BAB V SIMPULAN DAN SARAN. hasil analisis yang telah dilakukan, simpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini

dokumen-dokumen yang mirip
BAB VI SIMPULAN, KETERBATASAN, IMPLIKASI DAN SARAN. Bab 6 ini akan membahas mengenai simpulan, keterbatasan, implikasi dan saran pada

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa hipotesis 1 (H 1 ) tidak didukung. mempengaruhi secara signifikan pada kinerja guru.

BAB I PENDAHULUAN. dalam melaksanakan pekerjaannya. Manusia sebagai tenaga kerja haruslah

BAB I PENDAHULUAN. inovasi. Perusahaan yang ingin tetap bertahan dalam lingkungan bisnis harus

BAB VI SIMPULAN DAN IMPLIKASI. Yogyakarta. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: akan semakin tinggi pula komitmen organisasional pegawai.

BAB I PENDAHULUAN. Mahkamah Agung sebagai salah satu lembaga tinggi negara yang membawahi

BAB I PENDAHULUAN. meningkat. Era globalisasi ditandai dengan terjadinya perubahan-perubahan pada

BAB I PENDAHULUAN. Kompetisi lingkungan bisnis terkini tengah membutuhkan sumber daya manusia

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan dengan seefektif mungkin. suatu tujuan perusahaan. Pengertian kepemimpinan adalah kemampuan yang

BAB V SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN IMPLIKASI

BAB I PENDAHULUAN. pemerintahannya berbentuk Republik dengan kehadiran berbagai lembaga

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. berorientasi pada tujuan jangka panjang yaitu berkembangnya organisasi yang

BAB V PENUTUP. Simpulan yang dapat ditarik pada penelitian ini adalah: perhatian pada pengikut (House, 1996). Visi, hope/faith, dan altruistic love

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. transformasional dan iklim psikologis pada kinerja karyawan, maka berdasarkan pada

BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN. disesuaikan dengan tujuan khusus pada penelitian. Berikut penjelasannya :

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. kepemimpinan transformasional organisasi pada kinerja organisasi dan menguji

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. penelitian yang berjudul Pengaruh Disiplin Kerja dan Kepemimpinan Kepala

BAB I PENDAHULUAN. Bab pertama ini berisi pembahasan mengenai latar belakang, identifikasi masalah,

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. proses pembelajaran yang merupakan inti dari kegiatan sekolah.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. 1) Penelitian ini menguji dan menganalisa pengaruh positif. kepemimpinan transformasional pada perilaku kewargaan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN RUMUSAN HIPOTESIS. kepada keputusan-keputusan, peraturan-peraturan dan nilai-nilai tinggi dari

BAB I PENDAHULUAN. dalam sebuah organisasi, adalah perilaku extra-role atau perilaku baik warga

BAB I PENDAHULUAN. bidang kekuasaan kehakiman di empat lingkungan peradilan, yaitu Peradilan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Lingkungan ekonomi global pada era ini telah menjadi lebih dinamis dan

BAB I PENDAHULUAN. karyawan untuk mendapatkan kinerja terbaik. memikirkan bagaimana cara perusahaan beradaptasi dengan lingkungan yang

ABSTRAK. Kata kunci: keadilan organisasional, kepemimpinan transformasional, kepuasan kerja, komitmen organisasional

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Organisasi bisnis menghadapi faktor-faktor eksternal seperti persaingan dari

Masih dari hasil penelitian Al-Ababneh (2010), tidak ada gaya kepemimpinan

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Sutarto dalam buku Usman (2009:146) dalam buku Manajemen : Teori,

BAB I PENDAHULUAN. kepemimpinannya. Pembahasan tentang kepuasan kerja karyawan tidak bisa

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. PERNYATAAN... ii. ABSTRAK... iii. KATA PENGANTAR... iv. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL... ix. DAFTAR GAMBAR...

1. PENDAHULUAN. Universitas Indonesia

BAB V PENUTUP. menggunakan tiga dimensi service recovery yaitu Prosedural, Interactional, dan

BAB I PENDAHULUAN. menghadapi dinamika perubahan lingkungan. Kondisi tersebut menuntut

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dilakukan oleh Ajmal et al. (2015). Berdasarkan penelitian yang telah

BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi, isu yang paling banyak dikembangkan adalah isu

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuktikan bahwa kepemimpinan

BAB I PENDAHULUAN. pekerjaan tertentu. Menurut Robbins (2006) bahwa kinerja pegawai adalah. untuk mengelola proses kerja selama periode tersebut.

BAB 3 METODE PENELITIAN

Team project 2017 Dony Pratidana S. Hum Bima Agus Setyawan S. IIP

PERANAN PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP HUBUNGAN ANTARA KEADILAN PROSEDURAL DAN KINERJA MANAJERIAL (Survei pada BAPPEDA Surakarta)

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. kepercayaan guru pada pimpinan. 4. Kepercayaan guru pada pimpinan memediasi sebagian (partial

KEPEMIMPINAN DALAM ORGANISASI: Perspektif Teoritik dan Metodologi

Abstrak. Kata kunci : Gaya kepemimpinan demokratis, iklim organisasi, kualitas kehidupan kerja.

BAB I PENDAHULUAN. menjadi pelayan masyarakat yang dapat memberikan pelayanan yang terbaik sesuai

BAB V P E N U T U P. berbasis prestasi di SMP Al Islam 1 Surakarta. perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan, dan evaluasi.

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, SARAN, DAN KETERBATASAN PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi seperti saat ini, persaingan antar organisasi yang

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. terpenting mereka yakni ketersediaan dan pengelolaan sumber daya. manusianya. Manusialah yang dapat menggerakkan suatu organisasi

BAB I PENDAHULUAN. dan inovatif dengan mempertimbangkan faktor-faktor ekstern organisasi yang. tujuan organisasi secara efektif dan efisien.

KUESIONER HUBUNGAN GAYA KEPEMIMPINAN DENGAN MOTIVASI BERPRESTASI KARYAWAN BEKERJA DI RSIA BUNDA SEJAHTERA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. mengelola dan memanfaatkan sumber daya manusia yang dimiliki sehingga dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. dikarenakan keberadaan pemimpin yang sangat penting bagi keberlangsungan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. yang begitu cepat terutama adanya persaingan yang sangat ketat antara satu

BAB V PENUTUP. responden yang menjadi sampel yaitu seluruh Agen penjualan asuransi pada AJB

BAB V PENUTUP. A. Kesimpulan. kesimpulan deskriptif dan kesimpulan hipotesis. Penelitian ini didominasi

BAB 7 PENUTUP. tujuan yang hendak dicapai dari penelitian ini maka dapat diperoleh kesimpulan

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN REKOMENDASI. tentang Pengaruh Kepemimpinan Transformasional dan Iklim Organisasi

DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN PERNYATAAN HASIL KARYA PRIBADI ABSTRAK... iv KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH... v DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL.

V. KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan analisis dan uji statistik mengenai kualitas kepemimpinan dan iklim

I. PENGANTAR Latar Belakang. Kualitas sumber daya manusia yang tinggi sangat dibutuhkan agar manusia

BAB I PENDAHULUAN. daya manusia yang dimiliki. Secara teoritis, kualitas sumber daya manusia

BAB I PENDAHULUAN. kondisi yang ada dengan arah strategis organisasi. Arah strategis organisasi

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. diperhatikan, dijaga, dan dikembangkan. Organizational Citizenship Behaviour

BAB V PENUTUP. keadilan organisasional pada employee engagement. Peneliti melakukan. disimpulkan beberapa hal sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. punggung utama penerapan BPJS Ketenagakerjaan. Jaminan Sosial) Ketenagakerjaan. PT Jamsostek (Persero) sebelum

BAB VI KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN REKOMENDASI. Kepemimpinan merupakan hubungan antara pemimpin dengan bawahannya yang

6. KESIMPULAN, DISKUSI DAN SARAN

PENGARUH KEPEMIMPINAN TERHADAP PERILAKU CITIZENSHIP, KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL (Studi Empiris pada Pemerintah Kotamadya Surakarta)

Rizky Aulia Hidayah S. Program Studi Magister Manajemen Fakultas Pascasarjana. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

SKRIPSI. Oleh: ANIK SETYANINGRUM B

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. dari analisis data dapat digeneralisasikan pada populasi penelitian. Berdasarakan rumusan

BAB I PENDAHULUAN. simpanan dan menyalurkannya dalam bentuk kredit. Bisnis perbankan merupakan

BAB I PENDAHULUAN. untuk berbenah diri untuk bisa menangkap peluang dan menyesuaikan diri dari

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. menyediakan kerangka komprehensif bagi eksekutif untuk digunakan dalam

BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Gaya Kepemimpinan Transaksional Definisi Gaya kepemimpinan Transaksional

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Sumber daya manusia yang kompetitif akan terlahir dari dunia

BAB I PENDAHULUAN. Bab ini berisi latar belakang penelitian yang mendasari penulis untuk

BAB I PENDAHULUAN. Kinerja dan keberlanjutan sebuah organisasi adalah tantangan terbesar yang

BAB V. KESIMPULAN, KETERBATASAN PENELITIAN, DAN SARAN. Sebagai jawaban atasrumusan pertanyaan dalam penelitian ini, dapat

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. oleh perusahaan atau organisasi dalam pengembangan dan pencapaian tujuannya.

BABI PENDAHULUAN. Abad 21 telah mengantarkan pada sebuah lingkungan kerja yang. memuat baik ancaman maupun kesempatan bagi organisasi publik dan

BAB I PENDAHULUAN. indikator yang harus dipenuhi Indonesia agar menjadi negara maju. Salah satunya dengan

BAB III METODE DAN TEKNIK PENELITIAN

BAB V PENUTUP. signifikan terhadap kinerja guru PAI SMA/SMK di Kabupaten Pati. Artinya

BAB V PENUTUP. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan pada pegawai Dinas

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Analisis yang dilakukan dalam penelitian ini terhadap kinerja bank

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan untuk mencapai tujuan. Tercapainya tujuan perusahaan tidak hanya

III. METODELOGI PENELITIAN. sumbernya. Dalam hal ini diperoleh dari responden yang menjawab pertanyaan

Transkripsi:

BAB V SIMPULAN DAN SARAN 5.1. Simpulan Berdasarkan teori-teori yang ada, hasil-hasil penelitian sebelumnya, dan hasil analisis yang telah dilakukan, simpulan yang dapat ditarik dari penelitian ini adalah: 1. Persepsian gaya kepemimpinan transaksional berpengaruh positif terhadap perilaku kewargaan organisasional. Pengaruh positif ini dapat terjadi apabila konsep dasar kepemimpinan transaksional, yaitu pertukaran aktif antara tujuan yang ingin dicapai dengan imbalan yang diperoleh atas pencapain tujuan tersebut dilakukan dengan baik dan konsisten. Faktor yang berpengaruh dari kepemimpinan transaksional adalah contingent reward, yang dapat diimplementasikan dalam bentuk sistem manajemen kinerja yang transparan dan adil, serta active management-by-exception, yaitu pemimpin senantiasa memberikan arahan para anggotanya tentang cara-cara mencapai tujuan untuk menghindari terjadinya kesalahan yang tidak perlu. 2. Persepsian gaya kepemimpinan transformasional berpengaruh positif terhadap perilaku kewargaan organisasional. Pemimpin yang mampu membuat visi yang jelas tentang arah organisasi dan memberikan pengaruh ideal dalam berperilaku untuk mencapai visi tersebut dapat meyakinkan para anggotanya untuk mempercayai visi tersebut dan 71

melaksanakannya dari dalam diri tanpa paksaan. Pemimpin juga perlu memberikan motivasi dan stimulasi intelektual kepada masing-masing anggotanya untuk senantiasa menciptakan inovasi dalam menyelesaikan pekerjaannya. Dengan dorongan dan kepercayaan yang diberikan, individu akan tergerak untuk melakukan pekerjaannya dengan baik bahkan melebih dari yang disyaratkan. 3. Pengaruh persepsian gaya kepemimpinan transformasional terhadap perilaku kewargaan organisasional tidak melebihi gaya kepemimpinan transaksional. Dalam suatu organisasi, gaya kepemimpinan transaksional dapat lebih mendorong munculnya perilaku kewargaan organisasional apabila karyawan melihat contingent reward dan active management-byexception sebagai suatu bentuk implementasi keadilan distributif (distributive justice) dan keadilan prosedural (procedural justice) yaitu terciptanya iklim kerja yang kondusif dengan alokasi hasil organisasional yang adil dan merata. Kedua hal tersebut akan berdampak positif terhadap kepuasan karyawan yang dianggap mampu mendorong munculnya perilaku kewargaan organisasional. 4. Pemberdayaan psikologis memediasi penuh pengaruh persepsian gaya kepemimpinan transformasional terhadap perilaku kewargaan organisasional. Keselarasan antara makna suatu pekerjaan dengan nilai individu merupakan faktor yang sangat penting untuk menumbuhkan komitmen kerja di dalam organisasi. Hal ini kemudian akan mampu mendorong individu untuk memberikan hasil kerja yang lebih baik bahkan 72

melebihi persyaratan pekerjaannya yang akhirnya akan menciptakan iklim kerja yang sehat. Gaya kepemimpinan transformasional dianggap mampu untuk memberdayakan para anggotanya secara psikologis, yaitu tidak hanya mendelegasikan proses pengambilan keputusan, namun memberikan kesempatan para anggotanya untuk memaknai pekerjaan yang diberikan, meningkatkan kompetensi individu, dan memberi pengaruh positif bagi lingkungan kerjanya. 5.2. Keterbatasan Penelitian dan Saran untuk Penelitian Mendatang Penelitian ini mempunyai beberapa keterbatasan yang dapat disempurnakan pada penelitian mendatang, yaitu: 1. Penelitian ini dilakukan pada satu periode waktu saja (cross-sectional) sehingga walaupun dapat menjelaskan hubungan satu variabel dengan variabel lain pada populasi yang diteliti, hasil penelitian ini tidak mampu menjelaskan dinamika perubahan kondisi serta variabel dinamis yang mempengaruhinya. Oleh sebab itu, untuk kesinambungan penelitian ini, rancangan penelitian longitudinal dengan menggunakan cara crosssectional berulang atau time-series dapat menjadi pilihan untuk penelitian mendatang. 2. Pengujian hipotesis penelitian ini dilakukan dengan cara analisis regresi dan membandingkan teori yang ada dengan kondisi di lapangan. Pembahasan yang diberikan terbatas pada pemahaman penulis tentang situasi saat penelitian dilakukan. Kelemahan cara ini adalah memungkinkan terjadinya bias karena dilihat dari sudut pandang terbatas. 73

Validasi hasil kuesioner dengan menggunakan metoda diskusi kelompok terarah dapat dijadikan alternatif untuk mempertajam hasil analisis dan pembahasan. 3. Penelitian ini hanya mengambil sebagian kecil faktor-faktor yang dianggap mampu memunculkan perilaku kewargaan organisasional. Oleh sebab itu hasil analisisnya hanya terbatas pada hubungan antara variabel yang digunakan. Untuk kepentingan pengambilan inisiatif perbaikan di dalam organisasi, analisis terhadap faktor-faktor lain yang mendorong munculnya perilaku kewargaan organisasional perlu dilakukan dan dikaji lebih dalam. 5.3. Implikasi Manajerial Hasil penelitian ini dapat memberikan beberapa implikasi bagi organisasi terutama tentang hubungan dan pengaruh persepsian gaya kepemimpinan terhadap pemberdayaan psikologis dan perilaku kewargaan organisasional. Temuan yang penting untuk dicermati adalah contingent reward dan active management-by-exception apabila dilakukan secara bersamaan dan konsisten akan mampu menumbuhkan rasa kepercayaan karyawan terhadap para pemimpin yang memungkinkan untuk mendorong karyawan untuk melakukan extra-roles di dalam pekerjaannya. Para pemimpin dapat mendorong munculnya perilaku kewargaan organisasional dengan cara memberikan arahan dan bimbingan kepada para anggotanya tentang cara-cara melakukan pekerjaan untuk mencapai tujuan bersama. Arahan dan bimbingan tersebut perlu dilengkapi dengan sistem 74

manajemen kinerja yang adil sehingga karyawan merasa termotivasi dan dihargai hasil kerjanya dan merasa menjadi bagian dari organisasi. Pemberian motivasi intrinsik lainnya yang dapat dilakukan oleh para pemimpin adalah dengan cara mengajak karyawan secara aktif untuk berpikir dan mencari solusi terhadap permasalahan yang ada. Kesempatan untuk mengembangkan ide-ide baru diyakini mampu untuk membantu karyawan memaknai pekerjaan yang diberikan sehingga karyawan akan bersedia memberikan kontribusi maksimal bagi organisasi melebihi yang tertulis di dalam deskripsi pekerjaannya. Apabila terjadi keselarasan antara makna pekerjaan dengan nilai-nilai individu, maka individu tersebut akan mampu memberikan komitmen kerja yang lebih tinggi, memberikan hasil kerja yang lebih baik, dan mampu mendorong tumbuhnya iklim kerja kelompok yang lebih sehat. 75