DI KOTA YOGYAKARTA. Oleh : YULIUS DWI SETIAWAN NPM :

STUDI KINERJA SIMPANG LIMA BERSINYAL ASIA AFRIKA AHMAD YANI BANDUNG

ANALISIS SIMPANG EMPAT BERSINYAL. (Studi Kasus Simpang Jln. RA. Kartini Jln dr. Setia Budi Jln. HOS Cokro Aminoto, Pekalongan, Jawa Tengah)

ANALISA PENENTUAN FASE DAN WAKTU SIKLUS OPTIMUM PADA PERSIMPANGAN BERSINYAL ( STUDI KASUS : JL. THAMRIN JL. M.T.HARYONO JL.AIP II K.S.

ANALISIS SIMPANG APILL NGABEAN YOGYAKARTA

ANALISIS KINERJA SIMPANG TIGA JALAN SLAMET RIYADI PERTIGAAN PAROKA SURAKARTA

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

TUGAS AKHIR NOMOR: 732/WM.FT.S/SKR/2010

STUDI KINERJA SIMPANG BERSINYAL JALAN CIPAGANTI BAPA HUSEN BANDUNG

ANALISIS SIMPANG BERSINYAL JL. RADEN MOHAMMAD MANGUNDIPI - JL. LINGKAR TIMUR SIDOARJO TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

ANALISIS LALU LINTAS SIMPANG TAK BERSINYAL

TUGAS AKHIR ANALISIS SIMPANG BERSINYAL PADA PERPOTONGAN JALAN KA DENGAN JALAN RAYA ( STUDI KASUS PERLINTASAN JALAN PATAL SENAYAN )

BAB IV METODE PENELITIAN. Mulai. Lokasi Penelitian. Pengumpulan Data

BAB III LANDASAN TEORI. lintas (traffic light) pada persimpangan antara lain: antara kendaraan dari arah yang bertentangan.

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL ANTARA JALAN BANDA JALAN ACEH, BANDUNG, DENGAN MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK KAJI

EVALUASI KINERJA SIMPANG TIGA TAK BERSINYAL DENGAN METODE MKJI 1997 (Studi Kasus Simpang Tiga Jalan Ketileng Raya-Semarang Selatan)

EVALUASI DAN PERENCANAAN LAMPU LALU LINTAS KATAMSO PAHLAWAN

ANALISIS SIMPANG TAK BERSINYAL ANTARA JALAN RAYA MAGELANG-YOGYAKARTA KM 10 DENGAN JALAN SAWANGAN-BLABAK

KAJIAN KINERJA LALU LINTAS SIMPANG CILEUNYI TANPA DAN DENGAN FLYOVER

MANAJEMEN LALU-LINTAS DAN EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL (Studi Kasus : Jl. Semolowaru-Jl. Klampis Semolo Timur-Jl.Semolowaru- Jl.

ANALISIS SIMPANG BERSINYAL PURWOSARI SURAKARTA. (Studi Kasus Simpang Empat Jalan Hasanudin, Jalan Perintis

Laporan Tugas Akhir Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Oleh: ABAS PUNTO HADMAJI

BAB III METODE Tahapan Studi Adapun diagram alur (flowchart) dari studi ini sebagai berikut.

TUGAS AKHIR : Diajukan sebagai syarat untuk meraih gelar Sarjana Teknik Strata 1 (S-1) Disusun Oleh : Imam Budi Pranoto

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

STUDI ARUS JENUH PADA PERSIMPANGAN BERSINYAL JALAN ACEH JALAN BANDA BANDUNG

PENENTUAN EKIVALENSI MOBIL PENUMPANG PADA SIMPANG TIGA TAK BERSINYAL ATAS DASAR KINERJA ARUS LALU LINTAS

KATA PENGANTAR. penyusunan tugas akhir ini dengan judul Evaluasi Kinerja Simpang Bersinyal

ANALISIS SIMPANG BERSINYAL PADA SIMPANG TIGA MAGUWOHARJO YOGYAKARTA

DAFTAR ISI. Halaman HALAMAN JUDUL LEMBAR PENGESAHAN LEMBAR PERSETUJUAN HALAMAN PERSEMBAHAN ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

ANALISIS PANJANG ANTRIAN SIMPANG BERSINYAL MENGGUNAKAN METODE MKJI 1997 (STUDI KASUS SIMPANG GAPLEK JALAN R.E MARTADINATA,TANGERANG SELATAN)

EVALUASI KINERJA SIMPANG EMPAT BERSINYAL RINGROAD UTARA AFFANDI ANGGA JAYA SLEMAN, YOGYAKARTA

METODE BAB 3. commit to user Metode Pengamatan

EVALUASI KINERJA SIMPANG APILL

TUGAS AKHIR ANALISA SIMPANG TAK BERSINYAL PADA JALAN SOMPOK (SEMARANG)

SIMPANG BER-APILL. Mata Kuliah Teknik Lalu Lintas Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan, FT UGM

TUGAS AKHIR EVALUASI DAN PENINGKATAN KINERJA PERSIMPANGAN SEBIDANG PURI KEMBANGAN

BAB 3 METODOLOGI Metode Pengamatan

PERENCANAAN SIMPANG JALAN TIDAK SEBIDANG SEBAGAI SOLUSI AKIBAT PENINGKATAN ARUS LALU LINTAS

Mulai. Studi pustaka. Observasi awal. Proposal disetujui. Survei pendahuluan. Pelaksanaan survei dan pengumpulan data Rekapitulasi data

Kata kunci : Simpang Bersinyal, Kinerja, Bangkitan Pergerakan

ANALISIS KINERJA SIMPANG EMPAT BERSINYAL Jalan Ahmad Yani Kartasuro, Surakarta

TUGAS AKHIR. ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL DAN RUAS JALAN (Studi Kasus: Jalan Penjernihan 1 Jalan KH. Mas Mansyur) Jakarta Pusat

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. LEMBAR PERSEMBAHAN... iii. KATA PENGANTAR... iv. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL...

sebagai salah satu Universitas NPM : FAKULTAS TEKNIK

ANALISA DAMPAK LALU LINTAS PEMBANGUNAN PARAGON CITY DI KOTA SEMARANG

TUGAS AKHIR. DiajukansebagaisyaratuntukmeraihgelarSarjanaTeknik Strata 1(S-1) DisusunOleh : : TONNY SUHARTO SIMANJUNTAK UNIVERSITAS MERCUBUANA

TUGAS AKHIR EVALUASI KINERJA JALAN CILEDUG RAYA-BLOK M UNTUK PENGEMBANGAN JALUR ANGKUTAN UMUM MASSAL

SIMPANG TANPA APILL. Mata Kuliah Teknik Lalu Lintas Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan, FT UGM

BAB 4 ANALISIS DAN PEMBAHASAN

BAB III LANDASAN TEORI. 3.1 Tipikal Simpang Bersinyal dan Sistem Pengaturan

TUGAS AKHIR. Diajukan sebagai syarat untuk meraih gelar Sarjana Teknik Strata 1(S-1) DisusunOleh : NIM : UNIVERSITAS MERCUBUANA

ANALISIS PENGATURAN LAMPU LALU LINTAS DENGAN METODA MKJI (STUDI KASUS SIMPANG BBERSINYAL UIN KALIJAGA YOGYAKARTA)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. penelitian yang dijabarkan dalam sebuah bagan alir seperti gambar 3.1.

Laporan Tugas akhir Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana dari Universitas Atma Jaya Yogyakarta

TUGAS AKHIR EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL PADA JALAN RAYA GEDANGAN JALAN LETNAN JENDERAL S. PARMAN JALAN RAYA KETAJEN JALAN KH.

UNIVERSITAS DIPONEGORO KINERJA DAN RANCANGAN SIMPANG BERSINYAL TOL KRAPYAK SAMPAI DENGAN SIMPANG BERSINYAL PASAR JRAKAH SEMARANG

TUGAS AKHIR. ANALISA KARAKTERISTIK KONFLIK LALU LINTAS PADA SIMPANG TAK BERSINYAL TIGA KAKI (studi kasus pada Jalan RC Veteran)

KATA PENGANTAR. rahmat dan karunia-nyalah penulis dapat menyelesaikan penyusunan Skripsi ini

ANALISIS SIMPANG BERSINYAL (Studi Kasus Jalan Persatuan - Jalan Terban - Jalan C Simanjuntak Jalan Prof. Dr. Sardjito, Yogyakarta)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TUGAS AKHIR ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL JL. PAHLAWAN SERIBU JL. KAPTEN SOEBIANTO DJOYOHADIKUSUMA SERPONG

TUGAS AKHIR. Oleh: ABRAHAM MARPAUNG Dosen Pembimbing : DR. MEDIS S. SURBAKTI ST, MT

EVALUASI KINERJA SIMPANG BERSINYAL PADA SIMPANG TIGA JL. KUPANG INDAH JL. RAYA KUPANG JAYA JL. DUKUH KUPANG UTARA 1 SURABAYA

ANALISA KINERJA LALU LINTAS SIMPANG BERSINYAL, STUDI KASUS SIMPANG EMPAT SRIKANDI DAN SIMPANG TIGA KARANGJATI, KECAMATAN PANDAAN KABUPATEN PASURUAN

BAB IV PEMBAHASAN. arus dan komposisi lalu lintas. Kedua data tersebut merupakan data primer

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. dijabarkan dalam sebuah bagan diagram alir seperti gambar 3.1. Gambar 3.1. Diagram alir pelaksanaan studi

TUGAS AKHIR ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL (STUDI KASUS SIMPANG STASIUN BEOS KOTA, JAKARTA BARAT)

BAB I PENDAHULUAN. berpenduduk di atas 1-2 juta jiwa sehingga permasalahan transportasi tidak bisa

EVALUASI PENGENDALIAN LALU LINTAS DENGAN LAMPU PENGATUR LALU LINTAS PADA SIMPANG BERSINYAL

EVALUASI KINERJA SIMPANG TIGA BERSINYAL JALAN SUDIRMAN JALAN TUANKU TAMBUSAI PEKANBARU

DAFTAR ISI JUDUL LEMBAR PENGESAHAN LEMBAR PERSETUJUAN ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN

BAB V PENUTUP. Dari hasil analisis dan perhitungan yang telah dilakukan pada bab. sebelumnya, maka dapat diambil kesimpulan sebagai berikut :

( Studi Kasus : Jalan Bugisan Jalan Sugeng Jeroni Jalan Madumurti)

ANALISIS KINERJA SIMPANG TAK BERSINYAL (Studi Kasus: Jalan Anyelir Jalan Akasia Jalan Hayam Wuruk)

ANALISIS PANJANG ANTRIAN SIMPANG BERSINYAL DENGAN MENGGUNAKAN METODE MKJI (STUDI KASUS SIMPANG JALAN AFFANDI YOGYAKARTA)

REKAYASA TRANSPORTASI LANJUT UNIVERSITAS PEMBANGUNAN JAYA

PROGRAM PENDIDIKAN SARJANA EKSTENSI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. simpang terutama di perkotaan membutuhkan pengaturan. Ada banyak tujuan dilakukannya pengaturan simpang sebagai berikut:

EVALUASI GEOMETRIK DAN PENGATURAN LAMPU LALU LINTAS PADA SIMPANG EMPAT POLDA PONTIANAK

LEMBAR PENGESAHAN TUGAS AKHIR ANALISA KELAYAKAN TEKNIS PEMBANGUNAN JALAN LAYANG (FLY OVER) JATINGALEH

ARUS DAN KAPASITAS JALAN JENDRAL SUDIRMAN, SALATIGA, JAWA TENGAH. Oleh : DANIEL RASHOKY SIMALANGO NPM :

STUDI PENGARUH ADANYA PAGAR PEMBATAS TROTOAR PADA SIMPANG JL.PASIR KALIKI JL.PADJAJARAN, BANDUNG ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. Pertambahan jumlah kepemilikan kendaraan dewasa ini sangat pesat.

ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL SECARA TEORITIS DAN PRAKTIS

BAB IV PENGOLAHAN DATA DAN ANALISA

Analisa Panjang Antrian Dengan Tundaan pada persimpangan Bersignal Jl. Raden saleh dengan Jl.Balai kota Medan (STUDI KASUS) SURYO UTOMO

Transkripsi:

TUGAS AKHIR NOMOR : 748/WM-FT.S/SKR/2012 ANALISIS DAMPAK HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA SIMPANG ( STUDY KASUS: PADA DAERAH SIMPANG EMPAT JL. TOMPELO JL. PROF DR W Z JOHANES JL. CAK DOKO- JL. GUNUNG FATULEU ) DISUSUN OLEH : DEDDY RAMMBO SAUL MESSAH NOMOR REGISTRASI 211 07 013 JURUSAN TEKNIK SIPIL - FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDIRA KUPANG 2012

LEMBARAN PENGESAHAN TUGAS AKHIR ANALISIS DAMPAK HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA SIMPANG ( STUDY KASUS: PADA DAERAH SIMPANG EMPAT JL. TOMPELO JL. PROF DR W Z JOHANES JL. CAK DOKO- JL. GUNUNG FATULEU ) DISUSUN OLEH : DEDDY RAMMBO SAUL MESSAH NOMOR REGISTRASI : 211 07 013 DIPERIKSA OLEH : DON. G. N. DA COSTA, ST, MT A.Y.N TERTO DJEN, ST Pembimbing 1 Pembimbing 2 DISETUJUI OLEH : DISAHKAN OLEH : KETUA JURUSAN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNWIRA KUPANG DEKAN FAKULTAS TEKNIK UNWIRA KUPANG

Ir. EGIDIUS KALOGO, MT Ir. IGNATIUS HERLIYATNO, MT LEMBARAN PERSETUJUAN TUGAS AKHIR ANALISIS DAMPAK HAMBATAN SAMPING TERHADAP KINERJA SIMPANG ( STUDY KASUS: PADA DAERAH SIMPANG EMPAT JL. TOMPELO JL. PROF DR W Z JOHANES JL. CAK DOKO- JL. GUNUNG FATULEU ) DISUSUN OLEH : DEDDY RAMMBO SAUL MESSAH NOMOR REGISTRASI : 211 07 013 DIPERIKSA OLEH : Ir. EGIDIUS KALOGO, MT Ir. JHON G. F. SERAN Penguji 1 Penguji 2

DON G. N. Da COSTA, ST., MT Penguji 3 ABTRAKSI Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh hambatan samping terhadap kinerja simpang yang diukur berdasarkan dampaknya terhadap besar Kapasitas, Derajat Kejenuhan, Panjang Antrian, Tundaaan serta memberikan strategi yang tepat untuk memperbaiki kinerja pada simpang 4, jalan Cak Doko Jalan Tompelo Jalan Prof Dr W Z Johanes Jalan Gunung Fatu Leu. Dalam analis pada penelitian ini terdapat dua perhitugan, yaitu perhitungan yang pertama menggunakan data kelas hambatan samping yang diperoleh dari hasil pengambilan data di lapangan atau hasil survei di lapangan sedangkan perhitungan yang kedua menggunakan data kelas hambatan samping terendah yang diperoleh dari tabel penilain kelas hambatan samping yang sudah ditetapkan oleh Manual Kapasitas Jalan Indonesia, 1997 (MKJI, 1997). Setelah diperoleh kedua hasil perhitungan tersebut, selanjutnya pada hasil perhitungan pertama yang menggunakan data kelas hambatan samping yang diperoleh dari hasil survei, dibandingkan terhadap hasil perhitungan yang kedua yang menggunakan data kelas hambatan samping terendah yang diperoleh dari tabel MKJI, 1997. Dari hasil kedua perbandingan tersebut diperoleh berapa besar perubahan nilai Derajat Kejenuhan, Panjang Antrian dan Tundaan. pada simpang tersebut, selanjutnya perubahan nilai tersebut yang dijadikan sebagai besarnya pengaruh hambatan samping terhadap simpang empat. Kata Kunci : Hambatan samping berupa pejalan kaki, penyeberang jalan, kendaraan parkir, dan kendaraan masuk-keluar simpang. Kinerja persimpangan dinilai bersadarkan pada Tundaan, Derajat Kejenuhan dan Panjang Antrian.

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yesus Kristus atas berkat dan Anugerah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir dengan baik, untuk memenuhi syarat-syarat dalam memperoleh gelar sarjara pada Fakultas Teknik Jurusan Teknik Sipil Universitas Katolik Widya Mandira Kupang. Penulis Tugas Akhir ini berhasil berkat bimbingan serta bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis menghaturkan terima kasih kepada : 1. Bapak Ir. IGNATIUS HERLIYATNO, MT selaku Dekan Fakultas Teknik 2. Bapak Ir. EGIDIUS KALOGO, MT selaku Ketua Jurusan Teknik Sipil 3. Bapak DON G. N. DA COSTA, ST., MT selaku Dosen Pembimbing 1 4. Bapak A. Y. N. TERTO DJEN, ST selaku Dosen Pembimbing 2 5. Bapak Ir. JOHN G. F. SERAN selaku Dosen Penguji 6. Papa Ir. BASTIAN BARTOLENS MESSAH., MT yang selalu memberikan motivasi dan memenuhi semua kebutuhan selama kuliah. 7. Mama ESTERINA MESSAH yang selalu mendukung dalam doa dan Kasih sayang 8. Kakak DONNY MESSAH, SH., M HUM, ROSALIA L. MESSAH, SH., IRA R. MESSAH, ST. dan DESSY MESSAH, ST. 9. Teman-teman Civil 07 yang telah bersama-sama mengikuti Kuliah dan yang telah membantu menyelesaikan Tugas Akhir ini

10. Kekasih tercinta FLORINA BANGGUT yang selalu setia menemani dan mendukung dalam cinta dan doa 11. Semua pihak yang telah membantu, yang tidak dapat penulis ucapkan satu persatu Akhir kata penulis menyadari bahwa masih adat kesalahan dan kekurangan dalam penulisan Tugas Akhir ini, oleh karena itu kritik dan saran dari pembaca sangat diharapkan untuk penyempurnaan laporan ini. Kupang, November 2012 Penulis DAFTAR ISI Hal. Kata Pengantar... i Daftar Isi... ii Daftar Tabel... iii Daftar Gambar... iv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... I-1 1.2 Rumusan Masalah... I-2 1.3 Tujuan Penelitian... I-2 1.4 Batasan Masalah... I-2 1.5 Manfaat Penelitian... I-3 1.6 Keterkaitan dengan Penelitian Terdahulu... I-3 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Persimpangan... II-1 2.1.1 Tipe Simpang... II-1 2.1.2 Lebar Lengan Simpang... II-3

2.1.3 Pendekat... II-3 2.1.3.1 Lebar Pendekat... II-3 2.1.3.2 Lebar Masuk... II-3 2.1.3.3 Lebar Keluar... II-3 2.1.3.4 Lebar Efektif... II-3 2.1.4 Pergerakan Pada Persimpangan... II-4 2.1.5 Titik Konflik Persimpangan... II-5 2.1.6 Keperluan Akan Lampu Pengatur Lalu Lintas... II-5 2.2 Arus Lalu Lintas... II-6 2.2.1 Volume Arus Lalu Lintas... II-6 2.2.2 Satuan Mobil Penumpang... II-6 2.2.3 Hambatan Samping... II-7 2.3 Kapasitas Simpang dengan APILL... II-9 2.3.1 Pengertian Kapasitas Simpang... II-9 2.3.2 Faktor yang Mempengaruhi Kapasitas Simpang... II-9 2.3.3 Rumus dan Tahapan Perhitungan Kapasitas... II-10 A. Data Masukan... II-10 1. Data Geometrik... II-10 2. Kondisi arus Lalu Lintas... II-10 B. Fase Sinyal... II-11 C. Waktu Hijau dan Waktu yang Hilang... II-11 D. Penentuan Waktu Sinyal... II-13 1. Tipe Pendekat... II-13 2. Lebar Pendekat Efektif... II-15 3. Arus Jenuh Dasar... II-16 4. Faktor Penyusuaian... II-16 5. Rasio Arus Jenuh... II-21 E. Waktu Siklus dan Waktu Hijau... II-21 a. Waktu Siklus... II-21 b. Waktu Hijau... II-22 F. Kapasitas... II-22 2.4 Tingkat Pelayanan Simpang dengan APILL... II-22 2.4.1 Kriteria atau Standar Tingkat Pelayanan Simpang dengan APILL... II-22 2.4.2 Derajat Kejenuhan... II-23

2.4.3 Panjang Antrian... II-24 A. Panjang Antrian... II-24 B. Kendaraan Terhenti... II-25 2.4.4 Tundaan... II-26 2.5 Bentuk-Bentuk Penanganan Simpang dengan APILL... II-28 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Data... III-1 3.1.1 Jenis dan Sumber Data... III-1 1. Data Primer... III-1 2. Data Sekunder... III-2 3.1.2 Cara Pengambilan Data... III-2 1. Survei Waktu Siklus... III-2 2. Survei Geometrik... III-3 3. Survei Arus Lalu Lintas... III-3 A. Survei Volume... III-3 B. Survei Hambatan Samping... III-5 3.1.3 Waktu Pengambilan Data... III-6 3.1.4 Peralatan Yang Dibutuhkan... III-7 3.1.5 Lokasi Penelitian... III-8 3.2 Diagram Alir... III-9 3.3 Penjelasan Diagram Alir... III-10 3.3.1 Identifikasi Masalah... III-10 3.3.2 Data Masukan... III-10 3.3.3 Analisis Data... III-11 3.3.4 Analisis Pengaruh Hambatan Samping... III-11 3.4 Kesimpulan dan Saran... III-11 BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1 Pengambilan Data... IV-1 4.1.1 Data Primer... IV-1 4.1.1.1 Data Geometrik... IV-1 4.1.1.2 Data Waktu Siklus... IV-2

4.1.1.3 Data Arus Lalu Lintas... IV-3 4.1.1.3.1 Data Volume Arus Lalu Lintas... IV-3 1. Arus Lalu Lintas Puncak Pagi... IV-3 2. Arus Lalu Lintas Puncak Siang... IV-4 3. Arus Lalu Lintas Puncak Sore... IV-4 4.1.1.3.2 Data Hambatan Samping... IV-4 4.1.2 Data Sekunder... IV-6 4.2 Analisis Data dengan Kelas Hambatan Samping Tinggi... IV-6 4.2.1 Penentuan Waktu Sinyal... IV-6 4.2.1.1 Tipe Pendekat... IV-6 4.2.1.2 Lebar Efektif... IV-7 4.2.2 Arus Jenuh... IV-7 4.2.2.1 Arus Jenuh Dasar... IV-7 4.2.2.2 Faktor Penyesuaian... IV-8 1. Faktor Penyesuaian Ukuran Kota... IV-8 2. Faktor Penyesuaian Hambatan Samping... IV-8 3. Faktor Penyesuaian Kelandaian... IV-8 4. Faktor Penyesuaian Parkir... IV-8 5. Faktor Penyesuaian Arus Belok Kanan... IV-8 6. Faktor Penyesuaian Arus Belok Kiri... IV-8 7. Arus Jenuh yang Telah Disesuaikan... IV-9 4.2.3 Rasio Arus/Rasio Arus Jenuh... IV-10 4.2.3.1 Rasio Arus... IV-10 4.2.3.2 Rasio Arus Simpang... IV-10 4.2.3.3 Rasio Fase... IV-10 4.2.4 Waktu Siklus dan Waktu Hijau... IV-11 4.2.4.1 Waktu Siklus Sebelum Penyesuaian... IV-11 4.2.4.2 Waktu Hijau... IV-11 4.2.4.3 Waktu Siklus yang di-sesuaikan... IV-12 4.2.5 Kapasitas... IV-12 4.2.6 Derajat Kejenuhan... IV-13 4.2.7 Perilaku Lalu lintas... IV-13 4.2.7.1 Panjang Antrian... IV-13 4.2.7.1.1 Jumlah SMP yang Tersisa pada Fase Hijau Sebelumnya... IV-13

4.2.7.1.2 Jumlah SMP yang Antri Selama Fase Merah... IV-14 4.2.7.2 Jumlah Kendaraan Antri... IV-15 4.2.7.3 Panjang Antrian... IV-15 4.2.7.4 Kendaraan Terhenti... IV-16 4.2.7.4.1 Angka Henti... IV-16 4.2.7.4.2 Jumlah Kendaraan Terhenti... IV-17 4.2.7.4.3 Total Angka Henti Seluruh Simpang... IV-17 4.2.7.5 Tundaan... IV-17 4.2.7.5.1 Tundaan Lalu Lintas... IV-17 4.2.7.5.2 Tundaan Geometrik... IV-18 4.2.7.5.3 Tundaan Rata-Rata... IV-19 4.2.7.5.4 Tundaan Total... IV-20 4.2.7.5.5 Tundaan Rata-Rata untuk Seluruh Simpang... IV-20 4.3 Analisis Data dengan Kelas Hambatan Samping Terendah... IV-20 4.3.1 Arus Jenuh yang Telah Disesuaikan... IV-20 4.3.2 Rasio Arus/Rasio Arus Jenuh... IV-21 4.3.2.1 Rasio Arus... IV-21 4.3.2.2 Rasio Arus Simpang... IV-21 4.3.2.3 Rasio Fase... IV-21 4.3.3 Waktu Siklus dan Waktu Hijau... IV-22 4.3.3.1 Waktu Siklus Sebelum Penyesuaian... IV-22 4.3.3.2 Waktu Hijau... IV-22 4.3.3.3 Waktu Siklus yang di-sesuaikan... IV-23 4.3.4 Kapasitas... IV-23 4.3.5 Derajat Kejenuhan... IV-24 4.3.6 Perilaku Lalu lintas... IV-24 4.3.6.1 Panjang Antrian... IV-24 4.3.6.1.1 Jumlah SMP yang Tersisa pada Fase Hijau Sebelumnya... IV-24 4.3.6.1.2 Jumlah SMP yang Antri Selama Fase Merah... IV-25 4.3.6.2 Jumlah Kendaraan Antri... IV-26 4.3.6.3 Panjang Antrian... IV-27 4.3.6.4 Kendaraan Terhenti... IV-27 4.3.6.4.1 Angka Henti... IV-27 4.3.6.4.2 Jumlah Kendaraan Terhenti... IV-28

4.3.6.4.3 Total Angka Henti Seluruh Simpang... IV-28 4.3.6.5 Tundaan... IV-29 4.3.6.5.1 Tundaan Lalu Lintas... IV-29 4.3.6.5.2 Tundaan Geometrik... IV-30 4.3.6.5.3 Tundaan Rata-Rata... IV-30 4.3.6.5.4 Tundaan Total... IV-31 4.3.6.5.5 Tundaan Rata-Rata untuk Seluruh Simpang... IV-31 4.4 Analisis Dampak Hambatan Samping Terhadap Kinerja Simpang... IV-32 4.4.1 Perubahan Nilai Derajat Kejenuhan Setelah HS Diturunkan... IV-32 4.4.2 Perubahan Nilai Panjang Antrian Setelah HS Diturunkan... IV-32 4.4.3 Perubahan Nilai Tundaan Setelah HS Diturunkan... IV-32 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan... V-1 5.2 Rekomendasi... V-2 Daftar Pustaka... v Lampiran... vi DAFTAR TABEL Tabel... Hal. 1.1 Perbandingan Peneltian Sebelumnya dengan Penelitian Sekarang... I-3

2.1 Kode Tipe Persimpangan Empat Lengan... II-2 2.2 Kode Tipe Persimpangan Tiga Lengan... II-2 2.3 Satuan Mobil Penumpang... II-6 2.4 Konversi Satuan Mobil Penumpang... II-8 2.5 Penilaian Besarnya Gesekan Samping... II-9 2.6 Waktu Hijau Antara... II-11 2.7 Faktor Penyesuaian Ukuran Kota... II-16 2.8 Faktor Penyesuaian Tipe Lingkungan, Hambatan Samping dan Kendaraan Tidak Bermotor... II-17 2.9 Tipe Pengaturan Waktu Siklus yang Layak... II-21 2.10 Tingkat Pelayanan... II-25 3.1 Formulir Survei Waktu Siklus... III-3 3.2 Formulir Survei Geometrik... III-3 3.3 Formulir Survei Volume Lalu Lintas... III-5 3.4 Formulir Survei Hambatan Samping... III-6 3.5 Waktu dan Kegiatan Survei... III-7 3.6 Jenis Survei dan Alat yang Dibutuhkan... III-7 4.1 Data Geometrik... IV-1 4.2 Data Waktu Siklus... IV-2 4.3 Arus Lalu Lintas pada Jam Puncak Pagi... IV-3 4.4 Arus Lalu Lintas pada Jam Puncak Siang... IV-4 4.5 Arus Lalu Lintas pada Jam Puncak Sore... IV-5 4.6 Rekapitulasi Gesekan Samping... IV-3 4.7 Nilai Arus Jenuh Dasar... IV-7 4.8 Nilai Rasio Belok Kanan dan Belok Kiri... IV-9 4.9 Nilai Arus Jenuh... IV-9

4.10 Nilai Rasio Arus/Rasio Arus Jenuh... IV-11 4.11 Waktu Hijau... IV-12 4.12 Nilai Kapasitas... IV-13 4.13 Derajat Kejenuhan... IV-13 4.14 Antrian SMP yang Tersisa pada Fase Hijau Sebelumnya... IV-14 4.15 Antrian SMP yang Antri pada Fase Merah... IV-15 4.16 Jumlah Kendaraan Antri... IV-15 4.17 Nilai Panjang Antrian... IV-16 4.18 Nilai Angka Henti... IV-16 4.19 Jumlah Kendaraan Terhenti... IV-17 4.20 Nilai Tundaan Lalu Lintas Rata-Rata... IV-18 4.21 Nilai Tundaan Geometrik Rata-Rata... IV-19 4.22 Nilai Tundaan Rata-Rata... IV-19 4.23 Nilai Tundaan Total... IV-20 4.24 Nilai Arus Jenuh... IV-21 4.25 Nilai Rasio Arus/Rasio Arus Jenuh... IV-22 4.26 Waktu Hijau... IV-23 4.27 Nilai Kapasitas... IV-24 4.28 Derajat Kejenuhan... IV-24 4.29 Antrian SMP yang Tersisa pada Fase Hijau Sebelumnya... IV-25 4.30 Antrian SMP yang Antri pada Fase Merah... IV-26 4.31 Jumlah Kendaraan Antri... IV-26 4.32 Nilai Panjang Antrian... IV-27 4.33 Nilai Angka Henti... IV-28 4.34 Jumlah Kendaraan Terhenti... IV-28 4.35 Nilai Tundaan Lalu Lintas Rata-Rata... IV-29

4.36 Nilai Tundaan Geometrik Rata-Rata... IV-30 4.37 Nilai Tundaan Rata-Rata... IV-31 4.38 Nilai Tundaan Total... IV-31 4.39 Perubahan Nilai DS... IV-32 4.40 Perubahan Nilai QL... IV-32

DAFTAR GAMBAR Gambar... Hal. 2.1 Tipe Persimpangan Empat Lengan... II-1 2.2 Tipe Persimpangan Tiga Lengan... II-2 2.3 Jenis-Jenis Dasar Pergerakan... II-4 2.4 Titik Konflik Persimpangan... II-5 2.5 Titik Konflik Kritis dan Jarak untuk Keberangkatan dan Kedatangan... II-12 2.6 Penentuan Tipe Pendekat... II-14 2.7 Pendekat Tanpa Pulau Lalu Lintas... II-15 2.8 Faktor Penyusuaian Kelandaian... II-17 2.9 Faktor Penyusuaian Parkir... II-18 2.10 Faktor Penyesuaian untuk Pengaruh Belok Kanan... II-19 2.11 Faktor Penyesuaian untuk Pengaruh Belok Kiri... II-20 2.12 Penetapan Tundaan Lalu Lintas Rata-Rata... II-27 3.1 Sketsa Lokasi Survei... III-8 3.2 Diagram Alir Penelitian... III-9 4.1 Sketsa Lebar Geometrik... IV-2