Tips Mengikuti Sertifikasi Microsoft Office Specialist

dokumen-dokumen yang mirip
Persiapan Sertifikasi MOS Microsoft Excel Rabu, 30 Januari 2013 Gedung Pusat Komputer

Mempersiapkan Presentasi Profil Perusahaan

Lampiran Kuesioner Penelitian Penggunaan Media Internet

DAFTAR ISI. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... ii. LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN... iii. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI... iv. HALAMAN PERSEMBAHAN...

menjelang minggu ujian akhir Lihat saja kepanikan temantemanmu kalau menjelang UAS, dan tentu saja, perhatikan tempat fotokopian yang bakal

Aplikasi Komputer. Bekerja Dengan Microsoft Power Point 2010 (1) Ita Novita, S.Kom, M.T.I. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer. Program Studi Informatika

CPNSONLINE INDONESIA

[INFO PRIVAT : DASAR KOMPUTER & MS. OFFICE]

Microsoft Power Point

Panduan Mulai Cepat. Mengelola tugas pesan di Daftar Pesan Kategorikan, Benderai, atau Hapus pesan langsung di tempat ditampilkannya di Daftar Pesan.

LANGKAH-LANGKAH PENGGUNAAN E-LEARNING (Untuk Siswa)

PANDUAN DASAR & LATIHAN MS. POWERPOINT

Petunjuk Penggunaan e-learning untuk Dosen Versi Dokumen Workshop E-Learning

PELATIHAN MICROSOFT POWER POINT Ariandita Sari Marhamah Fauzan Agus Resty Deniawanty Wira Hanifah

: PEMBUATAN BAHAN AJAR INTERAKTIF DENGAN POWERPOINT. I. Tujuan Pembelajaran A. Peserta dapat membuat bahan ajar dengan menggunakan powerpoint.

Kuisioner Kompetensi Kepribadian. Skor Diskripsi Selalu Seringkali Kadang-kadang Jarang Tidak pernah

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG

BAB 1. Mengenal Pengolah Kata Micosoft Word 2007

Menyiapkan Presentasi Usaha.

MANAJER KONTAK SELAMAT DATANG KE TUTORIAL MANAJER KONTAK TALK FUSION

I). Login SPPA. Penjelasan Poin : Poin 1 adalah Brand logo, Nama Instansi & Judul aplikasi. Poin 2 adalah kotak Input NIP

Menggunakan Office 365 di iphone atau ipad Anda

PENGENALAN DAN DASAR-DASAR WORD FOR WINDOWS

Pengantar SEBELUM PRESENTASI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. a. Perencanaan Pembelajaran. dipersiapkan diantaranya:

#Langkah 1. Mari kita mulai menjelajahi Google Docs.!!!

Services Course. Office Web Apps Participant Guide

Microsoft Word Teori dan fungsi yang digunakan dalam MS. Word Rahma Farah Ningrum, M.Kom. Modul ke: Fakultas Ilmu Komputer

PENGENALAN DAN DASAR-DASAR WORD FOR WINDOWS

Panduan Sukses Menjalani Assessment Centre. Copyright Andin Andiyasari Mei 2008

Mengenal Impress. Pada Bab ini anda akan mempelajari cara:

MODUL VI MS POWERPOINT 2007

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

Materi Computer Mediated Learning Orientasi Belajar Mahasiswa 2008 MATERI COMPUTER MEDIATED LEARNING

Jurnal Ilmiah Teknologi dan Informasi ASIA Vol. 1 No. 2 April 2007

Microsoft PowerPoint USAID-DBE1: Management and Education Governance [MODUL POWERPOINT] Pilot Project EMIS-ICT Strengthening in Aceh

belajar yang efektif dan efisien. Koleksi : Drg Wayan Ardhana,MS.,Sp.Ort., Bagian Ortodonsia FKG UGM

Berikut langkah demi langkah pembuatan media pembelajaran fungsi kuadrat secara interaktif menggunakan komponen control pada excel:

Petunjuk Penggunaan UjiKomKu untuk Institusi

Tips and Trik Mudah, Cepat dan Akurat Membuat Penskoran untuk Evaluasi dengan Microsoft PowerPoint

Fakultas Psikologi UMBY, 2011

Pengenalan dan fitur baru Microsoft Word Windi Novianti

Kelas X SMK Gondang 38

INSTITUT KEUANGAN PERBANKAN INFORMATIKA ASIA IKPIA PERBANAS JAKARTA

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL

MANUAL BOOK USER GURU JBCLASS

Pengenalan Ms. Excel -5a-

USER MANUAL Aplikasi Procurement Online PT. PP (Persero) Tbk. Dibuat untuk: PT. PP (Persero) Tbk. DIVISI TEKNOLOGI INFORMASI. Dipersiapkan Oleh:

WORKSHOP IN HOUSE (IHT) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS TIK DI SMA NEGERI 2 BENGKALIS

Tips Lolos ELPT. Begini caranya

Microsoft. Office 2007

Mendesain Template Presentasi lewat MASTER SLIDE pada Microsoft PowerPoint 2010

Konsep Sistem Informasi A. Pendahuluan -1- KSI A. Pendahuluan Missa Lamsani Hal 1

BUKU ALAMAT SELAMAT DATANG KE TALK FUSION TUTORIAL BUKU ALAMAT

Menggunakan Office 365 di telepin Android Anda

BAB II ANALISIS ANTARMUKA PENGGUNA

Penelitian tindakan kelas ini diawali dengan wawancara dan observasi. awal, yaitu pembelajaran yang berlangsung secara alamiah, kemudian dilakukan

Remanufacturing Capacity Planning (RCP) Manajemen Simulator

PETUNJUK PELAKSANAAN DATA ANALYSIS COMPETITION

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Selamat datang di Dropbox!

Buka website nya pada

Buku Manual Penggunaan Aplikasi Pelaporan Quickwins. untuk MABES Sebagai Pelapor

PERKENALAN DAN SHARING TENTANG MS.OFFICE EXCEL PART01

REFERENSI SINGKAT (STEP BY STEP TUTORIAL)

2. Untuk menambah mata kuliah baru, dapat dilakukan dengan klik tab "Tambahkan" maka akan terlihat form seperti pada gambar dibawah ini :

Tutorial singkat MICROSOFT EXCEL 2010

BAB III METODE PENELITIAN. dan hasil pembelajaran yang terjadi pada siswa. Penelitian ini dilaksanakan

Paket Aplikasi : Microsoft Office Power Point

Untuk mengoptimalkan penggunaan perangkat lunak yang dilanggan universitas

LOMBA KOMPETENSI SISWA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN INFORMASI DAN KISI-KISI

PELATIHAN MS POWERPOINT 2007 POLITEKNIK KETAPANG POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK NOVEMBER OBJEK PEMBELAJARAN

Petunjuk Penggunaan Moodle Bagi Pengajar

MICROSOFT EXCEL INTRODUCTION

Services Course. Set Up a Student Group Project Participant Guide

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Metode penelitian pada pembuatan sistem ini menggunakan SDLC Model

PENGENALAN MICROSOFT OFFICE 2007

Cara Mendownload Video Dari Twitter

Teknik Power Clip Inside untuk Membuat Lukisan Digital Printing A4 Bono U2 Buatan Sendiri

Pembelajaran Aktif dalam Kelas Satu Komputer:

Mengenal lebih dekat Microsoft 365 Business. Ciptakan hasil kerja terbaik dengan solusi keamanan, manajemen, dan produktivitas terpadu

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Cara Menginstal Windows 8/8.1 Di Laptop atau Komputer Menggunakan DVD dengan mudah

BAB VI PENUTUP. 1. Proses Penerapan Model pembelajaran Kooperatif tipe Jigsaw pada mata

Mengenal Microsoft Excel

Modul ke: Aplikasi komputer. Microsoft Power Point 2010 bagian 1. Handriani, M.Ak., M.MSI. 06Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi MKCU

BAB IV MERENCANAKAN DAN MENGATUR. Bagaimana aku dapat merencanakan dan mengatur pembelajaran berbasis inquiry, terfokus pada discovery?

UJIAN MID SEMESTER GANJIL SMK MUHAMMADIYAH 4 CILEUNGSI

Member of: Empowered by:

PEDOMAN PENGGUNAAN. Reksa Dana Online

BAB 5 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

APLIKASI KOMPUTER. Pokok Bahasan : MS. Excell 2010 (Bagian 2) Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM. Modul ke: Fakultas MKCU

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Sebelum melaksanakan penelitian, peneliti melakukan persiapan-persiapan yang

SMART GENIUS PANDUAN TRY OUT ONLINE USM PKN STAN September Customer Service Kami Siap Membantu Anda

PANDUAN PEMBUATAN KONTEN E LEARNING LENGKAP

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Ariani Arsad, 2014

Aplikasi Komputer. Microsoft Office 2010 Microsoft Office Word 2010 Part 1. Miftahul Fikri, M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Collaborative Learning

Pelatihan Microsoft Excel

MODUL VII MS POWERPOINT 2007 (TINGKAT LANJUT)

Transkripsi:

Tips Mengikuti Sertifikasi Microsoft Office Specialist page 1 / 5

page 2 / 5

Sejak diadakan di Institut Pertanian Bogor sejak dua tahun lalu, peluang lulus dari sertifikasi Microsoft Office Specialist (MOS) masih di bawah 10%. Setelah beberapa kali bertanya pada peserta ujian, baik mahasiswa maupun pegawai, terdapat beberapa tantangan yang mereka hadapi saat mengerjakan ujian. Tantangan pertama ialah bahasa dan waktu pengerjaan. Hal ini muncul karena soal ujian MOS diberikan dalam bentuk bahasa Inggris dan waktu pengerjaan yang hanya 50 menit - jumlah soal sertifikasi berkisar 18-40 soal, tergantung pada topik yang diujikan. Tantangan lainnya ialah tidak terbiasanya peserta dengan ujian berbasis performa ( performance-based test). Padahal, untuk kasus Microsoft Office, sertifikasi akan lebih mudah dan lebih komprehensif jika dikerjakan dalam bentuk demikian, bukan pilihan ganda seperti laiknya sertifikasi yang lain. Saya pribadi lebih menyukai ujian berbasis performa ini karena sifatnya yang lebih riil. Tantangan terakhir ialah kurangnya eksplorasi peserta terhadap fungsi-fungsi yang ada pada Microsoft Office. Sebagai ilustrasi, hampir semua orang pernah menyimpan sebuah fail presentasi PowerPoint dalam format PDF. Namun, tidak semua orang pernah menyimpan hanya halaman tertentu saja dalam format PDF, dalam bentuk outline, gambar terkompresi, dan dilindungi dengan kata sandi. Pengaturan-pengaturan seperti inilah yang harus kita eksplorasi sebelum melakukan ujian sertifikasi. Alhamdulillah, dari lima kali ujian MOS yang saya ikuti, saya selalu lulus dengan nilai yang cukup memuaskan. Oleh karena itu, pada kesempatan ini saya ingin membagi beberapa tips yang saya lakukan untuk lulus dari ujian sertifikasi MOS tersebut. Kerjakanlah ujian dalam kondisi tenang. Tidak dipungkiri bahwa ketenangan adalah faktor yang sangat berpengaruh saat mengerjakan ujian apapun. Saat ketenangan kita terganggu, konsentrasi kita akan buyar sehingga kita cenderung melakukan kecerobohan saat mengerjakan soal yang diberikan, mulai dari salah menekan tombol hingga salah membaca soal. Sebelum memulai ujian, pastikanlah Anda berada dalam kondisi yang tenang dan nyaman. Datanglah setidaknya setengah jam sebelum ujian untuk membiasakan page 3 / 5

diri dengan kondisi ruangan ujian. Perhatikanlah sisa waktu yang dimiliki. MOS Outlook dan PowerPoint terdiri atas 38 dan 40 soal. Ujian lainnya, walaupun soalnya lebih sedikit, memiliki pertanyaan yang cukup kompleks. Oleh karena itu, perhatikan selalu waktu yang Anda gunakan untuk menjawab sebuah soal. Jangan menghabiskan waktu pada soal yang sulit, terutama pada bagian awal ujian. Apabila Anda mendapatkan soal yang menurut Anda cukup sulit untuk dikerjakan... Gunakanlah tombol Skip. Ujian MOS memungkinkan Anda untuk melewati sebuah soal. Hal ini akan sangat membantu karena Anda dapat memaksimalkan nilai yang Anda dapatkan dengan terlebih dahulu mengerjakan soal yang menurut Anda mudah. Saran saya, gunakanlah tombol skip sedini mungkin. Apabila Anda merasa tidak yakin dapat menjawab soal yang diberikan, segera tekan tombol Skip. Kasus yang sering saya amati ialah seorang peserta yang mencoba-coba mengerjakan soal yang sulit baru menekan tombol skip setelah mencoba mengerjakan soal tersebut selama lebih dari 3 menit. Time is precious. Bacalah soal dan instruksi dengan teliti. Instruksi dan soal pada ujian MOS seringkali ditulis dengan padat informasi. Artinya, setiap informasi yang diberikan adalah informasi yang berharga. Sebuah pada Outlook, misalnya, dapat meminta Anda untuk menyaring pesan yang hanya dikirimkan pada Anda. Kata hanya di sini menjadi isyarat bahwa ada konfigurasi lanjut yang harus Anda lakukan saat mengerjakan soal tersebut. Ketidaktelitian ini dapat mengurangi nilai Anda. Carilah kata kunci pada soal. Hal ini terutama jika Anda tidak mengetahui fungsi yang ditanyakan pada soal. Misalnya, muncul soal untuk membuat Costum View pada Excel. Walaupun Anda belum pernah menggunakan fitur tersebut, kata View pada fungsi tersebut dapat memberi Anda petunjuk untuk mencari fungsi yang dimaksud pada tab View di Ribbon. Soal yang diberikan sering menyebutkan fungsi yang dibutuhkan secara eksplisit. Persiapkan diri dengan matang. page 4 / 5

Bacalah terlebih dahulu objektif dari setiap ujian. Buku MOS Study Guide dapat Anda gunakan untuk mempelajari detail dari setiap objektif. Setidaknya, lakukanlah poin-poin berikut: - Pastikan Anda berlatih menggunakan fitur-fitur, terutama fitur yang jarang atau tidak pernah Anda gunakan. - Jika Anda memiliki akses terhadap practice test, lakukanlah tes tersebut setidaknya dua kali sebelum mengikuti ujian. - Eksplorasi setiap tombol yang terdapat pada Ribbon. Lihatlah tooltips yang berisi nama dan deskripsi dari setiap tombol tersebut. - Pelajarilah istilah-istilah khas Microsoft Office seperti Ribbon, Tab, Group, Smart Art, Artistic Effect, Workbook, dan Red Accent 5. Soal ujian akan menggunakan istilah-istilah tersebut untuk menguji pemahaman Anda. Sekian saja tips dari saya. Semoga membantu ujian sertifikasi rekan-rekan sekalian. Semoga sukses. page 5 / 5